SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Catatan IPA Bab 11 – Getaran dan Gelombang
Lintasan getaran berawal dari A-B-C-B-A
Ayunan adalah gerak bolak-balik dari suatu benda melalui titik keseimbangan
Amplitudo adalah simpangan terbesar suatu benda yang bergetar
Gerakan yang mendekati ke titik awal itu disebut 1 ayunan/getaran
Rumus frekuensi = f (hz) = jumlah getaranataugelombang/t (second)
Contoh ayunan :
 Ayunan mainan
 Kora-kora
 Bandul jam dinding
 Ayunan sirkus
 Yoyo
Getaran adalah gerak bolak-balik dari suatu benda melalui titik keseimbangan, maka
AYUNAN = GETARAN
Frekuensiayunan (f) adalah banyaknya ayunan yang terjadi dalam setiap detik
Periode (T) adalah waktu yang diperluan untuk terjadinya satu ayunan
Gelombang adalah getaran yang merambat dengan membawa energi. Perpindahan gelombang
dari satu tempat ke tempat lain dapat melalui perantara maupun tanpa perantara.
Gelombang yang tidak memiliki perantara disebut gelombang elektromagnetik
Gelombang yang memerlukan perantara disebut gelombang mekanik
GELOMBANG = GETARAN = AYUNAN
Gelombang berdasarkan arah rambatannya dan arah getaran dibagi menjadi 2 jenis, yaitu :
 Gelombang Transversal  gelombang yang arah getarannya tegak lurus terhadap arah
rambatannya
 Gelombang Longitudinal  gelombang yang arahnya sejajar
Syarat-syaratterdengar bunyi:
 Adanya sumber bunyi
 Adanya medium atau zat perantara
 Adanya telinga/alat pendengaran
 Getaran mempunyai frekuensi tertentu (20hz -20.000hz)
Macam-macambunyiberdasarkanfrekuensinya :
 Infrasonik : bunyi yang frekuensinya kurang dari 20Hz. Bunyinya bisa didengar oleh
jangkrik
 Audiosonik : bunyi yang frekuensinya antara 20Hz – 20.000Hz. Bunyinya bisa didengar
oleh manusia
 Ultrasonik : bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000Hz. Bunyinya dapat didengar
oleh kelelawar, lumba-lumba, anjing, kucing
Nama Bersuara Mendengar
Manusia 85-1.100Hz 20-20.000 Hz
Belalang 7.000-100.000 Hz 100-15.000 Hz
Kelelawar 10.000-120.000Hz 1.000-120.000 Hz
Anjing 450-1.080 Hz 1.550.000 Hz
ManfaatbunyiUltrasonik :
 Bidang kedokteran: USG, menghancurkan tumor/kanker (terutama otak)
 Bidang teknologikelutan : Sonar
 Kacamata tunanetra
 Bidang Teknik : membaca kerusakan logam
 Alat pembasmi nyamuk
Faktor-Faktor yang mempengaruhibunyi:
 Amplitudo
 Jarak sumber bunyi dari pendengar
 Jenis medium
Tinggi rendahnya bunyi tergantung pada frekuensi getaran sumber bunyi. Kuat bunyi
bergantung pada besar amplitude.
Intesitas bunyi adalah besarnya bunyi tiap satu-satuan luas (satuan = W/m2). Semakin besar
amplitude bunyi, maka intesitasnya semakin besar/akan sulit terdengar. Semakin kecil besar
amplitudo bunyi, maka itesitasnya akan semakin kecil intesitasnya
Nada adalah bunyi yang berarturan frekuensinya
Desahadanya bunyi yang tidak beraturan
Dentum adalah desah yang lebih keras seperti bom
Sonometeradalah frekuensi yang dihasilkan oleh senar/dawai yang dapat diselidiki
Resonansi adalah peristiwa ikut bergetarnya suatu benda karena pengaruh geataran benda lain
yang frekuensinya sama
Semakin keras dinding pemantul, maka semakin baik terjadinya gema atau gaung/kerdam

More Related Content

Similar to Catatan IPA Kelas 8 - Getaran dan Gelombang.docx

Materi fisika smp kelas viii.ipptx
Materi fisika smp kelas viii.ipptxMateri fisika smp kelas viii.ipptx
Materi fisika smp kelas viii.ipptx
Nurul Yani
 

Similar to Catatan IPA Kelas 8 - Getaran dan Gelombang.docx (20)

MATERI GETARAN DAN GELOMBANG IPA SMP BAB 11
MATERI GETARAN DAN GELOMBANG IPA SMP BAB 11MATERI GETARAN DAN GELOMBANG IPA SMP BAB 11
MATERI GETARAN DAN GELOMBANG IPA SMP BAB 11
 
Getaran dan Gelombang
Getaran dan GelombangGetaran dan Gelombang
Getaran dan Gelombang
 
IPA Kelas 8 BAB 11 - GETRAN GELOMBANG BUNYI.pdf
IPA Kelas 8 BAB 11 - GETRAN GELOMBANG BUNYI.pdfIPA Kelas 8 BAB 11 - GETRAN GELOMBANG BUNYI.pdf
IPA Kelas 8 BAB 11 - GETRAN GELOMBANG BUNYI.pdf
 
Fis8 getgelbunyi
Fis8 getgelbunyiFis8 getgelbunyi
Fis8 getgelbunyi
 
Gelombang bunyi
Gelombang bunyiGelombang bunyi
Gelombang bunyi
 
Materi text mulmed
Materi text mulmedMateri text mulmed
Materi text mulmed
 
Materi fisika smp kelas viii.ipptx
Materi fisika smp kelas viii.ipptxMateri fisika smp kelas viii.ipptx
Materi fisika smp kelas viii.ipptx
 
