SlideShare a Scribd company logo
TUGAS II SIM 
PERANGKAT LUNAK KOMPUTER 
Dosen pembimbing: 
Aldri Frinaldi SH, M. HUM Ph. D 
OLEH: 
WIDIYA MUSTIKA 
1201605 
ILMU ADMINISTRASI NEGARA
Jenis Perangkat Lunak 
• Perangkat lunak adalah istilah umum untuk 
data yang diformat dan disimpan secara 
digital, termasuk program komputer, 
dokumentasinya, dan berbagai informasi yang 
bisa dibaca dan ditulis oleh komputer. Dengan 
kata lain, bagian sistem komputer yang tidak 
berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan 
dengan perangkat keras komputer
JENIS PERANGKAT LUNAK 
1. Sistem Operasi 
2. Perangkat Lunak Bahasa 
3. Program Aplikasi
Perangkat lunak secara umum dapat di bagi 2 
yaitu perangkat lunak sistem dan perangkat 
lunak aplikasi. Perangkat lunak sistem dapat di 
bagi lagi menjadi 3 macam yaitu : 
 Bahasa pemprograman : merupakan perangkat 
lunak yang bertugas mengkonversikan arsitektur 
dan algoritma yang di rancang manusia ke dalam 
format yang dapat di jalankan komputer, contoh 
bahasa pemrograman di antaranya : BASIC, 
COBOL, Pascal, C++, FORTRAN
Sistem Operasi : saat komputer pertama kali 
di hidupkan, sistem operasilah yang pertama 
kali di jalankan, sistem operasi yang mengatur 
seluruh proses, menterjemahkan masukan, 
mengatur proses internal, memanejemen 
penggunaan memori dan memberikan 
keluaran ke peralatan yang bersesuaian, 
contoh sistem operasi : DOS, Unix, Windows 
95, IMB OS/2, Apple’s System
Utility : sistem operasi merupakan perangkat 
lunak sistem dengan fungsi tertentu, misalnya 
pemeriksaan perangkat keras (hardware 
troubleshooting), memeriksa disket yang 
rusak bukan rusak fisik), mengatur ulang isi 
harddisk (partisi, defrag), contoh Utilty adalah 
Norton Utility.
SISTEM OPERASI 
Sistem Operasi adalah perangkat lunaksistem yang 
bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat 
keras serta operasi-operasi dasar sistem, termasuk 
menjalankan software aplikasi seperti program-program 
pengolah kata dan browser web. Sistem Operasi merupakan 
sisitem operasi pada lappisan pertamayan di tempatkan pada 
memori komputer pada saat komputer dinyalakan. Sedangkan 
sofware lainnya dijalankan setelah sistem Operasi berjalan. 
Untuk mengendalikan Program Kerja Komputer secara 
mendasar seperti : 
• Mengatur Media Input 
• Proses 
• Output 
• Mengatur Memory 
• Penjadwalan Proses
Perangkat Lunak Bahasa 
Program yang digunakan untuk menerjemahkan 
instruksi-instruksi yang ditulis dalam bahasa mesin agar 
dapat diterima dan dimengerti oleh komputer. 
1)MACAM PERANGKAT LUNAK BAHASA 
• Bahasa Tingkat Rendah 
• Bahasa Tingkat Menengah 
• Bahasa Tingkat Tinggi 
• Merupakan Bahasa Komputer yang sudah dibuat dan 
dikembangkan dengan menggunakan bahasa sehari-hari 
seperti : 
-Basic 
-Cobol 
-Pascal
Program Aplikasi (Aplication Program) 
Merupakan suatu program paket yang 
telah dirancang dan dibuat khusus untuk 
kebutuhan tertentu. 
• Word Processing (Pengolah Kata) 
• Program Database 
• Program Spreadsheet 
• Program CAD (Computer Aided Design) 
• Program Layout Artikel (Publisher) 
• Aplikasi multimedia
Word Processing 
