SlideShare a Scribd company logo
TUGAS KELOMPOK
MATA KULIAH
KELOMPOK I
PEMBELAJARAN TERPADU DI SD
KELAS I B
ANGGOTA KELOMPOK :
1. MOHAMMAD FAHRONI (858747879)
2. NADIA ASMAU ROHIMAH (858745804)
3. SEPTA AQIDATUL IZZA (858168103)
4. DEWI MALIA KUSTINA (858167821)
MODUL 01.
KONSEP DASAR DAN MODEL-MODEL
PEMBELAJARAN TERPADU
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN TERPADU
A.PENGERTIAN PEMBELAJARAN TERPADU
B.KARAKTERISTIK PEMBELAJARAN TERPADU
C.LANDASAN PEMBELAJARAN TERPADU
D.PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN TERPADU
E.MANFAAT PEMBELAJARAN TERPADU
A. PENGERTIAN PEMBELAJARAN TERPADU
suatu pendekatan yang berorientasi
pada praktek yang sesuai dengan
kebutuhan perkembangan anak.
Pembelajaran terpadu ini lebih
menekankan pada penerapan konsep
belajar sambil melakukan sesuatu
(learning by doing)
B. KARAKTERISTIK PEMBELAJARAN TERPADU
Dalam penerapan pendekatan pembelajaran terpadu di
sekolah dasar disebut sebagai suatu upaya untuk
memperbaiki kualitas pendidikan, terutama dalam rangka
mengimbangi gejala penjejalan isi kurikulum yang sering
terjadi dalam proses pembelajaran yang dilaksanakan di
sekolah-sekolah kita. pembelajaran terpadu yang lebih
mengutamakan pengalaman-pengalaman sensorik yang
membentuk dasar kemampuan pembelajaran abstrak
siswa yang merupakan karakteristik utama perkembangan
anak usia sekolah dasar. Disinilah mengapa pembelajaran
terpadu dianggap penting untuk dikembangkan disekolah
dasar.
KARAKTERISTIK YANG PERLU DIPAHAMI DARI PEMBELAJARAN
TERPADU :
1. Pembelajaran Terpadu Berpusat Pada Siswa(student Centered). Siswa Sebagai Subjek
Belajar. Peran Guru Sebagai Fasilitator Memberikan Kemudahan Untuk Siswa
Melakukan Aktivitas Belajar
2. Pembelajaran terpadu dapat memberikan pengalaman langsung kepada siswa (direct
experience). Siswa dihadapkan pada sesuatu yang nyata sebagai dasar untuk
memahami hal-hal yang lebih abstrak.
3. Dalam pembelajaran terpadu pemisahan antarmata pelajaran kurang begitu jelas
dikarenakan pelaksaan kelas-kelas awal sekolah dasar lebih fokus pada pembahasan
tema yang berkaitan dengan kehidupan siswa.
4. pembelajaran terpadu menyajikan konsep-konsep dari berbagai mata pelajaran dalam
suatu proses pembelajaran. Hal ini diperlukan untuk membantu siswa dalam
memecahkan masalah yang dihadapi dalam kehidupan sehari hari
5. Pembelajaran terpadu bersifat luwes (fleksibel). Guru dapat mengaitkan kehidupan
siswa dengan keadaan lingkungan sekitarnya.
6. Hasil pembelajaran dapat berkembang sesuai minat dan kebutuhan siswa. Siswa
diberi kesempatan mengoptimalkan potensi yang dimiliki
C. LANDASAN PEMBELAJARAN TERPADU
dalam pelaksaan pembelajaran terpadu yang perlu
diperhatikan oleh guru yaitu landasan yang meliputi
landasan filosofis (terdiri dari aspek filsafat pelaksanaan
pembelajaran terpadu) , landasan psikologis (berkaitan
psikologiperkembangan peserta didik dan psikologiteori belajar),
dan landasan praktis (berkaitan kondisi nyata yang terjadi saat
ini dalam proses pembelajaran, sehingga harus dapat perhatian
dalam pelaksanaan pembelajaran terpadu). Selain landasan
tersebut perlu dipertimbangkan landasan lainnya yaitu
landasan sosial-budaya dan perkembangan ilmu
pengetahuan dan teknologi (IPTEK).
D. PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN TERPADU
Dalam proses pelaksanaan pembelajaran
terpadu terdapat prinsip-prinsip yang perlu
diperhatikan yaitu:
1. Guru hendaknya tidak bersikap otoriter yang
mendominasi aktivitas dalam proses
pembelajaran.
2. Pemberian tanggung jawab individu dan
kelompok harus jelas, menuntut adanya
kerja sama dalam kelompok
3. Guru perlu bersikap akomodatif terhadap
ide-ide dalam perencanaan pembelajaran.
E. MANFAAT PEMBELAJARAN TERPADU
Beberapa manfaat yang dapat dipetik dari pelaksanaan
pembelajaran terpadu :
1. Dengan menggabungkan berbagai mata pelajaranakan
terjadi penghematan karena tumpang-tindih materi dapat
dikurangi
2. Materi pembelajaran lebih berperan sebagai sarana atau
alat daripada tujuan akhir
3. Dapat meningkatkan taraf kecakapan berpikir siswa
4. Motivasi belajar dapat diperbaiki dan ditingkatkan dalam
pembelajaran antarmata pelajaran.
5. Lebih meningkatkan kerja sama antar para guru, para
siswa, guru-siswa dan siswa-orangtua atau narasumber
lain.
Tugas Pembelajaran Terpadu.pptx

