SlideShare a Scribd company logo
SURAT KEPUTUSAN PIMPINAN
(GRUP) USAHA MEDISTROKE
NOMOR : 002/SKP/DRT 16/07/2013
TENTANG
PENETAPAN KEPUTUSAN AKHIR HARBUN JOGJAKARTA
SEBAGAI ANAK USAHA MEDISTROKE
BISMILLAHIRROHMANIRROHIIM
PIMPINAN. (GRUP) USAHA MEDISTROKE
Menimbang :
a. Tidak adanya realisasi Visi / Misi dan kurang terlihat keseriusan
tanggung jawab mitra Usaha Jogjakarta (Sdr. Hayu & Sdr. Yulia)
dalam proses pembelajaran sebagai penangungjawab dan pelaksana
manajemen dilapangan.
b. Banyak permasalahan yang timbul sejak awal, baik bersifat personal
ataupun interpersonal ditatanan investor yang tidak kunjung
terselesaikan.
c. Tidak berjalannya fungsi – fungsi manajeman di Harapan Bunda
sebagaimana mestinya.
d. Kurang terlaksananya fungsi tugas Kunjungan Training yang telah
dibebankan ke investor Semarang (yaitu Sdr. Aditia, Sdr. Aji, Sdr.
Agus, Sdri. Anik).
e. Tidak adanya Synergy dari kesemua investor.
f. Pengunduran diri Sdr. M Akhir dari koordinator lapangan (dalam hal
ini beliau bersifat diperbantukan oleh pihak Medistroke).
g. Diperlukan penyelesaian dari akumulasi masalah - masalah di
Harapan Bunda Jogjakarta tersebut, secara konkret, objektif, dan
final.
.
Mengingat :
1. Keputusan ini dibuat dalam rangka menyelesaikan masalah di
Harapan Bunda Jogjakarta, dengan pertimbangan keadilan bagi
semua Pihak pemangku Investasi dan Semua Karyawan yang terlibat.
Serta keputusan ini dilandasi oleh Syariat Islam dan norma-norma
kemanusiawian bagi semua pihak diatas, yang dapat saya
pertanggungjawabkan selaku pimpinan (Grup) Usaha Medistroke.
2. Secara dzhohir tidak ada paksaan sedikitpun pada semua pihak yang
terkait yaitu para Investor. Saat awal pendirian Usaha Harapan Bunda
Jogjakarta.
3. Itikad awal pendirian Usaha Harapan Bunda Jogjakarta sebagai
sarana Usaha bersama dengan kesepakatan diantara kedua belah
pihak yaitu
Medistroke dan Harapan Bunda Semarang selaku pihak pertama
menjadi penyelenggara manajemen berfungsi untuk dapat
membimbing dan membantu pihak kedua dalam pelaksanaan layanan
usaha tersebut.
Mitra Usaha Jogjakarta ( Sdr. Hayu dan Sdr. Yulia ) selaku pihak
kedua menjadi pelaksana manajemen berfungsi menjalankan fungsi-
fungsi manajemen dan roda layanan Harapan Bunda Jogjakarta
4. Adanya komitmen kerja antara pihak penyelenggara Harapan Bunda
terhadap para karyawan yang bergabung selama 1 tahun. Sehingga
dalam hal ini menjadi tanggung jawab semua investor untuk dapat
mempertanggungjawabkan komitmen awal tentang kelangsungan
pekerjaan karyawan tersebut yang telah bergabung hingga selama 1
tahun. Kecuali masing-masing karyawan membatalkan komitmen atas
kehendak sendiri tanpa ada paksaan dari pihak penyelenggara.
M E M U T U S K A N
Menetapkan :
Pertama : Harapan Bunda Jogjakarta yang bertempat di jl. Kaliurang km. 8,6 ,
sebagai anak usaha Medistroke akan dibubarkan per 1 tahun sejak
berdiri
Kedua : Hal - Hal yang terkait dengan kewajiban Operasional klinik hingga
masa sisa tenggat ditetapkan menjadi tanggung jawab semua
Investor sesuai besaran hak investasi.
Ketiga : Sisa hasil usaha hingga sisa tenggat 1 tahun, baik bersifat Untung 
Rugi akan dibagi tiap bulan kepada para investor sesuai besaran hak
investasi. Jika untung akan dibagi via transfer dan jika rugi maka
harus membayar kewajiban tanggung rugi operasional bulanan via
transfer. Apabila dalam kerugian ada investor yang mangkir untuk
memikul beban bagi rugi maka akan diperhitungkan penyusutan
kepemilikan investasi sebagai gantinya sesuai besaran yang menjadi
tanggungan.
Keempat : Keputusan ini akan disosialisasikan dalam tempo sesegera mungkin
kepada semua karyawan & customer untuk memberikan peluang
waktu mencari alternative.
Kelima ; Sisa Hasil Investasi per 1 tahun, hanya berwujud barang inventaris
Yang akan dibagi merata sesuai besaran masing2 hak investasi.
Kecuali ada pihak yang bersedia membeli maka pembagian bersifat
rupiah dan dibagi sesuai besaran investasi.
Keenam ; pembagian barang inventaris sebagai nilai investasi akan dibagi
secara adil sesuai hak kepemilikan dengan mekanisme yang akan
ditentukan lebih lanjut 1 bulan setelah keputusan ini. Dan akan
diselelsaikan dalam pembagiannya pada 2 minggu menjelang tanggal
tenggat kontrak tempat habis. Dan diambil masing2.
Ketujuh ; Mengingat, terbatasnya pembahsan yang lebih mendalam mengenai
investasi dirapat ini. maka point yang belum mencakup secara
menyeluruh tentang pengembalian investasi akan dibahas secara
mendetail pada lampiran surat keputusan pimpinan berikutnya.
Ditetapkan di : S e m a r a n g
Pada tanggal : 16 Juli 2013.
(Grup) USAHA MEDISTROKE
t.t.d
Aditia Nugraha, Amd. FT
Pimpinan Medistroke

