SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
MATERI BAB 1 KELAS 8
HIDUP BERIMAN
Ibrani 11:1
Yakobus 2:17
2 Timotius 4:7
SULIYEM S.Th
SMPN 24 Surabaya
SMPN 21 Surabaya
SMPN 59 Surabaya
Abraham
Nuh
TUJUAN PEMBELAJARAN
 Mensyukuri dirinya dianugerahi iman kepada Yesus Kristus
 Menjelaskan makna hidup beriman dan memelihara iman
 Menceritakan bagaimana siswa dan keluarganya
memelihara iman
 Mendeskripsikan implikasi iman dan percaya dalam
kehidupan siswa berupa kesan dan pesan
PENDAHULUAN
Ibrani
 MARI KITA BACA Ibrani 11:1
 11:1 Iman adalah 1 dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan i dan bukti
dari segala sesuatu yang tidak kita lihat.
 MARI KITA BACA Ibrani 11:6
 11:6 Tetapi tanpa iman tidak mungkin orang berkenan kepada Allah. Sebab
barangsiapa berpaling kepada Allah, q ia harus percaya bahwa Allah ada 4 ,
dan bahwa Allah memberi upah kepada orang yang sungguh-sungguh mencari
Dia.
PENDAHULUAN
Ibrani
 MARI KITA BACA Ibrani 11:7-9
 11:7 Karena iman, maka Nuh dengan petunjuk Allah tentang sesuatu yang
belum kelihatan dengan taat mempersiapkan bahtera untuk
menyelamatkan keluarganya; dan karena iman itu ia menghukum dunia,
dan ia ditentukan untuk menerima kebenaran, sesuai dengan imannya.
 11:8 Karena iman Abraham taat, ketika ia dipanggil untuk berangkat ke
negeri yang akan diterimanya menjadi milik pusakanya, lalu ia berangkat
dengan tidak mengetahui tempat yang ia tujui.
 11:9 Karena iman ia diam di tanah yang dijanjikan itu seolah-olah di suatu
tanah asing dan di situ ia tinggal di kemah dengan Ishak dan Yakub, yang
turut menjadi ahli waris janji yang satu itu
PERCAYA DAN IMAN
 Iman adalah perasaan atau sikap hati yang mau menerima atau mengiyakan
sesuatu walaupun belum dilihat.
 Iman adalah perasaan atau sikap hati yang berserah dan minta tolong kepada
sesuatu yang diimani. Dalam iman ada suatu pengharapan, ada dasar, pasrah,
atau berserah kepada yang diimani atau Tuhan.
MEMELIHARA IMAN
Rasul Paulus menulis pada 2 Timotius 4:7-8
 4:7 Aku telah mengakhiri pertandingan yang baik , aku telah mencapai garis
akhir dan aku telah memelihara iman.
 4:8 Sekarang telah tersedia bagiku mahkota kebenaran yang akan
dikaruniakan kepadaku oleh Tuhan, Hakim yang adil, pada hari-Nya; tetapi
bukan hanya kepadaku, melainkan juga kepada semua orang yang merindukan
kedatangan-Nya.
Ia tidak hanya memelihara iman dengan berdoa, namun juga bersaksi
memberitakan injil kerajaan Allah, ia berani mengatakan kebenaran dan
menegur yang bersalah, ia memiliki penguasaan diri, sabar dan tabah dalam
penderitaan.
CIRI-CIRI ORANG MEMELIHARA IMAN
 Bijaksana dalam memposisikan diri ditengah krisis yang sedang dihadapi
 Tetap menghormati norma sosial masyarakat
 Menerima keterbatasannya sebagai manusia
 Terus menjaga dan membina hubungan yang akrab dengan Tuhan melalui doa
dan menjaga Alkitab
 Tetap setia apapun keadaannya
 Menerima baik buruknya peristiwa kehidupan sebagai kedaulatan Tuhan
KESIMPULAN
Bagi orang Kristen beriman berarti perpegang teguh pada keyakinan yang dimiliki
tentang Yesus Kristus sebagai Tuhan dan Juruselamat.
Dalam keyakinan itu menaruh kepercayaan dan pengharapan kepada Yesus Kristus
yang bisa menyelamatkan dari dosa.
Karena telah diselamatkan kamu harus melakukan semua perintah-Nya dalam
kehidupanmu setiap hari.
Iman membangitkan pengharapan sekaligus mendorong seseorang untuk
mewujudkan pengharapannya.
Untuk memelihara iman kita harus berdoa dan membaca alkitab.
TUHAN YESUS MEMBERKATI KAMU SEKALIAN
TUGAS MANDIRI
 Mencari tokoh-tokoh beriman dalam alkitab (ibrani 11)
 Bagaimana cara kamu memelihara iman
 Bagaimana kamu memahami arti sikap hidup beriman dan pengharapan
EVALUASI 1
 Bacalah Ibrani 11
 Dan Jelaskan memelihara iman yang dilakukan Abraham
EVALUASI 2
 Jelaskan arti memelihara iman
 Apakah kamu memahami artinya memiliki iman keoada Yesus Kristus
 Perasaan dan kesan apa yang kamu dapatkan dari pelajaran ini
EVALUASI 3
 Ceritakan bagaimana pengalamanmu dalam memelihara iman dalam
kehiduapan sehari-hari
 Apakah kamu melihat orang tuamu memelihara iman mereka, bagaimana
mereka melakukannya?

