SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Kearifan Lokal (Local Wisdom)
dan Tradisi Lisan
Bab III Antropologi Kelas XII
KEARIFAN LOKAL
 Suyono Suyatno kearifan lokal merupakan suatu kekayaan budaya lokal
yang mengandung kebijakan hidup, pandangan hidup yang
mengakomodasi kebijakan dan kearifan hidup.
 Nyoman Kutha Ratna menambahkan bahwa kearifan lokal merupakan
kebijaksanaan yang telah dimiliki secara turun temurun dan berfungsi
untuk menyelaraskan hubungan sosial
 Dapat disimpulkan bahwa kearifan lokal ialah segala bentuk kebijaksanaan
yang didasari oleh nilai-nilai kebaikan yang dipercaya, diterapkan dan
senantiasa dijaga keberlangsungannya secara turun temurun
TRADISI LISAN
 Tradisi lisan merupakan bagian dari kearifan lokal. Secara
definitif, tradisi lisan merupakan berbagai kebiasaan dalam
masyarakat yang hidup secara lisan.
 Menurut UNESCO tradisi lisan meliputi sastra lisan, teknologi
tradisional, pengetahuan masyarakat, unsur religi dan
kepercayaan, kesenian, serta berbagai bentuk peraturan, nilai,
norma dan hukum yang berlaku pada masyarakat.
Strategi Kultural Mengatasi Perilaku
Negatif
Strategi kultural merupakan suatu strategi yang berkaitan dengan kebudayaan.
Menurut C. A. van Peursen dalam strategi kultural ini terdapat berbagai tahapan yaitu :
 Tahap Mistis, yaitu sikap manusia yang merasakan dirinya terkepung oleh
kekuatan-kekuatan gaib di sekitarnya.
 Tahap Ontologi, yaitu sikap manusia yang tidak lagi hidup dalam kepungan
kekuatan mistis, melainkan secara bebas ingin meneliti segala hal.
 Tahap Fungsional, yaitu sikap dan alam pikiran yang tidak begitu terpengaruh oleh
kekuatan mistis, tidak menggunakan sikap ontologis melainkan ia ingin
mengadakan relasi-relasi baru yang bertautan dengan lingkungannya.
Jenis-jenis strategi kultural
1. Strategi Kultural di Bidang Sosial
 Strategi kultural di bidang sosial berkaitan dengan hubungan sosial di
masyarakat. Dalam beberapa tradisi masyarakat Indonesia terdapat
budaya membantu sesama saat merayakan suatu hajatan. Misalnya pada
masyarakat Jawa mengenal istilah nyumbang. Budaya nyumbangini sangat
sarat dengan nilai gotong royong dan solidaritas sosial. Sumbangan dapat
berupa materi (uang atau kebutuhan pokok) maupun non materi (tenaga
dan pikiran).
2. Strategi Kultural di Bidang Agama
 Pada masyarakat Jawa terdapat tradisi nyadran yang dilakukan ketika
menjelangbulan puasa. Pada tradisi nyadranini seluruh anggota keluarga
berkumpul di makam leluhur dan mendoakan para leluhur mereka. Selain
berdoa, mereka juga membersihkan makam leluhur mereka. Tradisi
nyadranini secara tidak langsung dapat meningkatkan keakraban dalam
keluarga.
3. Strategi Kultural di Bidang Ekonomi
 Pada masyarakat Jawa terdapat tradisi sekaten dimana tradisi ini diadakan
setiap satu tahun sekali pada Maulid Nabi. Sebelum acara sekaten ini
biasanya terdapat pasar malam yang telah berlangsung selama satu bulan
penuh. Pasar malam ini bernama pasar malam sekaten. Dalam hal ini,
tradisi sekaten dapat dikatakan sebagai salah satu contoh strategi kultural
di bidang ekonomi. Selain untuk melestarikan tradisi lokal, pasar malam
sekaten telah mampu meningkatkan perekonomian masyarakat
(khususnya penjual) karena masyarakat banyak datang dan membeli
barang-barang yang dijual pada pasar malam ini.
4. Strategi Kultural di Bidang Kesenian
 Negara Indonesia memiliki banyak keanekaragaman budaya khususnya
dalam bidang kesenian. Kesenian sendiri dapat dibagi menjadi beberapa
bentuk seperti seni rupa, seni musik, seni tari, dan sebagainya. Salah satu
bentuk kesenian yang ada di Indonesia yaitu kesenian Randai dari
Sumatera Barat. Randai merupakan tarian yang dibawakan oleh
sekelompok orang yang berkeliling membentuk lingkaran sambil
bernyanyi dan bertepuk tangan. Pertunjukan kesenian Randai ini ternyata
dapat menumbuhkan sikap percaya diri pada seseorang. Hal ini
dikarenakan ia dilatih untuk dapat tampil di depan umum sehingga ia
tidak malu jika tampil di depan publik.
Pembangunan Karakter Bangsa (Nation
and Culture Building)
Salah satu bentuk pembangunan karakter bangsa adalah dengan mewujudkan nilai-
nilai kearifan lokal dalam kehidupan sehari-hari. Perwujudan nilai-nilai kearifan lokal
dalam kehidupan sehari-hari ini dapat berupa :
 Belajar untuk hidup hemat dan sederhana
 Menghargai alam
 Menghargai sesama
 Bekerja keras, dan
 Bergotong royong

