SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
LEMBAGA
AMIL ZAKAT
NASIONAL

Buletin Jumat

Chevron Indonesia
Akta Notaris Wahyu Nurani, SH.
No. 34 Tanggal 28 April 2008
NPWP : 02.816.712.0-077.000

Balikpapan|Darajat|Dumai|Duri|Jakarta|Minas|Rumbai|Salak

Edisi XVI

LAZNas Chevron Duri

11 Muharram 1435 H /
15 Nopember 2013
Terbit setiap Jumat,
tidak diperjualbelikan

Tidak dibaca saat Khutbah Jumat

TAWAKKAL (2)
H. J. Ardan Mardan, Lc., M.A

At-tawakkul wa ri'ayatul asbab (Tawakkal
dan Perhatian terhadap usaha (sebab akibat))

Tawakkal seperti yang diperintahkan oleh
Al-Quran dan Sunnah Rasulullah SAW tidak
berarti menafikan usaha dan sebab-akibat.
Abul Qasim Al-Qusyairi dalam risalahnya
mengatakan: “Ketahuilah bahwa tawakkal
tempatnya adalah hati, sementara gerakan
(usaha) anggota badan tidaklah menafikan
tawakkal itu sendiri…”
Al- Quran ya-muru bi ri'ayatil asbab (AlQuran memerintahkan kita berusaha dan
memperhatikan sebab akibat)
Dalam konteks jihad fi sabilillah, Al-Quran
memerintahkan kita untuk selalu waspada dan
melakukan persiapan matang:
“Hai orang-orang yang beriman, bersiap
siagalah kamu, dan majulah (ke medan
pertempuran) berkelompok-kelompok, atau
majulah bersama-sama!” (Q.S. An-Nisa: 71)
“Dan siapkanlah untuk menghadapi
mereka kekuatan apa saja yang kamu
sanggupi dan dari kuda-kuda yang ditambat
untuk berperang (yang dengan persiapan itu)
kamu menggentarkan musuh Allah dan

musuhmu dan orang orang selain mereka yang
kamu tidak mengetahuinya; sedang Allah
mengetahuinya. Apa saja yang kamu
nafkahkan pada jalan Allah niscaya akan
dibalasi dengan cukup kepadamu dan kamu
tidak akan dianiaya (dirugikan).” (Q.S Al-Anfal:
60).
Dalam konteks rizki, Al-Quran menyuruh
kita berusaha mencari kaunia-Nya:
“Hai orang-orang beriman, apabila diseru
untuk menunaikan shalat Jum'at, Maka
bersegeralah kamu kepada mengingat Allah
dan tinggalkanlah jual beli. Yang demikian itu
lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.
Apabila telah ditunaikan shalat, maka
bertebaranlah kamu di muka bumi; dan carilah

“Dan kelak akan dijauhkan orang yang taqwa dari neraka itu, (yaitu mereka) yang menafkahkan hartanya (di jalan Allah)
untuk membersihkan hartanya.” (Q.S. Al-Lail: 17-18)
karunia Allah dan ingatlah Allah banyakbanyak supaya kamu beruntung.” (Q.S AlJumu'ah: 9-10).
Dalam hal melaksanakan haji, AL-Quran
menyuruh orang-orang yang akan
melaksanakannya untuk berbekal:
“(Musim) haji adalah beberapa bulan
yang dimaklumi, barangsiapa yang
menetapkan niatnya dalam bulan itu akan
mengerjakan haji, maka tidak boleh rafats,
berbuat fasik dan berbantah-bantahan di
dalam masa mengerjakan haji. Dan apa yang
kamu kerjakan berupa kebaikan, niscaya Allah
mengetahuinya. Berbekallah, dan
sesungguhnya sebaik-baik bekal adalah
takwa, dan bertakwalah kepada-Ku hai orangorang yang berakal.” (Q.S Al-Baqarah: 197).

ُ َ ِ َ َ ْ ِ ْ ْ ِ ً َُ ‫َ ِ ْ ِ َ ﱠ ٍ ﱠ‬
‫ﻋن اﺑن ﻋﺑﺎس أَن أﻧﺎﺳﺎ ﻣن أَھل اﻟﯾﻣن ﻛﺎﻧوا‬
ُ ْ َ ُ َ َ َ ُ ‫ُ ﱡ َ َ َ َﱠ‬
‫َﯾﺣﺟون وﻻَ َﯾﺗزودون وﯾﻘُ ْوﻟون: َﻧﺣن‬
َُ َ َ ‫ْ َُ َ ﱢ ُ َ َ َِ َ ِ ُ َ ﱠ‬
،‫اﻟﻣﺗوﻛﻠون! ﻓﺈذا ﻗدﻣوا ﻣﻛﺔ ﺳﺄﻟوا اﻟﻧﺎس‬
َ ‫ﱠ‬
َ َ
ُ ‫َ َ َﱠ‬
.‫ﻓﺄﻧزل ﷲُ َﺗﻌﺎﻟﻰ: ))وﺗزودوا ...(( اﻵﯾﺔ‬
َ َ َْ َ
‫)رواه اﻟﺑﺧﺎري وأﺑو داود واﻟﻧﺳﺎﺋﻲ واﺑن‬
.(‫ﺣﺑﺎن‬
Dari Ibnu 'Abbas radhiyallahu anhuma,
bahwa ada sekelompok orang dari Yaman
yang berangkat haji tanpa berbekal lalu mereka
berkata:“Kami bertawakkal !” Ketika sampai di
Mekkah mereka meminta-minta kepada orang
lain, maka turunlah ayat ini: “Berbekallah
kamu…” (Al-Bqarah/197). (HR. Bukhari, Abu
Dawud, Nasai & Ibnu Hibban).
As-Sunnah ta-muru bi ri'ayatil asbab
(Sunnah Rasulullah SAW memerintahkan kita
memperhatikan usaha dan sebab akibat)

