SlideShare a Scribd company logo
Kelompok 2 :
 Yosua (211115010300
 Kaludia Ersafiri (21111501045)
 Yohanes Puring Daten (21111501040)

Kerangka konseptual merupakan pedoman dalam
penyusunan prinsip atau standar akuntansi konseptual
akuntansi keuangan merupakan sistem koheren yang
menghubungkan antara konsep fundamental dengan tujuan
terkait yang dapat menciptakan standar yang konsisten yang
menjelaskan sifat, fungsi dan batasan akuntansi keuangan
dan laporan keuangan.
Adanya kerangka konseptual akan mengarahkan
penyusunan prinsip atau standar akuntansi yang konsisten.
Kerangka konseptual dapat dianalogkan dengan Undang-
undang Dasar suatu Negara yang menjadi dasar atau
pedoman bagi penyusun peraturan lainnya di Negara
tersebut.
Kerangka Konseptual
untuk Laporan Keuangan

Pada tahun 1976, FASB yang bertugas menggantikan fungsi
APB mengeluarkan lima (5) Statement of Financial Accounting
Concept, yaitu :
 SFAC No. 1, Statement ini menjelaskan tentang tujuan dan maksud
dari akuntansi
 SFAC No. 2, Statement ini menjelaskan berbagai karakteristik yang
membuat informasi akuntansi keuangan
 SFAC No. 3, Statement ini menjelaskan definisi elemen-elemen dan
pos-pos statement keuangan
 SFAC No. 4, Statement ini menjelaskan kriteria dan pedoman
dasar pengakuan mengenai informasi apa yang harus secara
formal dikaitkan dalam statement keuangan dan kapan harus
disajikan
 SFAC No. 5, Statement ini menggantikan SFAC No. 3 dan
diperluas meliputi organisasi non profit.
Pengembangan Kerangka
Konseptual

 First level (Basic Objective), menyediakan informasi tentang
pelaporan yang berguna untuk potensial investor, dan kreditur
dalam membuat keputusan sebagai penyedia modal.
 Second level (Fundamental Concept), menyediakan “bangunan”
konseptual yang menjelaskan karakteristik kualitatif informasi
akuntansi dan mendefinisikan elemen laporan keuangan. Level
kedua ini merupakan penghubung level pertama “why
accounting” (tujuan) dan level ketiga “how accounting”
(pengakuan, pengukuran, dan penyajian laporan keuangan).
 Third level (Recognition, Measurement and Disclosure concept),
menjelaskan bagaimana perusahaan harus mengakui,
mengukur, dan melaporkan elemen finansial dan kegiatannya.
Adapun kerangka konseptual untuk pelapor
keuangan dibagi menjadi tiga level yaitu :

 Dewan Standar Akuntansi Keuangan dalam pengembangan Standar
Akuntansi Keuangan (SAK) baru dan dalam melakukan tinjauan atas
SAK yang ada
 DSAK IAI dalam mempromosikan harmonisasi peraturan, standar
akuntansi, dan prosedur yang terkait dengan penyajian laporan keuangan
dengan menyediakan dasar untuk mengurangi jumlah alternatif
perlakuan akuntansi yang diizinkan oleh SAK
 DSAK IAI dalam pengembangan standar lokal
 Penyusul laporan keuangan dalam menerapkan SAK dan yang berkenaan
dengan hal-hal yang belum diatur dalam PSAK
 Auditor dalam memberikan opini mengenai apakah laporan keuangan
telah sesuai dengan SAK
 Pengguna laporan keuangan dalam menginterpretasikan informasi dalam
laporan keuangan yang disusun sesuai dengan SAK
 Untuk menyediakan informasi kepada pihak yang tertarik dengan
pekerjaan DSAK IAI tentang pendekatannya dalam penyusunan SAK
Tujuan Kerangka
Konseptual

