SlideShare a Scribd company logo
TIPE – TIPE
KEPRIBADIAN
MUHAMAD IQBAL ADHARI, S.PD
Teori Psikologi Kognitif menjelaskan bahwa kepribadian
tak lepas dari aspek Fisik dan Psikis. Teori ini membagi
kepribadian manusia menjadi beberapa tipe, yaitu :
TIPE I
Sanguinis
• orang dengan wajah berseri, ceria, optimis, emosional, banyak bicara, selera humor tinggi.
• Emosi mereka sangat cepat berubah, tergantung mood. Para sanguinis merupakan tipe
pemikir pendek , cepat lupa dan merasa bebas atau tidak terikat, sehingga tidak jarang para
sanguinis melupakan janji mereka.
• Disamping para sanguinis sangat ekspresif, suka berbicara, sosialitas tinggi, mereka adalah
orang berhati tulus dan bukan pendendam. Namun, mereka sering membesar-besarkan
suatu hal, pelupa dan tidak punya pendirian tetap.
TIPE I
Melancholis
• Penggambaran orang-orang defensive, selalu menaruh curiga, namun mencintai logika dan penuh
pemikiran, puitis, idealis dan rela berkorban. Berbeda dengan tipe sanguinis, para melancholis memiliki
mendalam, memiliki tujuan yang jelas dan sering menggunakan logika.
• Mereka sangat suka dengan hidup yang baik dan perfeksionis.mereka juga orang yang setia dan siap
mendengar keluhan. Hanya saja, para melancholis sangat pemilihan dalam berteman. Mereka
cenderung melihat sesuai dari sisi negatif dahulu.
• Standar hidup yang tinggi dan pemikir/analitis yang perfeksionis membuat mereka kurang bersosialisasi.
TIPE I
Flagmatis
• Mencerminkan pesimistik meski berwajah tenang dan mudah sekali goyah pendiriannya. Mereka
adalah tipe cinta damai, dan tidak menginginkan adanya konflikn dalam hidup mereka, sehingga
orang dengan tipe seperti ini sering kali dimanfaatkan.
• Mereka cenderung merasa nyaman, sehingga tidak memerlukan perubahan. Mereka adalah orang
yang keras kepala, sehingga sulit berkompromi. Mereka juga butuh motivasi mendalam dan selera
humor yang rendah.
• Orang yang simpatik, mau mendengarkan dan sosialitas tinggi. Meskipun pendiam, mereka
merupakan orang yang peduli dan menyenangkan, tidak mau merendahkan atau menyakit
perasaan orang lain.
TIPE I
Koleris
• Mencerminkan sifat seseorang yang agresif, dan sulit mengendalikan emosinya. Mereka
sangat suka memerintah orang lain dan merasa bahwa mereka dapat menyelesaikan masalah
dengan sendiri (merasa hebat). Mereka adalah orang-orang yang gemar akan tantangan.
• Mereka adalah orang menyukai kontroversi dan buka penyabar dan membenci simpatik.
Mereka sangat sulit meminta maaf dan sangat tergesa-gesa. Mereka cenderung memperalat
orang lain dan melakukan segala hal untuk mencapai tujuan mereka.
• Orang-orang yang mampu memimpin dan dinamis, tidak merasa bergantung pada apapun
dan sangat ingin mendapatkan perubahan.
TIPE II
INTROVERT DAN EKSTROVERT
• Kepribadian ini adalah tentang bagaimana manusia memberikan respon terhadap stimulus yang dating
dari luar, termasuk stimulus sosial.
• Ekstrovert lapar akan stimulus-stimulus eksternal. Sumber energi mereka berasal dari luar, sehingga
mereka senang berrada dilingkungan yang ramai atau aktivitas yang melibatkan banyak orang, seperti
pesta, hangout bareng.
• Semestara Introvert merasa jauh lebih hidup dan dapat bekerja optimal pada saat mereka sedang berada
dilingkungan yang lerbih tenang, tidak hanya orang atau sendri saja. Tidak selalu, tetapi sebagian besar
waktu.
• Otak introvert lebih peka terhadap stimulasi, sehingga mereka lebih menyukai jumlah stimulus yang
lebih sedikit dibandingkan ekstrovert.
• Sebagai catatan, introvert berbeda dengan perasaan malu. Perasaan malu adalah perasaan takut akan
kehilangan orang lain terhadap diri sendiri. Dengan demikian ekstrovert pun bisa merasa malu.
• Tidak ada orang yang murni Introvert atau Ekstrovert, masing-masing memiliki kadarnya
sendiri. Umumnya ada satu kepribadian yang lebih dominan.
• Dari dua kepribadian diatas masih ada satu lagi yang berada ditengah-tengah, disebut
dengan ambivert. Ambivert bisa mengambil keuntungan dari keduanya.