َ ْ َ
‫ﻋن أﻧس ْﺑن ﻣﺎﻟِك َﯾﻘول: ﻗﺎل رﺟل َﯾﺎ رﺳول ﷲ‬
ِ‫َ ٍ ُ ُ َ َ َ ُ ٌ َ ُ َ ﱠ‬
ََ َ َ ُ ِ ْ ُ
ََ َ َ ُ ِ ْ
ْ ِ ْ ‫أَﻋﻘﻠﮭﺎ وأﺗوﻛل أَ ْو أطﻠﻘﮭﺎ وأﺗوﻛل ﻗﺎل ))ا‬
ُ ‫َ ﱠ‬
‫َ ﱠ ُ َ َ ﻋﻘﻠﮭﺎ‬
َ
ْ ‫َ ََ ﱠ‬
(‫وﺗوﻛل(( )رواه اﻟﺗرﻣذي وﺣﺳﻧﮫ اﻷﻟﺑﺎﻧﻲ‬
Dari Anas bin Malik ra berkata: “Seorang
laki-laki berkata kepada Rasulullah SAW:
“Apakah aku ikat untaku dan bertawakkal atau
aku biarkan dan bertawakkal?” Rasulullah
SAW bersabda: “Ikatlah dan tawakkallah !”
(HR. Tirmidzi dan dihasankan oleh Al-Albani).

َ َ ْ ُْ‫َْ َ ﱠ‬
‫ﻟو َﺗوﻛﻠﺗم ﻋﻠﻰ ﷲ ﺣق َﺗوﻛﻠﮫ ﻟرزﻗﻛم ﻛﻣﺎ‬
َ َ ُْ َ َ َ َ ِِ‫ِ َ ﱠ َ ﱡ‬
َ ِ ُ ُ َ َ ً َِ ُْ َ ‫ْ ُ ُ ﱠ‬
ً ‫َﯾرزق اﻟطْﯾر، َﺗﻐدو ﺧﻣﺎﺻﺎ، وﺗروح ﺑطﺎﻧﺎ‬
(‫)رواه اﻟﺗرﻣذي ﻋن ﻋﻣر ﺑن اﻟﺧطﺎب‬
“Jika kalian bertawakkal kepada Allah
dengan tawakkal yang benar pasti Dia member
rizki kepada kalian seperti ia memberi rizki
kepada burung yang terbang di pagi hari dalam
keadaan keadaan perut yang kosong dan
pulang sore hari dengan tembolok penuh.” (HR
Tirmidzi dari Umar bin Khattab).

‫إِن ﻗﺎﻣت اﻟﺳﺎﻋﺔ وﺑﯾد أﺣدﻛم ﻓﺳﯾﻠﺔ ﻓﺈن اﺳﺗطﺎعـ‬
َ َ َ ْ ِ ِ َ ٌ َ ِ َ ْ ُ ِ َ َ ِ َِ َ ُ َ ‫ْ َ َ ِ ﱠ‬
ْ
(‫أَن ﻻَ َﺗﻘوم ﺣﺗﻰ َﯾﻐرﺳﮭﺎ ﻓﻠﯾﻔﻌل. )رواه أﺣﻣد‬
َ ََْْ َ َ ِ ْ ‫ُ َ َ ﱠ‬
“Bila datang kiamat sementara di tangan
salah seorang diantara kamu ada anak pohon
kurma, jika ia mampu menanam sebelum
terjadi kiamat maka lakukanlah.” (HR. Ahmad,
diriwayatkan pula oleh Bukhari dalam Al-Adab
Al-Mufrad).
Bagi para peneliti sirah Rasulullah SAW,
amat jelas terlihat bahwa beliau adalah orang
yang sangat memperhatikan usaha, dan
persiapan matang terutama dalam
peperanhan besar dan peperangan kecil
beliau. Rasulullah SAW memperhitungkan
betul ihthiyath lazimah (persiapan dan
antisipasi kebutuhan) bagi keselamatan
pasukannya, mengirimkan mata-mata untuk
mengetahui keadaan musuh dan kelemahan
mereka.
Diantara hal yang mengagumkan adalah
penggunaan istilah al-ihsha (penghitungan
teliti, sensus) dalam hadits Rasulullah, yakni
ketika beliau memerintahkan para sahabat
untuk menulis siapa saja yang telah masuk
Islam:

‫ﻋن ﺣذْﯾﻔﺔ ﻗﺎل ﻛﻧﺎ ﻣﻊ رﺳول ﷲ -ﺻﻠﻰ ﷲ ﻋﻠﯾـﮫ‬
ِ‫َ ْ ُ َ َ َ َ َ ُﱠ َ َ َ ُ ِ ﱠ‬
« ‫وﺳــــــﻠم- ﻓﻘﺎل » أَﺣﺻوا ﻟﻰ ﻛم َﯾﻠﻔظ اﻹِﺳﻼم‬
َ ََ
ََ ْ ُ ِْ َْ ِ ُ ْ
(‫)رواه ﻣﺳﻠم‬
Dari Hudzaifah ra berkata: Suatu ketika
kami bersama Rasulullah SAW lalu beliau
bersabda: “Hitunglah untukku berapa yang
melafalkan Islam.” (HR. Muslim).
Dalam riwayat Bukhari beliau
ُُ ُْ
menyebutkan lafazh ‫( اﻛﺗﺑوا‬uktubuu/tulislah).
Tampak dari hadits ini bahwa Rasulullah SAW
amat memperhatikan data sebagai salah satu
faktor terpenting keberhasilan perjuangan.
Data jumlah kaum muslimin terutama data
mujahidin digunakan oleh Rasulullah SAW
untuk mengetahui berapa kekuatan SDM
ummat Islam guna menghadapi kekuatan
musuh yang selalu mengintai.
Perhatikan bagaimana Rasulullah SAW
saat hijrah ke Madinah, beliau membuat
perencanaan yang matang dengan urutan dan

logika berpikir sempurna. Rasulullah
menyiapkan Ali bin Abi Thalib untuk tidur di
tempat tidurnya, mengajak Abu Bakar sebagai
pendamping perjalanan, menentukan
penunjuk jalan (Abdullah bin Uraiqith), menuju
gua Tsaur yang arahnya berbeda dengan
Madinah, bermalam di sana, menyiapkan
pengantar bekal makanan (Asma binti Abi
Bakr), menentukan orang yang menghapus
jejaknya ('Amir bin Fuhairah). Setelah itu
semua, sementara musuh tetap berhasil
mengikuti beliau hingga mulut gua Tsaur, di
sinilah pentingnya penyerahan total kepada
Allah dan tidak pernah bergantung kepada
usaha, Rasulullah saw bersabda dengan
tawakkal yang sempurna:

‫َﯾﺎ أﺑﺎ َﺑﻛر ﻣﺎ ظﻧك ﺑﺎﺛﻧْﯾن َﷲُ َﺛﺎﻟﺛﮭﻣﺎ ؟ )رواه‬
َ ُ ُِ ‫ََ ْ ٍ َ َ ﱡ َ ِ ْ َ ِ ﱠ‬
(‫ﻣﺳﻠم‬
“Wahai Abu Bakar, apa dugaanmu atas
dua orang sementara Allah bersama mereka?”
Semua itu adalah bukti bahwa sunnah
Rasulullah memerintahkan kita untuk
memperhatikan sebab-sebab kemenangan
disamping penyerahan diri total kepada Allah
SWT.
Hadyu ash-shahabah wat tabi'in fi
mura'ati al-asbab (Bimbingan para sahabat,
tabi'in dan para ulama dalam memperhatikan
sebab akibat)

Buletin Jumat

LAZNas Chevron Duri

LAZNas Chevron Duri Newsletter
Published by : LAZNas Chevron Duri
Jln. Aman No. 34 (Samping Kompleks Sibayak), Duri, Telp. 0765-595652 ; 0765-7023090, e-Mail : admin.dri@laznaschevron.org
Dewan Syuro : Abdul Rahman,Gufron, Tri Heru Susanto,Yon Hendri, H.Nasir Bagis; Konsultan: H. J. Ardan Mardan Lc,M.A
Direktur : Guntur Gantara ; Bendahara : Arzandra Fendi ; Sekertaris : Didit Kurniawan
Riset & Development: Yudi Adrianto, Deni Eka Prasetya ; Manager Operasional : Budi Suhari
Amil Koordinator Program Penyaluran Zakat: Jufriadi
Amil Koordinator Survey dan Publikasi: Syahrul Ilham
Amil Koordinator Administrasi dan Keuangan: Zulfadlil Azhim
Umar bin Khattab ra melihat sekelompok orang
yang sedang duduk-duduk di masjid setelah shalat
Jum'at, lalu beliau mengingkari mereka sambil
berkata:

ُ َُ َ ِ ْ ‫َُْ ﱠ ََُ ُْ َ ْ ََ ِ ﱢ‬
‫ﻻَ َﯾﻘﻌدنـ أﺣدﻛمـ ﻋنـ طﻠبـ اﻟرزقـ، وﯾﻘولـ: اﻟﻠﱠﮭمـ‬
‫ُﱠ‬
ً ‫ْ ُِْ َ َْ ََِ ﱠ ﱠ َ َ ُ ْ ِ ُ َ َ َ ِ ﱠ‬
!‫ارزﻗﻧﻲ، وﻗد ﻋﻠم أَن اﻟﺳﻣﺎء ﻻَ ﺗﻣطر ذھﺑﺎ ً وﻻَ ﻓﺿﺔ‬
ُ ُ ْ َ ‫ِﱠ‬
‫إﻧﻣﺎ َﯾرزق ﷲُ اﻟﻧﺎس َﺑﻌﺿﮭم ﻣنـ َﺑﻌضـ. أﻣـﺎ ﻗرأﺗمـ‬
ُْْ َ َ َ َ ٍ ْ ْ ِ ُْ َ ْ َ ‫ﱠ‬
َ َ ِ َ َ
‫ﻗ ْول ﷲ َﺗﻌﺎﻟﻰ: )ﻓﺈذا ﻗﺿﯾتـ اﻟﺻﻼةـ ﻓﺎﻧﺗﺷرـوا ﻓـﻲ‬
ِ ُ ِ َْ َ َُ ‫ﱠ‬
ِ َ ِ ُ ََِ
‫اﻷَرض واْﺑﺗﻐوا ﻣن ﻓﺿل ﷲ(؟ )اﻟﺟﻣﻌﺔ: ٠١(؟‬
ِ ِ ْ َ ْ ِ َُ َ ِ ْ
“Janganlah salah seorang diantara kamu
menganggur (tidak mencari rizki) lalu hanya
berkata: Ya Allah, berikan aku rizki. Padahal ia tahu
bahwa langit tidak menurunkan hujan emas dan
perak! Allah memberi rizki kepada orang dengan
perantara orang lain (baca: muamalah). Tidakkah
kalian membaca ayat (yang artinya): “Apabila telah
ditunaikan shalat Jumat, maka bertebaranlah
kamu di muka bumi; dan carilah karunia Allah dan
ingatlah Allah banyak-banyak supaya kamu
beruntung.” (Q.S Al-Jumu'ah I: 10).
Al-Imam Sufyan bin Sa'id Ats-Tsauri
rahimahullah berkata: “Seorang alim jika tidak
memiliki ma'isyah akan menjadi penolong bagi

agamanya, dan orang jahil jika tidak punya
maisyah akan menjadi penolong orang-orang
fasiq.”
Yang tidak boleh terjadi dan merusak
tawakkal adalah jika hati terpaut dengan usaha
semata, dan bergantung hanya kepadanya,
melupakan Pencipta sebab akibat, lupa bahwa
sebab dan usaha tidak pernah berpengaruh
dengan sendirinya. Banyak faktor-faktor
keberhasilan yang berada di luar jangkauan
usaha manusia dan di sinilah ia membutuhkan
tawakkal kepada Allah dan tidak boleh
bergantung sama sekali dengan usahanya.
Seorang petani hanya bisa memilih bibit yang
baik, menanamnya di tanah yang subur,
menyirami dan memberi pupuk serta
menjaganya dari hama, tetapi ia tidak berkuasa
mengendalikan apa yang terjadi di dalam tanah,
mengatur angin dan cuaca, atau bencana alam
yang mungkin saja menimpa tanamannya.
Semua itu mengharuskannya menyerahkan
segala urusannya kepada Allah semata setelah
ia mengerahkan daya dan usaha secara optimal.
Wallahua'lam

