SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
STRUKTUR HISTOLOGI RONGGA MULUT DAN FARING
dr. I Wayan Sugiritama, M.Kes, dr. Ni Made Linawati,M.Si, dr. I G K Nyoman
Arijana, M.Si. Med

Rongga mulut dibagi menjadi dua ruangan yaitu : vestibula yang merupakan daerah
diantara bibir dan gigi, dan rongga mulut yang sebenarnya (oral cavity proper). Secara
Seluruh keseluruhan rongga mulut dilapisi oleh epitel skuamosa berlapis, yang bisa
diklasifikasikan menjadi :
1. Masticatory epithelium (Epitel pengunyahan) yang menutupi permukaan yang
terlibat dalam pengolahan makanan (lidah, gingiva dan langit-langit keras). Epitel
ini mengalami kerakeratinisasi dalam berbagai derajat.
2. Lining epithelium , yaitu epitel skuamosa berlapis tanpa keratin, yang melapisi
rongga mulut selain yang terlibat langsung dalam pengolahan makanan
3. Specialized epithelium, yaitu kelompok sel yang berfungsi untuk mengecap
(taste bud)
Lidah
Permukaan dorsal lidah dibagi oleh sulcus terminalis menjadi oral part , dua pertiga
anterior anterior, dan pharyngeal part , sepertiga posterior . Permukaan dorsal dari oral
part memiliki penampilan khas karena adanya papilla lingual. Epitel dari pharyngeal part
membentuk permukaan agak tidak teratur yang meliputi tonsil lingual.
Lingual papilla terdiri dari inti jaringan ikat yang dilapisi epitel skuamosa
berlapis. Berdasarkan bentuknya ada 4 jenis papilla yaitu : filiform, fungiform,
sirkumvalata dan foliata .
Otot-otot lidah disusun oleh otot skelet dengan berbagai arah (orientasi) , hal
memberikan motilitas bagi lidah yang diperlukan dalam mengolah makanan.

Bibir
Bibir dibagi menjadi tiga bagian, yaitu bagian luar, bagian vermilion dan bagian dalam.
Bibir bagian dalam dilapisi oleh epitel berlapis pipih dengan keratin dan memiliki struktur
sama dengan kulit tipis. Bagian vermilion merupakan bagian merah dari bibir, dilapisi
oleh epitel berlapis pipih dengan keratin tetapi tidak memiliki kelenjar sebasea dan
folikel rambut. Sedangkan bagian dalam bibir mempunyai struktur sama dengan
mukosa rongga mulut dan memiliki kelenjar ludah minor. Otot bibir disusun oleh otot
skelet.
Gigi dan jaringan penunjang
Manusia dewasa memiliki 32 gigi permanen, gigi permanen didahului oleh gigi susu
(deciduous teeh) yang berjumlah 20. Setiap gigi terdiri dari mahkota yaitu bagian yang
menonjol diatas ginggiva dan bagian akar yang terbenam dalam alveoli. Bagaian akar
gigi dilekatkan dengan kuat ke alveoli oleh periodontal ligament. Gigi tersusun oleh
bagian lunak yang disebut pulpa dan bagian keras yang terdiri dari email, dentin, dan
sementum .
Faring
Faring adalah area peralihan antara rongga mulut , sistem respirasi dan sistem
pencernaan yang membentuk area komunikasi antara area nasal dan laring. Faring
dilapisi oleh epitel berlapis pipih tidak menanduk pada area yang dekat dengan
esophagus, sedangkan area yang dekat dengan hidung dilapisi oleh epitel
pseudostratified dengan silia dan mempunyai sel goblet. Pada faring terdapat tonsil
yang merupakan organ limfoid. Mukosa faring juga memiliki gelenjar ludah pada lamina
propianya.

