SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Arfianti    (092904019) Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar 2011
1. PENDAHULUAN Penggunaan saluran sensor secara bersamaan akan meningkatkan bandwidth interaksi antara manusia dan komputer. Hal ini juga akan membuat interaksi manusia-komputer menjadi seperti interaksi antara manusia dan lingkungannya. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
2. USABLE SENSORY INPUTS Ada 5 yaitu: ·  Berkenaan dengan penglihatan (visual) ·  Suara (sound) ·  Pendengaran (hearing) ·  Rasa (taste) ·  Bau (smell) Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
3. MULTI-MODAL DAN MULTI-MEDIA SYSTEM Multi-modal system dikembangkan untuk mengambil keuntungan atas indera alami manusia. Dengan menggunakan lebih dari 1 indera atau mode komunikasi, sistem ini lebih memberdayakan penggunaan  auditory channel  (jalur yang berhubungan dengan pendengaran, suara). Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
Multimedia system menggunaan sejumlah media yang berbeda  untuk mengkomunikasikan informasi. Yaitu: ·  Sound ·  Video ·  Text ·  Grafik ·  Icon ·  Animasi ·  CD-i Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
4. PERKATAAN (SPEECH) DI INTERFACE Berguna untuk keadaan: ·  Tangan si pembicara sibuk ·  Diinginkan mobilitas ·  Mata si pembicara harus memperhatikan sesuatu ·  Kondisi yang keras atau terkungkung yang tidak memungkinkan penggunaan keyboard. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
4.1. STRUKTUR PERKATAAN (STRUCTURE OF SPEECH) Perubahan pada bunyi dan kualitas phonem disebut  prosody (intonasi) dan digunakan untuk menyampaikan banyak arti dan nuansa emosi pada suatu kalimat. Prosody memberikan kekayaan dan tekstur bahasa, tapi sangat sulit untuk dihitung secara kuantitas, Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
4.2 PENGENALAN PERKATAAN (SPEECH RECOGNITION) Menimbang Speech Recognition dari sisi Multi Modal Interaction tidak ragu bahwa ini dapat menawarkan pilihan berkomunikasi untuk menambah cara-cara yang sudah ada. Ketika tangan user sibuk, berbicara mungkin dapat menjadi media input yang ideal. Berbicara tidak membutuhkan keyboard sehingga dalam situasi yang tertentu ada potensi untuk menggunakans istem seperti itu. Sistem ini juga memberikan alternatif bagi user yang mempunyai cacat fisik. Seperti penderita Dyslexia. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
4.3. PERKATAAN BUATAN (SPEECH SYNTHESIS) Speech synthesis merupakan pelengkap dari speech recognition. Ide agar dapat berbicara dengan komputer merupakan hal yang menarik bagi banyak user, khususnya bagi mereka yang tidak bisa komputer. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
5. NON-SPEECH SOUND Digunakan sebagai alarm dan warning, atau status information. Penampilan informasi yang redundan dapat meningkatkan kinerja user. Contohnya, user dapat mengingat suara yang mencerminkan icon tertentu, tapi bukan tampilan visualnya. Ketidakjelasan satu mode dapat dipecahkan dengan mengunakan informasi yang ditampilkan melalui media lain. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
Perbedaan speech dan non-speech: Speech:  serial dan user harus mendengarkan keseluruhan kalimat sebelum mengerti maksudnya, sehingga membutuhkan waktu yang panjang. Non-speech: ·  Dapat diasosiasikan dengan kejadian khusus, dan waktu yang dibutuhkan lebih pendek ·  Universal (mempunyai arti yang sama dibelahan bumi manapun) ·  Menyediakan informasi status ·  Navigasi sistem Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
5.1. SOUNDTRACK Adalah suatu word-processor dengan sebuah auditory interface, yang  didisain untuk user yang bermasalah dengan alat visualnya. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
5.2. AUDITORY ICONS Auditory icon menggunakan suara alami untuk merepresentasikan tipe-tipe  obyek dan aksi yang berbeda di interface.  Pada perusahaan SonicFinder, auditory icon digunakan untuk  merepresentasikan desktop object dan action.  Contoh: suara benturan digunakan untuk aksi membuang sesuatu ke keranjang sampah. User mempelajari suara-suara ini denganmengira/menebak familiar action dalam kehidupan sehari-hari. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
5.3. EARCONS Sebuah alternatif penggunaan suara alami adalah untuk merancang synthetic sounds. Earcons menggunakan kombinasi terstruktur dari not/nada, yang disebut  motives, untuk merepresentasikan aksi dan obyek. Dengan cara ini earcon dapat dibuat terstruktur secara hirarki, untuk merepresentasikan menu. Earcon  dengan mudah dapat dikelompokkan dan diperbaiki  sesuai dengan komposisi dan hirarkinya. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
6.  APLIKASI HYPERMEDIA ·  Hypercard Yang meniru sebuah kartu indeks, yang dari situ user dapat mencari sesuatu. Masing-masing kartu dapat menyimpan text, diagram, photograph, bitmap dan lain-lain. Hot spot pada kartu ini  mengijinkan  gerakan antar kartu. Selain itu, pada kartu-kartu ini juga terdapat tombol forward dan backward untuk  memboleh  user bergerak secara sequensial ·  Information management ·  Sistem pendidikan ·  Sistem applikasi pembantu (Help System Application) Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
7. ANIMASI Animasi menjadi elemen yang paling biasa / lazim pada sebuah sistem. Dengan animasi dapat membuat suatu image berpindah, berubah (alter) dan berganti pada waktu yang bersamaan. Contoh: ·  Animasi kursor ·  Jam ·  Kartun Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
8. PENGENALAN GERAK (GESTURE RECOGNITION) Gerakan adalah komponen IMK yang menjadi pusat perhatian dalam Multimodal system. Dengan beberapa gerakan untuk mengkontrol komputer, adalah merupakan suatu keuntungan pada situasi  dimana tidak ada kemungkinan untuk melakukan  pengetikan atau ketika panca indera lainnya tidak bisa  digunakan. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
9. COMPUTER VISION Dengan vision system yang baik, memungkinkan komputer untuk mengenali user-nya dan membentuk sistem yang sesuai dengan permintaan. Computer vision mempunyai efek yang dalam pada interaksi. Computer vision system cenderung berdasar pada pendekatan “bottomup” dimana image-image  diperlakukan sebagai satu set pixel yang  secara  progresif dianalisa untuk mengambil inti dari artinya. Interaksi Manusia dan Komputer    Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar
Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer  Universitas Negeri Makassar

