SlideShare a Scribd company logo
TUGAS SEJARAH 
PENGARUH PERADABAN INDIA 
DI INDONESIA 
Oleh : 
Refia Karsista 26/X – 6 
Shiva Irfana 28/X – 6 
Vega Rut H 30/X – 6 
Yoanna Anita C 32/X – 6
RUMUSAN MASALAH 
1. Mengapa pada umumnya fenotipe 
Bangsa Indonesia berbeda dengan 
Orang India? 
2. Bagaimanakah pengaruh peradaban 
India terhadap Peradaban Indonesia 
beserta contoh bukti – buktinya? 
3. Bagaimanakah proses perjalanan 
pengaruh Peradaban India ke 
Indonesia?
Mengapa Pada Umumnya Fenotipe 
Bangsa Indonesia Berbeda Dengan 
Orang India? 
Karena ras di masing-masing bangsa. 
Ras Indonesia : Ras Negroid, Ras Weddoid, Ras Melayu Tua, Ras Melayu 
Muda. 
Ras India : Ras Dravida, Ras Indo Aryan 
Orang Indonesia memiliki warna kulit kuning langsat atau sawo matang 
sedangkan orang India memiliki warna kulit putih atau hitam.
Bagaimanakah pengaruh peradaban 
India terhadap Peradaban Indonesia 
beserta contoh bukti – buktinya? 
 Budaya 
Pengaruh kebudayaan India dalam kebudayaan Indonesia tampak pada: 
 Seni Bangunan 
Di India, candi merupakan kuil untuk memuja para dewa dengan bentuk stupa. 
Di Indonesia, candi selain sebagai tempat pemujaan, juga berfungsi sebagai 
makam raja atau untuk tempat menyimpan abu jenazah sang raja yang telah 
meninggal. Candi sebagai tanda penghormatan masyarakat kerajaan tersebut 
terhadap sang raja. 
Contohnya: 
- Candi Kidal (di Malang), merupakan tempat Anusapati di perabukan. 
- Candi Jago (di Malang), merupakan tempat Wisnuwardhana di perabukan. 
- Candi Singosari (di Malang) merupakan tempat Kertanegara diperabukan.
 Seni Ukir 
Akulturasi dalam bidang seni ukir terlihat pada relief atau seni ukir yang 
dipahatkan pada bagian dinding candi. 
Sebagai contoh: relief yang dipahatkan pada Candi Borobudur bukan hanya 
menggambarkan riwayat sang budha tetapi juga terdapat relief yang 
menggambarkan lingkungan alam Indonesia. 
 Seni Hias 
Unsur-unsur India tampak pada hiasan-hiasan yang ada di Indonesia meskipun 
secara keseluruhan hiasan tersebut merupakan hiasan khas Indonesia. 
Contoh : gelang, cincin, manik-manik.
 Aksara/tulisan 
Bangsa Indonesia telah mengenal huruf Pallawa/huruf Kawi dan bahasa 
Sansekerta. huruf Kawi ini menjadi huruf yang dipakai di Indonesia dan bahasa 
Sansekerta tidak dipakai lagi dalam prasasti. 
 Kesusastraan 
Seni sastra berbentuk prosa dan tembang (puisi). Tembang jawa kuno umumnya 
disebut kakawin. Irama kakawin didasarkan pada irama dari India. 
Berdasarkan isinya, kesusastraan tersebut terdiri atas kitab keagamaan 
(tutur/pitutur), kitab hukum, kitab wiracarita (kepahlawanan) serta kitab cerita 
lainnya yang bertutur mengenai masalah keagamaan atau kesusilaan serta uraian 
sejarah, seperti Negarakertagama.
 Pemerintahan 
Masuknya pengaruh India menyebabkan muncul sistem pemerintahan yang 
