SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Relationship Marketing 
Some Reflections on the State of the Art of 
the Relational Concept 
Oleh : 
NOVITA 
VERDINA 
ASMI 
MONICA 
RISGIYANTI 
FARIN 
DHENI DWI
Pendahuluan 
Dalam jurnal ini terdapat dua tujuan yang ingin dicapai 
yaitu : 
1. Pandangan temuan utama dalam fase pertama di 
perkembangan teori relationship marketing. 
2. Menyoroti isu-isu dan pertanyaan-pertanyaan yang 
mempunyai peran utama dalam pengembangan teori 
yang sedang terjadi sekarang ini.
Temuan-temuan penting 
Konsep relationship marketing dibangun berdasarkan 
tiga perbedaan yaitu : 
1. Perspektif hubungan perilaku 
2. Network theory 
3. New institutional economics approach
Kunci perbedaan antara konsep relationship 
marketing dan pemasaran transaksional 
Kriteria Relationship marketing Pemasaran 
transaksional 
Objek utama Hubungan Transaksi tunggal 
Pendekatan umum Hubungan interaksi Hubungan aksi/tindakan 
Perspektif Dinamis evolusioner Statis 
Orientasi dasar Orientasi implementasi Orientasi keputusan 
Jangka panjang vs 
jangka pendek 
Umumnya perspektif 
jangka panjang 
Umumnya perspektif 
jangka pendek
Variabel Kunci untuk Kesuskesan Suatu 
Hubungan 
• Kepuasan pelanggan 
merupakan pemahaman emosional / reaksi pelanggan 
dalam merasakan perbedaan antara penilaian kinerja 
dan harapan. 
• Kepercayaan 
akan muncul jika pelanggan percaya pada penyedia 
layanan yang handal dan melayani dengan sepenuh 
hati. 
• Komitmen 
dapat digambarkan dengan orientasi pelanggan.
Beberapa Instrument Marketing 
Relationship 
• Produk / jasa 
produk harus selalu aktif menyesuaikan keinginan pelanggan. 
• Komunikasi 
Pelanggan selalu ingin komunikasi dengan penyedia layanan baik 
untuk menyampaikan kepuasannya atau komplain. 
• Harga 
Orientasi harga yang berkelanjutan, berpusat pada strategi 
pembedaan harga. 
• Distribusi 
dalam konsep Relationship Marketing adalah semakin dekat 
dengan pelanggan 
• Integrative instruments 
menggabungkan beberapa element dari instrument yang ada
Relationship Marketing adalah Dinamis, 
tidak Statis 
Lima fase dalam model pemasaran yang dinamis adalah : 
• Awareness 
• Exploration 
• Expansion 
• Commitment 
• Dissolution
   Objek Referensi Pelanggan 
• Pekerja atau karyawan 
• Perusahaan dan cabangnya 
• Produk atau jenis barangnya 
Penelitian relationship marketing mendatang diharuskan 
untuk memberi perhatian lebih pada perbedaan atau 
kesamaan yang timbul dari pilihan referensi pelanggan.
Relationship Marketing Internasional 
Ada beberapa tantangan yang ada dalam hubungan 
pemasaran internasional, yaitu: 
• Budaya 
• Hubungan lintas nasional. Contoh hubungan dimana 
pelanggan dan produsen berada di negara yang 
berbeda.
Perspektif Pelanggan tentang Relationship 
Marketing 
 Perusahaan hendaknya tidak hanya memperhatikan 
perspektif pemasok melainkan juga memperhatikan 
kerelaan dari pelanggan untuk bertahan menjadi partner 
perusahaan,
Penggunaan Teknologi Informasi dan 
Komunikasi dalam Relationship Marketing 
1. Menciptakan nilai pelanggan melalui produk dan layanan 
satu per satu yang hanya dapat dilakukan dengan 
bantuan database pelanggan. 
2. Dapat menjelaskan tentang pengaruh adanya alamat 
web perusahaan dengan kebiasaan pelanggan.
Strategi Pengalokasian Sumber Daya 
• Pertama, relationship marketing dapat berinvestasi pada 
pelayanan. 
• Kedua, investasi pada pelanggan. 
• Ketiga, investasi dapat difokuskan pada desain produk.
Implementasi Relationship Marketing 
 Implementasi mengacu pada adaptasi dan modifikasi 
nilai dasar perusahaan, strategi, struktur dan system 
penghargaan sesuai dengan axionms dasar hubungan 
pemasaran. 
Beberapa tantangan penelitian mada depan dapat 
diidentifikasi dalam hasil implementasi hubungan 
pemasaran. Tantangan ini termasuk : 
1. Dimensi normative manajemen 
2. Dimensi strategi dari manajemen 
3. Dimensi organisasi manajemen
Mendapatkan kembali pelanggan yang 
hilang 
 Manajemen perolehan kembali (regain management), 
didefinisikan oleh Stauss and Friege (1999) meliputi 
perencanaan, realisasi, dan kontrol dari semua proses 
dimana perusahaan fokus untuk mendapatkan kembali 
pelanggan baik yang memberikan pemberitahuan untuk 
mengakhiri hubungan bisnis atau yang hubungan 
bisnisnya telah berakhir.
Usaha untuk "memperpanjang" dalam 
konsep relationship marketing: 
 Harus ada identifikasi dari keputusan keluarnya 
pelangggan dan tindakan dalam rangka mendapatkan 
kembali konsumen yang hilang. 
 Keberhasilan strategi mendapatkan kembali pelanggan 
yang hilang tergantung pada pemahaman alasan 
keputusan konsumen untuk mengakhiri hubungan 
dengan perusahaan. 
 Jika pelanggan diberi insentif untuk kembali menjalin 
hubungan bisnis, maka hal ini menyebabkan strategi 
perilaku pelanggan (strategic customer behaviour). 
 Kegiatan yang diarahkan untuk mendapatkan kembali 
konsumen yang hilang harus seperti tindakan 
relationship marketing lainnya.
KESIMPULAN 
 Bab ini memberikan pandangan mengenai tantangan-tantangan 
masa depan dengan wajah paradigma 
relasional, diharapkan akan memberikan beberapa 
petunjuk untuk pekerjaan teoritis yang sedang 
berlangsung di bidang relationship marketing dan juga 
merangsang penelitian baru. tantangan ini mencakup 
aspek-aspek yang muncul dari relationship marketing 
yang kita rasa telah diabaikan dalam diskusi akademis 
dan praktis masa lalu .
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Judianto Nugroho
 
komunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasarkomunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasar
suryawinata
 

What's hot (20)

Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
 
Strategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan HargaStrategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan Harga
 
4.menganalisis pasar konsumen
4.menganalisis pasar konsumen4.menganalisis pasar konsumen
4.menganalisis pasar konsumen
 
Manajemen Hubungan Pelanggan
Manajemen Hubungan PelangganManajemen Hubungan Pelanggan
Manajemen Hubungan Pelanggan
 
Presentasi manajemen pemasaran bab 1
Presentasi manajemen pemasaran   bab 1Presentasi manajemen pemasaran   bab 1
Presentasi manajemen pemasaran bab 1
 
Membangun hubungan dengan pelanggan
Membangun hubungan dengan pelangganMembangun hubungan dengan pelanggan
Membangun hubungan dengan pelanggan
 
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media SosialStrategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
 
Strategi merek
Strategi merekStrategi merek
Strategi merek
 
Customer Relationship Management PPT
Customer Relationship Management PPTCustomer Relationship Management PPT
Customer Relationship Management PPT
 
Segmenting, tergeting dan positioning 2011
Segmenting, tergeting dan positioning 2011Segmenting, tergeting dan positioning 2011
Segmenting, tergeting dan positioning 2011
 
Marketing Plan Lengkap "PT.Unilever"
Marketing Plan Lengkap "PT.Unilever"Marketing Plan Lengkap "PT.Unilever"
Marketing Plan Lengkap "PT.Unilever"
 
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian KonsumenPasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen
 
komunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasarkomunikasi pemasaran dasar
komunikasi pemasaran dasar
 
SALURAN PEMASARAN DAN MANAJEMEN RANTAI PASOKAN
SALURAN PEMASARAN DAN MANAJEMEN RANTAI PASOKANSALURAN PEMASARAN DAN MANAJEMEN RANTAI PASOKAN
SALURAN PEMASARAN DAN MANAJEMEN RANTAI PASOKAN
 
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas PelangganBab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
Bab V Menciptakan Nilai, Kepuasan, dan Loyalitas Pelanggan
 
Pengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaran
Pengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaranPengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaran
Pengertian,ruang lingkup dan konsep pemasaran
 
Makalah digital marketing
Makalah digital marketingMakalah digital marketing
Makalah digital marketing
 
Bab 3 pengenalan terhadap afeksi dan kognisi
Bab 3 pengenalan terhadap afeksi dan kognisiBab 3 pengenalan terhadap afeksi dan kognisi
Bab 3 pengenalan terhadap afeksi dan kognisi
 
Pelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKMPelatihan digital marketing untuk UKM
Pelatihan digital marketing untuk UKM
 
