SlideShare a Scribd company logo
1 of 26
Download to read offline
SCRUM
FUNDAMENTAL
Scrum: History and Its Roots
● Hirotaka Takeuchi and Ikujiro Nonaka
● Co-Founder: Jeff Sutherland & Ken Schwaber
● Nonaka, Prof. at Harvard Business School
● Takeuchi, satu dari sepuluh professor sekolah bisnis di dunia
● White Paper, New Product Development Game, 1986
● Toyota Production System
● Claim & Fact: improved 30% - 500% organization/company productivity
● Terkait langsung dengan kepemimpinan dan menjalankan perusahaan menjadi yang
teratas di dunia.
● Co-Founder: Jeff Sutherland & Ken Schwaber
● Agile datang dari Scrum, Scrum bukan dari Agile. Agilebukan bagian terpenting
dalam Scrum, TPS (Toyota Production System) is.
Scrum ≠ Methodology, TAPI
Scrum = Framework
Scrum bukan turunan dari Agile,
justru Agile terinspirasi dari
Scrum
WHAT’S SCRUM
● Scrum adalah high-level superficial process framework, bukan metode!
● Scrum tidak memberitahukan mu bagaimana cara melakukan sesuatu.
● Scrum tidak ada hubungannya dengan Software
● Hyper-productivity
● Ini tentang human value & produktifitas
● Hiperbolic: secara radikal mengubah pandangan dunia
● cepat, Quality, mudah & menyenangkan
● Face-to-Face communication
● Kecepatan
● Selalu membutuhkan perubahan perencanaan
● Visible & Transparent
● Eliminates wastes
● ≠ CONTROL FREAK
● Scrum adalah tentang menatap masalah di depan dan memperbaikinya. Ketidak jujuran
adalah halangannya; hapuskan itu.
Scrum Values
● Simple & common sense
● Continuous Improvement
● Happy, Enjoy & Fun
● Justice & Fairness
● Self-Organize
● Cross-Function
● Transparent
● Trust
● Empathy
● Sense of Ownership
● Honesty
● No Control Freak
● No Hidden-Agenda
SCRUM TEAM
● Product Owner
● Scrum Master
● Sprint Team
● Scrum Coach
SCRUM COMPONENTS
● SPRINT
● Sprint Plan Meeting
● Sprint Daily-Standup Meeting
● Sprint Retrospective Meeting
● Sprint Review
● CROSS-FUNCTIONAL TEAM
● SELF-ORGANIZED TEAM
● Menetapkan kebutuhan produk
● Menuliskan Product Backlog
● memprioritaskan product backlog
● Membuat ruang lingkup vs. jadwal keputusan
● Menyesuaikan fitur dan prioritas di setiap sprint
sesuai kebutuhan.
● Menerima atau menolak perubahan hasil.
PRODUCT OWNER
● BUKAN PROJECT MANAGER, bukan Boss
● TAPI: Servant Leader
● Fasilitator
● Bertanggung jawab terhadap terjalinnya Scrum Values
● memastikan berjalannya proses sesuai praktik Scrum
● Menyingkirkan hambatan
● Sebagai perisai untuk membentengi tim dari gangguan
external
● Sebagai pelatih untuk meningkatkan performa &
produktivitas tim
● Aktifkan kerjasama yang erat di semua peran dan fungsi
ScrumMaster
● Terdiri dari 5-9 orang
● Cross-functional: Programmers, testers, business
analyst, user experience designers, etc.
● Members should be full-time
● Kemungkinan pengecualian (e.g., database
administrator)
● Teams are self-organizing
● Ideally: no titles
● Face-to-face communication
● Keanggotaan harus berubah hanya diantara sprints
The Sprint team
● 1-4 minggu
● Tugas terencana dari Sprint Plan
● Core Development Team run (Sprint Team)
SPRINT TEAM
CEREMONIALS / EVENTS
A Must
● Sprint Plan Meeting
● Sprint Retrospective Meeting
● Sprint Review (with demo by QA)
● Grooming & Coaching Classes
● Daily-Standup Meeting (everyday)
1. Siapa
a. Sprint Team, ScrumMaster, & Product Owner
---- SPRINT GOAL ----
2. Agenda
a. Discuss top priority product
b. Product backlog items
c. Team memilih mana yang harus dilakukan => sprint
backlog
---- SPRINT BACKLOG ----
3. kenapa
a. Tahu apa yg harus diselesaikan
b. Memahami hingga cukup utk dapat mulai
dikerjakan
Sprint planning (1)
● Informal, max 4 jam
● Tim memilih item dari product backlog yang akan
di-komit-kan untuk diselesaikan
● Pembuatan Sprint backlog:
○ Pekerjaan teridentifikasi dan masing2 max: 1-16
hours (read: user story splitting strategy)
○ Collaboratively, dibuat dan diputuskan oleh satu
