SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Download to read offline
Administrasi Basis Data
STMIK Tasikmalaya
ADMINISTRASI BASIS DATA
Teuku Mufizar, S.Kom., M.Kom
Administrasi Basis Data
STMIK Tasikmalaya
Topic 1:
Administrasi
Basis Data
Menggunakan Postgresql
Teuku Mufizar, S.Kom., M.Kom
0425038701
Administrasi Basis Data
STMIK Tasikmalaya
TUJUAN PEMBELAJARAN
TOPIK 1
Tujuan Pembelajaran
1. Mahasiswa mampu menggunakan psql pada
postgresql
4
Administrasi Basis Data
STMIK Tasikmalaya
PEMBAHASAN MATERI
TOPIK 1
1. MEMBUKA PSQL DI POSTGRESQL
• START -> ALL PROGRAMS -> POSTGRESQL 9.5 ->
SQL SHELL (PSQL)
6
2. TAMPILAN AWAL PSQL
• Berikut tampilan awal psql
7
3. CARA LOGIN PSQL
• Isi dengan data awal pada saat INSTALASI POSTGRESQL 9.5 :
 Server : localhost
 Database : postgres
 Port : 5432
 Username : postgres
 Password : 1234567
8
4. TAMPILAN KETIKA SUKSES LOGIN PSQL
9
5. MELIHAT DATABASE YANG SEDANG DIGUNAKAN / AKTIP
• Ketik : SELECT current_database();
10
6. MEMBUAT DATABASE BARU
• Ketik : CREATE DATABASE <nama database>;
• Contoh : CREATE DATABASE “Teuku.Mufizar” ;
11
7. MELIHAT SELURUH DATABASE YANG ADA DI
POSTGRESQL
• Ketik : SELECT datname FROM pg_database;
12
7. CARA BERPINDAH KE DATABASE LAIN
• Ketik : c <nama database>
• Misal kita ingin berpindah ke database baru yaitu “Teuku.Mufizar”
Ketik : c Teuku.Mufizar
13
8. CARA Menghapus Database
• Ketik : Drop Database <nama database> ;
• Misal kita ingin menghapus database “Teuku.Mufizar”
Ketik : drop database “Teuku.Mufizar ;
14
9. CARA KELUAR DARI PSQL
• Untuk Keluar dari psql Ketik : q
15
10. MEMBUAT TABEL DI PSQL
• Untuk latihan membuat tabel, perhatikan contoh berikut.
• Misalkan Anda diminta untuk membuat basis data dengan
PostgreSQL berdasarkan tabel relasional berikut:
1. TABEL KARYAWAN
2. TABEL KENDARAAN
3. TABEL MEMBER
4. TABEL SERVIS
5. TABEL DETAIL_SERVIS
6. TABEL JENIS_SERVIS
16
17
10. MEMBUAT TABEL DI PSQL
• TABEL KARYAWAN
18
Nama Kolom Tipe Data Boleh Null Primari Key Foreign Key
IdKaryawan CHAR(9) - 
Nama VARCHAR(50) -
JenisKelamin VARCHAR(10) 
Alamat VARCHAR(100) 
NoTelepon VARCHAR(20) -
TglEntri DATE 
10. MEMBUAT TABEL DI PSQL
• TABEL KENDARAAN
19
Nama Kolom Tipe Data Boleh Null Primari Key Foreign Key
PlatNomor CHAR(9) - 
Merk VARCHAR(50) -
Jenis VARCHAR(20) 
Tahun CHAR(4) 
Warna VARCHAR(20) 
IdMember CHAR(9) - Ke IdMember di
Tabel Member
10. MEMBUAT TABEL DI PSQL
• TABEL SERVIS
20
Nama Kolom Tipe Data Boleh Null Primari Key Foreign Key
IdServis SERIAL - 
Tanggal DATE -
IdKaryawan CHAR(9) - Ke IdKaryawan di
TABEL KARYAWAN
PlatNomor CHAR(9) - Ke PlatNomor di
Tabel Kendaraan
BiayaTotal INT -
TglEntri DATE -
11. MEMBUAT SCHEMA
• Agar tabel-tabel yang Anda buat tertata dengan rapi, maka Anda
perlu membuat schema yang dikhusukan untuk suatu keperluan
tertentu.
• Untuk tabel-tabel di atas, anda dapat memasukkan ke dalam
schema SERVIS.
21
11. MEMBUAT SCHEMA
• Untuk membuat schema pada PostgreSQL, format sintaks SQL yang
digunakan
22
CREATE SCHEMA nama_schema;
Contoh :
CREATE SCHEMA SERVIS;
12. MENGATUR PATH SCHEMA
• Agar anda tidak perlu mengetik ulang nama schema sebelum
membuat table atau mengeksekusi query anda dapat mengatur
search path schema dengan SQL query sebagai berikut :
23
SET search_path to nama_schema;
Contoh :
SET search_path to SERVIS;
12. CREATE TABEL
• Untuk membuat tabel pada PostgreSQL, format sintaks SQL secara
umum adalah sebagai berikut:
24
CREATE TABLE nama_schema.nama_table
(
nama_atribut1 tipe_atribut1 [NOT NULL],
nama_atribut2 tipe_atribut2 [NOT NULL],
:
PRIMARY KEY (nama_atribut1, . . .)
FOREIGN KEY (nama_atribut) REFERENCES nama_tabel_yang_direfer(
nama_atribut_yang_direfer)
[ON DELETE RESTRICT | CASCADE | SET NULL | SET DEFAULT][ON UPDATE
RESTRICT | CASCADE ]
);
12. CREATE TABEL
• Keterangan:
1. Tanda “ [ ] “ menyatakan pilihan, boleh tidak digunakan
2. Tanda “ : “ menyatakan baris-baris berikutnya serupa dengan baris
sebelumnya
3. Tanda “ | ” menyatakan beberapa pilihan yang dapat digunakan
25
12. CREATE TABEL
• Sesuai dengan format tersebut, maka SQL untuk membuat tabel
KARYAWAN adalah sebagai berikut:
26
CREATE TABLE KARYAWAN
(
IdKaryawan CHAR(9) PRIMARY KEY NOT NULL,
Nama VARCHAR(50) NOT NULL,
JenisKelamin VARCHAR(10),
Alamat VARCHAR(100),
NoTelepon VARCHAR(20) NOT NULL,
TglEntri DATE
);
12. CREATE TABEL
• Sesuai dengan format tersebut, maka SQL untuk membuat tabel
MEMBER adalah sebagai berikut:
27
CREATE TABLE MEMBER
(
IdMember CHAR(9) PRIMARY KEY NOT NULL,
Nama VARCHAR(50) NOT NULL,
JenisKelamin VARCHAR(10),
Alamat VARCHAR(100),
NoTelepon VARCHAR(20) NOT NULL,
TglEntri DATE
);
12. CREATE TABEL
• Sesuai dengan format tersebut, maka SQL untuk membuat tabel
KENDARAAN adalah sebagai berikut:
28
CREATE TABLE KENDARAAN
(
PlatNomor CHAR(9) PRIMARY KEY NOT NULL,
Merk VARCHAR(50) NOT NULL,
Jenis VARCHAR(20),
Tahun CHAR(100),
Warna VARCHAR(20) ,
IdMember CHAR(9) REFERENCES MEMBER(IdMember) ON UPDATE
CASCADE ON DELETE RESTRICT
);
10. MELIHAT TABEL PADA SCHEMA
• Untuk melihat tabel apa saja yang ada pada sebuah schema
• Ketik : d
29
10. MELIHAT STRUKTUR TABEL
• Untuk melihat suatu struktur tabel yang telah dibuat
• Ketik : d nama.tabel
30
Q & A
31