berbentuk kerajaan, yang diperintah oleh seorang raja secara turun-temurun. 
Peran raja di Indonesia berbeda dengan di India dimana raja memerintah dengan 
kekuasaan mutlak untuk menentukan segalanya. Di Indonesia, raja memerintah 
atas nama desa-desa dan daerah-daerah. Raja bertindak ke luar sebagai wakil 
rakyat yang mendapat wewenang penuh. Sedangkan ke dalam, raja sebagai 
lambang nenek moyang yang didewakan. 
 Sosial 
Masuknya pengaruh India di Indonesia menyebabkan mulai adanya penerapan 
hukuman terhadap para pelanggar peraturan atau undang-undang juga 
diberlakukan. Hukum dan Peraturan menunjukkan bahwa suatu masyarakat itu 
sudah teratur dan rapi. Kehidupan sosial masyarakat Indonesia juga tampak pada 
sistem gotong-royong.
 Kepercayaan 
Ketika agama dan kebudayaan Hindu-Budha tumbuh dan berkembang, bangsa 
Indonesia mulai menganut agama Hindu-Budha meskipun unsur kepercayaan asli 
tetap hidup sehingga kepercayaan agama Hindu-Budha bercampur dengan unsur 
penyembahan roh nenek moyang. Hal ini tampak pada fungsi candi di Indonesia. 
Contohnya: 
- Candi Kidal (di Malang),merupakan tempat Anusapati diperabukan. 
- Candi Jago (di Malang),merupakan tempat Wisnuwardhana diperabukan. 
- Candi Singosari (di Malang),merupakan tempat Kertanegara diperabukan.
Bagaimanakah Proses Perjalanan 
Pengaruh Peradaban India Ke 
Indonesia? 
Pada mulanya agama Hindu yang berkembang dan mempunyai banyak 
pengikut di Indonesia. Sebenarnya agama Budha juga sudah masuk namun 
belum berkembang. Hal ini terbukti dari agama yang dipeluk oleh raja 
Mulawarman dari Kutai dan raja Purnawarman dari Tarumanegara, yakni 
agama Hindu. 
Seorang pengembara Cina bernama Fa-shien menyebutkan bahwa agama 
Budha di Ye-po-ti (Pulau Jawa) tidak banyak. Pada tahun 414 Masehi, Fa-shien 
datang ke Pulau Jawa karena perahu yang ditumpanginya dari India 
mengalami kerusakan. Ia kemudian tinggal menetap untuk beberapa waktu 
di Indonesia. Dia mempelajari kehidupan bangsa Indonesia ketika itu dan 
mencatatnya. Disebutkannya bahwa kehidupan pemeluk agama Hindu dan 
Budha telah dapat hidup berdampingan secara damai.
Setelah hidup berdampingan selama berabad-abad terjadilah sinkretisme 
(perpaduan) antara kedua agama tersebut. Hasil sinkretisme ini kemudian 
menumbuhkan suatu aliran baru yang disebut Siwa-Budha. Agama ini 
berkembang pesat pada abad ke-13 Masehi. 
Melalui para pedagang India, agama dan budaya India disebarkan kepada 
masyarakat Indonesia. Para pedagang dari India yang beragama Hindu- 
Budha banyak bermukim di kota-kota pelabuhan. Bahkan, banyak di 
antaranya yang hidup menetap dan menikah dengan penduduk pribumi. 
Perkawinan dan permukiman tersebut kemudian mempercepat proses 
penyebaran agama dan budaya India. Sejak abad ke-7 agama Hindu-Budha 
mencapai perkembangannya di Indonesia.
Tugas sejarah india