Merupakan salah satu program aplikasi 
dimana dalam pengoperasiannya 
menggunakan text (Text Based) 
• Wordstar Profesional 
• Word Perfect 
• Chiwriter 
• Microsoft Word 
• Word Star
Program Database 
Merupakan salah satu program aplikasi 
yang berfungsi untuk merancang atau 
membuat serta mengelola DATABASE 
• Ms.Acces 
• SQL Server 
• MySql 
• Oracle
Program SpreadSheet 
Merupakan salah satu program aplikasi 
yang berfungsi untuk bidang keuangan, 
pembukuan, atau melakukan perhitungan 
secara otomatis. 
• Lotus 123 
• Ms.Excel 
• Quatro 
• Supercheck
Program CAD (Computer Aided 
Design) 
Merupakan Salah satu program aplikasi 
yang berfungsi untuk media lukis (Alat lukis) 
• Auto Cad 
• Pro Design 
• Corel Draw 
• Adobe Photoshop
Program Layout Artikel 
Merupakan salah satu program aplikasi 
yang berfungsi khusus untuk mengatur tata 
letak obyek yang digunakan pada cover suatu 
media cetak/Elektronik 
• Page Maker 
• Ventura 
• Harvard Publisher 
• Newmaster
Aplikasi Multimedia 
Aplikasi multimedia saat ini sangat banyak 
dan beragam. Di katakan multimedia kerana 
selain penggunaan media teks, aplikasi ini dapat 
memproses / menampilkan dalam bentuk yang 
lain yaitu gambar, suara dan film. 
Aplikasi multimedia sangat berkaitan dengan 
format data yang digunakan. Aplikasi Multimedia 
umumnya dipisahkan lagi menjadi aplikasi yang 
digunakan untuk membuat, yang hanya 
digunakan untuk menampilkan saja dan aplikasi 
pengaturan.
Format-format digital multimedia di antaranya: 
• MIDI (Musical Instrument Digital Interface) , format suara instrumen ini di 
perkenalkan pada tahun 1983 oleh perusahaan musik elektrik seperti Roland, 
Yamaha dan Korg. Format MIDI bersifat sangat kompak dengan ukurannya yang 
kecil, suara yang di hasilkan oleh MIDI dengan dukungan sound card yang memilik 
synthesizer (penghasil suara elektrik) sangatlah mirip dengan organ elektrik yang 
bisa memainkan berbagai alat musik. 
• MP3, format suara yang terkenal saat ini berbeda dengan MIDI yang hanya 
instrument, MP3 merekam seluruh suara termasuk suara penyanyinya. Kualitas 
suara MP3 akan erbanding dengan ukuran penyimpannya. Kualitas yang banyak di 
gunakan untuk merekam musik adalah standar CDROM (44,2 KHz, 16 bit, stereo), 
sementara kualitas terendah adalah kualitas seperti telepon (5 KHz, 8 bit, mono). 
• MPEG (Moving Picture Experts Group), merupakan format yang di susun oleh ahli 
dari berbagai penjuru dunia untuk format multimedia. 
• AVI (Audio Video Interleave), format AVI di buat oleh Microsoft dan mudah di 
pindah-pindahkan di aplikasi buatan Microsoft lainnya seperti Word atau 
PowerPoint 
• Quicktime, sama dengan AVI, Quicktime dapat digunakan baik di komputer 
berbasis Intel maupun 
• Mac. Quicktime dapat menyaingin AVI di karenakan tingkat kompresinya yang lebih 
baik. Tingkat kompresi menentukan besar-kecilnya file yang akan menentukan pula 
besar-kecilnya media penyimpanan, dan lebar jalur data yang dibutuhkan untuk 
transfer.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi PenjualanDiagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Ricky Kusriana Subagja
 
