SlideShare a Scribd company logo
 Masa remaja adalah tahap dalam perkembangan
jiwa yang merupakan masa perpindahan dari
tahap kanak-kanak menuju tahap dewasa.
 Awal masa remaja ditandai dengan masa pubertas,
yaitu suatu tahap dimana terjadi kematangan alat-
alat reproduksi seksual disertai dengan perubahan
fisik dan psikologis pada seseorang. Masa ini
biasanya berlangsung pada usia 11-14 tahun dan
berlangsung 1-2 tahun
 Akhir masa remaja tidak dapat ditentukan dengan
pasti karena menyangkut berbagai faktor, seperti
budaya, hukum, adat, atau agama.
LAKI - LAKI No. PEREMPUAN
Tubuh laki-laki
menonjolkan garis-garis
lurus dan tegak yang
dianggap lambang
keperkasaan dan
kekuasaan
1 Tubuh perempuan lebih
menonjolkan garis-garis
melingkar, bulat dan sering
dianggap sebagai lambang
kelembutan
Bahu lebar, dada lapang 2 Bahu relatif kecil dan
melengkung, dada membesar
kedepan.
Pinggul lebih kecil
dibandingkan bahu
3 Pinggang kecil tetapi tulang
pinggul besar/membulat
LAKI-LAKI No. PEREMPUAN
KAKI TEGAK LURUS, Sering
menampakkan otot-otot
4 Paha besar dan kaki
meruncing kebawah
Lengan dan tangan relatif
keras dan berotot
5 Lengan dan tangan relatif
lembut dan lemas
Suara besar, ada jakun
pada leher
6 Suara kecil dan ringan, leher
rata
Mengalami mimpi basah 7 menstruasi
Bulu rambut lebih mudah
tumbuh pada muka(kumis,
cambang, jenggot)
8 Rambut muka relatif tidak
mudah tumbuh
LAKI-LAKI No. PEREMPUAN
Pola dasar pandangan ke
luar, terarah pada
dunia/objek
1 Pola dasar pandangan
terarah pada manusia/subjek
Suka menjelajah,
menyelidiki alam sekitar
2 Lebih gemar tinggal di
rumah, memelihara dan
merawat
Suka membongkar dan
membangun. Laki-laki
membangun rumah sebagai
tempat tinggal(building a
house)
3 Suka menyayangi dan
memelihara. Pandai
membangun rumah menjadi
tempat yang kerasan
(building a home)
Suka mencoba hal-hal baru 4 Butuh perhatian, senang
‘dilihat’ dan ‘dicari’
LAKI-LAKI No. PEREMPUAN
Aktif, mengambil inisiatif,
suka mengkritik, dan
memprotes
5 Reaktif menanggapi, lebih
tabah dan mudah menerima
Rasio dianggap lebih utama,
dapat mengendalikan
perasaan
6 Emosi dan perasaan lebih
menonjol dan hal itu
mempengaruhi pikirannya
Lebih melihat kenyataan
secara obyektif, terarah pada
garis-garis besar, lebih
teguh dalam keputusan
7 Perasaan pasang surut
terpengaruh siklus bulanan
Gairah seksual bersifat
jasmaniah biologis
8 Gairah seksual lebih bersifat
rohaniah, lebih
mementingkan cinta dan
kemesraan
 Remaja adalah suatu fase perkembangan
yang dialami sesorang ketika memasuki usia
12-22 tahun
 Dibagi menjadi 3 TAHAP :
 Remaja awal : 12-15 tahun
 Remaja Madya: 15 -18 tahun
 Remaja Akhir 19-22 tahun
 Prestasi atau hasil belajar menurun
 Terlalu sering tidak masuk sekolah
 Keluhan-keluhan fisik yang terlalu sering dan
menetap
 Perubahan kebiasaan makan atau tidur
 Kesulitan konseentrasi yang terus-menerus
 Adanya kecemasan, stres, gejala-gejala
depresi(kurang bergairah, sedih, putus asa,
ingin bunuh diri, takut mati, pesimis, dll)
 Menarik diri dari kelompok/teman/keluarga,
dan berganti-ganti teman baik.
 Adanya pola tingkah laku yang radikal
 Konflik dengan orang tua
 Merasa tidak betah dirumah
 Prestasi belajar jang diperoleh minimal
memenuhi standar dan kalau mungkin
berprestasi tinggi
 Rajin dan tekun bersekolah
 Membiasakan diri hidup sehat dan seimbang
 Makan, istirahat, tidur, dan olahraga yang
cukup dan teratur
 Membiasakan berkonsentrasi pada saat
mengikuti pelajaran atau melakukan kegiatan
sehingga tetap bersemangat.
 Menyeimbangkan fungsi otak kiri dan kanan
sehingga terjadi keselarasan hidup
 Berfikir positif dan bergembira
 Berteman, bergaul, dan bersahabat secara
aman dan wajar
 Berusaha menyesuaikan diri dengan
lingkungan
 Ikut menjadi bagian penting dalam
terciptanya keharmonisan keluarga
 Taat dan patuh pada hukum, aturan, dan
norma yang berlaku
 Hidup dengan rasa optimis dan selalu
berpengharapan
 Menjaga tubuh agar tetap sehat jasmani dan
rohani
 Berteman dengan lawan jenis secara wajar
 Berusaha menemukan ketenangan di rumah
sendiri (home sweet home)
 Penyalahgunaan obat terlarang
 Minuman keras
 Berjudi merokok
 Berhenti sekolah
 Stress/depresi
 Tawuran
 Kehamilan yang tidak diinginkan
 Penyakit menular karena hubungan seksual
(AIDS)
 BENTUKLAH KELOMPOK MASING-MASING 6
ANAK
 BUATLAH SEBUAH GAMBAR YANG
MENCERITAKAN TENTANG:
 Perubahan fisik pada remaja laki-laki
 Perubahan fisik pada remaja perempuan
 Perubahan emosi remaja
 Perilaku berisiko pada remaja
 Perilaku untuk menghindari perilaku yang
berisiko
 Pergaulan remaja modern.