More Related Content

Similar to Postgresql (20)

Mwdb
MwdbMwdb
Mwdb
 
Pertemuan 10
Pertemuan 10Pertemuan 10
Pertemuan 10
 
Data definition language
Data  definition languageData  definition language
Data definition language
 
Laporan praktikum basis data bab ii
Laporan praktikum basis data bab iiLaporan praktikum basis data bab ii
Laporan praktikum basis data bab ii
 
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.pptfile_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
 
Praktikum basis data 2
Praktikum basis data 2Praktikum basis data 2
Praktikum basis data 2
 
Basis data 2
Basis data 2Basis data 2
Basis data 2
 
Modul%20 mysql
Modul%20 mysqlModul%20 mysql
Modul%20 mysql
 
DDL dan DML
DDL dan DMLDDL dan DML
DDL dan DML
 
Tutorial membuat form dalam netbeans
Tutorial membuat form dalam netbeansTutorial membuat form dalam netbeans
Tutorial membuat form dalam netbeans
 
ORACLE Di Virtual Box : Ringkasan Penggunaan
ORACLE Di Virtual Box : Ringkasan PenggunaanORACLE Di Virtual Box : Ringkasan Penggunaan
ORACLE Di Virtual Box : Ringkasan Penggunaan
 
Fendi dasar-mysql-menggunakan
Fendi dasar-mysql-menggunakanFendi dasar-mysql-menggunakan
Fendi dasar-mysql-menggunakan
 
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 expressPart 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
Part 3 4 - dbms pada sql server 2005 express
 
Basisdata sql
Basisdata   sqlBasisdata   sql
Basisdata sql
 
SQL database client server
SQL database client serverSQL database client server
SQL database client server
 
Pertemuan11
Pertemuan11Pertemuan11
Pertemuan11
 
Modul mysql
Modul mysqlModul mysql
Modul mysql
 
Konsep dasar sistem basis data
Konsep dasar sistem basis dataKonsep dasar sistem basis data
Konsep dasar sistem basis data
 
Konsep basis data pengantar my sql
Konsep basis data pengantar  my sqlKonsep basis data pengantar  my sql
Konsep basis data pengantar my sql
 
