SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Pemasaran dan
Telekomunikasi
• Kelompok 2
• Agustina (201010132)
• Christopher (201010048)
• Hartono (201010114)
• Lucia (201010136)
• Manisa (201010138)
Pemasaran
Pemasaran
• Pemasaran adalah salah satu kegiatan pokok yang perlu
dilakukan oleh perusahaan baik itu perusahaan barang
atau jasa dalam upaya untuk mempertahankan
kelangsungan hidup usahanya.Hal tersebut disebabkan
karena pemasaran merupakan salah satu kegiatan
perusahaan, di mana secara langsung berhubungan
dengan konsumen.Maka kegiatan pemasaran dapat
diartikan sebagai kegiatan manusia yang berlangsung
dalam kaitannya dengan pasar. Dalam arti lain
Pemasaran adalah kegiatan terencana yang dilakukan
oleh suatu perusahaan dalam melakukan berbagai
Menurut
Para Ahli
Menurut Daryanto (2011:1)
pengertian pemasaran sebagai
berikut: “Suatu proses sosial
dan manajerial dimana
individu dan kelompok
mendapatkan kebutuhan dan
keinginan mereka dengan
menciptakan, menawarkan
dan bertukar sesuatu yang
bernilai satu sama lain”.
Menurut Sumarwan
(2015:17) pemasaran
adalah suatu proses
bagaimana
mengidentifikasi
kebutuhan konsumen
kemudian memproduksi
barang atau jasa tersebut,
sehingga terjadi transaksi
atau pertukaran antara
produsen dengan
konsumen.
Fungsi
Pemasaran
pemasaran yang paling utama. Dengan pemasaran,
produk menjadi lebih dikenal oleh konsumen. Dengan
syarat, pihak perusahaan mampu menonjolkan
keunggulan dari produk tersebut sehingga bisa menarik
perhatian dibanding produk pesaing.
• 2. Fungsi Pertukaran
Pemasaran memungkinkan konsumen untuk
mendapatkan informasi dan membeli produk yang
dijual dengan menukar produk dengan uang atau
produk dengan produk. Produk ini dapat digunakan
untuk keperluan kamu sendiri atau dijual kembali untuk
mendapatkan laba.
• 3. Riset
Pemasaran bisa menjadi lahan tepat untuk melakukan
riset, baik secara langsung atau riset online. Riset
memungkinkan pemilik bisnis atau perusahaan untuk
mendapatkan informasi yang tepat mengenai target
pasar sebuah produk. Hal yang biasanya menjadi bahan
riset adalah usia, jenis kelamin, kebutuhan hingga
tempat produksi ke pasar luas menggunakan jalur darat, air dan laut
adalah fungsi pemasaran yang berikutnya. Dengan begitu dapat
dipastikan produk akan mudah didapatkan oleh konsumen.
5. Layanan Purnajual
Layanan setelah penjualan terkadang dibutuhkan oleh konsumen. Pemilik
bisnis atau perusahaan semestinya membantu konsumen dalam hal ini.
Misalnya seperti produk perabot rumah tangga, konsumen mungkin akan
merasa kesulitan saat mendapati masalah pada perabot yang mereka beli.
Di sini, fungsi pemasaran dalam hal memberikan rasa aman pada
konsumen di masa purnajual.
Jenis- Jenis
Pemasaran
• 1. Word of Mouth Marketing (WoMM)
Word of mouth marketing adalah informasi
produk yang didapatkan oleh konsumen dari
konsumen lain secara verbal dan langsung.
Dikenal juga dengan promosi dari mulut ke
mulut. Disampaikan secara langsung.
• 2. Public Relation Marketing (PR Marketing)
Public Relations merupakan salah satu dari
jenis-jenis pemasaran yang penting. Banyak
perusahaan yang bekerjasama dengan media
untuk meningkatkan brand awareness
(kesadaran produk) produk mereka dan benefit
yang bisa didapat oleh konsumen saat produk
ini mereka miliki.
• 3. Relationship Marketing
Membangun hubungan (relationship) dengan
konsumen adalah cara yang efektif untuk
memasarkan produk. Analoginya saat loyalitas
konsumen telah terbangun maka ketika
