SlideShare a Scribd company logo
Perubahan PMK 119 / 2021
tentang Pengelolaan DAK Nonfisik
untuk Dana Bantuan Operasional
Satuan Pendidikan (BOSP)
DIREKTORAT DANA TRANSFER KHUSUS
DIREKTORAT JENDERAL PERIMBANGAN KEUANGAN
22 DESEMBER 2022
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA 2
Dana Alokasi Khusus (DAK) Nonfisik merupakan bagian dari Dana Transfer Khusus yang dialokasikan dalam
APBN kepada daerah dengan tujuan untuk membantu mendanai kegiatan khusus yang bersifat operasional, dalam
rangka meningkatkan kuantitas dan kualitas pelayanan publik yang merupakan urusan daerah sesuai kebutuhan
dan prioritas daerah, serta selaras dengan prioritas nasional.
PRINSIP
❖ Membantu dan melengkapi kekurangan pendanaan bagi kegiatan khusus operasional dalam rangka
pelaksanaan pelayanan dasar publik berdasarkan standar pelayanan minimal (SPM) yang selaras dengan
program prioritas nasional dan menjadi kewenangan urusan pemerintah daerah.
❖ Dialokasikan kepada Daerah tertentu untuk mendanai kegiatan khusus yang merupakan urusan Daerah, sesuai
dengan fungsi yang telah ditetapkan dalam APBN.
❖ Dapat berupa pengalihan Dana Dekonsentrasi dan Dana Tugas Pembantuan yang merupakan bagian dari
anggaran kementerian negara/lembaga yang digunakan untuk melaksanakan urusan yang menurut peraturan
perundang-undangan menjadi urusan Daerah.
KRITERIA
DEFINISI
1
URUSAN DAERAH
Merupakan urusan daerah
sesuai UU No.23 Tahun 2014
2 PRIORITAS NASIONAL
Mendukung capaian Prioritas
Nasional dalam RKP
3 AMANAT PERATURAN
Adanya amanat dalam
peraturan perudang-udangan
4 LAYANAN PUBLIK
Mendukung peningkatan
kualitas pelayanan publik
KEBIJAKAN UMUM DAK NONFISIK
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Mendukung operasional
pembelajaran dan
dukungan biaya
operasional bagi satuan
PAUD yang memiliki
NPSN dengan peserta
didik kurang mampu atau
wilayah sulit serta PAUD
Penggerak. Terdiri dari:
a. BOP PAUD Reguler;
b. BOP PAUD Kinerja
BOP PAUD
TPG ASN Daerah
Mendukung peningkatan
kesejahteraan guru ASN
Daerah yang memiliki
sertifikat pendidik
sebesar 1 (satu) kali gaji
pokok ASN Daerah yang
bersangkutan, tidak
termasuk gaji ke-13
Pencapaian program
wajib belajar 12
tahun (pendidikan
dasar dan
menengah) yang
bermutu dalam
memenuhi capaian
Standar Nasional
Pendidikan (SNP)
Mendukung pencapaian
program wajib belajar 12
tahun (pendidikan dasar
dan menengah) yang
bermutu dalam memenuhi
capaian Standar Nasional
Pendidikan (SNP).
BOS
Terdiri dari:
a. BOS Reguler;
b. BOS Kinerja.
BOP Kesetaraan
TA 2023, diantaranya:
a. Bantuan Operasional Keluarga
Berencana;
b. Bantuan Operasional Museum
dan Taman Budaya
c. Dana Ketahanan Pangan dan
Pertanian;
d. Dana Fasilitasi Penanaman
Modal;
e. Dana Layanan Kepariwisataan;
f. Bantuan Biaya Layanan
Pengolahan Sampah (BLPS);
g. Dana Pelayanan Perlindungan
Perempuan dan Anak (Dana
PPA);
h. Dana Penguatan Kapasitas
Kelembagaan Usaha Mikro Kecil
(PK2UKM); dan
i. Dana Penguatan Kapasitas
Kelembagaan Sentra Industri
Kecil dan Mengengah (PK2SIKM)
DAK NONFISIK JENIS
LAINNYA
(yang disepakati Pemerintah)
Mendukung peningkatan
profesionalisme guru ASN
Daerah yang belum
memiliki sertifikat
pendidik sebesar
Rp250.000 per bulan, tidak
termasuk gaji ke-13
Tamsil Guru
ASN Daerah
Memberikan kompensasi
atas kesulitah hidup bagi
guru ASN Daerah yang
mengajar di desa sangat
tertinggal sebesar 1 (satu)
kali gaji pokok ASN
Daerah yang
bersangkutan, tidak
termasuk bulan ke-13
TKG ASN Daerah
dana bantuan yang
digunakan untuk belanja
operasional program
prioritas upaya kesehatan
masyarakat esensial
tersier dan esensial
sekunder
BOK Dinas
dana bantuan yang
digunakan untuk belanja
operasional program
prioritas upaya kesehatan
masyarakat esensial primer
BOK Puskesmas
BOSP
TUNJANGAN GURU ASN
BOK
JENIS DAK NONFISIK
Memenuhi kebutuhan
belajar masyarakat yang
tidak dapat dijangkau dan
dipenuhi oleh jalur
pendidikan formal yang
diselenggarakan sesuai
jenjang pendidikan dasar
(Paket A dan Paket B) dan
menengah (Paket C).
Terdiri dari:
a. BOP Kesetaraan
Reguler
b. BOP Kesetaraan
Kinerja
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Melibatkan multi-pihak
PAGU INDIKATIF PAGU ANGGARAN ALOKASI ANGGARAN
Akhir Januari - Februari Maret - April Mei - Agustus Juni
USULAN IKD
PEMBICARAAN TK I
K/L Teknis menyampaikan
Indikasi Kebutuhan Dana (IKD)
dan Kerangka Acuan Kerja (KAK)
kepada Kemenkeu c.q. DJPK
• Arah kebijakan dan prioritas
DAK Nonfisik
• Perkiraan kebutuhan belanja
operasional dan/atau biaya
per unit TA berkenaan;
• Target sasaran; dan
• Perkiraan kebutuhan 3 tahun
ke depan
IKD
PAGU INDIKATIF
AKHIR FEBRUARI
(paling lambat)
Penyamapaian IKD DJPK → DJA
Penentuan arah
kebijakan, rencana
pemanfaatan dan
jenis DAK Nonfisik.
PERTIMBANGAN:
1. Pencapaian
prioritas nasional
2. Pengurangan
kesenjangan
layanan publik
3. Dukungan
operasional
layanan publik
4. Kemampuan
keuangan negara
MM PERENCANAAN
oleh Bappenas
• Arah kebijakan;
• Sasaran/target;
• Dukungan terhadap
prioritas nasional;
• Ruang lingkup/menu
kegiatan
• Lokasi Prioritas;
• Kriteria
teknis/penilaian;
• Kebutuhan
pendanaan
PEMBICARAAN
PENDAHULUAN
Pemerintah
& DPR
Agustus - September
MM PENGALOKASIAN
oleh Kemenkeu
K/L, Bappenas,
Kemenkeu
K/L, Bappenas,
Kemenkeu
• Kebijakan
pengalokasian;
• Jumlah sasaran;
• Biaya satuan;
• Besaran pagu per
kegiatan/ruang lingkup
• Hasil evaluasi
pelaksanaan tahun
anggaran sebelumnya;
• Formulasi
pengalokasian.
RAPBN & Nota
Keuangan
Okt Nov
Kemenkeu
Sep-Okt
Pemerintah
& DPR
Perpres Alokasi
Penyampaian rincian
alokasi per daerah
oleh K/L
Penyusunan UU
APBN
Penyusunan Perpres
Rincian APBN
K/L, Bappenas,
Kemenkeu
Januari
Kemenkeu,
Kemdikbudris
tek dan
Satuan
Pendidikan
PENYALURAN
Satuan
Pendidikan
sampaikan
laporan
realisasi
penyerapan
dan
penggunaan
Dana BOSP
ke
Kemdikbudris
tek melalui
aplikasi BOSP
Salur.
31 Agustus
(paling lambat)
Cut off Dapodik
MEKANISME PERENCANAAN-PENGANGGARAN DANA BOSP
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Dalam penghitungan alokasi,
K/L berkoordinasi dengan
DJPK dan Bappenas.
(Dituangkan dalam Berita
Acara)
K/L menyampaikan rincian
alokasi per daerah kepada