More Related Content

Similar to psikologi-remaja.ppt

referat_Betcy_112019148.pptx
referat_Betcy_112019148.pptxreferat_Betcy_112019148.pptx
referat_Betcy_112019148.pptx
VellaHamady
 
12 tugas tugas dalam perkembangan
12 tugas tugas dalam perkembangan12 tugas tugas dalam perkembangan
12 tugas tugas dalam perkembanganNuzli Muhammad
 
Fizikal remaja .pdf
Fizikal remaja .pdfFizikal remaja .pdf
Fizikal remaja .pdf
NorAziraNus
 
Materi 1 perkembangan 2 2
Materi 1 perkembangan 2 2Materi 1 perkembangan 2 2
Materi 1 perkembangan 2 2agus raharjo
 
PEMELIHARAAN KESEHATAN
PEMELIHARAAN KESEHATANPEMELIHARAAN KESEHATAN
PEMELIHARAAN KESEHATAN
sicua050896
 
Presentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptxPresentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptx
hein30
 
Dudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.ppt
Dudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.pptDudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.ppt
Dudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.ppt
ssuser7b2ece
 
4870228.ppt
4870228.ppt4870228.ppt
4870228.ppt
rudhirinaldhi3
 
MEMPERKENALKAN ORGAN REPRODUKSI PADA ANAK
MEMPERKENALKAN  ORGAN  REPRODUKSI  PADA  ANAK MEMPERKENALKAN  ORGAN  REPRODUKSI  PADA  ANAK
MEMPERKENALKAN ORGAN REPRODUKSI PADA ANAK
Falanni Firyal Fawwaz
 
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.pptmateripenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
trii15
 
6 periodesasi dan perkembangan masa anak
6 periodesasi dan perkembangan masa anak6 periodesasi dan perkembangan masa anak
6 periodesasi dan perkembangan masa anakNuzli Muhammad
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan RemajaPertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan Remaja
wahyusrisayekti
 
Konsep dasar tahap tumbuh kembang
Konsep dasar tahap tumbuh kembangKonsep dasar tahap tumbuh kembang
Konsep dasar tahap tumbuh kembang
Laily Himawati
 
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusiaP5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
DIAH KOHLER
 
PERAN IRMA DI SEKOLAH.pptx
PERAN IRMA DI SEKOLAH.pptxPERAN IRMA DI SEKOLAH.pptx
PERAN IRMA DI SEKOLAH.pptx
ahmadaripin25
 
KESEHATAN REMAJA.pptx
KESEHATAN REMAJA.pptxKESEHATAN REMAJA.pptx
KESEHATAN REMAJA.pptx
NurvyAliefAidillah
 
MpM GEOMETRI
MpM GEOMETRIMpM GEOMETRI
MpM GEOMETRI
Icha Cyank Dy
 
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptKONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
RasyAlam
 
Ikd 1 masa pubertas lansia
Ikd 1 masa pubertas lansiaIkd 1 masa pubertas lansia
Ikd 1 masa pubertas lansiaCahya
 

