SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Download to read offline
BAB 4.
         WUJUD ZAT
1.   WUJUD GAS
2.   HUKUM GAS
3.   HUKUM GAS IDEAL
4.   GAS NYATA
5.   CAIRAN DAN PADATAN
6.   GAYA ANTARMOLEKUL
7.   TRANSISI FASA
8.   DIAGRAM FASA
WUJUD ZAT:
                                                                     GAS
                                                                   CAIRAN
                                                                  PADATAN




   PERMEN (sukrosa)



C12H22O11 (s) + 8KClO3 (aq)   8KCl (aq) + 11H2O (g) + 12CO2 (g)
SELAIN WUJUD GAS, CAIRAN, DAN
PADATAN, WUJUD ZAT LAINNYA :

 •   PLASMA
         - MIRIP WUJUD GAS
           - PARTIKEL BERMUATAN
           - MISAL : PETIR


 •   KRISTAL CAIR :
          - WUJUD DIANTARA CAIRAN DAN
            PADATAN (KRISTAL)
          - MISAL : LCD (MONITOR/DISPLAY
                         KRISTAL CAIR)
4.1 WUJUD GAS

SEMUA GAS MEMILIKI SIFAT UMUM YANG
SAMA :
• GAS DAPAT DITEKAN
• GAS MENIMBULKAN TEKANAN PADA
  KONDISI SEKELILINGNYA
• GAS MENGEMBANG DAN MENEMPATI
  VOLUME YANG TERSEDIA
• GAS MAMPU BERCAMPUR SEMPURNA
  DENGAN GAS LAIN
• GAS DAPAT DIJELASKAN
  MENGGUNAKAN PARAMETER SUHU
  DAN TEKANANNYA.
4.2 HUKUM GAS
Hukum Boyle :
                   V ~ 1/P (T & n tetap)

Hukum Charles :
                   V ~ T (P & n tetap)

Hukum Avogadro :
                   V ~ n ( P & T tetap)


Hukum Gas Ideal :
                   V ~ nT/P = RnT/P
     PV = nRT
                        R = 0,082058 L atm mol-1 K-1
                        R = 8,3145 J mol-1 K-1
4.3 HUKUM GAS IDEAL

             PV = nRT

•   KEADAAN STP (suhu dan tekanan
                    standar):
      suhu 0 oC ( 273,25 K)
      tekanan 1 atm

•   VOLUME MOLAR STANDAR
      volume 1 mol gas = 22,414 L
CONTOH 4.1
Konversikan hasil pembacaan tekanan 736 mm Hg
ke dalam unit: (a) atm, (b) torr, (c) kPa, (d) bar, (e)
psi

Penyelesaian
  (a) atm: 736 mm Hg x 1 atm/760 mm Hg =0,968 atm

  (b) torr: 736 mm Hg x 760 torr/760 mm Hg = 736 torr

  (c) kPa: 736 mm Hg x 101,3 kPa/760 mm Hg = 98,1 kPa

  (d) bar: 736 mm Hg x 1,013 bar/760 mm Hg = 0,981 bar

  (e) psi: 736 mm Hg x 14,7 psi/760 mm Hg = 14,2 psi
CONTOH 4.2
Gas menempati volume 12 liter dengan tekanan 1,2 atm.
Berapakah volume jika tekanannya naik menjadi 2,4 atm ?

Penyelesaian
    V1 = 12 L     P1 = 1,2 atm
    V2 = ? L      P2 = 2,4 atm
      Hukum Boyle : P1V1 = P2V2

                 P1V1 (1,2atm)(12L)
            V2 =     =
                  P2      2,4atm


         V2 = 6,0 L
CONTOH 4.3
Sampel gas nitrogen menempati volume 117 mL pada 100,0
oC. Pada suhu berapa (oC) volume yang ditempati gas 234
mL jika tekanannya tidak berubah ?