DJPK paling lambat 15
September
Peraturan Presiden
mengenai rincian
APBN
Berdasarkan Perpres APBN, K/L
menetapkan Petunjuk Teknis BOSP
paling lama 30 hari setelah Perpres
ditetapkan
*) Termasuk Penghitungan Dana Cadangan;
*) Cut off data peserta didik 31 Agustus TA sebelumnya
Reguler
Kinerja
PENGALOKASIAN DANA BOSP
BOS, BOP PAUD dan
BOP Kesetaraan
jumlah peserta didik x biaya satuan per peserta didik.
jumlah satuan pendidikan berkinerja terbaik yang
ditetapkan dalam peraturan perundang-undangan x
biaya satuan per jenjang Pendidikan.
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Manfaat:
• Satdik lebih leluasa dalam mengelola
anggaran;
• Efisiensi pengelolaan Dana BOSP mulai
dari penyaluran sampai pelaporan;
• Memudahkan proses pelaporan karena
masa pelaporan lebih Panjang dan jumlah
laporan lebih sedikit;
• Satuan pendidikan menerima dana lebih
cepat di januari;
• Meminimalisir adanya dana idle di daerah.
PERUBAHAN KEBIJAKAN PENYALURAN DANA BOSP 2023
(Perubahan PMK 119/PMK.07/2021)
2023
Satuan
Pendidikan
Kas Umum
Negara
(KUN)
Alokasi per
Kab/Kota dan
Provinsi
Penyaluran BOSP dilakukan secara
langsung ke rekening satuan pendidikan
dengan tahapan sebanyak 2 tahap.
50%
Paling cepat Januari
50%
Paling cepat Juli
BOS Reguler, BOP PAUD
Reguler, BOP Kesetaraan
Reguler
Sekaligus
Paling cepat April
Tahapan Penyaluran
Penyaluran BOSP tahap 2 dilakukan dengan mempersyaratkan
laporan tahap sebelumnya yang menunjukkan penyerapan minimal
50% dari dana yang ada di Rekening Satuan Pendidikan.
BOS Kinerja, BOP PAUD
Kinerja, BOP Kesetaraan
Kinerja
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
PENYALURAN DAK NONFISIK
❖Penyaluran BOSP tahap 2 mempersyaratkan laporan tahap 1 yang
menunjukkan penyerapan 50% dari dana yang ada di Rekening
Satuan Pendidikan;
❖Penyaluran Dana BOSP dilakukan dengan memperhitungkan sisa dana
yang ada di Rekening Satuan Pendidikan sampai dengan akhir tahun
sebelumnya.
No Jenis Dana Pola Penyaluran Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec
1 BOSP Reguler 2Tahap, paling cepat 50% 50%
2 BOSP Kinerja Sekaligus, paling cepat 100%
3 Tunjangan Guru ASN Triwulanan, paling cepat 30% 25% 25% 20%
4 BOK Puskesmas 3Tahap, paling cepat 30% 40% 30%
5 BOK Dinas 2Tahap, paling cepat 50% 50%
6 DAK Nonfisik Jenis lainnya 2Tahap, paling cepat 50% 50%
No Jenis Dana Pola Penyaluran Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec
1 BOSP Reguler 2Tahap, paling cepat 50% 50%
2 BOSP Kinerja Sekaligus, paling cepat 100%
3 Tunjangan Guru ASN Triwulanan, paling cepat 30% 25% 25% 20%
4 BOK Puskesmas 3Tahap, paling cepat 30% 40% 30%
5 BOK Dinas 2Tahap, paling cepat 50% 50%
6 DAK Nonfisik Jenis lainnya 2Tahap, paling cepat 50% 50%
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Verifikasi Data
Pagu sesuai
Perpres Rincian
Alokasi Dana
BOSP
3
1
Satuan
Pendidikan
Kemendikbud
BOS
SALUR
T-1 (31 Okt)
M
Kemenkeu
c.q DJPK
Verifikasi Data Pagu
sesuaiPerpres
Rincian Alokasi Dana
BOS
Import/interkoneksi
Data
1. Daftar Sekolah
Penerima
2. PaguDana BOSP Per
Satuan Pendidikan
3. Data supplier
TA BERJALAN
Import
interkoneksI
2
Import Data
Pembayaran per
Tahap/ Gelombang
Import Data
pembayaran
Kemendikbud
Surat
Rekomendasi
5
ND Rekomendasi
6
4
3
4
ND Rekomendasi
M REKENING
SATUAN
PENDIDIKAN
User
:
1. Kemendikbud
2. DJPK
3. Dit.PA
4. Kanwil DJPb
5. KPPN
6. Dinas
Pendidikan
Provinsi,Kab
dan Kota
7. BPKAD Provinsi,
Kab, dan Kota
Interkoneksi BOSP Salur
dan OMSPAN sehingga
penggunaan Dana BOSP
bisa terpantau
Alur Penyaluran Dana BOSP TA 2023
Tagging
Penyaluran
Kemenkeu
c.q DJPK
Kemenkeu
c.q DJPB
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Sebagai Syarat Penyaluran
Pelaporan DAK Nonfisik Dana BOSP
Satuan Pendidikan Kemendikbudristek
menyampaikan laporan
realisasi penyerapan
dan penggunaan Dana
BOSP
menyampaikan laporan
rekapitulasi penyerapan
dan penggunaan dana
BOSP per tahapan per
prov/kab/kota
Kemenkeu
Penyampaian laporan melalui
aplikasi BOS Salur
Sesuai dengan pentunjuk teknis
yang diterbitkan oleh
Kemendikbudristek
Laporan sebagai dasar
rekomendasi penyaluran
per tahap
Sesuai dengan Peraturan
Menteri Keuangan
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Kurang Salur DAK Nonfisik
BOSP
Reguler
Kurang Salur
TA Berjalan
Dapat Dipenuhi Melalui Dana Cadangan
SATUAN
PENDIDIKAN
Data Jumlah
Siswa
Penerima
KEMDIKBUDRISTEK
1. Perhitungan
Kebutuhan
Penyaluran Dana
Cadangan;
2. Rekomendasi
Penyaluran
Dana Cadangadan
DJPK
Revisi DIPA
BOSP
KPA Penyaluran /KPPN
Rekomendasi
Penyaluran
Dana Cadangan BOSP
dan Tunjangan Guru
ASN
Menyalurkan
Dana Cadangan
BOSP
BOSP
➢ Satuan Pendidikan wajib melaporkan Sisa Dana Cadangan BOSP Reguler ke Kemendikbudristek
➢ Rekomendasi Penyaluran Dana Cadangan hanya 1 kali dalam 1 T.A & diterima DJPK paling lambat tanggal 7 September TA berjalan
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Sisa DAK Nonfisik BOS BOP
Pemda
Wajib menganggarkan Sisa Dana Akhir Tahun dalam
APBD/perubahan APBD T.A. berikutnya
!
BOS Reguler, BOP PAUD Reguler dan BOP Kesetaraan Reguler.
• Perhitungan Sisa Dana BOSP dilakukan oleh Kemendikbudristek berdasarkan laporan Satuan Pendidikan
• Sisa Dana diperhitungkan pada rekomendasi penyaluran Dana BOS Reguler, BOP PAUD Reguler dan
BOP Kesetaraan Reguler Tahun Anggaran berikutnya;
• Sisa Dana BOS Reguler TA 2020 dan 2021 diperhitungkan pada penyaluran Dana BOS Reguler mulai
TA 2022 .
BOS Kinerja, BOP PAUD Kinerja dan BOP Kesetaraan Kinerja
• Sisa Dana BOS Kinerja, BOP PAUD Kinerja dan BOP Kesetaraan Kinerja TIDAK DIPERHITUNGKAN
pada T.A. berikutnya
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Pengembalian, dan Penyelesaian Retur Dana BOS
SATDIK
DINAS PENDIDIKAN
Surat
Pemberitahuan
Retur SP2D
Surat
permintaan
perbaikan data
Rekening
Melakukan
perbaikan rekening
pada aplikasi
BOSP
Data perbaikan
Rekening
dilampirkan Asli
rek koran dan fc
buku tabungan
Aplikasi BOSP
Aplikasi BOSP
Verifikasi data
perbaikan rekening
surat
ralat/perbaikan
retur SP2D
Surat
penyelesaian
Retur SP2D
REKENING
SATDIK
1 2 3
4
5
7
6
8
SATDIK
BENDAHAR
A DAERAH
Penyetoran ke
Bank Penyalur
Sisa Dana
diVerifikasi oleh
APIP
Surat
Pernyataan/
