SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE 
E-COMMERCE DI 9 SEGAR 
Disusun Oleh: 
Asmawi (11.0504.0059) 
Fatchan Fatoni (11.0504.0080) 
Guruh Styawan (11.0504.0027) 
Tegar Wasiat A.A (11.0504.0007) 
TEKNIK INFORMATIKA S1 
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG 
2014
A. TUJUAN 
Tujuan dari pembuatan dan perancangan website e-commerce 9 Segar 
adalah: 
1. Memberikan kemudahan pada konsumen dalam mendapatkan 
informasi maupun dalam membeli produk yang dijual di 9 Segar. 
2. Memberikan kemudahan dalam pengolahan data transaksi serta 
pembuatan laporan. 
B. TUNTUTAN UMUM 
Gambaran fitur, menu dan modul website e-commerce 9 Segar yang 
akan di rancang adalah : 
1. Input 
a. Admin dapat memasukkan data kategori produk, data produk, 
spesifikasi produk dan data-data lain yang terdapat dalam website 
e-commerce 9 Segar. 
b. Admin dapat menambahkan pengaturan sistem. 
c. Customer dapat memasukkan data customer. 
d. Customer dapat memasukkan order produk kedalam keranjang 
belanja dan dapat memasukkan lebih dari satu produk. 
2. Output 
a. Sistem dapat menampilkan data kategori produk, data produk, 
gambar produk serta data- data lain di website ecommerce 9 Segar 
pada halaman publik. 
b. Sistem dapat menampilkan informasi tentang pengaturan/ modul-modul 
dalam sistem dan konfirmasi order dari customer yang telah 
diproses oleh admin. 
c. Sistem dapat menampilkan informasi tentang data customer. 
d. Sistem dapat menampilkan data pesanan customer. 
3. Proses 
a. Sistem melakukan proses login untuk akses admin pada website.
b. Admin berhak mengatur, mengelola, dan melakukan proses add, 
insert, update, cange, dan delete keseluruhan data yang akan 
ditampilkan pada halaman publik. 
c. Setiap customer dapat melakukan registrasi yang kemudian login 
dengan hanya satu username dan password untuk masuk 
kehalaman utama. 
d. Customer dapat melakukan pengisian data pribadi. 
e. Customer dapat melakukan logout untuk keamanan data yang 
dikelola oleh admin. 
4. Kinerja 
a. Sistem dapat mendukung penyimpanan data dengan menggunakan 
data base agar data dapat tersimpan dengan baik, sehingga akan 
khawatir kemungkinan terjadinya kerusakan dan kehilangan data 
serta informasi yang dihasilkan lebih akurat. 
b. Sistem memungkinkan admin melakukan update secara 
keseluruhan. 
c. Sistem dapat melakukan proses data order yang dilakukan 
customer. 
d. Sistem memungkinkan customer mengetahui gambar produk, 
spesifikasi produk, dan harga produk tanpa harus tatap muka 
langsung dengan pemilik website. 
e. Sistem memungkinkan customer untuk melakukan transaksi jual 
beli setiap saat dan dimana saja, karena sistem dapat diakses 24 
jam sehari dengan syarat tersambung dengan internet. 
f. Sistem mampu melakukan pencarian produk. 
g. Untuk customer yang melakukan pembelian produk dalam jumlah 
banyak akan mendapatkan diskon sesuai dengan aturan yang 
diberlakukan. 
5. Control 
a. Sistem memberikan keamanan untuk akses admin dengan adanya 
username dan password yang hanya dapat diakses oleh admin itu 
sendiri.
b. Sistem memberikan keamanan untuk akses customer dengan 
adanya username dan password yang hanya dapat diakses oleh 
customer itu sendiri. 
C. BATASAN 
Batasan perancangan dari sistem website e-commerce 9 Segar adalah : 
1. Penyajian informasi penjualan meliputi informasi jenis produk dengan 
fasilitas informasi pemesanan, konfirmasi pembayaran dan cek produk. 
2. Program yang digunakan untuk perncangan website adlah wordpress. 
3. Proses order produk ditampilkan pada web saat customer masih dalam 
keadaan login. 
D. ASUMSI 
Aplikasi website e-commerce 9 Segar terbagi menjadi dua kategori, 
yaitu administrator dan customer. 
1. Administrator adalah pengontrol website, admin mempunyai hak 
akses penuh kedalam website ini termasuk mengubah data produk 
