SlideShare a Scribd company logo
Press anykey to move 
the next page
HHOOMMEE 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT
HOME 
KD 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Kompetensi Dasar: 
• Mengetahui cara mengakses internet dengan 
web browser Internet Explorer. 
• Mengetahui bagian-bagianInternet Explorer. 
• Mengetahui cara mengaturInternet Explorer.
HOME 
KD 
LESSONS 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
World Wide Web 
• Merupakan fasilitas layanan yang paling populer di internet. 
Web memberikan layanan untuk mencari informasi dan data 
dengan mudah. Kumpulan dari halaman-halaman web disebut 
website. Diibaratkan, internet merupakan jalan raya tempat 
terjadiya arus lalu lintas data. Sedangkan WWW adalah browser-nya 
yang memudahkan penggunanya melakukan surfing 
(menjalajahi internet) dan menampilkan data yang diinginkan.
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Browsing/Surfing 
Merupakan sebuah layanan di internet yang berfungsi untuk 
menampilkan suatu situs atau website guna mencari sebuah 
informasi. Contoh program yang digunakan untuk browsing 
diantaranya Internet Explorer, Mozzila Firefox, Opera, 
Netscape Navigator. 
Untuk melakukan browsing, kita harus mencantumkan alamat 
website pada adress. Misalnya, www.yahoo.com, 
www.twitter.com, www.google.com dan sebagainya.
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Electronic Mail (e-mail) 
Merupakan sebuah layanan untuk pengiriman surat elektronik. Untuk 
mengirim email kita harus mempunyai email atau mailbox.
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Mailing List 
 Dikenal dengan milis, yaitu layanan internet sebagai pengembangandari e-mail 
yang difungsikan untuk berdiskusi. Dengan mailing list, kita dapat menyampaikan 
pengumuman seperti lomba atau kegiatan lainnya. Untuk mendapatkan layanan milis 
kita dapat memanfaatkan fasilitas yang disediakan www.yahoogroups.com 
News Group 
Merupakan fasilitas layanan internet yang dapat digunakan untuk berkomunikasi 
dan berdiskusi membahas suatu topik dalam sebuah forum antara pengguna satu 
dengan pengguna yang lainnya
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Internet Relay Chat 
 Internet Relay Chat (IRC) adalah fasilitas yag digunakan untuk melakukan 
perbincangan atau bercakap-cakap melalui internet menggunakan teks atau sering 
disebut dengan chatting. Chatting merupakan sarana yang murah bagi para 
pengguna untuk berkomunikasi secara tekstual. Saat ini banyak para pengguna yang 
sudah menggunakan fasilitas webcam, pengguna dapat melakukan chatting denga 
bertatap wajah langsung
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
File Transfer Protocol 
 Layanan FTP ini biasanya digunakan untuk lalu lintas file. Melalui layanan ini kita 
dapat mengirimkan file yang berisi tulisan, gambar, animasi, musik atau game 
kepada para rekannya, FTP memungkinkan para pegguna untuk menyalin file 
secara elektronik dari suatu komputer ke komputer lainnya di dalam internet. 
Telnet 
 Telnet merupakan fasilitas layanan internet yang dapat digunakan untuk 
berbincang-bincang dengan cara yang kompleks yaitu mulai dari suara hingga 
gambar seolah-olah kita dapat langsung berhadapan dengan lawan bicara. 
Adapun komputer yang digunakan untuk teleconference harus dilengkapi 
dengan webcam, sound card, TV tunner dan VoIP
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Internet Telephony 
 Memungkinkan para penggunanya untuk berbicara melalui internet seperti 
layaknya menggunakan pesawat telepon. Namun, terminal yang digunakan berupa 
komputer yag dilengkapi alat penerima dan mikrofon. Alamat situs yang 
menyediakan informasi lebih lanjut tentang Internet Telephony adalah 
http:/www.net2phone.com atau www.buddytalk.com 
Internet Fax 
 Dapat digunakan untuk mengirimkan faks yang biasa dilakukan melalui mesin 
faksimili. Aplikasii ini mudah digunakan dan biaya pengiriman faks dihitung 
sebagai biaya lokal. Layanan internet fax memberikan kemudahan bagi para 
sekretaris untuk mengirimkan pesan faksimili dalam jumlah yang sangat banyak
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Sudahkah anda paham dengan materi diatas ??? 
Jawablah kuis-kuis berikut!
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
1. Pernyataan berikut yang benar, kecuali … 
a. miRCmerupakan program yg berguna utk 
melakukan chatting 
b. Yahoo! Messenger hanya dapat dilakukan pada 
lingkungan windows 
c. Yahoo! Mail dapat digunakan untuk chatting 
dengan teman di berbagai negara 
d. Yahoo! Surat dapat digunakan untuk mengirim surat 
elektronik
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
2. Gambar berikut merupakan ikon … 
a. miRC 
b. Yahoo! Mail 
c. YM 
d. miRO
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
3. Jarkko Oikarinen adalah penemu … 
a. Yahoo! Messenger 
b. WWW 
c. miRC 
d. X-chat
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
4. Salah satu syarat melakukanchatting melalui 
Yahoo! Messenger adalah memiliki … 
a. ID miRC 
b. ID Yahoo 
c. ID POP Mail 
d. ID mail
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
5. Operasional IRC menggunakan … sebagai 
protokol. 
a. HTTP 
b. SMTP 
c. TCP 
d. SSL
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Untuk nomor 6.
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
6. Gambar pada soal merupakan tampilan yg muncul 
jika tombol “Messenger” padaYahoo! Messenger 
diklik. Tombol yg dilingkari berfungsi utk … 
a. Menambah teman 
b. Menutup tampilan 
c. Melihat temang yg online 
d. Menutup aplikasiYahoo! Messenger
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
7. Untuk memasukkan e-mail ke teman dalam kontak 
Yahoo! Messenger, kamu terlebih dahulu mengeklik 
tombol … 
a. Kontak 
b. Messenger 
c. tindakan 
d. bantuan
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
8. DalamYahoo! Messenger , teman yg sedang 
online ditandai dengan … 
a. Munculnya nama teman di jendela utama 
b. Ikon smiley berwarna kuning 
c. Ikon smiley berwarna abu-abu 
d. Tidak munculnya nama teman
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
9. Untuk masuk ke jendela utamaYahoo! 
Messengar , kamu akan diminta menuliskan … 
a. pin 
b. Nomor hp 
c. Data pribadi 
d. User ID dan sandi
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
Untuk nomor 10.
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
EXIT 
10. Bagian yg ditunjuk anak panah menunjukkan kolom 
untuk … 
a. Menulis pesan 
b. Melihat daftar teman 
c. Melihat chatting 
d. Menuliskan sandi
HOME 
KD 
LESSONS 
QUIS 
PROFILE 
PROFILE 
EXIT