keterangan yang
dittd kepala
sekolah/yayasan
2
1
Billing setoran
yang berisi kode
bagan, kode
akun, Kode
satker, kode
kppn, dan Data
penyetor
Koordiinasi
dengan KPPN
3
4
5
Pengembalian
Penyelesaian Retur
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA 13
1. Satuan Pendidikan menyampaikan laporan realisasi dan laporan penggunaan
Dana BOSP sebelum pertengahan Januari, Sehingga Dana BOSP dapat
disalurkan paling cepat bulan Januari;
2. Sisa Dana BOSP berdasarkan laporan satuan Pendidikan yang disampaikan
satuan Pendidikan ke Kemdikbudristek, diperhitungkan mulai rekomendasi
penyaluran Tahap 1 / 2023.
3. Penyaluran Dana BOSP dilakukan 2 Tahap, Januari dan Juli;
4. Syarat Salur :
a. Tahap 1 : Laporan realisasi tahun anggaran yang lalu.
b. Tahap 2 : Laporan realisasi tahap 1 minimal 50% dari dana di Satuan
Pendidikan.
5. Dalam hal Satuan Pendidikan tidak menerima penyaluran Tahap 1, maka
penyaluran Tahap 2 tidak dapat dilakukan;
POIN-POIN PENTING KEBIJAKAN BARU DALAM PERUBAHAN
PMK 119 TAHUN 2021
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
Nasional Penyaluran s/d tgl 15 Des 2022
Indikator Pagu Realisasi %
Total SalurDanaBOS 54,108,304,830,000 51,350,030,734,776 94.90%
Total SalurDanaBOS Reguler 53,387,027,330,000 50,707,243,234,776 94.98%
Total SalurDanaBOS Kinerja 721,277,500,000 642,787,500,000 89.12%
Indikator Pagu SisaPagu %
Total SisaDanaBOS 54,108,304,830,000 2,758,274,095,224 5.10%
Total SisaDanaBOS Reguler 53,387,027,330,000 2,679,784,095,224 5.02%
Total SisaDanaBOS Kinerja 721,277,500,000 78,490,000,000 10.88%
Indikator Sasaran Output %
Total Sekolah SalurBOS Reguler 217,620 217,345 99.87%
Total Sekolah SalurBOS Kinerja 8,900 7,329 82.35%
Total SiswaSalurBOS Reguler 45,149,930 43,694,412 96.78%
Indikator Pagu Pengembalian %
Total Pengembalian 54,108,304,830,000 - 0.00%
Indikator
Pagu
SisaDanayang telah
diperhitungkan %
SisaDanaTAYL 54,108,304,830,000 850,073,944,066 1.57%
1. Kinerja penyaluran Dana BOS TA 2022 relative
sangat baik mencapai 94,9% pagu alokasi.
2. Perlu peningkatan kepatuhan penyampaian
laporan Dana BOS oleh sekolah;
3. Evaluasi Dana BOS sejauh ini hanya dilakukan
sebatas laporan realisasi penyerapan dan
penggunaan dana, dan belum sampai pada
capaian output dan outcome, sehingga dampak
penggunaan Dana BOS terhadap peningkatan
kualitas Pendidikan masih perlu dilakukan;
4. Perlu koordinasi yang intensif antara satuan
pendidikan dan Pemerintah Daerah untuk
meningkatkan kinerja pengelolaan Dana BOSP
di satuan Pendidikan.
EVALUASI DANA BOS TA 2022
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
EVALUASI DANA BOP PAUD
▪ Dana BOP PAUD 2021 telah disalurkan sebesar Rp
4.007,54 miliar atau 99,82% dari pagu alokasi Rp
4.014,72 miliar.
▪ Tahap I 2021 telah disalurkan kepada 509 pemerintah
daerah yang terdiri dari 1 provinsi, dan 508
kabupate/kota.
▪ Tahap II 2021 telah disalurkan kepada 499 daerah.
Terdapat 10 daerah tidak salur tahap II karena tidak
memenuhi syarat salur.
2019 2020 2021 2022
Alokasi 4.475,50 4.014,72 4.014,72 4.254,85
Realisasi 3.657,88 3.998,37 4.007,54 3.743,41
Sasaran Output 7,30 7,46 6,69 5,94
Capaian Output 6,19 8,29 7,34 5,88
,00
1,00
2,00
3,00
4,00
5,00
6,00
7,00
8,00
9,00
,00
500,00
1.000,00
1.500,00
2.000,00
2.500,00
3.000,00
3.500,00
4.000,00
4.500,00
5.000,00
YoY Dana BOP PAUD
dalam
miliar
rupiah
dalam
juta
15
Data per Desember 2022
2021
▪ Tahun 2022 yang merupakan tahun pertama penyaluran
langsung, telah disalurkan sebesar Rp 3.743,41 miliar
atau 87,89 % dari pagu alokasi Rp 4.254,85 miliar.
▪ Rendahnya persentase penyerapan karena adanya
perubahan alokasi di tahun berjalan. Terdapat penurunan
sasaran pada tahun 2022 sehingga alokasi menurun.
▪ Tahap I 2022 telah disalurkan kepada 505 pemerintah
daerah. Terdapat 3 daerah yang tidak salur.
▪ Tahap II 2022 telah disalurkan kepada 507 daerah.
Terdapat 1 daerah.
2022
Tren alokasi Dana BOP PAUD 4 tahun terakhir cukup fluktuatif.
Namun untuk realisasi selalu mengalami kenaikan kecuali tahun
2022. Hal ini dikarenakan adanya penurunan sasaran output yang
merupakan dampak pandemic covid-19.
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
EVALUASI DANA BOP KESETARAAN
▪ Telah disalurkan sebesar Rp 1.182,16 miliar atau 98,9% dari
pagu alokasi Rp 1.195,31 miliar.
▪ Tahap I 2021 telah disalurkan kepada 509 pemerintah daerah
yang terdiri dari 1 provinsi, dan 508 kabupate/kota.
▪ Tahap II 2021 telah disalurkan kepada 481 daerah. Terdapat
28 daerah tidak salur tahap II karena tidak memenuhi syarat
salur atau realisasi tahap I 2021 tidak menapai 50% sebagai
syarat penyaluran.
▪ *Output tahun 2021 sebanyak 852.178 peserta didik
dalam
miliar
rupiah
16
Data per Desember 2022
2021
▪ Tahun 2022 yang merupakan tahun pertama penyaluran langsung, telah
disalurkan sebesar Rp 998,21 miliar atau 97,65 % dari pagu alokasi Rp
1.022,24 miliar.
▪ Rendahnya alokasi dan realiasi TA 2022 dibandingkan 3 tahun
sebelumnya disebabkan adanya perubahan alokasi di tahun berjalan
mengacu pada data Dapodik per Desember 2021
▪ Terdapat 2 daerah menjadi penerima BOP Kesetaraan setelah diusulkan
dalam perubahan data penerima BOP 2022 yang dituangkan dalam
PMK 116 tahun 2022, sehingga menggunakan mekanisme salur
sekaligus di tahap II
▪ Secara umum, daerah yang tidak salur dana BOP Kesetaraan Tahap I
maupun Tahap II 2022 dikarenakan proses standarisasi rekening belum
selesai sehingga penyaluran tidak dapat dilakukan
2022
GRAFIK PERKEMBANGAN ALOKASI DAN REALISASI
DANA BOP KESETARAAN TA 2019-2022
1,548.50
1,195.31
1,195.31
1,022.24
1,262.26
1,174.93
1,182.16
998.21
81.51%
98.30% 98.90% 97.65%
0.00%
20.00%
40.00%
60.00%
80.00%
100.00%
120.00%
0.00
200.00
400.00
600.00
800.00
1,000.00
1,200.00
1,400.00
1,600.00
1,800.00
2019 2020 2021 2022
Anggaran Realisasi % Penyaluran
KEMENTERIAN KEUANGAN
REPUBLIK INDONESIA
K E M E N T E R I A N K E U A N G A N R E P U B L I K I N D O N E S I A
Terima Kasih
facebook.com/KementerianKeuanganRI
facebook.com/DirektoratJenderalPerimbanganKeuangan
@KemenkeuRI
@DitjenPK
@KemenkeuRI
@DitjenPK
www.youtube.com/KemenkeuRI
Ditjen PK Kemenkeu RI
www.djpk.kemenkeu.go.id
17