More Related Content

What's hot

akulturasi perkembangan budaya islam
akulturasi perkembangan budaya islamakulturasi perkembangan budaya islam
akulturasi perkembangan budaya islam
Diennisa Thahira
 
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di NusantaraAkulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
Fanny Fayu Laksono
 
Seni Rupa Zaman Hindu Buddha
Seni Rupa Zaman Hindu BuddhaSeni Rupa Zaman Hindu Buddha
Seni Rupa Zaman Hindu Buddha
Rafly Safadanu
 
Akulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budhaAkulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budha
fakhriza99
 
Akulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha Nusantara
Akulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha NusantaraAkulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha Nusantara
Akulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha NusantaraJunaidi Usman
 
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INIBUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
Armadira Enno
 
Akulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budhaAkulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budha
Oktarina Wahyu
 
sejarah k13
sejarah k13sejarah k13
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisionalAlkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
Davis Lesmana
 
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesiaProses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Dian Anisa Putri
 
Peniggalan budaya islam
Peniggalan budaya islamPeniggalan budaya islam
Peniggalan budaya islam
Meda Azara
 
Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)
Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)
Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)wiwwin27
 
Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)
Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)
Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)
Putri Alfisyahrini
 
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Annisa Wakhidathus
 
Pengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu danPengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu dan
VJ Asenk
 
Kesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu Buddha
Kesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu BuddhaKesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu Buddha
Kesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu Buddha
GraceHelenaSanada
 
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesiaMakalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
Septian Muna Barakati
 
Ips kelas 7 hindu budha
Ips kelas 7 hindu budhaIps kelas 7 hindu budha
Ips kelas 7 hindu budha
JeJe JeJe
 
Presentation1[1]
Presentation1[1]Presentation1[1]
Presentation1[1]
Regina Philyria
 

What's hot (20)

akulturasi perkembangan budaya islam
akulturasi perkembangan budaya islamakulturasi perkembangan budaya islam
akulturasi perkembangan budaya islam
 
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di NusantaraAkulturasi Budaya Islam di Nusantara
Akulturasi Budaya Islam di Nusantara
 
Seni Rupa Zaman Hindu Buddha
Seni Rupa Zaman Hindu BuddhaSeni Rupa Zaman Hindu Buddha
Seni Rupa Zaman Hindu Buddha
 
Akulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budhaAkulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budha
 
Akulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha Nusantara
Akulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha NusantaraAkulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha Nusantara
Akulturasi Percampuran Budaya Hindu Dan Budha Nusantara
 
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INIBUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
BUKTI-BUKTI KEHIDUPAN PENGARUH HINDU-BUDDHA YANG MASIH ADA PADA SAAT INI
 
Akulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budhaAkulturasi hindu budha
Akulturasi hindu budha
 
sejarah k13
sejarah k13sejarah k13
sejarah k13
 
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisionalAlkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
Alkuturasi budaya islam dengan budaya tradisional
 
Artikel ski
Artikel skiArtikel ski
Artikel ski
 
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesiaProses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
Proses interaksi antara tradisi lokal, hindu-buddha dan islam di indonesia
 
Peniggalan budaya islam
Peniggalan budaya islamPeniggalan budaya islam
Peniggalan budaya islam
 
Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)
Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)
Akulturasi kebudayaan asli, hindhu - buddha, dan islam di indonesia (sejarah)
 
Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)
Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)
Sejarah (Pengaruh Hindu-Budha terhadap Kebudayaan Nusantara)
 
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
 
Pengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu danPengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu dan
 
Kesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu Buddha
Kesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu BuddhaKesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu Buddha
Kesenian,seni Bangun, Dan Tata Bangunan Pada Masa Hindu Buddha
 
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesiaMakalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
 
Ips kelas 7 hindu budha
Ips kelas 7 hindu budhaIps kelas 7 hindu budha
Ips kelas 7 hindu budha
 
Presentation1[1]
Presentation1[1]Presentation1[1]
Presentation1[1]
 

Similar to Tugas sejarah india

Pengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu danPengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu dan
VJ Asenk
 
Agama-Hindu-Petemuan-2.ppt
Agama-Hindu-Petemuan-2.pptAgama-Hindu-Petemuan-2.ppt
Agama-Hindu-Petemuan-2.ppt
nabilsaliminu
 
Sejarah Kerajaan Tarumanegara
Sejarah Kerajaan TarumanegaraSejarah Kerajaan Tarumanegara
Sejarah Kerajaan Tarumanegara
Wira Prabowo
 
Bram
BramBram
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
GallantryW
 
PROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDO
PROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDOPROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDO
PROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDO
lucyous maji
 
Sejarah Hindu-Buddha di Indonesia
Sejarah Hindu-Buddha di IndonesiaSejarah Hindu-Buddha di Indonesia
Sejarah Hindu-Buddha di Indonesia
Nur Anisah
 
