SlideShare a Scribd company logo
1
IMUNISASI HEPATITIS B BAGI TENAGA MEDIS
DAN TENAGA KESEHATAN
TAHAP II
Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta
2 Februari 2024
1
OUTLINE
2
1. Gambaran Umum dan Dasar Hukum Imunisasi
Hepatitis B
2. Sasaran dan Alur Pelaksanaan
3. Pencatatan dan Pelaporan
PENDAHULUAN
• Hepatitis Virus hingga saat ini masih menjadi masalah kesehatan masyarakat
di dunia maupun Indonesia  virus hepatitis B yang paling banyak
menginfeksi masyarakat Indonesia
• Hepatitis B juga merupakan penyebab sebagian besar penyakit hepatitis,
sirosis, kanker hati dan kematian.
• Tenaga medis dan tenaga kesehatan merupakan populasi berisiko tinggi
tertular dan menularkan hepatitis B  penting memberikan perlindungan
kepada mereka dari penularan hepatitis B dengan pemberian imunisasi
hepatitis B, khususnya nakes yang melakukan intervensi/tindakan medis.
JENIS-JENIS IMUNISASI
DASAR HUKUM
• KMK Nomor :
HK.01.07/Menkes/2093/ 2023
tanggal 23 Oktober tentang
Pemberian Imunisasi Hepatitis
B Untuk Tenaga Medis dan
Tenaga Kesehatan
• Imunisasi HepB diberikan
kepada nakes yang
bersentuhan langsung dengan
pasien di faskes
• Imunisasi HepB diberikan
setelah skrining terlebih
dahulu
DASAR HUKUM
• Surat Edaran Dirjen P2P
Nomor :
IM.02.04/C/4441/2023 tentang
Pemberitahuan Pelaksanaan
Imunisasi Hepatitis B untuk
Tenaga Medis dan tenaga
Kesehatan
• Imunisasi HepB diberikan
kepada nakes yang melakukan
tindakan/intervensi
• Imunisasi HepB diberikan jika
hasil skrining negative/non
reaktif dan diberikan 3 dosis
IM
• Logistik disampaikan bertahap
DASAR HUKUM
• Surat pemberitahuan dari
Kadinkes DKI Jakarta nomor
2275/KS.02.00 tentang
Pelaksanaan Imunisasi
Hepatitis B bagi nakes
• Imunisasi HepB tahap I
diberikan kepada 2.900 dari
rencana 36.672 nakes yang
hasil skriningnya adalah
negatif
• Diprioritaskan kepada yang
bertugas di IGD, ruang
bersalin, ruang operasi,
laboratorium, dan pengelola
program Hepatitis-Imunisasi
DASAR HUKUM
• Surat pemberitahuan dari
Kadinkes DKI Jakarta nomor
894/KS.02.01 tentang
Pelaksanaan Imunisasi
Hepatitis B bagi nakes Tahap
II tanggal 31 Januari 2024
• Seluruh kebijakan di 2023
masih dilanjutkan dengan
penambahan perluasan
faskes dan tata cara capor
layanan
GAMBARAN UMUM
• Tenaga medis dan tenaga
Kesehatan di Indonesia berisiko
terinfeksi virus Hepatitis B dengan
detil:
1. Prevalensi infeksi Hep B pada
nakes adalah 4,7%
2. Proporsi anti-HBs+ adalah 36,7%
• Didasarkan data di atas maka
ditetapkan:
1. 95,3% nakes membutuhkan tes
anti-HBs
2. 63,3% nakes membutuhkan
imunisasi Hep B
ALOKASI REAGEN DAN VAKSIN DARI KEMENKES
OUTLINE
2
1. Gambaran Umum dan Sasaran Imunisasi
Hepatitis B
2. Sasaran dan Alur Pelaksanaan
3. Pencatatan dan Pelaporan
SASARAN
JUMLAH SASARAN IMUNISASI HEPATITIS B NAKES
Sumber data: SISDMK 5 November 2023
NO KOTA/KAB
JUMLAH
NAKES
(PKM)
JUMLAH
NAKES KLINIK-
PRAKTIK
MANDIRI
JUMLAH
NAKES
(RS SATELIT)
JUMLAH
NAKES
(RSUD)
JUMLAH
NAKES
(RSUP)
JUMLAH
NAKES
RS
SWASTA
TOTAL
SASARAN
1 JAKARTA PUSAT 915 4,156 5,700 537 - 4,346 15,655
2 JAKARTA UTARA 948 1,531 1,094 514 - 3,647 7,734
