SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Topologi Jaringan
Topologi merupakan bentuk layout secara fisik dari komputer, kabel dan komponen lain pada
sebuah jaringan. bentuk layout ini nantinya akan digunakan dalam membuat desain jaringan.
Pemilihan topologi ini akan berpengaruh pada beberapa hal, yaitu :
1. Jenis peralatan yang akan diperlukan oleh jaringan
2. Kemampuan dari peralatan
3. Pertumbuhan dan perkembangan jaringan
4. Kesalahan dan kerusakan jaringan.
karena pengaruh-pengaruh yang mungkin ditimbulkan, maka perlu kita teliti masing-masing
topologi agar didapatkan jaringan yang baik dengan performa yang maksimal. topologi itu
sendiri ada 6 macam, yaitu topologi bintang, cincin, bus, jala, pohon dan linear. untuk lebih
jelasnya, berikut akan dijelaskan mengenai jenis-jenis topologi.
1. Topologi bintang/star
Topologi star mempunyai satu komputer sebagai pusat (server) yang berfungsi untuk control
terhadap client yang tergabung dalam jaringan tersebut dan sebagai sumber data (resource) yang
dapat diakses oleh semua pengguna jaringan. Topologi ini dikembangkan dengan kabel UTP
yang mempunyai 4 pasang / 8 kabel. UTP dapat mempunyai transfer rate 10 Mbps hingga 100
Mbps tetapi mempunyai jarak yang pendek, yaitu maksimal 100m. topologi ini dikembangkan
menggunakan kabel UTP yang dipasang dengan connector RJ-45 menggunakan Crampign
tools. Setiap node/komputer dihubungkan melalui hub/concentrator. Gambar di bawah ini adalah
jaringan komputer dengan topologi star.
gambar Jaringan dengan Topologi Star yang dihubungkan dengan HUB
Kelebihan :
1. Kerusakan pada satu saluran hanya akan memengaruhi jaringan pada saluran tersebut dan
station yang terpaut.
2. Tingkat keamanan termasuk tinggi.
3. Tahan terhadap lalu lintas jaringan yang sibuk.
4. Penambahan dan pengurangan station dapat dilakukan dengan mudah.
5. Akses Kontrol terpusat, sehingga dapat meningkatkanunjuk kerja jaringan.
6. Kemudahan deteksi dan isolasi kesalahan/kerusakan pengelolaan jaringan.
7. Felksibel terhadap pengembangan/perluasan jaringan.
8. Memiliki bandwidth atau lebar jalur komunikasi yang lancer karena setiap komputer
mempunyai kabel sendiri.
9. kekurangan :
10. Jika node tengah mengalami kerusakan, maka seluruh rangkaian akan berhenti.
11. Boros dalam pemakaian kabel.
12. HUB jadi elemen kritis karena kontrol terpusat.
13. Peran hub sangat sensitif sehinga ketika terdapat masalah dengan hub maka jaringan tersebut
akan down.
14. Jaringan tergantung pada terminal pusat.
15. Jika menggunakan switch dan lalu lintas data padat dapat menyebabkan jaringan lambat.
16. Biaya jaringan lebih mahal dari pada bus atau ring.
17. Gambar susah.
2. Topologi cincin/ring
Topologi cincin adalah topologi jaringan berbentuk rangkaian titik yang masing-masing
terhubung ke dua titik lainnya, sedemikian sehingga membentuk jalur melingkar membentuk
cincin. Pada Topologi cincin, masing-masing titik/node berfungsi sebagai repeater yang akan
memperkuat sinyal disepanjang sirkulasinya, artinya masing-masing perangkat saling
bekerjasama untuk menerima sinyal dari perangkat sebelumnya kemudian meneruskannya pada
perangkat sesudahnya, proses menerima dan meneruskan sinyal data ini dibantu oleh TOKEN.
TOKEN berisi informasi bersamaan dengan data yang berasal dari komputer sumber, token
kemudian akan melewati titik/node dan akan memeriksa apakah informasi data tersebut
digunakan oleh titik/node yang bersangkutan, jika ya maka token akan memberikan data yang
diminta oleh node untuk kemudian kembali berjalan ke titik/node berikutnya dalam jaringan.
Jika tidak maka token akan melewati titik/node sambil membawa data menuju ke titik/node
berikutnya. proses ini akan terus berlangsung hingga sinyal data mencapi tujuannya. Dengan
cara kerja seperti ini maka kekuatan sinyal dalam aliran data dapat terjaga. Kemampuan sinyal
data dalam melakukan perjalanan disepanjang lingkaran adalah hal yang sangat vital dalam
Topologi cincin.