Proses masuk dan menyebarnya agama hindu buddha
Proses masuk dan menyebarnya agama hindu buddhaProses masuk dan menyebarnya agama hindu buddha
Proses masuk dan menyebarnya agama hindu buddhaIndah Wijayanti
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
Jumari Awi
 
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Lilin Kecil
 
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
rnoviandani
 
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
nadiaresya2
 
Proses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptx
Proses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptxProses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptx
Proses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptx
SMABantarbolang
 
Fauziah 1
Fauziah 1Fauziah 1
Fauziah 1
Arly Hidayat
 
Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2Paarief Udin
 
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptxPenyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
muhammadfurqan351678
 
Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2
Paarief Udin
 
Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2
Paarief Udin
 
Hindu budha marsha rp-42410173
Hindu budha marsha rp-42410173Hindu budha marsha rp-42410173
Hindu budha marsha rp-42410173
Marsha Prayogo
 
Persebaran hindu-buddha Kelas XII
Persebaran hindu-buddha Kelas XIIPersebaran hindu-buddha Kelas XII
Persebaran hindu-buddha Kelas XII
jajarM
 

Similar to Tugas sejarah india (20)

Pengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu danPengaruh kebudayaan hindu dan
Pengaruh kebudayaan hindu dan
 
Agama-Hindu-Petemuan-2.ppt
Agama-Hindu-Petemuan-2.pptAgama-Hindu-Petemuan-2.ppt
Agama-Hindu-Petemuan-2.ppt
 
Sejarah Kerajaan Tarumanegara
Sejarah Kerajaan TarumanegaraSejarah Kerajaan Tarumanegara
Sejarah Kerajaan Tarumanegara
 
Bram
BramBram
Bram
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
PROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDO
PROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDOPROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDO
PROSES HINDUISME DAN BUDDHAISME DI INDO
 
Sejarah Hindu-Buddha di Indonesia
Sejarah Hindu-Buddha di IndonesiaSejarah Hindu-Buddha di Indonesia
Sejarah Hindu-Buddha di Indonesia
 
Proses masuk dan menyebarnya agama hindu buddha
Proses masuk dan menyebarnya agama hindu buddhaProses masuk dan menyebarnya agama hindu buddha
Proses masuk dan menyebarnya agama hindu buddha
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
 
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
 
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
 
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
 
Proses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptx
Proses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptxProses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptx
Proses-Terbentuknya-Agama-Hindu-di-India.pptx
 
Fauziah 1
Fauziah 1Fauziah 1
Fauziah 1
 
Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2
 
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptxPenyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
 
Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2
 
Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2Annisa haryati kelas xii ips 2
Annisa haryati kelas xii ips 2
 
Hindu budha marsha rp-42410173
Hindu budha marsha rp-42410173Hindu budha marsha rp-42410173
Hindu budha marsha rp-42410173
 
Persebaran hindu-buddha Kelas XII
Persebaran hindu-buddha Kelas XIIPersebaran hindu-buddha Kelas XII
Persebaran hindu-buddha Kelas XII
 

More from Refia Karsista

Tugas biology echinodermata
Tugas biology echinodermataTugas biology echinodermata
Tugas biology echinodermata
Refia Karsista
 
Tugas biologi protist inggris
Tugas biologi protist   inggrisTugas biologi protist   inggris
Tugas biologi protist inggris
Refia Karsista
 
Tugas biologi protist indo
Tugas biologi protist   indoTugas biologi protist   indo
Tugas biologi protist indoRefia Karsista
 
Tugas biologi protist
Tugas biologi protistTugas biologi protist
Tugas biologi protist
Refia Karsista
 
Tugas biologi porifera
Tugas biologi poriferaTugas biologi porifera
Tugas biologi porifera
Refia Karsista
 
Tugas biologi moss
Tugas biologi mossTugas biologi moss
Tugas biologi moss
Refia Karsista
 

More from Refia Karsista (7)

Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Tugas biology echinodermata
Tugas biology echinodermataTugas biology echinodermata
Tugas biology echinodermata
 
Tugas biologi protist inggris
Tugas biologi protist   inggrisTugas biologi protist   inggris
Tugas biologi protist inggris
 
Tugas biologi protist indo
Tugas biologi protist   indoTugas biologi protist   indo
Tugas biologi protist indo
 
Tugas biologi protist
Tugas biologi protistTugas biologi protist
Tugas biologi protist
 
Tugas biologi porifera
Tugas biologi poriferaTugas biologi porifera
Tugas biologi porifera
 
Tugas biologi moss
Tugas biologi mossTugas biologi moss
Tugas biologi moss
 

Recently uploaded

Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
dwiagus41
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
SunakonSulistya
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdfMINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
AlmaDani8
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
sarahshintia630
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
WewikAyuPrimaDewi
 
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptxUji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
NurlinaAbdullah1
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
Muhammad Nur Hadi
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
TeguhWinarno6
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
fuji226200
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
ansproduction72
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
yardsport
 

Recently uploaded (12)

Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
 
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdfMINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
 
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptxUji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
 

Tugas sejarah india

  • 1. TUGAS SEJARAH PENGARUH PERADABAN INDIA DI INDONESIA Oleh : Refia Karsista 26/X – 6 Shiva Irfana 28/X – 6 Vega Rut H 30/X – 6 Yoanna Anita C 32/X – 6
  • 2. RUMUSAN MASALAH 1. Mengapa pada umumnya fenotipe Bangsa Indonesia berbeda dengan Orang India? 2. Bagaimanakah pengaruh peradaban India terhadap Peradaban Indonesia beserta contoh bukti – buktinya? 3. Bagaimanakah proses perjalanan pengaruh Peradaban India ke Indonesia?
  • 3. Mengapa Pada Umumnya Fenotipe Bangsa Indonesia Berbeda Dengan Orang India? Karena ras di masing-masing bangsa. Ras Indonesia : Ras Negroid, Ras Weddoid, Ras Melayu Tua, Ras Melayu Muda. Ras India : Ras Dravida, Ras Indo Aryan Orang Indonesia memiliki warna kulit kuning langsat atau sawo matang sedangkan orang India memiliki warna kulit putih atau hitam.
  • 4. Bagaimanakah pengaruh peradaban India terhadap Peradaban Indonesia beserta contoh bukti – buktinya?  Budaya Pengaruh kebudayaan India dalam kebudayaan Indonesia tampak pada:  Seni Bangunan Di India, candi merupakan kuil untuk memuja para dewa dengan bentuk stupa. Di Indonesia, candi selain sebagai tempat pemujaan, juga berfungsi sebagai makam raja atau untuk tempat menyimpan abu jenazah sang raja yang telah meninggal. Candi sebagai tanda penghormatan masyarakat kerajaan tersebut terhadap sang raja. Contohnya: - Candi Kidal (di Malang), merupakan tempat Anusapati di perabukan. - Candi Jago (di Malang), merupakan tempat Wisnuwardhana di perabukan. - Candi Singosari (di Malang) merupakan tempat Kertanegara diperabukan.
  • 5.  Seni Ukir Akulturasi dalam bidang seni ukir terlihat pada relief atau seni ukir yang dipahatkan pada bagian dinding candi. Sebagai contoh: relief yang dipahatkan pada Candi Borobudur bukan hanya menggambarkan riwayat sang budha tetapi juga terdapat relief yang menggambarkan lingkungan alam Indonesia.  Seni Hias Unsur-unsur India tampak pada hiasan-hiasan yang ada di Indonesia meskipun secara keseluruhan hiasan tersebut merupakan hiasan khas Indonesia. Contoh : gelang, cincin, manik-manik.