More Related Content

Similar to Tugas Pembelajaran Terpadu.pptx

Strategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajarStrategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajarlaila zulfa
 
Strategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajarStrategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajar
laila zulfa
 
Makalah pendekatan pembelajaran
Makalah pendekatan pembelajaranMakalah pendekatan pembelajaran
Makalah pendekatan pembelajaranDhiah Febri
 
Makalah kajian fisika sekolah
Makalah kajian fisika sekolahMakalah kajian fisika sekolah
Makalah kajian fisika sekolah
Dhiah Febri
 
Presentation BU AISYAH-1.pptx
Presentation BU AISYAH-1.pptxPresentation BU AISYAH-1.pptx
Presentation BU AISYAH-1.pptx
HasanHasan245487
 
Ppt tekpen septy
Ppt tekpen septyPpt tekpen septy
Ppt tekpen septy
240108
 
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
nurul hakimin
 
Strategi Belajar Mengajar - Sri Anitah
Strategi Belajar Mengajar - Sri AnitahStrategi Belajar Mengajar - Sri Anitah
Strategi Belajar Mengajar - Sri Anitah
Hariyatunnisa Ahmad
 
Model-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjini
Model-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjiniModel-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjini
Model-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjini
MuhammadFahri34
 
pendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptx
pendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptxpendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptx
pendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptx
admasna7881
 
Makalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaranMakalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaranPENJAGA HATI
 
Pp tekno uas sukma
Pp tekno uas sukmaPp tekno uas sukma
Pp tekno uas sukma
dewi1717
 
Ppt tekpen sukma
Ppt tekpen sukmaPpt tekpen sukma
Ppt tekpen sukma240108
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
yunitasari_31
 
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.pptKONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
MENDOTV
 
Ppt tekpen sukma
Ppt tekpen sukmaPpt tekpen sukma
Ppt tekpen sukmamaya38
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran susanti iia
Tugas kurikulum dan pembelajaran susanti iiaTugas kurikulum dan pembelajaran susanti iia
Tugas kurikulum dan pembelajaran susanti iia
Susanti Susanti
 
Ppt Strategi Belajar Kel.1.pptx
Ppt Strategi Belajar Kel.1.pptxPpt Strategi Belajar Kel.1.pptx
Ppt Strategi Belajar Kel.1.pptx
HerdiNanda
 

