SlideShare a Scribd company logo
MATERI PELATIHAN BERBASIS
KOMPETENSI
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN
KOMUNIKASI
Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)
TIK.JK02.001.01
BUKU PENILAIAN
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
DEPARTEMEN TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI R.I.
DIREKTORAT JENDERAL PEMBINAAN PELATIHAN DAN
PRODUKTIVITAS
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav.51 Lt.7.B Jakarta Selatan
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
DAFTAR ISI
Daftar Isi
Hal
BAB I KONSEP PENILAIAN
2
1.1. Bagaimana Instruktur akan Menilai
..........................................................................................................
2
1.2. Tipe Penilaian
..........................................................................................................
2
BAB II PELAKSANAAN PENILAIAN
3
2.1. Kunci Jawaban Tugas-tugas Teori
..........................................................................................................
3
2.2. Daftar Check Unjuk Kerja (Praktek)
..........................................................................................................
3
LEMBAR PENILAIAN
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
Buku-buku Referensi untuk bahan pelatihan yang telah direkomendasikan:
1. Data Buku Pendukung Teori
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
BAB I
KONSEP PENILAIAN
1.1. Bagaimana Instruktur akan Menilai
Dalam sistem berdasarkan Kompetensi, penilai akan mengumpulkan bukti dan
membuat pertimbangan mengenai pengetahuan, pemahaman dan unjuk kerja
tugas-tugas Anda dan sikap Anda terhadap pekerjaan. Anda akan dinilai untuk
menentukan apakah Anda telah mencapai kompetensi sesuai dengan standar
yang dijelaskan dalam Kriteria Unjuk Kerja.
Pada pelatihan berdasarkan kompetensi, pendekatan yang banyak digunakan
untuk penilaian adalah “Penilaian berdasarkan criteria/Criterion-Referenced
Assessment”. Pendekatan ini mengukur unjuk kerja Anda terhadap sejumlah
standar. Standar yang digunakan dijelaskan dalam Kriteria Unjuk Kerja.
Penilaian dapat dilaksanakan dengan tujuan sebagai bantuan dan dukungan
belajar. Tipe penilaian ini adalah formatif dan merupakan proses yang sedang
berjalan.
Penilaian juga dapat dilaksanakan untuk menentukan apakah Anda telah
mencapai hasil program belajar (contohnya pencapaian kompetensi dalam Unit).
Tipe penilaian ini adalah sumatif dan merupakan penilaian akhir.
Penilaian dapat dilaksanakan di industri (ditempat kerja) atau dilembaga pelatihan
(diluar tempat kerja). Jika memungkinkan, sebaiknya penilaian dilaksanakan
ditempat kerja sehingga penilai dapat mengamati Anda melakukan kegiatan
normal ditempat kerja.
1.2. Tipe Penilaian
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
Test Tertulis
Test tertulis akan menilai pengetahuan Anda dan pemahaman konsep dan prinsip
yang merupakan dasar unjuk kerja tugas-tugas Anda. Test tertulis biasanya
berupa seri pertanyaan pilihan ganda atau beberapa bentuk test tertulis objectif
lainnya, yaitu tes dimana setiap pertanyaan memiliki satu jawaban benar.
Test Unjuk Kerja
Test unjuk kerja akan menilai kompetensi Anda dalam menampilkan tugas-tugas
elemen terhadap standar yang dijelaskan dalam Kriteria Unjuk Kerja. Oleh sebab
itu Anda akan menerapkan pengetahuan dan pemahaman Anda terhadap unjuk
kerja tugas-tugas.
Penilai biasanya menggunakan daftar cek analisis elemen sebagai pedoman
untuk menentukan kompetensi Anda dan akan memberikan umpan balik
mengenai unjuk kerja dan jika perlu, merencanakan pelatihan lanjutan jika Anda
belum mencapai kompetensi pada usaha/kesempatan pertama.
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
BAB II
PELAKSANAAN PENILAIAN
1. Kunci Jawaban Tugas-tugas Teori
1. a
2. b dan d
3. a
4. b
5. a
6. b
7. a dan b
8. d
9. a
2. Daftar Check Unjuk Kerja (Praktek)
TUGAS – TUGAS YANG
DITAMPILKAN
KOMPETEN BELUM
KOMPETEN
TANGGAL
cara memasang kartu jaringan yang
benar
10. Ikuti langkah-langkah berikut ini:
• Buka casing komputer, baik untuk Server maupun untuk workstation
• Setelah casing terbuka, pasang (tancapkan) kartu jaringan ke soket atau slot
PCI di komputer.
• Pasang mur di bagian atas sehingga kartu jaringan kokoh dan tidak goyang.
• Setelah selesai tutup casing dan rapikan letak komputer yang sudah dipasang
kartu jaringan
• Tancapkan kabel yang telah dipasang konektor RJ45 ke port di Hub dan di
komputer.
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
LEMBAR PENILAIAN
Tanggal : .....................................
Peserta pelatihan telah dinilai
KOPMPETEN BELUM KOMPETEN
Nama Peserta Pelatihan Nama Penilai
................................... ...................................
Tanda Tangan Tanda Tangan
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
Komentar / Saran
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
...........................................................................................................................
..........................................................................................................................
...........................................................................................................................
Buku-buku Referensi untuk bahan pelatihan yang telah direkomendasikan:
2. Data Buku Manual
3. Data Buku Pendukung Teori
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi
SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Kode Modul
TIK.JK02.001.01
Komentar / Saran
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
...........................................................................................................................
..........................................................................................................................
...........................................................................................................................
Buku-buku Referensi untuk bahan pelatihan yang telah direkomendasikan:
2. Data Buku Manual
3. Data Buku Pendukung Teori