Materi Pelatihan tentang Digital Marketing dan Social Media Marketing
Materi Pelatihan tentang Digital Marketing dan Social Media MarketingMateri Pelatihan tentang Digital Marketing dan Social Media Marketing
Materi Pelatihan tentang Digital Marketing dan Social Media Marketing
 

Viewers also liked

Evaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah Sakit
Evaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah SakitEvaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah Sakit
Evaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah Sakit
Nasiatul Salim
 
Relationship marketing
Relationship marketingRelationship marketing
Relationship marketing
nuk Idianuj
 
Relationship marketing
Relationship marketingRelationship marketing
Relationship marketing
Kira_Lio
 
Vendite Elementi Pratici
Vendite   Elementi PraticiVendite   Elementi Pratici
Vendite Elementi Pratici
guest2c539f
 
1st European Career Days Media Summary
1st European Career Days Media Summary1st European Career Days Media Summary
1st European Career Days Media Summary
fairsolutions
 
Apple, iTunes and the Network Economy
Apple, iTunes and the Network EconomyApple, iTunes and the Network Economy
Apple, iTunes and the Network Economy
Rhys Moult
 
Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011
Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011
Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011
William Kritsonis
 

Viewers also liked (20)

Fotografia no celular - Melhores práticas
Fotografia no celular - Melhores práticasFotografia no celular - Melhores práticas
Fotografia no celular - Melhores práticas
 
Evaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah Sakit
Evaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah SakitEvaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah Sakit
Evaluasi Relationship Marketing pada pelayanan Skin care di Rumah Sakit
 
Relationship marketing
Relationship marketingRelationship marketing
Relationship marketing
 
Relationship marketing
Relationship marketingRelationship marketing
Relationship marketing
 
Franz & Dr. William Allan Kritsonis, www.nationalforum.com
Franz & Dr. William Allan Kritsonis, www.nationalforum.comFranz & Dr. William Allan Kritsonis, www.nationalforum.com
Franz & Dr. William Allan Kritsonis, www.nationalforum.com
 
Jornada 5
Jornada 5Jornada 5
Jornada 5
 
Get the most out of your LinkedIn Profile for Digital Enterprise Program
Get the most out of your LinkedIn Profile for Digital Enterprise ProgramGet the most out of your LinkedIn Profile for Digital Enterprise Program
Get the most out of your LinkedIn Profile for Digital Enterprise Program
 
Protocolo 9
Protocolo 9Protocolo 9
Protocolo 9
 
Melvilleintermediate
MelvilleintermediateMelvilleintermediate
Melvilleintermediate
 
Vendite Elementi Pratici
Vendite   Elementi PraticiVendite   Elementi Pratici
Vendite Elementi Pratici
 
Andrew Timeline
Andrew TimelineAndrew Timeline
Andrew Timeline
 
Melville Intermediate Promotion
Melville Intermediate PromotionMelville Intermediate Promotion
Melville Intermediate Promotion
 
J81142 d7 educational psychology & administration
J81142 d7 educational psychology & administrationJ81142 d7 educational psychology & administration
J81142 d7 educational psychology & administration
 
1st European Career Days Media Summary
1st European Career Days Media Summary1st European Career Days Media Summary
1st European Career Days Media Summary
 
Apple, iTunes and the Network Economy
Apple, iTunes and the Network EconomyApple, iTunes and the Network Economy
Apple, iTunes and the Network Economy
 
Stage Challenge Promo
Stage Challenge PromoStage Challenge Promo
Stage Challenge Promo
 
Asean Issue Paper
Asean Issue PaperAsean Issue Paper
Asean Issue Paper
 
Gitmo
GitmoGitmo
Gitmo
 
Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011
Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011
Lunenburg, fred c advances in technology ijdaid v14 n1 2011
 
El proyecto LEARN y la gestión de datos de investigación: Avances y desafíos ...
El proyecto LEARN y la gestión de datos de investigación: Avances y desafíos ...El proyecto LEARN y la gestión de datos de investigación: Avances y desafíos ...
El proyecto LEARN y la gestión de datos de investigación: Avances y desafíos ...
 

Similar to Relationship marketing

Brand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business MarketingBrand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business Marketing
sulhanpolisma
 
9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...
9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...
9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...
Agus Daman
 
9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...
9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...
9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...
Yasmin Al-Hakim
 

Similar to Relationship marketing (20)

M6 - STP.pptx
M6 - STP.pptxM6 - STP.pptx
M6 - STP.pptx
 
Materi Kuliah Pemasaran Stratejik smt 3.
Materi Kuliah Pemasaran Stratejik smt 3.Materi Kuliah Pemasaran Stratejik smt 3.
Materi Kuliah Pemasaran Stratejik smt 3.
 
9, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Canvas Business Model, ...
9, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Canvas Business Model, ...9, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Canvas Business Model, ...
9, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Canvas Business Model, ...
 
15, sm, adrianto, hapzi ali, review tema ix xiv, universtitas mercu buana, ...
15, sm, adrianto, hapzi ali, review tema ix   xiv, universtitas mercu buana, ...15, sm, adrianto, hapzi ali, review tema ix   xiv, universtitas mercu buana, ...
15, sm, adrianto, hapzi ali, review tema ix xiv, universtitas mercu buana, ...
 
Perilaku Konsumen dan Marketing
Perilaku Konsumen dan MarketingPerilaku Konsumen dan Marketing
Perilaku Konsumen dan Marketing
 
Brand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business MarketingBrand Story Management untuk Business Marketing
Brand Story Management untuk Business Marketing
 
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi dalam pelaksanaanny...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi dalam pelaksanaanny...Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi dalam pelaksanaanny...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi dalam pelaksanaanny...
 
Pemasaran
PemasaranPemasaran
Pemasaran
 
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranMarketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
MANAJEMEN PEMASARAN - Silabus
MANAJEMEN PEMASARAN - SilabusMANAJEMEN PEMASARAN - Silabus
MANAJEMEN PEMASARAN - Silabus
 
Ratna Priatiningsih, Prof Dr Hapzi MM, Informasi Dalam Pelaksanannya, Univers...
Ratna Priatiningsih, Prof Dr Hapzi MM, Informasi Dalam Pelaksanannya, Univers...Ratna Priatiningsih, Prof Dr Hapzi MM, Informasi Dalam Pelaksanannya, Univers...
Ratna Priatiningsih, Prof Dr Hapzi MM, Informasi Dalam Pelaksanannya, Univers...
 
Promotion
PromotionPromotion
Promotion
 
9, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, canvas business model, diversification and...
9, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, canvas business model, diversification and...9, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, canvas business model, diversification and...
9, sm, marlia yusdarti, hapzi ali, canvas business model, diversification and...
 
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
9, sm, maswanih, hafzi ali, canvas business model, diversification and balanc...
 
9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...
9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...
9, sm, agus daman, hapzi ali, canvas business model, diversification and bala...
 
Manajemen Pemasaran Holistik - Manajemen Bisnis (Materi Ajar)
Manajemen Pemasaran Holistik - Manajemen Bisnis (Materi Ajar)Manajemen Pemasaran Holistik - Manajemen Bisnis (Materi Ajar)
Manajemen Pemasaran Holistik - Manajemen Bisnis (Materi Ajar)
 
9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...
9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...
9. SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Informasi Dalam Pelaksanaanya, Universita...
 
Canvas business model
Canvas business modelCanvas business model
Canvas business model
 
Corporate-Public Relatioin-Pertemuan-3.pptx
Corporate-Public Relatioin-Pertemuan-3.pptxCorporate-Public Relatioin-Pertemuan-3.pptx
Corporate-Public Relatioin-Pertemuan-3.pptx
 
Strategi Pemasaran.pptx
Strategi Pemasaran.pptxStrategi Pemasaran.pptx
Strategi Pemasaran.pptx
 