More Related Content

What's hot

Lembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purbaLembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purbaRizky Aji
 
Perbedaan Budaya
Perbedaan BudayaPerbedaan Budaya
Perbedaan BudayaRatih Aini
 
Zaman logam
Zaman logamZaman logam
Zaman logamDwi Anom
 
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutHasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutChristina Dwi Rahayu
 
sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan dlli_ah
 
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)eka septarianda
 
keragaman sosial dan budaya indonesia
keragaman sosial dan budaya indonesiakeragaman sosial dan budaya indonesia
keragaman sosial dan budaya indonesiazanandasimda
 
Ppt 1 praaksara
Ppt 1 praaksaraPpt 1 praaksara
Ppt 1 praaksarafakhriza99
 
MANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.ppt
MANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.pptMANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.ppt
MANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.pptAskaria Jonison
 
sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"
sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"
sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"Dedi Saputra
 

What's hot (20)

Lembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purbaLembar kerja siswa 2 manusia purba
Lembar kerja siswa 2 manusia purba
 
Perbedaan Budaya
Perbedaan BudayaPerbedaan Budaya
Perbedaan Budaya
 
Arkeologi
ArkeologiArkeologi
Arkeologi
 
Zaman logam
Zaman logamZaman logam
Zaman logam
 
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat LanjutHasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
Hasil Kebudayaan Praaksara Tingkat Lanjut
 
sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan sejarah tradisi lisan
sejarah tradisi lisan
 
Memahami Sastra Melayu Klasik
Memahami Sastra Melayu KlasikMemahami Sastra Melayu Klasik
Memahami Sastra Melayu Klasik
 
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
 
Makalah kebudayaan suku sunda
Makalah kebudayaan suku sundaMakalah kebudayaan suku sunda
Makalah kebudayaan suku sunda
 
keragaman sosial dan budaya indonesia
keragaman sosial dan budaya indonesiakeragaman sosial dan budaya indonesia
keragaman sosial dan budaya indonesia
 
3. historiografi modern
3. historiografi modern3. historiografi modern
3. historiografi modern
 
Ppt 1 praaksara
Ppt 1 praaksaraPpt 1 praaksara
Ppt 1 praaksara
 
Kearifan Lokal
Kearifan Lokal Kearifan Lokal
Kearifan Lokal
 
Antropologi Sosial & Budaya
Antropologi Sosial & Budaya Antropologi Sosial & Budaya
Antropologi Sosial & Budaya
 
MANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.ppt
MANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.pptMANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.ppt
MANUSIA, KERAGAMAN DAN KESEDERAJATAN.ppt
 
Makalah multikulturalisme
Makalah multikulturalismeMakalah multikulturalisme
Makalah multikulturalisme
 
Ppt multikultur
Ppt multikulturPpt multikultur
Ppt multikultur
 
Makalah Teori difusionisme
Makalah Teori difusionismeMakalah Teori difusionisme
Makalah Teori difusionisme
 
Wujud Kebudayaan
Wujud KebudayaanWujud Kebudayaan
Wujud Kebudayaan
 
sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"
sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"
sosoiologi "perbedaan, kesetaraan, dan harmoni sosial"
 

Similar to Kearifan Lokal (Local Wisdom).pptx

Islam dan Budaya Lokal
Islam dan Budaya LokalIslam dan Budaya Lokal
Islam dan Budaya Lokalrisqyrekham
 
dokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdf
dokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdfdokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdf
dokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdfBastenMHSilitonga
 
Paper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasar
Paper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasarPaper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasar
Paper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasarNanda Saragih
 