More Related Content

What's hot

SISTEM INFORMASI (POWER POINT)
SISTEM INFORMASI (POWER POINT)SISTEM INFORMASI (POWER POINT)
SISTEM INFORMASI (POWER POINT)j3fr1
 
Cloud computing ppt
Cloud computing pptCloud computing ppt
Cloud computing pptmenghilang
 
Telekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan JaringanTelekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan JaringanAkadusyifa .
 
ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...
ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...
ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...Alfrizafrisdayanti1
 
Analisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMKAnalisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMKMiftahul Muttaqin
 
Ppt cloud computing
Ppt cloud computingPpt cloud computing
Ppt cloud computingSofi Andrian
 
Makalah komunikasi
Makalah komunikasiMakalah komunikasi
Makalah komunikasiWarnet Raha
 
ppt sejarah perkembangan komputer
ppt sejarah perkembangan komputerppt sejarah perkembangan komputer
ppt sejarah perkembangan komputerRini de Lopez
 
Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020
Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020
Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020RullyAmrizal
 
Analisis tugas
Analisis tugasAnalisis tugas
Analisis tugasarfianti
 
Kelompok 8 rapid application development (rad)
Kelompok 8   rapid application development (rad)Kelompok 8   rapid application development (rad)
Kelompok 8 rapid application development (rad)Yudha Arif Budiman
 
green computing ppt
green computing pptgreen computing ppt
green computing pptRyan Lie
 
Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarang
 Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarang Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarang
Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarangmohammadtomipratomo
 
Teknologi informasi & komunikasi bab 3
Teknologi informasi & komunikasi bab 3Teknologi informasi & komunikasi bab 3
Teknologi informasi & komunikasi bab 3arya36380
 
Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7Farichah Riha
 

What's hot (20)

SISTEM INFORMASI (POWER POINT)
SISTEM INFORMASI (POWER POINT)SISTEM INFORMASI (POWER POINT)
SISTEM INFORMASI (POWER POINT)
 
Cloud computing ppt
Cloud computing pptCloud computing ppt
Cloud computing ppt
 
Telekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan JaringanTelekomunikasi dan Jaringan
Telekomunikasi dan Jaringan
 
ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...
ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...
ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PENGAMBILA...
 
Analisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMKAnalisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMK
 
Ppt cloud computing
Ppt cloud computingPpt cloud computing
Ppt cloud computing
 
Makalah komunikasi
Makalah komunikasiMakalah komunikasi
Makalah komunikasi
 
ppt sejarah perkembangan komputer
ppt sejarah perkembangan komputerppt sejarah perkembangan komputer
ppt sejarah perkembangan komputer
 
Teknologi Komunikasi
Teknologi KomunikasiTeknologi Komunikasi
Teknologi Komunikasi
 
Imk 1 pendahuluan
Imk 1   pendahuluanImk 1   pendahuluan
Imk 1 pendahuluan
 
Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020
Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020
Ppt cloud-computing-rully-amrizal-1102412020
 
Analisis tugas
Analisis tugasAnalisis tugas
Analisis tugas
 
Kelompok 8 rapid application development (rad)
Kelompok 8   rapid application development (rad)Kelompok 8   rapid application development (rad)
Kelompok 8 rapid application development (rad)
 
elearning of exercise
elearning of exerciseelearning of exercise
elearning of exercise
 
Kualitas informasi
Kualitas informasiKualitas informasi
Kualitas informasi
 
Resume kuliah tamu
Resume kuliah tamuResume kuliah tamu
Resume kuliah tamu
 
green computing ppt
green computing pptgreen computing ppt
green computing ppt
 
Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarang
 Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarang Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarang
Proposal PKM-KC Mohammad Tomi Pratomo Politeknik Negeri Semarang
 
Teknologi informasi & komunikasi bab 3
Teknologi informasi & komunikasi bab 3Teknologi informasi & komunikasi bab 3
Teknologi informasi & komunikasi bab 3
 
Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7Berpikir komputasional Kelas 7
Berpikir komputasional Kelas 7
 

Similar to Sistem bersensor ganda

Faktor manusia
Faktor manusiaFaktor manusia
Faktor manusiaarfianti
 
Faktor manusia
Faktor manusiaFaktor manusia
Faktor manusiaarfianti
 
Interaksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep Dasar
Interaksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep DasarInteraksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep Dasar
Interaksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep DasarEpafraditus Memoriano
 
Interaksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputerInteraksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputerdonasiilmu
 
Pert 1. pengantar imk
Pert 1. pengantar imkPert 1. pengantar imk
Pert 1. pengantar imkarfianti
 
Pengantar imk
Pengantar imkPengantar imk
Pengantar imkarfianti
 
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya gunaParadigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya gunaShary Armonitha
 
Peranti keluaran
Peranti keluaranPeranti keluaran
Peranti keluaranarfianti
 
Peranti keluaran
Peranti keluaranPeranti keluaran
Peranti keluaranarfianti
 
Resume Interaksi Manusia Koputer
Resume Interaksi Manusia KoputerResume Interaksi Manusia Koputer
Resume Interaksi Manusia KoputerMuhammath Umar
 
Interaksi Manusia dan Komputer
Interaksi Manusia dan KomputerInteraksi Manusia dan Komputer
Interaksi Manusia dan KomputerFandi Rahmat
 
Intraksi Manusia dan Komputer
Intraksi Manusia dan KomputerIntraksi Manusia dan Komputer
Intraksi Manusia dan Komputerkhoiril07
 
Lesson 13 - Visualisasi dan Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi dan Informasi.pptLesson 13 - Visualisasi dan Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi dan Informasi.pptBernad Bear
 