More Related Content

What's hot

Perancangan proyek
Perancangan proyekPerancangan proyek
Perancangan proyek
D Istigfarin
 
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
RohadiBantul1
 
Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021
MisterTangguh
 
Panduan permohonan dan aplikasi asesmen programmer
Panduan permohonan dan aplikasi asesmen programmerPanduan permohonan dan aplikasi asesmen programmer
Panduan permohonan dan aplikasi asesmen programmer
MasGus
 
Tik.jk02.012 b informasi
Tik.jk02.012 b informasiTik.jk02.012 b informasi
Tik.jk02.012 b informasi
Lukmanulhakim Almamalik
 
Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093
IvanRiansyah3
 
Modul rpl (final 2013)
Modul rpl (final 2013)Modul rpl (final 2013)
Modul rpl (final 2013)
Ikka Utamy
 
Logam mesin core 13
Logam mesin core 13Logam mesin core 13
Logam mesin core 13
Eko Supriyadi
 
Menggambar layout pcb_berbantuan_komputer
Menggambar layout pcb_berbantuan_komputerMenggambar layout pcb_berbantuan_komputer
Menggambar layout pcb_berbantuan_komputer
Eko Supriyadi
 
KAK Universitas Narotama_5116100060
KAK Universitas Narotama_5116100060KAK Universitas Narotama_5116100060
KAK Universitas Narotama_5116100060
nadarosadi
 
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
REKAYASA PERANGKAT LUNAKREKAYASA PERANGKAT LUNAK
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
treeyan
 
Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)
Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)
Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)Eko Supriyadi
 
Modul Gambar Raster
Modul Gambar RasterModul Gambar Raster
Modul Gambar Raster
Hanief Ma'moen
 
Kerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPLKerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPL
Yoshima Putri
 
Modul Gambar Vektor
Modul Gambar VektorModul Gambar Vektor
Modul Gambar Vektor
Hanief Ma'moen
 

What's hot (16)

Perancangan proyek
Perancangan proyekPerancangan proyek
Perancangan proyek
 
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
2.5 dasar dasar teknik elektronika-ok
 
Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021Program kerja tkj_2020-2021
Program kerja tkj_2020-2021
 
Panduan permohonan dan aplikasi asesmen programmer
Panduan permohonan dan aplikasi asesmen programmerPanduan permohonan dan aplikasi asesmen programmer
Panduan permohonan dan aplikasi asesmen programmer
 