Learning Tasks:
1. Kasus 1 :
Seorang anak laki-laki berumur 7 tahun diantar oleh ibunya berobat kedokter gigi
dengan keluhan sariawan dan sakit di mulut. Sakit dirasakan sejak 3 hari yang
lalu, dan semakin hari semakin berat. Sejka kemarin pasien mengeluhkan rasa
sakit semakin hebat, susah makan dan ada bau kurang sedap dari mulut.
Menurut ibunya pasien suka makan makanan ringan (snack) dan jarang mau
menyikat gigi dan tidak pernah mau makan buah-buahan/sayur. Pada
pemeriksaan didapatkan ulkus multiple pada bibir bagian dalam, pipi dan langitlangit.
Pertanyaan:
a. Jelaskan epitel yang melapisi rongga mulut dan hubungkan dengan proses
pengolahan makanan di rongga mulut !
b. Jika terjadi ulkus pada rongga mulut, struktur apa saja yang mengalami
kerusakan ?
c. Kenapa pasien merasakan nyeri pada rongga mulut ?
d. Apa peran konsumsi snack, konsumsi buah/sayur dan menyikat gigi dengan
penyakit pasien ?
2. Bedakan struktur dorsal dan ventral lidah !!!
3. Bedakanlah struktur papilla lingualis (filiformis, fungiformis, dan sirkumvalata) !
4. Jelaskan distribusi kelenjar ludah minor pada rongga mulut !
5. Jelaskan struktur bibir, bedakan antara bagian luar, vermilion dan dalam !!.
6. Jelaskan secara umum stuktur gigi !
7. Kasus 2 :
Seorang anak laki-laki berumur 8 tahun datang dengan diantar orang tuanya
berobat kedokter dengan keluhan sakit menelan. Sakit dirasakan sejak 2 hari
yang lalu, dan semakin hari semakin sakit. Sakit dirasakan bertambah berat jika
makan atau minum. Pasien juga mengeluhkan demam sejak kemarin. Pada
pemeriksaan dokter mendapatkan kemerahan pada faring dan ada pembesaran
tonsila palatina.
Pertanyaan :
a. Jelaskan struktur histologis faring !!
b. Jelaskan stuktur dan peran tonsil pada system pertahanan tubuh
khususnya pada system perncernaan atas !
c. Kenapa pada kasus ini Tonsil membesar ?

PRAKTIKUM
1. Struktur histology Lidah (lidah bagian ventral, lidah bagian dorsal, papilla
filiformis, papilla fungiformis, papilla circumvalata, otot lidah)
2. Struktur histology Bibir (bibir bagian luar, vermilion dan bagian dalam )
3. Struktur histilogi kelenjar ludah minor yang terdapat pada bibir bagian dalam,
palatum mole dan lidah
4. Struktur epitel yang melapisi rongga mulut (epitel berlapis pipih tidak menanduk
dan epitel berlapis pipih menanduk)
5. Struktur epitel yang melapisi faring (Pseudostratified dengan silia dan berlapis
pipih tanpa keratin
6. Struktur histology tonsil

More Related Content

What's hot

Struktur jaringan gigi
Struktur jaringan gigiStruktur jaringan gigi
Struktur jaringan gigi
Dede Krhezna
 
Proses Tumbuh Kembang Gigi
Proses Tumbuh Kembang GigiProses Tumbuh Kembang Gigi
Proses Tumbuh Kembang Gigi
PSPDG-UNUD
 
Enamel Dentin Pulpa
Enamel Dentin PulpaEnamel Dentin Pulpa
Enamel Dentin Pulpa
PSPDG-UNUD
 
Bahan ngajar tumbang new harun 3
Bahan ngajar tumbang new harun 3Bahan ngajar tumbang new harun 3
Bahan ngajar tumbang new harun 3
Aditya A
 

What's hot (20)

Makalah Gingiva
Makalah GingivaMakalah Gingiva
Makalah Gingiva
 
Anatomi periodonsium normal
Anatomi periodonsium normalAnatomi periodonsium normal
Anatomi periodonsium normal
 
Tugas biokimia gigi
Tugas biokimia gigiTugas biokimia gigi
Tugas biokimia gigi
 
Sk 3
Sk 3Sk 3
Sk 3
 
Struktur jaringan gigi
Struktur jaringan gigiStruktur jaringan gigi
Struktur jaringan gigi
 
Logbook modul 2 bod arif dfdg
Logbook modul 2 bod arif dfdgLogbook modul 2 bod arif dfdg
Logbook modul 2 bod arif dfdg
 