More Related Content

Similar to Tipe – tipe kepribadian.pptx

Jenis jenis kepribadian
 Jenis jenis kepribadian Jenis jenis kepribadian
Jenis jenis kepribadian
Adityawarmannotonegoro
 
Iman kepribadian
Iman kepribadianIman kepribadian
Iman kepribadian
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
jenis jenis kepribadian
jenis jenis kepribadianjenis jenis kepribadian
jenis jenis kepribadian
elmakrufi
 
Self Concept and Emotional Intelligence
Self Concept and Emotional IntelligenceSelf Concept and Emotional Intelligence
Self Concept and Emotional Intelligence
Seta Wicaksana
 
L o g o t e r a p i
L o g o t e r a p iL o g o t e r a p i
L o g o t e r a p i
Amy Puspita
 
4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadian4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadianNuraini Hakim
 
PENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.ppt
PENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.pptPENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.ppt
PENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.ppt
rpgelqay
 
Carl_Jung_Model
Carl_Jung_ModelCarl_Jung_Model
Carl_Jung_Model
ayuni83
 
Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)
Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)
Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)Putri Cavaluna
 
Psikopat
PsikopatPsikopat
Psikopat
Tina Novianty S
 
KEPRIBADIAN TM 1.pdf
KEPRIBADIAN TM 1.pdfKEPRIBADIAN TM 1.pdf
KEPRIBADIAN TM 1.pdf
TYASLARASATI
 
Bab 7.-adler-psikologi-individual
Bab 7.-adler-psikologi-individualBab 7.-adler-psikologi-individual
Bab 7.-adler-psikologi-individual
Sholehah Hadi Isyrin
 
McCrae & Costa
McCrae & CostaMcCrae & Costa
McCrae & Costa
Delia Seftisfarani
 
konsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptx
konsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptxkonsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptx
konsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptx
ZatiIwaniIsmahadi
 
Teori personaliti
Teori personalitiTeori personaliti
Teori personaliti
Kang KoonWey
 

Similar to Tipe – tipe kepribadian.pptx (20)

Jenis jenis kepribadian
 Jenis jenis kepribadian Jenis jenis kepribadian
Jenis jenis kepribadian
 
Iman kepribadian
Iman kepribadianIman kepribadian
Iman kepribadian
 
jenis jenis kepribadian
jenis jenis kepribadianjenis jenis kepribadian
jenis jenis kepribadian
 
Kepribadian
KepribadianKepribadian
Kepribadian
 
4 tipe kepribadian
4 tipe kepribadian4 tipe kepribadian
4 tipe kepribadian
 
Self Concept and Emotional Intelligence
Self Concept and Emotional IntelligenceSelf Concept and Emotional Intelligence
Self Concept and Emotional Intelligence
 
L o g o t e r a p i
L o g o t e r a p iL o g o t e r a p i
L o g o t e r a p i
 
4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadian4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadian
 
PENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.ppt
PENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.pptPENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.ppt
PENDAHU yang di LUAn untuk mwndidik anak N.ppt
 
Nama
NamaNama
Nama
 
Carl_Jung_Model
Carl_Jung_ModelCarl_Jung_Model
Carl_Jung_Model
 
Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)
Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)
Psikologi keperawatan (pesonality#12 a)
 
know your self
know your selfknow your self
know your self
 
Psikopat
PsikopatPsikopat
Psikopat
 
KEPRIBADIAN TM 1.pdf
KEPRIBADIAN TM 1.pdfKEPRIBADIAN TM 1.pdf
KEPRIBADIAN TM 1.pdf
 
Gestalt
GestaltGestalt
Gestalt
 
Bab 7.-adler-psikologi-individual
Bab 7.-adler-psikologi-individualBab 7.-adler-psikologi-individual
Bab 7.-adler-psikologi-individual
 
McCrae & Costa
McCrae & CostaMcCrae & Costa
McCrae & Costa
 
konsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptx
konsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptxkonsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptx
konsep kendiri personaliti perbezaan individu.pptx
 
Teori personaliti
Teori personalitiTeori personaliti
Teori personaliti
 

Recently uploaded

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 

Recently uploaded (20)

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Tipe – tipe kepribadian.pptx

