SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
PAKET 31
1. Hasil dari 10 + (– 6) × 4 – (– 12) : 3 adalah ….
A. 38
B. 30
C. –10
D. –18
2. Seorang pemborong memperkirakan dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam waktu 9 bulan dengan 140
pekerja. Jika ingin menyelesaikan dalam waktu 7 bulan, banyak tambahan pekerja yang diperlukan adalah ….
A. 20 orang
B. 40 orang
C. 160 orang
D. 180 orang
3. Nilai dari 125
2
3
– 81
1
2
adalah ….
A. 2
B. 22
C. 23
D. 24
4. Hasil dari 6:72 adalah ….
A. 22
B. 32
C. 23
D. 33
5. Sinta menabung di sebuah bank sebesar Rp1.800.000,00. Setelah 8 bulan uang Sinta menjadi
Rp1.908.000,00. Persentase bunga bank per tahun adalah ….
A. 5,6%
B. 6,0%
C. 8,5%
D. 9,0%
6. Suku ke-8 dari barisan 8, 4, 2, 1, … adalah ….
A.
B.
C.
D.
7. Diketahui suku ke-2 =73 dan suku-8 = 55 suatu barisan aritmatika. Suku ke-40 dari barisan tersebut adalah
….
A. 199
B. 193
C. – 41
D. – 47
8. Banyak kursi pada barisan paling depan di sebuah gedung pertunjukan adalah 12 buah. Banyak kursi pada
baris di belakangnya selalu lebih 8 buah dari kursi pada baris di depannya. Jika dalam gedung ada 15 baris,
maka jumlah kursi dalam gedung tersebut adalah ....
A. 124 buah
PAKET 31
B. 140 buah
C. 1020 buah
D. 2040 buah
9. Seutas tali dipotong menjadi 6 bagian dan membentuk barisan geometri. Jika panjang tali terpendek 6 cm dan
panjang tali terpanjang 192 cm, maka panjang tali mula-mula adalah ....
A. 198 cm
B. 372 cm
C. 378 cm
D. 656 cm
10. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut:
(i) 2x2 – 50 = 2(x+5)(x – 5)
(ii) 9x2y – 16xy2 = (3xy +4xy)(3xy – 4xy)
(iii) 2x2 +9x – 5 = (2x-1)(x+5)
(iv) 4x2 – 4x + 16 = (2x + 4)(2x+4)
Pernyataan yang benar adalah ….
A. (i) dan (ii)
B. (i) dan (iii)
C. (ii) dan (iv)
D. (iii) dan (iv)
11. Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan   cacahbilanganx,xx  7342 adalah ….
A. {3, 4, 5, 6, …}
B. {…,0 ,1,2, 3}
C. {0, 1, 2, 3}
D. {1, 2, 3}
12. Banyak himpunanan bagian dari A = {1, 2, 3, 4, 5} adalah ....
A. 5
B. 10
C. 25
D. 32
13. Diketahui himpunan pasangan berurutan :
(i). {(1, p), (2, p), (3, p), (4, p) }
(ii). {(2, p), (2, q), (2, r), (2, s) }
(iii). {(3, p), (4, q), (5, r), (6, r) }
(iv). {(1, p), (2, q), (3, r), (2, s) }
Himpunan pasangan berurutan yang merupakan fungsi adalah ....
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
14. Rumus suatu fungsi f(x) = 3x + 4 dan f(c) = – 2. Nilai c adalah ….
A. – 2
B. – 1
C. 1
D. 2
PAKET 31
15. Persamaan garis yang melalui titik A dan tegaklurus dengan garis adalah ….
A.
B.
C.
D.
16. Perhatikan grafik di samping!
Gradien garis h adalah ….
A.
B.
C.
D.
17. Titik A ( -2,m) terletak pada garis yang melalui titik (3, -1) dan (2,4). Nilai m adalah ….
A. 24
B. 20
C. – 20
D. – 24
18. Harga 2 buku dan 3 pensil Rp10.100,00 sedangkan harga 3 buku dan 4 pensil Rp14.300,00. Jika Desy
membeli 5 buku dan 7 pensil, maka Desy harus membayar sebesar ….
A. Rp4.200,00
B. Rp22.400,00
C. Rp24.400,00
D. Rp26.000,00
19. Sebuah tangga panjangnya 2,5 meter bersandar pada sebuah dinding. Jarak ujung bawah tangga ke dinding
0,7 meter, maka tinggi tangga diukur dari tanah adalah ….
A. 2,4 meter
B. 2,0 meter
C. 1,8 meter
D. 1,5 meter
20. Sebuah kolam berbentuk persegi panjang berukuran 8 m 20 m, dibagian tepi bagian luar dibuat jalan
selebar 2 m dengan biaya Rp500.000,00 per m2 . Biaya untuk pembuatan jalan tersebut adalah ….
A. Rp16.000.000,00
B. Rp40.000.000,00
C. Rp52.000.000,00
D. Rp64.000.000,00
21. Perhatikan gambar di samping!
Keliling daerah yang di arsir adalah ….
A. 44 cm
B. 46 cm
C. 48 cm
- 3
2