LEMBAGA
AMIL ZAKAT
NASIONAL
Chevron Indonesia

“Berkhidmat pada Muzakki dan Mustahik”

Zakat Infaq Sadaqah Call Center
Hubungi 0765-595652, setiap hari kerja Senin s.d Sabtu
Call/SMS LAZNas (24 jam): 07657023090 - contact person Jufriadi (FLEXI)
Menerima permintaan penjemputan zakat langsung ke Muzakki (LAYANAN JEMPUT ZAKAT)
LAZNas Chevron Duri Salary Allotment
Silahkan hubungi Accounting Duri untuk mengikuti:
·Program Salary Allotment 2,5% gaji pokok, atau dapat juga dengan
·Pemotongan per bulan dengan jumlah tertentu ke Account Club 117973 (Bazismal Caltex Duri).
Setoran Zakat Infaq Sadaqah Wakaf
·Bank Mandiri AC No. 108-001-2210655 a.n. LAZNas Chevron Indonesia
·Bank Syariah Mandiri AC No.717.777.777.8 a.n LAZNas Chevron Indonesia

More Related Content

What's hot

10 amalan ringan pembuka jalan menuju
10 amalan ringan pembuka jalan menuju10 amalan ringan pembuka jalan menuju
10 amalan ringan pembuka jalan menuju
mochammad rasyiid
 
Meluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinan
Meluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinanMeluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinan
Meluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinan
Muhsin Hariyanto
 
10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan
10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan
10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan
Slight Hope
 
9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari
9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari
9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari
Yamakashi Faim
 

What's hot (20)

Meneladani dakwah nabi di kota madinah
Meneladani dakwah nabi di kota madinahMeneladani dakwah nabi di kota madinah
Meneladani dakwah nabi di kota madinah
 
Id keutamaan bulan_ramdan
Id keutamaan bulan_ramdanId keutamaan bulan_ramdan
Id keutamaan bulan_ramdan
 
Syahadat ar rasul
Syahadat ar rasulSyahadat ar rasul
Syahadat ar rasul
 
10 amalan ringan pembuka jalan menuju
10 amalan ringan pembuka jalan menuju10 amalan ringan pembuka jalan menuju
10 amalan ringan pembuka jalan menuju
 
Fadhilah muharram
Fadhilah muharramFadhilah muharram
Fadhilah muharram
 
Meluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinan
Meluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinanMeluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinan
Meluruskan salah faham terhadap doa nabi saw tentang kemiskinan
 
KEHANCURAN UMAT TERDAHULU
KEHANCURAN UMAT TERDAHULUKEHANCURAN UMAT TERDAHULU
KEHANCURAN UMAT TERDAHULU
 
10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan
10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan
10 cara & 10 kiat optimalisasi ramadhan
 
Dhuha Menuju Taqwa
Dhuha Menuju TaqwaDhuha Menuju Taqwa
Dhuha Menuju Taqwa
 
Renungan tahun baru hijriyah
Renungan tahun baru hijriyahRenungan tahun baru hijriyah
Renungan tahun baru hijriyah
 
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat WabahSolusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
 
3 puasa
3 puasa3 puasa
3 puasa
 
POKOK-POKOK KEIMANAN
POKOK-POKOK KEIMANANPOKOK-POKOK KEIMANAN
POKOK-POKOK KEIMANAN
 
Meneladani akhlaq rasulullah
Meneladani akhlaq rasulullahMeneladani akhlaq rasulullah
Meneladani akhlaq rasulullah
 
9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari
9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari
9. meneladani nabi_muhammad_saw._dalam_kehidupan_sehari-hari
 
Dzikir dan Doa ‘Asyurā’
Dzikir dan Doa ‘Asyurā’Dzikir dan Doa ‘Asyurā’
Dzikir dan Doa ‘Asyurā’
 
Ayat dakwah
Ayat dakwahAyat dakwah
Ayat dakwah
 
Keutamaan bulan ramadhan;oleh AKBP DADANG DK-JAMBI
Keutamaan  bulan ramadhan;oleh AKBP DADANG DK-JAMBIKeutamaan  bulan ramadhan;oleh AKBP DADANG DK-JAMBI
Keutamaan bulan ramadhan;oleh AKBP DADANG DK-JAMBI
 
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
 
Zakat, infak dan sedekah
Zakat, infak dan sedekahZakat, infak dan sedekah
Zakat, infak dan sedekah
 

Similar to 16 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvi 2013 tawakkal 2

Mari kita segera bersedekah
Mari kita segera bersedekahMari kita segera bersedekah
Mari kita segera bersedekah
Muhsin Hariyanto
 
Sedekah infak keutamaannya
Sedekah infak keutamaannyaSedekah infak keutamaannya
Sedekah infak keutamaannya
mr_haryono
 
Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu
Lis Kuw
 
Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6
Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6
Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6
LAZNas Chevron
 
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 8. Tasyahhud
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 8. TasyahhudPenjelasan Bacaan Dalam Solat 8. Tasyahhud
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 8. Tasyahhud
Bicara Ilmu
 
Hadits 40 imam nawawi
Hadits 40 imam nawawiHadits 40 imam nawawi
Hadits 40 imam nawawi
Agus Adibrata
 

Similar to 16 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvi 2013 tawakkal 2 (20)