Similar to psikologi-remaja.ppt (20)

referat_Betcy_112019148.pptx
referat_Betcy_112019148.pptxreferat_Betcy_112019148.pptx
referat_Betcy_112019148.pptx
 
12 tugas tugas dalam perkembangan
12 tugas tugas dalam perkembangan12 tugas tugas dalam perkembangan
12 tugas tugas dalam perkembangan
 
Fizikal remaja .pdf
Fizikal remaja .pdfFizikal remaja .pdf
Fizikal remaja .pdf
 
Materi 1 perkembangan 2 2
Materi 1 perkembangan 2 2Materi 1 perkembangan 2 2
Materi 1 perkembangan 2 2
 
PEMELIHARAAN KESEHATAN
PEMELIHARAAN KESEHATANPEMELIHARAAN KESEHATAN
PEMELIHARAAN KESEHATAN
 
Presentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptxPresentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptx
 
Dudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.ppt
Dudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.pptDudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.ppt
Dudi Fahdy-Pembinaan Kespro Lansia.ppt
 
4870228.ppt
4870228.ppt4870228.ppt
4870228.ppt
 
MEMPERKENALKAN ORGAN REPRODUKSI PADA ANAK
MEMPERKENALKAN  ORGAN  REPRODUKSI  PADA  ANAK MEMPERKENALKAN  ORGAN  REPRODUKSI  PADA  ANAK
MEMPERKENALKAN ORGAN REPRODUKSI PADA ANAK
 
P Si Kologi Remaja
P Si Kologi RemajaP Si Kologi Remaja
P Si Kologi Remaja
 
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.pptmateripenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
materipenyuluhankesproremaja-100628020507-phpapp01.ppt
 
6 periodesasi dan perkembangan masa anak
6 periodesasi dan perkembangan masa anak6 periodesasi dan perkembangan masa anak
6 periodesasi dan perkembangan masa anak
 
Pertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan RemajaPertumbuhan dan Perkembangan Remaja
Pertumbuhan dan Perkembangan Remaja
 
Konsep dasar tahap tumbuh kembang
Konsep dasar tahap tumbuh kembangKonsep dasar tahap tumbuh kembang
Konsep dasar tahap tumbuh kembang
 
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusiaP5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
 
PERAN IRMA DI SEKOLAH.pptx
PERAN IRMA DI SEKOLAH.pptxPERAN IRMA DI SEKOLAH.pptx
PERAN IRMA DI SEKOLAH.pptx
 
KESEHATAN REMAJA.pptx
KESEHATAN REMAJA.pptxKESEHATAN REMAJA.pptx
KESEHATAN REMAJA.pptx
 
MpM GEOMETRI
MpM GEOMETRIMpM GEOMETRI
MpM GEOMETRI
 
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptKONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
 
Ikd 1 masa pubertas lansia
Ikd 1 masa pubertas lansiaIkd 1 masa pubertas lansia
Ikd 1 masa pubertas lansia
 

Recently uploaded

813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
SriayuAnisaToip
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
AhmadBarkah2
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
AndrianiWimarSarasWa1
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
AndiCoc
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
indrawatiahmad62
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
AgungRomadhon3
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 

Recently uploaded (20)