X
Y
h
O
6 cm
2 cm
PAKET 31
D. 52 cm
22. Pada gambar di samping segitiga ABC dan segitiga DEF kongruen, pasangan sudut berikut yang sama besar
adalah ….
A. B dengan E
B. A dengan D
C. B dengan F
D. C dengan F
23. Perhatikan gambar di samping!
Panjang EC adalah ….
A. 20 cm
B. 18 cm
C. 8 cm
D. 6 cm
24. Perhatikan gambar di samping!
Diketahui panjang AB= 9 cm dan CD= 4 cm. Jika
trapesium ABFE dan EFCD sebangun maka
panjang EF adalah ….
A. 5 cm
B. 6 cm
C. 7 cm
D. 8 cm
25. Besar penyiku ABD pada gambar di samping adalah ....
A. 31
B. 37
C. 41
D. 53
26. Perhatikan segitiga ABC dan urutan melukis garis istimewa
pada gambar di samping!
Pernyataan yang benar adalah ....
A. PQ adalah garis berat dengan urutan melukis 1, 2, 3
B. CR adalah garis berat dengan urutan melukis 1, 2, 3, 4
C. PQ adalah garis bagi dengan urutan melukis 1, 2, 3
D. CR adalah garis bagi dengan urutan melukis 1, 2, 3, 4
27. Perhatikan gambar di samping!
Diketahui luas juring AOB = 120 cm2
, luas juring COD adalah ....
A. 100 cm2
B. 140 cm2
C. 144 cm2
D. 150 cm2
28. Jarak dua pusat lingkaran adalah 26 cm. Jika panjang garis singgung persekutuan luar dua lingkaran tersebut
adalah 24 cm dan panjang salah satu jari-jari lingkaran 11 cm, maka panjang jari-jari lingkaran yang lain
adalah ….
A. 20 cm
B. 21 cm
C. 23 cm
D. 25 cm
A
B C
D
(x+4)
(2x–13)
2
A B
C
P
R
1
Q
3
4
A
O
60
72
B
C
D
A B
C
D
E
F
A D B
C
E
15 cm
12 cm
9 cm
A 9 cm
4 cm
B
CD
E F
PAKET 31
29. Banyak diagonal ruang pada sebuah kubus adalah ....
A. 4
B. 6
C. 8
D. 12
30. Kawat sepanjang
2
1
2 meter akan dibuat kerangka balok dengan panjang 22 cm, lebar 15 cm, dan tinggi 8
cm. Panjang sisa kawat adalah ....
A. 18 cm
B. 25 cm
C. 42 cm
D. 70 cm
31. Sebuah prisma dengan alas belah ketupat berukuran sisi 15 cm dan salah satu diagonalnya 18 cm. Jika
panjang rusuk tegaknya 20 cm, maka volume prisma tersebut adalah ….
A. 2.160 cm3
B. 4.220 cm3
C. 4.320 cm3
D. 8.640 cm3
32. Sebuah drum berbentuk tabung dengan diameter alas 10 dm dan tinggi 100 dm. Bila bagian dari drum
berisi minyak, banyak minyak di dalam drum tersebut adalah ….
A. 7850,0 liter
B. 5887,5 liter
C. 3140,0 liter
D. 2355,5 liter
33. Luas sebuah benda berbentuk setengah bola padat 108 cm2. Volume benda tersebut adalah ….
A. 72 cm3
B. 144 cm3
C. 216 cm3
D. 432 cm3
34. Perhatikan gambar bangun yang dibentuk oleh tabung
dan kerucut ! Luas permukaan bangun tersebut adalah ....
A. 590 cm²
B. 610 cm²
C. 840 cm²
D. 860 cm2
49cm
25cm
20 cm
PAKET 31
35. Sebuah limas alasnya berbentuk persegi dengan sisi 10 cm dan tingginya 12 cm. Luas seluruh permukaan
limas tersebut adalah ….
A. 520 cm2
B. 390 cm2
C. 360 cm2
D. 130 cm2
36. Diketahui suatu data sebagai berikut:
25, 28, 30, 28, 40, 60, 28, 20, 35, 55, 40, 34
Median dari data tersebut adalah ….
A. 28
B. 30
C. 32
D. 34
37. Nilai rata-rata dari 25 orang siswa adalah 6,5. Jika nilai Budi tidak diikut sertakan nilai rata-rata menjadi 6,4.
Nilai Budi adalah ….
A. 7,7
B. 8,2
C. 8,9
D. 9,2
38. Diagram lingkaran di samping menunjukkan hasil penelitihan
terhadap 250 orang tentang kebiasaan pada pagi hari.
Banyak orang membaca atau memasak adalah ....
A. 160 orang
B. 90 orang
C. 50 orang
D. 40 orang
39. Dua buah dadu dilempar bersama-sama sekali. Peluang munculnya mata dadu berjumlah 9 adalah ....
A.
9
1
B.
4
1
C.
3
1
D.
3
2
40. Dalam sebuah kantong terdapat 8 bola yang diberi nomor urut dari 1 sampai dengan 8. Dua bola diambil
sekaligus, peluang kedua bola terambil dengan nomor berurutan adalah ….
A.
8
1
B.
4
1
C.
2
1
D.
8
7
SENAM
34 %
30 %
LARI PAGI
MEMASAK
MEMBACA
KORAN
PAKET 31