Doa hishnul muslim
Doa hishnul muslimDoa hishnul muslim
Doa hishnul muslim
 
Mari kita segera bersedekah
Mari kita segera bersedekahMari kita segera bersedekah
Mari kita segera bersedekah
 
Sedekah infak keutamaannya
Sedekah infak keutamaannyaSedekah infak keutamaannya
Sedekah infak keutamaannya
 
Memelihara keikhlasan
Memelihara keikhlasanMemelihara keikhlasan
Memelihara keikhlasan
 
Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu
 
Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6
Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6
Buletin LAZNas Chevron Balikpapan Edisi 6
 
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 8. Tasyahhud
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 8. TasyahhudPenjelasan Bacaan Dalam Solat 8. Tasyahhud
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 8. Tasyahhud
 
Al Anam, An Nisa, Taha, At Tahrim, Hud, adab terhadap tetangga
Al Anam, An Nisa, Taha, At Tahrim, Hud, adab terhadap tetanggaAl Anam, An Nisa, Taha, At Tahrim, Hud, adab terhadap tetangga
Al Anam, An Nisa, Taha, At Tahrim, Hud, adab terhadap tetangga
 
Ikhlas dalam Beramal.pptx
Ikhlas dalam Beramal.pptxIkhlas dalam Beramal.pptx
Ikhlas dalam Beramal.pptx
 
Agar Tidak Terjerat Riba
Agar Tidak Terjerat RibaAgar Tidak Terjerat Riba
Agar Tidak Terjerat Riba
 
bab yakin dan tawakal 79 - 84.pptx
bab yakin dan tawakal 79 - 84.pptxbab yakin dan tawakal 79 - 84.pptx
bab yakin dan tawakal 79 - 84.pptx
 
Menundukkan Pandangan
Menundukkan PandanganMenundukkan Pandangan
Menundukkan Pandangan
 
Hadits 40 imam nawawi
Hadits 40 imam nawawiHadits 40 imam nawawi
Hadits 40 imam nawawi
 
G h i b a h
G h i b a hG h i b a h
G h i b a h
 
Sedekah dalam dakwah
Sedekah dalam dakwahSedekah dalam dakwah
Sedekah dalam dakwah
 
KEUTAMAAN DZIKIR.pptx
KEUTAMAAN DZIKIR.pptxKEUTAMAAN DZIKIR.pptx
KEUTAMAAN DZIKIR.pptx
 
BAGAIMANA RASULULLAH SAW BERPUASA 11 April 2023 - Kapt Dr. Adib.pdf
BAGAIMANA RASULULLAH SAW BERPUASA 11 April 2023 - Kapt Dr. Adib.pdfBAGAIMANA RASULULLAH SAW BERPUASA 11 April 2023 - Kapt Dr. Adib.pdf
BAGAIMANA RASULULLAH SAW BERPUASA 11 April 2023 - Kapt Dr. Adib.pdf
 
135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol
135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol
135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol
 
135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol
135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol
135303235 jangan-memilih-pemimpin-yang-tolol
 
Hukum doa berjamaah
Hukum doa berjamaahHukum doa berjamaah
Hukum doa berjamaah
 

More from LAZNas Chevron

More from LAZNas Chevron (20)

Monthly Report LAZNas PHR Edisi Agustus 2021
Monthly Report LAZNas PHR Edisi Agustus 2021 Monthly Report LAZNas PHR Edisi Agustus 2021
Monthly Report LAZNas PHR Edisi Agustus 2021
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2021
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2021 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2021
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2021
 
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021 05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
 
04 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2021
04 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2021 04 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2021
04 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2021
 
02 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2021
02 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2021 02 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2021
02 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2021
 
01 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Januari 2021
01 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Januari 202101 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Januari 2021
01 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Januari 2021
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Desember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Desember 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Desember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Desember 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi September 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Agustus 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Agustus 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Agustus 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Agustus 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juli 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juli 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juli 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juli 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Juni 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2020 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi April 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Februari 2020
 
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia edisi September 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia edisi September 2019Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia edisi September 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia edisi September 2019
 
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Agustus 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Agustus 2019Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Agustus 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Agustus 2019
 
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Juli 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Juli 2019Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Juli 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi Juli 2019
 
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi April 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi April 2019Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi April 2019
Monthly Report LAZNas Chevron Indonesia Edisi April 2019
 

Recently uploaded

KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
MeidarLamskingBoangm
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Adam Hiola
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
puji239858
 

Recently uploaded (7)

KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Hadits Arbain 35 tentang Sesama Muslim Bersaudara.pptx
Hadits Arbain 35 tentang Sesama Muslim Bersaudara.pptxHadits Arbain 35 tentang Sesama Muslim Bersaudara.pptx
Hadits Arbain 35 tentang Sesama Muslim Bersaudara.pptx
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 