More Related Content

What's hot

Profils
ProfilsProfils
Profils
paktan1
 
giro dan kredit investasi
giro dan kredit investasigiro dan kredit investasi
giro dan kredit investasi
ahmad jaeni
 
S nyata broker fee tanah batam pt.gcl
S nyata broker fee tanah batam pt.gclS nyata broker fee tanah batam pt.gcl
S nyata broker fee tanah batam pt.gcl
Zaenal abidin
 
Dana pensiun
Dana pensiunDana pensiun
Dana pensiun
tuti handayani
 
Dana pensiun
Dana pensiunDana pensiun
Dana pensiun
Yasri Purwani II
 
COMPANY PROFILE.
COMPANY PROFILE.COMPANY PROFILE.
COMPANY PROFILE.Ersan Abadi
 
Surat permohonan ji sa
Surat permohonan ji saSurat permohonan ji sa
Surat permohonan ji sa
riskimahazir
 
event CSR Carrier & Business Challange
event CSR Carrier & Business Challangeevent CSR Carrier & Business Challange
event CSR Carrier & Business Challange
ekomunity
 
Kewirausahaan usaha bengkel motor
Kewirausahaan usaha bengkel motorKewirausahaan usaha bengkel motor
Kewirausahaan usaha bengkel motor
achmadsatrio
 
Perencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun newPerencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun new
Anthon Budyana.SSi.RFPC.CFP.QWP.QFE
 
Jawaban Surat ke Satgas BLBI
Jawaban Surat ke Satgas BLBIJawaban Surat ke Satgas BLBI
Jawaban Surat ke Satgas BLBI
CIkumparan
 
20130704 apln
20130704 apln20130704 apln
20130704 apln
Agus Setiawan
 
Bq ppt
Bq pptBq ppt
Lembaga pembiayaan
Lembaga pembiayaanLembaga pembiayaan
Lembaga pembiayaan
謙虚な 謙虚な
 
New niagasatu presentation
New niagasatu presentationNew niagasatu presentation
New niagasatu presentationAya Aya
 
Proposal mebel
Proposal mebelProposal mebel
Pembiayaan konsumen
Pembiayaan konsumenPembiayaan konsumen
Pembiayaan konsumen
Abu Tholib
 
Duadua Sejahtera Advertising
Duadua  Sejahtera AdvertisingDuadua  Sejahtera Advertising
Duadua Sejahtera Advertising
Abachriel Atmaja
 

What's hot (19)