More Related Content

What's hot

Laporan Praktikum Modul 5 (internet)
Laporan Praktikum Modul 5 (internet)Laporan Praktikum Modul 5 (internet)
Laporan Praktikum Modul 5 (internet)
Faisal Amir
 
Apa itu E-mail ?
Apa itu E-mail ?Apa itu E-mail ?
Apa itu E-mail ?
Erlansaputra
 
Tugas tik power point
Tugas tik power pointTugas tik power point
Tugas tik power pointChen Chend
 
Email - - Materi Ajar - -
Email - - Materi Ajar - - Email - - Materi Ajar - -
Email - - Materi Ajar - - Indah Wijayanti
 
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap) Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
nellylawar
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
andrisupriadiAS
 
9 c = 5 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 5 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas9 c = 5 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 5 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyasEka Dhani
 
Sejarah email
Sejarah emailSejarah email
Sejarah email
Aris Dananto
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
firdaus_muhammad
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
Bayu Anggara
 
Pengenalan email
Pengenalan emailPengenalan email
Pengenalan emailsuh3ng
 
komunikasi daring
komunikasi daringkomunikasi daring
komunikasi daring
Ika Widyati
 

What's hot (19)

Fasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internetFasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internet
 
Layanan internet
Layanan internetLayanan internet
Layanan internet
 
Laporan Praktikum Modul 5 (internet)
Laporan Praktikum Modul 5 (internet)Laporan Praktikum Modul 5 (internet)
Laporan Praktikum Modul 5 (internet)
 
Apa itu E-mail ?
Apa itu E-mail ?Apa itu E-mail ?
Apa itu E-mail ?
 
