SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Download to read offline
Nama : FADLI
Dosen pengampu : Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA
Senin, 14 Desember 2017
“Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nirkabel”
Provider yang saya gunakan saat ini adalah XL LTE, tergiur dengan kecepatan yang ditawarkan 4G
LTE pada umumnya dan dari 2 kartu yang dipergunakan menawarkan harga relatif murah
dibandingkan operator satunya lagi, tentu pilihan akan jatuh pada XL karena selain sudah lama
saya pergunakan pada jaringan 2G/3G yang hampir tidak ada kendala apapun, namun kenyataan
berbanding terbalik dengan layanan 4G LTE-nya yang ternyata belum bisa menikmatinya
meskipun wilayah saya sudah termasuk Area Coverage 4G LTE operator tersebut.
Mungkin beberapa hal perlu disiapkan baik dari segi Gadget yang sudah mendukung layanan 4G
LTE,migrasi kartu/paket data internet dan tentunya pertimbangan wilayah yang sudah didukung
jaringan tersebut,yang tentu semuanya sudah saya penuhi terkecuali area coverage 4G LTE di
wilayah saya yang masih jadi bahan pertanyaan. Untuk menggunakan kuota pada jaringan 4G
setidaknya kita harus memenuhi 3 syarat yaitu uSIM Card (SIM Card yang mendukung jaringan
4G), device 4G dan lokasi tercover 4G. Jika salah satu dari 3 itu tidak terpenuhi maka kita tidak
akan bisa menggunakan kuota 4G paket Combo Xtra XL yang sudah kita beli. Ujung-ujungnya
kuota akan hangus setelah masa aktif paket berakhir.
Agar lebih mengenali paket Combo Xtra XL, berikut ini saya sampaikan kelebihan dan
kekurangan paket Combo Xtra XL 4G.
Kelebihan
1. Harga murah dan terjangkau
2. Banyak pilihan harga paket yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan
3. Kuota yang didapat besar
4. Kuota bisa dipakai full 24 jam selam 1 bulan
5. Ada bonus telepon ke seluruh operator
6. Ada bonus telepon unlimited ke sesama operator untuk paket tertentu
Kekurangan
1. Kuota di seluruh jaringan kecil
2. Kuota 4G hanya bisa digunakan apabila menggunakan uSIM Card ( SIM Card 4G), device
(smartphone, modem, ipad) yang mendukung jaringan 4G dan harus berada di lokasi yang sudah
tercover jaringan 4G.
JARINGAN KOMPUTER DI UNIVERSITAS MERCU BUANA
Menurut pendapat saya, jaringan yang digunakan oleh Universitas Mercu Buana adalah jaringan
LAN. Jaringan LAN adalah jaringan komputer yang mencakup wilayah kecil; seperti jaringan
komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil. Saat ini,
kebanyakan jaringan LAN berbasis pada teknologi IEEE 802.3 Ethernet menggunakan perangkat
switch, yang mempunyai kecepatan transfer data 10, 100, atau 1000 Mbit/s.
Selain teknologi Ethernet, saat ini teknologi 802.11b (atau biasa disebut Wi-fi) juga sering
digunakan untuk membentuk jaringan LAN. Tempat-tempat yang menyediakan koneksi jaringan
LAN dengan teknologi Wi-fi biasa disebut hotspot. Pada sebuah jaringan LAN, setiap node atau
komputer mempunyai daya komputasi sendiri, berbeda dengan konsep dump terminal.
Setiap komputer juga dapat mengakses sumber daya yang ada di jaringan LAN sesuai dengan
hak akses yang telah diatur.Sumber daya tersebut dapat berupa data atau perangkat seperti
printer.
Pada jaringan LAN, seorang pengguna juga dapat berkomunikasi dengan pengguna yang lain
dengan menggunakan aplikasi yang sesuai. Berbeda dengan Jaringan Area Luas atau Wide Area
Network (WAN), maka jaringan LAN mempunyai karakteristik sebagai berikut :
1. Mempunyai pesat data yang lebih tinggi
2. Meliputi wilayah geografi yang lebih sempit
3. Tidak membutuhkan jalur telekomunikasi yang disewa dari operator telekomunikasi
Biasanya salah satu komputer di antara jaringan komputer itu akan digunakan menjadi server
yang mengatur semua sistem di dalam jaringan tersebut.
Prinsip kerja Jaringan LAN (Local Area Network)
Jaringan LAN dapat definisikan sebagai network atau jaringan sejumlah system komputer yang
lokasinya terbatas didalam satu gedung, satu kompleks gedung atau suatu kampus dan
tidak menggunakan media fasilitas komunikasi umum seperti telepon, melainkan pemilik dan
pengelola media komunikasinya adalah pemilik jaringan LAN itu sendiri dari definisi diatas
dapat kita ketahui bahwa sebuah jaringan LAN dibatasi oleh lokasi secara fisik.
Adapun penggunaan jaringan LAN itu sendiri mengakibatkan semua komputer yang terhubung
dalam jaringan dapat bertukar data atau dengan kata lain berhubungan. Kerjasama ini semakin
berkembang dari hanya pertukaran data hingga penggunaan peralatan secara bersama. jaringan
LAN yang umumnya menggunakan hub/switch, akan mengikuti prinsip kerja hub itu sendiri.
Dalam hal ini adalah bahwa hub tidak memiliki pengetahuan tentang alamat tujuan sehingga
penyampaian data secara broadcast, dan juga karena hub hanya memiliki satu domain collision
sehingga bila salah satu port sibuk maka port-port yang lain harus menunggu. Itulah diantara
kelebihan dan kekurangan jaringan LAN.
Cara Membuat Jaringan LAN
Jaringan LAN merupakan jaringan komputer local yang digunakan untuk area terbatas seperti
rumah ataupun sekolah. Jaringan LAN sangat mudah dibuat karena hanya membutuhkan
beberapa peralatan dan setting pada komputer.
Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi, dari suatu tempat ke
tempat lain. Dalam kaitannya dengan 'telekomunikasi' bentuk komunikasi jarak jauh dapat
dibedakan atas tiga macam:
 Komunikasi Satu Arah (Simplex). Dalam komunikasi satu arah (Simplex) pengirim dan
penerima informasi tidak dapat menjalin komunikasi yang berkesinambungan melalui
media yang sama. Contoh: Pager, televisi, dan radio.
 Komunikasi Dua Arah (Duplex). Dalam komunikasi dua arah (Duplex) pengirim dan
penerima informasi dapat menjalin komunikasi yang berkesinambungan melalui media
yang sama. Contoh: Telepon dan VOIP.
 Komunikasi Semi Dua Arah (Half Duplex). Dalam komunikasi semi dua arah (Half
Duplex) pengirim dan penerima informasi berkomunikasi secara bergantian namun tetap
berkesinambungan. Contoh: Handy Talkie, FAX, dan Chat Room.
Untuk bisa melakukan telekomunikasi, ada beberapa komponen untuk mendukungnya yaitu:
 Informasi: merupakan data yang dikirim/diterima seperti suara, gambar, file dan tulisan.
 Pengirim: mengubah informasi menjadi sinyal listrik yang siap dikirim.
 Media transmisi: alat yang berfungsi mengirimkan dari pengirim kepada penerima.
Karena dalam jarak jauh, maka sinyal pengirim diubah lagi (dimodulasi) dengan
gelombang radio, kemudian diubah menjadi gelombang elektromagnetik dan dipancarkan
dengan alat bernama antena, agar dapat terkirim jarak jauh.
 Penerima: menerima sinyal elektromagnetik kemudian diubah menjadi sinyal listrik,
sinyal diubah kedalam informasi asli sesuai dari pengirim, selanjutnya diproses hingga
bisa dipahami oleh manusia sesuai dengan yang dikirimkan.
Analog dan digital
Dalam mengubah informasi menjadi sinyal listrik yang siap dikirim, ada dua cara pengiriman
yang dipakai:
Pertama adalah sinyal analog, mengubah bentuk informasi ke sinyal analog dimana sinyal
berbentuk gelombang listrik yang kontinyu (terus menerus) kemudian dikirim oleh media
transmisi.
Kedua adalah sinyal digital, dimana setelah informasi diubah menjadi sinyal analog kemudian
diubah lagi menjadi sinyal yang terputus-putus (discrete). Sinyal yang terputus-putus dikodekan
dalam sinyal digital yaitu sinyal "0" dan "1".
Dalam pengiriman sinyal melalui media transmisi, sinyal analog mudah terkena gangguan
terutama gangguan induksi dan cuaca, sehingga di sisi penerima sinyal tersebut terdegradasi.
Sementara untuk sinyal digital tahan terhadap gangguan induksi dan cuaca, selama gangguan
