SlideShare a Scribd company logo
HAKIKAT KESULITAN BELAJAR
UPBJJ JAKARTA,POKJAR MAKASAR, JAK TIM
Supported by : Dr.Margi.S. MM,MPd
A. Definisi Kesulitan Belajar
Kesulitan belajar atau learning disability, biasa juga
disebut dengan istilah learning disorder atau learning difficulty.
Kesulitan belajar memang menjadi suatu masalah yang dialami
siswa di sekolah dasar dan menengah maupun mahasiswa di
level perguruan tinggi. Masalah kesulitan belajar dijumpai pada
siswa sekolah perkotaan maupun siswa sekolah pelosok atau
pedesaan.
B. Jenis-Jenis Kesulitan Belajar
1. Prespektif Tugas-Tugas Perkembangan
a) Kesulitan dalam Pemusatan Perhatian
b) Kesulitan dalam Mengingat
c) Kesulitan dalam Berfikir
d) Kesulitan dalam Bahasa
e) Kesulitan dalam Persepsi dan Perseptual Motor
2. Pengolahan Informasi
a. Mengintegrasikan Input Informasi
b. Menyimpan Informasi
c. Memberikan Respon yang Sesuai dengan Informasi yang Diterima
3. Perspektif Aktivitas Belajar
Kesulitan belajar siswa mencakup pengertian yang luas, di antaranya :
a) learning disorder, d) slow learner, dan
b) learning disfunction, e) learning disabilities.
c) underarchiever,
C. Manifestari Kesulitan Belajar
Berikut adalah gejala yang merupakan manifestasi yang
berlaku umum anatara lain (Nurwidodo, 2011; Nurmelly, 2012):
 Menunjukkan hasil belajar yang rendah
 Hasil yang dicapai tidak seimbang dengan usaha yang
telah dilakukan.
 Lambat dalam melakukan tugas dan selalu tertinggal
daripada kawan-kawannya.
 Menunjukkan sikap acuh tak acuh, menentang, berpura-
pura, dusta dan sebagainya.
 Menunjukkan perilaku yang berkelainan.
 Menunjukkan gejala emosional yang kurang wajar.
Selain dimanifestasikan secara langsung dalam kegiatan pembelajaran, Gejala kesulitan
belajar yang dialami anak terkadang dimanifestasikan secara tidak langsung dalam bentuk penyimpangan
perilaku, sosial dan emosional, diantaranya adalah :
 Distractibility Child
 Hyperactif
 Poor Self Consept
 Impulsive
 Dependency
 Underachivier
 Overachivier
Sementara itu, menurut Adillida et al (2003) khusus Bayi Berat Lahir Sangat Rendah (BBLSR),
kesulitan belajar disekolah dapat bermanifestasi sebagai berikut :
 Gangguan fungsi visual motor
 Gangguan persepsi
 Kesulitan membaca dan gejala
 Kesulitan berhitung
 Bahasa
 Gangguan tingkah laku
D. Beberapa Penyebab Kesulitan Belajar
Para ahli seperti Cooney, Davis &Henderson (1975) telah
mengidentifikasikan beberapa faktor penyebab
kesulitantersebut, di antaranya:
1. Faktor Fisiologis
2. Faktor Sosial
3. Faktor Emosional Dan Psikologis
4. Faktor Intelektual (kecerdasan/intelegensi)
5. Faktor pedagogis/pendidikan
E. Diagnosis Kesulitan Belajar
Seorang guru mempunyai peranan dan tanggung jawab yang
lebih luas dalam proses belajar mengajar di sekolah. Dia tidak sekedar
sebagai pengajar tetapi lebih dari itu, membantu siswa dalam keseluruhan
proses pemdidikannya untuk mencapai tingkat perkembangan optimal.
Dalam proses belajar dapat timbul berbagai masalah baik bagi siswa
(Junardi, 2004).
1. Ukuran kegagalan dan kemajuan belajar siswa
Terdapat 4 ukuran yang menentukan kegagalan atau kemajuan belajar
siswa, yaitu :
a) Tujuan Pendidikan
b) Kedudukan dalam Kelompok
c) Perbandingan antara potensi dan prestasi
d) Kepribadian
2. Pengenalan Kesulitan Belajar Siswa.
a. Teknik Nontes (Asesmen Informal)
b. Teknik Tes (Asesmen Formal)
3. Prosedur Pelaksanaan Diagnosis Kesulitan Belajar
Diagnosis kesulitan belajar diartikan diartikan sebagai upaya yang
bertujuan untuk mengatur “jenis penyakit” yang merupakan jenis kesulitan
belajar siswa. Upaya tersebut merupakan usaha untuk mengetahui dengan
cermat dengan segala gejala atas fenomena kesulitan belajar yang melanda
siswa (Syah, 2006).
Sehubung dengan itu, Sugihartono et al (2007) dan Putra et al (2010)
menguraikan langkah-langkah melaksanakan diagnosis kesulitan belajar,
yaitu :
a. Mengidentifikasi siswa yang diperkirakan mengalami kesulitan belajar.
b. Melokalisasi letak kesulitan belajar.
c. Menentukan faktor penyebab kesulitan belajar.
d. Memperkirakan alternatif bantuan.
e. Menetapkan kemungkinan cara mengatasinya (Pemberian bantuan).
f. Tindak lanjut.
UT ABK PERT.6 kesulitan Belajar, 2022.pptx