Pada topologi cincin, komunikasi data dapat terganggu jika satu titik mengalami gangguan.
Jaringan FDDI mengantisipasi kelemahan ini dengan mengirim data searah jarum jam dan
berlawanan dengan arah jarum jam secara bersamaan. Topologi ring digunakan dalam
jaringuhkan saat komputer yang terhubung ke jaringan dalam jumlah yang banyak.
gambar Jaringan dengan Topologi Ring
Kelebihan :
1. Mudah untuk dirancang dan diimplementasikan
2. Memiliki performa yang lebih baik ketimbang topologi bus, bahkan untuk aliran data yang
berat sekalipun.
3. Mudah untuk melakukan konfigurasi ulang dan instalasi perangkat baru.
4. Mudah untuk melakukan pelacakan dan pengisolasian kesalahan dalam jaringan karena
menggunakan konfigurasi point to point
5. Hemat kabel
6. Tidak akan terjadi tabrakan pengiriman data (collision), karena pada satu waktu hanya satu
node yang dapat mengirimkan data
Kelemahan
1. Peka kesalahan, sehingga jika terdapat gangguan di suatu node mengakibatkan terganggunya
seluruh jaringan. Namun hal ini dapat diantisipasi dengan menggunakan cincin ganda (dual
ring).
2. Pengembangan jaringan lebih kaku, karena memindahkan, menambah dan mengubah
perangkat jaringan dan mempengaruhi keseluruhan jaringan.
3. Kinerja komunikasi dalam jaringan sangat tergantung pada jumlah titik/node yang terdapat
pada jaringan.
4. Lebih sulit untuk dikonfigurasi ketimbang Topologi bintang
5. Dapat terjadi collision[dua paket data tercampur]
6. Diperlukan penanganan dan pengelolaan khusus bandles
7. (wikipedia : Topologi Cincin)
3. Topologi bus/linear
Topologi Bus merupakan jenis topologi yang memiliki metode paling sederhana, terdiri dari
sebuah kabel yang kedua ujungnya ditutup dimana sepanjang kabel tersebut menghubungkan
semua komputer/ node-node yang tergabung dalam sebuah jaringan. Signal melewati 2 arah
dalam satu kabel memungkinkan terjadinya collision (tabrakan data atau tercampurnya data).
Pengiriman data hanya ditangkap oleh alamat / device yang dituju, sedangkan alat lainnya
yangbukantujuan akan mengabaikannya dan hanya dilewati. Di bawah ini adalah gambar
jaringan komputer dengan topologi bus :
gambar Jaringan dengan topologi Bus/Linear
Kelebihan
1. Pengembangan jaringan atau penambahan workstation baru dapat dilakukan dengan mudah
tanpa mengganggu workstation lain.
2. Penghematan kabel jaringan
3. Bentuk layout kabel sederhana.
4. Mudah dalam instalasi.
5. Biaya peralatan relativ murah.
Kekurangan
1. Bila terdapat gangguan di sepanjang kabel pusat, maka keseluruhan jaringan akan
mengalami gangguan bahkan akan berhenti total.
2. Kepadatan pada jalur lalu lintas.
3. Diperlukan repeater untuk jarak jauh.
4. Jika komputer-komputer aktif mengirim data atau file maka akan terjadi tabrakan
5. Jika terjadi gangguan, untuk mencari penyebapnya sangat sulit.
4. Topologi Jala/Mesh
Topologi jala atau Topologi mesh adalah suatu bentuk hubungan antar perangkat dimana setiap
perangkat terhubung secara langsung ke perangkat lainnya yang ada di dalam jaringan.
Akibatnya, dalam topologi mesh setiap perangkat dapat berkomunikasi langsung dengan
perangkat yang dituju (dedicated links). Dengan demikian maksimal banyaknya koneksi antar
perangkat pada jaringan bertopologi mesh ini dapat dihitung yaitu sebanyak n(n-1)/2. Selain itu
karena setiap perangkat dapat terhubung dengan perangkat lainnya yang ada di dalam jaringan
maka setiap perangkat harus memiliki sebanyak n-1 Port Input/Output (I/O ports).
Berdasarkan pemahaman di atas, dapat dicontohkan bahwa apabila sebanyak 5 (lima) komputer
akan dihubungkan dalam bentuk topologi mesh maka agar seluruh koneksi antar komputer dapat
berfungsi optimal, diperlukan kabel koneksi sebanyak 5(5-1)/2 = 10 kabel koneksi, dan masing-
masing komputer harus memiliki port I/O sebanyak 5-1 = 4 port (lihat gambar).
Kelebihan :
1. Hubungan dedicated links menjamin data langsung dikirimkan ke komputer tujuan tanpa
harus melalui komputer lainnya sehingga dapat lebih cepat karena satu link digunakan
