SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
LEMBARAN SOAL
Mata Pelajaran : BIOLOGI
Sat. Pendidikan : SMA
Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA )
PETUNJUK UMUM
1. Tulis nomor dan nama Anda pada lembar jawaban yang disediakan
2. Periksa dan bacalah soal dengan teliti sebelum Anda bekerja
3. Kerjakanlah soal anda pada lembar jawaban
4. Gunakan waktu dengan efektif dan efisien
5. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada Pengawas
Pilihlah jawaban yang paling tepat.
1 Perhatikan gambar sel tumbuhan berikut. Bagian sel yang merupakan salah satu ciri
tumbuhan sehinga struktur sel tumbuhan berbeda dengan struktur sel hewan
adalah...
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
2. Berikut ini adalah ciri khas sel eukariotik, kecuali....
a. memiliki nukleus
b. memiliki membran inti
c. terjadi pemisahan antara inti sel dan sitoplasma
d. DNA berbentuk sirkuler
e. materi genetik berada dalam inti sel
3. Fungsi membran plasma adalah....
a. menghentikan segala sesuatu yang masuk dan keluar sel
b. mengatur semua fungsi sel
c. sebagai matriks pada reaksi-reaksi yang terjadi didalam sel
d. menghasilkan energi
e. tempat keluar masuknya ion, molekul atau senyawa dari dan kedalam sel.
4. Unit dasar struktur membran plasma adalah....
a. fosfolipid bilayer
b. protein integral
c. kolesterol
d. protein periferal
e. kompleks glikoprotein-glikolipid
5. Transpor molekul melalui membran plasma yang melibatkan dua protein membran
adalah...
a. osmosis
b. difusi
c. endositosis
d. kontraspor
e. pompa ion
6. Apabila sepotong kentang dimasukkan kedalam larutan garam 10%, kemungkinan
yang akan terjadi adalah...
a. beratnya akan bertambah karena kentang akan menyerap air
b. beratnya akan bertambah karena kentang akan menyerap garam
c. beratnya akan berkurang karena air akan keluar dari sel kentang
1
d. beratnya akan berkurang karena sel-sel kentang akan lisis
e. beratnya akan tetap karena cairan sel isotonis dengan larutan garam
7. Larutan yang dapat mempertahankan bentuk dan volume sel adalah...
a. hipertonik
b. hipotonik
c. isotonik
d. terlarut
e. pelarut
8. Transpor makromolekul seperti polisakarida keluar sel dilakukan dengan cara....
a. osmosis
b. difusi
c. endositosis
d. ekositosis
e. transpor aktif
9. Apabila larutan gula dan air dimasukkan kedalam wadah dan dibatasi dengan selaput
yang bersifat permeabel, akan terjadi peristiwa....
a. difusi
b. osmosis
c. difusi dan osmosis
d. imbibisi
e. tidak ada perpindahan zat
10. Apabila sel tumbuhan berada dalam larutan garam 0,1% sel tersebut akan
menunjukkan adanya perpindahan molekul....
a. garam dari A ke B
b. air dari A ke B
c. air dari B ke A
d. molekul garam dari A ke B dan air dari B ke A
e. tidak terjadi perpindahan molekul
11. Pada pengamatan sel tumbuhan (sel umbi bawang merah) dengan pewarnaan lugol
didapatkan lepasnya membran sel dari dinding sel seperti pada gambar di bawah in.
Gejala tersebut dapat terjadi karena...
a. lugol bersifat hipotonis terhadap sitoplasma
b. lugol bersifat isotonis terhadap sitoplasma
c. lugol bersifat hipertonis terhadap sitoplasma
d. kerusakan pada saat penyayatan
e. dinding sel memang terpisah dari membran sel
12. Osmosis disebut juga dengan difusi air karena .....
a. hanya air yang melewati selaput permeabel
b. hanya air yang berpindah melewati selaput semipermeabel
c. hanya air yang berpindah melewati selaput impermeabel
d. hanya air yang dapat melarutkan gula
e. air akan menghancurkan dinding sel
13. Kejadian berikut ini dapat mengakibatkan krenasi...
a. sel otot direndam dalam larutan gula 10%
b. sel epitel direndam dalam larutan garam 10%
c. sel epidermis bawang merah direndam dalam larutan gula 10%
d. sel epidermis bawang merah direndam dalm akuades (air murni)
e. sel darah direndam dalam akuades (air murni).
2