813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 

psikologi-remaja.ppt

  • 1.
  • 2.  Masa remaja adalah tahap dalam perkembangan jiwa yang merupakan masa perpindahan dari tahap kanak-kanak menuju tahap dewasa.  Awal masa remaja ditandai dengan masa pubertas, yaitu suatu tahap dimana terjadi kematangan alat- alat reproduksi seksual disertai dengan perubahan fisik dan psikologis pada seseorang. Masa ini biasanya berlangsung pada usia 11-14 tahun dan berlangsung 1-2 tahun  Akhir masa remaja tidak dapat ditentukan dengan pasti karena menyangkut berbagai faktor, seperti budaya, hukum, adat, atau agama.
  • 3.
  • 4. LAKI - LAKI No. PEREMPUAN Tubuh laki-laki menonjolkan garis-garis lurus dan tegak yang dianggap lambang keperkasaan dan kekuasaan 1 Tubuh perempuan lebih menonjolkan garis-garis melingkar, bulat dan sering dianggap sebagai lambang kelembutan Bahu lebar, dada lapang 2 Bahu relatif kecil dan melengkung, dada membesar kedepan. Pinggul lebih kecil dibandingkan bahu 3 Pinggang kecil tetapi tulang pinggul besar/membulat
  • 5. LAKI-LAKI No. PEREMPUAN KAKI TEGAK LURUS, Sering menampakkan otot-otot 4 Paha besar dan kaki meruncing kebawah Lengan dan tangan relatif keras dan berotot 5 Lengan dan tangan relatif lembut dan lemas Suara besar, ada jakun pada leher 6 Suara kecil dan ringan, leher rata Mengalami mimpi basah 7 menstruasi Bulu rambut lebih mudah tumbuh pada muka(kumis, cambang, jenggot) 8 Rambut muka relatif tidak mudah tumbuh
  • 6. LAKI-LAKI No. PEREMPUAN Pola dasar pandangan ke luar, terarah pada dunia/objek 1 Pola dasar pandangan terarah pada manusia/subjek Suka menjelajah, menyelidiki alam sekitar 2 Lebih gemar tinggal di rumah, memelihara dan merawat Suka membongkar dan membangun. Laki-laki membangun rumah sebagai tempat tinggal(building a house) 3 Suka menyayangi dan memelihara. Pandai membangun rumah menjadi tempat yang kerasan (building a home) Suka mencoba hal-hal baru 4 Butuh perhatian, senang ‘dilihat’ dan ‘dicari’
  • 7. LAKI-LAKI No. PEREMPUAN Aktif, mengambil inisiatif, suka mengkritik, dan memprotes 5 Reaktif menanggapi, lebih tabah dan mudah menerima Rasio dianggap lebih utama, dapat mengendalikan perasaan 6 Emosi dan perasaan lebih menonjol dan hal itu mempengaruhi pikirannya Lebih melihat kenyataan secara obyektif, terarah pada garis-garis besar, lebih teguh dalam keputusan 7 Perasaan pasang surut terpengaruh siklus bulanan Gairah seksual bersifat jasmaniah biologis 8 Gairah seksual lebih bersifat rohaniah, lebih mementingkan cinta dan kemesraan
  • 8.  Remaja adalah suatu fase perkembangan yang dialami sesorang ketika memasuki usia 12-22 tahun  Dibagi menjadi 3 TAHAP :  Remaja awal : 12-15 tahun  Remaja Madya: 15 -18 tahun  Remaja Akhir 19-22 tahun
  • 9.  Prestasi atau hasil belajar menurun  Terlalu sering tidak masuk sekolah  Keluhan-keluhan fisik yang terlalu sering dan menetap  Perubahan kebiasaan makan atau tidur  Kesulitan konseentrasi yang terus-menerus  Adanya kecemasan, stres, gejala-gejala depresi(kurang bergairah, sedih, putus asa, ingin bunuh diri, takut mati, pesimis, dll)  Menarik diri dari kelompok/teman/keluarga, dan berganti-ganti teman baik.
  • 10.  Adanya pola tingkah laku yang radikal  Konflik dengan orang tua  Merasa tidak betah dirumah
  • 11.  Prestasi belajar jang diperoleh minimal memenuhi standar dan kalau mungkin berprestasi tinggi  Rajin dan tekun bersekolah  Membiasakan diri hidup sehat dan seimbang  Makan, istirahat, tidur, dan olahraga yang cukup dan teratur  Membiasakan berkonsentrasi pada saat mengikuti pelajaran atau melakukan kegiatan sehingga tetap bersemangat.
  • 12.  Menyeimbangkan fungsi otak kiri dan kanan sehingga terjadi keselarasan hidup  Berfikir positif dan bergembira  Berteman, bergaul, dan bersahabat secara aman dan wajar  Berusaha menyesuaikan diri dengan lingkungan  Ikut menjadi bagian penting dalam terciptanya keharmonisan keluarga  Taat dan patuh pada hukum, aturan, dan norma yang berlaku  Hidup dengan rasa optimis dan selalu berpengharapan
  • 13.  Menjaga tubuh agar tetap sehat jasmani dan rohani  Berteman dengan lawan jenis secara wajar  Berusaha menemukan ketenangan di rumah sendiri (home sweet home)
  • 14.  Penyalahgunaan obat terlarang  Minuman keras  Berjudi merokok  Berhenti sekolah  Stress/depresi  Tawuran  Kehamilan yang tidak diinginkan  Penyakit menular karena hubungan seksual (AIDS)
  • 15.  BENTUKLAH KELOMPOK MASING-MASING 6 ANAK  BUATLAH SEBUAH GAMBAR YANG MENCERITAKAN TENTANG:  Perubahan fisik pada remaja laki-laki  Perubahan fisik pada remaja perempuan  Perubahan emosi remaja  Perilaku berisiko pada remaja  Perilaku untuk menghindari perilaku yang berisiko  Pergaulan remaja modern.