Lesson 13 - Visualisasi Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi Informasi.pptLesson 13 - Visualisasi Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi Informasi.pptAlTechnology
 

Similar to Sistem bersensor ganda (20)

Faktor manusia
Faktor manusiaFaktor manusia
Faktor manusia
 
Faktor manusia
Faktor manusiaFaktor manusia
Faktor manusia
 
Interaksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep Dasar
Interaksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep DasarInteraksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep Dasar
Interaksi Manusia dan Komputer - Bab 1 Konsep Dasar
 
Imk1
Imk1Imk1
Imk1
 
SISTEM BERSENSOR GANDA
SISTEM BERSENSOR GANDASISTEM BERSENSOR GANDA
SISTEM BERSENSOR GANDA
 
Interaksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputerInteraksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputer
 
Pert 1. pengantar imk
Pert 1. pengantar imkPert 1. pengantar imk
Pert 1. pengantar imk
 
Pengantar imk
Pengantar imkPengantar imk
Pengantar imk
 
Groupware
GroupwareGroupware
Groupware
 
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya gunaParadigma,proses desain dan rekayasa daya guna
Paradigma,proses desain dan rekayasa daya guna
 
Peranti keluaran
Peranti keluaranPeranti keluaran
Peranti keluaran
 
Peranti keluaran
Peranti keluaranPeranti keluaran
Peranti keluaran
 
Resume Interaksi Manusia Koputer
Resume Interaksi Manusia KoputerResume Interaksi Manusia Koputer
Resume Interaksi Manusia Koputer
 
sejarah dan perkembangan imk
sejarah dan perkembangan imksejarah dan perkembangan imk
sejarah dan perkembangan imk
 
sejarah dan perkembangan imk
sejarah dan perkembangan imksejarah dan perkembangan imk
sejarah dan perkembangan imk
 
Interaksi Manusia dan Komputer
Interaksi Manusia dan KomputerInteraksi Manusia dan Komputer
Interaksi Manusia dan Komputer
 
Intraksi Manusia dan Komputer
Intraksi Manusia dan KomputerIntraksi Manusia dan Komputer
Intraksi Manusia dan Komputer
 
Imk
ImkImk
Imk
 
Lesson 13 - Visualisasi dan Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi dan Informasi.pptLesson 13 - Visualisasi dan Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi dan Informasi.ppt
 
Lesson 13 - Visualisasi Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi Informasi.pptLesson 13 - Visualisasi Informasi.ppt
Lesson 13 - Visualisasi Informasi.ppt
 

More from arfianti

Bergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusiBergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusiarfianti
 
Evolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusiEvolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusiarfianti
 
Konsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiKonsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiarfianti
 
Proses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusiProses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusiarfianti
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client serverarfianti
 
Client server
Client serverClient server
Client serverarfianti
 
Arsitektur client server
Arsitektur client serverArsitektur client server
Arsitektur client serverarfianti
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client serverarfianti
 
Protokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internetProtokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internetarfianti
 
Sistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringanSistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringanarfianti
 
Pemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiPemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiarfianti
 
Pemrograman internet
Pemrograman internetPemrograman internet
Pemrograman internetarfianti
 
Pemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client serverPemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client serverarfianti
 
Status, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasiStatus, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasiarfianti
 
Manajemen client server
Manajemen client serverManajemen client server
Manajemen client serverarfianti
 
Sistem keamanan client server
Sistem keamanan client serverSistem keamanan client server
Sistem keamanan client serverarfianti
 
Pemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client serverPemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client serverarfianti
 
Pert16 pemeliharaan dan pengujian client server
Pert16 pemeliharaan dan pengujian client serverPert16 pemeliharaan dan pengujian client server
Pert16 pemeliharaan dan pengujian client serverarfianti
 
Pengantar rpl
Pengantar rplPengantar rpl
Pengantar rplarfianti
 
Tim perangkat lunak
Tim perangkat lunakTim perangkat lunak
Tim perangkat lunakarfianti
 

More from arfianti (20)

Bergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusiBergerak menuju s istem terdistribusi
Bergerak menuju s istem terdistribusi
 
Evolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusiEvolusi sistem terdistribusi
Evolusi sistem terdistribusi
 
Konsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiKonsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusi
 
Proses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusiProses, objek dan layanan distribusi
Proses, objek dan layanan distribusi
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client server
 
Client server
Client serverClient server
Client server
 
Arsitektur client server
Arsitektur client serverArsitektur client server
Arsitektur client server
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client server
 
Protokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internetProtokol sister berbasis internet
Protokol sister berbasis internet
 
Sistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringanSistem manajemen jaringan
Sistem manajemen jaringan
 
Pemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiPemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusi
 
Pemrograman internet
Pemrograman internetPemrograman internet
Pemrograman internet
 
Pemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client serverPemrograman basis data internet dan client server
Pemrograman basis data internet dan client server
 
Status, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasiStatus, analisi event dan dukungan implementasi
Status, analisi event dan dukungan implementasi
 
Manajemen client server
Manajemen client serverManajemen client server
Manajemen client server
 
Sistem keamanan client server
Sistem keamanan client serverSistem keamanan client server
Sistem keamanan client server
 
Pemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client serverPemeliharaan dan pengujian client server
Pemeliharaan dan pengujian client server
 
Pert16 pemeliharaan dan pengujian client server
Pert16 pemeliharaan dan pengujian client serverPert16 pemeliharaan dan pengujian client server
Pert16 pemeliharaan dan pengujian client server
 
