SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
KLASIFIKASI
PERTANIAN,PETANI,DAN
KLASIFIKASI PERTANIAN
YANG BUKAN TANAMAN
A.Klasifikasi Pertanian dan Petani
a.1.klasifikasi pertanian
Belum ada klasifikasi pertanian yang baku sampai
saat ini.Pertanian sering digolongkan menurut
keperluan tertentu.namun demikian dapat digolongkan
dalam 9 macam yaitu:
1. Pertanian dalam arti sempit dan luas.
Pertanian dalam arti sempit adalah bercocok tanam, jadi hanya
kegiatan usaha tanaman. Dalam arti luas pertanian meliputi bercocok
tanam, kehutanan, perikanan dan peternakan.
2. Pertanian Rakyat dan Perkebunan,
Perbedaan pertanian rakyat dengan perkebunan terutama
terletak dalam luas areal dan manajemennya. Pertanian rakyat termasuk
perkebunan rakyat dalam areal lebih sempit dan manajemen sederhana.
3. Pertanian Tanaman Makanan dan Perdagangan,
Penggolongan ini cukup lemah, sebagai contoh tanaman padi
adalah bahan untuk makanan, tetapi juga dapat diperdagangkan. Dalam
kehidupan praktis yang dimaksud dengan tanaman perdagangan secara
umum komoditinya bukan untuk sebagai bahan makanan. Tanaman
Makanan terdiri atas: Tanaman Serealia, Kacangan dan Umbian.
4. Pertanian Hortikultur dan non-Hortikultur.
Hortikultur terdiri dari buah-buahan,sayur-sayuran dan bunga-bungaan.
Hasil hortikultur pada umumnya mempunyai sifat mudah busuk/rusak
(perishable) dan bermuatan besar (bulky = volumeneous). Sering disebut bahwa
sifat seluruh hasil pertanian adalah perishable dan bulky, pada hal hasil pertanian
non-hortikultur tidak mudah rusak dan tidak bulky seperti cengkeh, jagung, padi,
lada dan lainnya. Karena itu hati-hati dalam menggeneralisasi sifat-sifat
pertanian. Di Indonesia tanaman kentang termasuk tanaman hortikultura, tetapi
di Eropah, misalnya di Belanda termasuk tanaman makanan.
5. Pertanian Tanaman Semusim dan Tanaman Keras
Tanaman semusim sering disebut tanaman muda atau tanaman tahunan
atau annual crop. Contoh annual crop adalah padi, jagung, pisang, cabe, kentang,
kacangan, dan sebagainya. Tanaman semusim ini dapat dibagi dua yaitu:
1. Sekali tanam sekali panen seperti padi, jagung.
2. Sekali tanam beberapa kali panen seperti cabe, tomat arcis, buncis dan
sebagainya.
Tanaman Keras atau perenial crop adalah tanaman yang berumur panjang dan
dapat berbuah atau panen berkali-kali. Contohnya: karet, kelapa sawit,
coklat,duren, mangga, asam gelugur, duku dan sebagainya
6. Pertanian Subsisten dan Perusahaan
Pertanian subsisten adalah perta-nian yang seluruh hasilnya digunakan
atau dikonsumsi sendiri oleh pro-dusennya. Contoh: padi, jagung, ternak ayam
yang dipelihara bertujuan untuk konsumsi sendiri, tidak ada maksud untuk
dijual ke pasar. Pertanian subsisten secara murni pada saat ini dapat dikatakan
sudah langka, hanya terdapat di daerah-daerah yang terisolasi seperti di Nias.
Kalau hasil perta-nian itu hanya cukup untuk dimakan maka disebut
subsistence level of living, dan kondisi ini sama dengan petani miskin.
Pertanian perusahaan atau commercial adalah pertanian yang hasilnya
bertujuan dijual ke pasar. Bukan harus semua hasil padi seorang petani dijual
ke pasar, boleh saja sebagian dikonsumsi sendiri dan sebagian dijual. Hasil
tanaman karet pada umumumnya seluruhnya dijual ke pasar.
7. Pertanian Generatif dan Ekstraktif
Pertanian generatif adalah pertanian yang telah dilakukan di dalamnya
pemeliharaan/perlakuan pada proses produksinya.Petani terlibat dalam
pemupukan, dalam pembrantasan hama/penyakit, dalam pemilihan
benih/bibit. Pertanian ekstraktif (sammel- wirtshaft) adalah usaha pertanian
yang hanya mengumpulkan hasil, misal-nya pengambilan rotan di hutan,
penebangan kayu hutan, pengambilan gubal gaharu di hutan, penangkapan
ikan di laut. Bila rotan atau gaharu sudah dibudidayakan maka dia berubah
menjadi pertanian generafif.