More Related Content

What's hot

Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 4
Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 4Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 4
Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 4
Edi Topan
 
Matematika kelas vii
Matematika kelas viiMatematika kelas vii
Matematika kelas vii
jeanyfirdaus
 
Soal prediksi un ips paket 2 2013
Soal prediksi un ips paket 2 2013Soal prediksi un ips paket 2 2013
Soal prediksi un ips paket 2 2013
widi1966
 
Prediksi mat smp
Prediksi mat smpPrediksi mat smp
Prediksi mat smp
Kris Tanto
 
Soal prediksi un ips paket 1 2013
Soal prediksi un ips paket 1 2013Soal prediksi un ips paket 1 2013
Soal prediksi un ips paket 1 2013
widi1966
 

What's hot (20)

Paket 01
Paket 01Paket 01
Paket 01
 
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
Try Out UN Matematika SMP 2015 Paket 2
 
Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 4
Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 4Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 4
Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 4
 
SOAL TRY OUT MATEMATIKA 2015
SOAL TRY OUT MATEMATIKA 2015SOAL TRY OUT MATEMATIKA 2015
SOAL TRY OUT MATEMATIKA 2015
 
Soal paket a1
Soal paket a1Soal paket a1
Soal paket a1
 
Matematika kelas vii
Matematika kelas viiMatematika kelas vii
Matematika kelas vii
 
Soal uas dh kelas 8 sem. 1
Soal uas dh kelas 8 sem. 1Soal uas dh kelas 8 sem. 1
Soal uas dh kelas 8 sem. 1
 
Uas matematika kelas 9 2014 2015
Uas matematika kelas 9  2014 2015Uas matematika kelas 9  2014 2015
Uas matematika kelas 9 2014 2015
 