khusus untuk berkomunikasi dengan komputer yang dituju saja (tidak digunakan secara
beramai-ramai/sharing).
2. Memiliki sifat Robust, yaitu Apabila terjadi gangguan pada koneksi komputer A dengan
komputer B karena rusaknya kabel koneksi (links) antara A dan B, maka gangguan tersebut
tidak akan memengaruhi koneksi komputer A dengan komputer lainnya.
3. Privacy dan security pada topologi mesh lebih terjamin, karena komunikasi yang terjadi
antara dua komputer tidak akan dapat diakses oleh komputer lainnya.
4. Memudahkan proses identifikasi permasalahan pada saat terjadi kerusakan koneksi antar
komputer.
5. Komunikasi yang terjadi antara dua komputer tidak akan dapat diakses komputer lain.
Kekurangan :
1. Membutuhkan banyak kabel dan Port I/O. semakin banyak komputer di dalam topologi
mesh maka diperlukan semakin banyak kabel links dan port I/O (lihat rumus penghitungan
kebutuhan kabel dan Port).
2. Hal tersebut sekaligus juga mengindikasikan bahwa topologi jenis ini pada setiap komputer
harus terkoneksi secara langsung dengan komputer lainnya maka instalasi dan konfigurasi
menjadi lebih sulit.
3. Banyaknya kabel yang digunakan juga mengisyaratkan perlunya space yang memungkinkan
di dalam ruangan tempat komputer-komputer tersebut berada.
4. biaya relatif mahal.
5. Berdasarkan kelebihan dan kekurangannya, topologi mesh biasanya diimplementasikan pada
komputer-komputer utama dimana masing-masing komputer utama tersebut membentuk
jaringan tersendiri dengan topologi yang berbeda (hybrid network).
gambar jaringan dengan topologi Mesh
5. Topologi Pohon/Tree
Topologi Pohon adalah kombinasi karakteristik antara topologi bintang dan topologi bus.
Topologi ini terdiri atas kumpulan topologi bintang yang dihubungkan dalam satu topologi bus
sebagai jalur tulang punggung atau backbone. Komputer-komputer dihubungkan ke hub,
sedangkan hub lain di hubungkan sebagai jalur tulang punggung.
Topologi jaringan ini disebut juga sebagai topologi jaringan bertingkat. Topologi ini biasanya
digunakan untuk interkoneksi antar sentral dengan hirarki yang berbeda. Untuk hirarki yang
lebih rendah digambarkan pada lokasi yang rendah dan semakin keatas mempunyai hirarki
semakin tinggi. Topologi jaringan jenis ini cocok digunakan pada sistem jaringan komputer.
Pada jaringan pohon, terdapat beberapa tingkatan simpul atau node. Pusat atau simpul yang lebih
tinggi tingkatannya, dapat mengatur simpul lain yang lebih rendah tingkatannya. Data yang
dikirim perlu melalui simpul pusat terlebih dahulu. Misalnya untuk bergerak dari komputer
dengan node-3 ke komputer node-7 seperti halnya pada gambar, data yang ada harus melewati
node-3, 5 dan node-6 sebelum berakhir pada node-7.
Keunggulan jaringan pohon seperti ini adalah, dapat terbentuknya suatu kelompok yang
dibutuhkan pada setiap saat. Sebagai contoh, perusahaan dapat membentuk kelompok yang
terdiri atas terminal pembukuan, serta pada kelompok lain dibentuk untuk terminal penjualan.
Adapun kelemahannya adalah, apabila simpul yang lebih tinggi kemudian tidak berfungsi, maka
kelompok lainnya yang berada di bawahnya akhirnya juga menjadi tidak efektif. Cara kerja
jaringan pohon ini relatif menjadi lambat.
gambar jaringan dengan topologi Tree
Kelebihan:
1. Mampu menjangkau lebih jauh degan repeater
2. Koneksi lebih cepat
3. Jaringan mudah diatur
4. Keamanannya terjamin
5. Mudah di kelola
Kelemahan :
1. Boros kabel
2. Memperlukan perencanaan dan pengaturan yang sangat baik
3. Biaya relatif mahal
4. Hub menjadi elemen kritis
5. Perlu transmisi dari terminal - terminal dalam jaringan
6. Perlu cara untuk menunjukkan kemana dan kepada siapa data di kirim
6. Topologi Hybrid
Kelebihan :
1. Fleksibel
2. Mudah menambahkan koneksi perangkat lainnya
3. Instalasi mudah
4. Menggunakan konfigurasi yang berbeda tetapi dapat bekerja dengan sempurna
5. Tepercaya dan memiliki toleransi kesalahan yang lebih baik
Kelemahan :
1. Pengelolaan sulit
2. Biaya mahal
3. Konfigurasi sulit
4. Banyak trobel
7. Topologi Linier
Kelebihan :
1. hemat kabel

