SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Download to read offline
 Biaya produksi adalah sebagai semua
pengeluaran yang dilakukan oleh perusahaan
untuk memperoleh faktor-faktor produksi
dan bahan- bahan mentah yang akan di
gunakan untuk menciptakan barang-barang
yang di produksi perusahaan tersebut.
 Biaya Ekplisit yaitu : Semua pengeluaran untuk
memperoleh faktor-faktor produksi dan input
lain yang di bayar melalui pasaran
(pembayaran berupa uang).
 Biaya Implisit (tersembunyi) yaitu pembayaran
untuk keahliaan keusahawanan produsen
tersebut modalnya tersendiri yang di gunakan
dalam perusahaan dan bangunan perusahaan
yang di miliki.
 Biaya produksi
Biaya produksi adalah biaya yang berhubungan langsung dengan
produksi produk tertentu. Biaya produksi terdiri atas biaya bahan
baku, biaya tenaga kerja langsung, dan biaya overhead pabrik
 Biaya administrasi adalah biaya yang terjadi dalam rangka
pengarahan, pengendalian, dan pengoperasian perusahaan.
 Biaya pemasaran adalah biaya yang terjadi dalam rangka promosi
suatu produk.
 Biaya keuangan adalah biaya yang berhubungan dengan
perolehan dana untuk operasi perusahaan, misalnya biaya
bunga.
 Biaya = f (Q) dimana Q = Output
 Output = f(X) dimana X = Input
 Fungsi Biaya Produksi, hubungan input dan
output (besarnya biaya produksi dipengaruhi
jumlah output, besarnya biaya output
tergantung pada biaya atas input yang
digunakan).
 Perilaku biaya produksi, dipengaruhi;
1. Karakteristik fungsi produksi
2. Harga input yang digunakan dalam proses
produksi.
 Total Cost (TC)/Biaya total adalah keseluruhan jumlah ongkos
produksi yang dikeluarkan oleh perusahaan. Jumlah antara total
biaya tetap dan biaya variabel produksi.
 Total Fixed Cost (TFC)/(biaya tetap total) adalah keseluruhan
biaya yang dikeluarkan untuk memperoleh faktor produksi yang
tidak dapat diubah jumlahnya atau biaya yang tetap dibayarkan
dalam suatu periode (tahun buku) dan jumlahnya tidak terkait
secara langsung dengan frekuensi/volume kegiatan yang kita
lakukan. (Cont.:Membeli mesin dan bangunan, gaji pegawai,
biaya listrik)
 Total Variable Cost (TVC)/biaya variabel total adalah keseluruhan
biaya untuk memperoleh faktor produksi yang dapat diubah
jumlahnya. (Cont.: pembelian bahan baku dan biaya tenaga kerja
langsung : misal upah buruh pabrik, upah buruh angkut, upah
buruh adonan dll)
TC = TFC + TVC
TFC= TC - TVC
TVC = TC - TFC
 Biaya tetap rata-rata (AFC) adalah perbandingan antara total
biaya tetap (TFC) dengan jumlah produksi yang dihasilkan (Q)
 Biaya variabel rata-rata (AVC) adalah perbandingan antara
total biaya variabel (TVC) dengan jumlah produksi yang
dihasilkan (Q)
 Biaya total rata-rata (AC) adalah perbandingan antara biaya
total (TC) untuk memproduksi sejumlah barang dengan
jumlah produksi yang dihasilkan (Q).
 Marginal Cost (MC) adalah perbandingan antara kenaikan
ongkos produksi total (TC) yang dihasilkan dengan kenaikan
jumlah produksi yang dihasilkan (Q).
AFC = TFC / Q
AVC = TVC / Q
AC = TC / Q
MC = △TC/△Q
Analisis Biaya Produksi Jangka Pendek
• Dalam analisis biaya jangka
pendek sebahagian faktor
produksi tidak dapat
ditambah jumlahnya.
• 3 konsep (fungsi) tentang
biaya produksi, yaitu;
1. Biaya Tetap Total (Total
Fixed Cost),
TFC = f (Konstan).
2. Biaya Variabel Total (Total
Variabel Cost), TVC = f
(output atau Q).
3. Total Cost (Total Cost),
TC = TFC + TVC
 Dalam jangka pendek, jika ada faktor
produksi tetap dan faktor produksi berubah,
maka dengan sendirinya biaya produksi yang
ditimbulkan oleh proses produksi juga
menyangkut biaya tetap dan biaya variabel.
 Yang dimaksud biaya tetap adalah biaya yang
jumlahnya tidak tergantung dari banyak
sedikitnya jumlah output. Bahkan bila untuk
sementara produksi dihentikan, biaya tetap
ini harus tetap dikeluarkan dalam jumlah
yang sama.
 Yang termasuk dalam biaya tetap ini misalnya gaji
tenaga administrasi, penyusutan mesin,
penyusutan gedung dan peralatan lain, sewa tanah,
sewa kantor dan sewa gudang. Dalam jangka
panjang biaya tetap ini akan mengalami
perubahan
Biaya Tetap Total (TFC)
 Biaya variabel merupakan biaya yang besarnya
berubah-ubah tergantung dari banyak sedikitnya
output yang dihasilkan. Semakin besar jumlah output
semakin besar pula biaya variabel yang harus
dikeluarkan.
 biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung,
bahan bakar, listrik dsb.
Biaya Variabel Total (TVC)
Gambar ini
menunjukkan bahwa
kurva biaya variabel
total terus menerus naik.
Jadi semakin banyak
output yang dihasilkan
maka biaya variabel
akan semakin tinggi
 Jika antara biaya tetap dan biaya variabel
dijumlahkan, maka hasilnya disebut biaya total (TC).
Jadi, TC = TFC + TVC. Total Cost (TC) berada pada
jarak vertikal di semua titik antara biaya tetap total
(TFC) dan biaya berubah total (TVC), yaitu sebesar
n.
Total Cost (TC)
Tenag
a
Kerja
Produk
si
FC VC TC AFC AVC AC MC
0 0 50.000 0 50.000 0 0 0 0
1 1 50.000 50.000 100.000 50.000 50.000 100.000 50.000
2 3 50.000 100.000 150.000 16.666,7 33.333 50.000 25.000
3 6 50.000 150.000 200.000 8.333,3 25.000 33.333 16.667
4 10 50.000 200.000 250.000 5.000 20.000 25.000 12.500
5 15 50.000 250.000 300.000 3.333,3 1.6667 20.000 10.000
6 19 50.000 300.000 350.000 2.631,8 15.789 18.421 12.500
7 22 50.000 350.000 400.000 2.272,3 15.909 18.182 16.667
8 24 50.000 400.000 450.000 2.083,3 16.667 18.750 25.000
9 25 50.000 450.000 500.000 2.000 18.000 20.000 50.000
10 25.5 50.000 500.000 550.000 1.960,8 19.608 21.569 100.000
Analisis Biaya Produksi Jangka Pendek
• Biaya Rata-rata;
1. Average Fixed Cost,
AFC = TFC/Q
2. Average Variabel Cost,
AVC = AVC/Q
3. Average Cost,
• Biaya Marjinal
(Marginal Cost);
MC = ∆TC/ ∆Q
AVC
AFC
Q
TVC
TFC
Q
TC
AC 