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistikstruktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
mas karebet
 
HARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANAN
HARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANANHARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANAN
HARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANANOwnskin
 
Teori Produksi - Pengantar Ekonomi Mikro
Teori Produksi - Pengantar Ekonomi MikroTeori Produksi - Pengantar Ekonomi Mikro
Teori Produksi - Pengantar Ekonomi Mikro
M Abdul Aziz
 
Pertemuan 4 Strategi Testing
Pertemuan 4  Strategi TestingPertemuan 4  Strategi Testing
Pertemuan 4 Strategi Testing
Endang Retnoningsih
 
Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart
Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart
Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart
SariWahyuningsih4
 
Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3
Asep suryadi
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)tafrikan
 
Harga pokok standar
Harga pokok standarHarga pokok standar
Harga pokok standarEpry Shine
 
Program Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah StagecoachProgram Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah Stagecoach
Ibnu Khayath Farisanu
 
Contoh Kasus Analisis Bisnis
Contoh Kasus Analisis BisnisContoh Kasus Analisis Bisnis
Contoh Kasus Analisis Bisnis
Nurmansyah Arif W
 
the teory of constrain (toc)
the teory of constrain (toc)the teory of constrain (toc)
the teory of constrain (toc)
Diery Sipayung
 
SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,
SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,
SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,
dellaameliza
 
PPT Materi Biaya Produksi
PPT Materi Biaya ProduksiPPT Materi Biaya Produksi
PPT Materi Biaya Produksi
Wahyufitri1999
 
produksi
produksiproduksi
produksi
Hendra Hadiwijaya
 
Biaya Overhead Pabrik
Biaya Overhead PabrikBiaya Overhead Pabrik
Biaya Overhead Pabrik
Samudra Minang
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Ari Septiawan
 
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan KapasitasManajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
haris fadilah
 
linear programming metode simplex
linear programming metode simplexlinear programming metode simplex
linear programming metode simplex
Bambang Kristiono
 

What's hot (20)

Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi PenjualanDiagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
 
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistikstruktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
 
HARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANAN
HARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANANHARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANAN
HARGA POKOK PROSES DAN HARGAB POKOK PESANAN
 
Teori Produksi - Pengantar Ekonomi Mikro
Teori Produksi - Pengantar Ekonomi MikroTeori Produksi - Pengantar Ekonomi Mikro
Teori Produksi - Pengantar Ekonomi Mikro
 
Pertemuan 4 Strategi Testing
Pertemuan 4  Strategi TestingPertemuan 4  Strategi Testing
Pertemuan 4 Strategi Testing
 
Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart
Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart
Analisis Sistem Informasi Penjualan Alfamart
 
Produksi
ProduksiProduksi
Produksi
 
Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)
 
Harga pokok standar
Harga pokok standarHarga pokok standar
Harga pokok standar
 
Program Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah StagecoachProgram Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah Stagecoach
 
Contoh Kasus Analisis Bisnis
Contoh Kasus Analisis BisnisContoh Kasus Analisis Bisnis
Contoh Kasus Analisis Bisnis
 
the teory of constrain (toc)
the teory of constrain (toc)the teory of constrain (toc)
the teory of constrain (toc)
 
SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,
SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,
SIM, 6, DELLA AMELIZA, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA., Akuntansi S1,
 
PPT Materi Biaya Produksi
PPT Materi Biaya ProduksiPPT Materi Biaya Produksi
PPT Materi Biaya Produksi
 
produksi
produksiproduksi
produksi
 
Biaya Overhead Pabrik
Biaya Overhead PabrikBiaya Overhead Pabrik
Biaya Overhead Pabrik
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
 
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan KapasitasManajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
 
linear programming metode simplex
linear programming metode simplexlinear programming metode simplex
linear programming metode simplex
 

Viewers also liked

Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARESistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
DharaniKassapa
 
Tugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputer
Tugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputerTugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputer
Tugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputer
desiratnasariLA
 
Hardware komputer dalam Sistem Informasi Manajemen
Hardware komputer dalam Sistem Informasi ManajemenHardware komputer dalam Sistem Informasi Manajemen
Hardware komputer dalam Sistem Informasi Manajemen
Nailuredha Hermanto
 
Software sim
Software simSoftware sim
Software sim
rhaiyan
 
Mahasiswa dan kuliah
Mahasiswa dan kuliahMahasiswa dan kuliah
Mahasiswa dan kuliah
widyamustika
 
Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)
Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)
Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)
widyamustika
 
Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...
Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...
Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...
Kevin Sunjaya
 
SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...
SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...
SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...
Namira Jasmine
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
juneydi Raturoma
 
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis KomputerSistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Luthfi Nk
 
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem InformasiKonsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Alex Adipati
 
Makalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasiMakalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasi
Arief Munandar
 
Sistem informasi manajemen (artikel)
Sistem informasi manajemen (artikel)Sistem informasi manajemen (artikel)
Sistem informasi manajemen (artikel)
nandyaafra
 