Penyelesaian
    V1 = 117 mL       V2 = 234 mL
    T1 = 373,0 K      T2 = ?
        Hukum Charles : V1/T1 = V2/T2


                        V2T1 (234 mL)(373K)
                   T2 =     =
                         V1      117 mL

          T2 = 746 K (473 oC)
CONTOH 4.4
Balon cuaca yang diisi dengan helium mempunyai volume
1,0 x 104 L pada 1,00 atm dan 30 oC. Balon ini naik sampai
ketinggian yang tekanannya turun menjadi 0,60 atm dan
suhunya -20 oC. Berapa volume balon sekarang ?

Penyelesaian
                   P V =P V
                    1       1   2       2

                    T   1T          2



                                            1,00 atm         253 K
          V   2
                  = 1,0 x10 L ( 4
                                                     )   (         )
                                            0,60 atm         303 K


           V2 = 1,4 x 104 L
CAMPURAN GAS

• HUKUM DALTON:
  Tekanan total adalah jumlah tekanan parsial setiap gas.

  Untuk campuran gas pada tekanan rendah, tekanan
  parsial salah satu komponen, A ialah



                    RT
           P A = nA
                    V
TEORI KINETIK GAS
1. Gas murni terdiri atas sejumlah besar molekul yang
   sama yang letaknya sangat berjauhan dibandingkan
   dengan ukurannya.
2. Molekul gas terus-menerus bergerak dalam arah acak
   dengan kelajuan yang berbeda-beda.
3. Molekul-molekul tidak menimbulkan gaya jika tidak
   berbenturan, dan geraknya lurus dengan kecepatan
   tetap.
4. Tumbukan molekul dengan dinding wadah bersifat
   elastik; tidak ada energi yang hilang selama tumbukan..
4.4 GAS NYATA

Persamaan van der Waals

             2
           n
     (P + a 2 )(V− nb) = nRT
           V

                          2
          nRT n
       P=      −a 2
          V− nb V
KONSTANTA VAN DER WAALS
      Tergantung jenis gas
Senyawa a (L2 atm mol-2)   b (L mol-1)
   He       0,03421        0,02370
   H2      0,0244          0,02661
   O2      1,360           0,03183
   N2      1,390           0,03913
   CH4      2,253          0,04278
   H2O     5,464           0,03049
   C2H5OH 12,02            0,08407
4.5 CAIRAN DAN PADATAN

•   CAIRAN: VOLUME TETAP TETAPI
            DAPAT MENGALIR SESUAI
            BENTUK WADAH
•   PADATAN : VOLUME DAN BENTUK
              TETAP

CAIRAN - Tegangan permukaan
            gaya kohesi (sejenis)
            gaya adhesi ( tidak sejenis)
        - VISKOSITAS
        - DIFUSI (gas > cairan > padatan)
PADATAN

 GRAFIT : - ikatan sp2 dan p pada atom C
           - konduktor arus listrik
           - bahan baku pensil

 INTAN : - ikatan sp3 pada atom C
         - nonkonduktor
         - benda alam terkeras, tc = 3500 oC

 SILIKA : - SiO2 , tetrahedral
          - nonkonduktor
          - kuarsa (sangat keras)
          - bahan baku gelas
4.6. GAYA ANTARMOLEKUL

(1) GAYA VAN DER WAALS

     gaya dispersi (gaya London)

   POLARISABILITAS ↑ - BOBOT MOLEKUL (BM)↑
      - PANJANG MOLEKUL ↑ - TITIK DIDIH ( td)
        TITIK CAIR ↑

      TITIK DIDIH :
          He (4 K) < Rn (221 K)
          neopentana (9,5 oC) < n-pentana (36,1 oC)
CONTOH 4.5
Susunlah zat-zat berikut ini berdasarkan kenaikan
titik didihnya: Cl2, H2, N2, F2.