Pengantar rpl
Pengantar rplPengantar rpl
Pengantar rpl
 
Tim perangkat lunak
Tim perangkat lunakTim perangkat lunak
Tim perangkat lunak
 

Sistem bersensor ganda

  • 1. Arfianti (092904019) Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar 2011
  • 2. 1. PENDAHULUAN Penggunaan saluran sensor secara bersamaan akan meningkatkan bandwidth interaksi antara manusia dan komputer. Hal ini juga akan membuat interaksi manusia-komputer menjadi seperti interaksi antara manusia dan lingkungannya. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 3. 2. USABLE SENSORY INPUTS Ada 5 yaitu: · Berkenaan dengan penglihatan (visual) · Suara (sound) · Pendengaran (hearing) · Rasa (taste) · Bau (smell) Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 4. 3. MULTI-MODAL DAN MULTI-MEDIA SYSTEM Multi-modal system dikembangkan untuk mengambil keuntungan atas indera alami manusia. Dengan menggunakan lebih dari 1 indera atau mode komunikasi, sistem ini lebih memberdayakan penggunaan auditory channel (jalur yang berhubungan dengan pendengaran, suara). Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 5. Multimedia system menggunaan sejumlah media yang berbeda untuk mengkomunikasikan informasi. Yaitu: · Sound · Video · Text · Grafik · Icon · Animasi · CD-i Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 6. 4. PERKATAAN (SPEECH) DI INTERFACE Berguna untuk keadaan: · Tangan si pembicara sibuk · Diinginkan mobilitas · Mata si pembicara harus memperhatikan sesuatu · Kondisi yang keras atau terkungkung yang tidak memungkinkan penggunaan keyboard. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 7. 4.1. STRUKTUR PERKATAAN (STRUCTURE OF SPEECH) Perubahan pada bunyi dan kualitas phonem disebut prosody (intonasi) dan digunakan untuk menyampaikan banyak arti dan nuansa emosi pada suatu kalimat. Prosody memberikan kekayaan dan tekstur bahasa, tapi sangat sulit untuk dihitung secara kuantitas, Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 8. 4.2 PENGENALAN PERKATAAN (SPEECH RECOGNITION) Menimbang Speech Recognition dari sisi Multi Modal Interaction tidak ragu bahwa ini dapat menawarkan pilihan berkomunikasi untuk menambah cara-cara yang sudah ada. Ketika tangan user sibuk, berbicara mungkin dapat menjadi media input yang ideal. Berbicara tidak membutuhkan keyboard sehingga dalam situasi yang tertentu ada potensi untuk menggunakans istem seperti itu. Sistem ini juga memberikan alternatif bagi user yang mempunyai cacat fisik. Seperti penderita Dyslexia. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 9. 4.3. PERKATAAN BUATAN (SPEECH SYNTHESIS) Speech synthesis merupakan pelengkap dari speech recognition. Ide agar dapat berbicara dengan komputer merupakan hal yang menarik bagi banyak user, khususnya bagi mereka yang tidak bisa komputer. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 10. 5. NON-SPEECH SOUND Digunakan sebagai alarm dan warning, atau status information. Penampilan informasi yang redundan dapat meningkatkan kinerja user. Contohnya, user dapat mengingat suara yang mencerminkan icon tertentu, tapi bukan tampilan visualnya. Ketidakjelasan satu mode dapat dipecahkan dengan mengunakan informasi yang ditampilkan melalui media lain. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 11. Perbedaan speech dan non-speech: Speech: serial dan user harus mendengarkan keseluruhan kalimat sebelum mengerti maksudnya, sehingga membutuhkan waktu yang panjang. Non-speech: · Dapat diasosiasikan dengan kejadian khusus, dan waktu yang dibutuhkan lebih pendek · Universal (mempunyai arti yang sama dibelahan bumi manapun) · Menyediakan informasi status · Navigasi sistem Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 12. 5.1. SOUNDTRACK Adalah suatu word-processor dengan sebuah auditory interface, yang didisain untuk user yang bermasalah dengan alat visualnya. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 13. 5.2. AUDITORY ICONS Auditory icon menggunakan suara alami untuk merepresentasikan tipe-tipe obyek dan aksi yang berbeda di interface. Pada perusahaan SonicFinder, auditory icon digunakan untuk merepresentasikan desktop object dan action. Contoh: suara benturan digunakan untuk aksi membuang sesuatu ke keranjang sampah. User mempelajari suara-suara ini denganmengira/menebak familiar action dalam kehidupan sehari-hari. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 14. 5.3. EARCONS Sebuah alternatif penggunaan suara alami adalah untuk merancang synthetic sounds. Earcons menggunakan kombinasi terstruktur dari not/nada, yang disebut motives, untuk merepresentasikan aksi dan obyek. Dengan cara ini earcon dapat dibuat terstruktur secara hirarki, untuk merepresentasikan menu. Earcon dengan mudah dapat dikelompokkan dan diperbaiki sesuai dengan komposisi dan hirarkinya. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 15. 6. APLIKASI HYPERMEDIA · Hypercard Yang meniru sebuah kartu indeks, yang dari situ user dapat mencari sesuatu. Masing-masing kartu dapat menyimpan text, diagram, photograph, bitmap dan lain-lain. Hot spot pada kartu ini mengijinkan gerakan antar kartu. Selain itu, pada kartu-kartu ini juga terdapat tombol forward dan backward untuk memboleh user bergerak secara sequensial · Information management · Sistem pendidikan · Sistem applikasi pembantu (Help System Application) Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 16. 7. ANIMASI Animasi menjadi elemen yang paling biasa / lazim pada sebuah sistem. Dengan animasi dapat membuat suatu image berpindah, berubah (alter) dan berganti pada waktu yang bersamaan. Contoh: · Animasi kursor · Jam · Kartun Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 17. 8. PENGENALAN GERAK (GESTURE RECOGNITION) Gerakan adalah komponen IMK yang menjadi pusat perhatian dalam Multimodal system. Dengan beberapa gerakan untuk mengkontrol komputer, adalah merupakan suatu keuntungan pada situasi dimana tidak ada kemungkinan untuk melakukan pengetikan atau ketika panca indera lainnya tidak bisa digunakan. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 18. 9. COMPUTER VISION Dengan vision system yang baik, memungkinkan komputer untuk mengenali user-nya dan membentuk sistem yang sesuai dengan permintaan. Computer vision mempunyai efek yang dalam pada interaksi. Computer vision system cenderung berdasar pada pendekatan “bottomup” dimana image-image diperlakukan sebagai satu set pixel yang secara progresif dianalisa untuk mengambil inti dari artinya. Interaksi Manusia dan Komputer Created By Arfianti Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar
  • 19. Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Universitas Negeri Makassar