More Related Content

What's hot

SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptxSOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
afandysmart1
 
Contoh+tema+sub+tema+paud
Contoh+tema+sub+tema+paudContoh+tema+sub+tema+paud
Contoh+tema+sub+tema+paud
ifulmoch
 
001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx
001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx
001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx
ssuseref828b
 
Faqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-book
Faqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-bookFaqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-book
Faqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-book
Mohammad Subhan
 
Teks pancasila & uud 45
Teks pancasila & uud 45Teks pancasila & uud 45
Teks pancasila & uud 45
Risou Kun
 
PPT IKM .pptx
PPT IKM .pptxPPT IKM .pptx
PPT IKM .pptx
intan74
 
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014Iwan Sumantri
 
7 latihan-perhitungan-angka-kredit
7 latihan-perhitungan-angka-kredit7 latihan-perhitungan-angka-kredit
7 latihan-perhitungan-angka-kreditGpamel Samsyir
 
Contoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) Tahunan
Contoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) TahunanContoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) Tahunan
Contoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) Tahunan
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
Doa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan KegiatanDoa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan Kegiatan
Munawar Shodiq
 
PELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.ppt
PELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.pptPELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.ppt
PELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.ppt
pkmsubaim1
 
Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...
Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...
Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...
ZainulHasan13
 
contoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnya
contoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnyacontoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnya
contoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnya
WanTsunami
 
Orientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatanOrientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatan
K'Is Uba Adam
 
Berita acara serah terima bantuan
Berita acara serah terima bantuanBerita acara serah terima bantuan
Berita acara serah terima bantuan
pandirambo900
 
Laporan pertanggungjawaban panitia natalgambungan pemuda dan sekolah WGM
Laporan pertanggungjawaban  panitia    natalgambungan pemuda dan sekolah WGMLaporan pertanggungjawaban  panitia    natalgambungan pemuda dan sekolah WGM
Laporan pertanggungjawaban panitia natalgambungan pemuda dan sekolah WGM
Yeminus Kogoya
 
Modul kazoku
Modul kazokuModul kazoku
Modul kazoku
Amphie Yuurisman
 
Materi Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptx
Materi Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptxMateri Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptx
Materi Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptx
AchmadFaruk3
 
Handout ppt pk blu
Handout ppt pk bluHandout ppt pk blu
Handout ppt pk blu
anantasmiths
 
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
AtepTedi3
 

What's hot (20)

SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptxSOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
 
Contoh+tema+sub+tema+paud
Contoh+tema+sub+tema+paudContoh+tema+sub+tema+paud
Contoh+tema+sub+tema+paud
 
001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx
001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx
001-Paparan Kebijakan BOS Reguler 2022-New.pptx
 
Faqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-book
Faqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-bookFaqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-book
Faqs frequently asked questions reformasi birokrasi-e-book
 
Teks pancasila & uud 45
Teks pancasila & uud 45Teks pancasila & uud 45
Teks pancasila & uud 45
 
PPT IKM .pptx
PPT IKM .pptxPPT IKM .pptx
PPT IKM .pptx
 
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
Dokumen 1 KTSP SMPN 3 Cibadak Tahun 2013/2014
 
7 latihan-perhitungan-angka-kredit
7 latihan-perhitungan-angka-kredit7 latihan-perhitungan-angka-kredit
7 latihan-perhitungan-angka-kredit
 
Contoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) Tahunan
Contoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) TahunanContoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) Tahunan
Contoh Rencana Hasil Kerja Guru (RHK) Tahunan
 
Doa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan KegiatanDoa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan Kegiatan
 
PELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.ppt
PELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.pptPELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.ppt
PELATIHAN-KADER-POSYANDU-2017-ppt.ppt
 
Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...
Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...
Belajar Bareng Sekolah Inklusif, Peran, dan Fungsi Guru Pembibing Inklusif se...
 
contoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnya
contoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnyacontoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnya
contoh Susunan panitia pilkades beserta tugasnya
 
Orientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatanOrientasi kader kesehatan
Orientasi kader kesehatan
 
Berita acara serah terima bantuan
Berita acara serah terima bantuanBerita acara serah terima bantuan
Berita acara serah terima bantuan
 
Laporan pertanggungjawaban panitia natalgambungan pemuda dan sekolah WGM
Laporan pertanggungjawaban  panitia    natalgambungan pemuda dan sekolah WGMLaporan pertanggungjawaban  panitia    natalgambungan pemuda dan sekolah WGM
Laporan pertanggungjawaban panitia natalgambungan pemuda dan sekolah WGM
 
Modul kazoku
Modul kazokuModul kazoku
Modul kazoku
 
Materi Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptx
Materi Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptxMateri Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptx
Materi Sosialisasi Umum Persiapan Akreditasi Sekolah.pptx
 
Handout ppt pk blu
Handout ppt pk bluHandout ppt pk blu
Handout ppt pk blu
 
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM  ( PPT ).pptx
1. Materi Kurikulum - SOSIALISASI IKM ( PPT ).pptx
 

Similar to Webinar BOSP.pdf

PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdfPMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
irmanurfitroh
 
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
FeraEzaSafitri
 
ABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptx
ABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptxABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptx
ABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptx
Abinul1
 
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptxPERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
AtikIndarini2
 
Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya
Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya
Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya
Bisnis Rental Kursi Pijat 081380783912
 
Mengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdf
Mengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdfMengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdf
Mengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdf
RezaPahlevi809447
 
Materi BOS DAK Fisik 2022.pdf
Materi BOS DAK Fisik 2022.pdfMateri BOS DAK Fisik 2022.pdf
Materi BOS DAK Fisik 2022.pdf
JaelilJaelil
 
#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf
#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf
#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf
ErickTanalepy
 
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptxSosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptx
SmpPgriKracak
 
Sambutan Kemenkeu pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017
Sambutan Kemenkeu  pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017Sambutan Kemenkeu  pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017
Sambutan Kemenkeu pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017
Panembahan Senopati Sudarmanto
 
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
GreJr
 
Materi BOSP
Materi BOSP Materi BOSP
Materi BOSP
SarindiSarindi1
 
Bos pengalihan ke transfer (1)
Bos   pengalihan ke transfer (1)Bos   pengalihan ke transfer (1)
Bos pengalihan ke transfer (1)Pramudjo211052
 
Kebijakan bos 2019
Kebijakan bos 2019Kebijakan bos 2019
Kebijakan bos 2019
gajahduduk12
 
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
Ahmad Abdul Haq
 
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
Ahmad Abdul Haq
 
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012Yayatto Kung
 
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy FitriadieJuknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Ermy Fitriadie
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Oka Jane R
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
riejha
 

Similar to Webinar BOSP.pdf (20)

PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdfPMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
 
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
 
ABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptx
ABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptxABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptx
ABI Paparan Pengelolaan Dana BOSP 2023 - Dirjen Bina Keuda.pptx
 
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptxPERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
 
Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya
Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya
Apbn 2016- presiden joko widodo indonesia raya
 
Mengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdf
Mengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdfMengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdf
Mengoptimalkan Peran Kecamatan dalam Mengawasi Pengelolaan Keuangan Desa.pdf
 
Materi BOS DAK Fisik 2022.pdf
Materi BOS DAK Fisik 2022.pdfMateri BOS DAK Fisik 2022.pdf
Materi BOS DAK Fisik 2022.pdf
 
#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf
#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf
#1 Kebijakan Penyaluran DF DD.pdf
 
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptxSosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptx
 
Sambutan Kemenkeu pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017
Sambutan Kemenkeu  pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017Sambutan Kemenkeu  pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017
Sambutan Kemenkeu pada Musrenbag Prov Jambi Tahun 2017
 
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
 
Materi BOSP
Materi BOSP Materi BOSP
Materi BOSP
 
Bos pengalihan ke transfer (1)
Bos   pengalihan ke transfer (1)Bos   pengalihan ke transfer (1)
Bos pengalihan ke transfer (1)
 
Kebijakan bos 2019
Kebijakan bos 2019Kebijakan bos 2019
Kebijakan bos 2019
 
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
 
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
2017-03-03 Penyaluran DAK Fisik
 
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
Bahan penyajian dirjen bok bandung 27092012
 
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy FitriadieJuknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
 

Recently uploaded

Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
tikasianturi1410
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
IGNATIUSOKIDEWABRATA
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 

Recently uploaded (17)

Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 

Webinar BOSP.pdf

  • 1. Perubahan PMK 119 / 2021 tentang Pengelolaan DAK Nonfisik untuk Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP) DIREKTORAT DANA TRANSFER KHUSUS DIREKTORAT JENDERAL PERIMBANGAN KEUANGAN 22 DESEMBER 2022
  • 2. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA 2 Dana Alokasi Khusus (DAK) Nonfisik merupakan bagian dari Dana Transfer Khusus yang dialokasikan dalam APBN kepada daerah dengan tujuan untuk membantu mendanai kegiatan khusus yang bersifat operasional, dalam rangka meningkatkan kuantitas dan kualitas pelayanan publik yang merupakan urusan daerah sesuai kebutuhan dan prioritas daerah, serta selaras dengan prioritas nasional. PRINSIP ❖ Membantu dan melengkapi kekurangan pendanaan bagi kegiatan khusus operasional dalam rangka pelaksanaan pelayanan dasar publik berdasarkan standar pelayanan minimal (SPM) yang selaras dengan program prioritas nasional dan menjadi kewenangan urusan pemerintah daerah. ❖ Dialokasikan kepada Daerah tertentu untuk mendanai kegiatan khusus yang merupakan urusan Daerah, sesuai dengan fungsi yang telah ditetapkan dalam APBN. ❖ Dapat berupa pengalihan Dana Dekonsentrasi dan Dana Tugas Pembantuan yang merupakan bagian dari anggaran kementerian negara/lembaga yang digunakan untuk melaksanakan urusan yang menurut peraturan perundang-undangan menjadi urusan Daerah. KRITERIA DEFINISI 1 URUSAN DAERAH Merupakan urusan daerah sesuai UU No.23 Tahun 2014 2 PRIORITAS NASIONAL Mendukung capaian Prioritas Nasional dalam RKP 3 AMANAT PERATURAN Adanya amanat dalam peraturan perudang-udangan 4 LAYANAN PUBLIK Mendukung peningkatan kualitas pelayanan publik KEBIJAKAN UMUM DAK NONFISIK
  • 3. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Mendukung operasional pembelajaran dan dukungan biaya operasional bagi satuan PAUD yang memiliki NPSN dengan peserta didik kurang mampu atau wilayah sulit serta PAUD Penggerak. Terdiri dari: a. BOP PAUD Reguler; b. BOP PAUD Kinerja BOP PAUD TPG ASN Daerah Mendukung peningkatan kesejahteraan guru ASN Daerah yang memiliki sertifikat pendidik sebesar 1 (satu) kali gaji pokok ASN Daerah yang bersangkutan, tidak termasuk gaji ke-13 Pencapaian program wajib belajar 12 tahun (pendidikan dasar dan menengah) yang bermutu dalam memenuhi capaian Standar Nasional Pendidikan (SNP) Mendukung pencapaian program wajib belajar 12 tahun (pendidikan dasar dan menengah) yang bermutu dalam memenuhi capaian Standar Nasional Pendidikan (SNP). BOS Terdiri dari: a. BOS Reguler; b. BOS Kinerja. BOP Kesetaraan TA 2023, diantaranya: a. Bantuan Operasional Keluarga Berencana; b. Bantuan Operasional Museum dan Taman Budaya c. Dana Ketahanan Pangan dan Pertanian; d. Dana Fasilitasi Penanaman Modal; e. Dana Layanan Kepariwisataan; f. Bantuan Biaya Layanan Pengolahan Sampah (BLPS); g. Dana Pelayanan Perlindungan Perempuan dan Anak (Dana PPA); h. Dana Penguatan Kapasitas Kelembagaan Usaha Mikro Kecil (PK2UKM); dan i. Dana Penguatan Kapasitas Kelembagaan Sentra Industri Kecil dan Mengengah (PK2SIKM) DAK NONFISIK JENIS LAINNYA (yang disepakati Pemerintah) Mendukung peningkatan profesionalisme guru ASN Daerah yang belum memiliki sertifikat pendidik sebesar Rp250.000 per bulan, tidak termasuk gaji ke-13 Tamsil Guru ASN Daerah Memberikan kompensasi atas kesulitah hidup bagi guru ASN Daerah yang mengajar di desa sangat tertinggal sebesar 1 (satu) kali gaji pokok ASN Daerah yang bersangkutan, tidak termasuk bulan ke-13 TKG ASN Daerah dana bantuan yang digunakan untuk belanja operasional program prioritas upaya kesehatan masyarakat esensial tersier dan esensial sekunder BOK Dinas dana bantuan yang digunakan untuk belanja operasional program prioritas upaya kesehatan masyarakat esensial primer BOK Puskesmas BOSP TUNJANGAN GURU ASN BOK JENIS DAK NONFISIK Memenuhi kebutuhan belajar masyarakat yang tidak dapat dijangkau dan dipenuhi oleh jalur pendidikan formal yang diselenggarakan sesuai jenjang pendidikan dasar (Paket A dan Paket B) dan menengah (Paket C). Terdiri dari: a. BOP Kesetaraan Reguler b. BOP Kesetaraan Kinerja
  • 4. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Melibatkan multi-pihak PAGU INDIKATIF PAGU ANGGARAN ALOKASI ANGGARAN Akhir Januari - Februari Maret - April Mei - Agustus Juni USULAN IKD PEMBICARAAN TK I K/L Teknis menyampaikan Indikasi Kebutuhan Dana (IKD) dan Kerangka Acuan Kerja (KAK) kepada Kemenkeu c.q. DJPK • Arah kebijakan dan prioritas DAK Nonfisik • Perkiraan kebutuhan belanja operasional dan/atau biaya per unit TA berkenaan; • Target sasaran; dan • Perkiraan kebutuhan 3 tahun ke depan IKD PAGU INDIKATIF AKHIR FEBRUARI (paling lambat) Penyamapaian IKD DJPK → DJA Penentuan arah kebijakan, rencana pemanfaatan dan jenis DAK Nonfisik. PERTIMBANGAN: 1. Pencapaian prioritas nasional 2. Pengurangan kesenjangan layanan publik 3. Dukungan operasional layanan publik 4. Kemampuan keuangan negara MM PERENCANAAN oleh Bappenas • Arah kebijakan; • Sasaran/target; • Dukungan terhadap prioritas nasional; • Ruang lingkup/menu kegiatan • Lokasi Prioritas; • Kriteria teknis/penilaian; • Kebutuhan pendanaan PEMBICARAAN PENDAHULUAN Pemerintah & DPR Agustus - September MM PENGALOKASIAN oleh Kemenkeu K/L, Bappenas, Kemenkeu K/L, Bappenas, Kemenkeu • Kebijakan pengalokasian; • Jumlah sasaran; • Biaya satuan; • Besaran pagu per kegiatan/ruang lingkup • Hasil evaluasi pelaksanaan tahun anggaran sebelumnya; • Formulasi pengalokasian. RAPBN & Nota Keuangan Okt Nov Kemenkeu Sep-Okt Pemerintah & DPR Perpres Alokasi Penyampaian rincian alokasi per daerah oleh K/L Penyusunan UU APBN Penyusunan Perpres Rincian APBN K/L, Bappenas, Kemenkeu Januari Kemenkeu, Kemdikbudris tek dan Satuan Pendidikan PENYALURAN Satuan Pendidikan sampaikan laporan realisasi penyerapan dan penggunaan Dana BOSP ke Kemdikbudris tek melalui aplikasi BOSP Salur. 31 Agustus (paling lambat) Cut off Dapodik MEKANISME PERENCANAAN-PENGANGGARAN DANA BOSP