E-mail
E-mailE-mail
E-mail
 
Tugas tik power point
Tugas tik power pointTugas tik power point
Tugas tik power point
 
Email - - Materi Ajar - -
Email - - Materi Ajar - - Email - - Materi Ajar - -
Email - - Materi Ajar - -
 
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap) Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
 
Mengenal email
Mengenal emailMengenal email
Mengenal email
 
PENGERTIAN E-MAIL [PPT]
PENGERTIAN E-MAIL [PPT]PENGERTIAN E-MAIL [PPT]
PENGERTIAN E-MAIL [PPT]
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
9 c = 5 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 5 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas9 c = 5 dhanang sukmana adi   yuliyani siyamtiningtyas
9 c = 5 dhanang sukmana adi yuliyani siyamtiningtyas
 
Sejarah email
Sejarah emailSejarah email
Sejarah email
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
Pengenalan email
Pengenalan emailPengenalan email
Pengenalan email
 
komunikasi daring
komunikasi daringkomunikasi daring
komunikasi daring
 
Tik bab 2
Tik bab 2Tik bab 2
Tik bab 2
 
PPT NISA
PPT NISAPPT NISA
PPT NISA
 

Viewers also liked

Materi TIK 9 BAB 2 Layanan Internet
Materi TIK 9 BAB 2 Layanan InternetMateri TIK 9 BAB 2 Layanan Internet
Materi TIK 9 BAB 2 Layanan Internet
Mujahidin Waru
 
2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internetAli Mochtar
 
Modul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet edit
Modul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet  editModul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet  edit
Modul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet editFaridiraf Sama Aja
 
Materi 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulangan
Materi 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulanganMateri 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulangan
Materi 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulangan
Ahmad Rifail
 
Materi tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internet
Materi tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internetMateri tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internet
Materi tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internet
Desi Ayu Ayu
 
Smp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
Smp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internetSmp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
Smp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internetWaluyo Damai
 
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi JaringanJenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
A Sisdianto Sumarna
 
Teknologi Informasi
Teknologi InformasiTeknologi Informasi
Teknologi Informasi
Ismi Nabila
 
Media pembelajaran tik Bab 5 kelas IX
Media pembelajaran tik Bab 5 kelas IXMedia pembelajaran tik Bab 5 kelas IX
Media pembelajaran tik Bab 5 kelas IX
fridashinta
 
TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9
sakami002
 
Pengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikanPengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikan
Warnet Raha
 
Dampak media sosial
Dampak media sosialDampak media sosial
Dampak media sosial
Andi Uli
 
Dampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internet
Dampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internetDampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internet
Dampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internet
Ditho Cihuy
 
ilmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusia
ilmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusiailmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusia
ilmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusia
Aprilia putri
 
Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6
Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6
Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6pipinmuqaromah
 
Revisi UU ITE: Memerdekakan atau Membelengu
Revisi  UU ITE: Memerdekakan atau MembelenguRevisi  UU ITE: Memerdekakan atau Membelengu
Revisi UU ITE: Memerdekakan atau Membelengu
ICT Watch
 
MATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINT
MATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINTMATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINT
MATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINT
rezamardi
 
Dampak positif dan dampak negatif dari internet,
Dampak positif dan dampak negatif dari internet,Dampak positif dan dampak negatif dari internet,
Dampak positif dan dampak negatif dari internet,Wulandari Safitri
 
Fasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internetFasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internet
Fika Fitriana
 
UU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITE
UU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITEUU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITE
UU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITE
ICT Watch
 

Viewers also liked (20)

Materi TIK 9 BAB 2 Layanan Internet
Materi TIK 9 BAB 2 Layanan InternetMateri TIK 9 BAB 2 Layanan Internet
Materi TIK 9 BAB 2 Layanan Internet
 
2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
2.2. mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
 
Modul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet edit
Modul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet  editModul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet  edit
Modul 23 mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet edit
 
Materi 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulangan
Materi 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulanganMateri 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulangan
Materi 7-keamanan-komputer-dampak-etika-penanggulangan
 
Materi tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internet
Materi tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internetMateri tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internet
Materi tik-kelas-9-bab-1-dasar-dasar-internet
 
Smp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
Smp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internetSmp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
Smp mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di internet
 
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi JaringanJenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
Jenis Layanan & Macam Sistem Operasi Jaringan
 
Teknologi Informasi
Teknologi InformasiTeknologi Informasi
Teknologi Informasi
 
Media pembelajaran tik Bab 5 kelas IX
Media pembelajaran tik Bab 5 kelas IXMedia pembelajaran tik Bab 5 kelas IX
Media pembelajaran tik Bab 5 kelas IX
 
TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9
 
Pengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikanPengaruh internet terhadap pendidikan
Pengaruh internet terhadap pendidikan
 
Dampak media sosial
Dampak media sosialDampak media sosial
Dampak media sosial
 
Dampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internet
Dampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internetDampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internet
Dampak positif dan negatif akibat perkembangan teknologi internet
 
ilmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusia
ilmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusiailmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusia
ilmu pengetahuan alam dan teknologi bagi kehidupan manusia
 
Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6
Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6
Tugas TIK Powerpoint Bab 2-6
 
Revisi UU ITE: Memerdekakan atau Membelengu
Revisi  UU ITE: Memerdekakan atau MembelenguRevisi  UU ITE: Memerdekakan atau Membelengu
Revisi UU ITE: Memerdekakan atau Membelengu
 
MATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINT
MATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINTMATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINT
MATERI TIK SMP/MTs BAB 3 MICROSOFT POWER POINT
 
Dampak positif dan dampak negatif dari internet,
Dampak positif dan dampak negatif dari internet,Dampak positif dan dampak negatif dari internet,
Dampak positif dan dampak negatif dari internet,
 
Fasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internetFasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internet
 
UU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITE
UU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITEUU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITE
UU 19 tahun 2016 - Revisi UU ITE
 

Similar to TIK Kelas 9 Layanan Informasi di Internet

Bahan ajar tik
Bahan ajar tikBahan ajar tik
Bahan ajar tikzaviro
 
Kkpi
KkpiKkpi
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
andrisupriadiAS
 
9 a = 6 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 6 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok9 a = 6 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 6 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa okEka Dhani
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
Hardini_HD
 
Fasilitas yang didapat di internet
Fasilitas yang didapat di internetFasilitas yang didapat di internet
Fasilitas yang didapat di internetAlfian Akmal
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial htmlnohamoim
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial html
nohamoim
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
Hardini_HD
 
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAILTUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
ilham8787
 
Tutorial internet dan emaiL
Tutorial internet dan emaiLTutorial internet dan emaiL
Tutorial internet dan emaiL
12345farif
 
Tutorial Internet
Tutorial InternetTutorial Internet
Tutorial Internet
12345farif
 
Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5 Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5
haryati_rya
 
Akses Internet
Akses InternetAkses Internet
Akses Internet
Rehan Noor
 
TUTORIAL INTERNET DAN E-mail
TUTORIAL INTERNET DAN E-mailTUTORIAL INTERNET DAN E-mail
TUTORIAL INTERNET DAN E-mail
87bayu87
 
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAILTUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
Adhe II
 
Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5 Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5
haryati_rya
 