atau menghapusnya serta mengubah menu-menu yang ada dalam 
website. Untuk masuk dalam menu admin ini administrator harus 
mengetikkan URL address http://www.9segar.com/lalirupane-elengrasane. 
php. dalam mengetikkan URL ini dilakukan secara manual 
dikarenakan untuk lebih mengamankan posisi administrator dengan 
tidak menampilkan secara langsung form administrator login 
dalam halaman website. 
2. Customer adalah pengunjung yang sudah mendaftarkan diri dalam 
website e-commerce dan dapat mengecek pembelian yang telah 
dipesan dengan cara login di halaman website. Untuk login di 
halaman website customer harus mengetikkan URL address 
http://www.9segar.com/my-account/.
E. RANCANGAN DATA 
1. Entity Realitionship Diagram 
Entity relationship diagram perancangan website e-commerce ini 
ditunjukkan pada Gambar dibawah ini. 
Id_User 
User 
Detail 
Pemesanan 
Id_Pemesa 
Memesan 
nan 
Nama_De 
pan 
Id_Tarif 
Nama_Bel 
akang 
Alamat 
Kecamata 
n 
Kelurahan HP 
Id_Produk 
Metode_P 
embayaran 
Pengirima 
n 
E-Mail 
Pembayaran 
Konfirmasi 
Pembayaran 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Kecamata 
n 
Tarif 
Pengiriman 
Tarif 
Total_Bel 
anja 
Id_Detailp 
emesanan 
Kode_Ord 
er 
Tanggal 
Status 
Id_Pemesa 
nan 
Username Password 
Id_Produk 
Produk 
Id_Katego 
ri 
Id_Produk 
Nama_Pro 
duk 
Harga Deskripsi 
Tanggal 
Id_Katego 
ri 
Kategori 
Mempunyai 
Stok Id_Stok 
Id_Produk 
Nama_Kat 
egori 
Gambar Entity Realitionship Diagram 
Rancangan database untuk pembuatan website e-commerce 9 Segar 
menggunakan database MySQL. 
2. Tabel Database 
a. Tabel User 
Tabel user berfungsi menyimpan data registrasi akun pembeli, 
yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini 
Tabel User 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_User Bigint 20 
Username Varchar 60 
Password Varchar 64
b. Tabel Kategori 
Tabel kategori berfungsi untuk menyimpan data kategori 
produk, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini. 
Tabel Kategori 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_Kategori Bigint 19 
Nama_Kategori Varchar 255 
c. Tabel Produk 
Tabel produk berfungsi menyimpan data produk, yang 
ditunjukkan pada tabel dibawah ini 
Tabel Produk 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_Produk Bigint 20 
Nama_Kategori Varchar 255 
Nama_Produk Varchar 255 
Harga Varchar 255 
Diskon Varchar 255 
Deskripsi Text 
Tanggal Date 
d. Tabel Stok 
Tabel stok berfungsi menyimpan data stok, yang ditunjukkan 
pada tabel dibawah ini 
Tabel Stok 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_Stok Bigint 20 
Jumlah_Stok Varchar 255
e. Tabel Tarif Pengiriman 
Tabel tarif pengiriman berfungsi menyimpan data tarif 
pengiriman, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini 
Tabel Tarif Pengiriman 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_Tarif Bigint 20 
Tarif Varchar 255 
Total_Belanja Varchar 255 
f. Tabel Pemesanan 
Tabel pemesanan berfungsi menyimpan data pemesanan, yang 
ditunjukkan pada tabel dibawah ini 
Tabel Pemesanan 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_Pemesanan Bigint 20 
Nama_Depan Varchar 255 
Nama_Belakang Varchar 255 
Alamat Text 
Kecamatan Varchar 255 
Kelurahan Varchar 55 
E-mail Varchar 255 
HP Varchar 255 
Id_Produk Bigint 20 
Pengiriman Varchar 255 
Metode_Pembayaran Varchar 255 
g. Tabel Detail Pemesanan 
Tabel detail pemesanan berfungsi menyimpan data detail 
pemesanan pada setiap transaksi, yang ditunjukkan pada tabel 
dibawah ini.
Tabel Detail Pemesanan 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_Detail Bigint 20 
Kode_Order Varchar 255 
Tanggal Date 
Status Varchar 255 
Id_Pemesanan Bigint 20 
h. Konfirmasi Pembayaran 
Tabel detail konfirmasi pembayaran berfungsi menyimpan data 
konfirmasi pembayaran setelah pembeli melakukan transaksi 
pembayaran, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini. 