Uas matematika kelas 8 bhanu
Uas matematika kelas 8 bhanuUas matematika kelas 8 bhanu
Uas matematika kelas 8 bhanu
 
soal Ukk matematika kls 8 (kurtilas) 2015
soal Ukk matematika kls 8 (kurtilas) 2015soal Ukk matematika kls 8 (kurtilas) 2015
soal Ukk matematika kls 8 (kurtilas) 2015
 
Soal pengayaan uas mat 7 ganjil 2014 by:matematohir.wordpress.com
Soal pengayaan uas mat 7 ganjil 2014 by:matematohir.wordpress.comSoal pengayaan uas mat 7 ganjil 2014 by:matematohir.wordpress.com
Soal pengayaan uas mat 7 ganjil 2014 by:matematohir.wordpress.com
 
Soal paket B no 1 40 tanpa kunci
Soal paket B no 1   40 tanpa kunciSoal paket B no 1   40 tanpa kunci
Soal paket B no 1 40 tanpa kunci
 
Soal prediksi un ips paket 2 2013
Soal prediksi un ips paket 2 2013Soal prediksi un ips paket 2 2013
Soal prediksi un ips paket 2 2013
 
Matematika UN SMP
Matematika UN SMPMatematika UN SMP
Matematika UN SMP
 
Prediksi mat smp
Prediksi mat smpPrediksi mat smp
Prediksi mat smp
 
Prediksi UN Matematika SMP 2018
Prediksi UN Matematika SMP 2018Prediksi UN Matematika SMP 2018
Prediksi UN Matematika SMP 2018
 
Soal prediksi un ips paket 1 2013
Soal prediksi un ips paket 1 2013Soal prediksi un ips paket 1 2013
Soal prediksi un ips paket 1 2013
 
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
Prediksi UN Matematika SMP 2018 Paket 3
 
Modul latihan Ujian Nasional 2015
Modul latihan Ujian Nasional 2015Modul latihan Ujian Nasional 2015
Modul latihan Ujian Nasional 2015
 
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
 

Viewers also liked

Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13
Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13
Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13
EkaMastika
 
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanSoal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
widi1966
 
Soal Dan Pembahasan Try Out matematika SMP
Soal Dan Pembahasan Try Out matematika SMPSoal Dan Pembahasan Try Out matematika SMP
Soal Dan Pembahasan Try Out matematika SMP
achmad hidayat
 

Viewers also liked (6)

Soal tryout matematika sma ipa
Soal tryout matematika sma ipaSoal tryout matematika sma ipa
Soal tryout matematika sma ipa
 
Sistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan KuadratSistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan Kuadrat
 
Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13
Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13
Soal try out un 2012 sma matematika ipa paket 13
 
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanSoal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
 
To un 2015 matematika ipa a
To un 2015 matematika ipa aTo un 2015 matematika ipa a
To un 2015 matematika ipa a
 
Soal Dan Pembahasan Try Out matematika SMP
Soal Dan Pembahasan Try Out matematika SMPSoal Dan Pembahasan Try Out matematika SMP
Soal Dan Pembahasan Try Out matematika SMP
 

Similar to Matematika Lat UN Paket 1

Prediksi paket-5
Prediksi paket-5Prediksi paket-5
Prediksi paket-5
Shinta rama
 
Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014
Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014
Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014
Wayan Sudiarta
 
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
AndiNath
 
Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012
Irviana Rozi
 
Soal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.Pd
Soal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.PdSoal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.Pd
Soal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.Pd
cmem
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
pethoet
 
Soalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.docSoalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.doc
Muhtar Muhtar
 
Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)
Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)
Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)
ryfhai
 

Similar to Matematika Lat UN Paket 1 (20)

Soal paket A (1 40) tanpa kunci
Soal paket A (1 40) tanpa kunciSoal paket A (1 40) tanpa kunci
Soal paket A (1 40) tanpa kunci
 
Soal UAS Susulan 2014
Soal UAS Susulan 2014Soal UAS Susulan 2014
Soal UAS Susulan 2014
 