More Related Content

What's hot (16)

Topologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputerTopologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputer
 
Sejarah mikrotik
Sejarah mikrotikSejarah mikrotik
Sejarah mikrotik
 
TOPOLOGI JARINGAN
TOPOLOGI JARINGANTOPOLOGI JARINGAN
TOPOLOGI JARINGAN
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringan
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringan
 
Topologi keisha
Topologi keishaTopologi keisha
Topologi keisha
 
3 topologi jaringan
3 topologi jaringan3 topologi jaringan
3 topologi jaringan
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 
Memahami dasar dasar jaringan internet
Memahami dasar dasar jaringan internetMemahami dasar dasar jaringan internet
Memahami dasar dasar jaringan internet
 
Materi topologi
Materi topologiMateri topologi
Materi topologi
 
TUGAS 5
TUGAS 5TUGAS 5
TUGAS 5
 
Tugas topologi 9 h 17
Tugas topologi 9 h 17Tugas topologi 9 h 17
Tugas topologi 9 h 17
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 

Viewers also liked (6)

Xampp
XamppXampp
Xampp
 
Tut php
Tut phpTut php
Tut php
 
Program Training Teknisi Jaringan LAN
Program Training Teknisi Jaringan LANProgram Training Teknisi Jaringan LAN
Program Training Teknisi Jaringan LAN
 
Rahasia Thunder 125
Rahasia Thunder 125Rahasia Thunder 125
Rahasia Thunder 125
 
Power point 2007
Power point 2007Power point 2007
Power point 2007
 
Modul Autocad 2010
Modul Autocad 2010Modul Autocad 2010
Modul Autocad 2010
 

Similar to Topologi Jaringan

Topologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputerTopologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputernazirahatqa
 
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan KomputerMacam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan KomputerFirdika Arini
 
Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)
Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)
Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)fathiyyaazz
 
Topologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptxTopologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptxIrwanIrwan84
 
Topologi Jaringan
Topologi JaringanTopologi Jaringan
Topologi JaringanFahrulRozi7
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerFahrulRozi7
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputerzahrinatikah
 
Power point tik jaringan komputer pinkan
Power point tik jaringan komputer pinkanPower point tik jaringan komputer pinkan
Power point tik jaringan komputer pinkanpinkanrachmadani
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputerfatkhulmuttaqin
 
Topologi jaringann
Topologi jaringannTopologi jaringann
Topologi jaringanncentialamda
 
Topologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputerTopologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputerOdi Beroi
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.
Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.
Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.Audra
 

Similar to Topologi Jaringan (20)

Topologi jaringan Komputer
Topologi jaringan KomputerTopologi jaringan Komputer
Topologi jaringan Komputer
 
Kelompok Madesu
Kelompok MadesuKelompok Madesu
Kelompok Madesu
 
IjoLumutAllBase
IjoLumutAllBaseIjoLumutAllBase
IjoLumutAllBase
 
Topologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputerTopologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputer
 
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan KomputerMacam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
 
Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)
Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)
Topologi jaringan komputer (Fathiyya Azzahra)
 
Topologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptxTopologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptx
 
{TIK}
{TIK}{TIK}
{TIK}
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 
Topologi
Topologi Topologi
Topologi
 
Topologi Jaringan
Topologi JaringanTopologi Jaringan
Topologi Jaringan
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
 
Power point tik jaringan komputer pinkan
Power point tik jaringan komputer pinkanPower point tik jaringan komputer pinkan
Power point tik jaringan komputer pinkan
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
 
Topologi jaringann
Topologi jaringannTopologi jaringann
Topologi jaringann
 
Topologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputerTopologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputer
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.
Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.
Teknologi Informasi dan Komunikasi IX.
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 
Topologi
TopologiTopologi
Topologi
 