 Dalam jangka panjang, perusahaan dapat
menambah semua faktor produksi, sehingga:
biaya produksi tidak perlu dibedakan
menjadi biaya tetap dan biaya variabel.
Semua pengeluaran dianggap biaya variabel.
 Dalam jangka panjang, perusahaan bukan
hanya dapat menambah tenaga kerja, tetapi
juga dapat menambah jumlah mesin, dan
peralatan produksinya, tanah dan juga
bangunan dll
Analisis Biaya Jangka Panjang
(Long-run Average Cost atau LAC)
• Proses produksi yang sudah tidak
menggunakan input tetap, seluruh biaya
produksi adalah variabel.
• Perilaku biaya produksi jangka panjang;
keputusan penggunaan input variabel oleh
perusahaan dalam jangka pendek.
• Fungsi biaya jangka panjang; Biaya rata-
rata jangka panjang (LAC), Biaya marjinal
jangka panjang (LMC), yang diperoleh dari
biaya total jangka panjang (LTC).
Perilaku Biaya Jangka Panjang
K (a)
Jalur Ekspansi
K3 C Q3
K2 B
K1 A Q2
Q1
0 L1 L2 L3 L
TC (b)
LTC
TC3 C`
TC2
B`
TC1 C`
0 Q1 Q2 Q3 Q
AC (c)
MC LMC
LAC
A``
B``
C``
0 Q1 Q2 Q3 Q
Kurva yang menunjukkan biaya rata-rata
minimum untuk berbagai tingkat produksi
apabila perusahaan dapat selalu mengubah
kapasitas produksinya.
Titik persinggungan dalam kurva-kurva AC
tersebut merupakan biaya produksi yang paling
optimum/minimum untuk berbagai tingkat
produksi yang akan dicapai produsen dalam
jangka panjang.
Perilaku Biaya Jangka Panjang
• Long-run average cost (LAC), menunjukkan
biaya rata-rata terendah dari kombinasi input
yang digunakan untuk menghasilkan setiap
tingkat output tertentu (least cost combination)
LAC
SAC1 LMC SAC10 LAC
SAC2 SAC9
SAC3
SAC8
SAC4 SAC7
SAC5 SAC6
0 Q
Dalam analisis ekonomi kapasitas pabrik
digambarkan oleh kurva biaya total rata-rata (
AC = Average Cost). Peminimuman biaya
jangka panjang tergantung kepada 2 faktor
berikut :
Tingkat produksi yang ingin dicapai
Sifat dari pilihan kapasitas pabrik yang
tersedia
Kurva AC jangka panjang juga berbentuk U. Faktor yang
menyebabkan hal itu dinamakan skala ekonomi dan skala
tidak ekonomi. Skala ekonomi menyebabkan kurva AC
jangka panjang, yaitu kurva LRAC, menurun ke bawah. Yang
mewujudkan skala ekonomi tersebut adalah
1. spesialisasi penggunaan faktor produksi
2. efisiensi dalam penggunaan bahan mentah dan input
lain
3. terdapatnya produksi sampingan
4. perkembangan usaha lain yang bertalian rapat dengan
perusahaan induk.
Sebaliknya,skala tidak ekonomi menyebabkan kurva LRAC
meningkat ke sebelah kanan. Faktor utama yang
menyebabkan skala tidak ekonomi adalah birokrasi
organisasi yang semakin rumit dan memperlambat
pengambilan keputusan.
KERJAKAN SOAL KUANTITATIF NOMOR 1 Hal
227
THE END…

