SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Si Kancil dan Gigi Harimau
Pada suatu pagi yang cerah di hari minggu,si
kancil sedang asik berlari-lari pagi.
Liburan sekolah dia manfa'atkan untuk
mengunjungi padang rumput di pinggir
hutan.Udara yang segar dan langit yang cerah
sangat menyenangkan untuk di nikmati,jarang
bisa melihat langit yang biru dan luas di tengah-
tengah hutan yang lebat di desanya.
Kali ini si kancil pergi sendiri,karena ketika dia
berangkat tadi si ranggo dan buny masih tertidur
lelap.
Sang mentari sudah mulai tinggi bertengger di cakrawala.
Tanda bagi si kancil untuk segera pulang ke rumah.
Si kancilpun berlari-lari kecil dan masuk ke dalam hutan.Sesekali
dia berhenti untuk memakan daun-daun muda yang dia lewati.
Tiba-tiba dia di kejutkan oleh suara geraman yang sangat keras
dan menyeramkan.
Hingga seluruh tubuhnya gemetar di buatnya.
Dan di lihatnya seekor harimau yang besar dan gagah telah
menyeringai di depanya.
Perasaan terkejut dan takut meliputi hati si kancil.
Dia tahu..Bahwa tubuh dengan corak belang-belang,kuku yang
panjang,dan taring yang tajam di depanya adalah king Loreng.
Dia adalah raja penguasa seluruh hutan yang terkenal lalim dan
kejam,serta suka bertindak semena-mena.
Kancil sadar kalau hidupnya dalam bahaya,tapi bukan si kancil
kalau sampai dia kehabisan akal.
Maka si kancilpun tidak berusaha lari.
Dia tetap berjalan santai dengan pura-pura berjalan pincang mengangkat
salah satu kaki belakangnya.
"Woi mahluk kecil..!! Apa kau tak mengenal aku?".Teriak harimau.
"Hamba mengenal anda paduka.Tentunya dengan tubuh
gagah,kuku,taring,dan tubuh bercorak khas,tak ada yang tak mengenali
paduka..Raja Loreng".Jawab kancil merendah.
"Berarti kamu tahu nyawa mu dalam bahaya,kenapa kau tak coba
lari?".Tanya harimau penasaran.
"Secepat dan segesit apapun hamba lari,hamba tahu tak akan bisa
mengalahkan kecepatan dan kegesitan paduka.
Dan ahirnya hamba pasti tertangkap juga..Apa lagi dengan keadaan kaki
hamba yang pincang ini..".Kata kancil.
"Hahahaha..Benar..Benar..Kau tak mungkin bisa mengalahkan kecepatan ku.
Tapi..Tak asik kalau kita tak main kejar-kejaran dulu,aku mau kamu lari..Dan
nanti aku akan mengejar mu..Kalo cuma begini saja,gak ada tantanganya
sama sekali..".Pinta harimau.
"Kalau itu memang keinginan paduka,hamba akan turuti.
Tapi sebelumnya..Jika boleh hamba minta satu permintaan..".Kata kancil.
“Oh..Iya..Iya..Silahkan..Aku tak akan menolak permintaan hewan seperti
mu yang sebentar lagi akan mati jadi sarapan ku.
Memangnya kamu minta apa..?".Tanya harimau.
"Hamba hanya minta tolong..Tolong paduka cabutkan duri yang menancap
di kaki belakang hamba,agar hamba bisa berlari dengan normal..".Pinta
si kancil.
"Hahaha..Cuma itu? Baiklah..Akan ku cabutkan duri dari kaki mu".
Harimau pun kemudian menundukan kepalanya di belakang kancil,untuk
melihat duri yang menancap di kaki belakangnya.
Tapi ketika harimau itu sudah menunduk sangat rendah,tiba-tiba si kancil
menendang dengan sekuat tenaga.
Karena kejadian itu,si harimau pun berterik
kesakitan karena satu giginya patah.
Dan si kancil tidak menyianyaiakan kesempatan itu.
Ketika harimau meraung-raung menahan
sakit,secepat kilat kancil berlari dan menghilang di
balik semak-semak.
Nah..Mulai hari itulah perseteruan antara kancil dan
harimau di mulai..
Harimau yang merasa harga dirinya di injak-injak
oleh kancil,menyimpan dendam yang terus di tahan.
Menunggu waktu yang tepat untuk membalas
perbuatan kancil..Dalam kisah dan waktu yang lain.
Sekian dari saya
 Terimakasih 