Similar to TIK Kelas 9 Layanan Informasi di Internet (20)

Bahan ajar tik
Bahan ajar tikBahan ajar tik
Bahan ajar tik
 
Kkpi
KkpiKkpi
Kkpi
 
internet
internetinternet
internet
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
9 a = 6 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 6 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok9 a = 6 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 6 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa ok
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
Fasilitas yang didapat di internet
Fasilitas yang didapat di internetFasilitas yang didapat di internet
Fasilitas yang didapat di internet
 
Pertemuan 5
Pertemuan 5Pertemuan 5
Pertemuan 5
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial html
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial html
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial html
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAILTUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
 
Tutorial internet dan emaiL
Tutorial internet dan emaiLTutorial internet dan emaiL
Tutorial internet dan emaiL
 
Tutorial Internet
Tutorial InternetTutorial Internet
Tutorial Internet
 
Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5 Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5
 
Akses Internet
Akses InternetAkses Internet
Akses Internet
 
TUTORIAL INTERNET DAN E-mail
TUTORIAL INTERNET DAN E-mailTUTORIAL INTERNET DAN E-mail
TUTORIAL INTERNET DAN E-mail
 
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAILTUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
 
Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5 Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5
 

TIK Kelas 9 Layanan Informasi di Internet

  • 1. Press anykey to move the next page
  • 2. HHOOMMEE KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT
  • 3. HOME KD KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Kompetensi Dasar: • Mengetahui cara mengakses internet dengan web browser Internet Explorer. • Mengetahui bagian-bagianInternet Explorer. • Mengetahui cara mengaturInternet Explorer.
  • 4. HOME KD LESSONS LESSONS QUIS PROFILE EXIT World Wide Web • Merupakan fasilitas layanan yang paling populer di internet. Web memberikan layanan untuk mencari informasi dan data dengan mudah. Kumpulan dari halaman-halaman web disebut website. Diibaratkan, internet merupakan jalan raya tempat terjadiya arus lalu lintas data. Sedangkan WWW adalah browser-nya yang memudahkan penggunanya melakukan surfing (menjalajahi internet) dan menampilkan data yang diinginkan.
  • 5. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Browsing/Surfing Merupakan sebuah layanan di internet yang berfungsi untuk menampilkan suatu situs atau website guna mencari sebuah informasi. Contoh program yang digunakan untuk browsing diantaranya Internet Explorer, Mozzila Firefox, Opera, Netscape Navigator. Untuk melakukan browsing, kita harus mencantumkan alamat website pada adress. Misalnya, www.yahoo.com, www.twitter.com, www.google.com dan sebagainya.
  • 6. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Electronic Mail (e-mail) Merupakan sebuah layanan untuk pengiriman surat elektronik. Untuk mengirim email kita harus mempunyai email atau mailbox.
  • 7. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Mailing List  Dikenal dengan milis, yaitu layanan internet sebagai pengembangandari e-mail yang difungsikan untuk berdiskusi. Dengan mailing list, kita dapat menyampaikan pengumuman seperti lomba atau kegiatan lainnya. Untuk mendapatkan layanan milis kita dapat memanfaatkan fasilitas yang disediakan www.yahoogroups.com News Group Merupakan fasilitas layanan internet yang dapat digunakan untuk berkomunikasi dan berdiskusi membahas suatu topik dalam sebuah forum antara pengguna satu dengan pengguna yang lainnya
  • 8. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Internet Relay Chat  Internet Relay Chat (IRC) adalah fasilitas yag digunakan untuk melakukan perbincangan atau bercakap-cakap melalui internet menggunakan teks atau sering disebut dengan chatting. Chatting merupakan sarana yang murah bagi para pengguna untuk berkomunikasi secara tekstual. Saat ini banyak para pengguna yang sudah menggunakan fasilitas webcam, pengguna dapat melakukan chatting denga bertatap wajah langsung