16 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvi 2013 tawakkal 2

  • 1. LEMBAGA AMIL ZAKAT NASIONAL Buletin Jumat Chevron Indonesia Akta Notaris Wahyu Nurani, SH. No. 34 Tanggal 28 April 2008 NPWP : 02.816.712.0-077.000 Balikpapan|Darajat|Dumai|Duri|Jakarta|Minas|Rumbai|Salak Edisi XVI LAZNas Chevron Duri 11 Muharram 1435 H / 15 Nopember 2013 Terbit setiap Jumat, tidak diperjualbelikan Tidak dibaca saat Khutbah Jumat TAWAKKAL (2) H. J. Ardan Mardan, Lc., M.A At-tawakkul wa ri'ayatul asbab (Tawakkal dan Perhatian terhadap usaha (sebab akibat)) Tawakkal seperti yang diperintahkan oleh Al-Quran dan Sunnah Rasulullah SAW tidak berarti menafikan usaha dan sebab-akibat. Abul Qasim Al-Qusyairi dalam risalahnya mengatakan: “Ketahuilah bahwa tawakkal tempatnya adalah hati, sementara gerakan (usaha) anggota badan tidaklah menafikan tawakkal itu sendiri…” Al- Quran ya-muru bi ri'ayatil asbab (AlQuran memerintahkan kita berusaha dan memperhatikan sebab akibat) Dalam konteks jihad fi sabilillah, Al-Quran memerintahkan kita untuk selalu waspada dan melakukan persiapan matang: “Hai orang-orang yang beriman, bersiap siagalah kamu, dan majulah (ke medan pertempuran) berkelompok-kelompok, atau majulah bersama-sama!” (Q.S. An-Nisa: 71) “Dan siapkanlah untuk menghadapi mereka kekuatan apa saja yang kamu sanggupi dan dari kuda-kuda yang ditambat untuk berperang (yang dengan persiapan itu) kamu menggentarkan musuh Allah dan musuhmu dan orang orang selain mereka yang kamu tidak mengetahuinya; sedang Allah mengetahuinya. Apa saja yang kamu nafkahkan pada jalan Allah niscaya akan dibalasi dengan cukup kepadamu dan kamu tidak akan dianiaya (dirugikan).” (Q.S Al-Anfal: 60). Dalam konteks rizki, Al-Quran menyuruh kita berusaha mencari kaunia-Nya: “Hai orang-orang beriman, apabila diseru untuk menunaikan shalat Jum'at, Maka bersegeralah kamu kepada mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli. Yang demikian itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui. Apabila telah ditunaikan shalat, maka bertebaranlah kamu di muka bumi; dan carilah “Dan kelak akan dijauhkan orang yang taqwa dari neraka itu, (yaitu mereka) yang menafkahkan hartanya (di jalan Allah) untuk membersihkan hartanya.” (Q.S. Al-Lail: 17-18)
  • 2. karunia Allah dan ingatlah Allah banyakbanyak supaya kamu beruntung.” (Q.S AlJumu'ah: 9-10). Dalam hal melaksanakan haji, AL-Quran menyuruh orang-orang yang akan melaksanakannya untuk berbekal: “(Musim) haji adalah beberapa bulan yang dimaklumi, barangsiapa yang menetapkan niatnya dalam bulan itu akan mengerjakan haji, maka tidak boleh rafats, berbuat fasik dan berbantah-bantahan di dalam masa mengerjakan haji. Dan apa yang kamu kerjakan berupa kebaikan, niscaya Allah mengetahuinya. Berbekallah, dan sesungguhnya sebaik-baik bekal adalah takwa, dan bertakwalah kepada-Ku hai orangorang yang berakal.” (Q.S Al-Baqarah: 197). ُ َ ِ َ َ ْ ِ ْ ْ ِ ً َُ ‫َ ِ ْ ِ َ ﱠ ٍ ﱠ‬ ‫ﻋن اﺑن ﻋﺑﺎس أَن أﻧﺎﺳﺎ ﻣن أَھل اﻟﯾﻣن ﻛﺎﻧوا‬ ُ ْ َ ُ َ َ َ ُ ‫ُ ﱡ َ َ َ َﱠ‬ ‫َﯾﺣﺟون وﻻَ َﯾﺗزودون وﯾﻘُ ْوﻟون: َﻧﺣن‬ َُ َ َ ‫ْ َُ َ ﱢ ُ َ َ َِ َ ِ ُ َ ﱠ‬ ،‫اﻟﻣﺗوﻛﻠون! ﻓﺈذا ﻗدﻣوا ﻣﻛﺔ ﺳﺄﻟوا اﻟﻧﺎس‬ َ ‫ﱠ‬ َ َ ُ ‫َ َ َﱠ‬ .‫ﻓﺄﻧزل ﷲُ َﺗﻌﺎﻟﻰ: ))وﺗزودوا ...(( اﻵﯾﺔ‬ َ َ َْ َ ‫)رواه اﻟﺑﺧﺎري وأﺑو داود واﻟﻧﺳﺎﺋﻲ واﺑن‬ .