7 Materi Kuliah Bahasa SQL
7 Materi Kuliah Bahasa SQL7 Materi Kuliah Bahasa SQL
7 Materi Kuliah Bahasa SQL
 

Recently uploaded

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

Postgresql

  • 1. Administrasi Basis Data STMIK Tasikmalaya ADMINISTRASI BASIS DATA Teuku Mufizar, S.Kom., M.Kom
  • 2. Administrasi Basis Data STMIK Tasikmalaya Topic 1: Administrasi Basis Data Menggunakan Postgresql Teuku Mufizar, S.Kom., M.Kom 0425038701
  • 3. Administrasi Basis Data STMIK Tasikmalaya TUJUAN PEMBELAJARAN TOPIK 1
  • 4. Tujuan Pembelajaran 1. Mahasiswa mampu menggunakan psql pada postgresql 4
  • 5. Administrasi Basis Data STMIK Tasikmalaya PEMBAHASAN MATERI TOPIK 1
  • 6. 1. MEMBUKA PSQL DI POSTGRESQL • START -> ALL PROGRAMS -> POSTGRESQL 9.5 -> SQL SHELL (PSQL) 6
  • 7. 2. TAMPILAN AWAL PSQL • Berikut tampilan awal psql 7
  • 8. 3. CARA LOGIN PSQL • Isi dengan data awal pada saat INSTALASI POSTGRESQL 9.5 :  Server : localhost  Database : postgres  Port : 5432  Username : postgres  Password : 1234567 8
  • 9. 4. TAMPILAN KETIKA SUKSES LOGIN PSQL 9
  • 10. 5. MELIHAT DATABASE YANG SEDANG DIGUNAKAN / AKTIP • Ketik : SELECT current_database(); 10
  • 11. 6. MEMBUAT DATABASE BARU • Ketik : CREATE DATABASE <nama database>; • Contoh : CREATE DATABASE “Teuku.Mufizar” ; 11
  • 12. 7. MELIHAT SELURUH DATABASE YANG ADA DI POSTGRESQL • Ketik : SELECT datname FROM pg_database; 12
  • 13. 7. CARA BERPINDAH KE DATABASE LAIN • Ketik : c <nama database> • Misal kita ingin berpindah ke database baru yaitu “Teuku.Mufizar” Ketik : c Teuku.Mufizar 13
  • 14. 8. CARA Menghapus Database • Ketik : Drop Database <nama database> ; • Misal kita ingin menghapus database “Teuku.Mufizar” Ketik : drop database “Teuku.Mufizar ; 14
  • 15. 9. CARA KELUAR DARI PSQL • Untuk Keluar dari psql Ketik : q 15
  • 16. 10. MEMBUAT TABEL DI PSQL • Untuk latihan membuat tabel, perhatikan contoh berikut. • Misalkan Anda diminta untuk membuat basis data dengan PostgreSQL berdasarkan tabel relasional berikut: 1. TABEL KARYAWAN 2. TABEL KENDARAAN 3. TABEL MEMBER 4. TABEL SERVIS 5. TABEL DETAIL_SERVIS 6. TABEL JENIS_SERVIS 16
  • 17. 17
  • 18. 10. MEMBUAT TABEL DI PSQL • TABEL KARYAWAN 18 Nama Kolom Tipe Data Boleh Null Primari Key Foreign Key IdKaryawan CHAR(9) -  Nama VARCHAR(50) - JenisKelamin VARCHAR(10)  Alamat VARCHAR(100)  NoTelepon VARCHAR(20) - TglEntri DATE 
  • 19. 10. MEMBUAT TABEL DI PSQL • TABEL KENDARAAN 19 Nama Kolom Tipe Data Boleh Null Primari Key Foreign Key PlatNomor CHAR(9) -  Merk VARCHAR(50) - Jenis VARCHAR(20)  Tahun CHAR(4)  Warna VARCHAR(20)  IdMember CHAR(9) - Ke IdMember di Tabel Member
