SlideShare a Scribd company logo
Oleh : Desy Rahmawati
A. Definisi Zakat Profesi
B. Latar Belakang Zakat Profesi
C. Waktu Pengeluaran Zakat Profesi
D. Nisab Zakat profesi
E. Kadar Zakat Profesi
F. Perhitungan Zakat Profesi
Berbeda dengan sumber pendapatan dari
pertanian, peternakan dan perdagangan, sumber
pendapatan dari profesi tidak banyak dikenal di
masa generasi terdahulu. Oleh karena itu
pembahasan mengenai tipe zakat profesi tidak
dapat dijumpai dengan tingkat kedetilan yang
setara dengan tipe zakat yang lain. Namun
bukan berarti pendapatan dari hasil profesi
terbebas dari zakat, karena zakat secara
hakikatnya adalah pungutan terhadap kekayaan
golongan yang memiliki kelebihan harta untuk
diberikan kepada golongan yang membutuhkan.
QS. Al-Baqarah (2) ayat 267 :
َ‫ب‬ِِّ‫ي‬َ‫ط‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ق‬ِ‫ف‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫ي‬َ‫ر‬ْ‫خ‬َ‫أ‬ ‫ا‬َّ‫م‬ِ‫م‬ َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ب‬َ‫س‬َ‫ك‬ ‫ا‬َ‫م‬ ِ‫ت‬‫ا‬ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ج‬
ْ‫ن‬ُ‫ت‬ ُ‫ه‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫يث‬ِ‫ب‬َ‫خ‬ْ‫ال‬ ‫وا‬ُ‫م‬َّ‫م‬َ‫ي‬َ‫ت‬ ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ض‬ ْ‫األر‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ذ‬ ِ‫آخ‬ِ‫ب‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫س‬َ‫ل‬ َ‫و‬ َ‫ون‬ُ‫ق‬ِ‫ف‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ال‬ِ‫إ‬
‫ي‬ِ‫ن‬َ‫غ‬ َ َّ‫اَّلل‬ َّ‫ن‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬‫ا‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬ ‫وا‬ُ‫ض‬ِ‫م‬ْ‫غ‬ُ‫ت‬‫يد‬ِ‫م‬َ‫ح‬
“Hai orang-orang yang beriman, nafkahkanlah (di jalan
Allah) sebagian dari hasil usahamu yang baik-baik dan
sebagian dari apa yang Kami keluarkan dari bumi untuk
kamu. Dan janganlah kamu memilih yang buruk-buruk
lalu kamu nafkahkan daripadanya, padahal kamu
sendiri tidak mau mengambilnya melainkan dengan
memicingkan mata terhadapnya. Dan ketahuilah,
bahwa Allah Maha Kaya lagi Maha Terpuji.”
 Pendapat As-Syafi'i dan Ahmad mensyaratkan haul
(sudah cukup setahun) terhitung dari kekayaan itu
didapat.
 Pendapat Abu Hanifah, Malik dan ulama modern,
seperti Muh Abu Zahrah dan Abdul Wahab Khalaf
mensyaratkah haul tetapi terhitung dari awal dan
akhir harta itu diperoleh, kemudian pada masa
setahun tersebut harta dijumlahkan dan kalau sudah
sampai nisabnya maka wajib mengeluarkan zakat.
 Pendapat ulama modern seperti Yusuf Qardhawi
tidak mensyaratkan haul, tetapi zakat dikeluarkan
langsung ketika mendapatkan harta tersebut.
Mereka mengqiyaskan dengan zakat pertanian yang
dibayar pada setiap waktu panen.
(haul:lama pengendapan harta).
Nisab zakat pendapatan/profesi mengambil
rujukan kepada nisab zakat tanaman dan
buah-buahan sebesar 5 wasaq atau 652,8
kg gabah setara dengan 520 kg beras. Hal
ini berarti bila harga beras adalah Rp
4.000/kg maka nisab zakat profesi adalah
520 dikalikan 4000 menjadi sebesar Rp
2.080.000. Namun mesti diperhatikan
bahwa karena rujukannya pada zakat hasil
pertanian yang dengan frekuensi panen
sekali dalam setahun, maka pendapatan
yang dibandingkan dengan nisab tersebut
adalah pendapatan selama setahun.
Penghasilan profesi dari segi wujudnya
berupa uang. Dari sisi ini, ia berbeda dengan
tanaman, dan lebih dekat dengan emas dan
perak. Oleh karena itu kadar zakat profesi
yang diqiyaskan dengan zakat emas dan
perak, yaitu 2,5% dari seluruh penghasilan
kotor. Hadits yang menyatakan kadar zakat
emas dan perak adalah:
“Bila engkau memiliki 20 dinar emas, dan
sudah mencapai satu tahun, maka zakatnya
setengah dinar (2,5%)” (HR. Ahmad, Abu
Dawud dan Al-Baihaqi).
Menurut Yusuf Qardhawi ada 2 jenis
perhitungan zakat profesi :
1. Perhitungan Secara Langsung
Zakat dihitung dari 2,5% dari penghasilan
kotor seara langsung, baik dibayarkan
bulanan atau tahunan. Metode ini lebih tepat
dan adil bagi mereka yang diluaskan
rezekinya oleh Allah. Contoh: Seseorang
dengan penghasilan Rp 3.000.000 tiap
bulannya, maka wajib membayar zakat
sebesar: 2,5% X 3.000.000=Rp 75.000 per
bulan atau Rp 900.000 per tahun.
2. Setelah Dipotong Dengan Kebutuhan Pokok
Zakat dihitung 2,5% dari gaji setelah
dipotong dengan kebutuhan pokok. Metode
ini lebih adil diterapkan oleh mereka yang
penghasilannya pas-pasan. Contoh:
Seseorang dengan penghasilan Rp
1.500.000,- dengan pengeluaran untuk
kebutuhan pokok Rp 1.000.000 tiap
bulannya, maka wajib membayar zakat
sebesar : 2,5% X (1.500.000-1.000.000)=Rp
12.500 per bulan atau Rp 150.000,- per
tahun.