8. Pertanian Lahan Sawah dan Lahan Kering
lahan sawah adalah lahan yang pada saat-saat tertentu digenangi air
untuk ditanami, kalau terus-menerus tergenang air disebut kolam atau
tambak. Berdasarkan sumber airnya sawah dibagi menjadi:
1. Sawah irigasi (teknis dan setengah teknis),tadah hujan, rawa,dan
sebagainya. Pengaliran/pemberian air ke lahan sawah disebut
irigasi,pembuangan air keluar dari sawah disebut drainasi.
2. Lahan kering adalah lahan yang senantiasa diusahakan kering, lahan
kering sering disebut lahan darat, tegalan, huma atau ladang. Usaha-usaha
perkebunan pada umumnya terdapat di lahan kering.
9. Pertanian Modern dan Tradisionil
pertanian intensif dan ekstensif berkonotasi terhadap jumlah nilai input
per hektar, pertanian modern dan tradiosionil berkonotasi ter-hadap tingkat
penggunaan teknologi. Pertanian modern menggunakan teknologi lebih tinggi
daripada pertanian tradisionil. Pertanian modern banyak menggunakan
mesin-mesin, sedikit memakai tenaga manual.
a.2.klasifikasi petani
Seperti halnya dengan klasifikasi pertanian,
klasifikasi petani juga belum ada yang lengkap
atau baku. Pada umumnya kebijakan dari pemerintah
hanya melihat pertanian bukan melihat
petaninya.Sektor pertanian dapat dibangun secara
tangguh tetapi petaninya banyak yang
terceceran.Petani itu adalah orang atau manusia yang
melakukan pekerjaan tani.
Petani dapat diklasifikasikan menurut klasisikasi pertanian Menurut
klasifikasi pertanian dapat disebutkan:
1. Petani tradisionil atau petani modern.
2. Petani sawah atau petani darat.
3. Petani spesialisasi atau petani diversifikasi.
Namun ada juganklasifikasi petani menurut status sosial ekonominya di
perdesaan, yang dapat disebutkan sebagai berikut:
1. Petani tanpa lahan dan modal. Petani ini paling miskin, paling rentan, dia
hanya memiliki tenaga kerja. Contohnya buruh-buruh, petani yang baru kena
PHK dari perkotaan, petani yang dirundung malang sepanjang tahun, petani
yang kena penggusuran dan sebagainya.
2. Petani punya lahan sempit tanpa modal. Petani ini hanya memiliki lahan
tempat berdiri rumah/gubuknya. Dia tidak dapat mengusahakan tanaman
secara memadai, mungkin dapat memelihara ayam/bebek sebanyak 10-15
ekor.
3. Petani punya lahan sedang tanpa modal. Petani ini masih
rendah produksinya karena tanpa modal dia susah
berusaha- tani karena tak ada modal. Petani semacam ini
dapat dikembangkan dengan memberikan bantuan modal
dan
penyuluhan.
4. Petani punya lahan cukup/luas dan modal cukup/besar.
Hanya jenis petani ini yang membutuhkan penyuluhan
atau diberikan inovasi baru untuk mengembangkan
usahataninya.
B.Klasifikasi Pertanian Bukan
Tanaman
1. Peternakan
Menurut Undang-Undang nomor 6 tahun 1967 tentang ketentuan-
ketentuan pokok peternakan dijelaskan beberapa istilah sebagai berikut:
*Hewan adalah semua binatang yang hidup di darat, baik yang dipelihara atau
yang masih liar.
*Hewan pelihara adalah hewan yang cara hidupnya sebagian diten-tukan oleh
manusia untuk maksud tertentu.
*Ternak adalah hewan pelihara yang tempatnya,
reproduksinya,pemeliharaannya dan hasilnya telah dikelola oleh manusia.
Berdasarkan golongan hewan, ternak dibagi menjadi:
1. Ternak besar yaitu lembu/sapi, kerbau dan kuda.
2. Ternak kecil yaitu kambing, biri-biri dan babi.
3. Ternak unggas yaitu ayam, bebek, angsa.
.
2. Perikanan
Berdasarkan tempat ekosistemnya perikanan dapat dibagi menjadi:
1. Perikanan laut, bersifat ektraktif.
2. Perikanan darat di air tawar, bersifat budi daya.
Berdasarkan output perikanan dapat dibagi menjadi:
1. Golongan ikan, baik di laut dan di air tawar
2. Golongan berkulit keras, termasuk udang
3. Golongan binatang lunak, kerang dan cumi-cumi.
4. Golongan binatang lainnya, sotong, penyu,dan ubur ubur
Perikanan darat terdiri dari :
1. Tambak,
2. Kolam,
3. Sawah,
4. Sungai.