Prediksi paket-3
Prediksi paket-3Prediksi paket-3
Prediksi paket-3
 
Prediksi paket-5
Prediksi paket-5Prediksi paket-5
Prediksi paket-5
 
Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014
Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014
Latihan ujian-nasional-smp-2013-2014
 
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
 
Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012
 
Soal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.Pd
Soal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.PdSoal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.Pd
Soal UN SMP by Chamim Nurhuda, S.Pd
 
Ujian akhir sekolah smp 2014
Ujian akhir sekolah smp 2014Ujian akhir sekolah smp 2014
Ujian akhir sekolah smp 2014
 
PREDIKSI UN MATEMATIKA SMP CILACAP 2015 (3)
PREDIKSI UN MATEMATIKA SMP CILACAP 2015 (3)PREDIKSI UN MATEMATIKA SMP CILACAP 2015 (3)
PREDIKSI UN MATEMATIKA SMP CILACAP 2015 (3)
 
Uji Coba Ujian Nasional (UCUN) 1 2017-2018 Paket A MATEMATIKA
Uji Coba Ujian Nasional (UCUN) 1 2017-2018 Paket A MATEMATIKAUji Coba Ujian Nasional (UCUN) 1 2017-2018 Paket A MATEMATIKA
Uji Coba Ujian Nasional (UCUN) 1 2017-2018 Paket A MATEMATIKA
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 
Prediksi paket-5
Prediksi paket-5Prediksi paket-5
Prediksi paket-5
 
MATEMATIKA
MATEMATIKAMATEMATIKA
MATEMATIKA
 
Matematika
MatematikaMatematika
Matematika
 
SOAL PENGAYAAN MATEMATIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  MATEMATIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  MATEMATIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN MATEMATIKA UN 2016
 
Soalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.docSoalmatematikatuc 1.doc
Soalmatematikatuc 1.doc
 
Soal smp matematik
Soal smp matematikSoal smp matematik
Soal smp matematik
 
Try out matematika 2014
Try out  matematika 2014Try out  matematika 2014
Try out matematika 2014
 
Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)
Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)
Soal ujian-try-out-matematika-smp-2011 (2)
 

Recently uploaded

PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Recently uploaded (20)