More Related Content

What's hot

Zakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat malZakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat mal
dania_3d
 
Zakat dan hikmahnya
Zakat dan hikmahnyaZakat dan hikmahnya
Zakat dan hikmahnya
Suimah Herniawati
 
Fiqh muamalah (pengantar)
Fiqh muamalah (pengantar)Fiqh muamalah (pengantar)
Fiqh muamalah (pengantar)
Neyna Fazadiq
 
Fiqh zakat
Fiqh zakatFiqh zakat
Fiqh zakat
Mushoddik Indisav
 
Manajemen zakat (1)
Manajemen zakat (1)Manajemen zakat (1)
Manajemen zakat (1)
A Gustang
 
Fiqih Muamalah - Konsep Harta dalam Islam
Fiqih Muamalah - Konsep Harta dalam IslamFiqih Muamalah - Konsep Harta dalam Islam
Fiqih Muamalah - Konsep Harta dalam Islam
Haristian Sahroni Putra
 
SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUN
SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUNSEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUN
SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUN
Miftah Iqtishoduna
 
Makalah ushul fiqh (qiyas)
Makalah ushul fiqh (qiyas)Makalah ushul fiqh (qiyas)
Makalah ushul fiqh (qiyas)
Mawadah Warohmah
 
Makalah qardh al hasan
Makalah qardh al hasanMakalah qardh al hasan
Makalah qardh al hasan
IAIN Sunan Ampel Surabaya
 
Pendayagunaan Zakat (
Pendayagunaan Zakat (Pendayagunaan Zakat (
Pendayagunaan Zakat (
Rokhmad Munawir
 
Fiqh zakat profesi muhammad zen oc
Fiqh zakat profesi muhammad zen ocFiqh zakat profesi muhammad zen oc
Fiqh zakat profesi muhammad zen oc
Muhammad Zen
 