More Related Content

What's hot

Acara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanamanAcara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanaman
perdos5 cuy
 
Penyuluhan Pertanian
Penyuluhan Pertanian Penyuluhan Pertanian
Penyuluhan Pertanian
Sri Wahyuni
 
Ekonomi produksi-pertanian
Ekonomi produksi-pertanianEkonomi produksi-pertanian
Ekonomi produksi-pertanian
Achmad Ridha
 
Materi penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanianMateri penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanian
Herry Mulyadie
 
Hidroponik , solusi pertanian di perkotaan
Hidroponik , solusi pertanian di perkotaanHidroponik , solusi pertanian di perkotaan
Hidroponik , solusi pertanian di perkotaan
Deli Hidro
 

What's hot (20)

Peralatan Kandang Sapi Potong
Peralatan Kandang Sapi PotongPeralatan Kandang Sapi Potong
Peralatan Kandang Sapi Potong
 
Acara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanamanAcara iv pemeliharaan tanaman
Acara iv pemeliharaan tanaman
 
Penyuluhan Pertanian
Penyuluhan Pertanian Penyuluhan Pertanian
Penyuluhan Pertanian
 
pengertian pertanian dan sejarah perkembangan pertanian
pengertian pertanian dan sejarah perkembangan pertanianpengertian pertanian dan sejarah perkembangan pertanian
pengertian pertanian dan sejarah perkembangan pertanian
 
SAWIT - PPT
SAWIT - PPT SAWIT - PPT
SAWIT - PPT
 
3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx
3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx
3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx
 
Pemeliharaan tanaman
Pemeliharaan tanamanPemeliharaan tanaman
Pemeliharaan tanaman
 
Ppt pelayanan (2)
Ppt pelayanan (2)Ppt pelayanan (2)
Ppt pelayanan (2)
 
Ciri ciri pertanian
Ciri ciri pertanianCiri ciri pertanian
Ciri ciri pertanian
 
PENGENALAN DAN OPERASIONA MESIN PENGERING PADI
PENGENALAN DAN OPERASIONA  MESIN PENGERING PADIPENGENALAN DAN OPERASIONA  MESIN PENGERING PADI
PENGENALAN DAN OPERASIONA MESIN PENGERING PADI
 
PEMBUATAN KOMPOS
PEMBUATAN KOMPOSPEMBUATAN KOMPOS
PEMBUATAN KOMPOS
 
Ekonomi produksi-pertanian
Ekonomi produksi-pertanianEkonomi produksi-pertanian
Ekonomi produksi-pertanian
 
Potensi & Prospek Sektor Agribisnis
Potensi & Prospek Sektor AgribisnisPotensi & Prospek Sektor Agribisnis
Potensi & Prospek Sektor Agribisnis
 
Mentega
MentegaMentega
Mentega
 
Pupuk organik
Pupuk organikPupuk organik
Pupuk organik
 
Materi penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanianMateri penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanian
 
Tanaman pangan
Tanaman panganTanaman pangan
Tanaman pangan
 
Hidroponik , solusi pertanian di perkotaan
Hidroponik , solusi pertanian di perkotaanHidroponik , solusi pertanian di perkotaan
Hidroponik , solusi pertanian di perkotaan
 