Bunyi
BunyiBunyi
Bunyi
 
Gelombang bunyi ipptx
Gelombang bunyi ipptxGelombang bunyi ipptx
Gelombang bunyi ipptx
 
bioakustik oleh henri setiawan skep ners
bioakustik oleh henri setiawan skep nersbioakustik oleh henri setiawan skep ners
bioakustik oleh henri setiawan skep ners
 
Bioakustik
BioakustikBioakustik
Bioakustik
 
getaran dan gelombang
getaran dan gelombanggetaran dan gelombang
getaran dan gelombang
 
materi getaran untuk smp kelas delapan .pptx
materi getaran untuk smp kelas delapan .pptxmateri getaran untuk smp kelas delapan .pptx
materi getaran untuk smp kelas delapan .pptx
 
Bunyi
BunyiBunyi
Bunyi
 
Bioakustik 1
Bioakustik 1Bioakustik 1
Bioakustik 1
 
Getaran, gelombang
Getaran, gelombangGetaran, gelombang
Getaran, gelombang
 
Getaran gelombang
Getaran gelombangGetaran gelombang
Getaran gelombang
 
Getaran, gelombang
Getaran, gelombangGetaran, gelombang
Getaran, gelombang
 
Getaran, gelombang
Getaran, gelombangGetaran, gelombang
Getaran, gelombang
 
Gelombang dan bunyi
Gelombang dan bunyiGelombang dan bunyi
Gelombang dan bunyi
 

Recently uploaded

MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
randikaakbar11
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
susilowati82
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
iwidyastama85
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
aji guru
 

Recently uploaded (20)

Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 

Catatan IPA Kelas 8 - Getaran dan Gelombang.docx

  • 1. Catatan IPA Bab 11 – Getaran dan Gelombang Lintasan getaran berawal dari A-B-C-B-A Ayunan adalah gerak bolak-balik dari suatu benda melalui titik keseimbangan Amplitudo adalah simpangan terbesar suatu benda yang bergetar Gerakan yang mendekati ke titik awal itu disebut 1 ayunan/getaran Rumus frekuensi = f (hz) = jumlah getaranataugelombang/t (second) Contoh ayunan :  Ayunan mainan  Kora-kora  Bandul jam dinding  Ayunan sirkus  Yoyo Getaran adalah gerak bolak-balik dari suatu benda melalui titik keseimbangan, maka AYUNAN = GETARAN Frekuensiayunan (f) adalah banyaknya ayunan yang terjadi dalam setiap detik Periode (T) adalah waktu yang diperluan untuk terjadinya satu ayunan Gelombang adalah getaran yang merambat dengan membawa energi. Perpindahan gelombang dari satu tempat ke tempat lain dapat melalui perantara maupun tanpa perantara. Gelombang yang tidak memiliki perantara disebut gelombang elektromagnetik Gelombang yang memerlukan perantara disebut gelombang mekanik GELOMBANG = GETARAN = AYUNAN Gelombang berdasarkan arah rambatannya dan arah getaran dibagi menjadi 2 jenis, yaitu :  Gelombang Transversal  gelombang yang arah getarannya tegak lurus terhadap arah rambatannya  Gelombang Longitudinal  gelombang yang arahnya sejajar Syarat-syaratterdengar bunyi:  Adanya sumber bunyi  Adanya medium atau zat perantara  Adanya telinga/alat pendengaran
  • 2.  Getaran mempunyai frekuensi tertentu (20hz -20.000hz) Macam-macambunyiberdasarkanfrekuensinya :  Infrasonik : bunyi yang frekuensinya kurang dari 20Hz. Bunyinya bisa didengar oleh jangkrik  Audiosonik : bunyi yang frekuensinya antara 20Hz – 20.000Hz. Bunyinya bisa didengar oleh manusia  Ultrasonik : bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000Hz. Bunyinya dapat didengar oleh kelelawar, lumba-lumba, anjing, kucing Nama Bersuara Mendengar Manusia 85-1.100Hz 20-20.000 Hz Belalang 7.000-100.000 Hz 100-15.000 Hz Kelelawar 10.000-120.000Hz 1.000-120.000 Hz Anjing 450-1.080 Hz 1.550.000 Hz ManfaatbunyiUltrasonik :  Bidang kedokteran: USG, menghancurkan tumor/kanker (terutama otak)  Bidang teknologikelutan : Sonar  Kacamata tunanetra  Bidang Teknik : membaca kerusakan logam  Alat pembasmi nyamuk Faktor-Faktor yang mempengaruhibunyi:  Amplitudo  Jarak sumber bunyi dari pendengar  Jenis medium
  • 3. Tinggi rendahnya bunyi tergantung pada frekuensi getaran sumber bunyi. Kuat bunyi bergantung pada besar amplitude. Intesitas bunyi adalah besarnya bunyi tiap satu-satuan luas (satuan = W/m2). Semakin besar amplitude bunyi, maka intesitasnya semakin besar/akan sulit terdengar. Semakin kecil besar amplitudo bunyi, maka itesitasnya akan semakin kecil intesitasnya Nada adalah bunyi yang berarturan frekuensinya Desahadanya bunyi yang tidak beraturan Dentum adalah desah yang lebih keras seperti bom Sonometeradalah frekuensi yang dihasilkan oleh senar/dawai yang dapat diselidiki Resonansi adalah peristiwa ikut bergetarnya suatu benda karena pengaruh geataran benda lain yang frekuensinya sama Semakin keras dinding pemantul, maka semakin baik terjadinya gema atau gaung/kerdam