Penyelesaian

   Titik didih akan naik dengan kenaikan BM

        H2 < N2 < F2 < Cl2

   Titik Didih : H2    =   -253 oC
                 N2    =   -196 oC
                 F2    =   - 88 oC
                 Cl2   =   - 34 oC
(2)   INTERAKSI DWIKUTUB-DWIKUTUB

 TITIK DIDIH SENYAWA POLAR > NONPOLAR

      n-butana, BM = 58, nonpolar
            td 0,5 oC dan tc -138,3 oC
      aseton, BM = 58, polar
            td 56,5 oC dan tc -94,8 oC

 td cis > trans :   trans-dikloroetilena, nonpolar
                              td 47,7 oC
                    cis –dikloroetilena, polar
                              td 60,3 oC
(3) IKATAN HIDROGEN.

• Atom H ……..O, N, F (atom sangat
                     elektronegatif)

       H                     O
             O …… H                H
       H
 perhatikan titik didih H2O, HF, dan NH3
Titik Didih Senyawa Hidrida Golongan 4A,
              5A, 6A, dan 7A
STRUKTUR ES
Setiap molekul air terikat dengan empat molekul air
terdekat melalui ikatan hidrogen (garis terputus)
4.7. TRANSISI FASA
    Enam transisi fasa terjadi di antara
    ketiga wujud zat
KURVA TEKANAN UAP BEBERAPA
         ZAT CAIR
4.8. DIAGRAM FASA




            beku    didih
•   DIAGRAM FASA AIR
      Titik beku normal : 0 oC (1 atm)
      Titik didih normal : 100 oC (1 atm)
      T = Titik tripel : +0,01 oC, 0,006 atm
      C = Titik kritis : 374,2 oC, 218 atm

TB = kurva peleburan
TC = kurva tekanan uap
AT = kurva sublimasi
DIAGRAM FASA Ar, CO2, dan H2O
1. Pada suhu 70 oC suatu sampel gas memiliki volume 550
   mL. Jika volume gas tadi direduksi menjadi 500 mL,
   pada suhu berapa gas harus didinginkan?

2. Asam klorida direaksikan dengan logam magnesium
   sbb:

      2HCl (aq) + Mg (s) → MgCl2 (aq) + H2 (g)

   Reaksi ini menghasilkan gas hidrogen sebanyak 37,6 mL
   pada tekanan 760 torr dan suhu 20oC. Hitung berapa
   banyak magnesium yang direaksikan

3. Berapakah volume yang ditempati oleh 0,136 gram gas
   O2 pada suhu 20oC dan tekanan 748 torr
4.    Sebutkan jenis gaya tarik menarik antarmolekul
     (dwikutub-dwikutub, London, ikatan hidrogen) yang ada
     pada molekul : (a) HF, (b) PCl3, (c) SF6, (d) SO2

5.    Berikut adalah tekanan uap beberapa senyawa yang
     diukur pada suhu 20oC. Susunlah senyawa-senyawa
     berikut mengikuti kenaikan gaya tarik menarik
     antarmolekul.


        Benzena (C6C6)                 80 torr
        Asam asetat (HC2H3O2)         11,7 torr
        Aseton (C3H6O)               184,8 torr
        Dietil eter (C4H10O)         442,2 torr
        Air (H2O)                     17,5 torr
6. Urutkan zat berikut dengan titik didih
   normal, td, meningkat dan jelaskan
   alasan Anda: NO, NH3, Ne, RbCl.

7. Buatlah sketsa diagram fasa dari suatu
   senyawa yang memiliki titik tripel
   pada 15,0oC dan 0,30 atm, melebur
   pada – 10oC pada 1 atm dan memiliki
   titik didih normal 90oC.
Bab4 wujud zat

More Related Content

What's hot

Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7
Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7
Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7Agustin Dian Kartikasari
 
Standardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdagangan
Standardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdaganganStandardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdagangan
Standardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdaganganOperator Warnet Vast Raha
 
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-lapraklaporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprakpraditya_21
 
ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutanITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutanFransiska Puteri
 
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolitSifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolitEKO SUPRIYADI
 
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi KimiaBab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi KimiaJajang Sulaeman
 
ITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutanITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutanFransiska Puteri
 
LAPORAN asidi alkalimetri
LAPORAN asidi alkalimetriLAPORAN asidi alkalimetri
LAPORAN asidi alkalimetriqlp
 
Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i Dede Suhendra
 
kekentalan zat cair
kekentalan zat cair kekentalan zat cair
kekentalan zat cair Widya arsy
 
laporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositaslaporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositaswd_amaliah
 
Laporan praktikum asidi alkalimetri doc
Laporan praktikum asidi alkalimetri docLaporan praktikum asidi alkalimetri doc
Laporan praktikum asidi alkalimetri docaufia w
 
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutanlaporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutanqlp
 
Kimia pertemuan 2. stoikiometri
Kimia pertemuan 2. stoikiometriKimia pertemuan 2. stoikiometri
Kimia pertemuan 2. stoikiometriAziz_Kurniawan
 
KIMIA DASAR-atom molekul-ion
KIMIA DASAR-atom molekul-ionKIMIA DASAR-atom molekul-ion
KIMIA DASAR-atom molekul-ionArdian Muhtar
 

What's hot (20)

Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7
Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7
Pemisahan, Pemurnian dan Perubahan Zat Kelompok 7
 
Standardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdagangan
Standardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdaganganStandardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdagangan
Standardisasi larutan na oh dan penentuan asam cuka perdagangan
 
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-lapraklaporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
 
ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutanITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Konsentrasi larutan
 
04 stoikiometri
04 stoikiometri04 stoikiometri
04 stoikiometri
 
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolitSifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
Sifat koligatif elektrolit dan non elektrolit
 
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi KimiaBab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
Bab 6 Hubungan Energi dalam Reaksi Kimia
 
ITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutanITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutan
ITP UNS SEMESTER 2 Pembuatan larutan
 
Termokimia
TermokimiaTermokimia
Termokimia
 
LAPORAN asidi alkalimetri
LAPORAN asidi alkalimetriLAPORAN asidi alkalimetri
LAPORAN asidi alkalimetri
 
Ikatan kimia kelas x
Ikatan kimia kelas xIkatan kimia kelas x
Ikatan kimia kelas x
 
Jurnal termokimia
Jurnal termokimiaJurnal termokimia
Jurnal termokimia
 
Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i
 
kekentalan zat cair
kekentalan zat cair kekentalan zat cair
kekentalan zat cair
 
Persamaan reaksi kimia
Persamaan reaksi kimiaPersamaan reaksi kimia
Persamaan reaksi kimia
 
laporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositaslaporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositas
 
Laporan praktikum asidi alkalimetri doc
Laporan praktikum asidi alkalimetri docLaporan praktikum asidi alkalimetri doc
Laporan praktikum asidi alkalimetri doc
 
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutanlaporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
 
Kimia pertemuan 2. stoikiometri
Kimia pertemuan 2. stoikiometriKimia pertemuan 2. stoikiometri
Kimia pertemuan 2. stoikiometri
 
KIMIA DASAR-atom molekul-ion
KIMIA DASAR-atom molekul-ionKIMIA DASAR-atom molekul-ion
KIMIA DASAR-atom molekul-ion
 

Similar to Bab4 wujud zat

Similar to Bab4 wujud zat (20)

Materi presentasi-wujud-6980531
Materi presentasi-wujud-6980531Materi presentasi-wujud-6980531
Materi presentasi-wujud-6980531
 
5. gas rev
5. gas rev5. gas rev
5. gas rev
 
BAB 5
BAB 5BAB 5
BAB 5
 
bab5gas-160204025444.pdf
bab5gas-160204025444.pdfbab5gas-160204025444.pdf
bab5gas-160204025444.pdf
 