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 

Matematika Lat UN Paket 1

  • 1. PAKET 31 1. Hasil dari 10 + (– 6) × 4 – (– 12) : 3 adalah …. A. 38 B. 30 C. –10 D. –18 2. Seorang pemborong memperkirakan dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam waktu 9 bulan dengan 140 pekerja. Jika ingin menyelesaikan dalam waktu 7 bulan, banyak tambahan pekerja yang diperlukan adalah …. A. 20 orang B. 40 orang C. 160 orang D. 180 orang 3. Nilai dari 125 2 3 – 81 1 2 adalah …. A. 2 B. 22 C. 23 D. 24 4. Hasil dari 6:72 adalah …. A. 22 B. 32 C. 23 D. 33 5. Sinta menabung di sebuah bank sebesar Rp1.800.000,00. Setelah 8 bulan uang Sinta menjadi Rp1.908.000,00. Persentase bunga bank per tahun adalah …. A. 5,6% B. 6,0% C. 8,5% D. 9,0% 6. Suku ke-8 dari barisan 8, 4, 2, 1, … adalah …. A. B. C. D. 7. Diketahui suku ke-2 =73 dan suku-8 = 55 suatu barisan aritmatika. Suku ke-40 dari barisan tersebut adalah …. A. 199 B. 193 C. – 41 D. – 47 8. Banyak kursi pada barisan paling depan di sebuah gedung pertunjukan adalah 12 buah. Banyak kursi pada baris di belakangnya selalu lebih 8 buah dari kursi pada baris di depannya. Jika dalam gedung ada 15 baris, maka jumlah kursi dalam gedung tersebut adalah .... A. 124 buah
  • 2. PAKET 31 B. 140 buah C. 1020 buah D. 2040 buah 9. Seutas tali dipotong menjadi 6 bagian dan membentuk barisan geometri. Jika panjang tali terpendek 6 cm dan panjang tali terpanjang 192 cm, maka panjang tali mula-mula adalah .... A. 198 cm B. 372 cm C. 378 cm D. 656 cm 10. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut: (i) 2x2 – 50 = 2(x+5)(x – 5) (ii) 9x2y – 16xy2 = (3xy +4xy)(3xy – 4xy) (iii) 2x2 +9x – 5 = (2x-1)(x+5) (iv) 4x2 – 4x + 16 = (2x + 4)(2x+4) Pernyataan yang benar adalah …. A. (i) dan (ii) B. (i) dan (iii) C. (ii) dan (iv) D. (iii) dan (iv) 11. Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan   cacahbilanganx,xx  7342 adalah …. A. {3, 4, 5, 6, …} B. {…,0 ,1,2, 3} C. {0, 1, 2, 3} D. {1, 2, 3} 12. Banyak himpunanan bagian dari A = {1, 2, 3, 4, 5} adalah .... A. 5 B. 10 C. 25 D. 32 13. Diketahui himpunan pasangan berurutan : (i). {(1, p), (2, p), (3, p), (4, p) } (ii). {(2, p), (2, q), (2, r), (2, s) } (iii). {(3, p), (4, q), (5, r), (6, r) } (iv). {(1, p), (2, q), (3, r), (2, s) } Himpunan pasangan berurutan yang merupakan fungsi adalah .... A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (3) D. (2) dan (4) 14. Rumus suatu fungsi f(x) = 3x + 4 dan f(c) = – 2. Nilai c adalah …. A. – 2 B. – 1 C. 1 D. 2
  • 3. PAKET 31 15. Persamaan garis yang melalui titik A dan tegaklurus dengan garis adalah …. A. B. C. D. 16. Perhatikan grafik di samping! Gradien garis h adalah …. A. B. C. D. 17. Titik A ( -2,m) terletak pada garis yang melalui titik (3, -1) dan (2,4). Nilai m adalah …. A. 24 B. 20 C. – 20 D. – 24 18. Harga 2 buku dan 3 pensil Rp10.100,00 sedangkan harga 3 buku dan 4 pensil Rp14.300,00. Jika Desy membeli 5 buku dan 7 pensil, maka Desy harus membayar sebesar …. A. Rp4.200,00 B. Rp22.400,00 C. Rp24.400,00 D. Rp26.000,00 19. Sebuah tangga panjangnya 2,5 meter bersandar pada sebuah dinding. Jarak ujung bawah tangga ke dinding 0,7 meter, maka tinggi tangga diukur dari tanah adalah …. A. 2,4 meter B. 2,0 meter C. 1,8 meter D. 1,5 meter 20. Sebuah kolam berbentuk persegi panjang berukuran 8 m 20 m, dibagian tepi bagian luar dibuat jalan selebar 2 m dengan biaya Rp500.000,00 per m2 . Biaya untuk pembuatan jalan tersebut adalah …. A. Rp16.000.000,00 B. Rp40.000.000,00 C. Rp52.000.000,00 D. Rp64.000.000,00 21. Perhatikan gambar di samping! Keliling daerah yang di arsir adalah …. A. 44 cm B. 46 cm C. 48 cm - 3 2 X Y h O 6 cm 2 cm