perusahaan meluncurkan produk baru para
konsumen dengan sukarela akan membeli
produk tersebut.
• 4. Digital Marketing
Digital marketing memanfaatkan semua sumber daya dan asetnya melalui online. Digital
marketing atau pemasaran digital memaksimalkan segala potensi yang ada di internet
agar bisa mencapai target perusahaan. Selain itu digital marketing juga cara yang efektif
untuk membangun brand dengan biaya yang rendah. Target pasarnya juga bisa ditentukan
karena banyak penyedia jasa iklan yang memiliki fitur ini.
5. Branding
Sebuah produk selayaknya memiliki target pasar, serta nama atau “merek,” untuk dikenal.
Branding adalah salah satu dari jenis-jenis pemasaran yang memiliki fungsi sebagai
promosi jangka panjang. Branding sering kali menyertakan nama, slogan, dan logo.
• 6. Iklan Siaran
Radio sebagai media pemasaran adalah salah satu bentuk iklan berbayar yang umum
digunakan oleh perusahaan atau pemilik bisnis. Konsep pemasaran ke konsumen dengan
cara ini sangat potensial karena saat menyalakan radio para pendengar benar-benar
mendengarkan apa yang diucapkan oleh penyiarnya. Sedangkan untuk menjangkau
pelanggan secara luas, bisa digunakan media iklan di televisi.
• 7. Multi-Level Marketing
Multi-level marketing adalah bentuk pemasaran secara langsung yang melibatkan banyak
orang di mana perusahaan merekrut dan menjual produk-produknya. Multi-level marketing
sering dikenal juga dengan sebutan network marketing karena tenaga pemasarannya
mendapatkan komisi dari produk yang mereka pasarkan serta komisi pemasaran dan
penjualan dari jaringannya.
Contoh Pemasaran
1. Pemasaran langsung atau yang sering disebut sebagai direct
marketing:
• Pemasaran produk makanan di pasar tradisional
• Pemasaran produk kesehatan di mall
• Pemasaran produk kerajinan tangan di pusat oleh-oleh tempat wisata
2. Pemasaran tidak langsung yang biasa dikenal dengan indirect
marketing:
• Pemasaran buku melalui aplikasi marketplace di internet
• Pemasaran perabot rumah tangga melalui iklan di televisi
• Pemasaran jasa layanan masyarakat melalui iklan di radio
• Pemasaran produk UMKM di internet
3. Pemasaran secara afiliasi:
Sebenarnya metode afiliasi ini intinya adalah membayar orang lain
untuk mempromosikan produknya.
* Pemasaran produk kesehatan melalui Multi-level Marketing
* Pemasaran alat masak melalui Multi-level Marketing
Telekomunikasi
Telekomunikasi
• Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau
penyampaian informasi jarak jauh dari suatu tempat ke
tempat lain. Informasi tersebut bisa berupa tulisan, suara,
gambar, ataupun objek lainnya.
Telekomunikasi
Menurut Para
Ahli
• Menurut Solekan, ST (2009,3)
Telekomunikasi adalah setiap pemancaran,
pengiriman, dan atau penerimaan dari setiap
informasi dalam bentuk tanda-tanda, isyarat,
tulisan, gambar, suara, dan bunyi melalui
sistem kawat, optik, radio atau sistem
elektromagnetik lainnya.
• Telekomunikasi adalah teknik pengiriman
atau penyampaian infomasi, dari suatu
tempat ke tempat lain. Dalam kaitannya
dengan “telekomunikasi” bentuk komunikasi
jarak jauh dapat dibedakan atas tiga macam,
yaitu: Simplex, Duplex, Semi half flex
(Hidayatullah, 2008)
Manfaat Telekomunikasi
1. Memudahkan pertukaran informasi dan
komunikasi
2. Melakukan pertukaran informasi dan
berkomunikasi yang efektif serta efisien. Dimana
proses pertukaran informasi serta komunikasi
bisa dilakukan di mana saja kita berada dan
dalam kondisi apa pun.
Jenis – Jenis Telekomunikasi
• 1. Telegraf