(‫ﺣﺑﺎن‬ Dari Ibnu 'Abbas radhiyallahu anhuma, bahwa ada sekelompok orang dari Yaman yang berangkat haji tanpa berbekal lalu mereka berkata:“Kami bertawakkal !” Ketika sampai di Mekkah mereka meminta-minta kepada orang lain, maka turunlah ayat ini: “Berbekallah kamu…” (Al-Bqarah/197). (HR. Bukhari, Abu Dawud, Nasai & Ibnu Hibban). As-Sunnah ta-muru bi ri'ayatil asbab (Sunnah Rasulullah SAW memerintahkan kita memperhatikan usaha dan sebab akibat) َ ْ َ ‫ﻋن أﻧس ْﺑن ﻣﺎﻟِك َﯾﻘول: ﻗﺎل رﺟل َﯾﺎ رﺳول ﷲ‬ ِ‫َ ٍ ُ ُ َ َ َ ُ ٌ َ ُ َ ﱠ‬ ََ َ َ ُ ِ ْ ُ ََ َ َ ُ ِ ْ ْ ِ ْ ‫أَﻋﻘﻠﮭﺎ وأﺗوﻛل أَ ْو أطﻠﻘﮭﺎ وأﺗوﻛل ﻗﺎل ))ا‬ ُ ‫َ ﱠ‬ ‫َ ﱠ ُ َ َ ﻋﻘﻠﮭﺎ‬ َ ْ ‫َ ََ ﱠ‬ (‫وﺗوﻛل(( )رواه اﻟﺗرﻣذي وﺣﺳﻧﮫ اﻷﻟﺑﺎﻧﻲ‬ Dari Anas bin Malik ra berkata: “Seorang laki-laki berkata kepada Rasulullah SAW: “Apakah aku ikat untaku dan bertawakkal atau aku biarkan dan bertawakkal?” Rasulullah SAW bersabda: “Ikatlah dan tawakkallah !” (HR. Tirmidzi dan dihasankan oleh Al-Albani). َ َ ْ ُْ‫َْ َ ﱠ‬ ‫ﻟو َﺗوﻛﻠﺗم ﻋﻠﻰ ﷲ ﺣق َﺗوﻛﻠﮫ ﻟرزﻗﻛم ﻛﻣﺎ‬ َ َ ُْ َ َ َ َ ِِ‫ِ َ ﱠ َ ﱡ‬ َ ِ ُ ُ َ َ ً َِ ُْ َ ‫ْ ُ ُ ﱠ‬ ً ‫َﯾرزق اﻟطْﯾر، َﺗﻐدو ﺧﻣﺎﺻﺎ، وﺗروح ﺑطﺎﻧﺎ‬ (‫)رواه اﻟﺗرﻣذي ﻋن ﻋﻣر ﺑن اﻟﺧطﺎب‬ “Jika kalian bertawakkal kepada Allah dengan tawakkal yang benar pasti Dia member rizki kepada kalian seperti ia memberi rizki kepada burung yang terbang di pagi hari dalam keadaan keadaan perut yang kosong dan pulang sore hari dengan tembolok penuh.” (HR Tirmidzi dari Umar bin Khattab). ‫إِن ﻗﺎﻣت اﻟﺳﺎﻋﺔ وﺑﯾد أﺣدﻛم ﻓﺳﯾﻠﺔ ﻓﺈن اﺳﺗطﺎعـ‬ َ َ َ ْ ِ ِ َ ٌ َ ِ َ ْ ُ ِ َ َ ِ َِ َ ُ َ ‫ْ َ َ ِ ﱠ‬ ْ (‫أَن ﻻَ َﺗﻘوم ﺣﺗﻰ َﯾﻐرﺳﮭﺎ ﻓﻠﯾﻔﻌل. )رواه أﺣﻣد‬ َ ََْْ َ َ ِ ْ ‫ُ َ َ ﱠ‬ “Bila datang kiamat sementara di tangan salah seorang diantara kamu ada anak pohon kurma, jika ia mampu menanam sebelum terjadi kiamat maka lakukanlah.” (HR. Ahmad, diriwayatkan pula oleh Bukhari dalam Al-Adab Al-Mufrad). Bagi para peneliti sirah Rasulullah SAW, amat jelas terlihat bahwa beliau adalah orang yang sangat memperhatikan usaha, dan persiapan matang terutama dalam peperanhan besar dan peperangan kecil beliau. Rasulullah SAW memperhitungkan
  • 3. betul ihthiyath lazimah (persiapan dan antisipasi kebutuhan) bagi keselamatan pasukannya, mengirimkan mata-mata untuk mengetahui keadaan musuh dan kelemahan mereka. Diantara hal yang mengagumkan adalah penggunaan istilah al-ihsha (penghitungan teliti, sensus) dalam hadits Rasulullah, yakni ketika beliau memerintahkan para sahabat untuk menulis siapa saja yang telah masuk Islam: ‫ﻋن ﺣذْﯾﻔﺔ ﻗﺎل ﻛﻧﺎ ﻣﻊ رﺳول ﷲ -ﺻﻠﻰ ﷲ ﻋﻠﯾـﮫ‬ ِ‫َ ْ ُ َ َ َ َ َ ُﱠ َ َ َ ُ ِ ﱠ‬ « ‫وﺳــــــﻠم- ﻓﻘﺎل » أَﺣﺻوا ﻟﻰ ﻛم َﯾﻠﻔظ اﻹِﺳﻼم‬ َ ََ ََ ْ ُ ِْ َْ ِ ُ ْ (‫)رواه ﻣﺳﻠم‬ Dari Hudzaifah ra berkata: Suatu ketika kami bersama Rasulullah SAW lalu beliau bersabda: “Hitunglah untukku berapa yang melafalkan Islam.” (HR. Muslim). Dalam riwayat Bukhari beliau ُُ ُْ menyebutkan lafazh ‫( اﻛﺗﺑوا‬uktubuu/tulislah). Tampak dari hadits ini bahwa Rasulullah SAW amat memperhatikan data sebagai salah satu faktor terpenting keberhasilan perjuangan. Data jumlah kaum muslimin terutama data mujahidin digunakan oleh Rasulullah SAW untuk mengetahui berapa kekuatan SDM ummat Islam guna menghadapi kekuatan musuh yang selalu mengintai. Perhatikan bagaimana Rasulullah SAW saat hijrah ke Madinah, beliau membuat perencanaan yang matang dengan urutan dan logika berpikir sempurna. Rasulullah menyiapkan Ali bin Abi Thalib untuk tidur di tempat tidurnya, mengajak Abu Bakar sebagai pendamping perjalanan, menentukan penunjuk jalan (Abdullah bin Uraiqith), menuju gua Tsaur yang arahnya berbeda dengan Madinah, bermalam di sana, menyiapkan pengantar bekal makanan (Asma binti Abi Bakr), menentukan orang yang menghapus jejaknya ('Amir bin Fuhairah). Setelah itu semua, sementara musuh tetap berhasil mengikuti beliau hingga mulut gua Tsaur, di sinilah pentingnya penyerahan total kepada Allah dan tidak pernah bergantung kepada usaha, Rasulullah saw bersabda dengan tawakkal yang sempurna: ‫َﯾﺎ أﺑﺎ َﺑﻛر ﻣﺎ ظﻧك ﺑﺎﺛﻧْﯾن َﷲُ َﺛﺎﻟﺛﮭﻣﺎ ؟ )رواه‬ َ ُ ُِ ‫ََ ْ ٍ َ َ ﱡ َ ِ ْ َ ِ ﱠ‬ (‫ﻣﺳﻠم‬ “Wahai Abu Bakar, apa dugaanmu atas dua orang sementara Allah bersama mereka?” Semua itu adalah bukti bahwa sunnah Rasulullah memerintahkan kita untuk memperhatikan sebab-sebab kemenangan disamping penyerahan diri total kepada Allah SWT. Hadyu ash-shahabah wat tabi'in fi mura'ati al-asbab (Bimbingan para sahabat, tabi'in dan para ulama dalam memperhatikan sebab akibat) Buletin Jumat LAZNas Chevron Duri LAZNas Chevron Duri Newsletter Published by : LAZNas Chevron Duri Jln. Aman No. 34 (Samping Kompleks Sibayak), Duri, Telp. 0765-595652 ; 0765-7023090, e-Mail : admin.dri@laznaschevron.org Dewan Syuro : Abdul Rahman,Gufron, Tri Heru Susanto,Yon Hendri, H.Nasir Bagis; Konsultan: H. J. Ardan Mardan Lc,M.A Direktur : Guntur Gantara ; Bendahara : Arzandra Fendi ; Sekertaris : Didit Kurniawan Riset & Development: Yudi Adrianto, Deni Eka Prasetya ; Manager Operasional : Budi Suhari Amil Koordinator Program Penyaluran Zakat: Jufriadi Amil Koordinator Survey dan Publikasi: Syahrul Ilham Amil Koordinator Administrasi dan Keuangan: Zulfadlil Azhim
  • 4. Umar bin Khattab ra melihat sekelompok orang yang sedang duduk-duduk di masjid setelah shalat Jum'at, lalu beliau mengingkari mereka sambil berkata: ُ َُ َ ِ ْ ‫َُْ ﱠ ََُ ُْ َ ْ ََ ِ ﱢ‬ ‫ﻻَ َﯾﻘﻌدنـ أﺣدﻛمـ ﻋنـ طﻠبـ اﻟرزقـ، وﯾﻘولـ: اﻟﻠﱠﮭمـ‬ ‫ُﱠ‬ ً ‫ْ ُِْ َ َْ ََِ ﱠ ﱠ َ َ ُ ْ ِ ُ َ َ َ ِ ﱠ‬ !‫ارزﻗﻧﻲ، وﻗد ﻋﻠم أَن اﻟﺳﻣﺎء ﻻَ ﺗﻣطر ذھﺑﺎ ً وﻻَ ﻓﺿﺔ‬ ُ ُ ْ َ ‫ِﱠ‬ ‫إﻧﻣﺎ َﯾرزق ﷲُ اﻟﻧﺎس َﺑﻌﺿﮭم ﻣنـ َﺑﻌضـ. أﻣـﺎ ﻗرأﺗمـ‬ ُْْ َ َ َ َ ٍ ْ ْ ِ ُْ َ ْ َ ‫ﱠ‬ َ َ ِ َ َ ‫ﻗ ْول ﷲ َﺗﻌﺎﻟﻰ: )ﻓﺈذا ﻗﺿﯾتـ اﻟﺻﻼةـ ﻓﺎﻧﺗﺷرـوا ﻓـﻲ‬ ِ ُ ِ َْ َ َُ ‫ﱠ‬ ِ َ ِ ُ ََِ ‫اﻷَرض واْﺑﺗﻐوا ﻣن ﻓﺿل ﷲ(؟ )اﻟﺟﻣﻌﺔ: ٠١(؟‬ ِ ِ ْ َ ْ ِ َُ َ ِ ْ “Janganlah salah seorang diantara kamu menganggur (tidak mencari rizki) lalu hanya berkata: Ya Allah, berikan aku rizki. Padahal ia tahu bahwa langit tidak menurunkan hujan emas dan perak! Allah memberi rizki kepada orang dengan perantara orang lain (baca: muamalah). Tidakkah kalian membaca ayat (yang artinya): “Apabila telah ditunaikan shalat Jumat, maka bertebaranlah kamu di muka bumi; dan carilah karunia Allah dan ingatlah Allah banyak-banyak supaya kamu beruntung.” (Q.S Al-Jumu'ah I: 10). Al-Imam Sufyan bin Sa'id Ats-Tsauri rahimahullah berkata: “Seorang alim jika tidak memiliki ma'isyah akan menjadi penolong bagi agamanya, dan orang jahil jika tidak punya maisyah akan menjadi penolong orang-orang fasiq.” Yang tidak boleh terjadi dan merusak tawakkal adalah jika hati terpaut dengan usaha semata, dan bergantung hanya kepadanya, melupakan Pencipta sebab akibat, lupa bahwa sebab dan usaha tidak pernah berpengaruh dengan sendirinya. Banyak faktor-faktor keberhasilan yang berada di luar jangkauan usaha manusia dan di sinilah ia membutuhkan tawakkal kepada Allah dan tidak boleh bergantung sama sekali dengan usahanya. Seorang petani hanya bisa memilih bibit yang baik, menanamnya di tanah yang subur, menyirami dan memberi pupuk serta menjaganya dari hama, tetapi ia tidak berkuasa mengendalikan apa yang terjadi di dalam tanah, mengatur angin dan cuaca, atau bencana alam yang mungkin saja menimpa tanamannya. Semua itu mengharuskannya menyerahkan segala urusannya kepada Allah semata setelah ia mengerahkan daya dan usaha secara optimal. Wallahua'lam LEMBAGA AMIL ZAKAT NASIONAL Chevron Indonesia “Berkhidmat pada Muzakki dan Mustahik” Zakat Infaq Sadaqah Call Center Hubungi 0765-595652, setiap hari kerja Senin s.d Sabtu Call/SMS LAZNas (24 jam): 07657023090 - contact person Jufriadi (FLEXI) Menerima permintaan penjemputan zakat langsung ke Muzakki (LAYANAN JEMPUT ZAKAT) LAZNas Chevron Duri Salary Allotment Silahkan hubungi Accounting Duri untuk mengikuti: ·Program Salary Allotment 2,5% gaji pokok, atau dapat juga dengan ·Pemotongan per bulan dengan jumlah tertentu ke Account Club 117973 (Bazismal Caltex Duri). Setoran Zakat Infaq Sadaqah Wakaf ·Bank Mandiri AC No. 108-001-2210655 a.n. LAZNas Chevron Indonesia ·Bank Syariah Mandiri AC No.717.777.777.8 a.n LAZNas Chevron Indonesia