Profils
ProfilsProfils
Profils
 
giro dan kredit investasi
giro dan kredit investasigiro dan kredit investasi
giro dan kredit investasi
 
S nyata broker fee tanah batam pt.gcl
S nyata broker fee tanah batam pt.gclS nyata broker fee tanah batam pt.gcl
S nyata broker fee tanah batam pt.gcl
 
Dana pensiun
Dana pensiunDana pensiun
Dana pensiun
 
Dana pensiun
Dana pensiunDana pensiun
Dana pensiun
 
COMPANY PROFILE.
COMPANY PROFILE.COMPANY PROFILE.
COMPANY PROFILE.
 
Dana pensiun
Dana pensiunDana pensiun
Dana pensiun
 
Surat permohonan ji sa
Surat permohonan ji saSurat permohonan ji sa
Surat permohonan ji sa
 
event CSR Carrier & Business Challange
event CSR Carrier & Business Challangeevent CSR Carrier & Business Challange
event CSR Carrier & Business Challange
 
Kewirausahaan usaha bengkel motor
Kewirausahaan usaha bengkel motorKewirausahaan usaha bengkel motor
Kewirausahaan usaha bengkel motor
 
Perencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun newPerencanaan pensiun new
Perencanaan pensiun new
 
Jawaban Surat ke Satgas BLBI
Jawaban Surat ke Satgas BLBIJawaban Surat ke Satgas BLBI
Jawaban Surat ke Satgas BLBI
 
20130704 apln
20130704 apln20130704 apln
20130704 apln
 
Bq ppt
Bq pptBq ppt
Bq ppt
 
Lembaga pembiayaan
Lembaga pembiayaanLembaga pembiayaan
Lembaga pembiayaan
 
New niagasatu presentation
New niagasatu presentationNew niagasatu presentation
New niagasatu presentation
 
Proposal mebel
Proposal mebelProposal mebel
Proposal mebel
 
Pembiayaan konsumen
Pembiayaan konsumenPembiayaan konsumen
Pembiayaan konsumen
 
Duadua Sejahtera Advertising
Duadua  Sejahtera AdvertisingDuadua  Sejahtera Advertising
Duadua Sejahtera Advertising
 

Similar to Surat keputusan pimpinan medistroke

Kel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesia
Kel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesiaKel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesia
Kel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesia
FitriAyu27
 
P2 dasar manajemen keuangan 2018
P2 dasar manajemen keuangan 2018P2 dasar manajemen keuangan 2018
P2 dasar manajemen keuangan 2018
Lailani Fitria
 
Revisi composition plan cipaganti 15 juli 2014 final
Revisi composition plan   cipaganti 15 juli 2014 finalRevisi composition plan   cipaganti 15 juli 2014 final
Revisi composition plan cipaganti 15 juli 2014 final
Budiman Enus
 
Proposal salam bgi
Proposal salam bgiProposal salam bgi
Proposal salam bgi
Achmad Susani
 
Accounting Syaria
Accounting SyariaAccounting Syaria
Accounting Syaria
riskaherliyani
 
Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)Throne Rush Indo
 
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
claramonalisa09
 
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada BundaMateri Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
IkbalAdytiaNst
 
5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...
5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...
5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...
Maghfira Arsyfa Ganivy
 
Makalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docx
Makalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docxMakalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docx
Makalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docx
ArdianSyahputraShow
 
P-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.ppt
P-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.pptP-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.ppt
P-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.ppt
Center For Economic Policy Institute (CEPAT)
 
Psak18
Psak18Psak18
Psak18
Nita Putri
 
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...
ramadhanti syifa
 
sigit ok
sigit oksigit ok
sigit ok
sigit sutono
 
Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu b...
Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali,  lembaga pembiayaan, universitas mercu b...Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali,  lembaga pembiayaan, universitas mercu b...
Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu b...
Bella Tri Oktaviana
 
MAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdf
MAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdfMAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdf
MAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdf
Aprisaangrariani
 
Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)
Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)
Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)
Mila
 
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & InvestasiPasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Valbury Group Asia Division
 

Similar to Surat keputusan pimpinan medistroke (20)

Kel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesia
Kel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesiaKel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesia
Kel2 pro kontra perlindungan investasi di indonesia
 