  • 20. 10. MEMBUAT TABEL DI PSQL • TABEL SERVIS 20 Nama Kolom Tipe Data Boleh Null Primari Key Foreign Key IdServis SERIAL -  Tanggal DATE - IdKaryawan CHAR(9) - Ke IdKaryawan di TABEL KARYAWAN PlatNomor CHAR(9) - Ke PlatNomor di Tabel Kendaraan BiayaTotal INT - TglEntri DATE -
  • 21. 11. MEMBUAT SCHEMA • Agar tabel-tabel yang Anda buat tertata dengan rapi, maka Anda perlu membuat schema yang dikhusukan untuk suatu keperluan tertentu. • Untuk tabel-tabel di atas, anda dapat memasukkan ke dalam schema SERVIS. 21
  • 22. 11. MEMBUAT SCHEMA • Untuk membuat schema pada PostgreSQL, format sintaks SQL yang digunakan 22 CREATE SCHEMA nama_schema; Contoh : CREATE SCHEMA SERVIS;
  • 23. 12. MENGATUR PATH SCHEMA • Agar anda tidak perlu mengetik ulang nama schema sebelum membuat table atau mengeksekusi query anda dapat mengatur search path schema dengan SQL query sebagai berikut : 23 SET search_path to nama_schema; Contoh : SET search_path to SERVIS;
  • 24. 12. CREATE TABEL • Untuk membuat tabel pada PostgreSQL, format sintaks SQL secara umum adalah sebagai berikut: 24 CREATE TABLE nama_schema.nama_table ( nama_atribut1 tipe_atribut1 [NOT NULL], nama_atribut2 tipe_atribut2 [NOT NULL], : PRIMARY KEY (nama_atribut1, . . .) FOREIGN KEY (nama_atribut) REFERENCES nama_tabel_yang_direfer( nama_atribut_yang_direfer) [ON DELETE RESTRICT | CASCADE | SET NULL | SET DEFAULT][ON UPDATE RESTRICT | CASCADE ] );
  • 25. 12. CREATE TABEL • Keterangan: 1. Tanda “ [ ] “ menyatakan pilihan, boleh tidak digunakan 2. Tanda “ : “ menyatakan baris-baris berikutnya serupa dengan baris sebelumnya 3. Tanda “ | ” menyatakan beberapa pilihan yang dapat digunakan 25
  • 26. 12. CREATE TABEL • Sesuai dengan format tersebut, maka SQL untuk membuat tabel KARYAWAN adalah sebagai berikut: 26 CREATE TABLE KARYAWAN ( IdKaryawan CHAR(9) PRIMARY KEY NOT NULL, Nama VARCHAR(50) NOT NULL, JenisKelamin VARCHAR(10), Alamat VARCHAR(100), NoTelepon VARCHAR(20) NOT NULL, TglEntri DATE );
  • 27. 12. CREATE TABEL • Sesuai dengan format tersebut, maka SQL untuk membuat tabel MEMBER adalah sebagai berikut: 27 CREATE TABLE MEMBER ( IdMember CHAR(9) PRIMARY KEY NOT NULL, Nama VARCHAR(50) NOT NULL, JenisKelamin VARCHAR(10), Alamat VARCHAR(100), NoTelepon VARCHAR(20) NOT NULL, TglEntri DATE );
  • 28. 12. CREATE TABEL • Sesuai dengan format tersebut, maka SQL untuk membuat tabel KENDARAAN adalah sebagai berikut: 28 CREATE TABLE KENDARAAN ( PlatNomor CHAR(9) PRIMARY KEY NOT NULL, Merk VARCHAR(50) NOT NULL, Jenis VARCHAR(20), Tahun CHAR(100), Warna VARCHAR(20) , IdMember CHAR(9) REFERENCES MEMBER(IdMember) ON UPDATE CASCADE ON DELETE RESTRICT );
  • 29. 10. MELIHAT TABEL PADA SCHEMA • Untuk melihat tabel apa saja yang ada pada sebuah schema • Ketik : d 29
  • 30. 10. MELIHAT STRUKTUR TABEL • Untuk melihat suatu struktur tabel yang telah dibuat • Ketik : d nama.tabel 30