3 JAKARTA BARAT 1,172 1,630 2,436 452 1,818 3,285 10,793
4 JAKARTA SELATAN 1,303 3,399 1,438 1,297 566 5,885 13,888
5 JAKARTA TIMUR 1,769 2,485 1,967 1,434 613 4,245 12,513
6 KEP. SERIBU 150 - - 59 - - 209
DKI JAKARTA 6,257 13,201 12,635 4,293 2,997 21,408 60,791
• Pelaksanaan di RSUPN, RSUD, RSKD, dan Rumah Sakit non pemerintah dapat secara mandiri
dengan distribusi logistik skrining serta vaksin berkoordinasi ke puskesmas pengampu
• Jumlah distribusi ke RS mengacu kepada jumlah sasaran per masing-masing instansi dengan
jumlah total tidak berbeda dari yang atas
JUMLAH DISTRIBUSI IMUNISASI HEPATITIS B NAKES
HBsAg AntiHBs Vaksin 3 HBsAg AntiHBs Vaksin 3 HBsAg AntiHBs Vaksin 3
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 Jakarta Pusat 15,655 14,919 28,331 625 600 1800 15,275 14,540 26,530
2 Jakarta Utara 7,734 7,370 13,997 375 350 1050 7,500 7,140 12,946
3 Jakarta Barat 10,793 10,286 19,533 575 550 1650 10,350 9,860 17,882
4 Jakarta Selatan 13,888 13,235 25,133 625 600 1800 13,500 12,870 23,333
5 Jakarta Timur 12,513 11,925 22,645 725 700 2100 11,975 11,390 20,545
6 Kep. Seribu 209 199 378 100 100 300 100 100 80
7 DKI Jakarta 60,791 57,934 110,016 3,025 2,900 8,700 58,700 55,900 101,316
NO KAB/KOTA
JUMLAH SASARAN TELAH TERDISTRIBUSI NOV. 2023 DISTRIBUSI RIIL JAN. 2024
ALUR PENDAFTARAN NAKES PRAKTIK MANDIRI MELALUI
ORGANISASI PROFESI
ALUR PENDAFTARAN NAKES PRAKTIK MANDIRI MELALUI
PUSKESMAS PENGAMPU
ALUR PELAKSANAAN IMUNISASI HEPATITIS B
• Jika nakes telah mendapat imunisasi
Hepatitis B di tempat kerja pada tahun
2023 maka tidak menjadi sasaran
program imunisasi Hepatitis B nakes
tahap II
OUTLINE
2
1. Gambaran Umum dan Sasaran Imunisasi
Hepatitis B
2. Sasaran dan Alur Pelaksanaan
3. Pencatatan dan Pelaporan
PENCATATAN DAN PELAPORAN
• Pencatatan dan pelaporan imunisasi Hepatitis B program bagi tenaga Kesehatan
dilakukan melalui:
a) SIHEPI online jika telah rutin atau memiliki akses akun.
b) https://bit.ly/imunisasihepbnakes jika faskes belum memiliki akses akun
SIHEPI online. Tautan tersebut diisi oleh masing-masing individu penerima
vaksin.
• Sasaran menunjukkan bukti submit tautan poin 4.b. setelah selesai skrining dan
atau penyuntikan imunisasi
• Sudinkes dapat mengakses spreadsheet response tautan poin 4.b. sebagai bahan
monitoring dan evaluasi penyelenggaraan program
PENUTUP
• Program imunisasi Hepatitis B bagi nakes membutuhkan kerjasama lintas
program imunisasi dan Hepatitis  sehingga monitoring, evaluasi pelaksanaan,
serta pertanggung jawaban logistik tidak bisa dijalankan hanya oleh salah satu
pihak
• Program imunisasi hepatitis B nakes tidak bisa dijalankan tanpa adanya skrining
penyakit Hepatitis dan skrining antibodi Hepatitis, hal yang sama juga untuk
penurunan angka kasus kejadian penyakit Hepatitis B bagi nakes tidak dapat
maksimal jika program imunisasi hepatitis B tidak dijalankan
• Pembagian peran monitoring, evaluasi, dan pertanggung jawaban pelaksanaan
program imunisasi hepatitis B nakes harus dilaksanakan oleh seluruh pihak
yang terlibat
TERIMA KASIH
21