Internet dan ruang publik virtual
Internet dan ruang publik virtualInternet dan ruang publik virtual
Internet dan ruang publik virtual
 
VERTIKULTUR Yenny permata sari PPB 3D
VERTIKULTUR     Yenny permata sari PPB 3DVERTIKULTUR     Yenny permata sari PPB 3D
VERTIKULTUR Yenny permata sari PPB 3D
 

Similar to Klasifikasi pertanian

tugas tgl 26 agustus
tugas tgl 26 agustustugas tgl 26 agustus
tugas tgl 26 agustus
Yusuf Sutendy
 
Tugas praktikum 2
Tugas praktikum 2Tugas praktikum 2
Tugas praktikum 2
agraaja
 

Similar to Klasifikasi pertanian (20)

Klasifikasi pertanian
Klasifikasi pertanianKlasifikasi pertanian
Klasifikasi pertanian
 
2 131022205355-phpapp02
2 131022205355-phpapp022 131022205355-phpapp02
2 131022205355-phpapp02
 
2.ciri ciri pertanian di indonesia
2.ciri ciri pertanian di indonesia2.ciri ciri pertanian di indonesia
2.ciri ciri pertanian di indonesia
 
Ilmu dasar
Ilmu dasarIlmu dasar
Ilmu dasar
 
Ciri
CiriCiri
Ciri
 
Pak sahyuti ff
Pak sahyuti ffPak sahyuti ff
Pak sahyuti ff
 
Konsep dan ciri ciri utama masyarakat agraria
Konsep dan ciri ciri utama masyarakat agrariaKonsep dan ciri ciri utama masyarakat agraria
Konsep dan ciri ciri utama masyarakat agraria
 
Tanaman Jagung.pptx
Tanaman Jagung.pptxTanaman Jagung.pptx
Tanaman Jagung.pptx
 
3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam3. pemanfaatan sumber daya alam
3. pemanfaatan sumber daya alam
 
Ekonomi pertanian prof ir. masyuri 67 hal
Ekonomi pertanian prof ir. masyuri 67 halEkonomi pertanian prof ir. masyuri 67 hal
Ekonomi pertanian prof ir. masyuri 67 hal
 
tugas tgl 26 agustus
tugas tgl 26 agustustugas tgl 26 agustus
tugas tgl 26 agustus
 
Ekonomi pertanian 2012
Ekonomi pertanian 2012Ekonomi pertanian 2012
Ekonomi pertanian 2012
 
Ekonomi pertanian
Ekonomi pertanianEkonomi pertanian
Ekonomi pertanian
 
Artikel tentang industri pertanian 2
Artikel tentang industri pertanian 2Artikel tentang industri pertanian 2
Artikel tentang industri pertanian 2
 
Tugas praktikum 2
Tugas praktikum 2Tugas praktikum 2
Tugas praktikum 2
 
Definisi hortikultura
Definisi hortikulturaDefinisi hortikultura
Definisi hortikultura
 
Pembangunan pertanian dan usahatani
Pembangunan pertanian dan usahataniPembangunan pertanian dan usahatani
Pembangunan pertanian dan usahatani
 
Budidaya Tanaman Pangan (Jagung)
Budidaya Tanaman Pangan (Jagung)Budidaya Tanaman Pangan (Jagung)
Budidaya Tanaman Pangan (Jagung)
 
Prospek Agribisnis
Prospek AgribisnisProspek Agribisnis
Prospek Agribisnis
 
Laporan laporan kel 1 - copy
Laporan laporan kel 1 - copyLaporan laporan kel 1 - copy
Laporan laporan kel 1 - copy
 

More from helenapakpahan

Ketimpangan pendapatan
Ketimpangan pendapatanKetimpangan pendapatan
Ketimpangan pendapatan
helenapakpahan
 
Ekonomika produksi dalam pertanian
Ekonomika produksi dalam pertanianEkonomika produksi dalam pertanian
Ekonomika produksi dalam pertanian
helenapakpahan
 
Peranan beras di indonesia(1)
Peranan beras di indonesia(1)Peranan beras di indonesia(1)
Peranan beras di indonesia(1)
helenapakpahan
 
Perubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb bPerubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb b
helenapakpahan
 
Perubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb bPerubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb b
helenapakpahan
 
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-cKasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
helenapakpahan
 
Kelompok 5 stratifikasi sosial agb a
Kelompok 5 stratifikasi sosial agb aKelompok 5 stratifikasi sosial agb a
Kelompok 5 stratifikasi sosial agb a
helenapakpahan
 
Lembaga (kelompok 3 agb b)
Lembaga (kelompok 3 agb b)Lembaga (kelompok 3 agb b)
Lembaga (kelompok 3 agb b)
helenapakpahan
 
Pemimpin dan kepemimpinan k.2 agb a
Pemimpin dan kepemimpinan k.2 agb aPemimpin dan kepemimpinan k.2 agb a
Pemimpin dan kepemimpinan k.2 agb a
helenapakpahan
 
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb aEmigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
helenapakpahan
 
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbcTransmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
helenapakpahan
 
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb aBudaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
helenapakpahan
 
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb aBudaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
helenapakpahan
 
Masalah masalah sosial
Masalah masalah sosialMasalah masalah sosial
Masalah masalah sosial
helenapakpahan
 
Masalah masalah sosial
Masalah masalah sosialMasalah masalah sosial
Masalah masalah sosial
helenapakpahan
 

More from helenapakpahan (19)

Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Proses produksi
Proses produksiProses produksi
Proses produksi
 
Ketimpangan pendapatan
Ketimpangan pendapatanKetimpangan pendapatan
Ketimpangan pendapatan
 
Pengertian penyuluhan
Pengertian penyuluhanPengertian penyuluhan
Pengertian penyuluhan
 
Teori produksi
Teori produksiTeori produksi
Teori produksi
 
Ekonomika produksi dalam pertanian
Ekonomika produksi dalam pertanianEkonomika produksi dalam pertanian
Ekonomika produksi dalam pertanian
 
Peranan beras di indonesia(1)
Peranan beras di indonesia(1)Peranan beras di indonesia(1)
Peranan beras di indonesia(1)
 
Perubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb bPerubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb b
 
Perubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb bPerubahan sosial, kel 6, agb b
Perubahan sosial, kel 6, agb b
 
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-cKasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
Kasus kasus sosped, kelompok 1 agt-c
 
Kelompok 5 stratifikasi sosial agb a
Kelompok 5 stratifikasi sosial agb aKelompok 5 stratifikasi sosial agb a
Kelompok 5 stratifikasi sosial agb a
 
Lembaga (kelompok 3 agb b)
Lembaga (kelompok 3 agb b)Lembaga (kelompok 3 agb b)
Lembaga (kelompok 3 agb b)
 
Pemimpin dan kepemimpinan k.2 agb a
Pemimpin dan kepemimpinan k.2 agb aPemimpin dan kepemimpinan k.2 agb a
Pemimpin dan kepemimpinan k.2 agb a
 
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb aEmigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
Emigrasi,transmigrasi,kel7,agb a
 
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbcTransmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
Transmigrasi dan urbanisasi, kelompok 4 agbc
 
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb aBudaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
 
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb aBudaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
Budaya dan kebudayaan kelompok 4 agb a
 
Masalah masalah sosial
Masalah masalah sosialMasalah masalah sosial
Masalah masalah sosial
 
Masalah masalah sosial
Masalah masalah sosialMasalah masalah sosial
Masalah masalah sosial
 