Relationship marketing

  • 1. Relationship Marketing Some Reflections on the State of the Art of the Relational Concept Oleh : NOVITA VERDINA ASMI MONICA RISGIYANTI FARIN DHENI DWI
  • 2. Pendahuluan Dalam jurnal ini terdapat dua tujuan yang ingin dicapai yaitu : 1. Pandangan temuan utama dalam fase pertama di perkembangan teori relationship marketing. 2. Menyoroti isu-isu dan pertanyaan-pertanyaan yang mempunyai peran utama dalam pengembangan teori yang sedang terjadi sekarang ini.
  • 3. Temuan-temuan penting Konsep relationship marketing dibangun berdasarkan tiga perbedaan yaitu : 1. Perspektif hubungan perilaku 2. Network theory 3. New institutional economics approach
  • 4. Kunci perbedaan antara konsep relationship marketing dan pemasaran transaksional Kriteria Relationship marketing Pemasaran transaksional Objek utama Hubungan Transaksi tunggal Pendekatan umum Hubungan interaksi Hubungan aksi/tindakan Perspektif Dinamis evolusioner Statis Orientasi dasar Orientasi implementasi Orientasi keputusan Jangka panjang vs jangka pendek Umumnya perspektif jangka panjang Umumnya perspektif jangka pendek
  • 5. Variabel Kunci untuk Kesuskesan Suatu Hubungan • Kepuasan pelanggan merupakan pemahaman emosional / reaksi pelanggan dalam merasakan perbedaan antara penilaian kinerja dan harapan. • Kepercayaan akan muncul jika pelanggan percaya pada penyedia layanan yang handal dan melayani dengan sepenuh hati. • Komitmen dapat digambarkan dengan orientasi pelanggan.
  • 6. Beberapa Instrument Marketing Relationship • Produk / jasa produk harus selalu aktif menyesuaikan keinginan pelanggan. • Komunikasi Pelanggan selalu ingin komunikasi dengan penyedia layanan baik untuk menyampaikan kepuasannya atau komplain. • Harga Orientasi harga yang berkelanjutan, berpusat pada strategi pembedaan harga. • Distribusi dalam konsep Relationship Marketing adalah semakin dekat dengan pelanggan • Integrative instruments menggabungkan beberapa element dari instrument yang ada
  • 7. Relationship Marketing adalah Dinamis, tidak Statis Lima fase dalam model pemasaran yang dinamis adalah : • Awareness • Exploration • Expansion • Commitment • Dissolution
  • 8.    Objek Referensi Pelanggan • Pekerja atau karyawan • Perusahaan dan cabangnya • Produk atau jenis barangnya Penelitian relationship marketing mendatang diharuskan untuk memberi perhatian lebih pada perbedaan atau kesamaan yang timbul dari pilihan referensi pelanggan.
  • 9. Relationship Marketing Internasional Ada beberapa tantangan yang ada dalam hubungan pemasaran internasional, yaitu: • Budaya • Hubungan lintas nasional. Contoh hubungan dimana pelanggan dan produsen berada di negara yang berbeda.
  • 10. Perspektif Pelanggan tentang Relationship Marketing  Perusahaan hendaknya tidak hanya memperhatikan perspektif pemasok melainkan juga memperhatikan kerelaan dari pelanggan untuk bertahan menjadi partner perusahaan,
  • 11. Penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Relationship Marketing 1. Menciptakan nilai pelanggan melalui produk dan layanan satu per satu yang hanya dapat dilakukan dengan bantuan database pelanggan. 2. Dapat menjelaskan tentang pengaruh adanya alamat web perusahaan dengan kebiasaan pelanggan.
  • 12. Strategi Pengalokasian Sumber Daya • Pertama, relationship marketing dapat berinvestasi pada pelayanan. • Kedua, investasi pada pelanggan. • Ketiga, investasi dapat difokuskan pada desain produk.
  • 13. Implementasi Relationship Marketing  Implementasi mengacu pada adaptasi dan modifikasi nilai dasar perusahaan, strategi, struktur dan system penghargaan sesuai dengan axionms dasar hubungan pemasaran. Beberapa tantangan penelitian mada depan dapat diidentifikasi dalam hasil implementasi hubungan pemasaran. Tantangan ini termasuk : 1. Dimensi normative manajemen 2. Dimensi strategi dari manajemen 3. Dimensi organisasi manajemen
  • 14. Mendapatkan kembali pelanggan yang hilang  Manajemen perolehan kembali (regain management), didefinisikan oleh Stauss and Friege (1999) meliputi perencanaan, realisasi, dan kontrol dari semua proses dimana perusahaan fokus untuk mendapatkan kembali pelanggan baik yang memberikan pemberitahuan untuk mengakhiri hubungan bisnis atau yang hubungan bisnisnya telah berakhir.
  • 15. Usaha untuk "memperpanjang" dalam konsep relationship marketing:  Harus ada identifikasi dari keputusan keluarnya pelangggan dan tindakan dalam rangka mendapatkan kembali konsumen yang hilang.  Keberhasilan strategi mendapatkan kembali pelanggan yang hilang tergantung pada pemahaman alasan keputusan konsumen untuk mengakhiri hubungan dengan perusahaan.  Jika pelanggan diberi insentif untuk kembali menjalin hubungan bisnis, maka hal ini menyebabkan strategi perilaku pelanggan (strategic customer behaviour).  Kegiatan yang diarahkan untuk mendapatkan kembali konsumen yang hilang harus seperti tindakan relationship marketing lainnya.
  • 16. KESIMPULAN  Bab ini memberikan pandangan mengenai tantangan-tantangan masa depan dengan wajah paradigma relasional, diharapkan akan memberikan beberapa petunjuk untuk pekerjaan teoritis yang sedang berlangsung di bidang relationship marketing dan juga merangsang penelitian baru. tantangan ini mencakup aspek-aspek yang muncul dari relationship marketing yang kita rasa telah diabaikan dalam diskusi akademis dan praktis masa lalu .