More Related Content

Similar to Sosialisasi Imunisasi HepB Bagi Nakes Tahap II.pptx

PNPK HIV Kop Garuda.pdf
PNPK HIV Kop Garuda.pdfPNPK HIV Kop Garuda.pdf
PNPK HIV Kop Garuda.pdf
AdiYusup2
 
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdfPNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
Brian ER
 
Permenkes HIV 2019.pdf
Permenkes HIV 2019.pdfPermenkes HIV 2019.pdf
Permenkes HIV 2019.pdf
wahyupurnama20
 
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdfPNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
Haryantosamidihartos
 
RAPID DIAGNOSTIC TEST ANTIGEN
RAPID  DIAGNOSTIC TEST ANTIGENRAPID  DIAGNOSTIC TEST ANTIGEN
RAPID DIAGNOSTIC TEST ANTIGEN
niniekyusdia
 
ProgNas_new.pdf
ProgNas_new.pdfProgNas_new.pdf
ProgNas_new.pdf
PROGNASAKREDITASIGM
 
Pmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kusta
Pmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kustaPmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kusta
Pmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kusta
rickygunawan84
 
STRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptx
STRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptxSTRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptx
STRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptx
fajar365664
 
MateriRegulasi.pdf
MateriRegulasi.pdfMateriRegulasi.pdf
MateriRegulasi.pdf
yosefkomar
 
1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt
1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt
1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt
AMELIAPUTRIINDAHSINA
 
MPD 1 Kebijakan dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
MPD 1   Kebijakan  dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdfMPD 1   Kebijakan  dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
MPD 1 Kebijakan dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
ImanHartiwarman1
 
Materi dragustina-web270721
Materi dragustina-web270721Materi dragustina-web270721
Materi dragustina-web270721
anita692070
 
SOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptx
SOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptxSOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptx
SOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptx
FrizalM
 
MATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptx
MATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptxMATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptx
MATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptx
faridagushybana
 
1. dir. pkp pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi
1. dir. pkp   pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi1. dir. pkp   pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi
1. dir. pkp pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi
Tini Wartini
 
#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx
#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx
#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx
ssuser1519bc
 
Imunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptxImunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptx
rijal58
 
V2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdf
V2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdfV2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdf
V2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdf
MITA430840
 
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptxPIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
ssuser7f86f1
 
Paparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptx
Paparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptxPaparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptx
Paparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptx
EdySulistiawan2
 

Similar to Sosialisasi Imunisasi HepB Bagi Nakes Tahap II.pptx (20)

PNPK HIV Kop Garuda.pdf
PNPK HIV Kop Garuda.pdfPNPK HIV Kop Garuda.pdf
PNPK HIV Kop Garuda.pdf
 
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdfPNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
 
Permenkes HIV 2019.pdf
Permenkes HIV 2019.pdfPermenkes HIV 2019.pdf
Permenkes HIV 2019.pdf
 
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdfPNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
PNPK_HIV_Kop_Garuda__1_.pdf
 
RAPID DIAGNOSTIC TEST ANTIGEN
RAPID  DIAGNOSTIC TEST ANTIGENRAPID  DIAGNOSTIC TEST ANTIGEN
RAPID DIAGNOSTIC TEST ANTIGEN
 
ProgNas_new.pdf
ProgNas_new.pdfProgNas_new.pdf
ProgNas_new.pdf
 
Pmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kusta
Pmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kustaPmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kusta
Pmk no _11_th_2019_ttg_penanggulangan_kusta
 
STRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptx
STRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptxSTRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptx
STRATEGI KBK PKM PEMURUS BARU.pptx
 
MateriRegulasi.pdf
MateriRegulasi.pdfMateriRegulasi.pdf
MateriRegulasi.pdf
 
1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt
1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt
1. Kebijakan Pemberian Imunisasi COVID-19 - rev 3 Nov 2020_reza.ppt
 
MPD 1 Kebijakan dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
MPD 1   Kebijakan  dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdfMPD 1   Kebijakan  dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
MPD 1 Kebijakan dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
 
Materi dragustina-web270721
Materi dragustina-web270721Materi dragustina-web270721
Materi dragustina-web270721
 
SOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptx
SOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptxSOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptx
SOSIALISASI VAKSINASI REMAJA (12 - 17 TAHUN).pptx
 
MATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptx
MATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptxMATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptx
MATERI KABID PERSIAPAN BIAN.pptx
 
1. dir. pkp pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi
1. dir. pkp   pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi1. dir. pkp   pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi
1. dir. pkp pelaksanaan pis-pk pada masa pandemi covid-19 serta adaptasi
 
#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx
#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx
#1 Kebijakan HR, Komponen 10 Hanum.pptx
 
Imunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptxImunisasi PCV.pptx
Imunisasi PCV.pptx
 