14. (1) Nuklelous adalah tempat sintesis RNA ribosomal
(2) Unit pembawa sifat (gen) terletak di dalam nukleus
(3) Membran plasma merupakan membran permeabel
(4) Sintesis protein terjadi didalam nukleus
(5) DNA teretak didalam nukleus dalam bentuk kromatin
Pernyataan-pernyataan diatas yang tepat adalah....
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 2 dan 4
c. 1, 2 dan 5
d. 2, 4 dan 5
e. 2, 3 dan 4
15. Struktur didalam sel yang mengatur semua aktivitas sel adalah..
a. Kloroplas
b. Inti sel
c. Membran sel
d. Vakuola
e. Sitoplasma
16. Protein yang akan dibawa keluar sel disintesis oleh ribosom dan hasilnya masuk
kedalam lumen.....
a. Mitokondria
b. Plastida
c. Retikulum endoplasma
d. Lisosom
e. Peroksisom
17. Peristiwa glikosilasi terjadi didalam organel...
18. Matriks mitokondria merupakan tempat terjadinya....
a. Transfer elektron
b. Glikolisis
c. Sintesis protein dan lipid
d. Replikasi DNA
e. Oksidasi asam lemak dan katabolisme asetil koenzim
3
19. Sel hewan memiliki organel-organel sel beriku ini, kecuali....
20. Berikut ini pasangan organel dan fungsinya yang tepat adalah....
Organel Fungsi
a. Mitrokondria
b. Kloroplas
c. Ribosom
d. RE
e. Badan Golgi
Pencernaan intraseluler
Modifikasi protein
Sintesis protein
Fotositesis
Pembentukan ATP
21. Bagian sel yang umumnya dimiliki sel-sel Protista, tumbuhan, dan Fungi, tetapi tidak
dimiliki sel-sel hewan adalah.....
a. Mitokondria
b. Membran plasma
c. Ribosom
d. Dinding sel
e. Inti sel
22. Fungsi vakuola pad sel tumbuhan adalah....
a. Mempertahankan turgiditas sel
b. Berisi gen dan kromosom
c. Menyimpan udara ketika stomata tertutup
d. Sebagai bagian dari sistem kekebalan tumbuhan
e. Mengatur sesuatu yang masuk dan keluar sel
23. Turgiditas sel tumbuhan disebabkan oleh proses dibawah ini, kecuali ...
a. Tekanan osmosis tonoplas
b. Tekanan tonoplas terhadap sitoplasma
c. Kekuatan dinding sel melawan tekanan sitoplasma
d. Sitoplasma hipotonik terhadap lingkungannya
e. Vakuola menyerap air
24. Fungsi kloroplas adalah....
a. Sebagai pusat kontrol sel
b. Melepaskan energi dari makanan didalam sel
c. Menghasilkan gula dengan reaksi fotosintesis
d. Mengatur sesuatu yang masuk dan keluar sel
e. Melarutkan enxim-enzim dalam air
25. Fotosintesis pada tumbuhan terjadi di........pada kloroplas
a. Dalam lumen grana
b. Stroma
c. Membran luar
d. Tilakoid
e. Grana
4
26. Tumbuhan dapat tumbuh menjadi lebih tinggi dan lebih besar. Hal ini disebabkan
oleh adanya aktivitas jaringan......
a. Meristem
b. Epidermis
c. Xilem
d. Floem
e. Parenkim
27. Jaringan meristem adalah...
a. Sekumpulan sel yang fungsi dan bentuknya sama
b. Jaringan muda yang sudah terdiferensiasi
c. Jaringan muda yang belum terdiferensiasi
d. Jaringan tua yang telah terdifrensiasi
e. Sel-sel muda yang aktif membelah
28. Menurut fungsinya, jaringan permanen digolongkan sebagai berikut, kecuali....
a. Perenkim d. Pengangkut
b. Epidermis e. Penyokong
c. Promeristem
29 Apabila kita mengamati organ tumbuhan, jaringan yang dijumpai hampir pada semua
bagian tumbuhan adalah....
a. Sklerenkim
b. Epidermis
c. Xilem
d. Floem
e. Parenkim
30 Fungsi jaringan parenkim adalah sebagai berikut, kecuali....
a. Sebagai pengangkutan zat
b. Menyimpan cadangan makanan
c. Sebagai penutup luka
d. Sebagai penyimpan air dan udara
e. Sebagai penyokong
31. Sel pengiring terdapat pada jaringan......
a. Xilem
b. Floem
c. Parenkim
d. Empulur
e. Jari-jari empulur
32 Untuk mempertahankan kehidupannya tumbuhan harus memindahkan /mengangkut
zat dari akar sampai kedaun dan dari daun sampai keakar. Untuk mengangkut air
dari akar agar sampai kedaun digunakan jaringan....
a. Kolenkim
b. Epidermis
c. Xilem
d. Floem
e. Parenkim
33 Perhatikan beberapa ciri jaringan tumbuhan berikut :
1) Bentuk sel segi enam
2) Sel-sel tersusun rapat dan tidak memiliki rongga antar sel