• Telekomunikasi pertama yang ditemukan adalah telegraf, dimana teknik ini ditemukan pada tahun 1838 oleh Samuel F.B Morse
bersama dengan asistennya. Telegraf sendiri menggunakan listrik sebagai media perambatannya, pesan yang bisa disampaikan
masih berbentuk kode yang disebut dengan kode morse.
• Kode tersebut terdiri dari angka, huruf, ataupun karakter-karakter lain yang diubah menjadi sebuah kode, kemudian kode
tersebut akan dikirim ke tempat lain yang berjarak sangat jauh. Setelah kode tersebut sampai di tempat tujuan, maka telegraf
akan menerjemahkannya kembali menjadi karakter yang dapat dimengerti oleh manusia seperti angka dan tulisan.
• 2. Telepon
• Berikutnya terdapat teknik telekomunikasi berupa telepon, teknologi ini memungkinkan anda untuk berkomunikasi menggunakan
suara dengan orang yang sangat jauh sekalipun. Cara kerja dari telepon sendiri ialah mengubah suara menjadi energi listrik,
kemudian disalurkan melalui jaringan yang disebut jaringan komunikasi.
• 3. Faksimile
• Faksimile atau biasa disebut dengan faks adalah cara berkomunikasi melalui sebuah objek, dimana faks mampu mengirim objek
berupa tulisan, gambar, ataupun data ke tempat tujuan. Caranya ialah dengan menggunakan nomor telepon, kemudian objek
yang telah dikirim akan melalui kabel hingga ke tempat tujuan.
• Faks ini sendiri dahulu sering digunakan untuk mengirim data-data penting, seperti data perusahaan, dokumen-dokumen,
ataupun objek penting lainnya. Penggunaan faks tersebut sangatlah populer digunakan di pertengahan abad ke 19, namun kini
faks telah jarang digunakan dan diganti dengan teknologi yang lebih modern.
]
4. Televisi
Alat komunikasi yang sangat populer di awal abad ke 20 ialah televisi, alat ini sendiri menggunakan video
dan suara sebagai media penyampaian informasi. Ia dapat berjalan dengan mengandalkan energi
elektromagnetik, energi ini hanya bisa menyampaikan informasi satu arah saja. Sehingga penggunaannya
tidak bisa berkomunikasi antara satu dengan yang lainnya.
5. Radio
Sebelum adanya televisi alat yang sangat terkenal sebagai media telekomunikasi adalah radio, alat ini
merupakan alat yang menyampaikan suara melalui gelombang yang disebut dengan gelombang radio.
Gelombang tersebut bergerak dengan cara menyebar di daerah sekelilingnya, kelemahan dari gelombang
ini adalah jaraknya yang sangat terbatas.
6. Telepon Bergerak
Telepon bergerak atau handphone merupakan sistem telekomunikasi yang sering digunakan di era
modern ini, teknologi tersebut bisa melakukan berbagai jenis komunikasi mulai dari suara, tulisan,
gambar, video, dokumen, dan berbagai macam komunikasi lainnya.
Kelebihan
Telekomunikasi
1. Membantu mempercepat pekerjaan manusia.
2. Mempermudah komunikasi jarak jauh.
• 3. Mempermudah proses transaksi keuangan
• 4. Teknologi informasi sebagai hiburan
Kelemahan
Telekomunikasi
1. Komunikasi
menjadi hampa
2.Penyalahgunaan
untuk pencurian
keuangan
3. Munculnya sikap
individualisme
Hubungan
Pemasaran
dengan
Telekomunikasi
• Hubungan Telekomunikasi dengan
pemasaran?
• Telekomunikasi, pemasaran menjadi
langkah awal dalam usaha
pemberian informasi yang efektif
kepada konsumen. Hal ini penting
untuk dilakukan perusahaan
mengingat komunikasi pemasaran
adalah salah satu aspek pendukung
dalam upaya berfokus kepada
pelanggan, untuk dapat
menciptakan nilai merek dalam
peningkatan penjualan.
Udah itu aja sih
Presentasinya hhe…
Nb, kita ga suru tanya, tolong jangan banyak tanya
Kamsia we
Thank you
감사합니다
ありがとう
ขอบคุณ