  • 5. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Dalam penghitungan alokasi, K/L berkoordinasi dengan DJPK dan Bappenas. (Dituangkan dalam Berita Acara) K/L menyampaikan rincian alokasi per daerah kepada DJPK paling lambat 15 September Peraturan Presiden mengenai rincian APBN Berdasarkan Perpres APBN, K/L menetapkan Petunjuk Teknis BOSP paling lama 30 hari setelah Perpres ditetapkan *) Termasuk Penghitungan Dana Cadangan; *) Cut off data peserta didik 31 Agustus TA sebelumnya Reguler Kinerja PENGALOKASIAN DANA BOSP BOS, BOP PAUD dan BOP Kesetaraan jumlah peserta didik x biaya satuan per peserta didik. jumlah satuan pendidikan berkinerja terbaik yang ditetapkan dalam peraturan perundang-undangan x biaya satuan per jenjang Pendidikan.
  • 6. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Manfaat: • Satdik lebih leluasa dalam mengelola anggaran; • Efisiensi pengelolaan Dana BOSP mulai dari penyaluran sampai pelaporan; • Memudahkan proses pelaporan karena masa pelaporan lebih Panjang dan jumlah laporan lebih sedikit; • Satuan pendidikan menerima dana lebih cepat di januari; • Meminimalisir adanya dana idle di daerah. PERUBAHAN KEBIJAKAN PENYALURAN DANA BOSP 2023 (Perubahan PMK 119/PMK.07/2021) 2023 Satuan Pendidikan Kas Umum Negara (KUN) Alokasi per Kab/Kota dan Provinsi Penyaluran BOSP dilakukan secara langsung ke rekening satuan pendidikan dengan tahapan sebanyak 2 tahap. 50% Paling cepat Januari 50% Paling cepat Juli BOS Reguler, BOP PAUD Reguler, BOP Kesetaraan Reguler Sekaligus Paling cepat April Tahapan Penyaluran Penyaluran BOSP tahap 2 dilakukan dengan mempersyaratkan laporan tahap sebelumnya yang menunjukkan penyerapan minimal 50% dari dana yang ada di Rekening Satuan Pendidikan. BOS Kinerja, BOP PAUD Kinerja, BOP Kesetaraan Kinerja
  • 7. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA PENYALURAN DAK NONFISIK ❖Penyaluran BOSP tahap 2 mempersyaratkan laporan tahap 1 yang menunjukkan penyerapan 50% dari dana yang ada di Rekening Satuan Pendidikan; ❖Penyaluran Dana BOSP dilakukan dengan memperhitungkan sisa dana yang ada di Rekening Satuan Pendidikan sampai dengan akhir tahun sebelumnya. No Jenis Dana Pola Penyaluran Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 1 BOSP Reguler 2Tahap, paling cepat 50% 50% 2 BOSP Kinerja Sekaligus, paling cepat 100% 3 Tunjangan Guru ASN Triwulanan, paling cepat 30% 25% 25% 20% 4 BOK Puskesmas 3Tahap, paling cepat 30% 40% 30% 5 BOK Dinas 2Tahap, paling cepat 50% 50% 6 DAK Nonfisik Jenis lainnya 2Tahap, paling cepat 50% 50% No Jenis Dana Pola Penyaluran Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec 1 BOSP Reguler 2Tahap, paling cepat 50% 50% 2 BOSP Kinerja Sekaligus, paling cepat 100% 3 Tunjangan Guru ASN Triwulanan, paling cepat 30% 25% 25% 20% 4 BOK Puskesmas 3Tahap, paling cepat 30% 40% 30% 5 BOK Dinas 2Tahap, paling cepat 50% 50% 6 DAK Nonfisik Jenis lainnya 2Tahap, paling cepat 50% 50%
  • 8. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Verifikasi Data Pagu sesuai Perpres Rincian Alokasi Dana BOSP 3 1 Satuan Pendidikan Kemendikbud BOS SALUR T-1 (31 Okt) M Kemenkeu c.q DJPK Verifikasi Data Pagu sesuaiPerpres Rincian Alokasi Dana BOS Import/interkoneksi Data 1. Daftar Sekolah Penerima 2. PaguDana BOSP Per Satuan Pendidikan 3. Data supplier TA BERJALAN Import interkoneksI 2 Import Data Pembayaran per Tahap/ Gelombang Import Data pembayaran Kemendikbud Surat Rekomendasi 5 ND Rekomendasi 6 4 3 4 ND Rekomendasi M REKENING SATUAN PENDIDIKAN User : 1. Kemendikbud 2. DJPK 3. Dit.PA 4. Kanwil DJPb 5. KPPN 6. Dinas Pendidikan Provinsi,Kab dan Kota 7. BPKAD Provinsi, Kab, dan Kota Interkoneksi BOSP Salur dan OMSPAN sehingga penggunaan Dana BOSP bisa terpantau Alur Penyaluran Dana BOSP TA 2023 Tagging Penyaluran Kemenkeu c.q DJPK Kemenkeu c.q DJPB
  • 9. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Sebagai Syarat Penyaluran Pelaporan DAK Nonfisik Dana BOSP Satuan Pendidikan Kemendikbudristek menyampaikan laporan realisasi penyerapan dan penggunaan Dana BOSP menyampaikan laporan rekapitulasi penyerapan dan penggunaan dana BOSP per tahapan per prov/kab/kota Kemenkeu Penyampaian laporan melalui aplikasi BOS Salur Sesuai dengan pentunjuk teknis yang diterbitkan oleh Kemendikbudristek Laporan sebagai dasar rekomendasi penyaluran per tahap Sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan
  • 10. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Kurang Salur DAK Nonfisik BOSP Reguler Kurang Salur TA Berjalan Dapat Dipenuhi Melalui Dana Cadangan SATUAN PENDIDIKAN Data Jumlah Siswa Penerima KEMDIKBUDRISTEK 1. Perhitungan Kebutuhan Penyaluran Dana Cadangan; 2. Rekomendasi Penyaluran Dana Cadangadan DJPK Revisi DIPA BOSP KPA Penyaluran /KPPN Rekomendasi Penyaluran Dana Cadangan BOSP dan Tunjangan Guru ASN Menyalurkan Dana Cadangan BOSP BOSP ➢ Satuan Pendidikan wajib melaporkan Sisa Dana Cadangan BOSP Reguler ke Kemendikbudristek ➢ Rekomendasi Penyaluran Dana Cadangan hanya 1 kali dalam 1 T.A & diterima DJPK paling lambat tanggal 7 September TA berjalan
  • 11. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Sisa DAK Nonfisik BOS BOP Pemda Wajib menganggarkan Sisa Dana Akhir Tahun dalam APBD/perubahan APBD T.A. berikutnya ! BOS Reguler, BOP PAUD Reguler dan BOP Kesetaraan Reguler. • Perhitungan Sisa Dana BOSP dilakukan oleh Kemendikbudristek berdasarkan laporan Satuan Pendidikan • Sisa Dana diperhitungkan pada rekomendasi penyaluran Dana BOS Reguler, BOP PAUD Reguler dan BOP Kesetaraan Reguler Tahun Anggaran berikutnya; • Sisa Dana BOS Reguler TA 2020 dan 2021 diperhitungkan pada penyaluran Dana BOS Reguler mulai TA 2022 . BOS Kinerja, BOP PAUD Kinerja dan BOP Kesetaraan Kinerja • Sisa Dana BOS Kinerja, BOP PAUD Kinerja dan BOP Kesetaraan Kinerja TIDAK DIPERHITUNGKAN pada T.A. berikutnya
  • 12. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Pengembalian, dan Penyelesaian Retur Dana BOS SATDIK DINAS PENDIDIKAN Surat Pemberitahuan Retur SP2D Surat permintaan perbaikan data Rekening Melakukan perbaikan rekening pada aplikasi BOSP Data perbaikan Rekening dilampirkan Asli rek koran dan fc buku tabungan Aplikasi BOSP Aplikasi BOSP Verifikasi data perbaikan rekening surat ralat/perbaikan retur SP2D Surat penyelesaian Retur SP2D REKENING SATDIK 1 2 3 4 5 7 6 8 SATDIK BENDAHAR A DAERAH Penyetoran ke Bank Penyalur Sisa Dana diVerifikasi oleh APIP Surat Pernyataan/ keterangan yang dittd kepala sekolah/yayasan 2 1 Billing setoran yang berisi kode bagan, kode akun, Kode satker, kode kppn, dan Data penyetor Koordiinasi dengan KPPN 3 4 5 Pengembalian Penyelesaian Retur