3) Dinding bagian luar mengalami penebalan
4) Tidak memiliki klorofil
5) Selnya masih bersifat meristematik
5
Yang merupakan ciri jaringan epidermis adalah....
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 4
c. 2, 3 dan 4
d. 2, 3 dan 5
e. 3, 4 dan 5
34 Tumbuhan yang masih muda walaupun berlum berkayu tetapi dapat tumbuh tegak.
Jaringan yang memberikan kekuatan pada tumbuhan yang masih muda adalah....
a. Parenkim
b. Sklerenkim
c. Kolenkim
d. Epidermis
e. Xilem dan floem
35 Jaringan dasar atau jaringan parenkim pada tumbuhan terdapat....
a. Hanya pada batang
b. Hanya pada daun
c. Hanya pada akar
d. Pada batang dan daun
e. Pada semua bagian tumbuhan
36 Fungsi tudung akar pada bagian ujung akar adalah....
a. Menyerap unsur hara
b. Melindungi titik tumbuh akar
c. Membentuk cabang akar
d. Membantu membelah batuan
e. Membantu menembus tanah
37 Diantara sel-sel dibawah ini yang tidak mengalami penebalan sehingga tidak mampu
dilewati air adalah....
a. Sel eksodermis
b. Sel epidermis
c. Sel perisikel
d. Sel endodermis
e. Sel kambium
38. Pada batang tumbuhan monokotil ditemukan bagian berikut, kecuali....
a. Letak ikatan pembuluh angkut tersebar
b. Ikatan pembuluh angkut bertipe kolateral tertutup
c. Jaringan parenkim polisade
d. Stele
e. Floem dan xilem
39. Dengan lingkaran tahun dapat diketahui ....
a. Besar pohon
b. Tinggi pohon
c. Umur pohon
d. Banyaknya hujan ditempat tumbuh
e. Lamanya musim hujan dan kemarau
40 Bagian korteks yang berbatasan dengan stele adalah.....
a. Epidermis c. Perisikel e. Endodermis
b. Parenkim d. Kambium
41. Bagian pada daun tumbuhan dikotil yang memiliki banyak klorofil adalah....
a. Jaringan parenkim polisade
b. Jaringan spons
c. Epidermis bawah
d. Epidermis atas
6
e. Sel stoma
42. Jaringan spons pada daun tumbuhan monokotil berfungsi untuk....
a. Melindungi bagian daun yang lain
b. Tempat terjadinya fotosintesis
c. Menampung oksigen untuk fotosintesis
d. Tempat pertukaran gas
e. Tempat terjadinya penguapan
43. Jaringan parenkim yang mengandung kloroplas disebut....
a. Plastida
b. Kolenkim
c. Skrelenkim
d. Stomata
e. Palisade
44. Deretan sel tidak rapat yang terdapat pada daun disebut....
a. Jaringan parenkim polisade
b. Jaringan spons
c. Epidermis
d. Stomata
e. Lentisel
45. Stomata (mulut daun) yang terdapat diepidermis memiliki fungsi berikut, kecuali......
a. Pertukaran gas
b. Penguapan
c. Transportasi
d. Respirasi
e. Transpirasi
46. A : empat sel penjaga membentuk stomata
B : stomata berfungsi sebagai tempat terjadinya pertukaran gas dan penguapan
C : sel-sel penjaga stomata berisi kloroplas
Pernyataan yang benar adalah .....
a. A, B dan C d. Hanya B
b. A dan B e. Hanya C
c. B dan C
47 Perhatikanlah gambar struktur tumbuhan di samping. Xilem ditunjukan oleh bagian
nomor...
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
48. Perhatikan gambar potongan membujur daun berikut. Jaringan yang ditunjukkan oleh
tanda panah adalah jaringan....
a. Epidermis
b. Endodermis
c. Stomata
d. Jaringan spons
e. Parenkim palisade
49. Berikut ini adalah nama-nama bagian dari struktur mikroskopis daun :
1) Jaringan palisade
2) Jaringan epidermis
3) Jaringan bunga karang
4) Berkas pengangkut
7
5) Stomata
6) Sel penutup/penjaga stomata
Bagian yang dapat melangsungkan proses fotosintesis karena sel-selnya
mengandung kloroplas adalah...
a. 1, 2 dan 3
b. 1, 3 dan 6
c. 2, 3 dan 4
d. 2, 4 dan 5
e. 3, 4 dan 6
50. Perbedaan batang dikotil dengan monokotil yang benar adalah.....
Dikotil Monokotil
a. Susunan pembuluh angkut
tidak teratur
b. Tidak ada empulur
c. Memiliki kambium
d. Jaringan penyokongnya
adalah kolenkim dan
sklerenkim
e. Jaringan penyokongnya
adalah sklerenkim
a. Susunan pembuluh angkut
teratur
b. Ada empulur
c. Tidak memiliki kambium
d. Jaringan penyokongnya
adalah sklerenkim
e. Jaringan penyoonnya adalah
kolenkim
8