P2 dasar manajemen keuangan 2018
P2 dasar manajemen keuangan 2018P2 dasar manajemen keuangan 2018
P2 dasar manajemen keuangan 2018
 
Revisi composition plan cipaganti 15 juli 2014 final
Revisi composition plan   cipaganti 15 juli 2014 finalRevisi composition plan   cipaganti 15 juli 2014 final
Revisi composition plan cipaganti 15 juli 2014 final
 
Makalah investasi
Makalah investasiMakalah investasi
Makalah investasi
 
Proposal salam bgi
Proposal salam bgiProposal salam bgi
Proposal salam bgi
 
Accounting Syaria
Accounting SyariaAccounting Syaria
Accounting Syaria
 
Dividen
DividenDividen
Dividen
 
Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)
 
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
5. hbl, clara monalisa, hapzi a li, lembaga pembiayaan dan konsekuensi hukum ...
 
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada BundaMateri Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
Materi Pajak Penghasilan_Zul Afdal_Yayasan Pendidikan Persada Bunda
 
5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...
5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...
5. Hbl,maghfira arsyfa ganivy,hapzi ali,aspek hukum lembaga,universitas mercu...
 
Makalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docx
Makalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docxMakalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docx
Makalah Analisis Informasi Akuntansi Kel 5 (1).docx
 
P-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.ppt
P-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.pptP-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.ppt
P-14 PENGANGGARAN MODAL PRILAKU KEUANGAN.ppt
 
Psak18
Psak18Psak18
Psak18
 
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...
Hbl, syifa ramadhanti, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu buana...
 
sigit ok
sigit oksigit ok
sigit ok
 
Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu b...
Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali,  lembaga pembiayaan, universitas mercu b...Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali,  lembaga pembiayaan, universitas mercu b...
Hbl, bella tri oktaviana, hapzi ali, lembaga pembiayaan, universitas mercu b...
 
MAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdf
MAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdfMAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdf
MAKALAH KELOMPOK 1 AKM II.pdf
 
Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)
Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)
Bahan PR Regulasi Bisnis (1 Desember 2014)
 
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & InvestasiPasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
Pasar Modal Sebagai Sarana Pendanaan Perusahaan & Investasi
 

Recently uploaded

PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
IsmiAis2
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
FakhrilHadi
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhanaNegosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
cisociso711
 

Recently uploaded (8)

PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptxPPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
PPT HARMONISASI AKUNTANSI INTERNASIONAL.pptx
 
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.pptMateri_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
Materi_Kuliah_aaaaaKewirausahaan_ppt.ppt
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhanaNegosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
Negosisasi Bisnis 1 terkait hal hal sederhana
 