Konsep akad dalam kajian fiqh muamalah
Konsep akad dalam kajian fiqh muamalahKonsep akad dalam kajian fiqh muamalah
Konsep akad dalam kajian fiqh muamalah
Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP)
 
Fiqih Muamalah - Pengantar Fiqih Muamalah
Fiqih Muamalah - Pengantar Fiqih MuamalahFiqih Muamalah - Pengantar Fiqih Muamalah
Fiqih Muamalah - Pengantar Fiqih Muamalah
Haristian Sahroni Putra
 
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnyaHadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Riana Arum
 
Ppt shalat idain
Ppt shalat idainPpt shalat idain
Ppt shalat idain
Riya Tun PGMI
 
Presentasi haji dan umrah
Presentasi haji dan umrahPresentasi haji dan umrah
Presentasi haji dan umrah
Heri Sucipto
 
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, KafalahWakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
vinaidamatusilmi
 

What's hot (20)

Zakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat malZakat fitrah dan zakat mal
Zakat fitrah dan zakat mal
 
Zakat dan hikmahnya
Zakat dan hikmahnyaZakat dan hikmahnya
Zakat dan hikmahnya
 
Fiqh muamalah (pengantar)
Fiqh muamalah (pengantar)Fiqh muamalah (pengantar)
Fiqh muamalah (pengantar)
 
Fiqh zakat
Fiqh zakatFiqh zakat
Fiqh zakat
 
Zakat Fitrah
Zakat FitrahZakat Fitrah
Zakat Fitrah
 
Manajemen zakat (1)
Manajemen zakat (1)Manajemen zakat (1)
Manajemen zakat (1)
 
Fiqih Muamalah - Konsep Harta dalam Islam
Fiqih Muamalah - Konsep Harta dalam IslamFiqih Muamalah - Konsep Harta dalam Islam
Fiqih Muamalah - Konsep Harta dalam Islam
 
SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUN
SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUNSEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUN
SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM MASA IBNU KHALDUN
 
Makalah ushul fiqh (qiyas)
Makalah ushul fiqh (qiyas)Makalah ushul fiqh (qiyas)
Makalah ushul fiqh (qiyas)
 
Makalah qardh al hasan
Makalah qardh al hasanMakalah qardh al hasan
Makalah qardh al hasan
 
Pendayagunaan Zakat (
Pendayagunaan Zakat (Pendayagunaan Zakat (
Pendayagunaan Zakat (
 
PowerPoint Haji
PowerPoint HajiPowerPoint Haji
PowerPoint Haji
 
Fiqh zakat profesi muhammad zen oc
Fiqh zakat profesi muhammad zen ocFiqh zakat profesi muhammad zen oc
Fiqh zakat profesi muhammad zen oc
 
Konsep akad dalam kajian fiqh muamalah
Konsep akad dalam kajian fiqh muamalahKonsep akad dalam kajian fiqh muamalah
Konsep akad dalam kajian fiqh muamalah
 
Fiqih Muamalah - Pengantar Fiqih Muamalah
Fiqih Muamalah - Pengantar Fiqih MuamalahFiqih Muamalah - Pengantar Fiqih Muamalah
Fiqih Muamalah - Pengantar Fiqih Muamalah
 
Presentasi ijarah
Presentasi ijarahPresentasi ijarah
Presentasi ijarah
 
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnyaHadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
Hadits ditinjau dari segi kualitas dan kuantitasnya
 
Ppt shalat idain
Ppt shalat idainPpt shalat idain
Ppt shalat idain
 
Presentasi haji dan umrah
Presentasi haji dan umrahPresentasi haji dan umrah
Presentasi haji dan umrah
 
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, KafalahWakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
Wakalah, Sulhu, Daman, Kafalah
 

Similar to Zakat profesi

Zakat penghasilan
Zakat penghasilanZakat penghasilan
Zakat penghasilan
Imam Baihaqi
 
Zakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha Zahra
Zakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha ZahraZakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha Zahra
Zakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha Zahra
Zaki Fathurohman
 
Zakat penghasilan
Zakat penghasilanZakat penghasilan
Zakat penghasilan
Dompet Dhuafa Jateng
 
14252337.ppt
14252337.ppt14252337.ppt
14252337.ppt
IsMeNElMahyoe1
 
Zakat dan macam macamnya
Zakat dan macam macamnyaZakat dan macam macamnya
Zakat dan macam macamnya
idaaja1995
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Faatihah Abwabarrizqi
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Faatihah Abwabarrizqi
 
14836370.ppt
14836370.ppt14836370.ppt
14836370.ppt
rismanpurnama
 
Metode Praktis Penetapan Nisab Zakat
Metode Praktis Penetapan Nisab ZakatMetode Praktis Penetapan Nisab Zakat
Metode Praktis Penetapan Nisab ZakatHary HarysMatta
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
Warnet Raha
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
Warnet Raha
 
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdfpresentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
Pranatasiregar
 
Kelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptx
Kelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptxKelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptx
Kelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptx
MuhibbushShabari3
 
Pengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqihPengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqihYadhi Muqsith
 
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
Rendra Fahrurrozie
 
Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)
Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)
Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)M Sholeh Kawi
 
Materi zakat
Materi zakatMateri zakat
Materi zakat
maksudikedungkelor
 

Similar to Zakat profesi (20)

1kljka
1kljka1kljka
1kljka
 
Zakat penghasilan
Zakat penghasilanZakat penghasilan
Zakat penghasilan
 
Zakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha Zahra
Zakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha ZahraZakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha Zahra
Zakat Dalam Islam - Nur Fitri & Iasha Zahra
 
Zakat penghasilan
Zakat penghasilanZakat penghasilan
Zakat penghasilan
 
Zakat syakir
Zakat syakirZakat syakir
Zakat syakir
 
14252337.ppt
14252337.ppt14252337.ppt
14252337.ppt
 
Zakat dan macam macamnya
Zakat dan macam macamnyaZakat dan macam macamnya
Zakat dan macam macamnya
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
 
14836370.ppt
14836370.ppt14836370.ppt
14836370.ppt
 
Metode Praktis Penetapan Nisab Zakat
Metode Praktis Penetapan Nisab ZakatMetode Praktis Penetapan Nisab Zakat
Metode Praktis Penetapan Nisab Zakat
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
 
8.8. zakat
8.8. zakat8.8. zakat
8.8. zakat
 
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdfpresentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
 
Kelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptx
Kelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptxKelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptx
Kelompok 6 akuntasi zakat dan wakaf.pptx
 
Pengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqihPengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqih
 
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
 
Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)
Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)
Presentasizakat 110414045114-phpapp02 (1)
 
Materi zakat
Materi zakatMateri zakat
Materi zakat
 

More from Desy Rahmawati

Analisis visi misi pt telkom tbk
Analisis visi misi pt telkom tbkAnalisis visi misi pt telkom tbk
Analisis visi misi pt telkom tbk
Desy Rahmawati
 
Analisis swot usaha rumahan laundry
Analisis swot usaha rumahan laundryAnalisis swot usaha rumahan laundry
Analisis swot usaha rumahan laundry
Desy Rahmawati
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
Desy Rahmawati
 
Proposal kegiatan kkn tematik posdaya
Proposal kegiatan kkn tematik posdayaProposal kegiatan kkn tematik posdaya
Proposal kegiatan kkn tematik posdaya
Desy Rahmawati
 
Makalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaran
Makalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaranMakalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaran
Makalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaran
Desy Rahmawati
 
Makalah Majelis dan Lembaga Muhammadiyah
Makalah Majelis dan Lembaga MuhammadiyahMakalah Majelis dan Lembaga Muhammadiyah
Makalah Majelis dan Lembaga Muhammadiyah
Desy Rahmawati
 