Tabel Konfirmasi Pembayaran 
Nama Field Tipe Data Ukuran Field 
Id_Konfirmasi Bigint 20 
Nama Varchar 255 
E-Mail Varchar 255 
No HP Varchar 255 
Tanggal_Transfer Date 
Jumlah_Transfer Varchar 255 
Bank_Tujuan Varchar 255 
Catatan Varchar 255 
Verifikasi Varchar 255
3. Relasi Tabel 
Hubungan relasi antar tabel perancangan website commerce ini 
ditunjukkan pada gambar dibawah ini. 
Gambar Relasi Tabel 
F. RANCANGAN ARSITEKTURAL 
1. Data Flow Diagram Level 0 (DFD Level 0) 
Data Flow Diagram Level 0 (DFD Level 0) website e-commerce 9 
Segar ditunjukkan pada gambar dibawah ini.
Proses 1.0 
Proses 
Registrasi 
Proses 2.0 
Proses 
Login 
Proses 3.0 
Proses 
Pemesanan 
Produk 
Data User 
Proses 4.0 
Invoice 
Pemesanan & 
Pembayaran 
Pembeli 
D1 Data User 
D2 Data Kategori 
D3 Data Produk 
D4 Data Stok 
D5 
Data Tarif 
Pengiriman 
Data User 
Data User 
Username 
Password 
Data Produk & 
Tarif Pengiriman 
Invoice 
Pemesanan & 
Pembayaran 
D6 Data Pemesanan 
D7 
Data Detail 
Pemesanan 
D8 
Data Konfirmasi 
Pembayaran 
Data Pemesanan 
Detail Pemesanan 
Proses 5.0 
Proses 
Konfirmasi 
Pembayaran 
Data Konfirmasi Pembayaran 
Data 
Pembayaran 
Penjual 
Konfirmasi 
Proses 4.0 
Manajemen 
Data 
Data 
Data 
Gambar DFD Level 0 
2. Data Flow Diagram Level 1 (Proses Pemesanan Produk) 
Data Flow Diagram Level 1 merupkan pengembangan dari proses 
3.0 Data Flow Diagram Level 0 yang ditunjukkan pada gambar 
dibawah ini.
Pembeli 
Proses 1.3.1 
Proses 
Lihat Produk 
Data Produk 
Terpilih 
Proses 2.3.1 
Proses 
Pesan Produk 
D2 Data Kategori 
Proses 3.3.1 
Proses 
Cek Tarif 
Pengiriman 
D3 Data Produk 
D4 Data Stok 
D5 
Data Tarif 
Pengiriman 
D6 Data Pemesanan 
D7 
Data Detail 
Pemesanan 
Data Produk 
Data Tarif 
Pengiriman 
Data Pemesanan 
Data Detail Pemesanan 
Gambar DFD Level 1 Proses Pemesanan Produk 
3. Data Flow Diagram Level 1 (Proses Manajemen Data) 
Data Flow Diagram Level 1 merupkan pengembangan dari proses 
4.0 Data Flow Diagram Level 0 yang ditunjukkan pada gambar 
dibawah ini.
Penjual 
Proses 1.4.1 
Pemrosesan 
Data User 
D1 Data User 
D2 Data Kategori 
D3 Data Produk 
D4 Data Stok 
D5 
Data Tarif 
Pengiriman 
Proses 2.4.1 
Pemrosesan 
Data Produk 
Proses 3.4.1 
Pemrosesan 
Data Tarif 
Pengiriman 
Data User 
Data Tarif 
Pengiriman 
Data 
User 
Data Produk 
Data Produk 
Proses 4.4.1 
Pemrosesan 
Data 
Pemesan 
D6 Data Pemesanan 
D7 
Data Detail 
Pemesanan 
Data Pemesan 
Data Tarif 
Pengiriman 
Data Pemesan 
Proses 5.4.1 
Pemrosesan 
Konfirmasi 
Pembayaran 
D8 
Data Konfirmasi 
Pembayaran 
Data Konfirmasi 
Pembayaran 
Data Konfirmasi 
Pembayaran 
Gambar DFD Level 1 Proses Manajemen Data 
4. Data Flow Diagram Level 1 (Proses Konfirmasi Pembayaran) 
Data Flow Diagram Level 1 merupkan pengembangan dari proses 
5.0 Data Flow Diagram Level 0 yang ditunjukkan pada gambar 
dibawah ini. 
Penjual 
Proses 1.5.1 
Proses Cek 
Pembayaran 
Proses 2.5.1 
Proses 
Validasi 
Pembayaran 
D8 
Data Konfirmasi 
Pembayaran 
Data Pembayaran 
Tervalidasi 
Gambar DFD Level 1 Proses Konfirmasi Pembayaran 
G. RANCANGAN ANTAR MUKA 
Perancangan antar muka merupakan tahapan untuk membuat tampilan 
atau sistem yang akan dibuat. Perancangan antar muka pemakai sangat 
penting untuk memenuhi kriteria yang mudah digunakan oleh pemakai.
Rancangan halaman website e-commerce 9 Segar ditunjukkn pada gambar 
dibawah ini. 
Gambar Rancangan Antar Muka 
H. PENUTUP 
Dari berbagai penjelasan yang telah diuraikan dalam laporan ini maka 
dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut : 
1. Aplikasi website e-commerce ini menyajikan informasi tentang 9 
Segar yang ditunjukkan pada konsumen. 
2. Dengan adanya aplikasi website e-commerce ini, informasi tentang 
produk terbaru 9 Segar dapat terpublikasi dengan baik.
3. Dengan adanya aplikasi websit e-commerce 9 Segar maka konsumen 
dapat melihat info tentang produk.