More Related Content

Similar to Teori Biaya Produksi.pdf

Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka PendekBiaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendekmagdalena praharani
 
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksimateri uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksirobbiatul Adawiyah
 
Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi Irma yanti
 
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdfPertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdfMuhammadAffaryMaulid
 
Ekonomi mikro : teori biaya produksi
Ekonomi mikro : teori biaya produksiEkonomi mikro : teori biaya produksi
Ekonomi mikro : teori biaya produksiYudha Kusuma
 
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...EDIS BLOG
 
MATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
MATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptxMATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
MATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptxWahyuIndriyani2
 
BAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptx
BAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptxBAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptx
BAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptxrumputsintetisbandun
 

Similar to Teori Biaya Produksi.pdf (20)

Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka PendekBiaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
 
Pertemuan ke ix teori biaya produksi copy
Pertemuan ke ix teori biaya produksi   copyPertemuan ke ix teori biaya produksi   copy
Pertemuan ke ix teori biaya produksi copy
 
Pertemuan ke ix teori biaya produksi copy
Pertemuan ke ix teori biaya produksi   copyPertemuan ke ix teori biaya produksi   copy
Pertemuan ke ix teori biaya produksi copy
 
Pertemuan ke ix teori biaya produksi copy
Pertemuan ke ix teori biaya produksi   copyPertemuan ke ix teori biaya produksi   copy
Pertemuan ke ix teori biaya produksi copy
 
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksimateri uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
materi uas ,mk ekonomi mikro,biaya produksi
 
Biaya produksi
Biaya produksiBiaya produksi
Biaya produksi
 
TEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
TEORI BIAYA PRODUKSI.pptxTEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
TEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
 
Biaya produksi presentasi
Biaya produksi presentasiBiaya produksi presentasi
Biaya produksi presentasi
 
Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi Bab 6 micro ekonomi
Bab 6 micro ekonomi
 
Ekonomi biaya_produksi
Ekonomi  biaya_produksiEkonomi  biaya_produksi
Ekonomi biaya_produksi
 
Materi 9 (teori biaya produksi)
Materi 9 (teori biaya produksi)Materi 9 (teori biaya produksi)
Materi 9 (teori biaya produksi)
 
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdfPertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
Pertemuan 6 Biaya Produksi Jangka Pendek.pdf
 
Teori biaya produksi
Teori biaya produksiTeori biaya produksi
Teori biaya produksi
 
Ekonomi mikro : teori biaya produksi
Ekonomi mikro : teori biaya produksiEkonomi mikro : teori biaya produksi
Ekonomi mikro : teori biaya produksi
 
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
Ekonomi sumber daya hutan FHIL UHO 2014 Produksi, Proses Produksi, Dan Sumber...
 
MATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
MATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptxMATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
MATA KULIAH BAB TEORI BIAYA PRODUKSI.pptx
 
Pengantar Ekonomika 5.pdf
Pengantar Ekonomika 5.pdfPengantar Ekonomika 5.pdf
Pengantar Ekonomika 5.pdf
 
Teori Biaya
Teori BiayaTeori Biaya
Teori Biaya
 
Teori biaya produksi
Teori biaya produksiTeori biaya produksi
Teori biaya produksi
 
BAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptx
BAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptxBAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptx
BAB 7 Teori dan Estimasi Biaya.pptx
 

Recently uploaded

11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.pptsantikalakita
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptAchmadHasanHafidzi
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelAdhiliaMegaC1
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptximamfadilah24062003
 
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen StrategikKonsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategikmonikabudiman19
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxTheresiaSimamora1
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAAchmadHasanHafidzi
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptxfitriamutia
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYARirilMardiana
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerjamonikabudiman19
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IAccIblock
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfNizeAckerman
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptAchmadHasanHafidzi
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptAchmadHasanHafidzi
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 

Recently uploaded (16)

11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
 
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen StrategikKonsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
 