tim dan setiap individu yg bersangkutan
Sprint planning (2)
● Daily
● Max: 15 minutes
● Stand-up
● Informal
● Bukan untuk penyelesaian masalah
● Kehadiran: Sprint Team & ScrumMaster (product
owner could join too)
● Helps avoid other unnecessary meetings
● No leader
● Synchronization & Replanning
● Rebuilding commitment
Sprint Daily-Standup Meeting (1)
Everyone answers 3 questions
● Kemarin ngerjain apa bray?
● Hari ini mo ngapain?
● Any problemo?
● BUKAN:
○ Update status utk ScrumMaster
○ Problem solving
Sprint Daily-Standup Meeting (2)
● INFORMAL
● Max: 30 menit
● Continuous Improvement
● Dilaksanakan setiap akhir sprint
● Napak tilas, introspeksi, curhat & review perjalanan
sprint yg baru berlangsung
● Whole team participates
○ ScrumMaster
○ Team
○ Possibly Product owner
Sprint retrospective
● Tim mempersembahkan apa yg sudah dicapai selama 1
sprint
● Idealnya berbentuk demo
● Idealnya tetap informal
● Max: 3 jam (termasuk persiapannya)
● Dihadiri oleh seluruh komponen Scrum
Sprint Review
● Salah satu bumbu rahasia dari scrum-agility
● Sekelompok orang dgn fungsi dan expertise yg
berbeda bekerja bersama untuk menyelesaikan gol
yg sama
● Tim memiliki keahlian2 yg diperlukan utk dapat
menyelesaikan pekerjaan
● Ada org yg melakukan test, ada yg koding, ada yg
melakukan analisis, ada yg menulis dokumen, dsb.
● Tidak bergantung
● No authorities, no structure, no external
organization roles
● No Titles, no group-boxes, only roles & expertises
CROSS-FUNCTIONAL TEAM
● Tidak bergantung
● Tidak berwenang-seseorang, Hanya peran dan
keahlian.
● Perjanjian kerja
● Memiliki peraturan, standards, dan prosedur yang
mempengaruhi bagaimana pekerjaan dapat
selesai, dan tim tidak bisa melanggarnya.
● Team harus merasa bebas untuk melakukan
apapun selama masih dalam batasannya.
● Tak seorang pun dari luar Tim memberitahu
mereka apa & bagaimana melakukan pekerjaan
mereka.
● Berubah untuk memperbaiki melalui retrospective
SELF-ORGANIZED TEAM
Artifacts
● Product Backlog
● Sprint Backlog
● Definition of Done (DoD)
Why Scrum?
● Apabila kita coba laksanakan dengan baik, saya percaya
bahwa ini adalah kerangka kerja yg cocok dan terbaik
untuk perusahaan, organisasi, tim dan individu di
perusahaan
Why not Scrum? (1)
● WATERFALL??? KONVENSIONAL??? BOSSY METHODOLOGY???
● Tidak mau benar2 mempelajari ataupun memahami mindset serta praktik
scrum
● Melihat kekurangan bukan kelebihan, melihat yg gagal bukan yg berhasil,
cari yg gagal dan samakan, klo ad yg nyebut yg sukses cari bedanya
● Istilah2 di scrum dikeren2in padahal sebenarnya sama aja, ujung2nya yg
penting orangnya kan
● Saya cuma developer, saya rasa itu bukan urusan saya pak
● Maaf, developer itu kerjanya lebih bener klo pakai metodologi:
Kt kasih kerjaan (ga peduli jelas atw ngga), kt tanya kapan selesai
(jawaban dia adalah deadline), kt monitoring. trs kita tagih klo udah waktu
deadline. Selesai.
Why not Scrum? (2)
● Saya sudah nyaman pakai cara biasa, sejauh ini berhasil semua kok
project saya, ga ada yg perlu diimprove
● Sudah dekat deadline project, nanti saja lah
● Sbg developer, kynya scrum keribetan dah, kebanyakan istilah
● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya byk yg gagal
● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya ga cocok buat projek gede
● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya ga cocok buat projek baru,
cocoknya buat enhancement doang
● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya ga cocok buat ERP
● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya developer jd tambah stress
● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya developer jd pada males
Why not Scrum? (3)
● Ane developer, ane ikut aja bang
● Ane anak baru bang, ane ikut aja
● Maaf saya sibuk pak
● Mager
● masih ga ngerti saya pak. Coba tolong ulangi dari awal
FIN