V2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdf
V2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdfV2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdf
V2_PPT Sosialisasi KMK-SHK.pdf
 
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptxPIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
PIS-PK masa Pandemi COVID19_090620.pptx
 
Paparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptx
Paparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptxPaparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptx
Paparan KMK 5673 Th 2021 Juknis Klaim COVID-19.pptx
 

Recently uploaded

FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
andiaswindahlan1
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
PutriHanny4
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
adwinhadipurnadi
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 

Recently uploaded (19)

FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 

Sosialisasi Imunisasi HepB Bagi Nakes Tahap II.pptx

  • 1. 1 IMUNISASI HEPATITIS B BAGI TENAGA MEDIS DAN TENAGA KESEHATAN TAHAP II Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta 2 Februari 2024 1
  • 2. OUTLINE 2 1. Gambaran Umum dan Dasar Hukum Imunisasi Hepatitis B 2. Sasaran dan Alur Pelaksanaan 3. Pencatatan dan Pelaporan
  • 3. PENDAHULUAN • Hepatitis Virus hingga saat ini masih menjadi masalah kesehatan masyarakat di dunia maupun Indonesia  virus hepatitis B yang paling banyak menginfeksi masyarakat Indonesia • Hepatitis B juga merupakan penyebab sebagian besar penyakit hepatitis, sirosis, kanker hati dan kematian. • Tenaga medis dan tenaga kesehatan merupakan populasi berisiko tinggi tertular dan menularkan hepatitis B  penting memberikan perlindungan kepada mereka dari penularan hepatitis B dengan pemberian imunisasi hepatitis B, khususnya nakes yang melakukan intervensi/tindakan medis.
  • 5. DASAR HUKUM • KMK Nomor : HK.01.07/Menkes/2093/ 2023 tanggal 23 Oktober tentang Pemberian Imunisasi Hepatitis B Untuk Tenaga Medis dan Tenaga Kesehatan • Imunisasi HepB diberikan kepada nakes yang bersentuhan langsung dengan pasien di faskes • Imunisasi HepB diberikan setelah skrining terlebih dahulu
  • 6. DASAR HUKUM • Surat Edaran Dirjen P2P Nomor : IM.02.04/C/4441/2023 tentang Pemberitahuan Pelaksanaan Imunisasi Hepatitis B untuk Tenaga Medis dan tenaga Kesehatan • Imunisasi HepB diberikan kepada nakes yang melakukan tindakan/intervensi • Imunisasi HepB diberikan jika hasil skrining negative/non reaktif dan diberikan 3 dosis IM • Logistik disampaikan bertahap
  • 7. DASAR HUKUM • Surat pemberitahuan dari Kadinkes DKI Jakarta nomor 2275/KS.02.00 tentang Pelaksanaan Imunisasi Hepatitis B bagi nakes • Imunisasi HepB tahap I diberikan kepada 2.900 dari rencana 36.672 nakes yang hasil skriningnya adalah negatif • Diprioritaskan kepada yang bertugas di IGD, ruang bersalin, ruang operasi, laboratorium, dan pengelola program Hepatitis-Imunisasi
  • 8. DASAR HUKUM • Surat pemberitahuan dari Kadinkes DKI Jakarta nomor 894/KS.02.01 tentang Pelaksanaan Imunisasi Hepatitis B bagi nakes Tahap II tanggal 31 Januari 2024 • Seluruh kebijakan di 2023 masih dilanjutkan dengan penambahan perluasan faskes dan tata cara capor layanan
  • 9. GAMBARAN UMUM • Tenaga medis dan tenaga Kesehatan di Indonesia berisiko terinfeksi virus Hepatitis B dengan detil: 1. Prevalensi infeksi Hep B pada nakes adalah 4,7% 2. Proporsi anti-HBs+ adalah 36,7% • Didasarkan data di atas maka ditetapkan: 1. 95,3% nakes membutuhkan tes anti-HBs 2. 63,3% nakes membutuhkan imunisasi Hep B
  • 10. ALOKASI REAGEN DAN VAKSIN DARI KEMENKES