More Related Content

What's hot

PP.BERCERITA
PP.BERCERITAPP.BERCERITA
PP.BERCERITA
wafiyyah
 
Cerita kanak-kanak
Cerita kanak-kanakCerita kanak-kanak
Cerita kanak-kanak
Sabrina Eyna
 
Cerita murid tahun 2 2014
Cerita murid tahun 2 2014Cerita murid tahun 2 2014
Cerita murid tahun 2 2014
Nor Zura
 
Cerita rakyat Asal usul kota banyuwangi
Cerita rakyat Asal usul kota banyuwangiCerita rakyat Asal usul kota banyuwangi
Cerita rakyat Asal usul kota banyuwangi
Dek Libra
 
Skrip (kisah dan teladan)
Skrip (kisah dan teladan)Skrip (kisah dan teladan)
Skrip (kisah dan teladan)
lizapandi
 

What's hot (20)

Cerita pendek kelinci dan kura
Cerita pendek kelinci dan kuraCerita pendek kelinci dan kura
Cerita pendek kelinci dan kura
 
Kumpulan cerita dongeng_anak
Kumpulan cerita dongeng_anakKumpulan cerita dongeng_anak
Kumpulan cerita dongeng_anak
 
Kumpulan ceritadongenganak2
Kumpulan ceritadongenganak2Kumpulan ceritadongenganak2
Kumpulan ceritadongenganak2
 
Teks cerita bm sang kacil dan tali pinggang sakti
Teks cerita bm sang kacil dan tali pinggang saktiTeks cerita bm sang kacil dan tali pinggang sakti
Teks cerita bm sang kacil dan tali pinggang sakti
 
Teks bercerita bm
Teks bercerita bmTeks bercerita bm
Teks bercerita bm
 
PP.BERCERITA
PP.BERCERITAPP.BERCERITA
PP.BERCERITA
 
Pemuda miskin dengan singa- contoh cerita kanak-kanak
Pemuda miskin dengan singa- contoh cerita kanak-kanakPemuda miskin dengan singa- contoh cerita kanak-kanak
Pemuda miskin dengan singa- contoh cerita kanak-kanak
 
Dongeng Anak Singkat
Dongeng Anak SingkatDongeng Anak Singkat
Dongeng Anak Singkat
 
Cerita kanak-kanak
Cerita kanak-kanakCerita kanak-kanak
Cerita kanak-kanak
 
Cerita pendek kanak
Cerita pendek kanakCerita pendek kanak
Cerita pendek kanak
 
Rusa
RusaRusa
Rusa
 
Copy paste cerita kanak kanak
Copy paste cerita kanak kanakCopy paste cerita kanak kanak
Copy paste cerita kanak kanak
 
Si tanggang
Si tanggangSi tanggang
Si tanggang
 
fabel
fabel fabel
fabel
 
Cerita murid tahun 2 2014
Cerita murid tahun 2 2014Cerita murid tahun 2 2014
Cerita murid tahun 2 2014
 
Cerita rakyat Asal usul kota banyuwangi
Cerita rakyat Asal usul kota banyuwangiCerita rakyat Asal usul kota banyuwangi
Cerita rakyat Asal usul kota banyuwangi
 
Asal usul kota banyuwangi
Asal usul kota banyuwangiAsal usul kota banyuwangi
Asal usul kota banyuwangi
 