Tik.jk02.012 b informasi
Tik.jk02.012 b informasiTik.jk02.012 b informasi
Tik.jk02.012 b informasi
 
Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093Kerangka acuan kerja-5116100093
Kerangka acuan kerja-5116100093
 
Modul rpl (final 2013)
Modul rpl (final 2013)Modul rpl (final 2013)
Modul rpl (final 2013)
 
Logam mesin core 13
Logam mesin core 13Logam mesin core 13
Logam mesin core 13
 
Menggambar layout pcb_berbantuan_komputer
Menggambar layout pcb_berbantuan_komputerMenggambar layout pcb_berbantuan_komputer
Menggambar layout pcb_berbantuan_komputer
 
KAK Universitas Narotama_5116100060
KAK Universitas Narotama_5116100060KAK Universitas Narotama_5116100060
KAK Universitas Narotama_5116100060
 
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
REKAYASA PERANGKAT LUNAKREKAYASA PERANGKAT LUNAK
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
 
Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)
Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)
Bab1 jaringan komputer & sistem administrasi (6)
 
UAS MPPL
UAS MPPLUAS MPPL
UAS MPPL
 
Modul Gambar Raster
Modul Gambar RasterModul Gambar Raster
Modul Gambar Raster
 
Kerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPLKerangka Acuan Kerja - MPPL
Kerangka Acuan Kerja - MPPL
 
Modul Gambar Vektor
Modul Gambar VektorModul Gambar Vektor
Modul Gambar Vektor
 

Similar to Tik.jk02.001 b penilaian

materi-wireless
materi-wirelessmateri-wireless
materi-wireless
rahmat s
 
Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)
Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)
Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)PT.INDONESIA MERDEKA
 
Tik.jk02.001 b informasi
Tik.jk02.001 b informasiTik.jk02.001 b informasi
Tik.jk02.001 b informasi
Lukmanulhakim Almamalik
 
Elektronika digital dasar
Elektronika digital dasarElektronika digital dasar
Elektronika digital dasar
Khairul Jakfar
 
Teknisi komputer
Teknisi komputerTeknisi komputer
Teknisi komputer
safriyanto gusti
 
Tik.cs03.007.01 buku informasi
Tik.cs03.007.01 buku informasiTik.cs03.007.01 buku informasi
Tik.cs03.007.01 buku informasi
Lukmanulhakim Almamalik
 
Perbaikan
PerbaikanPerbaikan
Perbaikan
Zikrul Kurniawan
 
Tik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fix
Tik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fixTik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fix
Tik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fixLukmanulhakim Almamalik
 
1. log.0001.002.01 k3
1. log.0001.002.01 k31. log.0001.002.01 k3
1. log.0001.002.01 k3
Romi Indra Saputra
 
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesionalBahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Musanif Efendi
 
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesionalBahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
saidpmk
 
Kisi kisi lks-dki_2018_it_networking_support
Kisi kisi lks-dki_2018_it_networking_supportKisi kisi lks-dki_2018_it_networking_support
Kisi kisi lks-dki_2018_it_networking_support
Eka Nurrahmah
 
16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-network
16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-network16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-network
16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-networkElytua Napitupulu
 
Modul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area Network
Modul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area NetworkModul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area Network
Modul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area NetworkPT.INDONESIA MERDEKA
 
Tik.cs03.006.01 buku informasi
Tik.cs03.006.01 buku informasiTik.cs03.006.01 buku informasi
Tik.cs03.006.01 buku informasi
Lukmanulhakim Almamalik
 
01. menginstalasi pc
01. menginstalasi pc01. menginstalasi pc
01. menginstalasi pc
deni susanto
 
Mengistallasi PC
Mengistallasi PCMengistallasi PC
Mengistallasi PC
Irvan Arifin
 
1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc
1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc
1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc
Simon Murdani Yusuf
 

Similar to Tik.jk02.001 b penilaian (20)

materi-wireless
materi-wirelessmateri-wireless
materi-wireless
 
Tik.jk02.005.01 b info
Tik.jk02.005.01 b infoTik.jk02.005.01 b info
Tik.jk02.005.01 b info
 
Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)
Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)
Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN)
 
Tik.jk02.001 b informasi
Tik.jk02.001 b informasiTik.jk02.001 b informasi
Tik.jk02.001 b informasi
 
Elektronika digital dasar
Elektronika digital dasarElektronika digital dasar
Elektronika digital dasar
 
Tik.cs02.049.01 buku informasi
Tik.cs02.049.01 buku informasiTik.cs02.049.01 buku informasi
Tik.cs02.049.01 buku informasi
 
Teknisi komputer
Teknisi komputerTeknisi komputer
Teknisi komputer
 
Tik.cs03.007.01 buku informasi
Tik.cs03.007.01 buku informasiTik.cs03.007.01 buku informasi
Tik.cs03.007.01 buku informasi
 
Perbaikan
PerbaikanPerbaikan
Perbaikan
 
Tik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fix
Tik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fixTik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fix
Tik.cs02.052.01 buku informasi setting wireless fix
 
1. log.0001.002.01 k3
1. log.0001.002.01 k31. log.0001.002.01 k3
1. log.0001.002.01 k3
 
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesionalBahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
 
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesionalBahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
Bahan bacaan-modul-a-komunikasi-data-profesional
 
Kisi kisi lks-dki_2018_it_networking_support
Kisi kisi lks-dki_2018_it_networking_supportKisi kisi lks-dki_2018_it_networking_support
Kisi kisi lks-dki_2018_it_networking_support
 
16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-network
16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-network16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-network
16735777 modul-tkj18-merancang-bangun-dan-menganalisa-wide-area-network
 
Modul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area Network
Modul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area NetworkModul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area Network
Modul TKJ Merancang Bangun Dan Menganalisa Wide Area Network
 
Tik.cs03.006.01 buku informasi
Tik.cs03.006.01 buku informasiTik.cs03.006.01 buku informasi
Tik.cs03.006.01 buku informasi
 
01. menginstalasi pc
01. menginstalasi pc01. menginstalasi pc
01. menginstalasi pc
 
Mengistallasi PC
Mengistallasi PCMengistallasi PC
Mengistallasi PC
 
1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc
1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc
1.1. hdw.dev.100.(2).a. menginstalasi pc
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 