  • 11. OUTLINE 2 1. Gambaran Umum dan Sasaran Imunisasi Hepatitis B 2. Sasaran dan Alur Pelaksanaan 3. Pencatatan dan Pelaporan
  • 13. JUMLAH SASARAN IMUNISASI HEPATITIS B NAKES Sumber data: SISDMK 5 November 2023 NO KOTA/KAB JUMLAH NAKES (PKM) JUMLAH NAKES KLINIK- PRAKTIK MANDIRI JUMLAH NAKES (RS SATELIT) JUMLAH NAKES (RSUD) JUMLAH NAKES (RSUP) JUMLAH NAKES RS SWASTA TOTAL SASARAN 1 JAKARTA PUSAT 915 4,156 5,700 537 - 4,346 15,655 2 JAKARTA UTARA 948 1,531 1,094 514 - 3,647 7,734 3 JAKARTA BARAT 1,172 1,630 2,436 452 1,818 3,285 10,793 4 JAKARTA SELATAN 1,303 3,399 1,438 1,297 566 5,885 13,888 5 JAKARTA TIMUR 1,769 2,485 1,967 1,434 613 4,245 12,513 6 KEP. SERIBU 150 - - 59 - - 209 DKI JAKARTA 6,257 13,201 12,635 4,293 2,997 21,408 60,791 • Pelaksanaan di RSUPN, RSUD, RSKD, dan Rumah Sakit non pemerintah dapat secara mandiri dengan distribusi logistik skrining serta vaksin berkoordinasi ke puskesmas pengampu • Jumlah distribusi ke RS mengacu kepada jumlah sasaran per masing-masing instansi dengan jumlah total tidak berbeda dari yang atas
  • 14. JUMLAH DISTRIBUSI IMUNISASI HEPATITIS B NAKES HBsAg AntiHBs Vaksin 3 HBsAg AntiHBs Vaksin 3 HBsAg AntiHBs Vaksin 3 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 1 Jakarta Pusat 15,655 14,919 28,331 625 600 1800 15,275 14,540 26,530 2 Jakarta Utara 7,734 7,370 13,997 375 350 1050 7,500 7,140 12,946 3 Jakarta Barat 10,793 10,286 19,533 575 550 1650 10,350 9,860 17,882 4 Jakarta Selatan 13,888 13,235 25,133 625 600 1800 13,500 12,870 23,333 5 Jakarta Timur 12,513 11,925 22,645 725 700 2100 11,975 11,390 20,545 6 Kep. Seribu 209 199 378 100 100 300 100 100 80 7 DKI Jakarta 60,791 57,934 110,016 3,025 2,900 8,700 58,700 55,900 101,316 NO KAB/KOTA JUMLAH SASARAN TELAH TERDISTRIBUSI NOV. 2023 DISTRIBUSI RIIL JAN. 2024
  • 15. ALUR PENDAFTARAN NAKES PRAKTIK MANDIRI MELALUI ORGANISASI PROFESI
  • 16. ALUR PENDAFTARAN NAKES PRAKTIK MANDIRI MELALUI PUSKESMAS PENGAMPU
  • 17. ALUR PELAKSANAAN IMUNISASI HEPATITIS B • Jika nakes telah mendapat imunisasi Hepatitis B di tempat kerja pada tahun 2023 maka tidak menjadi sasaran program imunisasi Hepatitis B nakes tahap II
  • 18. OUTLINE 2 1. Gambaran Umum dan Sasaran Imunisasi Hepatitis B 2. Sasaran dan Alur Pelaksanaan 3. Pencatatan dan Pelaporan
  • 19. PENCATATAN DAN PELAPORAN • Pencatatan dan pelaporan imunisasi Hepatitis B program bagi tenaga Kesehatan dilakukan melalui: a) SIHEPI online jika telah rutin atau memiliki akses akun. b) https://bit.ly/imunisasihepbnakes jika faskes belum memiliki akses akun SIHEPI online. Tautan tersebut diisi oleh masing-masing individu penerima vaksin. • Sasaran menunjukkan bukti submit tautan poin 4.b. setelah selesai skrining dan atau penyuntikan imunisasi • Sudinkes dapat mengakses spreadsheet response tautan poin 4.b. sebagai bahan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan program
  • 20. PENUTUP • Program imunisasi Hepatitis B bagi nakes membutuhkan kerjasama lintas program imunisasi dan Hepatitis  sehingga monitoring, evaluasi pelaksanaan, serta pertanggung jawaban logistik tidak bisa dijalankan hanya oleh salah satu pihak • Program imunisasi hepatitis B nakes tidak bisa dijalankan tanpa adanya skrining penyakit Hepatitis dan skrining antibodi Hepatitis, hal yang sama juga untuk penurunan angka kasus kejadian penyakit Hepatitis B bagi nakes tidak dapat maksimal jika program imunisasi hepatitis B tidak dijalankan • Pembagian peran monitoring, evaluasi, dan pertanggung jawaban pelaksanaan program imunisasi hepatitis B nakes harus dilaksanakan oleh seluruh pihak yang terlibat