  • 2. Teori Psikologi Kognitif menjelaskan bahwa kepribadian tak lepas dari aspek Fisik dan Psikis. Teori ini membagi kepribadian manusia menjadi beberapa tipe, yaitu :
  • 3. TIPE I Sanguinis • orang dengan wajah berseri, ceria, optimis, emosional, banyak bicara, selera humor tinggi. • Emosi mereka sangat cepat berubah, tergantung mood. Para sanguinis merupakan tipe pemikir pendek , cepat lupa dan merasa bebas atau tidak terikat, sehingga tidak jarang para sanguinis melupakan janji mereka. • Disamping para sanguinis sangat ekspresif, suka berbicara, sosialitas tinggi, mereka adalah orang berhati tulus dan bukan pendendam. Namun, mereka sering membesar-besarkan suatu hal, pelupa dan tidak punya pendirian tetap.
  • 4. TIPE I Melancholis • Penggambaran orang-orang defensive, selalu menaruh curiga, namun mencintai logika dan penuh pemikiran, puitis, idealis dan rela berkorban. Berbeda dengan tipe sanguinis, para melancholis memiliki mendalam, memiliki tujuan yang jelas dan sering menggunakan logika. • Mereka sangat suka dengan hidup yang baik dan perfeksionis.mereka juga orang yang setia dan siap mendengar keluhan. Hanya saja, para melancholis sangat pemilihan dalam berteman. Mereka cenderung melihat sesuai dari sisi negatif dahulu. • Standar hidup yang tinggi dan pemikir/analitis yang perfeksionis membuat mereka kurang bersosialisasi.
  • 5. TIPE I Flagmatis • Mencerminkan pesimistik meski berwajah tenang dan mudah sekali goyah pendiriannya. Mereka adalah tipe cinta damai, dan tidak menginginkan adanya konflikn dalam hidup mereka, sehingga orang dengan tipe seperti ini sering kali dimanfaatkan. • Mereka cenderung merasa nyaman, sehingga tidak memerlukan perubahan. Mereka adalah orang yang keras kepala, sehingga sulit berkompromi. Mereka juga butuh motivasi mendalam dan selera humor yang rendah. • Orang yang simpatik, mau mendengarkan dan sosialitas tinggi. Meskipun pendiam, mereka merupakan orang yang peduli dan menyenangkan, tidak mau merendahkan atau menyakit perasaan orang lain.
  • 6. TIPE I Koleris • Mencerminkan sifat seseorang yang agresif, dan sulit mengendalikan emosinya. Mereka sangat suka memerintah orang lain dan merasa bahwa mereka dapat menyelesaikan masalah dengan sendiri (merasa hebat). Mereka adalah orang-orang yang gemar akan tantangan. • Mereka adalah orang menyukai kontroversi dan buka penyabar dan membenci simpatik. Mereka sangat sulit meminta maaf dan sangat tergesa-gesa. Mereka cenderung memperalat orang lain dan melakukan segala hal untuk mencapai tujuan mereka. • Orang-orang yang mampu memimpin dan dinamis, tidak merasa bergantung pada apapun dan sangat ingin mendapatkan perubahan.
  • 7. TIPE II INTROVERT DAN EKSTROVERT • Kepribadian ini adalah tentang bagaimana manusia memberikan respon terhadap stimulus yang dating dari luar, termasuk stimulus sosial. • Ekstrovert lapar akan stimulus-stimulus eksternal. Sumber energi mereka berasal dari luar, sehingga mereka senang berrada dilingkungan yang ramai atau aktivitas yang melibatkan banyak orang, seperti pesta, hangout bareng. • Semestara Introvert merasa jauh lebih hidup dan dapat bekerja optimal pada saat mereka sedang berada dilingkungan yang lerbih tenang, tidak hanya orang atau sendri saja. Tidak selalu, tetapi sebagian besar waktu. • Otak introvert lebih peka terhadap stimulasi, sehingga mereka lebih menyukai jumlah stimulus yang lebih sedikit dibandingkan ekstrovert. • Sebagai catatan, introvert berbeda dengan perasaan malu. Perasaan malu adalah perasaan takut akan kehilangan orang lain terhadap diri sendiri. Dengan demikian ekstrovert pun bisa merasa malu.
  • 8. • Tidak ada orang yang murni Introvert atau Ekstrovert, masing-masing memiliki kadarnya sendiri. Umumnya ada satu kepribadian yang lebih dominan. • Dari dua kepribadian diatas masih ada satu lagi yang berada ditengah-tengah, disebut dengan ambivert. Ambivert bisa mengambil keuntungan dari keduanya.