Similar to Tugas Pembelajaran Terpadu.pptx (20)

Strategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajarStrategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajar
 
Strategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajarStrategi belajar mengajar
Strategi belajar mengajar
 
Makalah pendekatan pembelajaran
Makalah pendekatan pembelajaranMakalah pendekatan pembelajaran
Makalah pendekatan pembelajaran
 
Makalah kajian fisika sekolah
Makalah kajian fisika sekolahMakalah kajian fisika sekolah
Makalah kajian fisika sekolah
 
Presentation BU AISYAH-1.pptx
Presentation BU AISYAH-1.pptxPresentation BU AISYAH-1.pptx
Presentation BU AISYAH-1.pptx
 
1946956.ppt
1946956.ppt1946956.ppt
1946956.ppt
 
Ppt tekpen septy
Ppt tekpen septyPpt tekpen septy
Ppt tekpen septy
 
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
 
Strategi Belajar Mengajar - Sri Anitah
Strategi Belajar Mengajar - Sri AnitahStrategi Belajar Mengajar - Sri Anitah
Strategi Belajar Mengajar - Sri Anitah
 
Model-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjini
Model-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjiniModel-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjini
Model-model Pembelajaran Bahasa arab zaman modern dengan teknologi terjini
 
Tugas pak azat slsei
Tugas pak azat slseiTugas pak azat slsei
Tugas pak azat slsei
 
pendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptx
pendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptxpendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptx
pendekatan model-model pengembangan kurikulum.pptx
 
Makalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaranMakalah metode pengajaran
Makalah metode pengajaran
 
Pp tekno uas sukma
Pp tekno uas sukmaPp tekno uas sukma
Pp tekno uas sukma
 
Ppt tekpen sukma
Ppt tekpen sukmaPpt tekpen sukma
Ppt tekpen sukma
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
 
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.pptKONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
KONSEP PENGEMBANGAN KURIKULUM.ppt
 
Ppt tekpen sukma
Ppt tekpen sukmaPpt tekpen sukma
Ppt tekpen sukma
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran susanti iia
Tugas kurikulum dan pembelajaran susanti iiaTugas kurikulum dan pembelajaran susanti iia
Tugas kurikulum dan pembelajaran susanti iia
 
Ppt Strategi Belajar Kel.1.pptx
Ppt Strategi Belajar Kel.1.pptxPpt Strategi Belajar Kel.1.pptx
Ppt Strategi Belajar Kel.1.pptx
 