Sistem informasi power point (130121037)
Sistem informasi power point (130121037)Sistem informasi power point (130121037)
Sistem informasi power point (130121037)vickystevanie
 
Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)
Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)
Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)
ENDANG YADI
 

Viewers also liked (16)

Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARESistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
 
Tugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputer
Tugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputerTugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputer
Tugas sistem informasi manajemen ttg perangkat keras komputer
 
Hardware komputer dalam Sistem Informasi Manajemen
Hardware komputer dalam Sistem Informasi ManajemenHardware komputer dalam Sistem Informasi Manajemen
Hardware komputer dalam Sistem Informasi Manajemen
 
Software sim
Software simSoftware sim
Software sim
 
Mahasiswa dan kuliah
Mahasiswa dan kuliahMahasiswa dan kuliah
Mahasiswa dan kuliah
 
Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)
Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)
Tugas 1 SIM (Perangkat Keras Komputer)
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...
Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...
Artikel Sistem Informasi Manajemen , Kevin Sunjaya, bagaskoro sabastian, bayu...
 
SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...
SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...
SIM, Namira Nur Jasmine, Hapzi Ali, Sistem Kecerdasan Buatan, Universitas Mer...
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis KomputerSistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
 
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem InformasiKonsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
 
Makalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasiMakalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasi
 
Sistem informasi manajemen (artikel)
Sistem informasi manajemen (artikel)Sistem informasi manajemen (artikel)
Sistem informasi manajemen (artikel)
 
Sistem informasi power point (130121037)
Sistem informasi power point (130121037)Sistem informasi power point (130121037)
Sistem informasi power point (130121037)
 
Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)
Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)
Konsep SIM ( sistem informasi manajemen)
 

Similar to Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer

Pti pertemuan ke 07
Pti pertemuan ke 07Pti pertemuan ke 07
Pti pertemuan ke 07
Dedy Wijaya
 
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7
Dedy Wijaya
 
P3
P3P3
Materi OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASI
Materi OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASIMateri OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASI
Materi OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASI
AditiaHamid1
 
Materi Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).ppt
Materi Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).pptMateri Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).ppt
Materi Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).ppt
DEDEALAMSYAHSPd
 
Materi OS.ppt
Materi OS.pptMateri OS.ppt
Materi OS.ppt
wahyuwijaya39
 
Materi mengenai sistem orerasi dasarOS_2.ppt
Materi mengenai sistem orerasi dasarOS_2.pptMateri mengenai sistem orerasi dasarOS_2.ppt
Materi mengenai sistem orerasi dasarOS_2.ppt
donlotpilem2
 
Materi OS.ppt
Materi OS.pptMateri OS.ppt
Materi OS.ppt
hsdfh
 
Pengenalan software
Pengenalan softwarePengenalan software
Pengenalan software
Titik13
 
Power Point
Power PointPower Point
Power Pointrifiok
 
Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2
shellasalsaaprilia
 
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMakalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMara Sutan Siregar
 
hardware dan software komputer
hardware dan software komputerhardware dan software komputer
hardware dan software komputer
Khoirul Anafi
 
Ppt teknologi informasi
Ppt teknologi informasiPpt teknologi informasi
Ppt teknologi informasi
SitiAlfiah9
 
Pertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptx
Pertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptxPertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptx
Pertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptx
TASBIHTVCHANNEL
 
Perangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputerPerangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputerKumara Pandya
 
080425 artikel software azrul
080425 artikel software   azrul080425 artikel software   azrul
080425 artikel software azrulfarzanaekh
 
perangkat lunak
perangkat lunakperangkat lunak
perangkat lunak
JolAMV
 
bab 1.pptx
bab 1.pptxbab 1.pptx
bab 1.pptx
ShafiraMaulidya
 

Similar to Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer (20)

Pti pertemuan ke 07
Pti pertemuan ke 07Pti pertemuan ke 07
Pti pertemuan ke 07
 
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-7
 
P3
P3P3
P3
 
Materi OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASI
Materi OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASIMateri OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASI
Materi OS WINDOWS SERVER DAN BERBAGAI SISTEN OPERASI
 
Materi Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).ppt
Materi Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).pptMateri Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).ppt
Materi Perkuliahan Sistem Operasi ( OS ).ppt
 