More Related Content

Similar to Pemasaran dan Telekomunikasi SIM.pptx

Digital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk Angin
Digital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk AnginDigital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk Angin
Digital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk AnginAffan Ryandi
 
Dasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahan
Dasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahanDasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahan
Dasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahankemahasiswaan7
 
Pertemuan 4 etika cyber pr
Pertemuan 4   etika cyber prPertemuan 4   etika cyber pr
Pertemuan 4 etika cyber prAdePutraTunggali
 
Ppt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alamPpt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alamPutriSukmaTari
 
ADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptx
ADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptxADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptx
ADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptxRizkyHidayat82
 
Pertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptxPertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptxDonaMarina
 
Marketing Communication Global dan Study Kasus
Marketing Communication Global dan Study KasusMarketing Communication Global dan Study Kasus
Marketing Communication Global dan Study KasusPutriSukmaTari
 
Ppt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alamPpt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alamPutriSukmaTari
 
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASIruukim
 
Ppt tugas pemasaran internasional marketing communication global
Ppt tugas pemasaran internasional marketing communication globalPpt tugas pemasaran internasional marketing communication global
Ppt tugas pemasaran internasional marketing communication globalPutriSukmaTari
 
pemasaran internasional marketing communication global (ppt)
pemasaran internasional marketing communication global (ppt)pemasaran internasional marketing communication global (ppt)
pemasaran internasional marketing communication global (ppt)PutriSukmaTari
 
Tugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptx
Tugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptxTugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptx
Tugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptxHafizLolo
 
tugas KELOMPOK 2.docx
tugas KELOMPOK 2.docxtugas KELOMPOK 2.docx
tugas KELOMPOK 2.docxJayaSandra
 
Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1ilham bacht
 
Ilmu komunikasi
Ilmu komunikasi Ilmu komunikasi
Ilmu komunikasi natashaona
 
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadiBab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadiJudianto Nugroho
 
E com & relationship marketing
E com & relationship marketingE com & relationship marketing
E com & relationship marketingReni Kurniati
 

Similar to Pemasaran dan Telekomunikasi SIM.pptx (20)

Digital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk Angin
Digital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk AnginDigital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk Angin
Digital Strategy dalam kampanye periklanan Bintang Tujuh Masuk Angin
 
MEDIA TRADISIONAL DAN MEDIA BAHARU
MEDIA TRADISIONAL DAN MEDIA BAHARUMEDIA TRADISIONAL DAN MEDIA BAHARU
MEDIA TRADISIONAL DAN MEDIA BAHARU
 
Raihana
RaihanaRaihana
Raihana
 
Dasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahan
Dasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahanDasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahan
Dasar Dasar Multimedia, bahan materi perkuliahan
 
Pertemuan 4 etika cyber pr
Pertemuan 4   etika cyber prPertemuan 4   etika cyber pr
Pertemuan 4 etika cyber pr
 
Ppt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alamPpt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alam
 
ADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptx
ADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptxADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptx
ADVANCED MARKETING MANAGEMENT KELOMPOK 4.pptx
 
Pertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptxPertemuan 1.pptx
Pertemuan 1.pptx
 
Marketing Communication Global dan Study Kasus
Marketing Communication Global dan Study KasusMarketing Communication Global dan Study Kasus
Marketing Communication Global dan Study Kasus
 
Ppt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alamPpt tugas pemasaran internasional pak alam
Ppt tugas pemasaran internasional pak alam
 