Klasifikasi pertanian

  • 2. A.Klasifikasi Pertanian dan Petani a.1.klasifikasi pertanian Belum ada klasifikasi pertanian yang baku sampai saat ini.Pertanian sering digolongkan menurut keperluan tertentu.namun demikian dapat digolongkan dalam 9 macam yaitu:
  • 3. 1. Pertanian dalam arti sempit dan luas. Pertanian dalam arti sempit adalah bercocok tanam, jadi hanya kegiatan usaha tanaman. Dalam arti luas pertanian meliputi bercocok tanam, kehutanan, perikanan dan peternakan. 2. Pertanian Rakyat dan Perkebunan, Perbedaan pertanian rakyat dengan perkebunan terutama terletak dalam luas areal dan manajemennya. Pertanian rakyat termasuk perkebunan rakyat dalam areal lebih sempit dan manajemen sederhana. 3. Pertanian Tanaman Makanan dan Perdagangan, Penggolongan ini cukup lemah, sebagai contoh tanaman padi adalah bahan untuk makanan, tetapi juga dapat diperdagangkan. Dalam kehidupan praktis yang dimaksud dengan tanaman perdagangan secara umum komoditinya bukan untuk sebagai bahan makanan. Tanaman Makanan terdiri atas: Tanaman Serealia, Kacangan dan Umbian.
  • 4. 4. Pertanian Hortikultur dan non-Hortikultur. Hortikultur terdiri dari buah-buahan,sayur-sayuran dan bunga-bungaan. Hasil hortikultur pada umumnya mempunyai sifat mudah busuk/rusak (perishable) dan bermuatan besar (bulky = volumeneous). Sering disebut bahwa sifat seluruh hasil pertanian adalah perishable dan bulky, pada hal hasil pertanian non-hortikultur tidak mudah rusak dan tidak bulky seperti cengkeh, jagung, padi, lada dan lainnya. Karena itu hati-hati dalam menggeneralisasi sifat-sifat pertanian. Di Indonesia tanaman kentang termasuk tanaman hortikultura, tetapi di Eropah, misalnya di Belanda termasuk tanaman makanan. 5. Pertanian Tanaman Semusim dan Tanaman Keras Tanaman semusim sering disebut tanaman muda atau tanaman tahunan atau annual crop. Contoh annual crop adalah padi, jagung, pisang, cabe, kentang, kacangan, dan sebagainya. Tanaman semusim ini dapat dibagi dua yaitu: 1. Sekali tanam sekali panen seperti padi, jagung. 2. Sekali tanam beberapa kali panen seperti cabe, tomat arcis, buncis dan sebagainya. Tanaman Keras atau perenial crop adalah tanaman yang berumur panjang dan dapat berbuah atau panen berkali-kali. Contohnya: karet, kelapa sawit, coklat,duren, mangga, asam gelugur, duku dan sebagainya
  • 5. 6. Pertanian Subsisten dan Perusahaan Pertanian subsisten adalah perta-nian yang seluruh hasilnya digunakan atau dikonsumsi sendiri oleh pro-dusennya. Contoh: padi, jagung, ternak ayam yang dipelihara bertujuan untuk konsumsi sendiri, tidak ada maksud untuk dijual ke pasar. Pertanian subsisten secara murni pada saat ini dapat dikatakan sudah langka, hanya terdapat di daerah-daerah yang terisolasi seperti di Nias. Kalau hasil perta-nian itu hanya cukup untuk dimakan maka disebut subsistence level of living, dan kondisi ini sama dengan petani miskin. Pertanian perusahaan atau commercial adalah pertanian yang hasilnya bertujuan dijual ke pasar. Bukan harus semua hasil padi seorang petani dijual ke pasar, boleh saja sebagian dikonsumsi sendiri dan sebagian dijual. Hasil tanaman karet pada umumumnya seluruhnya dijual ke pasar. 7. Pertanian Generatif dan Ekstraktif Pertanian generatif adalah pertanian yang telah dilakukan di dalamnya pemeliharaan/perlakuan pada proses produksinya.Petani terlibat dalam pemupukan, dalam pembrantasan hama/penyakit, dalam pemilihan benih/bibit. Pertanian ekstraktif (sammel- wirtshaft) adalah usaha pertanian yang hanya mengumpulkan hasil, misal-nya pengambilan rotan di hutan, penebangan kayu hutan, pengambilan gubal gaharu di hutan, penangkapan ikan di laut. Bila rotan atau gaharu sudah dibudidayakan maka dia berubah menjadi pertanian generafif.