More Related Content

What's hot

What's hot (7)

Pengenalan SCRUM
Pengenalan SCRUMPengenalan SCRUM
Pengenalan SCRUM
 
Istu dana aditya 1112510811 tugas 1 (individu)
Istu dana aditya 1112510811 tugas 1 (individu)Istu dana aditya 1112510811 tugas 1 (individu)
Istu dana aditya 1112510811 tugas 1 (individu)
 
Fendy heryanto scrum methodology
Fendy heryanto   scrum methodologyFendy heryanto   scrum methodology
Fendy heryanto scrum methodology
 
Scrum v1.0
Scrum v1.0Scrum v1.0
Scrum v1.0
 
Design sprint
Design sprintDesign sprint
Design sprint
 
Scrum by PT Rekadia
Scrum by PT RekadiaScrum by PT Rekadia
Scrum by PT Rekadia
 
Agile modeling
Agile modelingAgile modeling
Agile modeling
 

Similar to SCRUMFUNDAMENTAL

Pertemuan 4 - Scrum.pdf
Pertemuan 4 - Scrum.pdfPertemuan 4 - Scrum.pdf
Pertemuan 4 - Scrum.pdfJulianaMansur6
 
Materi Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdfMateri Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdfJanuarAdiPutra3
 
Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)Francisco Macagno
 
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptxMPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptxAhnafGaming
 
Tugas2_A4_Kelompok3.pptx
Tugas2_A4_Kelompok3.pptxTugas2_A4_Kelompok3.pptx
Tugas2_A4_Kelompok3.pptxzufar2
 
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)Awaludin Zakaria
 
Week 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptx
Week 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptxWeek 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptx
Week 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptxStevenAdiSantoso
 
Forum kajian manajemen
Forum kajian manajemenForum kajian manajemen
Forum kajian manajemenmufi_ilmi
 
Panduan untuk Memulai Karir di Data Science
Panduan untuk Memulai Karir di Data SciencePanduan untuk Memulai Karir di Data Science
Panduan untuk Memulai Karir di Data ScienceBayu Aldi Yansyah
 
Review design sprint
Review design sprintReview design sprint
Review design sprintPUTRISAMAN1
 
3. MENDESAIN PROGRAM 5S.ppt
3. MENDESAIN PROGRAM 5S.ppt3. MENDESAIN PROGRAM 5S.ppt
3. MENDESAIN PROGRAM 5S.pptAGSI1
 
Kelompok 2 agile software development
Kelompok 2   agile software developmentKelompok 2   agile software development
Kelompok 2 agile software developmentHendri Winarto
 
Review Design Sprint
Review Design Sprint Review Design Sprint
Review Design Sprint YASMINAULIA2
 