Direct marketing
Direct marketingDirect marketing
Direct marketing
 
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
 
Ppt tugas pemasaran internasional marketing communication global
Ppt tugas pemasaran internasional marketing communication globalPpt tugas pemasaran internasional marketing communication global
Ppt tugas pemasaran internasional marketing communication global
 
pemasaran internasional marketing communication global (ppt)
pemasaran internasional marketing communication global (ppt)pemasaran internasional marketing communication global (ppt)
pemasaran internasional marketing communication global (ppt)
 
Tugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptx
Tugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptxTugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptx
Tugas MR tiga Hafiz Maulana Akbar 0120107.pptx
 
tugas KELOMPOK 2.docx
tugas KELOMPOK 2.docxtugas KELOMPOK 2.docx
tugas KELOMPOK 2.docx
 
Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1
 
Ilmu komunikasi
Ilmu komunikasi Ilmu komunikasi
Ilmu komunikasi
 
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadiBab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
 
E com & relationship marketing
E com & relationship marketingE com & relationship marketing
E com & relationship marketing
 

Recently uploaded

Kodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari Ini
Kodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari IniKodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari Ini
Kodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari IniKodomo99
 
BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.
BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.
BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.EvaAgustini1
 
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINIIDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINIbane8603
 
Lim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang Terbaru
Lim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang TerbaruLim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang Terbaru
Lim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang TerbaruLim4D
 
Sizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di Indonesia
Sizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di IndonesiaSizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di Indonesia
Sizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di IndonesiaSizi99
 
KELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptx
KELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptxKELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptx
KELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptxDiahAmbarwati10
 
Popi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam Ini
Popi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam IniPopi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam Ini
Popi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam IniPopi99
 
Kisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti Maxwin
Kisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti MaxwinKisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti Maxwin
Kisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti MaxwinKisetoto
 
Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024
Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024
Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024Papilo99
 
ucapan terima kasih untuk anak magang SMK
ucapan terima kasih untuk anak magang SMKucapan terima kasih untuk anak magang SMK
ucapan terima kasih untuk anak magang SMKMitratunggalsentosaB
 
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYAIDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYANeta
 
Jasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang Menang
Jasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang MenangJasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang Menang
Jasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang MenangJasatoto99
 

Recently uploaded (12)

Kodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari Ini
Kodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari IniKodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari Ini
Kodomo99 Situs Slot Online Resmi Gampang Menang Maxwin Hari Ini
 
BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.
BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.
BUDAYA BETAWI Mencakup Segala tentang Betawi.pptx.
 
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINIIDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
IDMPO SLOT MUDAH MENANG DAN TERPERCAYA MASA KINI
 
Lim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang Terbaru
Lim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang TerbaruLim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang Terbaru
Lim4D Agen Situs Slot Gacor Online Hari Ini Gampang Menang Terbaru
 
Sizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di Indonesia
Sizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di IndonesiaSizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di Indonesia
Sizi99 Situs Slot Gacor Terpercaya Jackpot dan Maxwin Terbesar di Indonesia
 
KELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptx
KELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptxKELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptx
KELom 2-KETERAMPILAN MUSIK DAN TARI.pptx
 
Popi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam Ini
Popi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam IniPopi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam Ini
Popi99 Agen Situs Slot Gacor Server Luar Negeri Super Maxwin Malam Ini
 
Kisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti Maxwin
Kisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti MaxwinKisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti Maxwin
Kisetoto Daftar Link Slot Gacor Hari Ini Gampang Menang Pasti Maxwin
 
Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024
Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024
Papilo99 Daftar Link Slot Paling Gacor Hari Ini Server Thailand 2024
 
ucapan terima kasih untuk anak magang SMK
ucapan terima kasih untuk anak magang SMKucapan terima kasih untuk anak magang SMK
ucapan terima kasih untuk anak magang SMK
 
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYAIDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
IDMPO : SERVER SLOT LUAR NEGERI DI JAMIN GACOR TERPERCAYA
 
Jasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang Menang
Jasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang MenangJasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang Menang
Jasatoto99 Situs Slot Online Resmi Palin Gacor Modal Receh Gampang Menang
 