  • 13. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA 13 1. Satuan Pendidikan menyampaikan laporan realisasi dan laporan penggunaan Dana BOSP sebelum pertengahan Januari, Sehingga Dana BOSP dapat disalurkan paling cepat bulan Januari; 2. Sisa Dana BOSP berdasarkan laporan satuan Pendidikan yang disampaikan satuan Pendidikan ke Kemdikbudristek, diperhitungkan mulai rekomendasi penyaluran Tahap 1 / 2023. 3. Penyaluran Dana BOSP dilakukan 2 Tahap, Januari dan Juli; 4. Syarat Salur : a. Tahap 1 : Laporan realisasi tahun anggaran yang lalu. b. Tahap 2 : Laporan realisasi tahap 1 minimal 50% dari dana di Satuan Pendidikan. 5. Dalam hal Satuan Pendidikan tidak menerima penyaluran Tahap 1, maka penyaluran Tahap 2 tidak dapat dilakukan; POIN-POIN PENTING KEBIJAKAN BARU DALAM PERUBAHAN PMK 119 TAHUN 2021
  • 14. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Nasional Penyaluran s/d tgl 15 Des 2022 Indikator Pagu Realisasi % Total SalurDanaBOS 54,108,304,830,000 51,350,030,734,776 94.90% Total SalurDanaBOS Reguler 53,387,027,330,000 50,707,243,234,776 94.98% Total SalurDanaBOS Kinerja 721,277,500,000 642,787,500,000 89.12% Indikator Pagu SisaPagu % Total SisaDanaBOS 54,108,304,830,000 2,758,274,095,224 5.10% Total SisaDanaBOS Reguler 53,387,027,330,000 2,679,784,095,224 5.02% Total SisaDanaBOS Kinerja 721,277,500,000 78,490,000,000 10.88% Indikator Sasaran Output % Total Sekolah SalurBOS Reguler 217,620 217,345 99.87% Total Sekolah SalurBOS Kinerja 8,900 7,329 82.35% Total SiswaSalurBOS Reguler 45,149,930 43,694,412 96.78% Indikator Pagu Pengembalian % Total Pengembalian 54,108,304,830,000 - 0.00% Indikator Pagu SisaDanayang telah diperhitungkan % SisaDanaTAYL 54,108,304,830,000 850,073,944,066 1.57% 1. Kinerja penyaluran Dana BOS TA 2022 relative sangat baik mencapai 94,9% pagu alokasi. 2. Perlu peningkatan kepatuhan penyampaian laporan Dana BOS oleh sekolah; 3. Evaluasi Dana BOS sejauh ini hanya dilakukan sebatas laporan realisasi penyerapan dan penggunaan dana, dan belum sampai pada capaian output dan outcome, sehingga dampak penggunaan Dana BOS terhadap peningkatan kualitas Pendidikan masih perlu dilakukan; 4. Perlu koordinasi yang intensif antara satuan pendidikan dan Pemerintah Daerah untuk meningkatkan kinerja pengelolaan Dana BOSP di satuan Pendidikan. EVALUASI DANA BOS TA 2022
  • 15. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA EVALUASI DANA BOP PAUD ▪ Dana BOP PAUD 2021 telah disalurkan sebesar Rp 4.007,54 miliar atau 99,82% dari pagu alokasi Rp 4.014,72 miliar. ▪ Tahap I 2021 telah disalurkan kepada 509 pemerintah daerah yang terdiri dari 1 provinsi, dan 508 kabupate/kota. ▪ Tahap II 2021 telah disalurkan kepada 499 daerah. Terdapat 10 daerah tidak salur tahap II karena tidak memenuhi syarat salur. 2019 2020 2021 2022 Alokasi 4.475,50 4.014,72 4.014,72 4.254,85 Realisasi 3.657,88 3.998,37 4.007,54 3.743,41 Sasaran Output 7,30 7,46 6,69 5,94 Capaian Output 6,19 8,29 7,34 5,88 ,00 1,00 2,00 3,00 4,00 5,00 6,00 7,00 8,00 9,00 ,00 500,00 1.000,00 1.500,00 2.000,00 2.500,00 3.000,00 3.500,00 4.000,00 4.500,00 5.000,00 YoY Dana BOP PAUD dalam miliar rupiah dalam juta 15 Data per Desember 2022 2021 ▪ Tahun 2022 yang merupakan tahun pertama penyaluran langsung, telah disalurkan sebesar Rp 3.743,41 miliar atau 87,89 % dari pagu alokasi Rp 4.254,85 miliar. ▪ Rendahnya persentase penyerapan karena adanya perubahan alokasi di tahun berjalan. Terdapat penurunan sasaran pada tahun 2022 sehingga alokasi menurun. ▪ Tahap I 2022 telah disalurkan kepada 505 pemerintah daerah. Terdapat 3 daerah yang tidak salur. ▪ Tahap II 2022 telah disalurkan kepada 507 daerah. Terdapat 1 daerah. 2022 Tren alokasi Dana BOP PAUD 4 tahun terakhir cukup fluktuatif. Namun untuk realisasi selalu mengalami kenaikan kecuali tahun 2022. Hal ini dikarenakan adanya penurunan sasaran output yang merupakan dampak pandemic covid-19.
  • 16. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA EVALUASI DANA BOP KESETARAAN ▪ Telah disalurkan sebesar Rp 1.182,16 miliar atau 98,9% dari pagu alokasi Rp 1.195,31 miliar. ▪ Tahap I 2021 telah disalurkan kepada 509 pemerintah daerah yang terdiri dari 1 provinsi, dan 508 kabupate/kota. ▪ Tahap II 2021 telah disalurkan kepada 481 daerah. Terdapat 28 daerah tidak salur tahap II karena tidak memenuhi syarat salur atau realisasi tahap I 2021 tidak menapai 50% sebagai syarat penyaluran. ▪ *Output tahun 2021 sebanyak 852.178 peserta didik dalam miliar rupiah 16 Data per Desember 2022 2021 ▪ Tahun 2022 yang merupakan tahun pertama penyaluran langsung, telah disalurkan sebesar Rp 998,21 miliar atau 97,65 % dari pagu alokasi Rp 1.022,24 miliar. ▪ Rendahnya alokasi dan realiasi TA 2022 dibandingkan 3 tahun sebelumnya disebabkan adanya perubahan alokasi di tahun berjalan mengacu pada data Dapodik per Desember 2021 ▪ Terdapat 2 daerah menjadi penerima BOP Kesetaraan setelah diusulkan dalam perubahan data penerima BOP 2022 yang dituangkan dalam PMK 116 tahun 2022, sehingga menggunakan mekanisme salur sekaligus di tahap II ▪ Secara umum, daerah yang tidak salur dana BOP Kesetaraan Tahap I maupun Tahap II 2022 dikarenakan proses standarisasi rekening belum selesai sehingga penyaluran tidak dapat dilakukan 2022 GRAFIK PERKEMBANGAN ALOKASI DAN REALISASI DANA BOP KESETARAAN TA 2019-2022 1,548.50 1,195.31 1,195.31 1,022.24 1,262.26 1,174.93 1,182.16 998.21 81.51% 98.30% 98.90% 97.65% 0.00% 20.00% 40.00% 60.00% 80.00% 100.00% 120.00% 0.00 200.00 400.00 600.00 800.00 1,000.00 1,200.00 1,400.00 1,600.00 1,800.00 2019 2020 2021 2022 Anggaran Realisasi % Penyaluran
  • 17. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA K E M E N T E R I A N K E U A N G A N R E P U B L I K I N D O N E S I A Terima Kasih facebook.com/KementerianKeuanganRI facebook.com/DirektoratJenderalPerimbanganKeuangan @KemenkeuRI @DitjenPK @KemenkeuRI @DitjenPK www.youtube.com/KemenkeuRI Ditjen PK Kemenkeu RI www.djpk.kemenkeu.go.id 17