More Related Content

What's hot

101 tip & trik access project
101 tip & trik access project101 tip & trik access project
101 tip & trik access projectIlan Surf ﺕ
 
Panduan aplikasi koperasi
Panduan aplikasi koperasiPanduan aplikasi koperasi
Panduan aplikasi koperasiAbu Aulia
 
2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excel
2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excel2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excel
2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excelmarsel zagoto
 
2012 1-00105-if bab 5
2012 1-00105-if bab 52012 1-00105-if bab 5
2012 1-00105-if bab 5Jabarin Koni
 
Go Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital Moka
Go Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital MokaGo Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital Moka
Go Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital MokaFahmiZulmeinidar1
 

What's hot (7)

Panduan ss inv
Panduan ss invPanduan ss inv
Panduan ss inv
 
101 tip & trik access project
101 tip & trik access project101 tip & trik access project
101 tip & trik access project
 
Panduan aplikasi koperasi
Panduan aplikasi koperasiPanduan aplikasi koperasi
Panduan aplikasi koperasi
 
2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excel
2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excel2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excel
2 cara sederhana dan mudah membuat form input data dengan excel
 
2012 1-00105-if bab 5
2012 1-00105-if bab 52012 1-00105-if bab 5
2012 1-00105-if bab 5
 
Access
AccessAccess
Access
 
Go Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital Moka
Go Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital MokaGo Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital Moka
Go Digital 2 - Tutorial Penggunaan Aplikasi Pembukuan Digital Moka
 

Viewers also liked

Viewers also liked (18)

Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Tugas TI 1 semester 1
Tugas TI 1 semester 1Tugas TI 1 semester 1
Tugas TI 1 semester 1
 
Ruby Inheritance
Ruby InheritanceRuby Inheritance
Ruby Inheritance
 
801 103康八上_ thank you cards_L5reading
801 103康八上_ thank you cards_L5reading801 103康八上_ thank you cards_L5reading
801 103康八上_ thank you cards_L5reading
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Ruby Classes
Ruby ClassesRuby Classes
Ruby Classes
 
Seminar KP
Seminar KPSeminar KP
Seminar KP
 
807 103康八上 my word bank_l5
807 103康八上 my word bank_l5807 103康八上 my word bank_l5
807 103康八上 my word bank_l5
 
7th grade word bank of lesson 3
7th grade word bank of lesson 3 7th grade word bank of lesson 3
7th grade word bank of lesson 3
 
807 103康八上 my comic book
807 103康八上 my comic book807 103康八上 my comic book
807 103康八上 my comic book
 
the writing process
the writing processthe writing process
the writing process
 
103康軒八上_閱讀圖像化
103康軒八上_閱讀圖像化103康軒八上_閱讀圖像化
103康軒八上_閱讀圖像化
 
Profesi Desainer Web
Profesi Desainer WebProfesi Desainer Web
Profesi Desainer Web
 
Mengetik 10 jari
Mengetik 10 jariMengetik 10 jari
Mengetik 10 jari
 
Tugas Etika Profesi Pencurian akun Internet
Tugas Etika Profesi Pencurian akun InternetTugas Etika Profesi Pencurian akun Internet
Tugas Etika Profesi Pencurian akun Internet
 