Recently uploaded

Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 

Topologi Jaringan

  • 1. Topologi Jaringan Topologi merupakan bentuk layout secara fisik dari komputer, kabel dan komponen lain pada sebuah jaringan. bentuk layout ini nantinya akan digunakan dalam membuat desain jaringan. Pemilihan topologi ini akan berpengaruh pada beberapa hal, yaitu : 1. Jenis peralatan yang akan diperlukan oleh jaringan 2. Kemampuan dari peralatan 3. Pertumbuhan dan perkembangan jaringan 4. Kesalahan dan kerusakan jaringan. karena pengaruh-pengaruh yang mungkin ditimbulkan, maka perlu kita teliti masing-masing topologi agar didapatkan jaringan yang baik dengan performa yang maksimal. topologi itu sendiri ada 6 macam, yaitu topologi bintang, cincin, bus, jala, pohon dan linear. untuk lebih jelasnya, berikut akan dijelaskan mengenai jenis-jenis topologi. 1. Topologi bintang/star Topologi star mempunyai satu komputer sebagai pusat (server) yang berfungsi untuk control terhadap client yang tergabung dalam jaringan tersebut dan sebagai sumber data (resource) yang dapat diakses oleh semua pengguna jaringan. Topologi ini dikembangkan dengan kabel UTP yang mempunyai 4 pasang / 8 kabel. UTP dapat mempunyai transfer rate 10 Mbps hingga 100 Mbps tetapi mempunyai jarak yang pendek, yaitu maksimal 100m. topologi ini dikembangkan menggunakan kabel UTP yang dipasang dengan connector RJ-45 menggunakan Crampign tools. Setiap node/komputer dihubungkan melalui hub/concentrator. Gambar di bawah ini adalah jaringan komputer dengan topologi star. gambar Jaringan dengan Topologi Star yang dihubungkan dengan HUB
  • 2. Kelebihan : 1. Kerusakan pada satu saluran hanya akan memengaruhi jaringan pada saluran tersebut dan station yang terpaut. 2. Tingkat keamanan termasuk tinggi. 3. Tahan terhadap lalu lintas jaringan yang sibuk. 4. Penambahan dan pengurangan station dapat dilakukan dengan mudah. 5. Akses Kontrol terpusat, sehingga dapat meningkatkanunjuk kerja jaringan. 6. Kemudahan deteksi dan isolasi kesalahan/kerusakan pengelolaan jaringan. 7. Felksibel terhadap pengembangan/perluasan jaringan. 8. Memiliki bandwidth atau lebar jalur komunikasi yang lancer karena setiap komputer mempunyai kabel sendiri. 9. kekurangan : 10. Jika node tengah mengalami kerusakan, maka seluruh rangkaian akan berhenti. 11. Boros dalam pemakaian kabel. 12. HUB jadi elemen kritis karena kontrol terpusat. 13. Peran hub sangat sensitif sehinga ketika terdapat masalah dengan hub maka jaringan tersebut akan down. 14. Jaringan tergantung pada terminal pusat. 15. Jika menggunakan switch dan lalu lintas data padat dapat menyebabkan jaringan lambat. 16. Biaya jaringan lebih mahal dari pada bus atau ring. 17. Gambar susah. 2. Topologi cincin/ring Topologi cincin adalah topologi jaringan berbentuk rangkaian titik yang masing-masing terhubung ke dua titik lainnya, sedemikian sehingga membentuk jalur melingkar membentuk cincin. Pada Topologi cincin, masing-masing titik/node berfungsi sebagai repeater yang akan memperkuat sinyal disepanjang sirkulasinya, artinya masing-masing perangkat saling bekerjasama untuk menerima sinyal dari perangkat sebelumnya kemudian meneruskannya pada perangkat sesudahnya, proses menerima dan meneruskan sinyal data ini dibantu oleh TOKEN. TOKEN berisi informasi bersamaan dengan data yang berasal dari komputer sumber, token kemudian akan melewati titik/node dan akan memeriksa apakah informasi data tersebut digunakan oleh titik/node yang bersangkutan, jika ya maka token akan memberikan data yang diminta oleh node untuk kemudian kembali berjalan ke titik/node berikutnya dalam jaringan. Jika tidak maka token akan melewati titik/node sambil membawa data menuju ke titik/node berikutnya. proses ini akan terus berlangsung hingga sinyal data mencapi tujuannya. Dengan cara kerja seperti ini maka kekuatan sinyal dalam aliran data dapat terjaga. Kemampuan sinyal data dalam melakukan perjalanan disepanjang lingkaran adalah hal yang sangat vital dalam Topologi cincin. Pada topologi cincin, komunikasi data dapat terganggu jika satu titik mengalami gangguan. Jaringan FDDI mengantisipasi kelemahan ini dengan mengirim data searah jarum jam dan berlawanan dengan arah jarum jam secara bersamaan. Topologi ring digunakan dalam jaringuhkan saat komputer yang terhubung ke jaringan dalam jumlah yang banyak.