Teori Biaya Produksi.pdf

  • 1.
  • 2.  Biaya produksi adalah sebagai semua pengeluaran yang dilakukan oleh perusahaan untuk memperoleh faktor-faktor produksi dan bahan- bahan mentah yang akan di gunakan untuk menciptakan barang-barang yang di produksi perusahaan tersebut.
  • 3.  Biaya Ekplisit yaitu : Semua pengeluaran untuk memperoleh faktor-faktor produksi dan input lain yang di bayar melalui pasaran (pembayaran berupa uang).  Biaya Implisit (tersembunyi) yaitu pembayaran untuk keahliaan keusahawanan produsen tersebut modalnya tersendiri yang di gunakan dalam perusahaan dan bangunan perusahaan yang di miliki.
  • 4.  Biaya produksi Biaya produksi adalah biaya yang berhubungan langsung dengan produksi produk tertentu. Biaya produksi terdiri atas biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung, dan biaya overhead pabrik  Biaya administrasi adalah biaya yang terjadi dalam rangka pengarahan, pengendalian, dan pengoperasian perusahaan.  Biaya pemasaran adalah biaya yang terjadi dalam rangka promosi suatu produk.  Biaya keuangan adalah biaya yang berhubungan dengan perolehan dana untuk operasi perusahaan, misalnya biaya bunga.
  • 5.  Biaya = f (Q) dimana Q = Output  Output = f(X) dimana X = Input  Fungsi Biaya Produksi, hubungan input dan output (besarnya biaya produksi dipengaruhi jumlah output, besarnya biaya output tergantung pada biaya atas input yang digunakan).  Perilaku biaya produksi, dipengaruhi; 1. Karakteristik fungsi produksi 2. Harga input yang digunakan dalam proses produksi.
  • 6.  Total Cost (TC)/Biaya total adalah keseluruhan jumlah ongkos produksi yang dikeluarkan oleh perusahaan. Jumlah antara total biaya tetap dan biaya variabel produksi.  Total Fixed Cost (TFC)/(biaya tetap total) adalah keseluruhan biaya yang dikeluarkan untuk memperoleh faktor produksi yang tidak dapat diubah jumlahnya atau biaya yang tetap dibayarkan dalam suatu periode (tahun buku) dan jumlahnya tidak terkait secara langsung dengan frekuensi/volume kegiatan yang kita lakukan. (Cont.:Membeli mesin dan bangunan, gaji pegawai, biaya listrik)  Total Variable Cost (TVC)/biaya variabel total adalah keseluruhan biaya untuk memperoleh faktor produksi yang dapat diubah jumlahnya. (Cont.: pembelian bahan baku dan biaya tenaga kerja langsung : misal upah buruh pabrik, upah buruh angkut, upah buruh adonan dll) TC = TFC + TVC TFC= TC - TVC TVC = TC - TFC
  • 7.  Biaya tetap rata-rata (AFC) adalah perbandingan antara total biaya tetap (TFC) dengan jumlah produksi yang dihasilkan (Q)  Biaya variabel rata-rata (AVC) adalah perbandingan antara total biaya variabel (TVC) dengan jumlah produksi yang dihasilkan (Q)  Biaya total rata-rata (AC) adalah perbandingan antara biaya total (TC) untuk memproduksi sejumlah barang dengan jumlah produksi yang dihasilkan (Q).  Marginal Cost (MC) adalah perbandingan antara kenaikan ongkos produksi total (TC) yang dihasilkan dengan kenaikan jumlah produksi yang dihasilkan (Q). AFC = TFC / Q AVC = TVC / Q AC = TC / Q MC = △TC/△Q
  • 8. Analisis Biaya Produksi Jangka Pendek • Dalam analisis biaya jangka pendek sebahagian faktor produksi tidak dapat ditambah jumlahnya. • 3 konsep (fungsi) tentang biaya produksi, yaitu; 1. Biaya Tetap Total (Total Fixed Cost), TFC = f (Konstan). 2. Biaya Variabel Total (Total Variabel Cost), TVC = f (output atau Q). 3. Total Cost (Total Cost), TC = TFC + TVC
  • 9.  Dalam jangka pendek, jika ada faktor produksi tetap dan faktor produksi berubah, maka dengan sendirinya biaya produksi yang ditimbulkan oleh proses produksi juga menyangkut biaya tetap dan biaya variabel.  Yang dimaksud biaya tetap adalah biaya yang jumlahnya tidak tergantung dari banyak sedikitnya jumlah output. Bahkan bila untuk sementara produksi dihentikan, biaya tetap ini harus tetap dikeluarkan dalam jumlah yang sama.
  • 10.  Yang termasuk dalam biaya tetap ini misalnya gaji tenaga administrasi, penyusutan mesin, penyusutan gedung dan peralatan lain, sewa tanah, sewa kantor dan sewa gudang. Dalam jangka panjang biaya tetap ini akan mengalami perubahan Biaya Tetap Total (TFC)