7. anomali gigi
7. anomali gigi7. anomali gigi
7. anomali gigi
 
Rongga mulut
Rongga mulutRongga mulut
Rongga mulut
 
Proses Tumbuh Kembang Gigi
Proses Tumbuh Kembang GigiProses Tumbuh Kembang Gigi
Proses Tumbuh Kembang Gigi
 
Mmp morfologi gigi sulung
Mmp morfologi gigi sulungMmp morfologi gigi sulung
Mmp morfologi gigi sulung
 
Enamel Dentin Pulpa
Enamel Dentin PulpaEnamel Dentin Pulpa
Enamel Dentin Pulpa
 
BIOLOGI: Pencernaan di rongga mulut
BIOLOGI: Pencernaan di rongga mulutBIOLOGI: Pencernaan di rongga mulut
BIOLOGI: Pencernaan di rongga mulut
 
3.pertumbuhan gigi2
3.pertumbuhan gigi23.pertumbuhan gigi2
3.pertumbuhan gigi2
 
Anomali Pergigian
Anomali PergigianAnomali Pergigian
Anomali Pergigian
 
Penatalaksanaan cleft lip palate sumbing aai
Penatalaksanaan cleft lip palate sumbing aaiPenatalaksanaan cleft lip palate sumbing aai
Penatalaksanaan cleft lip palate sumbing aai
 
BIBIR SUMBING by Rakhel Sagrim
BIBIR SUMBING by Rakhel SagrimBIBIR SUMBING by Rakhel Sagrim
BIBIR SUMBING by Rakhel Sagrim
 
Cleft lip and palate
Cleft lip and palateCleft lip and palate
Cleft lip and palate
 
Bahan ngajar tumbang new harun 3
Bahan ngajar tumbang new harun 3Bahan ngajar tumbang new harun 3
Bahan ngajar tumbang new harun 3
 
5. alignment artikulasi gigi geligi
5. alignment artikulasi gigi geligi5. alignment artikulasi gigi geligi
5. alignment artikulasi gigi geligi
 
Makalah labio palato
Makalah labio palatoMakalah labio palato
Makalah labio palato
 

Similar to Abstrak dan learning tasks struktur histologi rongga mulut dan faring pspdg fk unud semester genap 2014

PPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.ppt
PPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.pptPPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.ppt
PPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.ppt
IlhamMayzar1
 
Presentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptx
Presentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptxPresentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptx
Presentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptx
ZidanImanaPutraFauzi
 
Anatomi dan fisiologi sist. pencernaan
Anatomi dan fisiologi sist. pencernaanAnatomi dan fisiologi sist. pencernaan
Anatomi dan fisiologi sist. pencernaan
Ahmad Haerudin
 
Labiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nra
Labiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nraLabiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nra
Labiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nra
Agnes Putri
 
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benarppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
irarachmawati9
 

Similar to Abstrak dan learning tasks struktur histologi rongga mulut dan faring pspdg fk unud semester genap 2014 (20)

Struktur Histologi Rongga Mulut
Struktur Histologi Rongga Mulut Struktur Histologi Rongga Mulut
Struktur Histologi Rongga Mulut
 
Sistem Pencernaan
Sistem Pencernaan Sistem Pencernaan
Sistem Pencernaan
 
Pertemuan 9 Sistema digestoria.pdf
Pertemuan 9 Sistema digestoria.pdfPertemuan 9 Sistema digestoria.pdf
Pertemuan 9 Sistema digestoria.pdf
 
Jurding denrad deklay
Jurding denrad deklayJurding denrad deklay
Jurding denrad deklay
 
PPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.ppt
PPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.pptPPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.ppt
PPT_Anatomi Sistem Pencernaan Manusia.ppt
 
Makalah labio palato
Makalah labio palatoMakalah labio palato
Makalah labio palato
 
Makalah labio palato
Makalah labio palatoMakalah labio palato
Makalah labio palato
 
Presentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptx
Presentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptxPresentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptx
Presentasi_kasus_Labioskisis_Irving_Burh.pptx
 