Surat keputusan pimpinan medistroke

  • 1. SURAT KEPUTUSAN PIMPINAN (GRUP) USAHA MEDISTROKE NOMOR : 002/SKP/DRT 16/07/2013 TENTANG PENETAPAN KEPUTUSAN AKHIR HARBUN JOGJAKARTA SEBAGAI ANAK USAHA MEDISTROKE BISMILLAHIRROHMANIRROHIIM PIMPINAN. (GRUP) USAHA MEDISTROKE Menimbang : a. Tidak adanya realisasi Visi / Misi dan kurang terlihat keseriusan tanggung jawab mitra Usaha Jogjakarta (Sdr. Hayu & Sdr. Yulia) dalam proses pembelajaran sebagai penangungjawab dan pelaksana manajemen dilapangan. b. Banyak permasalahan yang timbul sejak awal, baik bersifat personal ataupun interpersonal ditatanan investor yang tidak kunjung terselesaikan. c. Tidak berjalannya fungsi – fungsi manajeman di Harapan Bunda sebagaimana mestinya. d. Kurang terlaksananya fungsi tugas Kunjungan Training yang telah dibebankan ke investor Semarang (yaitu Sdr. Aditia, Sdr. Aji, Sdr. Agus, Sdri. Anik). e. Tidak adanya Synergy dari kesemua investor. f. Pengunduran diri Sdr. M Akhir dari koordinator lapangan (dalam hal ini beliau bersifat diperbantukan oleh pihak Medistroke). g. Diperlukan penyelesaian dari akumulasi masalah - masalah di Harapan Bunda Jogjakarta tersebut, secara konkret, objektif, dan final. . Mengingat : 1. Keputusan ini dibuat dalam rangka menyelesaikan masalah di Harapan Bunda Jogjakarta, dengan pertimbangan keadilan bagi semua Pihak pemangku Investasi dan Semua Karyawan yang terlibat. Serta keputusan ini dilandasi oleh Syariat Islam dan norma-norma kemanusiawian bagi semua pihak diatas, yang dapat saya pertanggungjawabkan selaku pimpinan (Grup) Usaha Medistroke.
  • 2. 2. Secara dzhohir tidak ada paksaan sedikitpun pada semua pihak yang terkait yaitu para Investor. Saat awal pendirian Usaha Harapan Bunda Jogjakarta. 3. Itikad awal pendirian Usaha Harapan Bunda Jogjakarta sebagai sarana Usaha bersama dengan kesepakatan diantara kedua belah pihak yaitu Medistroke dan Harapan Bunda Semarang selaku pihak pertama menjadi penyelenggara manajemen berfungsi untuk dapat membimbing dan membantu pihak kedua dalam pelaksanaan layanan usaha tersebut. Mitra Usaha Jogjakarta ( Sdr. Hayu dan Sdr. Yulia ) selaku pihak kedua menjadi pelaksana manajemen berfungsi menjalankan fungsi- fungsi manajemen dan roda layanan Harapan Bunda Jogjakarta 4. Adanya komitmen kerja antara pihak penyelenggara Harapan Bunda terhadap para karyawan yang bergabung selama 1 tahun. Sehingga dalam hal ini menjadi tanggung jawab semua investor untuk dapat mempertanggungjawabkan komitmen awal tentang kelangsungan pekerjaan karyawan tersebut yang telah bergabung hingga selama 1 tahun. Kecuali masing-masing karyawan membatalkan komitmen atas kehendak sendiri tanpa ada paksaan dari pihak penyelenggara. M E M U T U S K A N Menetapkan : Pertama : Harapan Bunda Jogjakarta yang bertempat di jl. Kaliurang km. 8,6 , sebagai anak usaha Medistroke akan dibubarkan per 1 tahun sejak berdiri Kedua : Hal - Hal yang terkait dengan kewajiban Operasional klinik hingga masa sisa tenggat ditetapkan menjadi tanggung jawab semua Investor sesuai besaran hak investasi. Ketiga : Sisa hasil usaha hingga sisa tenggat 1 tahun, baik bersifat Untung Rugi akan dibagi tiap bulan kepada para investor sesuai besaran hak investasi. Jika untung akan dibagi via transfer dan jika rugi maka harus membayar kewajiban tanggung rugi operasional bulanan via
  • 3. transfer. Apabila dalam kerugian ada investor yang mangkir untuk memikul beban bagi rugi maka akan diperhitungkan penyusutan kepemilikan investasi sebagai gantinya sesuai besaran yang menjadi tanggungan. Keempat : Keputusan ini akan disosialisasikan dalam tempo sesegera mungkin kepada semua karyawan & customer untuk memberikan peluang waktu mencari alternative. Kelima ; Sisa Hasil Investasi per 1 tahun, hanya berwujud barang inventaris Yang akan dibagi merata sesuai besaran masing2 hak investasi. Kecuali ada pihak yang bersedia membeli maka pembagian bersifat rupiah dan dibagi sesuai besaran investasi. Keenam ; pembagian barang inventaris sebagai nilai investasi akan dibagi secara adil sesuai hak kepemilikan dengan mekanisme yang akan ditentukan lebih lanjut 1 bulan setelah keputusan ini. Dan akan diselelsaikan dalam pembagiannya pada 2 minggu menjelang tanggal tenggat kontrak tempat habis. Dan diambil masing2. Ketujuh ; Mengingat, terbatasnya pembahsan yang lebih mendalam mengenai investasi dirapat ini. maka point yang belum mencakup secara menyeluruh tentang pengembalian investasi akan dibahas secara mendetail pada lampiran surat keputusan pimpinan berikutnya. Ditetapkan di : S e m a r a n g Pada tanggal : 16 Juli 2013. (Grup) USAHA MEDISTROKE t.t.d Aditia Nugraha, Amd. FT Pimpinan Medistroke