Pemasaran dan Telekomunikasi SIM.pptx

  • 1. Pemasaran dan Telekomunikasi • Kelompok 2 • Agustina (201010132) • Christopher (201010048) • Hartono (201010114) • Lucia (201010136) • Manisa (201010138)
  • 3. Pemasaran • Pemasaran adalah salah satu kegiatan pokok yang perlu dilakukan oleh perusahaan baik itu perusahaan barang atau jasa dalam upaya untuk mempertahankan kelangsungan hidup usahanya.Hal tersebut disebabkan karena pemasaran merupakan salah satu kegiatan perusahaan, di mana secara langsung berhubungan dengan konsumen.Maka kegiatan pemasaran dapat diartikan sebagai kegiatan manusia yang berlangsung dalam kaitannya dengan pasar. Dalam arti lain Pemasaran adalah kegiatan terencana yang dilakukan oleh suatu perusahaan dalam melakukan berbagai
  • 4. Menurut Para Ahli Menurut Daryanto (2011:1) pengertian pemasaran sebagai berikut: “Suatu proses sosial dan manajerial dimana individu dan kelompok mendapatkan kebutuhan dan keinginan mereka dengan menciptakan, menawarkan dan bertukar sesuatu yang bernilai satu sama lain”. Menurut Sumarwan (2015:17) pemasaran adalah suatu proses bagaimana mengidentifikasi kebutuhan konsumen kemudian memproduksi barang atau jasa tersebut, sehingga terjadi transaksi atau pertukaran antara produsen dengan konsumen.
  • 5. Fungsi Pemasaran pemasaran yang paling utama. Dengan pemasaran, produk menjadi lebih dikenal oleh konsumen. Dengan syarat, pihak perusahaan mampu menonjolkan keunggulan dari produk tersebut sehingga bisa menarik perhatian dibanding produk pesaing. • 2. Fungsi Pertukaran Pemasaran memungkinkan konsumen untuk mendapatkan informasi dan membeli produk yang dijual dengan menukar produk dengan uang atau produk dengan produk. Produk ini dapat digunakan untuk keperluan kamu sendiri atau dijual kembali untuk mendapatkan laba. • 3. Riset Pemasaran bisa menjadi lahan tepat untuk melakukan riset, baik secara langsung atau riset online. Riset memungkinkan pemilik bisnis atau perusahaan untuk mendapatkan informasi yang tepat mengenai target pasar sebuah produk. Hal yang biasanya menjadi bahan riset adalah usia, jenis kelamin, kebutuhan hingga
  • 6. tempat produksi ke pasar luas menggunakan jalur darat, air dan laut adalah fungsi pemasaran yang berikutnya. Dengan begitu dapat dipastikan produk akan mudah didapatkan oleh konsumen. 5. Layanan Purnajual Layanan setelah penjualan terkadang dibutuhkan oleh konsumen. Pemilik bisnis atau perusahaan semestinya membantu konsumen dalam hal ini. Misalnya seperti produk perabot rumah tangga, konsumen mungkin akan merasa kesulitan saat mendapati masalah pada perabot yang mereka beli. Di sini, fungsi pemasaran dalam hal memberikan rasa aman pada konsumen di masa purnajual.
  • 7. Jenis- Jenis Pemasaran • 1. Word of Mouth Marketing (WoMM) Word of mouth marketing adalah informasi produk yang didapatkan oleh konsumen dari konsumen lain secara verbal dan langsung. Dikenal juga dengan promosi dari mulut ke mulut. Disampaikan secara langsung. • 2. Public Relation Marketing (PR Marketing) Public Relations merupakan salah satu dari jenis-jenis pemasaran yang penting. Banyak perusahaan yang bekerjasama dengan media untuk meningkatkan brand awareness (kesadaran produk) produk mereka dan benefit yang bisa didapat oleh konsumen saat produk ini mereka miliki. • 3. Relationship Marketing Membangun hubungan (relationship) dengan konsumen adalah cara yang efektif untuk memasarkan produk. Analoginya saat loyalitas konsumen telah terbangun maka ketika perusahaan meluncurkan produk baru para konsumen dengan sukarela akan membeli produk tersebut.