Sistem Pencernaan (Universitas Kuningan)
Sistem Pencernaan (Universitas Kuningan)Sistem Pencernaan (Universitas Kuningan)
Sistem Pencernaan (Universitas Kuningan)
 
Askep Labiopalatoskisis
Askep LabiopalatoskisisAskep Labiopalatoskisis
Askep Labiopalatoskisis
 
Labioplasty jumat ilmiah
Labioplasty jumat ilmiahLabioplasty jumat ilmiah
Labioplasty jumat ilmiah
 
Anatomi dan fisiologi sist. pencernaan
Anatomi dan fisiologi sist. pencernaanAnatomi dan fisiologi sist. pencernaan
Anatomi dan fisiologi sist. pencernaan
 
sistem pencernaan
sistem pencernaansistem pencernaan
sistem pencernaan
 
SISTEM PENCERNAAN
SISTEM PENCERNAANSISTEM PENCERNAAN
SISTEM PENCERNAAN
 
Labiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nra
Labiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nraLabiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nra
Labiopalatoskisis(agnes,amaliyah, anisa, antin) nra
 
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benarppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
ppt kesehatan gigi dan mulut serta cara menyikat gigi dengan baik dan benar
 
13722947.ppt
13722947.ppt13722947.ppt
13722947.ppt
 
Isi
IsiIsi
Isi
 
ppt-pelatihan-kader.pptx
ppt-pelatihan-kader.pptxppt-pelatihan-kader.pptx
ppt-pelatihan-kader.pptx
 
Lidah
LidahLidah
Lidah
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Recently uploaded (20)

Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 

Abstrak dan learning tasks struktur histologi rongga mulut dan faring pspdg fk unud semester genap 2014