Firts level (Basic Objective) meliputi, :
 Tujuan Umum, yaitu menyediakan informasi yang bermanfaat untuk
pengambilan keputusan
 Tujuan Pokok, yaitu menyediakan informasi :
1. Untuk menilai prospek arus kas
2. Tentang kondisi financial perusahaan
3. Tentang kinerja dan laba yang dihasilkan oleh perusahaan
4. Bagaimana perusahaan memperoleh dan menggunakan dana
 Tujuan Lain, yaitu menyediakan informasi :
1. Memungkinkan manajemen untuk dapat membuat keputusan dan
kebijakan menyangkut masa depan perusahaan
2. Berupa penjelasan dan intraprestasi yang dapat membantu para
pemakai dalam memahami informasi yang disajikan
3. Memungkinkan pemilik untuk menilai kinerja manajemen
Tujuan Pelaporan
Keuangan

Second level (Fundamental Concept), meliputi, :
 Kualitas Primer :
1. Relevan (relevance)
2. Bernilai prediksi (predictive value)
3. Bernilai umpan-balik (feedback value)
4. Tepat waktu (timelines)
5. Keandalan/dapat dipercaya (reliability)
6. Keterujian (veriviability)
7. Kenetralan (neutrality)
8. Kejujuran penyajian (resepsentational faithfull-ness)
Karakteristik Kualitatif
Informasi Akuntansi

 Kualitas Sekunder :
1. Keterbandingan (Comparability)
2. Kekonsistenan (Consistency)
 Yang meliputi :
1. Aktiva (Assets)
2. Kewajiban (Liabilitas)
3. Ekuitas (Equity)
4. Investasi Oleh Pemilik (Investment By Owners)
5. Distribusi Kepada Pemilik (Distribution To Owners)
6. Pendapatan Komprehensif (Comprehensive Income)
7. Pendapatan (Revenues)
8. Beban (Expense)
9. Keuntungan (Gains)
10. Kerugian (Losses)

 Asumsi :
1. Eqonomic entity
2. Going concern
3. Monetary Unit
4. Periodicity
 Prinsip :
1. Historical cost principle
2. Revenue recognition principle
3. Matching principle
4. Consistency principle
5. Full disclosure principle
 Kendala :
1. Cost effectiveness
2. Materiality
3. Conservatism
Konsep pengakuan dan pengukuran
elemen laporan keuangan
Sumber Referensi
Buku Akuntansi Keuangan (Pemahaman Perhitungan dan
Pencatatan Akuntansi Keuangan) karya Wati Aris astuti, SE, M.
Si, Ak, CA dan Dr. Surtikanti S.E, M. Si, Ak, CA.
Kelompok 2 :
 Yosua (211115010300)
 Kaludia Ersafiri (21111501045)
 Yohanes Puring Daten (21111501040)

More Related Content

Similar to Sub CPMK 2 Kerangka Konseptual yang mendasari Akuntansi Keuangan.pptx

Tujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuanganTujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuangan
novitahandayani04
 
Slide acc-308-slide-tak-3
Slide acc-308-slide-tak-3Slide acc-308-slide-tak-3
Slide acc-308-slide-tak-3
LinaNafidah1
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
El Loen
 
Teori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan Keuangan
Teori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan KeuanganTeori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan Keuangan
Teori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan Keuangan
Arif Misgiyanto
 
Perekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganPerekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganRatna Agnezious
 
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
RaihanAbid1
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandar
wayanggi
 
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuanganAnalisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
Abdi Az
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandarnanda192
 
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptxBAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
rivanasri
 
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuanganKerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
ADE NURZEN
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...
Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...
Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...
Dihan Archika
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
Nova Amelia
 
makalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publikmakalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publikNova Amelia
 
SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,
SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,
SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,
Krisnä Nurzämän
 
Tugas akuntansi keuangan menengah 1
Tugas akuntansi keuangan menengah 1Tugas akuntansi keuangan menengah 1
Tugas akuntansi keuangan menengah 1
Trie Utama Fhuetrii
 
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
ilham988553
 
Akuntansi menengah
Akuntansi menengahAkuntansi menengah
Akuntansi menengah
Ahmad Huzein
 
Modul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuanganModul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuangan
Shafira Nurul Firdausta
 
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansiKuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Rose Meea
 