5. Gas Ideal.ppt
5. Gas Ideal.ppt5. Gas Ideal.ppt
5. Gas Ideal.ppt
 
Teori Kinetik Gas
Teori Kinetik GasTeori Kinetik Gas
Teori Kinetik Gas
 
Teori Kinetika Gas
Teori Kinetika GasTeori Kinetika Gas
Teori Kinetika Gas
 
Soal pembhasan kimia skl 2013
Soal pembhasan kimia skl 2013Soal pembhasan kimia skl 2013
Soal pembhasan kimia skl 2013
 
Stoikiometri
StoikiometriStoikiometri
Stoikiometri
 
05 keadaan gas
05 keadaan gas05 keadaan gas
05 keadaan gas
 
77190036 gas-ideal-sulies
77190036 gas-ideal-sulies77190036 gas-ideal-sulies
77190036 gas-ideal-sulies
 
Bab 5 gas
Bab 5 gasBab 5 gas
Bab 5 gas
 
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XIPresentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
 
suhu-dan-kalor (1).ppt
suhu-dan-kalor (1).pptsuhu-dan-kalor (1).ppt
suhu-dan-kalor (1).ppt
 
suhu-dan-kalor.ppt
suhu-dan-kalor.pptsuhu-dan-kalor.ppt
suhu-dan-kalor.ppt
 
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptxHubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
Hubungan antara Kc dan Kp Derajat Disosiasi.pptx
 
Materi LKS Fisika X S2
Materi LKS Fisika X S2Materi LKS Fisika X S2
Materi LKS Fisika X S2
 
materi 1 sifat dan hukum gas.pptx
materi 1 sifat dan hukum gas.pptxmateri 1 sifat dan hukum gas.pptx
materi 1 sifat dan hukum gas.pptx
 
Gas nyata dan gas ideal
Gas nyata dan gas idealGas nyata dan gas ideal
Gas nyata dan gas ideal
 
Bab 1 konsep mol
Bab 1 konsep molBab 1 konsep mol
Bab 1 konsep mol
 

More from Imo Priyanto

Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4
Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4
Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4Imo Priyanto
 
Siklus asam sitrat
Siklus asam sitratSiklus asam sitrat
Siklus asam sitratImo Priyanto
 
Sosiologi pertanian (kelembagaan pertanian)1
Sosiologi  pertanian (kelembagaan  pertanian)1Sosiologi  pertanian (kelembagaan  pertanian)1
Sosiologi pertanian (kelembagaan pertanian)1Imo Priyanto
 
10 analisis kredit
10 analisis kredit10 analisis kredit
10 analisis kreditImo Priyanto
 
8 strategi pemasaran
8 strategi pemasaran8 strategi pemasaran
8 strategi pemasaranImo Priyanto
 
2 jenis dan produk bank
2 jenis dan produk bank2 jenis dan produk bank
2 jenis dan produk bankImo Priyanto
 
Struktur dan fungsi sel 9
Struktur dan fungsi sel 9Struktur dan fungsi sel 9
Struktur dan fungsi sel 9Imo Priyanto
 
Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012Imo Priyanto
 

More from Imo Priyanto (20)

imo cahriau
imo cahriauimo cahriau
imo cahriau
 
Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4
Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4
Fiqih kelas 7 sm 1 pelajaran 4
 
14 sdm perbankan
14 sdm perbankan14 sdm perbankan
14 sdm perbankan
 
3 tahap respirasi
3 tahap respirasi3 tahap respirasi
3 tahap respirasi
 
Siklus asam sitrat
Siklus asam sitratSiklus asam sitrat
Siklus asam sitrat
 
Sosiologi pertanian (kelembagaan pertanian)1
Sosiologi  pertanian (kelembagaan  pertanian)1Sosiologi  pertanian (kelembagaan  pertanian)1
Sosiologi pertanian (kelembagaan pertanian)1
 
10 analisis kredit
10 analisis kredit10 analisis kredit
10 analisis kredit
 
8 strategi pemasaran
8 strategi pemasaran8 strategi pemasaran
8 strategi pemasaran
 
2 jenis dan produk bank
2 jenis dan produk bank2 jenis dan produk bank
2 jenis dan produk bank
 