Pengajuan judul skripsi
Pengajuan judul skripsiPengajuan judul skripsi
Pengajuan judul skripsi
 
Tugas pemodelan sistem
Tugas pemodelan sistemTugas pemodelan sistem
Tugas pemodelan sistem
 
Laporan KP
Laporan KPLaporan KP
Laporan KP
 

Similar to RANCANGAN WEBSITE

Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Ferdinand Jason
 
new Chapter 1 - Membuat Database.pdf
new Chapter 1 - Membuat Database.pdfnew Chapter 1 - Membuat Database.pdf
new Chapter 1 - Membuat Database.pdfrahmantoyuri
 
new Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdf
new Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdfnew Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdf
new Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdfrahmantoyuri
 
Analisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayanaAnalisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayanapipin ibnu faqih
 
new Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdf
new Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdfnew Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdf
new Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdfrahmantoyuri
 
Tugas spk loundry aplikasi sia 7
Tugas spk loundry aplikasi  sia 7Tugas spk loundry aplikasi  sia 7
Tugas spk loundry aplikasi sia 7Mardi Malow
 
Laporan apsi sistem penjualan indomaret
Laporan apsi sistem penjualan indomaretLaporan apsi sistem penjualan indomaret
Laporan apsi sistem penjualan indomaretRimba Azhara
 
Bab4 managementsystem inventory&profile
Bab4 managementsystem inventory&profileBab4 managementsystem inventory&profile
Bab4 managementsystem inventory&profileAlvin Setiawan
 
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdfUSER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdfMuhammad Bin Ismail
 
Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0Riscky Excellent
 
Power Point: Software Akuntansi Accurate
Power Point: Software Akuntansi AccuratePower Point: Software Akuntansi Accurate
Power Point: Software Akuntansi AccurateNeila Ismahunnisa
 
manual-book-govstore-V009.pdf
manual-book-govstore-V009.pdfmanual-book-govstore-V009.pdf
manual-book-govstore-V009.pdfFajar Baskoro
 
Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...
Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...
Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...DzakiraAzzahra1
 
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...Hanung Anggo Yudanto
 

Similar to RANCANGAN WEBSITE (20)

Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
 
Bab iv
Bab ivBab iv
Bab iv
 
Cms TokoDaring Demo
Cms TokoDaring DemoCms TokoDaring Demo
Cms TokoDaring Demo
 
e-bisnis.pdf
e-bisnis.pdfe-bisnis.pdf
e-bisnis.pdf
 
new Chapter 1 - Membuat Database.pdf
new Chapter 1 - Membuat Database.pdfnew Chapter 1 - Membuat Database.pdf
new Chapter 1 - Membuat Database.pdf
 
new Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdf
new Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdfnew Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdf
new Chapter 9 - Coding Form Transaksi Penjualan.pdf
 
Manual Book Website From IBO
Manual Book Website From IBOManual Book Website From IBO
Manual Book Website From IBO
 
Diktat vbnet lanjutan
Diktat vbnet lanjutanDiktat vbnet lanjutan
Diktat vbnet lanjutan
 
Analisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayanaAnalisis perancangan sistem bengkel ramayana
Analisis perancangan sistem bengkel ramayana
 
new Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdf
new Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdfnew Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdf
new Chapter 8 - Coding Form Master Pelanggan (Customer).pdf
 
Tugas spk loundry aplikasi sia 7
Tugas spk loundry aplikasi  sia 7Tugas spk loundry aplikasi  sia 7
Tugas spk loundry aplikasi sia 7
 
Laporan apsi sistem penjualan indomaret
Laporan apsi sistem penjualan indomaretLaporan apsi sistem penjualan indomaret
Laporan apsi sistem penjualan indomaret
 
Bab4 managementsystem inventory&profile
Bab4 managementsystem inventory&profileBab4 managementsystem inventory&profile
Bab4 managementsystem inventory&profile
 
Bab iv billing
Bab iv billingBab iv billing
Bab iv billing
 
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdfUSER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
USER GUIDE Pra Katalog Katalog Elektronik-Penyedia 15 Sept 2021.pdf
 
Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0
 
Power Point: Software Akuntansi Accurate
Power Point: Software Akuntansi AccuratePower Point: Software Akuntansi Accurate
Power Point: Software Akuntansi Accurate
 
manual-book-govstore-V009.pdf
manual-book-govstore-V009.pdfmanual-book-govstore-V009.pdf
manual-book-govstore-V009.pdf
 
Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...
Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...
Petunjuk Penggunaan Aplikasi (ePurchasing) Katalog Elektronik - PP [30 Septem...
 