tidak melebih batasan yang diterima, sinyal masih diterima dalam kualitas yang sama dengan
pengiriman.
Perkembangan sistem telekomunikasi
Sejak ditemukan telepon oleh Antonio Meucci, telekomunikasi telah berkembang pesat, bahkan
bisa jadi tercepat diantara sistem lain. Terutama setelah ditemukan transistor, Integrated
Circuit(IC), sistem prosesor, dan sistem penyimpanan.
Topologi jaringan komputer adalah suatu cara atau konsep untuk menghubungkan beberapa atau
banyak komputer sekaligus menjadi suatu jaringan yang saling terkoneksi. Dan setiap macam
topologi jaringan komputer akan berbeda dari segi kecepatan pengiriman data, biaya pembuatan,
serta kemudahan dalam proses maintenance nya. Dan juga setiap jenis topologi jaringan
komputer memiliki kelebihan serta kekurangannya masing-masing. ada banyak macam topologi
seperti topologi ring, star, bus, mesh, dan tree yang akan dibahas di blog belajar komputer ini.
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
1. Topologi Ring
Pada topologi ring setiap komputer di hubungkan dengan komputer lain dan seterusnya sampai
kembali lagi ke komputer pertama, dan membentuk lingkaran sehingga disebut ring, topologi ini
berkomunikasi menggunakan data token untuk mengontrol hak akses komputer untuk menerima
data, misalnya komputer 1 akan mengirim file ke komputer 4, maka data akan melewati
komputer 2 dan 3 sampai di terima oleh komputer 4, jadi sebuah komputer akan melanjutkan
pengiriman data jika yang dituju bukan IP Address dia.
 Kelebihan dari topologi jaringan komputer ring adalah pada kemudahan dalam proses
pemasangan dan instalasi, penggunaan jumlah kabel lan yang sedikit sehingga akan
menghemat biaya.
 Kekurangan paling fatal dari topologi ini adalah, jika salah satu komputer ataupun kabel
nya bermasalah, maka pengiriman data akan terganggu bahkan error.
2. Topologi Bus
Topologi jaringan komputer bus tersusun rapi seperti antrian dan menggunakan cuma satu
kabel coaxial dan setiap komputer terhubung ke kabel menggunakan konektor BNC, dan kedua
ujung dari kabel coaxial harus diakhiri oleh terminator.
 Kelebihan dari bus hampir sama dengan ring, yaitu kabel yang digunakan tidak banyak
dan menghemat biaya pemasangan.
 Kekurangan topologi bus adalah jika terjadi gangguan atau masalah pada satu komputer
bisa menggangu jaringan di komputer lain, dan untuk topologi ini sangat sulit mendeteksi
gangguan, sering terjadinya antrian data, dan jika jaraknya terlalu jauh harus
menggunakan repeater.
3. Topologi Star
Topologi ini membentuk seperti bintang karena semua komputer di hubungkan ke sebuah hub
atau switch dengan kabel UTP, sehingga hub/switch lah pusat dari jaringan dan bertugas untuk
mengontrol lalu lintas data, jadi jika komputer 1 ingin mengirim data ke komputer 4, data akan
dikirim ke switch dan langsung di kirimkan ke komputer tujuan tanpa melewati komputer
lain. Topologi jaringan komputer inilah yang paling banyak digunakan sekarang karena
kelebihannya lebih banyak.
 Kelebihan topologi ini adalah sangat mudah mendeteksi komputer mana yang mengalami
gangguan, mudah untuk melakukan penambahan atau pengurangan komputer tanpa
mengganggu yang lain, serta tingkat keamanan sebuah data lebih tinggi, .
 Kekurangannya topologi jaringan komputer ini adalah, memerlukan biaya yang tinggi
untuk pemasangan, karena membutuhkan kabel yang banyak serta switch/hub, dan
kestabilan jaringan sangat tergantung pada terminal pusat, sehingga jika switch/hub
mengalami gangguan, maka seluruh jaringan akan terganggu.
4. Topologi Mesh
Pada topologi ini setiap komputer akan terhubung dengan komputer lain dalam jaringannya
menggunakan kabel tunggal, jadi proses pengiriman data akan langsung mencapai komputer
tujuan tanpa melalui komputer lain ataupun switch atau hub.
 Kelebihanya adalah proses pengiriman lebih cepat dan tanpa melalui komputer lain, jika
salah satu komputer mengalami kerusakan tidak akan menggangu komputer lain.
 Kekurangan dari topologi ini sudah jelas, akan memakan sangat banyak biaya karena
membutuhkan jumlah kabel yang sangat banyak dan setiap komputer harus memiliki Port
I/O yang banyak juga, selain itu proses instalasi sangat rumit.
5. Topologi Tree
Topologi jaringan komputer Tree merupakan gabungan dari beberapa topologi star yang
dihubungan dengan topologi bus, jadi setiap topologi star akan terhubung ke topologi star
lainnya menggunakan topologi bus, biasanya dalam topologi ini terdapat beberapa tingkatan
jaringan, dan jaringan yang berada pada tingkat yang lebih tinggi dapat mengontrol jaringan
yang berada pada tingkat yang lebih rendah.
 Kelebihan topologi tree adalah mudah menemukan suatu kesalahan dan juga mudah
melakukan perubahan jaringan jika diperlukan.
 Kekurangan nya yaitu menggunakan banyak kabel, sering terjadi tabrakan dan lambat,
jika terjadi kesalahan pada jaringan tingkat tinggi, maka jaringan tingkat rendah akan
terganggu juga.
Masih ada lagi topologi yang belum saya bahas di atas, tetapi inilah beberapa topologi yang
sering digunakan, pilihlah topologi yang sesuai dengan kebutuhan anda dan semoga artikel ini
membantu anda, sampai jumpa.
Internet adalah kumpulan dari jutaan komputer di seluruh dunia yang terkoneksi antara yang
satu dengan yang lain. Media koneksi yang digunakan bisa melalui sambungan telpon, serat
optik (fiber optic), kabel koaksial (coaxial cable), satelit atau dengan koneksi wireless.
Ketika kita logon (dalam hal ini terhubung) dengan internet, kita diberikan hak akses ke
komputer-komputer lain di seluruh dunia yang terhubung juga dengan internet. Dengan
kemajuan teknologi yang semakin pesat, saat ini internet dapat dihubungi dengan koneksi
wireless dari handheld PC atau dari sebuah komputer notebook.
Setelah terhubung dengan internet kita dapat melakukan beberapa hal, misalnya : mengirim dan
menerima email, chating dengan media text atau suara, berselancar (surfing) di World Wide
Web, atau hal-hal lain dengan suatu software aplikasi tertentu.
Secara sederhana, cara kerja Internet sama seperti sistem pos atau sistem pengantar parcel,
kecuali Internet bekerja dengan sangat cepat.
Misalnya, bila sekarang ini kita di Surabaya dan akan berkirim email ke Amerika, setelah kita
tekan tombol Kirim (Send) selanjutnya email kita tadi akan menuju ke mail server. (Mail server
ini biasanya bukanlah komputer yang sedang kita pakai saat ini, tetapi bagian dari layanan yang
ada di Internet, sehingga kita bisa saja keluar dari Internet setelah menekan tombol Kirim tanpa
mengganggu proses pengiriman email tersebut). Kemudian, mail server kita tersebut akan
mencoba mengontak mail server di Amerika melewati rute Jakarta - Singapura - Jepang -
Amerika atau bila rute tersebut sibuk dapat menngunakan rute Australia - Amerika.
Paket data dalam Internet memiliki ukuran tertentu sehingga bila email kita tadi cukup besar bisa
saja dibagi dalam beberapa paket dan masing-masing paket dapat dikirim dengan rute yang
berbeda. Setelah sampai di Amerika, mail server di sana akan membangun kembali email kita
tersebut menjadi satu bagian utuh yang siap disajikan.
Bila satelit yang digunakan dalam rute-rute tersebut sibuk maka mail server kita akan mencoba
untuk mengirim kembali setelah beberapa saat sampai benar-benar terkirim. Bila sampai
maksimum sampai 4 hari lebih (tergantung setting mail server kita) email itu belum bisa terkirim
maka akan dikirimkan email pemberitahuan bahwa email kita tidak sampai.
Rute yang harus dilewati paket data di Internet sangat panjang dan melibatkan banyak sekali