  • 4. PAKET 31 D. 52 cm 22. Pada gambar di samping segitiga ABC dan segitiga DEF kongruen, pasangan sudut berikut yang sama besar adalah …. A. B dengan E B. A dengan D C. B dengan F D. C dengan F 23. Perhatikan gambar di samping! Panjang EC adalah …. A. 20 cm B. 18 cm C. 8 cm D. 6 cm 24. Perhatikan gambar di samping! Diketahui panjang AB= 9 cm dan CD= 4 cm. Jika trapesium ABFE dan EFCD sebangun maka panjang EF adalah …. A. 5 cm B. 6 cm C. 7 cm D. 8 cm 25. Besar penyiku ABD pada gambar di samping adalah .... A. 31 B. 37 C. 41 D. 53 26. Perhatikan segitiga ABC dan urutan melukis garis istimewa pada gambar di samping! Pernyataan yang benar adalah .... A. PQ adalah garis berat dengan urutan melukis 1, 2, 3 B. CR adalah garis berat dengan urutan melukis 1, 2, 3, 4 C. PQ adalah garis bagi dengan urutan melukis 1, 2, 3 D. CR adalah garis bagi dengan urutan melukis 1, 2, 3, 4 27. Perhatikan gambar di samping! Diketahui luas juring AOB = 120 cm2 , luas juring COD adalah .... A. 100 cm2 B. 140 cm2 C. 144 cm2 D. 150 cm2 28. Jarak dua pusat lingkaran adalah 26 cm. Jika panjang garis singgung persekutuan luar dua lingkaran tersebut adalah 24 cm dan panjang salah satu jari-jari lingkaran 11 cm, maka panjang jari-jari lingkaran yang lain adalah …. A. 20 cm B. 21 cm C. 23 cm D. 25 cm A B C D (x+4) (2x–13) 2 A B C P R 1 Q 3 4 A O 60 72 B C D A B C D E F A D B C E 15 cm 12 cm 9 cm A 9 cm 4 cm B CD E F
  • 5. PAKET 31 29. Banyak diagonal ruang pada sebuah kubus adalah .... A. 4 B. 6 C. 8 D. 12 30. Kawat sepanjang 2 1 2 meter akan dibuat kerangka balok dengan panjang 22 cm, lebar 15 cm, dan tinggi 8 cm. Panjang sisa kawat adalah .... A. 18 cm B. 25 cm C. 42 cm D. 70 cm 31. Sebuah prisma dengan alas belah ketupat berukuran sisi 15 cm dan salah satu diagonalnya 18 cm. Jika panjang rusuk tegaknya 20 cm, maka volume prisma tersebut adalah …. A. 2.160 cm3 B. 4.220 cm3 C. 4.320 cm3 D. 8.640 cm3 32. Sebuah drum berbentuk tabung dengan diameter alas 10 dm dan tinggi 100 dm. Bila bagian dari drum berisi minyak, banyak minyak di dalam drum tersebut adalah …. A. 7850,0 liter B. 5887,5 liter C. 3140,0 liter D. 2355,5 liter 33. Luas sebuah benda berbentuk setengah bola padat 108 cm2. Volume benda tersebut adalah …. A. 72 cm3 B. 144 cm3 C. 216 cm3 D. 432 cm3 34. Perhatikan gambar bangun yang dibentuk oleh tabung dan kerucut ! Luas permukaan bangun tersebut adalah .... A. 590 cm² B. 610 cm² C. 840 cm² D. 860 cm2 49cm 25cm 20 cm
  • 6. PAKET 31 35. Sebuah limas alasnya berbentuk persegi dengan sisi 10 cm dan tingginya 12 cm. Luas seluruh permukaan limas tersebut adalah …. A. 520 cm2 B. 390 cm2 C. 360 cm2 D. 130 cm2 36. Diketahui suatu data sebagai berikut: 25, 28, 30, 28, 40, 60, 28, 20, 35, 55, 40, 34 Median dari data tersebut adalah …. A. 28 B. 30 C. 32 D. 34 37. Nilai rata-rata dari 25 orang siswa adalah 6,5. Jika nilai Budi tidak diikut sertakan nilai rata-rata menjadi 6,4. Nilai Budi adalah …. A. 7,7 B. 8,2 C. 8,9 D. 9,2 38. Diagram lingkaran di samping menunjukkan hasil penelitihan terhadap 250 orang tentang kebiasaan pada pagi hari. Banyak orang membaca atau memasak adalah .... A. 160 orang B. 90 orang C. 50 orang D. 40 orang 39. Dua buah dadu dilempar bersama-sama sekali. Peluang munculnya mata dadu berjumlah 9 adalah .... A. 9 1 B. 4 1 C. 3 1 D. 3 2 40. Dalam sebuah kantong terdapat 8 bola yang diberi nomor urut dari 1 sampai dengan 8. Dua bola diambil sekaligus, peluang kedua bola terambil dengan nomor berurutan adalah …. A. 8 1 B. 4 1 C. 2 1 D. 8 7 SENAM 34 % 30 % LARI PAGI MEMASAK MEMBACA KORAN