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
 

RANCANGAN WEBSITE

  • 1. PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE DI 9 SEGAR Disusun Oleh: Asmawi (11.0504.0059) Fatchan Fatoni (11.0504.0080) Guruh Styawan (11.0504.0027) Tegar Wasiat A.A (11.0504.0007) TEKNIK INFORMATIKA S1 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG 2014
  • 2. A. TUJUAN Tujuan dari pembuatan dan perancangan website e-commerce 9 Segar adalah: 1. Memberikan kemudahan pada konsumen dalam mendapatkan informasi maupun dalam membeli produk yang dijual di 9 Segar. 2. Memberikan kemudahan dalam pengolahan data transaksi serta pembuatan laporan. B. TUNTUTAN UMUM Gambaran fitur, menu dan modul website e-commerce 9 Segar yang akan di rancang adalah : 1. Input a. Admin dapat memasukkan data kategori produk, data produk, spesifikasi produk dan data-data lain yang terdapat dalam website e-commerce 9 Segar. b. Admin dapat menambahkan pengaturan sistem. c. Customer dapat memasukkan data customer. d. Customer dapat memasukkan order produk kedalam keranjang belanja dan dapat memasukkan lebih dari satu produk. 2. Output a. Sistem dapat menampilkan data kategori produk, data produk, gambar produk serta data- data lain di website ecommerce 9 Segar pada halaman publik. b. Sistem dapat menampilkan informasi tentang pengaturan/ modul-modul dalam sistem dan konfirmasi order dari customer yang telah diproses oleh admin. c. Sistem dapat menampilkan informasi tentang data customer. d. Sistem dapat menampilkan data pesanan customer. 3. Proses a. Sistem melakukan proses login untuk akses admin pada website.
  • 3. b. Admin berhak mengatur, mengelola, dan melakukan proses add, insert, update, cange, dan delete keseluruhan data yang akan ditampilkan pada halaman publik. c. Setiap customer dapat melakukan registrasi yang kemudian login dengan hanya satu username dan password untuk masuk kehalaman utama. d. Customer dapat melakukan pengisian data pribadi. e. Customer dapat melakukan logout untuk keamanan data yang dikelola oleh admin. 4. Kinerja a. Sistem dapat mendukung penyimpanan data dengan menggunakan data base agar data dapat tersimpan dengan baik, sehingga akan khawatir kemungkinan terjadinya kerusakan dan kehilangan data serta informasi yang dihasilkan lebih akurat. b. Sistem memungkinkan admin melakukan update secara keseluruhan. c. Sistem dapat melakukan proses data order yang dilakukan customer. d. Sistem memungkinkan customer mengetahui gambar produk, spesifikasi produk, dan harga produk tanpa harus tatap muka langsung dengan pemilik website. e. Sistem memungkinkan customer untuk melakukan transaksi jual beli setiap saat dan dimana saja, karena sistem dapat diakses 24 jam sehari dengan syarat tersambung dengan internet. f. Sistem mampu melakukan pencarian produk. g. Untuk customer yang melakukan pembelian produk dalam jumlah banyak akan mendapatkan diskon sesuai dengan aturan yang diberlakukan. 5. Control a. Sistem memberikan keamanan untuk akses admin dengan adanya username dan password yang hanya dapat diakses oleh admin itu sendiri.
  • 4. b. Sistem memberikan keamanan untuk akses customer dengan adanya username dan password yang hanya dapat diakses oleh customer itu sendiri. C. BATASAN Batasan perancangan dari sistem website e-commerce 9 Segar adalah : 1. Penyajian informasi penjualan meliputi informasi jenis produk dengan fasilitas informasi pemesanan, konfirmasi pembayaran dan cek produk. 2. Program yang digunakan untuk perncangan website adlah wordpress. 3. Proses order produk ditampilkan pada web saat customer masih dalam keadaan login. D. ASUMSI Aplikasi website e-commerce 9 Segar terbagi menjadi dua kategori, yaitu administrator dan customer. 