Dinar dirham
Dinar dirhamDinar dirham
Dinar dirham
Desy Rahmawati
 
Motivation
Motivation Motivation
Motivation
Desy Rahmawati
 

More from Desy Rahmawati (8)

Analisis visi misi pt telkom tbk
Analisis visi misi pt telkom tbkAnalisis visi misi pt telkom tbk
Analisis visi misi pt telkom tbk
 
Analisis swot usaha rumahan laundry
Analisis swot usaha rumahan laundryAnalisis swot usaha rumahan laundry
Analisis swot usaha rumahan laundry
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
 
Proposal kegiatan kkn tematik posdaya
Proposal kegiatan kkn tematik posdayaProposal kegiatan kkn tematik posdaya
Proposal kegiatan kkn tematik posdaya
 
Makalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaran
Makalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaranMakalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaran
Makalah risiko polusi lingkungan, kebakaran, komputer, dan pemasaran
 
Makalah Majelis dan Lembaga Muhammadiyah
Makalah Majelis dan Lembaga MuhammadiyahMakalah Majelis dan Lembaga Muhammadiyah
Makalah Majelis dan Lembaga Muhammadiyah
 
Dinar dirham
Dinar dirhamDinar dirham
Dinar dirham
 
Motivation
Motivation Motivation
Motivation
 

Recently uploaded

ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
RaraStieAmkop
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 

Recently uploaded (13)

ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 

Zakat profesi

  • 1. Oleh : Desy Rahmawati
  • 2. A. Definisi Zakat Profesi B. Latar Belakang Zakat Profesi C. Waktu Pengeluaran Zakat Profesi D. Nisab Zakat profesi E. Kadar Zakat Profesi F. Perhitungan Zakat Profesi
  • 3.
  • 4. Berbeda dengan sumber pendapatan dari pertanian, peternakan dan perdagangan, sumber pendapatan dari profesi tidak banyak dikenal di masa generasi terdahulu. Oleh karena itu pembahasan mengenai tipe zakat profesi tidak dapat dijumpai dengan tingkat kedetilan yang setara dengan tipe zakat yang lain. Namun bukan berarti pendapatan dari hasil profesi terbebas dari zakat, karena zakat secara hakikatnya adalah pungutan terhadap kekayaan golongan yang memiliki kelebihan harta untuk diberikan kepada golongan yang membutuhkan.
  • 5. QS. Al-Baqarah (2) ayat 267 : َ‫ب‬ِِّ‫ي‬َ‫ط‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ق‬ِ‫ف‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ َ‫ين‬ِ‫ذ‬َّ‫ل‬‫ا‬ ‫ا‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ ‫ا‬َ‫ي‬َ‫ر‬ْ‫خ‬َ‫أ‬ ‫ا‬َّ‫م‬ِ‫م‬ َ‫و‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫ب‬َ‫س‬َ‫ك‬ ‫ا‬َ‫م‬ ِ‫ت‬‫ا‬ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫ل‬ ‫َا‬‫ن‬ْ‫ج‬ ْ‫ن‬ُ‫ت‬ ُ‫ه‬ْ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫يث‬ِ‫ب‬َ‫خ‬ْ‫ال‬ ‫وا‬ُ‫م‬َّ‫م‬َ‫ي‬َ‫ت‬ ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫ض‬ ْ‫األر‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ذ‬ ِ‫آخ‬ِ‫ب‬ ْ‫م‬ُ‫ت‬ْ‫س‬َ‫ل‬ َ‫و‬ َ‫ون‬ُ‫ق‬ِ‫ف‬ْ‫ن‬َ‫أ‬ ‫ال‬ِ‫إ‬ ‫ي‬ِ‫ن‬َ‫غ‬ َ َّ‫اَّلل‬ َّ‫ن‬َ‫أ‬ ‫وا‬ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬‫ا‬ َ‫و‬ ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬ ‫وا‬ُ‫ض‬ِ‫م‬ْ‫غ‬ُ‫ت‬‫يد‬ِ‫م‬َ‫ح‬ “Hai orang-orang yang beriman, nafkahkanlah (di jalan Allah) sebagian dari hasil usahamu yang baik-baik dan sebagian dari apa yang Kami keluarkan dari bumi untuk kamu. Dan janganlah kamu memilih yang buruk-buruk lalu kamu nafkahkan daripadanya, padahal kamu sendiri tidak mau mengambilnya melainkan dengan memicingkan mata terhadapnya. Dan ketahuilah, bahwa Allah Maha Kaya lagi Maha Terpuji.”
  • 6.  Pendapat As-Syafi'i dan Ahmad mensyaratkan haul (sudah cukup setahun) terhitung dari kekayaan itu didapat.  Pendapat Abu Hanifah, Malik dan ulama modern, seperti Muh Abu Zahrah dan Abdul Wahab Khalaf mensyaratkah haul tetapi terhitung dari awal dan akhir harta itu diperoleh, kemudian pada masa setahun tersebut harta dijumlahkan dan kalau sudah sampai nisabnya maka wajib mengeluarkan zakat.  Pendapat ulama modern seperti Yusuf Qardhawi tidak mensyaratkan haul, tetapi zakat dikeluarkan langsung ketika mendapatkan harta tersebut. Mereka mengqiyaskan dengan zakat pertanian yang dibayar pada setiap waktu panen. (haul:lama pengendapan harta).
  • 7. Nisab zakat pendapatan/profesi mengambil rujukan kepada nisab zakat tanaman dan buah-buahan sebesar 5 wasaq atau 652,8 kg gabah setara dengan 520 kg beras. Hal ini berarti bila harga beras adalah Rp 4.000/kg maka nisab zakat profesi adalah 520 dikalikan 4000 menjadi sebesar Rp 2.080.000. Namun mesti diperhatikan bahwa karena rujukannya pada zakat hasil pertanian yang dengan frekuensi panen sekali dalam setahun, maka pendapatan yang dibandingkan dengan nisab tersebut adalah pendapatan selama setahun.
  • 8. Penghasilan profesi dari segi wujudnya berupa uang. Dari sisi ini, ia berbeda dengan tanaman, dan lebih dekat dengan emas dan perak. Oleh karena itu kadar zakat profesi yang diqiyaskan dengan zakat emas dan perak, yaitu 2,5% dari seluruh penghasilan kotor. Hadits yang menyatakan kadar zakat emas dan perak adalah: “Bila engkau memiliki 20 dinar emas, dan sudah mencapai satu tahun, maka zakatnya setengah dinar (2,5%)” (HR. Ahmad, Abu Dawud dan Al-Baihaqi).
  • 9. Menurut Yusuf Qardhawi ada 2 jenis perhitungan zakat profesi : 1. Perhitungan Secara Langsung Zakat dihitung dari 2,5% dari penghasilan kotor seara langsung, baik dibayarkan bulanan atau tahunan. Metode ini lebih tepat dan adil bagi mereka yang diluaskan rezekinya oleh Allah. Contoh: Seseorang dengan penghasilan Rp 3.000.000 tiap bulannya, maka wajib membayar zakat sebesar: 2,5% X 3.000.000=Rp 75.000 per bulan atau Rp 900.000 per tahun.
  • 10. 2. Setelah Dipotong Dengan Kebutuhan Pokok Zakat dihitung 2,5% dari gaji setelah dipotong dengan kebutuhan pokok. Metode ini lebih adil diterapkan oleh mereka yang penghasilannya pas-pasan. Contoh: Seseorang dengan penghasilan Rp 1.500.000,- dengan pengeluaran untuk kebutuhan pokok Rp 1.000.000 tiap bulannya, maka wajib membayar zakat sebesar : 2,5% X (1.500.000-1.000.000)=Rp 12.500 per bulan atau Rp 150.000,- per tahun.