  • 8. • 4. Digital Marketing Digital marketing memanfaatkan semua sumber daya dan asetnya melalui online. Digital marketing atau pemasaran digital memaksimalkan segala potensi yang ada di internet agar bisa mencapai target perusahaan. Selain itu digital marketing juga cara yang efektif untuk membangun brand dengan biaya yang rendah. Target pasarnya juga bisa ditentukan karena banyak penyedia jasa iklan yang memiliki fitur ini. 5. Branding Sebuah produk selayaknya memiliki target pasar, serta nama atau “merek,” untuk dikenal. Branding adalah salah satu dari jenis-jenis pemasaran yang memiliki fungsi sebagai promosi jangka panjang. Branding sering kali menyertakan nama, slogan, dan logo. • 6. Iklan Siaran Radio sebagai media pemasaran adalah salah satu bentuk iklan berbayar yang umum digunakan oleh perusahaan atau pemilik bisnis. Konsep pemasaran ke konsumen dengan cara ini sangat potensial karena saat menyalakan radio para pendengar benar-benar mendengarkan apa yang diucapkan oleh penyiarnya. Sedangkan untuk menjangkau pelanggan secara luas, bisa digunakan media iklan di televisi. • 7. Multi-Level Marketing Multi-level marketing adalah bentuk pemasaran secara langsung yang melibatkan banyak orang di mana perusahaan merekrut dan menjual produk-produknya. Multi-level marketing sering dikenal juga dengan sebutan network marketing karena tenaga pemasarannya mendapatkan komisi dari produk yang mereka pasarkan serta komisi pemasaran dan penjualan dari jaringannya.
  • 9. Contoh Pemasaran 1. Pemasaran langsung atau yang sering disebut sebagai direct marketing: • Pemasaran produk makanan di pasar tradisional • Pemasaran produk kesehatan di mall • Pemasaran produk kerajinan tangan di pusat oleh-oleh tempat wisata 2. Pemasaran tidak langsung yang biasa dikenal dengan indirect marketing: • Pemasaran buku melalui aplikasi marketplace di internet • Pemasaran perabot rumah tangga melalui iklan di televisi • Pemasaran jasa layanan masyarakat melalui iklan di radio • Pemasaran produk UMKM di internet
  • 10. 3. Pemasaran secara afiliasi: Sebenarnya metode afiliasi ini intinya adalah membayar orang lain untuk mempromosikan produknya. * Pemasaran produk kesehatan melalui Multi-level Marketing * Pemasaran alat masak melalui Multi-level Marketing
  • 12. Telekomunikasi • Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi jarak jauh dari suatu tempat ke tempat lain. Informasi tersebut bisa berupa tulisan, suara, gambar, ataupun objek lainnya.
  • 13. Telekomunikasi Menurut Para Ahli • Menurut Solekan, ST (2009,3) Telekomunikasi adalah setiap pemancaran, pengiriman, dan atau penerimaan dari setiap informasi dalam bentuk tanda-tanda, isyarat, tulisan, gambar, suara, dan bunyi melalui sistem kawat, optik, radio atau sistem elektromagnetik lainnya. • Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian infomasi, dari suatu tempat ke tempat lain. Dalam kaitannya dengan “telekomunikasi” bentuk komunikasi jarak jauh dapat dibedakan atas tiga macam, yaitu: Simplex, Duplex, Semi half flex (Hidayatullah, 2008)
  • 14. Manfaat Telekomunikasi 1. Memudahkan pertukaran informasi dan komunikasi 2. Melakukan pertukaran informasi dan berkomunikasi yang efektif serta efisien. Dimana proses pertukaran informasi serta komunikasi bisa dilakukan di mana saja kita berada dan dalam kondisi apa pun.