1. Administrator adalah pengontrol website, admin mempunyai hak akses penuh kedalam website ini termasuk mengubah data produk atau menghapusnya serta mengubah menu-menu yang ada dalam website. Untuk masuk dalam menu admin ini administrator harus mengetikkan URL address http://www.9segar.com/lalirupane-elengrasane. php. dalam mengetikkan URL ini dilakukan secara manual dikarenakan untuk lebih mengamankan posisi administrator dengan tidak menampilkan secara langsung form administrator login dalam halaman website. 2. Customer adalah pengunjung yang sudah mendaftarkan diri dalam website e-commerce dan dapat mengecek pembelian yang telah dipesan dengan cara login di halaman website. Untuk login di halaman website customer harus mengetikkan URL address http://www.9segar.com/my-account/.
  • 5. E. RANCANGAN DATA 1. Entity Realitionship Diagram Entity relationship diagram perancangan website e-commerce ini ditunjukkan pada Gambar dibawah ini. Id_User User Detail Pemesanan Id_Pemesa Memesan nan Nama_De pan Id_Tarif Nama_Bel akang Alamat Kecamata n Kelurahan HP Id_Produk Metode_P embayaran Pengirima n E-Mail Pembayaran Konfirmasi Pembayaran Kecamata n Kecamata n Kecamata n Kecamata n Kecamata n Kecamata n Kecamata n Kecamata n Kecamata n Tarif Pengiriman Tarif Total_Bel anja Id_Detailp emesanan Kode_Ord er Tanggal Status Id_Pemesa nan Username Password Id_Produk Produk Id_Katego ri Id_Produk Nama_Pro duk Harga Deskripsi Tanggal Id_Katego ri Kategori Mempunyai Stok Id_Stok Id_Produk Nama_Kat egori Gambar Entity Realitionship Diagram Rancangan database untuk pembuatan website e-commerce 9 Segar menggunakan database MySQL. 2. Tabel Database a. Tabel User Tabel user berfungsi menyimpan data registrasi akun pembeli, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini Tabel User Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_User Bigint 20 Username Varchar 60 Password Varchar 64
  • 6. b. Tabel Kategori Tabel kategori berfungsi untuk menyimpan data kategori produk, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini. Tabel Kategori Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_Kategori Bigint 19 Nama_Kategori Varchar 255 c. Tabel Produk Tabel produk berfungsi menyimpan data produk, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini Tabel Produk Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_Produk Bigint 20 Nama_Kategori Varchar 255 Nama_Produk Varchar 255 Harga Varchar 255 Diskon Varchar 255 Deskripsi Text Tanggal Date d. Tabel Stok Tabel stok berfungsi menyimpan data stok, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini Tabel Stok Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_Stok Bigint 20 Jumlah_Stok Varchar 255
  • 7. e. Tabel Tarif Pengiriman Tabel tarif pengiriman berfungsi menyimpan data tarif pengiriman, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini Tabel Tarif Pengiriman Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_Tarif Bigint 20 Tarif Varchar 255 Total_Belanja Varchar 255 f. Tabel Pemesanan Tabel pemesanan berfungsi menyimpan data pemesanan, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini Tabel Pemesanan Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_Pemesanan Bigint 20 Nama_Depan Varchar 255 Nama_Belakang Varchar 255 Alamat Text Kecamatan Varchar 255 Kelurahan Varchar 55 E-mail Varchar 255 HP Varchar 255 Id_Produk Bigint 20 Pengiriman Varchar 255 Metode_Pembayaran Varchar 255 g. Tabel Detail Pemesanan Tabel detail pemesanan berfungsi menyimpan data detail pemesanan pada setiap transaksi, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini.