  • 9. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT File Transfer Protocol  Layanan FTP ini biasanya digunakan untuk lalu lintas file. Melalui layanan ini kita dapat mengirimkan file yang berisi tulisan, gambar, animasi, musik atau game kepada para rekannya, FTP memungkinkan para pegguna untuk menyalin file secara elektronik dari suatu komputer ke komputer lainnya di dalam internet. Telnet  Telnet merupakan fasilitas layanan internet yang dapat digunakan untuk berbincang-bincang dengan cara yang kompleks yaitu mulai dari suara hingga gambar seolah-olah kita dapat langsung berhadapan dengan lawan bicara. Adapun komputer yang digunakan untuk teleconference harus dilengkapi dengan webcam, sound card, TV tunner dan VoIP
  • 10. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Internet Telephony  Memungkinkan para penggunanya untuk berbicara melalui internet seperti layaknya menggunakan pesawat telepon. Namun, terminal yang digunakan berupa komputer yag dilengkapi alat penerima dan mikrofon. Alamat situs yang menyediakan informasi lebih lanjut tentang Internet Telephony adalah http:/www.net2phone.com atau www.buddytalk.com Internet Fax  Dapat digunakan untuk mengirimkan faks yang biasa dilakukan melalui mesin faksimili. Aplikasii ini mudah digunakan dan biaya pengiriman faks dihitung sebagai biaya lokal. Layanan internet fax memberikan kemudahan bagi para sekretaris untuk mengirimkan pesan faksimili dalam jumlah yang sangat banyak
  • 11. HOME KD LESSONS QUIS QUIS PROFILE EXIT Sudahkah anda paham dengan materi diatas ??? Jawablah kuis-kuis berikut!
  • 12. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 1. Pernyataan berikut yang benar, kecuali … a. miRCmerupakan program yg berguna utk melakukan chatting b. Yahoo! Messenger hanya dapat dilakukan pada lingkungan windows c. Yahoo! Mail dapat digunakan untuk chatting dengan teman di berbagai negara d. Yahoo! Surat dapat digunakan untuk mengirim surat elektronik
  • 13. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 2. Gambar berikut merupakan ikon … a. miRC b. Yahoo! Mail c. YM d. miRO
  • 14. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 3. Jarkko Oikarinen adalah penemu … a. Yahoo! Messenger b. WWW c. miRC d. X-chat
  • 15. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 4. Salah satu syarat melakukanchatting melalui Yahoo! Messenger adalah memiliki … a. ID miRC b. ID Yahoo c. ID POP Mail d. ID mail
  • 16. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 5. Operasional IRC menggunakan … sebagai protokol. a. HTTP b. SMTP c. TCP d. SSL
  • 17. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Untuk nomor 6.
  • 18. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 6. Gambar pada soal merupakan tampilan yg muncul jika tombol “Messenger” padaYahoo! Messenger diklik. Tombol yg dilingkari berfungsi utk … a. Menambah teman b. Menutup tampilan c. Melihat temang yg online d. Menutup aplikasiYahoo! Messenger
  • 19. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 7. Untuk memasukkan e-mail ke teman dalam kontak Yahoo! Messenger, kamu terlebih dahulu mengeklik tombol … a. Kontak b. Messenger c. tindakan d. bantuan
  • 20. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 8. DalamYahoo! Messenger , teman yg sedang online ditandai dengan … a. Munculnya nama teman di jendela utama b. Ikon smiley berwarna kuning c. Ikon smiley berwarna abu-abu d. Tidak munculnya nama teman
  • 21. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 9. Untuk masuk ke jendela utamaYahoo! Messengar , kamu akan diminta menuliskan … a. pin b. Nomor hp c. Data pribadi d. User ID dan sandi
  • 22. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT Untuk nomor 10.
  • 23. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE EXIT 10. Bagian yg ditunjuk anak panah menunjukkan kolom untuk … a. Menulis pesan b. Melihat daftar teman c. Melihat chatting d. Menuliskan sandi
  • 24. HOME KD LESSONS QUIS PROFILE PROFILE EXIT