1 uu perb ankan
1 uu perb ankan1 uu perb ankan
1 uu perb ankan
 
Struktur dan fungsi sel 9
Struktur dan fungsi sel 9Struktur dan fungsi sel 9
Struktur dan fungsi sel 9
 
Metabolisme kh 10
Metabolisme kh 10Metabolisme kh 10
Metabolisme kh 10
 
Koenzim 8
Koenzim 8Koenzim 8
Koenzim 8
 
Karbohidrat 3
Karbohidrat 3Karbohidrat 3
Karbohidrat 3
 
Hormon 15
Hormon 15Hormon 15
Hormon 15
 
Biokimia 1
Biokimia 1Biokimia 1
Biokimia 1
 
Asam nukleat 6
Asam nukleat 6Asam nukleat 6
Asam nukleat 6
 
Metabolisme kh 10
Metabolisme kh 10Metabolisme kh 10
Metabolisme kh 10
 
Karya ilmiah
Karya ilmiahKarya ilmiah
Karya ilmiah
 
Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012Mkdu bahasa indonesia 2012
Mkdu bahasa indonesia 2012
 

Bab4 wujud zat

  • 1. BAB 4. WUJUD ZAT 1. WUJUD GAS 2. HUKUM GAS 3. HUKUM GAS IDEAL 4. GAS NYATA 5. CAIRAN DAN PADATAN 6. GAYA ANTARMOLEKUL 7. TRANSISI FASA 8. DIAGRAM FASA
  • 2. WUJUD ZAT: GAS CAIRAN PADATAN PERMEN (sukrosa) C12H22O11 (s) + 8KClO3 (aq) 8KCl (aq) + 11H2O (g) + 12CO2 (g)
  • 3. SELAIN WUJUD GAS, CAIRAN, DAN PADATAN, WUJUD ZAT LAINNYA : • PLASMA - MIRIP WUJUD GAS - PARTIKEL BERMUATAN - MISAL : PETIR • KRISTAL CAIR : - WUJUD DIANTARA CAIRAN DAN PADATAN (KRISTAL) - MISAL : LCD (MONITOR/DISPLAY KRISTAL CAIR)
  • 4. 4.1 WUJUD GAS SEMUA GAS MEMILIKI SIFAT UMUM YANG SAMA : • GAS DAPAT DITEKAN • GAS MENIMBULKAN TEKANAN PADA KONDISI SEKELILINGNYA • GAS MENGEMBANG DAN MENEMPATI VOLUME YANG TERSEDIA • GAS MAMPU BERCAMPUR SEMPURNA DENGAN GAS LAIN • GAS DAPAT DIJELASKAN MENGGUNAKAN PARAMETER SUHU DAN TEKANANNYA.
  • 5. 4.2 HUKUM GAS Hukum Boyle : V ~ 1/P (T & n tetap) Hukum Charles : V ~ T (P & n tetap) Hukum Avogadro : V ~ n ( P & T tetap) Hukum Gas Ideal : V ~ nT/P = RnT/P PV = nRT R = 0,082058 L atm mol-1 K-1 R = 8,3145 J mol-1 K-1
  • 6. 4.3 HUKUM GAS IDEAL PV = nRT • KEADAAN STP (suhu dan tekanan standar): suhu 0 oC ( 273,25 K) tekanan 1 atm • VOLUME MOLAR STANDAR volume 1 mol gas = 22,414 L
  • 7. CONTOH 4.1 Konversikan hasil pembacaan tekanan 736 mm Hg ke dalam unit: (a) atm, (b) torr, (c) kPa, (d) bar, (e) psi Penyelesaian (a) atm: 736 mm Hg x 1 atm/760 mm Hg =0,968 atm (b) torr: 736 mm Hg x 760 torr/760 mm Hg = 736 torr (c) kPa: 736 mm Hg x 101,3 kPa/760 mm Hg = 98,1 kPa (d) bar: 736 mm Hg x 1,013 bar/760 mm Hg = 0,981 bar (e) psi: 736 mm Hg x 14,7 psi/760 mm Hg = 14,2 psi
  • 8. CONTOH 4.2 Gas menempati volume 12 liter dengan tekanan 1,2 atm. Berapakah volume jika tekanannya naik menjadi 2,4 atm ? Penyelesaian V1 = 12 L P1 = 1,2 atm V2 = ? L P2 = 2,4 atm Hukum Boyle : P1V1 = P2V2 P1V1 (1,2atm)(12L) V2 = = P2 2,4atm V2 = 6,0 L