Asal usul kota
Asal usul kotaAsal usul kota
Asal usul kota
 
Pemotong kayu yang jujur
Pemotong kayu yang jujurPemotong kayu yang jujur
Pemotong kayu yang jujur
 
Skrip (kisah dan teladan)
Skrip (kisah dan teladan)Skrip (kisah dan teladan)
Skrip (kisah dan teladan)
 

Similar to Si kancil dan gigi harimau

Ahmad hizqil tugasan
Ahmad hizqil   tugasanAhmad hizqil   tugasan
Ahmad hizqil tugasan
DAINURI Net
 
Ketika si kancil makan singa
Ketika si kancil makan singaKetika si kancil makan singa
Ketika si kancil makan singa
ramon harmoni
 
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuh
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuhDongeng kancil, gajah dan langit runtuh
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuh
smustika
 
Jangan cakap besar adlina
Jangan cakap besar adlinaJangan cakap besar adlina
Jangan cakap besar adlina
Nor Zura
 
Bukan badan jadi ukuran
Bukan badan jadi ukuranBukan badan jadi ukuran
Bukan badan jadi ukuran
Sim Chong
 

Similar to Si kancil dan gigi harimau (20)

Dongeng singa dan tikus
Dongeng singa dan tikusDongeng singa dan tikus
Dongeng singa dan tikus
 
Dongenganak anak
Dongenganak anakDongenganak anak
Dongenganak anak
 
Cerita anak 2
Cerita anak 2 Cerita anak 2
Cerita anak 2
 
document2
document2document2
document2
 
Ahmad hizqil tugasan
Ahmad hizqil   tugasanAhmad hizqil   tugasan
Ahmad hizqil tugasan
 
Cerita pendek kelinci dan kura
Cerita pendek kelinci dan kuraCerita pendek kelinci dan kura
Cerita pendek kelinci dan kura
 
Rusa yang bongkak
Rusa yang bongkakRusa yang bongkak
Rusa yang bongkak
 
Ayam jantan yang berani
Ayam jantan yang beraniAyam jantan yang berani
Ayam jantan yang berani
 
Singa yang sombong
Singa yang sombongSinga yang sombong
Singa yang sombong
 
Fabel 1
Fabel 1Fabel 1
Fabel 1
 
Ketika si kancil makan singa
Ketika si kancil makan singaKetika si kancil makan singa
Ketika si kancil makan singa
 
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuh
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuhDongeng kancil, gajah dan langit runtuh
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuh
 
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuh
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuhDongeng kancil, gajah dan langit runtuh
Dongeng kancil, gajah dan langit runtuh
 
Rusa dengan tanduknya
Rusa dengan tanduknyaRusa dengan tanduknya
Rusa dengan tanduknya
 
Jangan cakap besar adlina
Jangan cakap besar adlinaJangan cakap besar adlina
Jangan cakap besar adlina
 
Bukan badan jadi ukuran
Bukan badan jadi ukuranBukan badan jadi ukuran
Bukan badan jadi ukuran
 
Kisah harimau dan hutan
Kisah harimau dan hutanKisah harimau dan hutan
Kisah harimau dan hutan
 
Intan
IntanIntan
Intan
 
Intan
IntanIntan
Intan
 
An Elephant for a Friend - A Children's Story with a Moral.ppt
An Elephant for a Friend - A Children's Story with a Moral.pptAn Elephant for a Friend - A Children's Story with a Moral.ppt
An Elephant for a Friend - A Children's Story with a Moral.ppt
 

Recently uploaded

.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 

Recently uploaded (20)

KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 

Si kancil dan gigi harimau

  • 1. Si Kancil dan Gigi Harimau Pada suatu pagi yang cerah di hari minggu,si kancil sedang asik berlari-lari pagi. Liburan sekolah dia manfa'atkan untuk mengunjungi padang rumput di pinggir hutan.Udara yang segar dan langit yang cerah sangat menyenangkan untuk di nikmati,jarang bisa melihat langit yang biru dan luas di tengah- tengah hutan yang lebat di desanya. Kali ini si kancil pergi sendiri,karena ketika dia berangkat tadi si ranggo dan buny masih tertidur lelap.
  • 2. Sang mentari sudah mulai tinggi bertengger di cakrawala. Tanda bagi si kancil untuk segera pulang ke rumah. Si kancilpun berlari-lari kecil dan masuk ke dalam hutan.Sesekali dia berhenti untuk memakan daun-daun muda yang dia lewati. Tiba-tiba dia di kejutkan oleh suara geraman yang sangat keras dan menyeramkan. Hingga seluruh tubuhnya gemetar di buatnya. Dan di lihatnya seekor harimau yang besar dan gagah telah menyeringai di depanya. Perasaan terkejut dan takut meliputi hati si kancil. Dia tahu..Bahwa tubuh dengan corak belang-belang,kuku yang panjang,dan taring yang tajam di depanya adalah king Loreng. Dia adalah raja penguasa seluruh hutan yang terkenal lalim dan kejam,serta suka bertindak semena-mena. Kancil sadar kalau hidupnya dalam bahaya,tapi bukan si kancil kalau sampai dia kehabisan akal.
  • 3. Maka si kancilpun tidak berusaha lari. Dia tetap berjalan santai dengan pura-pura berjalan pincang mengangkat salah satu kaki belakangnya. "Woi mahluk kecil..!! Apa kau tak mengenal aku?".Teriak harimau. "Hamba mengenal anda paduka.Tentunya dengan tubuh gagah,kuku,taring,dan tubuh bercorak khas,tak ada yang tak mengenali paduka..Raja Loreng".Jawab kancil merendah. "Berarti kamu tahu nyawa mu dalam bahaya,kenapa kau tak coba lari?".Tanya harimau penasaran. "Secepat dan segesit apapun hamba lari,hamba tahu tak akan bisa mengalahkan kecepatan dan kegesitan paduka. Dan ahirnya hamba pasti tertangkap juga..Apa lagi dengan keadaan kaki hamba yang pincang ini..".Kata kancil. "Hahahaha..Benar..Benar..Kau tak mungkin bisa mengalahkan kecepatan ku. Tapi..Tak asik kalau kita tak main kejar-kejaran dulu,aku mau kamu lari..Dan nanti aku akan mengejar mu..Kalo cuma begini saja,gak ada tantanganya sama sekali..".Pinta harimau.
  • 4. "Kalau itu memang keinginan paduka,hamba akan turuti. Tapi sebelumnya..Jika boleh hamba minta satu permintaan..".Kata kancil. “Oh..Iya..Iya..Silahkan..Aku tak akan menolak permintaan hewan seperti mu yang sebentar lagi akan mati jadi sarapan ku. Memangnya kamu minta apa..?".Tanya harimau. "Hamba hanya minta tolong..Tolong paduka cabutkan duri yang menancap di kaki belakang hamba,agar hamba bisa berlari dengan normal..".Pinta si kancil. "Hahaha..Cuma itu? Baiklah..Akan ku cabutkan duri dari kaki mu". Harimau pun kemudian menundukan kepalanya di belakang kancil,untuk melihat duri yang menancap di kaki belakangnya. Tapi ketika harimau itu sudah menunduk sangat rendah,tiba-tiba si kancil menendang dengan sekuat tenaga.
  • 5. Karena kejadian itu,si harimau pun berterik kesakitan karena satu giginya patah. Dan si kancil tidak menyianyaiakan kesempatan itu. Ketika harimau meraung-raung menahan sakit,secepat kilat kancil berlari dan menghilang di balik semak-semak. Nah..Mulai hari itulah perseteruan antara kancil dan harimau di mulai.. Harimau yang merasa harga dirinya di injak-injak oleh kancil,menyimpan dendam yang terus di tahan. Menunggu waktu yang tepat untuk membalas perbuatan kancil..Dalam kisah dan waktu yang lain.
  • 6. Sekian dari saya  Terimakasih 