  • 6. 8. Pertanian Lahan Sawah dan Lahan Kering lahan sawah adalah lahan yang pada saat-saat tertentu digenangi air untuk ditanami, kalau terus-menerus tergenang air disebut kolam atau tambak. Berdasarkan sumber airnya sawah dibagi menjadi: 1. Sawah irigasi (teknis dan setengah teknis),tadah hujan, rawa,dan sebagainya. Pengaliran/pemberian air ke lahan sawah disebut irigasi,pembuangan air keluar dari sawah disebut drainasi. 2. Lahan kering adalah lahan yang senantiasa diusahakan kering, lahan kering sering disebut lahan darat, tegalan, huma atau ladang. Usaha-usaha perkebunan pada umumnya terdapat di lahan kering. 9. Pertanian Modern dan Tradisionil pertanian intensif dan ekstensif berkonotasi terhadap jumlah nilai input per hektar, pertanian modern dan tradiosionil berkonotasi ter-hadap tingkat penggunaan teknologi. Pertanian modern menggunakan teknologi lebih tinggi daripada pertanian tradisionil. Pertanian modern banyak menggunakan mesin-mesin, sedikit memakai tenaga manual.
  • 7. a.2.klasifikasi petani Seperti halnya dengan klasifikasi pertanian, klasifikasi petani juga belum ada yang lengkap atau baku. Pada umumnya kebijakan dari pemerintah hanya melihat pertanian bukan melihat petaninya.Sektor pertanian dapat dibangun secara tangguh tetapi petaninya banyak yang terceceran.Petani itu adalah orang atau manusia yang melakukan pekerjaan tani.
  • 8. Petani dapat diklasifikasikan menurut klasisikasi pertanian Menurut klasifikasi pertanian dapat disebutkan: 1. Petani tradisionil atau petani modern. 2. Petani sawah atau petani darat. 3. Petani spesialisasi atau petani diversifikasi. Namun ada juganklasifikasi petani menurut status sosial ekonominya di perdesaan, yang dapat disebutkan sebagai berikut: 1. Petani tanpa lahan dan modal. Petani ini paling miskin, paling rentan, dia hanya memiliki tenaga kerja. Contohnya buruh-buruh, petani yang baru kena PHK dari perkotaan, petani yang dirundung malang sepanjang tahun, petani yang kena penggusuran dan sebagainya. 2. Petani punya lahan sempit tanpa modal. Petani ini hanya memiliki lahan tempat berdiri rumah/gubuknya. Dia tidak dapat mengusahakan tanaman secara memadai, mungkin dapat memelihara ayam/bebek sebanyak 10-15 ekor.
  • 9. 3. Petani punya lahan sedang tanpa modal. Petani ini masih rendah produksinya karena tanpa modal dia susah berusaha- tani karena tak ada modal. Petani semacam ini dapat dikembangkan dengan memberikan bantuan modal dan penyuluhan. 4. Petani punya lahan cukup/luas dan modal cukup/besar. Hanya jenis petani ini yang membutuhkan penyuluhan atau diberikan inovasi baru untuk mengembangkan usahataninya.
  • 10. B.Klasifikasi Pertanian Bukan Tanaman 1. Peternakan Menurut Undang-Undang nomor 6 tahun 1967 tentang ketentuan- ketentuan pokok peternakan dijelaskan beberapa istilah sebagai berikut: *Hewan adalah semua binatang yang hidup di darat, baik yang dipelihara atau yang masih liar. *Hewan pelihara adalah hewan yang cara hidupnya sebagian diten-tukan oleh manusia untuk maksud tertentu. *Ternak adalah hewan pelihara yang tempatnya, reproduksinya,pemeliharaannya dan hasilnya telah dikelola oleh manusia. Berdasarkan golongan hewan, ternak dibagi menjadi: 1. Ternak besar yaitu lembu/sapi, kerbau dan kuda. 2. Ternak kecil yaitu kambing, biri-biri dan babi. 3. Ternak unggas yaitu ayam, bebek, angsa. .
  • 11. 2. Perikanan Berdasarkan tempat ekosistemnya perikanan dapat dibagi menjadi: 1. Perikanan laut, bersifat ektraktif. 2. Perikanan darat di air tawar, bersifat budi daya. Berdasarkan output perikanan dapat dibagi menjadi: 1. Golongan ikan, baik di laut dan di air tawar 2. Golongan berkulit keras, termasuk udang 3. Golongan binatang lunak, kerang dan cumi-cumi. 4. Golongan binatang lainnya, sotong, penyu,dan ubur ubur Perikanan darat terdiri dari : 1. Tambak, 2. Kolam, 3. Sawah, 4. Sungai.