Recently uploaded

92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 

Tugas Pembelajaran Terpadu.pptx

  • 1. TUGAS KELOMPOK MATA KULIAH KELOMPOK I PEMBELAJARAN TERPADU DI SD KELAS I B
  • 2.
  • 3. ANGGOTA KELOMPOK : 1. MOHAMMAD FAHRONI (858747879) 2. NADIA ASMAU ROHIMAH (858745804) 3. SEPTA AQIDATUL IZZA (858168103) 4. DEWI MALIA KUSTINA (858167821)
  • 4. MODUL 01. KONSEP DASAR DAN MODEL-MODEL PEMBELAJARAN TERPADU
  • 5. KONSEP DASAR PEMBELAJARAN TERPADU A.PENGERTIAN PEMBELAJARAN TERPADU B.KARAKTERISTIK PEMBELAJARAN TERPADU C.LANDASAN PEMBELAJARAN TERPADU D.PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN TERPADU E.MANFAAT PEMBELAJARAN TERPADU
  • 6. A. PENGERTIAN PEMBELAJARAN TERPADU suatu pendekatan yang berorientasi pada praktek yang sesuai dengan kebutuhan perkembangan anak. Pembelajaran terpadu ini lebih menekankan pada penerapan konsep belajar sambil melakukan sesuatu (learning by doing)
  • 7. B. KARAKTERISTIK PEMBELAJARAN TERPADU Dalam penerapan pendekatan pembelajaran terpadu di sekolah dasar disebut sebagai suatu upaya untuk memperbaiki kualitas pendidikan, terutama dalam rangka mengimbangi gejala penjejalan isi kurikulum yang sering terjadi dalam proses pembelajaran yang dilaksanakan di sekolah-sekolah kita. pembelajaran terpadu yang lebih mengutamakan pengalaman-pengalaman sensorik yang membentuk dasar kemampuan pembelajaran abstrak siswa yang merupakan karakteristik utama perkembangan anak usia sekolah dasar. Disinilah mengapa pembelajaran terpadu dianggap penting untuk dikembangkan disekolah dasar.
  • 8. KARAKTERISTIK YANG PERLU DIPAHAMI DARI PEMBELAJARAN TERPADU : 1. Pembelajaran Terpadu Berpusat Pada Siswa(student Centered). Siswa Sebagai Subjek Belajar. Peran Guru Sebagai Fasilitator Memberikan Kemudahan Untuk Siswa Melakukan Aktivitas Belajar 2. Pembelajaran terpadu dapat memberikan pengalaman langsung kepada siswa (direct experience). Siswa dihadapkan pada sesuatu yang nyata sebagai dasar untuk memahami hal-hal yang lebih abstrak. 3. Dalam pembelajaran terpadu pemisahan antarmata pelajaran kurang begitu jelas dikarenakan pelaksaan kelas-kelas awal sekolah dasar lebih fokus pada pembahasan tema yang berkaitan dengan kehidupan siswa. 4. pembelajaran terpadu menyajikan konsep-konsep dari berbagai mata pelajaran dalam suatu proses pembelajaran. Hal ini diperlukan untuk membantu siswa dalam memecahkan masalah yang dihadapi dalam kehidupan sehari hari 5. Pembelajaran terpadu bersifat luwes (fleksibel). Guru dapat mengaitkan kehidupan siswa dengan keadaan lingkungan sekitarnya. 6. Hasil pembelajaran dapat berkembang sesuai minat dan kebutuhan siswa. Siswa diberi kesempatan mengoptimalkan potensi yang dimiliki
  • 9. C. LANDASAN PEMBELAJARAN TERPADU dalam pelaksaan pembelajaran terpadu yang perlu diperhatikan oleh guru yaitu landasan yang meliputi landasan filosofis (terdiri dari aspek filsafat pelaksanaan pembelajaran terpadu) , landasan psikologis (berkaitan psikologiperkembangan peserta didik dan psikologiteori belajar), dan landasan praktis (berkaitan kondisi nyata yang terjadi saat ini dalam proses pembelajaran, sehingga harus dapat perhatian dalam pelaksanaan pembelajaran terpadu). Selain landasan tersebut perlu dipertimbangkan landasan lainnya yaitu landasan sosial-budaya dan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK).
  • 10. D. PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN TERPADU Dalam proses pelaksanaan pembelajaran terpadu terdapat prinsip-prinsip yang perlu diperhatikan yaitu: 1. Guru hendaknya tidak bersikap otoriter yang mendominasi aktivitas dalam proses pembelajaran. 2. Pemberian tanggung jawab individu dan kelompok harus jelas, menuntut adanya kerja sama dalam kelompok 3. Guru perlu bersikap akomodatif terhadap ide-ide dalam perencanaan pembelajaran.
  • 11. E. MANFAAT PEMBELAJARAN TERPADU Beberapa manfaat yang dapat dipetik dari pelaksanaan pembelajaran terpadu : 1. Dengan menggabungkan berbagai mata pelajaranakan terjadi penghematan karena tumpang-tindih materi dapat dikurangi 2. Materi pembelajaran lebih berperan sebagai sarana atau alat daripada tujuan akhir 3. Dapat meningkatkan taraf kecakapan berpikir siswa 4. Motivasi belajar dapat diperbaiki dan ditingkatkan dalam pembelajaran antarmata pelajaran. 5. Lebih meningkatkan kerja sama antar para guru, para siswa, guru-siswa dan siswa-orangtua atau narasumber lain.