Rahman study masyarakat ind iii
Rahman study masyarakat ind iiiRahman study masyarakat ind iii
Rahman study masyarakat ind iiiRahman Klu
 
pluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdf
pluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdfpluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdf
pluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdfSuBagio6
 
Pluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat IndonesiaPluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat IndonesiaSylviaAndriany
 
Budaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalBudaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalmafle kh
 
DEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhgh
DEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhghDEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhgh
DEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhghsariasasaputra59
 
budayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptx
budayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptxbudayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptx
budayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptxssuser38944b
 
Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67
Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67
Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67TV Desa
 
Aspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptx
Aspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptxAspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptx
Aspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptxagungwaskito4
 
Problematika kebudayaan
Problematika kebudayaanProblematika kebudayaan
Problematika kebudayaanHaidar Bashofi
 
Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)
Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)
Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)Yenny Yuningsih
 
Budaya Nasional dan Interaksi global
Budaya Nasional dan Interaksi globalBudaya Nasional dan Interaksi global
Budaya Nasional dan Interaksi globalBolinggo Joyo
 
Powerpoint keberagamanbdypnyyuni
Powerpoint keberagamanbdypnyyuniPowerpoint keberagamanbdypnyyuni
Powerpoint keberagamanbdypnyyunindriehs
 
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017Muchlis Soleiman
 

Similar to Kearifan Lokal (Local Wisdom).pptx (20)

Islam dan Budaya Lokal
Islam dan Budaya LokalIslam dan Budaya Lokal
Islam dan Budaya Lokal
 
dokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdf
dokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdfdokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdf
dokumen.tips_kearifan-lokal-spadaunsacid.pdf
 
Paper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasar
Paper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasarPaper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasar
Paper dan makalah kearifan lokal, ilmu kealaman dasar
 
Rahman study masyarakat ind iii
Rahman study masyarakat ind iiiRahman study masyarakat ind iii
Rahman study masyarakat ind iii
 
18 artikel endah_ok
18 artikel endah_ok18 artikel endah_ok
18 artikel endah_ok
 
pluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdf
pluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdfpluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdf
pluralitasmasyarakatindonesia-191108232357.pdf
 
Pluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat IndonesiaPluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat Indonesia
 
Budaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi globalBudaya nasional dan interaksi global
Budaya nasional dan interaksi global
 
DEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhgh
DEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhghDEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhgh
DEFINISI KEBUDAYAAN KELAS XI_IPS.pptxhgh
 
budayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptx
budayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptxbudayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptx
budayanasionaldaninteraksiglobal-160319181520.pptx
 
Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67
Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67
Budaya Desa, Jendela Dunia | KEPOin DESA #67
 
Aspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptx
Aspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptxAspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptx
Aspek Sosiokultural Kearifan Lokal Pada Lingkungan Lahan Basah.pptx
 
Problematika kebudayaan
Problematika kebudayaanProblematika kebudayaan
Problematika kebudayaan
 
Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)
Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)
Culture - Conrad Philip Kottak (Power Point)
 
Budaya Nasional dan Interaksi global
Budaya Nasional dan Interaksi globalBudaya Nasional dan Interaksi global
Budaya Nasional dan Interaksi global
 
Powerpoint keberagamanbdypnyyuni
Powerpoint keberagamanbdypnyyuniPowerpoint keberagamanbdypnyyuni
Powerpoint keberagamanbdypnyyuni
 
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
 
Kebudayaan
KebudayaanKebudayaan
Kebudayaan
 
Budaya muna
Budaya munaBudaya muna
Budaya muna
 
Budaya muna
Budaya munaBudaya muna
Budaya muna
 

Recently uploaded

Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakAjiFauzi8
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptpalagoro17
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHykbek
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 