Tik.jk02.001 b penilaian

  • 1. MATERI PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Membuat Desain Jaringan Lokal (LAN) TIK.JK02.001.01 BUKU PENILAIAN
  • 2. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 DEPARTEMEN TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI R.I. DIREKTORAT JENDERAL PEMBINAAN PELATIHAN DAN PRODUKTIVITAS Jl. Jend. Gatot Subroto Kav.51 Lt.7.B Jakarta Selatan
  • 3. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 DAFTAR ISI Daftar Isi Hal BAB I KONSEP PENILAIAN 2 1.1. Bagaimana Instruktur akan Menilai .......................................................................................................... 2 1.2. Tipe Penilaian .......................................................................................................... 2 BAB II PELAKSANAAN PENILAIAN 3 2.1. Kunci Jawaban Tugas-tugas Teori .......................................................................................................... 3 2.2. Daftar Check Unjuk Kerja (Praktek) .......................................................................................................... 3 LEMBAR PENILAIAN
  • 4. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 Buku-buku Referensi untuk bahan pelatihan yang telah direkomendasikan: 1. Data Buku Pendukung Teori
  • 5. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 BAB I KONSEP PENILAIAN 1.1. Bagaimana Instruktur akan Menilai Dalam sistem berdasarkan Kompetensi, penilai akan mengumpulkan bukti dan membuat pertimbangan mengenai pengetahuan, pemahaman dan unjuk kerja tugas-tugas Anda dan sikap Anda terhadap pekerjaan. Anda akan dinilai untuk menentukan apakah Anda telah mencapai kompetensi sesuai dengan standar yang dijelaskan dalam Kriteria Unjuk Kerja. Pada pelatihan berdasarkan kompetensi, pendekatan yang banyak digunakan untuk penilaian adalah “Penilaian berdasarkan criteria/Criterion-Referenced Assessment”. Pendekatan ini mengukur unjuk kerja Anda terhadap sejumlah standar. Standar yang digunakan dijelaskan dalam Kriteria Unjuk Kerja. Penilaian dapat dilaksanakan dengan tujuan sebagai bantuan dan dukungan belajar. Tipe penilaian ini adalah formatif dan merupakan proses yang sedang berjalan. Penilaian juga dapat dilaksanakan untuk menentukan apakah Anda telah mencapai hasil program belajar (contohnya pencapaian kompetensi dalam Unit). Tipe penilaian ini adalah sumatif dan merupakan penilaian akhir. Penilaian dapat dilaksanakan di industri (ditempat kerja) atau dilembaga pelatihan (diluar tempat kerja). Jika memungkinkan, sebaiknya penilaian dilaksanakan ditempat kerja sehingga penilai dapat mengamati Anda melakukan kegiatan normal ditempat kerja. 1.2. Tipe Penilaian
  • 6. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 Test Tertulis Test tertulis akan menilai pengetahuan Anda dan pemahaman konsep dan prinsip yang merupakan dasar unjuk kerja tugas-tugas Anda. Test tertulis biasanya berupa seri pertanyaan pilihan ganda atau beberapa bentuk test tertulis objectif lainnya, yaitu tes dimana setiap pertanyaan memiliki satu jawaban benar. Test Unjuk Kerja Test unjuk kerja akan menilai kompetensi Anda dalam menampilkan tugas-tugas elemen terhadap standar yang dijelaskan dalam Kriteria Unjuk Kerja. Oleh sebab itu Anda akan menerapkan pengetahuan dan pemahaman Anda terhadap unjuk kerja tugas-tugas. Penilai biasanya menggunakan daftar cek analisis elemen sebagai pedoman untuk menentukan kompetensi Anda dan akan memberikan umpan balik mengenai unjuk kerja dan jika perlu, merencanakan pelatihan lanjutan jika Anda belum mencapai kompetensi pada usaha/kesempatan pertama.
  • 7. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 BAB II PELAKSANAAN PENILAIAN 1. Kunci Jawaban Tugas-tugas Teori 1. a 2. b dan d 3. a 4. b 5. a 6. b 7. a dan b 8. d 9. a 2. Daftar Check Unjuk Kerja (Praktek) TUGAS – TUGAS YANG DITAMPILKAN KOMPETEN BELUM KOMPETEN TANGGAL cara memasang kartu jaringan yang benar 10. Ikuti langkah-langkah berikut ini: • Buka casing komputer, baik untuk Server maupun untuk workstation • Setelah casing terbuka, pasang (tancapkan) kartu jaringan ke soket atau slot PCI di komputer. • Pasang mur di bagian atas sehingga kartu jaringan kokoh dan tidak goyang. • Setelah selesai tutup casing dan rapikan letak komputer yang sudah dipasang kartu jaringan • Tancapkan kabel yang telah dipasang konektor RJ45 ke port di Hub dan di komputer.
  • 8. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 LEMBAR PENILAIAN Tanggal : ..................................... Peserta pelatihan telah dinilai KOPMPETEN BELUM KOMPETEN Nama Peserta Pelatihan Nama Penilai ................................... ................................... Tanda Tangan Tanda Tangan
  • 9. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 Komentar / Saran .......................................................................................................................... .......................................................................................................................... ........................................................................................................................... .......................................................................................................................... ........................................................................................................................... Buku-buku Referensi untuk bahan pelatihan yang telah direkomendasikan: 2. Data Buku Manual 3. Data Buku Pendukung Teori
  • 10. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi SEKTOR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Kode Modul TIK.JK02.001.01 Komentar / Saran .......................................................................................................................... .......................................................................................................................... ........................................................................................................................... .......................................................................................................................... ........................................................................................................................... Buku-buku Referensi untuk bahan pelatihan yang telah direkomendasikan: 2. Data Buku Manual 3. Data Buku Pendukung Teori