Similar to Sub CPMK 2 Kerangka Konseptual yang mendasari Akuntansi Keuangan.pptx (20)

Tujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuanganTujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuangan
 
Slide acc-308-slide-tak-3
Slide acc-308-slide-tak-3Slide acc-308-slide-tak-3
Slide acc-308-slide-tak-3
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Teori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan Keuangan
Teori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan KeuanganTeori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan Keuangan
Teori Akuntansi Karakteristik kualitatif Laporan Keuangan
 
Perekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganPerekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuangan
 
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandar
 
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuanganAnalisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandar
 
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptxBAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
 
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuanganKerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
Kerangka kerja konseptual akuntansi keuangan
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...
Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...
Sim, dihan archika, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu buana,...
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
makalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publikmakalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publik
 
SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,
SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,
SIM,Krisna Nurzaman,Hapzi Ali,Kerangka Konseptual,universitas Mercu Buana,
 
Tugas akuntansi keuangan menengah 1
Tugas akuntansi keuangan menengah 1Tugas akuntansi keuangan menengah 1
Tugas akuntansi keuangan menengah 1
 
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
11-PENGANTAR AKUNTANSI1.pptx
 
Akuntansi menengah
Akuntansi menengahAkuntansi menengah
Akuntansi menengah
 
Modul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuanganModul akuntansi keuangan
Modul akuntansi keuangan
 
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansiKuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
 

Recently uploaded

Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
anthoniusaldolemauk
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
MrBready
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 

Recently uploaded (13)

Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 

Sub CPMK 2 Kerangka Konseptual yang mendasari Akuntansi Keuangan.pptx

  • 1. Kelompok 2 :  Yosua (211115010300  Kaludia Ersafiri (21111501045)  Yohanes Puring Daten (21111501040)
  • 2.  Kerangka konseptual merupakan pedoman dalam penyusunan prinsip atau standar akuntansi konseptual akuntansi keuangan merupakan sistem koheren yang menghubungkan antara konsep fundamental dengan tujuan terkait yang dapat menciptakan standar yang konsisten yang menjelaskan sifat, fungsi dan batasan akuntansi keuangan dan laporan keuangan. Adanya kerangka konseptual akan mengarahkan penyusunan prinsip atau standar akuntansi yang konsisten. Kerangka konseptual dapat dianalogkan dengan Undang- undang Dasar suatu Negara yang menjadi dasar atau pedoman bagi penyusun peraturan lainnya di Negara tersebut. Kerangka Konseptual untuk Laporan Keuangan
  • 3.  Pada tahun 1976, FASB yang bertugas menggantikan fungsi APB mengeluarkan lima (5) Statement of Financial Accounting Concept, yaitu :  SFAC No. 1, Statement ini menjelaskan tentang tujuan dan maksud dari akuntansi  SFAC No. 2, Statement ini menjelaskan berbagai karakteristik yang membuat informasi akuntansi keuangan  SFAC No. 3, Statement ini menjelaskan definisi elemen-elemen dan pos-pos statement keuangan  SFAC No. 4, Statement ini menjelaskan kriteria dan pedoman dasar pengakuan mengenai informasi apa yang harus secara formal dikaitkan dalam statement keuangan dan kapan harus disajikan  SFAC No. 5, Statement ini menggantikan SFAC No. 3 dan diperluas meliputi organisasi non profit. Pengembangan Kerangka Konseptual
  • 4.   First level (Basic Objective), menyediakan informasi tentang pelaporan yang berguna untuk potensial investor, dan kreditur dalam membuat keputusan sebagai penyedia modal.  Second level (Fundamental Concept), menyediakan “bangunan” konseptual yang menjelaskan karakteristik kualitatif informasi akuntansi dan mendefinisikan elemen laporan keuangan. Level kedua ini merupakan penghubung level pertama “why accounting” (tujuan) dan level ketiga “how accounting” (pengakuan, pengukuran, dan penyajian laporan keuangan).  Third level (Recognition, Measurement and Disclosure concept), menjelaskan bagaimana perusahaan harus mengakui, mengukur, dan melaporkan elemen finansial dan kegiatannya. Adapun kerangka konseptual untuk pelapor keuangan dibagi menjadi tiga level yaitu :
  • 5.   Dewan Standar Akuntansi Keuangan dalam pengembangan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) baru dan dalam melakukan tinjauan atas SAK yang ada  DSAK IAI dalam mempromosikan harmonisasi peraturan, standar akuntansi, dan prosedur yang terkait dengan penyajian laporan keuangan dengan menyediakan dasar untuk mengurangi jumlah alternatif perlakuan akuntansi yang diizinkan oleh SAK  DSAK IAI dalam pengembangan standar lokal  Penyusul laporan keuangan dalam menerapkan SAK dan yang berkenaan dengan hal-hal yang belum diatur dalam PSAK  Auditor dalam memberikan opini mengenai apakah laporan keuangan telah sesuai dengan SAK  Pengguna laporan keuangan dalam menginterpretasikan informasi dalam laporan keuangan yang disusun sesuai dengan SAK  Untuk menyediakan informasi kepada pihak yang tertarik dengan pekerjaan DSAK IAI tentang pendekatannya dalam penyusunan SAK Tujuan Kerangka Konseptual
  • 6.  Firts level (Basic Objective) meliputi, :  Tujuan Umum, yaitu menyediakan informasi yang bermanfaat untuk pengambilan keputusan  Tujuan Pokok, yaitu menyediakan informasi : 1. Untuk menilai prospek arus kas 2. Tentang kondisi financial perusahaan 3. Tentang kinerja dan laba yang dihasilkan oleh perusahaan 4. Bagaimana perusahaan memperoleh dan menggunakan dana  Tujuan Lain, yaitu menyediakan informasi : 1. Memungkinkan manajemen untuk dapat membuat keputusan dan kebijakan menyangkut masa depan perusahaan 2. Berupa penjelasan dan intraprestasi yang dapat membantu para pemakai dalam memahami informasi yang disajikan 3. Memungkinkan pemilik untuk menilai kinerja manajemen Tujuan Pelaporan Keuangan
  • 7.  Second level (Fundamental Concept), meliputi, :  Kualitas Primer : 1. Relevan (relevance) 2. Bernilai prediksi (predictive value) 3. Bernilai umpan-balik (feedback value) 4. Tepat waktu (timelines) 5. Keandalan/dapat dipercaya (reliability) 6. Keterujian (veriviability) 7. Kenetralan (neutrality) 8. Kejujuran penyajian (resepsentational faithfull-ness) Karakteristik Kualitatif Informasi Akuntansi
  • 8.   Kualitas Sekunder : 1. Keterbandingan (Comparability) 2. Kekonsistenan (Consistency)  Yang meliputi : 1. Aktiva (Assets) 2. Kewajiban (Liabilitas) 3. Ekuitas (Equity) 4. Investasi Oleh Pemilik (Investment By Owners) 5. Distribusi Kepada Pemilik (Distribution To Owners) 6. Pendapatan Komprehensif (Comprehensive Income) 7. Pendapatan (Revenues) 8. Beban (Expense) 9. Keuntungan (Gains) 10. Kerugian (Losses)
  • 9.   Asumsi : 1. Eqonomic entity 2. Going concern 3. Monetary Unit 4. Periodicity  Prinsip : 1. Historical cost principle 2. Revenue recognition principle 3. Matching principle 4. Consistency principle 5. Full disclosure principle  Kendala : 1. Cost effectiveness 2. Materiality 3. Conservatism Konsep pengakuan dan pengukuran elemen laporan keuangan
  • 10. Sumber Referensi Buku Akuntansi Keuangan (Pemahaman Perhitungan dan Pencatatan Akuntansi Keuangan) karya Wati Aris astuti, SE, M. Si, Ak, CA dan Dr. Surtikanti S.E, M. Si, Ak, CA.
  • 11. Kelompok 2 :  Yosua (211115010300)  Kaludia Ersafiri (21111501045)  Yohanes Puring Daten (21111501040)