Similar to SCRUMFUNDAMENTAL (20)

Pertemuan 4 - Scrum.pdf
Pertemuan 4 - Scrum.pdfPertemuan 4 - Scrum.pdf
Pertemuan 4 - Scrum.pdf
 
Materi Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdfMateri Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdf
 
Scrum: How to Implements (Update)
Scrum: How to Implements (Update)Scrum: How to Implements (Update)
Scrum: How to Implements (Update)
 
My first post
My first postMy first post
My first post
 
Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)
 
[RPL2] Design Sprint
[RPL2] Design Sprint[RPL2] Design Sprint
[RPL2] Design Sprint
 
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptxMPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
 
Tugas2_A4_Kelompok3.pptx
Tugas2_A4_Kelompok3.pptxTugas2_A4_Kelompok3.pptx
Tugas2_A4_Kelompok3.pptx
 
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
PMBOK 6 Summary: Module 3 (Executing Processes)
 
Week 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptx
Week 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptxWeek 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptx
Week 5 - Agile Methods and Software Engineering Practice.pptx
 
Forum kajian manajemen
Forum kajian manajemenForum kajian manajemen
Forum kajian manajemen
 
Software Engineering 1 (Scrum)
Software Engineering 1 (Scrum)Software Engineering 1 (Scrum)
Software Engineering 1 (Scrum)
 
Panduan untuk Memulai Karir di Data Science
Panduan untuk Memulai Karir di Data SciencePanduan untuk Memulai Karir di Data Science
Panduan untuk Memulai Karir di Data Science
 
Scrum for CodeLabs
Scrum for CodeLabsScrum for CodeLabs
Scrum for CodeLabs
 
Review design sprint
Review design sprintReview design sprint
Review design sprint
 
3. MENDESAIN PROGRAM 5S.ppt
3. MENDESAIN PROGRAM 5S.ppt3. MENDESAIN PROGRAM 5S.ppt
3. MENDESAIN PROGRAM 5S.ppt
 
SCRUM: How to implements
SCRUM: How to implementsSCRUM: How to implements
SCRUM: How to implements
 
Review Design Sprint
Review Design SprintReview Design Sprint
Review Design Sprint
 
Kelompok 2 agile software development
Kelompok 2   agile software developmentKelompok 2   agile software development
Kelompok 2 agile software development
 
Review Design Sprint
Review Design Sprint Review Design Sprint
Review Design Sprint
 

Recently uploaded

MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 

Recently uploaded (20)

MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 

SCRUMFUNDAMENTAL

  • 2. Scrum: History and Its Roots ● Hirotaka Takeuchi and Ikujiro Nonaka ● Co-Founder: Jeff Sutherland & Ken Schwaber ● Nonaka, Prof. at Harvard Business School ● Takeuchi, satu dari sepuluh professor sekolah bisnis di dunia ● White Paper, New Product Development Game, 1986 ● Toyota Production System ● Claim & Fact: improved 30% - 500% organization/company productivity ● Terkait langsung dengan kepemimpinan dan menjalankan perusahaan menjadi yang teratas di dunia. ● Co-Founder: Jeff Sutherland & Ken Schwaber ● Agile datang dari Scrum, Scrum bukan dari Agile. Agilebukan bagian terpenting dalam Scrum, TPS (Toyota Production System) is.
  • 3. Scrum ≠ Methodology, TAPI Scrum = Framework Scrum bukan turunan dari Agile, justru Agile terinspirasi dari Scrum
  • 4. WHAT’S SCRUM ● Scrum adalah high-level superficial process framework, bukan metode! ● Scrum tidak memberitahukan mu bagaimana cara melakukan sesuatu. ● Scrum tidak ada hubungannya dengan Software ● Hyper-productivity ● Ini tentang human value & produktifitas ● Hiperbolic: secara radikal mengubah pandangan dunia ● cepat, Quality, mudah & menyenangkan ● Face-to-Face communication ● Kecepatan ● Selalu membutuhkan perubahan perencanaan ● Visible & Transparent ● Eliminates wastes ● ≠ CONTROL FREAK ● Scrum adalah tentang menatap masalah di depan dan memperbaikinya. Ketidak jujuran adalah halangannya; hapuskan itu.
  • 5. Scrum Values ● Simple & common sense ● Continuous Improvement ● Happy, Enjoy & Fun ● Justice & Fairness ● Self-Organize ● Cross-Function ● Transparent ● Trust ● Empathy ● Sense of Ownership ● Honesty ● No Control Freak ● No Hidden-Agenda
  • 6. SCRUM TEAM ● Product Owner ● Scrum Master ● Sprint Team ● Scrum Coach
  • 7. SCRUM COMPONENTS ● SPRINT ● Sprint Plan Meeting ● Sprint Daily-Standup Meeting ● Sprint Retrospective Meeting ● Sprint Review ● CROSS-FUNCTIONAL TEAM ● SELF-ORGANIZED TEAM
  • 8. ● Menetapkan kebutuhan produk ● Menuliskan Product Backlog ● memprioritaskan product backlog ● Membuat ruang lingkup vs. jadwal keputusan ● Menyesuaikan fitur dan prioritas di setiap sprint sesuai kebutuhan. ● Menerima atau menolak perubahan hasil. PRODUCT OWNER
  • 9. ● BUKAN PROJECT MANAGER, bukan Boss ● TAPI: Servant Leader ● Fasilitator ● Bertanggung jawab terhadap terjalinnya Scrum Values ● memastikan berjalannya proses sesuai praktik Scrum ● Menyingkirkan hambatan ● Sebagai perisai untuk membentengi tim dari gangguan external ● Sebagai pelatih untuk meningkatkan performa & produktivitas tim ● Aktifkan kerjasama yang erat di semua peran dan fungsi ScrumMaster
  • 10. ● Terdiri dari 5-9 orang ● Cross-functional: Programmers, testers, business analyst, user experience designers, etc. ● Members should be full-time ● Kemungkinan pengecualian (e.g., database administrator) ● Teams are self-organizing ● Ideally: no titles ● Face-to-face communication ● Keanggotaan harus berubah hanya diantara sprints The Sprint team
  • 11. ● 1-4 minggu ● Tugas terencana dari Sprint Plan ● Core Development Team run (Sprint Team) SPRINT TEAM
  • 12. CEREMONIALS / EVENTS A Must ● Sprint Plan Meeting ● Sprint Retrospective Meeting ● Sprint Review (with demo by QA) ● Grooming & Coaching Classes ● Daily-Standup Meeting (everyday)
  • 13. 1. Siapa a. Sprint Team, ScrumMaster, & Product Owner ---- SPRINT GOAL ---- 2. Agenda a. Discuss top priority product b. Product backlog items c. Team memilih mana yang harus dilakukan => sprint backlog ---- SPRINT BACKLOG ---- 3. kenapa a. Tahu apa yg harus diselesaikan b. Memahami hingga cukup utk dapat mulai dikerjakan Sprint planning (1)
  • 14. ● Informal, max 4 jam ● Tim memilih item dari product backlog yang akan di-komit-kan untuk diselesaikan ● Pembuatan Sprint backlog: ○ Pekerjaan teridentifikasi dan masing2 max: 1-16 hours (read: user story splitting strategy) ○ Collaboratively, dibuat dan diputuskan oleh satu tim dan setiap individu yg bersangkutan Sprint planning (2)