komputer di seluruh dunia, sehingga bila data yang kita kirimkan adalah data yang pribadi
dan/atau penting, sebaiknya menggunakan secure server, yaitu server yang dilengkapi dengan
fasilitas enkripsi data sebelum mengirim data ke komputer lain dan fasilitas dekripsi bila
menerima paket data dari komputer lain.
Teknologi nikabel (wireless) jika di artikan secara harafiah adalah teknologi yang
menggunakan media udara (gelombang radio) sebagai jalur lalu lintas data sebagai pengganti
kabel. Sistem Komunikasi ini menggunakan frekuensi/spectrum radio, yang memungkinkan
transmisi(pengiriman/penerimaan) informasi(suara, data, gambar, video) tanpa koneksi fisik.
Dibedakan dari system transmisi yang memerlukan koneksi fisik, seperti kabel/kawat tembaga
atau fiber optic. Teknologi nirkabel bersifat tetap (fixed) atau bergerak (mobile)
Teknologi ini dibatasi oleh ketersediaan spectrum (pita frekuensi), karena adanya interferensi
(saling mengganggu) jika digunakan bersama
Perkembangan teknologi nirkabel
Ada beberapa hal yang mendorong terjadinya pengembangan teknologi nirkabel untuk komputer,
antara lain karena munculnya perangkat-perangkat berbasis gelombang radio, seperti walki
talkie, remote control, handpone, gadget serta peralatan radio lainnya yang menandai dimulainya
proses komunikasi tanpa kabel ini dan adanya kebutuhan untuk menjadikan komputer sebagai
barang yang mudah dibawa (mobile) dan mudah dihubungkan dengan jaringan yang sudah ada.
Berkembang pula teknologi wireless yang digunakan untuk akses internet :
• Infrared (IR)
• Wireless wide area network (bluetooth)
• Radio Frequency (RF)
• Wireless personal area network /telepon seluler(GSM/CDMA)
• Wireless lan (802.11)
Perkembangan Wireless 1G sampai 4G
1. Generasi pertama (1G)
Pengembangan teknologi nirkabel ditandai dengan pengembangan sistem analog dengan
kecepatan rendah (low speed) dan suara sebagai obyek utama. Dua contoh dari pengembangan
teknologi nirkabel pada tahap pertama ini adalah NMT (Nordic Mobile Telephone) dan AMPS
(Analog Mobile Phone System).
2. Generasi kedua (2G)
Pengembangan teknologi nirkabel dijadikan standar komersial dengan format digital, kecepatan
rendah – menengah. Contoh: GSM dan CDMA2000 1xRTT. Sebelum masuk ke pengembangan
teknologi Generasi ketiga (3G), banyak pihak sering menyisipkan satu tahap pengembangan,
Generasi 2,5 (2,5G) yaitu teknologi komunikasi data wireless secara digital, kecepatan menengah
(hingga 150 Kbps). Teknologi yang termasuk kategori 2,5 G adalah layanan berbasis data seperti
GPRS (General Packet Radio Service) dan EDGE (Enhance Data rate for GSM Evolution) pada
domain GSM dan PDN (Packet Data Network) pada domain CDMA.
3. Generasi ketiga (3G)
Generasi digital kecepatan tinggi, yang mampu mentransfer data dengan kecepatan tinggi (high-
speed) dan aplikasi multimedia, untuk pita lebar (broadband). Contoh: W-CDMA (atau dikenal
juga dengan UMTS) dan CDMA2000 1xEV-DO.
4. Generasi Keempat (4G)
Nama resmi dari teknologi 4G ini menurut IEEE (Institute of Electrical and Electronics
Engineers) adalah “3G and beyond”. Sebelum 4G, High-Speed Downlink Packet Access
(HSDPA) yang kadangkala disebut sebagai teknologi 3,5G telah dikembangkan oleh WCDMA
sama seperti EV-DO mengembangkan CDMA2000. HSDPA adalah sebuah protokol telepon
genggam yang memberikan jalur evolusi untuk jaringan Universal Mobile Telecommunications
System (UMTS) yang akan dapat memberikan kapasitas data yang lebih besar (sampai 14,4
Mbit/detik arah turun).
Untuk meningkatkan kecepatan akses data yang tinggi dan full mobile maka standar IMT-2000
di tingkatkan lagi menjadi 10Mbps, 30Mbps dan 100Mbps yang semula hanya 2Mbps pada
layanan 3G. Kecepatan akses tersebut didapat dengan menggunakan teknologi
OFDM(Orthogonal Frequency Division Multiplexing) dan Multi Carrier. Di Jepang layanan
generasi keempat ini sudah di implementasikan.
Di Indonesia dapat mengikuti secara sederhana perkembangan teknologi ini, mulai dari teknologi
1G berupa telepon analog/PSTN yang menggunakan seluler. Sementara teknologi 2G, 2.5G, dan
3G merupakan ISDN. Indonesia pada saat ini sebenarnya baru saja memasuki dan memulai tahap
3.5G atau yang biasa disebut sebagai HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) yang
mampu memberikan kecepatan akses hingga 3.6 Mb/s (termasuk koneksi pita lebar – broadband
connection). Berkaitan dengan teknologi 4G, SIP adalah protokol inti dalam internet telephony
yang merupakan evolusi terkini dari Voice over Internet Protocol maupun Telephone over
Internet Protocol.
Jenis-jenis teknologi nirkabel
1) Wireless Wide Area Networks (WWANs)
Teknologi WWAN memungkinkan pengguna untuk membangun koneksi nirkabel melalui
jaringan publik maupun privat. Koneksi ini dapat dibuat mencakup suatu daerah yang sangat
luas, seperti kota atau negara, melalui penggunaan beberapa antena atau juga sistem satelit yang
diselenggarakan oleh penyelenggara jasa telekomunikasinya
2) Wireless Metropolitan Area Networks (WMANs)
Teknologi WMAN memungkinkan pengguna untuk membuat koneksi nirkabel antara beberapa
lokasi di dalam suatu area metropolitan (contohnya, antara gedung yang berbeda-beda dalam
suatu kota atau pada kampus universitas), dan ini bisa dicapai tanpa biaya fiber optic atau kabel
tembaga yang terkadang sangat mahal.
3) Wireless Local Area Networks (WLANs)
Teknologi WLAN membolehkan pengguna untuk membangun jaringan nirkabel dalam suatu
area yang sifatnya lokal (contohnya, dalam lingkungan gedung kantor, gedung kampus atau pada
area publik, seperti bandara atau kafe).
4) Wireless Personal Area Networks (WPANs)
Teknologi WPAN membolehkan pengguna untuk membangun suatu jaringan nirkabel (ad hoc)
bagi peranti sederhana, seperti PDA, telepon seluler atau laptop. Ini bisa digunakan dalam ruang
operasi personal (personal operating space atau POS). Sebuah POS adalah suatu ruang yang ada
disekitar orang, dan bisa mencapai jarak sekitar 10 meter. Saat ini, dua teknologi kunci dari
WPAN ini adalah Bluetooth dan cahaya infra merah.
5) Campus Area Network (CAN)
Mencakup dengan beberapa LAN tetapi lebih kecil dari jaringan area Metropolitan, MAN. Jenis
jaringan ini banyak digunakan di universitas relatif besar atau kantor-kantor bisnis lokal dan
bangunan.
6) Storage Area Network (SAN)
SAM teknologi digunakan untuk penyimpanan data dan tidak memiliki gunakan untuk sebagian
besar organisasi tetapi organisasi data berorientasi. jaringan area Penyimpanan menghubungkan
server ke perangkat penyimpanan data dengan menggunakan teknologi saluran Serat.
7) Sistem Area Network (SAN)
SAN, sistem jaringan area juga dikenal sebagai jaringan cluster area dan menghubungkan
komputer kinerja tinggi dengan koneksi kecepatan tinggi di cluster konfigurasi
DAFTAR PUSTAKA
Anonym 1, http://www.tarifinternet.com/2016/05/kelebihan-dan-kekurangan-paket-
internet.html (14 Desember 2017, 14.30 WIB)
Anonym 2, https://blogjaringankomputerdasar.blogspot.co.id/2016/05/pengertian-jaringan-lan-
local-area.html (12 Desember 2017, 14.43 WIB)
Anonim 3, 2017. https://id.wikipedia.org/wiki/Telekomunikasi, (14 Desember 2017, 14.10 WIB)
Anonim 4, 2017. http://www.adalahcara.com/2014/09/macam-pengertian-topologi-jaringan-
komputer.html, (14 Desember 2017, 14.40 WIB)
Kris, Dwi, 2017. http://faculty.petra.ac.id/dwikris/docs/desgrafisweb/www/1-apaitu_internet.html, (14
Desember 2017, 15.30 WIB)
Vebryan, Muhammad, 2017. http://muhammadvebryan.blogspot.co.id/2015/11/pengertian-teknologi-
nirkabel.html, (14 Desember 2017, 16.20 WIB)