More Related Content

Similar to ImanBerserah

Pelajaran 5 - perjuangan pengembangan iman
Pelajaran 5  - perjuangan pengembangan imanPelajaran 5  - perjuangan pengembangan iman
Pelajaran 5 - perjuangan pengembangan imanKornelis Ruben
 
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptxPELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptxAnggiJoshuaPasaribu1
 
Faith now diligent continue
Faith now diligent continueFaith now diligent continue
Faith now diligent continueOtniel Wijaya
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanGlendaVaniaS
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanGlendaVaniaS
 
Hidup orang beriman.pptx
Hidup orang beriman.pptxHidup orang beriman.pptx
Hidup orang beriman.pptxronilegisman
 
Bagaimana Dipimpin Roh Kudus
Bagaimana Dipimpin Roh KudusBagaimana Dipimpin Roh Kudus
Bagaimana Dipimpin Roh KudusTegoeh Santoso
 
1. keselamatan dalam Kristus Yesus
1. keselamatan dalam Kristus Yesus1. keselamatan dalam Kristus Yesus
1. keselamatan dalam Kristus YesusChris Hukubun
 
iman dan pengaruhnya bagi kehidupan
iman dan pengaruhnya bagi kehidupaniman dan pengaruhnya bagi kehidupan
iman dan pengaruhnya bagi kehidupanUlfa Nurajizah
 
EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5
EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5
EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5Christoper Tambanua
 
Pemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di TesalonikaPemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di TesalonikaJohan Setiawan
 
Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi
Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi
Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi David Syahputra
 
Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18
Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18
Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18audhie senas
 
Berakar 2 Jaminan keselamatan.ppt
Berakar 2 Jaminan keselamatan.pptBerakar 2 Jaminan keselamatan.ppt
Berakar 2 Jaminan keselamatan.pptRiandlySaliareng
 
Bertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karuniaBertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karuniaYohanes Ratu Eda
 
Serahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptx
Serahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptxSerahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptx
Serahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptxBilly46313
 
Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)
Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)
Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)Yunus Oktavianus Pandia
 

Similar to ImanBerserah (20)

Hidup oleh iman
Hidup oleh imanHidup oleh iman
Hidup oleh iman
 
Pelajaran 5 - perjuangan pengembangan iman
Pelajaran 5  - perjuangan pengembangan imanPelajaran 5  - perjuangan pengembangan iman
Pelajaran 5 - perjuangan pengembangan iman
 
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptxPELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
 
Faith now diligent continue
Faith now diligent continueFaith now diligent continue
Faith now diligent continue
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang Beriman
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang Beriman
 
Hidup orang beriman.pptx
Hidup orang beriman.pptxHidup orang beriman.pptx
Hidup orang beriman.pptx
 
Bagaimana Dipimpin Roh Kudus
Bagaimana Dipimpin Roh KudusBagaimana Dipimpin Roh Kudus
Bagaimana Dipimpin Roh Kudus
 
1. keselamatan dalam Kristus Yesus
1. keselamatan dalam Kristus Yesus1. keselamatan dalam Kristus Yesus
1. keselamatan dalam Kristus Yesus
 
iman dan pengaruhnya bagi kehidupan
iman dan pengaruhnya bagi kehidupaniman dan pengaruhnya bagi kehidupan
iman dan pengaruhnya bagi kehidupan
 
EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5
EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5
EJW_1890_Hidup oleh Iman_rev 20.5
 
Pemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di TesalonikaPemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di Tesalonika
 
Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi
Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi
Pelajaran sekolah sabat ke 13 triwulan iv 2013 seruan dari bait suci surgawi
 
Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18
Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18
Eksposisi Kitab 2timotius 1:3-18
 
Berakar 2 Jaminan keselamatan.ppt
Berakar 2 Jaminan keselamatan.pptBerakar 2 Jaminan keselamatan.ppt
Berakar 2 Jaminan keselamatan.ppt
 
Bertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karuniaBertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karunia
 
Serahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptx
Serahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptxSerahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptx
Serahkanlah kepada Tuhan-GKI AGAPE .pptx
 
Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)
Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)
Teologi pb kelompok 5 (surat penggembalaan)
 
jurnal pb.docx
jurnal pb.docxjurnal pb.docx
jurnal pb.docx
 
jurnal pb.docx
jurnal pb.docxjurnal pb.docx
jurnal pb.docx
 

Recently uploaded

Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 

Recently uploaded (20)

Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 

ImanBerserah

  • 1. MATERI BAB 1 KELAS 8 HIDUP BERIMAN Ibrani 11:1 Yakobus 2:17 2 Timotius 4:7 SULIYEM S.Th SMPN 24 Surabaya SMPN 21 Surabaya SMPN 59 Surabaya
  • 3. Nuh
  • 4. TUJUAN PEMBELAJARAN  Mensyukuri dirinya dianugerahi iman kepada Yesus Kristus  Menjelaskan makna hidup beriman dan memelihara iman  Menceritakan bagaimana siswa dan keluarganya memelihara iman  Mendeskripsikan implikasi iman dan percaya dalam kehidupan siswa berupa kesan dan pesan
  • 5. PENDAHULUAN Ibrani  MARI KITA BACA Ibrani 11:1  11:1 Iman adalah 1 dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan i dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita lihat.  MARI KITA BACA Ibrani 11:6  11:6 Tetapi tanpa iman tidak mungkin orang berkenan kepada Allah. Sebab barangsiapa berpaling kepada Allah, q ia harus percaya bahwa Allah ada 4 , dan bahwa Allah memberi upah kepada orang yang sungguh-sungguh mencari Dia.
  • 6. PENDAHULUAN Ibrani  MARI KITA BACA Ibrani 11:7-9  11:7 Karena iman, maka Nuh dengan petunjuk Allah tentang sesuatu yang belum kelihatan dengan taat mempersiapkan bahtera untuk menyelamatkan keluarganya; dan karena iman itu ia menghukum dunia, dan ia ditentukan untuk menerima kebenaran, sesuai dengan imannya.  11:8 Karena iman Abraham taat, ketika ia dipanggil untuk berangkat ke negeri yang akan diterimanya menjadi milik pusakanya, lalu ia berangkat dengan tidak mengetahui tempat yang ia tujui.  11:9 Karena iman ia diam di tanah yang dijanjikan itu seolah-olah di suatu tanah asing dan di situ ia tinggal di kemah dengan Ishak dan Yakub, yang turut menjadi ahli waris janji yang satu itu
  • 7. PERCAYA DAN IMAN  Iman adalah perasaan atau sikap hati yang mau menerima atau mengiyakan sesuatu walaupun belum dilihat.  Iman adalah perasaan atau sikap hati yang berserah dan minta tolong kepada sesuatu yang diimani. Dalam iman ada suatu pengharapan, ada dasar, pasrah, atau berserah kepada yang diimani atau Tuhan.
  • 8. MEMELIHARA IMAN Rasul Paulus menulis pada 2 Timotius 4:7-8  4:7 Aku telah mengakhiri pertandingan yang baik , aku telah mencapai garis akhir dan aku telah memelihara iman.  4:8 Sekarang telah tersedia bagiku mahkota kebenaran yang akan dikaruniakan kepadaku oleh Tuhan, Hakim yang adil, pada hari-Nya; tetapi bukan hanya kepadaku, melainkan juga kepada semua orang yang merindukan kedatangan-Nya. Ia tidak hanya memelihara iman dengan berdoa, namun juga bersaksi memberitakan injil kerajaan Allah, ia berani mengatakan kebenaran dan menegur yang bersalah, ia memiliki penguasaan diri, sabar dan tabah dalam penderitaan.
  • 9. CIRI-CIRI ORANG MEMELIHARA IMAN  Bijaksana dalam memposisikan diri ditengah krisis yang sedang dihadapi  Tetap menghormati norma sosial masyarakat  Menerima keterbatasannya sebagai manusia  Terus menjaga dan membina hubungan yang akrab dengan Tuhan melalui doa dan menjaga Alkitab  Tetap setia apapun keadaannya  Menerima baik buruknya peristiwa kehidupan sebagai kedaulatan Tuhan
  • 10. KESIMPULAN Bagi orang Kristen beriman berarti perpegang teguh pada keyakinan yang dimiliki tentang Yesus Kristus sebagai Tuhan dan Juruselamat. Dalam keyakinan itu menaruh kepercayaan dan pengharapan kepada Yesus Kristus yang bisa menyelamatkan dari dosa. Karena telah diselamatkan kamu harus melakukan semua perintah-Nya dalam kehidupanmu setiap hari. Iman membangitkan pengharapan sekaligus mendorong seseorang untuk mewujudkan pengharapannya. Untuk memelihara iman kita harus berdoa dan membaca alkitab.
  • 11. TUHAN YESUS MEMBERKATI KAMU SEKALIAN
  • 12. TUGAS MANDIRI  Mencari tokoh-tokoh beriman dalam alkitab (ibrani 11)  Bagaimana cara kamu memelihara iman  Bagaimana kamu memahami arti sikap hidup beriman dan pengharapan
  • 13. EVALUASI 1  Bacalah Ibrani 11  Dan Jelaskan memelihara iman yang dilakukan Abraham
  • 14. EVALUASI 2  Jelaskan arti memelihara iman  Apakah kamu memahami artinya memiliki iman keoada Yesus Kristus  Perasaan dan kesan apa yang kamu dapatkan dari pelajaran ini
  • 15. EVALUASI 3  Ceritakan bagaimana pengalamanmu dalam memelihara iman dalam kehiduapan sehari-hari  Apakah kamu melihat orang tuamu memelihara iman mereka, bagaimana mereka melakukannya?