  • 6.  Aksara/tulisan Bangsa Indonesia telah mengenal huruf Pallawa/huruf Kawi dan bahasa Sansekerta. huruf Kawi ini menjadi huruf yang dipakai di Indonesia dan bahasa Sansekerta tidak dipakai lagi dalam prasasti.  Kesusastraan Seni sastra berbentuk prosa dan tembang (puisi). Tembang jawa kuno umumnya disebut kakawin. Irama kakawin didasarkan pada irama dari India. Berdasarkan isinya, kesusastraan tersebut terdiri atas kitab keagamaan (tutur/pitutur), kitab hukum, kitab wiracarita (kepahlawanan) serta kitab cerita lainnya yang bertutur mengenai masalah keagamaan atau kesusilaan serta uraian sejarah, seperti Negarakertagama.
  • 7.  Pemerintahan Masuknya pengaruh India menyebabkan muncul sistem pemerintahan yang berbentuk kerajaan, yang diperintah oleh seorang raja secara turun-temurun. Peran raja di Indonesia berbeda dengan di India dimana raja memerintah dengan kekuasaan mutlak untuk menentukan segalanya. Di Indonesia, raja memerintah atas nama desa-desa dan daerah-daerah. Raja bertindak ke luar sebagai wakil rakyat yang mendapat wewenang penuh. Sedangkan ke dalam, raja sebagai lambang nenek moyang yang didewakan.  Sosial Masuknya pengaruh India di Indonesia menyebabkan mulai adanya penerapan hukuman terhadap para pelanggar peraturan atau undang-undang juga diberlakukan. Hukum dan Peraturan menunjukkan bahwa suatu masyarakat itu sudah teratur dan rapi. Kehidupan sosial masyarakat Indonesia juga tampak pada sistem gotong-royong.
  • 8.  Kepercayaan Ketika agama dan kebudayaan Hindu-Budha tumbuh dan berkembang, bangsa Indonesia mulai menganut agama Hindu-Budha meskipun unsur kepercayaan asli tetap hidup sehingga kepercayaan agama Hindu-Budha bercampur dengan unsur penyembahan roh nenek moyang. Hal ini tampak pada fungsi candi di Indonesia. Contohnya: - Candi Kidal (di Malang),merupakan tempat Anusapati diperabukan. - Candi Jago (di Malang),merupakan tempat Wisnuwardhana diperabukan. - Candi Singosari (di Malang),merupakan tempat Kertanegara diperabukan.
  • 9. Bagaimanakah Proses Perjalanan Pengaruh Peradaban India Ke Indonesia? Pada mulanya agama Hindu yang berkembang dan mempunyai banyak pengikut di Indonesia. Sebenarnya agama Budha juga sudah masuk namun belum berkembang. Hal ini terbukti dari agama yang dipeluk oleh raja Mulawarman dari Kutai dan raja Purnawarman dari Tarumanegara, yakni agama Hindu. Seorang pengembara Cina bernama Fa-shien menyebutkan bahwa agama Budha di Ye-po-ti (Pulau Jawa) tidak banyak. Pada tahun 414 Masehi, Fa-shien datang ke Pulau Jawa karena perahu yang ditumpanginya dari India mengalami kerusakan. Ia kemudian tinggal menetap untuk beberapa waktu di Indonesia. Dia mempelajari kehidupan bangsa Indonesia ketika itu dan mencatatnya. Disebutkannya bahwa kehidupan pemeluk agama Hindu dan Budha telah dapat hidup berdampingan secara damai.
  • 10. Setelah hidup berdampingan selama berabad-abad terjadilah sinkretisme (perpaduan) antara kedua agama tersebut. Hasil sinkretisme ini kemudian menumbuhkan suatu aliran baru yang disebut Siwa-Budha. Agama ini berkembang pesat pada abad ke-13 Masehi. Melalui para pedagang India, agama dan budaya India disebarkan kepada masyarakat Indonesia. Para pedagang dari India yang beragama Hindu- Budha banyak bermukim di kota-kota pelabuhan. Bahkan, banyak di antaranya yang hidup menetap dan menikah dengan penduduk pribumi. Perkawinan dan permukiman tersebut kemudian mempercepat proses penyebaran agama dan budaya India. Sejak abad ke-7 agama Hindu-Budha mencapai perkembangannya di Indonesia.