  • 11.  Biaya variabel merupakan biaya yang besarnya berubah-ubah tergantung dari banyak sedikitnya output yang dihasilkan. Semakin besar jumlah output semakin besar pula biaya variabel yang harus dikeluarkan.  biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung, bahan bakar, listrik dsb. Biaya Variabel Total (TVC) Gambar ini menunjukkan bahwa kurva biaya variabel total terus menerus naik. Jadi semakin banyak output yang dihasilkan maka biaya variabel akan semakin tinggi
  • 12.  Jika antara biaya tetap dan biaya variabel dijumlahkan, maka hasilnya disebut biaya total (TC). Jadi, TC = TFC + TVC. Total Cost (TC) berada pada jarak vertikal di semua titik antara biaya tetap total (TFC) dan biaya berubah total (TVC), yaitu sebesar n. Total Cost (TC)
  • 13. Tenag a Kerja Produk si FC VC TC AFC AVC AC MC 0 0 50.000 0 50.000 0 0 0 0 1 1 50.000 50.000 100.000 50.000 50.000 100.000 50.000 2 3 50.000 100.000 150.000 16.666,7 33.333 50.000 25.000 3 6 50.000 150.000 200.000 8.333,3 25.000 33.333 16.667 4 10 50.000 200.000 250.000 5.000 20.000 25.000 12.500 5 15 50.000 250.000 300.000 3.333,3 1.6667 20.000 10.000 6 19 50.000 300.000 350.000 2.631,8 15.789 18.421 12.500 7 22 50.000 350.000 400.000 2.272,3 15.909 18.182 16.667 8 24 50.000 400.000 450.000 2.083,3 16.667 18.750 25.000 9 25 50.000 450.000 500.000 2.000 18.000 20.000 50.000 10 25.5 50.000 500.000 550.000 1.960,8 19.608 21.569 100.000
  • 14. Analisis Biaya Produksi Jangka Pendek • Biaya Rata-rata; 1. Average Fixed Cost, AFC = TFC/Q 2. Average Variabel Cost, AVC = AVC/Q 3. Average Cost, • Biaya Marjinal (Marginal Cost); MC = ∆TC/ ∆Q AVC AFC Q TVC TFC Q TC AC     
  • 15.  Dalam jangka panjang, perusahaan dapat menambah semua faktor produksi, sehingga: biaya produksi tidak perlu dibedakan menjadi biaya tetap dan biaya variabel. Semua pengeluaran dianggap biaya variabel.  Dalam jangka panjang, perusahaan bukan hanya dapat menambah tenaga kerja, tetapi juga dapat menambah jumlah mesin, dan peralatan produksinya, tanah dan juga bangunan dll
  • 16. Analisis Biaya Jangka Panjang (Long-run Average Cost atau LAC) • Proses produksi yang sudah tidak menggunakan input tetap, seluruh biaya produksi adalah variabel. • Perilaku biaya produksi jangka panjang; keputusan penggunaan input variabel oleh perusahaan dalam jangka pendek. • Fungsi biaya jangka panjang; Biaya rata- rata jangka panjang (LAC), Biaya marjinal jangka panjang (LMC), yang diperoleh dari biaya total jangka panjang (LTC).
  • 17. Perilaku Biaya Jangka Panjang K (a) Jalur Ekspansi K3 C Q3 K2 B K1 A Q2 Q1 0 L1 L2 L3 L TC (b) LTC TC3 C` TC2 B` TC1 C` 0 Q1 Q2 Q3 Q AC (c) MC LMC LAC A`` B`` C`` 0 Q1 Q2 Q3 Q
  • 18. Kurva yang menunjukkan biaya rata-rata minimum untuk berbagai tingkat produksi apabila perusahaan dapat selalu mengubah kapasitas produksinya. Titik persinggungan dalam kurva-kurva AC tersebut merupakan biaya produksi yang paling optimum/minimum untuk berbagai tingkat produksi yang akan dicapai produsen dalam jangka panjang.
  • 19. Perilaku Biaya Jangka Panjang • Long-run average cost (LAC), menunjukkan biaya rata-rata terendah dari kombinasi input yang digunakan untuk menghasilkan setiap tingkat output tertentu (least cost combination) LAC SAC1 LMC SAC10 LAC SAC2 SAC9 SAC3 SAC8 SAC4 SAC7 SAC5 SAC6 0 Q
  • 20. Dalam analisis ekonomi kapasitas pabrik digambarkan oleh kurva biaya total rata-rata ( AC = Average Cost). Peminimuman biaya jangka panjang tergantung kepada 2 faktor berikut : Tingkat produksi yang ingin dicapai Sifat dari pilihan kapasitas pabrik yang tersedia
  • 21. Kurva AC jangka panjang juga berbentuk U. Faktor yang menyebabkan hal itu dinamakan skala ekonomi dan skala tidak ekonomi. Skala ekonomi menyebabkan kurva AC jangka panjang, yaitu kurva LRAC, menurun ke bawah. Yang mewujudkan skala ekonomi tersebut adalah 1. spesialisasi penggunaan faktor produksi 2. efisiensi dalam penggunaan bahan mentah dan input lain 3. terdapatnya produksi sampingan 4. perkembangan usaha lain yang bertalian rapat dengan perusahaan induk. Sebaliknya,skala tidak ekonomi menyebabkan kurva LRAC meningkat ke sebelah kanan. Faktor utama yang menyebabkan skala tidak ekonomi adalah birokrasi organisasi yang semakin rumit dan memperlambat pengambilan keputusan.
  • 22. KERJAKAN SOAL KUANTITATIF NOMOR 1 Hal 227