  • 9. CONTOH 4.3 Sampel gas nitrogen menempati volume 117 mL pada 100,0 oC. Pada suhu berapa (oC) volume yang ditempati gas 234 mL jika tekanannya tidak berubah ? Penyelesaian V1 = 117 mL V2 = 234 mL T1 = 373,0 K T2 = ? Hukum Charles : V1/T1 = V2/T2 V2T1 (234 mL)(373K) T2 = = V1 117 mL T2 = 746 K (473 oC)
  • 10. CONTOH 4.4 Balon cuaca yang diisi dengan helium mempunyai volume 1,0 x 104 L pada 1,00 atm dan 30 oC. Balon ini naik sampai ketinggian yang tekanannya turun menjadi 0,60 atm dan suhunya -20 oC. Berapa volume balon sekarang ? Penyelesaian P V =P V 1 1 2 2 T 1T 2 1,00 atm 253 K V 2 = 1,0 x10 L ( 4 ) ( ) 0,60 atm 303 K V2 = 1,4 x 104 L
  • 11. CAMPURAN GAS • HUKUM DALTON: Tekanan total adalah jumlah tekanan parsial setiap gas. Untuk campuran gas pada tekanan rendah, tekanan parsial salah satu komponen, A ialah RT P A = nA V
  • 12. TEORI KINETIK GAS 1. Gas murni terdiri atas sejumlah besar molekul yang sama yang letaknya sangat berjauhan dibandingkan dengan ukurannya. 2. Molekul gas terus-menerus bergerak dalam arah acak dengan kelajuan yang berbeda-beda. 3. Molekul-molekul tidak menimbulkan gaya jika tidak berbenturan, dan geraknya lurus dengan kecepatan tetap. 4. Tumbukan molekul dengan dinding wadah bersifat elastik; tidak ada energi yang hilang selama tumbukan..
  • 13. 4.4 GAS NYATA Persamaan van der Waals 2 n (P + a 2 )(V− nb) = nRT V 2 nRT n P= −a 2 V− nb V
  • 14. KONSTANTA VAN DER WAALS Tergantung jenis gas Senyawa a (L2 atm mol-2) b (L mol-1) He 0,03421 0,02370 H2 0,0244 0,02661 O2 1,360 0,03183 N2 1,390 0,03913 CH4 2,253 0,04278 H2O 5,464 0,03049 C2H5OH 12,02 0,08407
  • 15. 4.5 CAIRAN DAN PADATAN • CAIRAN: VOLUME TETAP TETAPI DAPAT MENGALIR SESUAI BENTUK WADAH • PADATAN : VOLUME DAN BENTUK TETAP CAIRAN - Tegangan permukaan gaya kohesi (sejenis) gaya adhesi ( tidak sejenis) - VISKOSITAS - DIFUSI (gas > cairan > padatan)
  • 16. PADATAN GRAFIT : - ikatan sp2 dan p pada atom C - konduktor arus listrik - bahan baku pensil INTAN : - ikatan sp3 pada atom C - nonkonduktor - benda alam terkeras, tc = 3500 oC SILIKA : - SiO2 , tetrahedral - nonkonduktor - kuarsa (sangat keras) - bahan baku gelas
  • 17. 4.6. GAYA ANTARMOLEKUL (1) GAYA VAN DER WAALS gaya dispersi (gaya London) POLARISABILITAS ↑ - BOBOT MOLEKUL (BM)↑ - PANJANG MOLEKUL ↑ - TITIK DIDIH ( td) TITIK CAIR ↑ TITIK DIDIH : He (4 K) < Rn (221 K) neopentana (9,5 oC) < n-pentana (36,1 oC)