More Related Content

What's hot

Dasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer LengkapDasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer Lengkapsetioaribowo
 
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...Universitas Mercu Buana
 
Tugas presentasi jaringan
Tugas presentasi jaringanTugas presentasi jaringan
Tugas presentasi jaringanchykaru
 
Presentasi modul 9 jaringan komputer
Presentasi modul 9 jaringan komputerPresentasi modul 9 jaringan komputer
Presentasi modul 9 jaringan komputerParis Dkc
 
Telekomunikasi dan jaringan - fd
Telekomunikasi dan jaringan - fdTelekomunikasi dan jaringan - fd
Telekomunikasi dan jaringan - fdFrans Dione
 
Dewi chica
Dewi chicaDewi chica
Dewi chicaujang s
 
Makalah Komunikasi Data dan Jaringan
Makalah Komunikasi Data dan JaringanMakalah Komunikasi Data dan Jaringan
Makalah Komunikasi Data dan Jaringanatuulll
 
Presentasi kabel
Presentasi kabelPresentasi kabel
Presentasi kabelNia Arievah
 
Makalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputerMakalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputerngolu
 
Dasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internetDasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internetNabil Mahfuzh
 
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan KomputerRifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputerbelajarkomputer
 
Telekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan JaringanTelekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan JaringanAkadusyifa .
 
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT PadangMakalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT PadangAlfadhilPisko
 
Jenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayah
Jenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayahJenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayah
Jenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayahFaiz Elf II
 

What's hot (19)

Dasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer LengkapDasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer Lengkap
 
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...
SIM, Fadila Rahma, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet...
 
Tugas presentasi jaringan
Tugas presentasi jaringanTugas presentasi jaringan
Tugas presentasi jaringan
 
Presentasi modul 9 jaringan komputer
Presentasi modul 9 jaringan komputerPresentasi modul 9 jaringan komputer
Presentasi modul 9 jaringan komputer
 
Makalah jaringan
Makalah jaringanMakalah jaringan
Makalah jaringan
 
Telekomunikasi dan jaringan - fd
Telekomunikasi dan jaringan - fdTelekomunikasi dan jaringan - fd
Telekomunikasi dan jaringan - fd
 
komunikasi dan jaringan komputer
komunikasi dan jaringan komputerkomunikasi dan jaringan komputer
komunikasi dan jaringan komputer
 
Dewi chica
Dewi chicaDewi chica
Dewi chica
 
Makalah Komunikasi Data dan Jaringan
Makalah Komunikasi Data dan JaringanMakalah Komunikasi Data dan Jaringan
Makalah Komunikasi Data dan Jaringan
 
Presentasi kabel
Presentasi kabelPresentasi kabel
Presentasi kabel
 
TIK BAB 5
TIK BAB 5TIK BAB 5
TIK BAB 5
 
Makalah jaringan dan komputer
Makalah jaringan dan komputerMakalah jaringan dan komputer
Makalah jaringan dan komputer
 
Makalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputerMakalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputer
 
Dasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internetDasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internet
 
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
 
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan KomputerRifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
 
Telekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan JaringanTelekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan Jaringan
 
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT PadangMakalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
 
Jenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayah
Jenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayahJenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayah
Jenis jaringan komputer berdasarkan jangkauan wilayah
 

Similar to SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nirkabel, 2017

SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...Siti Aula
 
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...Ellya Yasmien
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...Milaa Millah
 
Sim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabel
Sim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabelSim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabel
Sim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabelElsyJ57
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...DedenKrisdyanto
 
Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...
Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...
Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...Ricky Setiawan
 
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...Dedy Hariyanto
 
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, Telekomunikasi
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, Telekomunikasisim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, Telekomunikasi
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, TelekomunikasiRicky Setiawan
 
SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...
SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...
SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...aswi ruhana
 
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
9 e = 2 tuti hartati   sussi ok9 e = 2 tuti hartati   sussi ok
9 e = 2 tuti hartati sussi okEka Dhani
 
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
9 e = 2 tuti hartati   sussi ok9 e = 2 tuti hartati   sussi ok
9 e = 2 tuti hartati sussi okEka Dhani
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...Shelly Maulidha
 
13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...
13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...
13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...Alya Zulfa Oktaviana Putri
 
Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...
Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...
Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...EsTer Rajagukguk
 
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...fannyfbrn18
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputerimam damo
 
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...Listi yono
 
13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi n...
13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali,  telekomunikasi, internet, dan teknologi n...13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali,  telekomunikasi, internet, dan teknologi n...
13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi n...RIZKY nurdanti
 

Similar to SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nirkabel, 2017 (20)

SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
 
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nirk...
 
Sim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabel
Sim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabelSim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabel
Sim, elsy juliani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, teknologi nirkabel
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Telekomunikasi, intenet dan...
 
Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...
Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...
Sim, gita septianingsih, hapzi ali, telekomunikasi internet dan teknologi nir...
 
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...
Sim, dedy hariyanto, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkab...
 
TIK Bab 5
TIK Bab 5TIK Bab 5
TIK Bab 5
 
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, Telekomunikasi
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, Telekomunikasisim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, Telekomunikasi
sim. Hapzi Ali, Ricky Setiawan, , 43116110348, Telekomunikasi
 
SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...
SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...
SIM, Aswi Ruhana, Hapzi Ali, S1 Akuntansi, Telekomunikasi, Internet, dan Tekh...
 
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
9 e = 2 tuti hartati   sussi ok9 e = 2 tuti hartati   sussi ok
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
 
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
9 e = 2 tuti hartati   sussi ok9 e = 2 tuti hartati   sussi ok
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA (Kelebihan dan Kekuranngan...
 
13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...
13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...
13, sim, alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,telekomunikasi, internet, dan ...
 
Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...
Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...
Sim, ester, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, univ...
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
 
13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi n...
13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali,  telekomunikasi, internet, dan teknologi n...13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali,  telekomunikasi, internet, dan teknologi n...
13.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi n...
 

More from Fadli2727

SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...Fadli2727
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...Fadli2727
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...Fadli2727
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017Fadli2727
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017Fadli2727
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...Fadli2727
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...Fadli2727
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...Fadli2727
 

More from Fadli2727 (8)

SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi membuat Blog atau database ...
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Analisa dan Perancangan Sis...
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengembangan Sistem, 2017
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Pengenalan E-Learning , 2017
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, PPT Implementasi Sistem Infirmas...
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Sistem Infirmasi PT...
 

SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nirkabel, 2017

  • 1. Nama : FADLI Dosen pengampu : Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA Senin, 14 Desember 2017 “Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nirkabel” Provider yang saya gunakan saat ini adalah XL LTE, tergiur dengan kecepatan yang ditawarkan 4G LTE pada umumnya dan dari 2 kartu yang dipergunakan menawarkan harga relatif murah dibandingkan operator satunya lagi, tentu pilihan akan jatuh pada XL karena selain sudah lama saya pergunakan pada jaringan 2G/3G yang hampir tidak ada kendala apapun, namun kenyataan berbanding terbalik dengan layanan 4G LTE-nya yang ternyata belum bisa menikmatinya meskipun wilayah saya sudah termasuk Area Coverage 4G LTE operator tersebut. Mungkin beberapa hal perlu disiapkan baik dari segi Gadget yang sudah mendukung layanan 4G LTE,migrasi kartu/paket data internet dan tentunya pertimbangan wilayah yang sudah didukung jaringan tersebut,yang tentu semuanya sudah saya penuhi terkecuali area coverage 4G LTE di wilayah saya yang masih jadi bahan pertanyaan. Untuk menggunakan kuota pada jaringan 4G setidaknya kita harus memenuhi 3 syarat yaitu uSIM Card (SIM Card yang mendukung jaringan 4G), device 4G dan lokasi tercover 4G. Jika salah satu dari 3 itu tidak terpenuhi maka kita tidak akan bisa menggunakan kuota 4G paket Combo Xtra XL yang sudah kita beli. Ujung-ujungnya kuota akan hangus setelah masa aktif paket berakhir. Agar lebih mengenali paket Combo Xtra XL, berikut ini saya sampaikan kelebihan dan kekurangan paket Combo Xtra XL 4G. Kelebihan 1. Harga murah dan terjangkau 2. Banyak pilihan harga paket yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan 3. Kuota yang didapat besar 4. Kuota bisa dipakai full 24 jam selam 1 bulan 5. Ada bonus telepon ke seluruh operator 6. Ada bonus telepon unlimited ke sesama operator untuk paket tertentu Kekurangan 1. Kuota di seluruh jaringan kecil 2. Kuota 4G hanya bisa digunakan apabila menggunakan uSIM Card ( SIM Card 4G), device (smartphone, modem, ipad) yang mendukung jaringan 4G dan harus berada di lokasi yang sudah tercover jaringan 4G.
  • 2. JARINGAN KOMPUTER DI UNIVERSITAS MERCU BUANA Menurut pendapat saya, jaringan yang digunakan oleh Universitas Mercu Buana adalah jaringan LAN. Jaringan LAN adalah jaringan komputer yang mencakup wilayah kecil; seperti jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil. Saat ini, kebanyakan jaringan LAN berbasis pada teknologi IEEE 802.3 Ethernet menggunakan perangkat switch, yang mempunyai kecepatan transfer data 10, 100, atau 1000 Mbit/s. Selain teknologi Ethernet, saat ini teknologi 802.11b (atau biasa disebut Wi-fi) juga sering digunakan untuk membentuk jaringan LAN. Tempat-tempat yang menyediakan koneksi jaringan LAN dengan teknologi Wi-fi biasa disebut hotspot. Pada sebuah jaringan LAN, setiap node atau komputer mempunyai daya komputasi sendiri, berbeda dengan konsep dump terminal. Setiap komputer juga dapat mengakses sumber daya yang ada di jaringan LAN sesuai dengan hak akses yang telah diatur.Sumber daya tersebut dapat berupa data atau perangkat seperti printer. Pada jaringan LAN, seorang pengguna juga dapat berkomunikasi dengan pengguna yang lain dengan menggunakan aplikasi yang sesuai. Berbeda dengan Jaringan Area Luas atau Wide Area Network (WAN), maka jaringan LAN mempunyai karakteristik sebagai berikut : 1. Mempunyai pesat data yang lebih tinggi 2. Meliputi wilayah geografi yang lebih sempit 3. Tidak membutuhkan jalur telekomunikasi yang disewa dari operator telekomunikasi Biasanya salah satu komputer di antara jaringan komputer itu akan digunakan menjadi server yang mengatur semua sistem di dalam jaringan tersebut. Prinsip kerja Jaringan LAN (Local Area Network) Jaringan LAN dapat definisikan sebagai network atau jaringan sejumlah system komputer yang lokasinya terbatas didalam satu gedung, satu kompleks gedung atau suatu kampus dan tidak menggunakan media fasilitas komunikasi umum seperti telepon, melainkan pemilik dan pengelola media komunikasinya adalah pemilik jaringan LAN itu sendiri dari definisi diatas dapat kita ketahui bahwa sebuah jaringan LAN dibatasi oleh lokasi secara fisik. Adapun penggunaan jaringan LAN itu sendiri mengakibatkan semua komputer yang terhubung dalam jaringan dapat bertukar data atau dengan kata lain berhubungan. Kerjasama ini semakin berkembang dari hanya pertukaran data hingga penggunaan peralatan secara bersama. jaringan LAN yang umumnya menggunakan hub/switch, akan mengikuti prinsip kerja hub itu sendiri. Dalam hal ini adalah bahwa hub tidak memiliki pengetahuan tentang alamat tujuan sehingga penyampaian data secara broadcast, dan juga karena hub hanya memiliki satu domain collision
  • 3. sehingga bila salah satu port sibuk maka port-port yang lain harus menunggu. Itulah diantara kelebihan dan kekurangan jaringan LAN. Cara Membuat Jaringan LAN Jaringan LAN merupakan jaringan komputer local yang digunakan untuk area terbatas seperti rumah ataupun sekolah. Jaringan LAN sangat mudah dibuat karena hanya membutuhkan beberapa peralatan dan setting pada komputer. Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi, dari suatu tempat ke tempat lain. Dalam kaitannya dengan 'telekomunikasi' bentuk komunikasi jarak jauh dapat dibedakan atas tiga macam:  Komunikasi Satu Arah (Simplex). Dalam komunikasi satu arah (Simplex) pengirim dan penerima informasi tidak dapat menjalin komunikasi yang berkesinambungan melalui media yang sama. Contoh: Pager, televisi, dan radio.  Komunikasi Dua Arah (Duplex). Dalam komunikasi dua arah (Duplex) pengirim dan penerima informasi dapat menjalin komunikasi yang berkesinambungan melalui media yang sama. Contoh: Telepon dan VOIP.  Komunikasi Semi Dua Arah (Half Duplex). Dalam komunikasi semi dua arah (Half Duplex) pengirim dan penerima informasi berkomunikasi secara bergantian namun tetap berkesinambungan. Contoh: Handy Talkie, FAX, dan Chat Room. Untuk bisa melakukan telekomunikasi, ada beberapa komponen untuk mendukungnya yaitu:  Informasi: merupakan data yang dikirim/diterima seperti suara, gambar, file dan tulisan.  Pengirim: mengubah informasi menjadi sinyal listrik yang siap dikirim.  Media transmisi: alat yang berfungsi mengirimkan dari pengirim kepada penerima. Karena dalam jarak jauh, maka sinyal pengirim diubah lagi (dimodulasi) dengan gelombang radio, kemudian diubah menjadi gelombang elektromagnetik dan dipancarkan dengan alat bernama antena, agar dapat terkirim jarak jauh.  Penerima: menerima sinyal elektromagnetik kemudian diubah menjadi sinyal listrik, sinyal diubah kedalam informasi asli sesuai dari pengirim, selanjutnya diproses hingga bisa dipahami oleh manusia sesuai dengan yang dikirimkan. Analog dan digital Dalam mengubah informasi menjadi sinyal listrik yang siap dikirim, ada dua cara pengiriman yang dipakai: Pertama adalah sinyal analog, mengubah bentuk informasi ke sinyal analog dimana sinyal berbentuk gelombang listrik yang kontinyu (terus menerus) kemudian dikirim oleh media transmisi.