  • 3. gambar Jaringan dengan Topologi Ring Kelebihan : 1. Mudah untuk dirancang dan diimplementasikan 2. Memiliki performa yang lebih baik ketimbang topologi bus, bahkan untuk aliran data yang berat sekalipun. 3. Mudah untuk melakukan konfigurasi ulang dan instalasi perangkat baru. 4. Mudah untuk melakukan pelacakan dan pengisolasian kesalahan dalam jaringan karena menggunakan konfigurasi point to point 5. Hemat kabel 6. Tidak akan terjadi tabrakan pengiriman data (collision), karena pada satu waktu hanya satu node yang dapat mengirimkan data Kelemahan 1. Peka kesalahan, sehingga jika terdapat gangguan di suatu node mengakibatkan terganggunya seluruh jaringan. Namun hal ini dapat diantisipasi dengan menggunakan cincin ganda (dual ring). 2. Pengembangan jaringan lebih kaku, karena memindahkan, menambah dan mengubah perangkat jaringan dan mempengaruhi keseluruhan jaringan. 3. Kinerja komunikasi dalam jaringan sangat tergantung pada jumlah titik/node yang terdapat pada jaringan. 4. Lebih sulit untuk dikonfigurasi ketimbang Topologi bintang 5. Dapat terjadi collision[dua paket data tercampur] 6. Diperlukan penanganan dan pengelolaan khusus bandles 7. (wikipedia : Topologi Cincin) 3. Topologi bus/linear Topologi Bus merupakan jenis topologi yang memiliki metode paling sederhana, terdiri dari sebuah kabel yang kedua ujungnya ditutup dimana sepanjang kabel tersebut menghubungkan semua komputer/ node-node yang tergabung dalam sebuah jaringan. Signal melewati 2 arah dalam satu kabel memungkinkan terjadinya collision (tabrakan data atau tercampurnya data). Pengiriman data hanya ditangkap oleh alamat / device yang dituju, sedangkan alat lainnya yangbukantujuan akan mengabaikannya dan hanya dilewati. Di bawah ini adalah gambar jaringan komputer dengan topologi bus :
  • 4. gambar Jaringan dengan topologi Bus/Linear Kelebihan 1. Pengembangan jaringan atau penambahan workstation baru dapat dilakukan dengan mudah tanpa mengganggu workstation lain. 2. Penghematan kabel jaringan 3. Bentuk layout kabel sederhana. 4. Mudah dalam instalasi. 5. Biaya peralatan relativ murah. Kekurangan 1. Bila terdapat gangguan di sepanjang kabel pusat, maka keseluruhan jaringan akan mengalami gangguan bahkan akan berhenti total. 2. Kepadatan pada jalur lalu lintas. 3. Diperlukan repeater untuk jarak jauh. 4. Jika komputer-komputer aktif mengirim data atau file maka akan terjadi tabrakan 5. Jika terjadi gangguan, untuk mencari penyebapnya sangat sulit. 4. Topologi Jala/Mesh Topologi jala atau Topologi mesh adalah suatu bentuk hubungan antar perangkat dimana setiap perangkat terhubung secara langsung ke perangkat lainnya yang ada di dalam jaringan. Akibatnya, dalam topologi mesh setiap perangkat dapat berkomunikasi langsung dengan perangkat yang dituju (dedicated links). Dengan demikian maksimal banyaknya koneksi antar perangkat pada jaringan bertopologi mesh ini dapat dihitung yaitu sebanyak n(n-1)/2. Selain itu karena setiap perangkat dapat terhubung dengan perangkat lainnya yang ada di dalam jaringan maka setiap perangkat harus memiliki sebanyak n-1 Port Input/Output (I/O ports). Berdasarkan pemahaman di atas, dapat dicontohkan bahwa apabila sebanyak 5 (lima) komputer akan dihubungkan dalam bentuk topologi mesh maka agar seluruh koneksi antar komputer dapat berfungsi optimal, diperlukan kabel koneksi sebanyak 5(5-1)/2 = 10 kabel koneksi, dan masing- masing komputer harus memiliki port I/O sebanyak 5-1 = 4 port (lihat gambar). Kelebihan : 1. Hubungan dedicated links menjamin data langsung dikirimkan ke komputer tujuan tanpa harus melalui komputer lainnya sehingga dapat lebih cepat karena satu link digunakan