Kearifan Lokal (Local Wisdom).pptx

  • 1. Kearifan Lokal (Local Wisdom) dan Tradisi Lisan Bab III Antropologi Kelas XII
  • 2. KEARIFAN LOKAL  Suyono Suyatno kearifan lokal merupakan suatu kekayaan budaya lokal yang mengandung kebijakan hidup, pandangan hidup yang mengakomodasi kebijakan dan kearifan hidup.  Nyoman Kutha Ratna menambahkan bahwa kearifan lokal merupakan kebijaksanaan yang telah dimiliki secara turun temurun dan berfungsi untuk menyelaraskan hubungan sosial  Dapat disimpulkan bahwa kearifan lokal ialah segala bentuk kebijaksanaan yang didasari oleh nilai-nilai kebaikan yang dipercaya, diterapkan dan senantiasa dijaga keberlangsungannya secara turun temurun
  • 3. TRADISI LISAN  Tradisi lisan merupakan bagian dari kearifan lokal. Secara definitif, tradisi lisan merupakan berbagai kebiasaan dalam masyarakat yang hidup secara lisan.  Menurut UNESCO tradisi lisan meliputi sastra lisan, teknologi tradisional, pengetahuan masyarakat, unsur religi dan kepercayaan, kesenian, serta berbagai bentuk peraturan, nilai, norma dan hukum yang berlaku pada masyarakat.
  • 4. Strategi Kultural Mengatasi Perilaku Negatif Strategi kultural merupakan suatu strategi yang berkaitan dengan kebudayaan. Menurut C. A. van Peursen dalam strategi kultural ini terdapat berbagai tahapan yaitu :  Tahap Mistis, yaitu sikap manusia yang merasakan dirinya terkepung oleh kekuatan-kekuatan gaib di sekitarnya.  Tahap Ontologi, yaitu sikap manusia yang tidak lagi hidup dalam kepungan kekuatan mistis, melainkan secara bebas ingin meneliti segala hal.  Tahap Fungsional, yaitu sikap dan alam pikiran yang tidak begitu terpengaruh oleh kekuatan mistis, tidak menggunakan sikap ontologis melainkan ia ingin mengadakan relasi-relasi baru yang bertautan dengan lingkungannya.
  • 5. Jenis-jenis strategi kultural 1. Strategi Kultural di Bidang Sosial  Strategi kultural di bidang sosial berkaitan dengan hubungan sosial di masyarakat. Dalam beberapa tradisi masyarakat Indonesia terdapat budaya membantu sesama saat merayakan suatu hajatan. Misalnya pada masyarakat Jawa mengenal istilah nyumbang. Budaya nyumbangini sangat sarat dengan nilai gotong royong dan solidaritas sosial. Sumbangan dapat berupa materi (uang atau kebutuhan pokok) maupun non materi (tenaga dan pikiran).
  • 6. 2. Strategi Kultural di Bidang Agama  Pada masyarakat Jawa terdapat tradisi nyadran yang dilakukan ketika menjelangbulan puasa. Pada tradisi nyadranini seluruh anggota keluarga berkumpul di makam leluhur dan mendoakan para leluhur mereka. Selain berdoa, mereka juga membersihkan makam leluhur mereka. Tradisi nyadranini secara tidak langsung dapat meningkatkan keakraban dalam keluarga.
  • 7. 3. Strategi Kultural di Bidang Ekonomi  Pada masyarakat Jawa terdapat tradisi sekaten dimana tradisi ini diadakan setiap satu tahun sekali pada Maulid Nabi. Sebelum acara sekaten ini biasanya terdapat pasar malam yang telah berlangsung selama satu bulan penuh. Pasar malam ini bernama pasar malam sekaten. Dalam hal ini, tradisi sekaten dapat dikatakan sebagai salah satu contoh strategi kultural di bidang ekonomi. Selain untuk melestarikan tradisi lokal, pasar malam sekaten telah mampu meningkatkan perekonomian masyarakat (khususnya penjual) karena masyarakat banyak datang dan membeli barang-barang yang dijual pada pasar malam ini.
  • 8. 4. Strategi Kultural di Bidang Kesenian  Negara Indonesia memiliki banyak keanekaragaman budaya khususnya dalam bidang kesenian. Kesenian sendiri dapat dibagi menjadi beberapa bentuk seperti seni rupa, seni musik, seni tari, dan sebagainya. Salah satu bentuk kesenian yang ada di Indonesia yaitu kesenian Randai dari Sumatera Barat. Randai merupakan tarian yang dibawakan oleh sekelompok orang yang berkeliling membentuk lingkaran sambil bernyanyi dan bertepuk tangan. Pertunjukan kesenian Randai ini ternyata dapat menumbuhkan sikap percaya diri pada seseorang. Hal ini dikarenakan ia dilatih untuk dapat tampil di depan umum sehingga ia tidak malu jika tampil di depan publik.
  • 9. Pembangunan Karakter Bangsa (Nation and Culture Building) Salah satu bentuk pembangunan karakter bangsa adalah dengan mewujudkan nilai- nilai kearifan lokal dalam kehidupan sehari-hari. Perwujudan nilai-nilai kearifan lokal dalam kehidupan sehari-hari ini dapat berupa :  Belajar untuk hidup hemat dan sederhana  Menghargai alam  Menghargai sesama  Bekerja keras, dan  Bergotong royong