  • 4. Kedua adalah sinyal digital, dimana setelah informasi diubah menjadi sinyal analog kemudian diubah lagi menjadi sinyal yang terputus-putus (discrete). Sinyal yang terputus-putus dikodekan dalam sinyal digital yaitu sinyal "0" dan "1". Dalam pengiriman sinyal melalui media transmisi, sinyal analog mudah terkena gangguan terutama gangguan induksi dan cuaca, sehingga di sisi penerima sinyal tersebut terdegradasi. Sementara untuk sinyal digital tahan terhadap gangguan induksi dan cuaca, selama gangguan tidak melebih batasan yang diterima, sinyal masih diterima dalam kualitas yang sama dengan pengiriman. Perkembangan sistem telekomunikasi Sejak ditemukan telepon oleh Antonio Meucci, telekomunikasi telah berkembang pesat, bahkan bisa jadi tercepat diantara sistem lain. Terutama setelah ditemukan transistor, Integrated Circuit(IC), sistem prosesor, dan sistem penyimpanan. Topologi jaringan komputer adalah suatu cara atau konsep untuk menghubungkan beberapa atau banyak komputer sekaligus menjadi suatu jaringan yang saling terkoneksi. Dan setiap macam topologi jaringan komputer akan berbeda dari segi kecepatan pengiriman data, biaya pembuatan, serta kemudahan dalam proses maintenance nya. Dan juga setiap jenis topologi jaringan komputer memiliki kelebihan serta kekurangannya masing-masing. ada banyak macam topologi seperti topologi ring, star, bus, mesh, dan tree yang akan dibahas di blog belajar komputer ini. Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer 1. Topologi Ring Pada topologi ring setiap komputer di hubungkan dengan komputer lain dan seterusnya sampai kembali lagi ke komputer pertama, dan membentuk lingkaran sehingga disebut ring, topologi ini berkomunikasi menggunakan data token untuk mengontrol hak akses komputer untuk menerima data, misalnya komputer 1 akan mengirim file ke komputer 4, maka data akan melewati komputer 2 dan 3 sampai di terima oleh komputer 4, jadi sebuah komputer akan melanjutkan pengiriman data jika yang dituju bukan IP Address dia.  Kelebihan dari topologi jaringan komputer ring adalah pada kemudahan dalam proses pemasangan dan instalasi, penggunaan jumlah kabel lan yang sedikit sehingga akan menghemat biaya.  Kekurangan paling fatal dari topologi ini adalah, jika salah satu komputer ataupun kabel nya bermasalah, maka pengiriman data akan terganggu bahkan error. 2. Topologi Bus Topologi jaringan komputer bus tersusun rapi seperti antrian dan menggunakan cuma satu
  • 5. kabel coaxial dan setiap komputer terhubung ke kabel menggunakan konektor BNC, dan kedua ujung dari kabel coaxial harus diakhiri oleh terminator.  Kelebihan dari bus hampir sama dengan ring, yaitu kabel yang digunakan tidak banyak dan menghemat biaya pemasangan.  Kekurangan topologi bus adalah jika terjadi gangguan atau masalah pada satu komputer bisa menggangu jaringan di komputer lain, dan untuk topologi ini sangat sulit mendeteksi gangguan, sering terjadinya antrian data, dan jika jaraknya terlalu jauh harus menggunakan repeater. 3. Topologi Star Topologi ini membentuk seperti bintang karena semua komputer di hubungkan ke sebuah hub atau switch dengan kabel UTP, sehingga hub/switch lah pusat dari jaringan dan bertugas untuk mengontrol lalu lintas data, jadi jika komputer 1 ingin mengirim data ke komputer 4, data akan dikirim ke switch dan langsung di kirimkan ke komputer tujuan tanpa melewati komputer lain. Topologi jaringan komputer inilah yang paling banyak digunakan sekarang karena kelebihannya lebih banyak.  Kelebihan topologi ini adalah sangat mudah mendeteksi komputer mana yang mengalami gangguan, mudah untuk melakukan penambahan atau pengurangan komputer tanpa mengganggu yang lain, serta tingkat keamanan sebuah data lebih tinggi, .  Kekurangannya topologi jaringan komputer ini adalah, memerlukan biaya yang tinggi untuk pemasangan, karena membutuhkan kabel yang banyak serta switch/hub, dan kestabilan jaringan sangat tergantung pada terminal pusat, sehingga jika switch/hub mengalami gangguan, maka seluruh jaringan akan terganggu. 4. Topologi Mesh Pada topologi ini setiap komputer akan terhubung dengan komputer lain dalam jaringannya menggunakan kabel tunggal, jadi proses pengiriman data akan langsung mencapai komputer tujuan tanpa melalui komputer lain ataupun switch atau hub.  Kelebihanya adalah proses pengiriman lebih cepat dan tanpa melalui komputer lain, jika salah satu komputer mengalami kerusakan tidak akan menggangu komputer lain.  Kekurangan dari topologi ini sudah jelas, akan memakan sangat banyak biaya karena membutuhkan jumlah kabel yang sangat banyak dan setiap komputer harus memiliki Port I/O yang banyak juga, selain itu proses instalasi sangat rumit. 5. Topologi Tree Topologi jaringan komputer Tree merupakan gabungan dari beberapa topologi star yang dihubungan dengan topologi bus, jadi setiap topologi star akan terhubung ke topologi star lainnya menggunakan topologi bus, biasanya dalam topologi ini terdapat beberapa tingkatan jaringan, dan jaringan yang berada pada tingkat yang lebih tinggi dapat mengontrol jaringan yang berada pada tingkat yang lebih rendah.
  • 6.  Kelebihan topologi tree adalah mudah menemukan suatu kesalahan dan juga mudah melakukan perubahan jaringan jika diperlukan.  Kekurangan nya yaitu menggunakan banyak kabel, sering terjadi tabrakan dan lambat, jika terjadi kesalahan pada jaringan tingkat tinggi, maka jaringan tingkat rendah akan terganggu juga. Masih ada lagi topologi yang belum saya bahas di atas, tetapi inilah beberapa topologi yang sering digunakan, pilihlah topologi yang sesuai dengan kebutuhan anda dan semoga artikel ini membantu anda, sampai jumpa. Internet adalah kumpulan dari jutaan komputer di seluruh dunia yang terkoneksi antara yang satu dengan yang lain. Media koneksi yang digunakan bisa melalui sambungan telpon, serat optik (fiber optic), kabel koaksial (coaxial cable), satelit atau dengan koneksi wireless. Ketika kita logon (dalam hal ini terhubung) dengan internet, kita diberikan hak akses ke komputer-komputer lain di seluruh dunia yang terhubung juga dengan internet. Dengan kemajuan teknologi yang semakin pesat, saat ini internet dapat dihubungi dengan koneksi wireless dari handheld PC atau dari sebuah komputer notebook. Setelah terhubung dengan internet kita dapat melakukan beberapa hal, misalnya : mengirim dan menerima email, chating dengan media text atau suara, berselancar (surfing) di World Wide Web, atau hal-hal lain dengan suatu software aplikasi tertentu. Secara sederhana, cara kerja Internet sama seperti sistem pos atau sistem pengantar parcel, kecuali Internet bekerja dengan sangat cepat. Misalnya, bila sekarang ini kita di Surabaya dan akan berkirim email ke Amerika, setelah kita tekan tombol Kirim (Send) selanjutnya email kita tadi akan menuju ke mail server. (Mail server ini biasanya bukanlah komputer yang sedang kita pakai saat ini, tetapi bagian dari layanan yang ada di Internet, sehingga kita bisa saja keluar dari Internet setelah menekan tombol Kirim tanpa mengganggu proses pengiriman email tersebut). Kemudian, mail server kita tersebut akan mencoba mengontak mail server di Amerika melewati rute Jakarta - Singapura - Jepang - Amerika atau bila rute tersebut sibuk dapat menngunakan rute Australia - Amerika. Paket data dalam Internet memiliki ukuran tertentu sehingga bila email kita tadi cukup besar bisa saja dibagi dalam beberapa paket dan masing-masing paket dapat dikirim dengan rute yang berbeda. Setelah sampai di Amerika, mail server di sana akan membangun kembali email kita tersebut menjadi satu bagian utuh yang siap disajikan. Bila satelit yang digunakan dalam rute-rute tersebut sibuk maka mail server kita akan mencoba untuk mengirim kembali setelah beberapa saat sampai benar-benar terkirim. Bila sampai maksimum sampai 4 hari lebih (tergantung setting mail server kita) email itu belum bisa terkirim maka akan dikirimkan email pemberitahuan bahwa email kita tidak sampai. Rute yang harus dilewati paket data di Internet sangat panjang dan melibatkan banyak sekali komputer di seluruh dunia, sehingga bila data yang kita kirimkan adalah data yang pribadi dan/atau penting, sebaiknya menggunakan secure server, yaitu server yang dilengkapi dengan