  • 18. CONTOH 4.5 Susunlah zat-zat berikut ini berdasarkan kenaikan titik didihnya: Cl2, H2, N2, F2. Penyelesaian Titik didih akan naik dengan kenaikan BM H2 < N2 < F2 < Cl2 Titik Didih : H2 = -253 oC N2 = -196 oC F2 = - 88 oC Cl2 = - 34 oC
  • 19. (2) INTERAKSI DWIKUTUB-DWIKUTUB TITIK DIDIH SENYAWA POLAR > NONPOLAR n-butana, BM = 58, nonpolar td 0,5 oC dan tc -138,3 oC aseton, BM = 58, polar td 56,5 oC dan tc -94,8 oC td cis > trans : trans-dikloroetilena, nonpolar td 47,7 oC cis –dikloroetilena, polar td 60,3 oC
  • 20. (3) IKATAN HIDROGEN. • Atom H ……..O, N, F (atom sangat elektronegatif) H O O …… H H H perhatikan titik didih H2O, HF, dan NH3
  • 21. Titik Didih Senyawa Hidrida Golongan 4A, 5A, 6A, dan 7A
  • 22. STRUKTUR ES Setiap molekul air terikat dengan empat molekul air terdekat melalui ikatan hidrogen (garis terputus)
  • 23. 4.7. TRANSISI FASA Enam transisi fasa terjadi di antara ketiga wujud zat
  • 24. KURVA TEKANAN UAP BEBERAPA ZAT CAIR
  • 25. 4.8. DIAGRAM FASA beku didih
  • 26. DIAGRAM FASA AIR Titik beku normal : 0 oC (1 atm) Titik didih normal : 100 oC (1 atm) T = Titik tripel : +0,01 oC, 0,006 atm C = Titik kritis : 374,2 oC, 218 atm TB = kurva peleburan TC = kurva tekanan uap AT = kurva sublimasi
  • 27. DIAGRAM FASA Ar, CO2, dan H2O
  • 28. 1. Pada suhu 70 oC suatu sampel gas memiliki volume 550 mL. Jika volume gas tadi direduksi menjadi 500 mL, pada suhu berapa gas harus didinginkan? 2. Asam klorida direaksikan dengan logam magnesium sbb: 2HCl (aq) + Mg (s) → MgCl2 (aq) + H2 (g) Reaksi ini menghasilkan gas hidrogen sebanyak 37,6 mL pada tekanan 760 torr dan suhu 20oC. Hitung berapa banyak magnesium yang direaksikan 3. Berapakah volume yang ditempati oleh 0,136 gram gas O2 pada suhu 20oC dan tekanan 748 torr
  • 29. 4. Sebutkan jenis gaya tarik menarik antarmolekul (dwikutub-dwikutub, London, ikatan hidrogen) yang ada pada molekul : (a) HF, (b) PCl3, (c) SF6, (d) SO2 5. Berikut adalah tekanan uap beberapa senyawa yang diukur pada suhu 20oC. Susunlah senyawa-senyawa berikut mengikuti kenaikan gaya tarik menarik antarmolekul. Benzena (C6C6) 80 torr Asam asetat (HC2H3O2) 11,7 torr Aseton (C3H6O) 184,8 torr Dietil eter (C4H10O) 442,2 torr Air (H2O) 17,5 torr
  • 30. 6. Urutkan zat berikut dengan titik didih normal, td, meningkat dan jelaskan alasan Anda: NO, NH3, Ne, RbCl. 7. Buatlah sketsa diagram fasa dari suatu senyawa yang memiliki titik tripel pada 15,0oC dan 0,30 atm, melebur pada – 10oC pada 1 atm dan memiliki titik didih normal 90oC.