  • 8. Tabel Detail Pemesanan Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_Detail Bigint 20 Kode_Order Varchar 255 Tanggal Date Status Varchar 255 Id_Pemesanan Bigint 20 h. Konfirmasi Pembayaran Tabel detail konfirmasi pembayaran berfungsi menyimpan data konfirmasi pembayaran setelah pembeli melakukan transaksi pembayaran, yang ditunjukkan pada tabel dibawah ini. Tabel Konfirmasi Pembayaran Nama Field Tipe Data Ukuran Field Id_Konfirmasi Bigint 20 Nama Varchar 255 E-Mail Varchar 255 No HP Varchar 255 Tanggal_Transfer Date Jumlah_Transfer Varchar 255 Bank_Tujuan Varchar 255 Catatan Varchar 255 Verifikasi Varchar 255
  • 9. 3. Relasi Tabel Hubungan relasi antar tabel perancangan website commerce ini ditunjukkan pada gambar dibawah ini. Gambar Relasi Tabel F. RANCANGAN ARSITEKTURAL 1. Data Flow Diagram Level 0 (DFD Level 0) Data Flow Diagram Level 0 (DFD Level 0) website e-commerce 9 Segar ditunjukkan pada gambar dibawah ini.
  • 10. Proses 1.0 Proses Registrasi Proses 2.0 Proses Login Proses 3.0 Proses Pemesanan Produk Data User Proses 4.0 Invoice Pemesanan & Pembayaran Pembeli D1 Data User D2 Data Kategori D3 Data Produk D4 Data Stok D5 Data Tarif Pengiriman Data User Data User Username Password Data Produk & Tarif Pengiriman Invoice Pemesanan & Pembayaran D6 Data Pemesanan D7 Data Detail Pemesanan D8 Data Konfirmasi Pembayaran Data Pemesanan Detail Pemesanan Proses 5.0 Proses Konfirmasi Pembayaran Data Konfirmasi Pembayaran Data Pembayaran Penjual Konfirmasi Proses 4.0 Manajemen Data Data Data Gambar DFD Level 0 2. Data Flow Diagram Level 1 (Proses Pemesanan Produk) Data Flow Diagram Level 1 merupkan pengembangan dari proses 3.0 Data Flow Diagram Level 0 yang ditunjukkan pada gambar dibawah ini.
  • 11. Pembeli Proses 1.3.1 Proses Lihat Produk Data Produk Terpilih Proses 2.3.1 Proses Pesan Produk D2 Data Kategori Proses 3.3.1 Proses Cek Tarif Pengiriman D3 Data Produk D4 Data Stok D5 Data Tarif Pengiriman D6 Data Pemesanan D7 Data Detail Pemesanan Data Produk Data Tarif Pengiriman Data Pemesanan Data Detail Pemesanan Gambar DFD Level 1 Proses Pemesanan Produk 3. Data Flow Diagram Level 1 (Proses Manajemen Data) Data Flow Diagram Level 1 merupkan pengembangan dari proses 4.0 Data Flow Diagram Level 0 yang ditunjukkan pada gambar dibawah ini.
  • 12. Penjual Proses 1.4.1 Pemrosesan Data User D1 Data User D2 Data Kategori D3 Data Produk D4 Data Stok D5 Data Tarif Pengiriman Proses 2.4.1 Pemrosesan Data Produk Proses 3.4.1 Pemrosesan Data Tarif Pengiriman Data User Data Tarif Pengiriman Data User Data Produk Data Produk Proses 4.4.1 Pemrosesan Data Pemesan D6 Data Pemesanan D7 Data Detail Pemesanan Data Pemesan Data Tarif Pengiriman Data Pemesan Proses 5.4.1 Pemrosesan Konfirmasi Pembayaran D8 Data Konfirmasi Pembayaran Data Konfirmasi Pembayaran Data Konfirmasi Pembayaran Gambar DFD Level 1 Proses Manajemen Data 4. Data Flow Diagram Level 1 (Proses Konfirmasi Pembayaran) Data Flow Diagram Level 1 merupkan pengembangan dari proses 5.0 Data Flow Diagram Level 0 yang ditunjukkan pada gambar dibawah ini. Penjual Proses 1.5.1 Proses Cek Pembayaran Proses 2.5.1 Proses Validasi Pembayaran D8 Data Konfirmasi Pembayaran Data Pembayaran Tervalidasi Gambar DFD Level 1 Proses Konfirmasi Pembayaran G. RANCANGAN ANTAR MUKA Perancangan antar muka merupakan tahapan untuk membuat tampilan atau sistem yang akan dibuat. Perancangan antar muka pemakai sangat penting untuk memenuhi kriteria yang mudah digunakan oleh pemakai.
  • 13. Rancangan halaman website e-commerce 9 Segar ditunjukkn pada gambar dibawah ini. Gambar Rancangan Antar Muka H. PENUTUP Dari berbagai penjelasan yang telah diuraikan dalam laporan ini maka dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut : 1. Aplikasi website e-commerce ini menyajikan informasi tentang 9 Segar yang ditunjukkan pada konsumen. 2. Dengan adanya aplikasi website e-commerce ini, informasi tentang produk terbaru 9 Segar dapat terpublikasi dengan baik.
  • 14. 3. Dengan adanya aplikasi websit e-commerce 9 Segar maka konsumen dapat melihat info tentang produk.