  • 15. Jenis – Jenis Telekomunikasi • 1. Telegraf • Telekomunikasi pertama yang ditemukan adalah telegraf, dimana teknik ini ditemukan pada tahun 1838 oleh Samuel F.B Morse bersama dengan asistennya. Telegraf sendiri menggunakan listrik sebagai media perambatannya, pesan yang bisa disampaikan masih berbentuk kode yang disebut dengan kode morse. • Kode tersebut terdiri dari angka, huruf, ataupun karakter-karakter lain yang diubah menjadi sebuah kode, kemudian kode tersebut akan dikirim ke tempat lain yang berjarak sangat jauh. Setelah kode tersebut sampai di tempat tujuan, maka telegraf akan menerjemahkannya kembali menjadi karakter yang dapat dimengerti oleh manusia seperti angka dan tulisan. • 2. Telepon • Berikutnya terdapat teknik telekomunikasi berupa telepon, teknologi ini memungkinkan anda untuk berkomunikasi menggunakan suara dengan orang yang sangat jauh sekalipun. Cara kerja dari telepon sendiri ialah mengubah suara menjadi energi listrik, kemudian disalurkan melalui jaringan yang disebut jaringan komunikasi. • 3. Faksimile • Faksimile atau biasa disebut dengan faks adalah cara berkomunikasi melalui sebuah objek, dimana faks mampu mengirim objek berupa tulisan, gambar, ataupun data ke tempat tujuan. Caranya ialah dengan menggunakan nomor telepon, kemudian objek yang telah dikirim akan melalui kabel hingga ke tempat tujuan. • Faks ini sendiri dahulu sering digunakan untuk mengirim data-data penting, seperti data perusahaan, dokumen-dokumen, ataupun objek penting lainnya. Penggunaan faks tersebut sangatlah populer digunakan di pertengahan abad ke 19, namun kini faks telah jarang digunakan dan diganti dengan teknologi yang lebih modern. ]
  • 16. 4. Televisi Alat komunikasi yang sangat populer di awal abad ke 20 ialah televisi, alat ini sendiri menggunakan video dan suara sebagai media penyampaian informasi. Ia dapat berjalan dengan mengandalkan energi elektromagnetik, energi ini hanya bisa menyampaikan informasi satu arah saja. Sehingga penggunaannya tidak bisa berkomunikasi antara satu dengan yang lainnya. 5. Radio Sebelum adanya televisi alat yang sangat terkenal sebagai media telekomunikasi adalah radio, alat ini merupakan alat yang menyampaikan suara melalui gelombang yang disebut dengan gelombang radio. Gelombang tersebut bergerak dengan cara menyebar di daerah sekelilingnya, kelemahan dari gelombang ini adalah jaraknya yang sangat terbatas. 6. Telepon Bergerak Telepon bergerak atau handphone merupakan sistem telekomunikasi yang sering digunakan di era modern ini, teknologi tersebut bisa melakukan berbagai jenis komunikasi mulai dari suara, tulisan, gambar, video, dokumen, dan berbagai macam komunikasi lainnya.
  • 17. Kelebihan Telekomunikasi 1. Membantu mempercepat pekerjaan manusia. 2. Mempermudah komunikasi jarak jauh. • 3. Mempermudah proses transaksi keuangan • 4. Teknologi informasi sebagai hiburan
  • 18. Kelemahan Telekomunikasi 1. Komunikasi menjadi hampa 2.Penyalahgunaan untuk pencurian keuangan 3. Munculnya sikap individualisme
  • 19. Hubungan Pemasaran dengan Telekomunikasi • Hubungan Telekomunikasi dengan pemasaran? • Telekomunikasi, pemasaran menjadi langkah awal dalam usaha pemberian informasi yang efektif kepada konsumen. Hal ini penting untuk dilakukan perusahaan mengingat komunikasi pemasaran adalah salah satu aspek pendukung dalam upaya berfokus kepada pelanggan, untuk dapat menciptakan nilai merek dalam peningkatan penjualan.
  • 20. Udah itu aja sih Presentasinya hhe… Nb, kita ga suru tanya, tolong jangan banyak tanya