  • 5. khusus untuk berkomunikasi dengan komputer yang dituju saja (tidak digunakan secara beramai-ramai/sharing). 2. Memiliki sifat Robust, yaitu Apabila terjadi gangguan pada koneksi komputer A dengan komputer B karena rusaknya kabel koneksi (links) antara A dan B, maka gangguan tersebut tidak akan memengaruhi koneksi komputer A dengan komputer lainnya. 3. Privacy dan security pada topologi mesh lebih terjamin, karena komunikasi yang terjadi antara dua komputer tidak akan dapat diakses oleh komputer lainnya. 4. Memudahkan proses identifikasi permasalahan pada saat terjadi kerusakan koneksi antar komputer. 5. Komunikasi yang terjadi antara dua komputer tidak akan dapat diakses komputer lain. Kekurangan : 1. Membutuhkan banyak kabel dan Port I/O. semakin banyak komputer di dalam topologi mesh maka diperlukan semakin banyak kabel links dan port I/O (lihat rumus penghitungan kebutuhan kabel dan Port). 2. Hal tersebut sekaligus juga mengindikasikan bahwa topologi jenis ini pada setiap komputer harus terkoneksi secara langsung dengan komputer lainnya maka instalasi dan konfigurasi menjadi lebih sulit. 3. Banyaknya kabel yang digunakan juga mengisyaratkan perlunya space yang memungkinkan di dalam ruangan tempat komputer-komputer tersebut berada. 4. biaya relatif mahal. 5. Berdasarkan kelebihan dan kekurangannya, topologi mesh biasanya diimplementasikan pada komputer-komputer utama dimana masing-masing komputer utama tersebut membentuk jaringan tersendiri dengan topologi yang berbeda (hybrid network). gambar jaringan dengan topologi Mesh 5. Topologi Pohon/Tree Topologi Pohon adalah kombinasi karakteristik antara topologi bintang dan topologi bus. Topologi ini terdiri atas kumpulan topologi bintang yang dihubungkan dalam satu topologi bus sebagai jalur tulang punggung atau backbone. Komputer-komputer dihubungkan ke hub, sedangkan hub lain di hubungkan sebagai jalur tulang punggung. Topologi jaringan ini disebut juga sebagai topologi jaringan bertingkat. Topologi ini biasanya digunakan untuk interkoneksi antar sentral dengan hirarki yang berbeda. Untuk hirarki yang
  • 6. lebih rendah digambarkan pada lokasi yang rendah dan semakin keatas mempunyai hirarki semakin tinggi. Topologi jaringan jenis ini cocok digunakan pada sistem jaringan komputer. Pada jaringan pohon, terdapat beberapa tingkatan simpul atau node. Pusat atau simpul yang lebih tinggi tingkatannya, dapat mengatur simpul lain yang lebih rendah tingkatannya. Data yang dikirim perlu melalui simpul pusat terlebih dahulu. Misalnya untuk bergerak dari komputer dengan node-3 ke komputer node-7 seperti halnya pada gambar, data yang ada harus melewati node-3, 5 dan node-6 sebelum berakhir pada node-7. Keunggulan jaringan pohon seperti ini adalah, dapat terbentuknya suatu kelompok yang dibutuhkan pada setiap saat. Sebagai contoh, perusahaan dapat membentuk kelompok yang terdiri atas terminal pembukuan, serta pada kelompok lain dibentuk untuk terminal penjualan. Adapun kelemahannya adalah, apabila simpul yang lebih tinggi kemudian tidak berfungsi, maka kelompok lainnya yang berada di bawahnya akhirnya juga menjadi tidak efektif. Cara kerja jaringan pohon ini relatif menjadi lambat. gambar jaringan dengan topologi Tree Kelebihan: 1. Mampu menjangkau lebih jauh degan repeater 2. Koneksi lebih cepat 3. Jaringan mudah diatur 4. Keamanannya terjamin 5. Mudah di kelola Kelemahan : 1. Boros kabel 2. Memperlukan perencanaan dan pengaturan yang sangat baik 3. Biaya relatif mahal 4. Hub menjadi elemen kritis 5. Perlu transmisi dari terminal - terminal dalam jaringan 6. Perlu cara untuk menunjukkan kemana dan kepada siapa data di kirim
  • 7. 6. Topologi Hybrid Kelebihan : 1. Fleksibel 2. Mudah menambahkan koneksi perangkat lainnya 3. Instalasi mudah 4. Menggunakan konfigurasi yang berbeda tetapi dapat bekerja dengan sempurna 5. Tepercaya dan memiliki toleransi kesalahan yang lebih baik Kelemahan : 1. Pengelolaan sulit 2. Biaya mahal 3. Konfigurasi sulit 4. Banyak trobel 7. Topologi Linier Kelebihan : 1. hemat kabel