Materi OS.ppt
Materi OS.pptMateri OS.ppt
Materi OS.ppt
 
Materi mengenai sistem orerasi dasarOS_2.ppt
Materi mengenai sistem orerasi dasarOS_2.pptMateri mengenai sistem orerasi dasarOS_2.ppt
Materi mengenai sistem orerasi dasarOS_2.ppt
 
Materi OS.ppt
Materi OS.pptMateri OS.ppt
Materi OS.ppt
 
Pengenalan software
Pengenalan softwarePengenalan software
Pengenalan software
 
Power Point
Power PointPower Point
Power Point
 
Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2Teknologi informasi bab 2
Teknologi informasi bab 2
 
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputerMakalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
Makalah perangkat lunak dan perangkat keras komputer
 
hardware dan software komputer
hardware dan software komputerhardware dan software komputer
hardware dan software komputer
 
Ppt teknologi informasi
Ppt teknologi informasiPpt teknologi informasi
Ppt teknologi informasi
 
Pertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptx
Pertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptxPertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptx
Pertemuan-4-PERANGKAT-LUNAK-SOFTWARE.pptx
 
Perangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputerPerangkat keras dan lunak komputer
Perangkat keras dan lunak komputer
 
080425 artikel software azrul
080425 artikel software   azrul080425 artikel software   azrul
080425 artikel software azrul
 