  • 7. fasilitas enkripsi data sebelum mengirim data ke komputer lain dan fasilitas dekripsi bila menerima paket data dari komputer lain. Teknologi nikabel (wireless) jika di artikan secara harafiah adalah teknologi yang menggunakan media udara (gelombang radio) sebagai jalur lalu lintas data sebagai pengganti kabel. Sistem Komunikasi ini menggunakan frekuensi/spectrum radio, yang memungkinkan transmisi(pengiriman/penerimaan) informasi(suara, data, gambar, video) tanpa koneksi fisik. Dibedakan dari system transmisi yang memerlukan koneksi fisik, seperti kabel/kawat tembaga atau fiber optic. Teknologi nirkabel bersifat tetap (fixed) atau bergerak (mobile) Teknologi ini dibatasi oleh ketersediaan spectrum (pita frekuensi), karena adanya interferensi (saling mengganggu) jika digunakan bersama Perkembangan teknologi nirkabel Ada beberapa hal yang mendorong terjadinya pengembangan teknologi nirkabel untuk komputer, antara lain karena munculnya perangkat-perangkat berbasis gelombang radio, seperti walki talkie, remote control, handpone, gadget serta peralatan radio lainnya yang menandai dimulainya proses komunikasi tanpa kabel ini dan adanya kebutuhan untuk menjadikan komputer sebagai barang yang mudah dibawa (mobile) dan mudah dihubungkan dengan jaringan yang sudah ada. Berkembang pula teknologi wireless yang digunakan untuk akses internet : • Infrared (IR) • Wireless wide area network (bluetooth) • Radio Frequency (RF) • Wireless personal area network /telepon seluler(GSM/CDMA) • Wireless lan (802.11) Perkembangan Wireless 1G sampai 4G 1. Generasi pertama (1G) Pengembangan teknologi nirkabel ditandai dengan pengembangan sistem analog dengan kecepatan rendah (low speed) dan suara sebagai obyek utama. Dua contoh dari pengembangan teknologi nirkabel pada tahap pertama ini adalah NMT (Nordic Mobile Telephone) dan AMPS (Analog Mobile Phone System). 2. Generasi kedua (2G) Pengembangan teknologi nirkabel dijadikan standar komersial dengan format digital, kecepatan rendah – menengah. Contoh: GSM dan CDMA2000 1xRTT. Sebelum masuk ke pengembangan teknologi Generasi ketiga (3G), banyak pihak sering menyisipkan satu tahap pengembangan, Generasi 2,5 (2,5G) yaitu teknologi komunikasi data wireless secara digital, kecepatan menengah (hingga 150 Kbps). Teknologi yang termasuk kategori 2,5 G adalah layanan berbasis data seperti GPRS (General Packet Radio Service) dan EDGE (Enhance Data rate for GSM Evolution) pada domain GSM dan PDN (Packet Data Network) pada domain CDMA. 3. Generasi ketiga (3G)
  • 8. Generasi digital kecepatan tinggi, yang mampu mentransfer data dengan kecepatan tinggi (high- speed) dan aplikasi multimedia, untuk pita lebar (broadband). Contoh: W-CDMA (atau dikenal juga dengan UMTS) dan CDMA2000 1xEV-DO. 4. Generasi Keempat (4G) Nama resmi dari teknologi 4G ini menurut IEEE (Institute of Electrical and Electronics Engineers) adalah “3G and beyond”. Sebelum 4G, High-Speed Downlink Packet Access (HSDPA) yang kadangkala disebut sebagai teknologi 3,5G telah dikembangkan oleh WCDMA sama seperti EV-DO mengembangkan CDMA2000. HSDPA adalah sebuah protokol telepon genggam yang memberikan jalur evolusi untuk jaringan Universal Mobile Telecommunications System (UMTS) yang akan dapat memberikan kapasitas data yang lebih besar (sampai 14,4 Mbit/detik arah turun). Untuk meningkatkan kecepatan akses data yang tinggi dan full mobile maka standar IMT-2000 di tingkatkan lagi menjadi 10Mbps, 30Mbps dan 100Mbps yang semula hanya 2Mbps pada layanan 3G. Kecepatan akses tersebut didapat dengan menggunakan teknologi OFDM(Orthogonal Frequency Division Multiplexing) dan Multi Carrier. Di Jepang layanan generasi keempat ini sudah di implementasikan. Di Indonesia dapat mengikuti secara sederhana perkembangan teknologi ini, mulai dari teknologi 1G berupa telepon analog/PSTN yang menggunakan seluler. Sementara teknologi 2G, 2.5G, dan 3G merupakan ISDN. Indonesia pada saat ini sebenarnya baru saja memasuki dan memulai tahap 3.5G atau yang biasa disebut sebagai HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) yang mampu memberikan kecepatan akses hingga 3.6 Mb/s (termasuk koneksi pita lebar – broadband connection). Berkaitan dengan teknologi 4G, SIP adalah protokol inti dalam internet telephony yang merupakan evolusi terkini dari Voice over Internet Protocol maupun Telephone over Internet Protocol. Jenis-jenis teknologi nirkabel 1) Wireless Wide Area Networks (WWANs) Teknologi WWAN memungkinkan pengguna untuk membangun koneksi nirkabel melalui jaringan publik maupun privat. Koneksi ini dapat dibuat mencakup suatu daerah yang sangat luas, seperti kota atau negara, melalui penggunaan beberapa antena atau juga sistem satelit yang diselenggarakan oleh penyelenggara jasa telekomunikasinya 2) Wireless Metropolitan Area Networks (WMANs) Teknologi WMAN memungkinkan pengguna untuk membuat koneksi nirkabel antara beberapa lokasi di dalam suatu area metropolitan (contohnya, antara gedung yang berbeda-beda dalam suatu kota atau pada kampus universitas), dan ini bisa dicapai tanpa biaya fiber optic atau kabel tembaga yang terkadang sangat mahal. 3) Wireless Local Area Networks (WLANs)
  • 9. Teknologi WLAN membolehkan pengguna untuk membangun jaringan nirkabel dalam suatu area yang sifatnya lokal (contohnya, dalam lingkungan gedung kantor, gedung kampus atau pada area publik, seperti bandara atau kafe). 4) Wireless Personal Area Networks (WPANs) Teknologi WPAN membolehkan pengguna untuk membangun suatu jaringan nirkabel (ad hoc) bagi peranti sederhana, seperti PDA, telepon seluler atau laptop. Ini bisa digunakan dalam ruang operasi personal (personal operating space atau POS). Sebuah POS adalah suatu ruang yang ada disekitar orang, dan bisa mencapai jarak sekitar 10 meter. Saat ini, dua teknologi kunci dari WPAN ini adalah Bluetooth dan cahaya infra merah. 5) Campus Area Network (CAN) Mencakup dengan beberapa LAN tetapi lebih kecil dari jaringan area Metropolitan, MAN. Jenis jaringan ini banyak digunakan di universitas relatif besar atau kantor-kantor bisnis lokal dan bangunan. 6) Storage Area Network (SAN) SAM teknologi digunakan untuk penyimpanan data dan tidak memiliki gunakan untuk sebagian besar organisasi tetapi organisasi data berorientasi. jaringan area Penyimpanan menghubungkan server ke perangkat penyimpanan data dengan menggunakan teknologi saluran Serat. 7) Sistem Area Network (SAN) SAN, sistem jaringan area juga dikenal sebagai jaringan cluster area dan menghubungkan komputer kinerja tinggi dengan koneksi kecepatan tinggi di cluster konfigurasi DAFTAR PUSTAKA Anonym 1, http://www.tarifinternet.com/2016/05/kelebihan-dan-kekurangan-paket- internet.html (14 Desember 2017, 14.30 WIB) Anonym 2, https://blogjaringankomputerdasar.blogspot.co.id/2016/05/pengertian-jaringan-lan- local-area.html (12 Desember 2017, 14.43 WIB) Anonim 3, 2017. https://id.wikipedia.org/wiki/Telekomunikasi, (14 Desember 2017, 14.10 WIB) Anonim 4, 2017. http://www.adalahcara.com/2014/09/macam-pengertian-topologi-jaringan- komputer.html, (14 Desember 2017, 14.40 WIB) Kris, Dwi, 2017. http://faculty.petra.ac.id/dwikris/docs/desgrafisweb/www/1-apaitu_internet.html, (14 Desember 2017, 15.30 WIB) Vebryan, Muhammad, 2017. http://muhammadvebryan.blogspot.co.id/2015/11/pengertian-teknologi- nirkabel.html, (14 Desember 2017, 16.20 WIB)