More Related Content

Similar to UT ABK PERT.6 kesulitan Belajar, 2022.pptx

Kesulitan Belajar
Kesulitan BelajarKesulitan Belajar
Kesulitan Belajar
Ilma_tyana
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docx
DadanHamdani36
 
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranHakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Isna Dwi Setianingsih
 
Makalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docx
Makalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docxMakalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docx
Makalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docx
safiraeong
 
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajarKesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Tohir Haliwaza
 
Diagnostik kesulitan belajar
Diagnostik kesulitan belajarDiagnostik kesulitan belajar
Diagnostik kesulitan belajar
Aprilia Mantayani
 
PNEMAHAMAN
PNEMAHAMANPNEMAHAMAN
PNEMAHAMAN
fizaaa2
 
Laporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukut
Laporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukutLaporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukut
Laporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukut
Syahirah Mahiyud-Din
 
IDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptxIDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptx
UMN AL WASHLIYAH
 
2300612.ppt
2300612.ppt2300612.ppt
2300612.ppt
PLKPAKABcirebon
 
Penyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannya
Penyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannyaPenyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannya
Penyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannya worodyah
 
UAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptx
UAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptxUAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptx
UAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptx
PutriAndiniHasibuan1
 
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSDKESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
universitas Negeri Medan
 
Bk belajar kesulitan belajar
Bk belajar  kesulitan belajarBk belajar  kesulitan belajar
Bk belajar kesulitan belajar
Bimbingan dan Konseling (Nandito.1114500093)
 
Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6
Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6
Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6
LiaDT
 
KEBERAGAMAN PDBK.pdf
KEBERAGAMAN PDBK.pdfKEBERAGAMAN PDBK.pdf
KEBERAGAMAN PDBK.pdf
BayuSetiyo1
 
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docxW PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
Herdiluke
 
Kesulitan belajar matematika
Kesulitan belajar matematikaKesulitan belajar matematika
Kesulitan belajar matematika
Silvyani Eka Putri
 
hgdfdh gfgf1
hgdfdh gfgf1hgdfdh gfgf1
hgdfdh gfgf1
Tri Wijayanto
 

Similar to UT ABK PERT.6 kesulitan Belajar, 2022.pptx (20)

Kesulitan Belajar
Kesulitan BelajarKesulitan Belajar
Kesulitan Belajar
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah Hadi Heriyadi.docx
 
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranHakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
 
Makalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docx
Makalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docxMakalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docx
Makalah Hakikat Kesulitan Belajar 2024.docx
 
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajarKesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
Kesulitan belajar dan identifikasi kesulitan belajar
 
Diagnostik kesulitan belajar
Diagnostik kesulitan belajarDiagnostik kesulitan belajar
Diagnostik kesulitan belajar
 
PNEMAHAMAN
PNEMAHAMANPNEMAHAMAN
PNEMAHAMAN
 
Laporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukut
Laporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukutLaporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukut
Laporan lawatan ke sekolah kebangsaan lukut
 
IDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptxIDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptx
IDENTIFIKASI MASALAH KESULITAN BELAJAR SISWA.pptx
 
2300612.ppt
2300612.ppt2300612.ppt
2300612.ppt
 
Penyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannya
Penyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannyaPenyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannya
Penyebab Rendahnya Kualitas Pendidikan di Indonesia dan penanggulangannya
 
UAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptx
UAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptxUAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptx
UAS_FILOSOFI_Rapika Damanik.pptx
 
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSDKESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
KESULITAN BELAJAR PADA ANAK DI SEKOLAH DASAR FKIP PGSD
 
Bk belajar kesulitan belajar
Bk belajar  kesulitan belajarBk belajar  kesulitan belajar
Bk belajar kesulitan belajar
 
Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6
Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6
Makalah Bimbingan Belajar Kelompok 6
 
KEBERAGAMAN PDBK.pdf
KEBERAGAMAN PDBK.pdfKEBERAGAMAN PDBK.pdf
KEBERAGAMAN PDBK.pdf
 
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docxW PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
W PERMASALAHAN YANG DIHADAPI OLEH GURU.docx
 