Materi3
Materi3Materi3
Materi3
 
perangkat lunak
perangkat lunakperangkat lunak
perangkat lunak
 
bab 1.pptx
bab 1.pptxbab 1.pptx
bab 1.pptx
 

Recently uploaded

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 

Tugas II SIM tentang Perangkat Lunak Komputer

  • 1. TUGAS II SIM PERANGKAT LUNAK KOMPUTER Dosen pembimbing: Aldri Frinaldi SH, M. HUM Ph. D OLEH: WIDIYA MUSTIKA 1201605 ILMU ADMINISTRASI NEGARA
  • 2. Jenis Perangkat Lunak • Perangkat lunak adalah istilah umum untuk data yang diformat dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer
  • 3. JENIS PERANGKAT LUNAK 1. Sistem Operasi 2. Perangkat Lunak Bahasa 3. Program Aplikasi
  • 4. Perangkat lunak secara umum dapat di bagi 2 yaitu perangkat lunak sistem dan perangkat lunak aplikasi. Perangkat lunak sistem dapat di bagi lagi menjadi 3 macam yaitu :  Bahasa pemprograman : merupakan perangkat lunak yang bertugas mengkonversikan arsitektur dan algoritma yang di rancang manusia ke dalam format yang dapat di jalankan komputer, contoh bahasa pemrograman di antaranya : BASIC, COBOL, Pascal, C++, FORTRAN
  • 5. Sistem Operasi : saat komputer pertama kali di hidupkan, sistem operasilah yang pertama kali di jalankan, sistem operasi yang mengatur seluruh proses, menterjemahkan masukan, mengatur proses internal, memanejemen penggunaan memori dan memberikan keluaran ke peralatan yang bersesuaian, contoh sistem operasi : DOS, Unix, Windows 95, IMB OS/2, Apple’s System
  • 6. Utility : sistem operasi merupakan perangkat lunak sistem dengan fungsi tertentu, misalnya pemeriksaan perangkat keras (hardware troubleshooting), memeriksa disket yang rusak bukan rusak fisik), mengatur ulang isi harddisk (partisi, defrag), contoh Utilty adalah Norton Utility.
  • 7. SISTEM OPERASI Sistem Operasi adalah perangkat lunaksistem yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras serta operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah kata dan browser web. Sistem Operasi merupakan sisitem operasi pada lappisan pertamayan di tempatkan pada memori komputer pada saat komputer dinyalakan. Sedangkan sofware lainnya dijalankan setelah sistem Operasi berjalan. Untuk mengendalikan Program Kerja Komputer secara mendasar seperti : • Mengatur Media Input • Proses • Output • Mengatur Memory • Penjadwalan Proses
  • 8. Perangkat Lunak Bahasa Program yang digunakan untuk menerjemahkan instruksi-instruksi yang ditulis dalam bahasa mesin agar dapat diterima dan dimengerti oleh komputer. 1)MACAM PERANGKAT LUNAK BAHASA • Bahasa Tingkat Rendah • Bahasa Tingkat Menengah • Bahasa Tingkat Tinggi • Merupakan Bahasa Komputer yang sudah dibuat dan dikembangkan dengan menggunakan bahasa sehari-hari seperti : -Basic -Cobol -Pascal
  • 9. Program Aplikasi (Aplication Program) Merupakan suatu program paket yang telah dirancang dan dibuat khusus untuk kebutuhan tertentu. • Word Processing (Pengolah Kata) • Program Database • Program Spreadsheet • Program CAD (Computer Aided Design) • Program Layout Artikel (Publisher) • Aplikasi multimedia
  • 10. Word Processing Merupakan salah satu program aplikasi dimana dalam pengoperasiannya menggunakan text (Text Based) • Wordstar Profesional • Word Perfect • Chiwriter • Microsoft Word • Word Star
  • 11. Program Database Merupakan salah satu program aplikasi yang berfungsi untuk merancang atau membuat serta mengelola DATABASE • Ms.Acces • SQL Server • MySql • Oracle
  • 12. Program SpreadSheet Merupakan salah satu program aplikasi yang berfungsi untuk bidang keuangan, pembukuan, atau melakukan perhitungan secara otomatis. • Lotus 123 • Ms.Excel • Quatro • Supercheck
  • 13. Program CAD (Computer Aided Design) Merupakan Salah satu program aplikasi yang berfungsi untuk media lukis (Alat lukis) • Auto Cad • Pro Design • Corel Draw • Adobe Photoshop
  • 14. Program Layout Artikel Merupakan salah satu program aplikasi yang berfungsi khusus untuk mengatur tata letak obyek yang digunakan pada cover suatu media cetak/Elektronik • Page Maker • Ventura • Harvard Publisher • Newmaster
  • 15. Aplikasi Multimedia Aplikasi multimedia saat ini sangat banyak dan beragam. Di katakan multimedia kerana selain penggunaan media teks, aplikasi ini dapat memproses / menampilkan dalam bentuk yang lain yaitu gambar, suara dan film. Aplikasi multimedia sangat berkaitan dengan format data yang digunakan. Aplikasi Multimedia umumnya dipisahkan lagi menjadi aplikasi yang digunakan untuk membuat, yang hanya digunakan untuk menampilkan saja dan aplikasi pengaturan.
  • 16. Format-format digital multimedia di antaranya: • MIDI (Musical Instrument Digital Interface) , format suara instrumen ini di perkenalkan pada tahun 1983 oleh perusahaan musik elektrik seperti Roland, Yamaha dan Korg. Format MIDI bersifat sangat kompak dengan ukurannya yang kecil, suara yang di hasilkan oleh MIDI dengan dukungan sound card yang memilik synthesizer (penghasil suara elektrik) sangatlah mirip dengan organ elektrik yang bisa memainkan berbagai alat musik. • MP3, format suara yang terkenal saat ini berbeda dengan MIDI yang hanya instrument, MP3 merekam seluruh suara termasuk suara penyanyinya. Kualitas suara MP3 akan erbanding dengan ukuran penyimpannya. Kualitas yang banyak di gunakan untuk merekam musik adalah standar CDROM (44,2 KHz, 16 bit, stereo), sementara kualitas terendah adalah kualitas seperti telepon (5 KHz, 8 bit, mono). • MPEG (Moving Picture Experts Group), merupakan format yang di susun oleh ahli dari berbagai penjuru dunia untuk format multimedia. • AVI (Audio Video Interleave), format AVI di buat oleh Microsoft dan mudah di pindah-pindahkan di aplikasi buatan Microsoft lainnya seperti Word atau PowerPoint • Quicktime, sama dengan AVI, Quicktime dapat digunakan baik di komputer berbasis Intel maupun • Mac. Quicktime dapat menyaingin AVI di karenakan tingkat kompresinya yang lebih baik. Tingkat kompresi menentukan besar-kecilnya file yang akan menentukan pula besar-kecilnya media penyimpanan, dan lebar jalur data yang dibutuhkan untuk transfer.