  • 15. ● Daily ● Max: 15 minutes ● Stand-up ● Informal ● Bukan untuk penyelesaian masalah ● Kehadiran: Sprint Team & ScrumMaster (product owner could join too) ● Helps avoid other unnecessary meetings ● No leader ● Synchronization & Replanning ● Rebuilding commitment Sprint Daily-Standup Meeting (1)
  • 16. Everyone answers 3 questions ● Kemarin ngerjain apa bray? ● Hari ini mo ngapain? ● Any problemo? ● BUKAN: ○ Update status utk ScrumMaster ○ Problem solving Sprint Daily-Standup Meeting (2)
  • 17. ● INFORMAL ● Max: 30 menit ● Continuous Improvement ● Dilaksanakan setiap akhir sprint ● Napak tilas, introspeksi, curhat & review perjalanan sprint yg baru berlangsung ● Whole team participates ○ ScrumMaster ○ Team ○ Possibly Product owner Sprint retrospective
  • 18. ● Tim mempersembahkan apa yg sudah dicapai selama 1 sprint ● Idealnya berbentuk demo ● Idealnya tetap informal ● Max: 3 jam (termasuk persiapannya) ● Dihadiri oleh seluruh komponen Scrum Sprint Review
  • 19. ● Salah satu bumbu rahasia dari scrum-agility ● Sekelompok orang dgn fungsi dan expertise yg berbeda bekerja bersama untuk menyelesaikan gol yg sama ● Tim memiliki keahlian2 yg diperlukan utk dapat menyelesaikan pekerjaan ● Ada org yg melakukan test, ada yg koding, ada yg melakukan analisis, ada yg menulis dokumen, dsb. ● Tidak bergantung ● No authorities, no structure, no external organization roles ● No Titles, no group-boxes, only roles & expertises CROSS-FUNCTIONAL TEAM
  • 20. ● Tidak bergantung ● Tidak berwenang-seseorang, Hanya peran dan keahlian. ● Perjanjian kerja ● Memiliki peraturan, standards, dan prosedur yang mempengaruhi bagaimana pekerjaan dapat selesai, dan tim tidak bisa melanggarnya. ● Team harus merasa bebas untuk melakukan apapun selama masih dalam batasannya. ● Tak seorang pun dari luar Tim memberitahu mereka apa & bagaimana melakukan pekerjaan mereka. ● Berubah untuk memperbaiki melalui retrospective SELF-ORGANIZED TEAM
  • 21. Artifacts ● Product Backlog ● Sprint Backlog ● Definition of Done (DoD)
  • 22. Why Scrum? ● Apabila kita coba laksanakan dengan baik, saya percaya bahwa ini adalah kerangka kerja yg cocok dan terbaik untuk perusahaan, organisasi, tim dan individu di perusahaan
  • 23. Why not Scrum? (1) ● WATERFALL??? KONVENSIONAL??? BOSSY METHODOLOGY??? ● Tidak mau benar2 mempelajari ataupun memahami mindset serta praktik scrum ● Melihat kekurangan bukan kelebihan, melihat yg gagal bukan yg berhasil, cari yg gagal dan samakan, klo ad yg nyebut yg sukses cari bedanya ● Istilah2 di scrum dikeren2in padahal sebenarnya sama aja, ujung2nya yg penting orangnya kan ● Saya cuma developer, saya rasa itu bukan urusan saya pak ● Maaf, developer itu kerjanya lebih bener klo pakai metodologi: Kt kasih kerjaan (ga peduli jelas atw ngga), kt tanya kapan selesai (jawaban dia adalah deadline), kt monitoring. trs kita tagih klo udah waktu deadline. Selesai.
  • 24. Why not Scrum? (2) ● Saya sudah nyaman pakai cara biasa, sejauh ini berhasil semua kok project saya, ga ada yg perlu diimprove ● Sudah dekat deadline project, nanti saja lah ● Sbg developer, kynya scrum keribetan dah, kebanyakan istilah ● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya byk yg gagal ● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya ga cocok buat projek gede ● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya ga cocok buat projek baru, cocoknya buat enhancement doang ● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya ga cocok buat ERP ● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya developer jd tambah stress ● Baca2, banyak yg blg Scrum katanya developer jd pada males
  • 25. Why not Scrum? (3) ● Ane developer, ane ikut aja bang ● Ane anak baru bang, ane ikut aja ● Maaf saya sibuk pak ● Mager ● masih ga ngerti saya pak. Coba tolong ulangi dari awal
  • 26. FIN