  • 1. STRUKTUR HISTOLOGI RONGGA MULUT DAN FARING dr. I Wayan Sugiritama, M.Kes, dr. Ni Made Linawati,M.Si, dr. I G K Nyoman Arijana, M.Si. Med Rongga mulut dibagi menjadi dua ruangan yaitu : vestibula yang merupakan daerah diantara bibir dan gigi, dan rongga mulut yang sebenarnya (oral cavity proper). Secara Seluruh keseluruhan rongga mulut dilapisi oleh epitel skuamosa berlapis, yang bisa diklasifikasikan menjadi : 1. Masticatory epithelium (Epitel pengunyahan) yang menutupi permukaan yang terlibat dalam pengolahan makanan (lidah, gingiva dan langit-langit keras). Epitel ini mengalami kerakeratinisasi dalam berbagai derajat. 2. Lining epithelium , yaitu epitel skuamosa berlapis tanpa keratin, yang melapisi rongga mulut selain yang terlibat langsung dalam pengolahan makanan 3. Specialized epithelium, yaitu kelompok sel yang berfungsi untuk mengecap (taste bud) Lidah Permukaan dorsal lidah dibagi oleh sulcus terminalis menjadi oral part , dua pertiga anterior anterior, dan pharyngeal part , sepertiga posterior . Permukaan dorsal dari oral part memiliki penampilan khas karena adanya papilla lingual. Epitel dari pharyngeal part membentuk permukaan agak tidak teratur yang meliputi tonsil lingual. Lingual papilla terdiri dari inti jaringan ikat yang dilapisi epitel skuamosa berlapis. Berdasarkan bentuknya ada 4 jenis papilla yaitu : filiform, fungiform, sirkumvalata dan foliata . Otot-otot lidah disusun oleh otot skelet dengan berbagai arah (orientasi) , hal memberikan motilitas bagi lidah yang diperlukan dalam mengolah makanan. Bibir Bibir dibagi menjadi tiga bagian, yaitu bagian luar, bagian vermilion dan bagian dalam. Bibir bagian dalam dilapisi oleh epitel berlapis pipih dengan keratin dan memiliki struktur sama dengan kulit tipis. Bagian vermilion merupakan bagian merah dari bibir, dilapisi oleh epitel berlapis pipih dengan keratin tetapi tidak memiliki kelenjar sebasea dan folikel rambut. Sedangkan bagian dalam bibir mempunyai struktur sama dengan mukosa rongga mulut dan memiliki kelenjar ludah minor. Otot bibir disusun oleh otot
  • 2. skelet. Gigi dan jaringan penunjang Manusia dewasa memiliki 32 gigi permanen, gigi permanen didahului oleh gigi susu (deciduous teeh) yang berjumlah 20. Setiap gigi terdiri dari mahkota yaitu bagian yang menonjol diatas ginggiva dan bagian akar yang terbenam dalam alveoli. Bagaian akar gigi dilekatkan dengan kuat ke alveoli oleh periodontal ligament. Gigi tersusun oleh bagian lunak yang disebut pulpa dan bagian keras yang terdiri dari email, dentin, dan sementum . Faring Faring adalah area peralihan antara rongga mulut , sistem respirasi dan sistem pencernaan yang membentuk area komunikasi antara area nasal dan laring. Faring dilapisi oleh epitel berlapis pipih tidak menanduk pada area yang dekat dengan esophagus, sedangkan area yang dekat dengan hidung dilapisi oleh epitel pseudostratified dengan silia dan mempunyai sel goblet. Pada faring terdapat tonsil yang merupakan organ limfoid. Mukosa faring juga memiliki gelenjar ludah pada lamina propianya. Learning Tasks: 1. Kasus 1 : Seorang anak laki-laki berumur 7 tahun diantar oleh ibunya berobat kedokter gigi dengan keluhan sariawan dan sakit di mulut. Sakit dirasakan sejak 3 hari yang lalu, dan semakin hari semakin berat. Sejka kemarin pasien mengeluhkan rasa sakit semakin hebat, susah makan dan ada bau kurang sedap dari mulut. Menurut ibunya pasien suka makan makanan ringan (snack) dan jarang mau menyikat gigi dan tidak pernah mau makan buah-buahan/sayur. Pada pemeriksaan didapatkan ulkus multiple pada bibir bagian dalam, pipi dan langitlangit. Pertanyaan: a. Jelaskan epitel yang melapisi rongga mulut dan hubungkan dengan proses pengolahan makanan di rongga mulut ! b. Jika terjadi ulkus pada rongga mulut, struktur apa saja yang mengalami kerusakan ? c. Kenapa pasien merasakan nyeri pada rongga mulut ? d. Apa peran konsumsi snack, konsumsi buah/sayur dan menyikat gigi dengan penyakit pasien ? 2. Bedakan struktur dorsal dan ventral lidah !!! 3. Bedakanlah struktur papilla lingualis (filiformis, fungiformis, dan sirkumvalata) ! 4. Jelaskan distribusi kelenjar ludah minor pada rongga mulut !
  • 3. 5. Jelaskan struktur bibir, bedakan antara bagian luar, vermilion dan dalam !!. 6. Jelaskan secara umum stuktur gigi ! 7. Kasus 2 : Seorang anak laki-laki berumur 8 tahun datang dengan diantar orang tuanya berobat kedokter dengan keluhan sakit menelan. Sakit dirasakan sejak 2 hari yang lalu, dan semakin hari semakin sakit. Sakit dirasakan bertambah berat jika makan atau minum. Pasien juga mengeluhkan demam sejak kemarin. Pada pemeriksaan dokter mendapatkan kemerahan pada faring dan ada pembesaran tonsila palatina. Pertanyaan : a. Jelaskan struktur histologis faring !! b. Jelaskan stuktur dan peran tonsil pada system pertahanan tubuh khususnya pada system perncernaan atas ! c. Kenapa pada kasus ini Tonsil membesar ? PRAKTIKUM 1. Struktur histology Lidah (lidah bagian ventral, lidah bagian dorsal, papilla filiformis, papilla fungiformis, papilla circumvalata, otot lidah) 2. Struktur histology Bibir (bibir bagian luar, vermilion dan bagian dalam ) 3. Struktur histilogi kelenjar ludah minor yang terdapat pada bibir bagian dalam, palatum mole dan lidah 4. Struktur epitel yang melapisi rongga mulut (epitel berlapis pipih tidak menanduk dan epitel berlapis pipih menanduk) 5. Struktur epitel yang melapisi faring (Pseudostratified dengan silia dan berlapis pipih tanpa keratin 6. Struktur histology tonsil