Isi makalah bk
Isi makalah bkIsi makalah bk
Isi makalah bk
 
Kesulitan belajar matematika
Kesulitan belajar matematikaKesulitan belajar matematika
Kesulitan belajar matematika
 
hgdfdh gfgf1
hgdfdh gfgf1hgdfdh gfgf1
hgdfdh gfgf1
 

Recently uploaded

AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 

UT ABK PERT.6 kesulitan Belajar, 2022.pptx

  • 1. HAKIKAT KESULITAN BELAJAR UPBJJ JAKARTA,POKJAR MAKASAR, JAK TIM Supported by : Dr.Margi.S. MM,MPd
  • 2. A. Definisi Kesulitan Belajar Kesulitan belajar atau learning disability, biasa juga disebut dengan istilah learning disorder atau learning difficulty. Kesulitan belajar memang menjadi suatu masalah yang dialami siswa di sekolah dasar dan menengah maupun mahasiswa di level perguruan tinggi. Masalah kesulitan belajar dijumpai pada siswa sekolah perkotaan maupun siswa sekolah pelosok atau pedesaan.
  • 3. B. Jenis-Jenis Kesulitan Belajar 1. Prespektif Tugas-Tugas Perkembangan a) Kesulitan dalam Pemusatan Perhatian b) Kesulitan dalam Mengingat c) Kesulitan dalam Berfikir d) Kesulitan dalam Bahasa e) Kesulitan dalam Persepsi dan Perseptual Motor 2. Pengolahan Informasi a. Mengintegrasikan Input Informasi b. Menyimpan Informasi c. Memberikan Respon yang Sesuai dengan Informasi yang Diterima 3. Perspektif Aktivitas Belajar Kesulitan belajar siswa mencakup pengertian yang luas, di antaranya : a) learning disorder, d) slow learner, dan b) learning disfunction, e) learning disabilities. c) underarchiever,
  • 4. C. Manifestari Kesulitan Belajar Berikut adalah gejala yang merupakan manifestasi yang berlaku umum anatara lain (Nurwidodo, 2011; Nurmelly, 2012):  Menunjukkan hasil belajar yang rendah  Hasil yang dicapai tidak seimbang dengan usaha yang telah dilakukan.  Lambat dalam melakukan tugas dan selalu tertinggal daripada kawan-kawannya.  Menunjukkan sikap acuh tak acuh, menentang, berpura- pura, dusta dan sebagainya.  Menunjukkan perilaku yang berkelainan.  Menunjukkan gejala emosional yang kurang wajar.
  • 5. Selain dimanifestasikan secara langsung dalam kegiatan pembelajaran, Gejala kesulitan belajar yang dialami anak terkadang dimanifestasikan secara tidak langsung dalam bentuk penyimpangan perilaku, sosial dan emosional, diantaranya adalah :  Distractibility Child  Hyperactif  Poor Self Consept  Impulsive  Dependency  Underachivier  Overachivier Sementara itu, menurut Adillida et al (2003) khusus Bayi Berat Lahir Sangat Rendah (BBLSR), kesulitan belajar disekolah dapat bermanifestasi sebagai berikut :  Gangguan fungsi visual motor  Gangguan persepsi  Kesulitan membaca dan gejala  Kesulitan berhitung  Bahasa  Gangguan tingkah laku
  • 6. D. Beberapa Penyebab Kesulitan Belajar Para ahli seperti Cooney, Davis &Henderson (1975) telah mengidentifikasikan beberapa faktor penyebab kesulitantersebut, di antaranya: 1. Faktor Fisiologis 2. Faktor Sosial 3. Faktor Emosional Dan Psikologis 4. Faktor Intelektual (kecerdasan/intelegensi) 5. Faktor pedagogis/pendidikan
  • 7. E. Diagnosis Kesulitan Belajar Seorang guru mempunyai peranan dan tanggung jawab yang lebih luas dalam proses belajar mengajar di sekolah. Dia tidak sekedar sebagai pengajar tetapi lebih dari itu, membantu siswa dalam keseluruhan proses pemdidikannya untuk mencapai tingkat perkembangan optimal. Dalam proses belajar dapat timbul berbagai masalah baik bagi siswa (Junardi, 2004). 1. Ukuran kegagalan dan kemajuan belajar siswa Terdapat 4 ukuran yang menentukan kegagalan atau kemajuan belajar siswa, yaitu : a) Tujuan Pendidikan b) Kedudukan dalam Kelompok c) Perbandingan antara potensi dan prestasi d) Kepribadian
  • 8. 2. Pengenalan Kesulitan Belajar Siswa. a. Teknik Nontes (Asesmen Informal) b. Teknik Tes (Asesmen Formal) 3. Prosedur Pelaksanaan Diagnosis Kesulitan Belajar Diagnosis kesulitan belajar diartikan diartikan sebagai upaya yang bertujuan untuk mengatur “jenis penyakit” yang merupakan jenis kesulitan belajar siswa. Upaya tersebut merupakan usaha untuk mengetahui dengan cermat dengan segala gejala atas fenomena kesulitan belajar yang melanda siswa (Syah, 2006). Sehubung dengan itu, Sugihartono et al (2007) dan Putra et al (2010) menguraikan langkah-langkah melaksanakan diagnosis kesulitan belajar, yaitu : a. Mengidentifikasi siswa yang diperkirakan mengalami kesulitan belajar. b. Melokalisasi letak kesulitan belajar. c. Menentukan faktor penyebab kesulitan belajar. d. Memperkirakan alternatif bantuan. e. Menetapkan kemungkinan cara mengatasinya (Pemberian bantuan). f. Tindak lanjut.