More Related Content

What's hot

SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANSOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANNesha Mutiara
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMATezzara Clara Sutjipto
 
Soal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci Jawaban
Soal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci JawabanSoal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci Jawaban
Soal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci JawabanRafly Safadanu
 
Tes Formatif Usaha & Pesawat Sederhana
Tes Formatif Usaha & Pesawat SederhanaTes Formatif Usaha & Pesawat Sederhana
Tes Formatif Usaha & Pesawat SederhanaSMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSISOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSIRIZKY AYU NABILA
 
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Agustinus Wiyarno
 
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANCONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANalmansyahnis .
 
Pengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKT
Pengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKTPengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKT
Pengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKTFajar Adinugraha
 
Materi Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMK
Materi Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMKMateri Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMK
Materi Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMKWulung Gono
 
Sistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanSistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanRetno Suhabibi
 
Praktikum uji makanan
Praktikum uji makananPraktikum uji makanan
Praktikum uji makananLia Sulistia
 
Modul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidup
Modul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidupModul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidup
Modul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidupSMPK Stella Maris
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Nk Yulizar
 
Kumpulan Soal Pengayaan Biologi SMA
Kumpulan Soal Pengayaan Biologi SMAKumpulan Soal Pengayaan Biologi SMA
Kumpulan Soal Pengayaan Biologi SMARizki Basuki
 
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)Maedy Ripani
 

What's hot (20)

SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANSOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
 
Lkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupanLkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupan
 
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2  metabolisme organisme kelas XII SMABab 2  metabolisme organisme kelas XII SMA
Bab 2 metabolisme organisme kelas XII SMA
 
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPA
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPABab 3 substansi genetik kelas XII IPA
Bab 3 substansi genetik kelas XII IPA
 
Soal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci Jawaban
Soal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci JawabanSoal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci Jawaban
Soal Biologi Sel Kelas 11 dan Kunci Jawaban
 
Tes Formatif Usaha & Pesawat Sederhana
Tes Formatif Usaha & Pesawat SederhanaTes Formatif Usaha & Pesawat Sederhana
Tes Formatif Usaha & Pesawat Sederhana
 
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSISOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
SOAL DAN PEMBAHASAN BIOLOGI BAB SISTEM REPRODUKSI
 
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
 
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANCONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
 
Pengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKT
Pengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKTPengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKT
Pengayaan evolusi KELAS XII MIPA SMA CITRA KASIH JKT
 
Materi Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMK
Materi Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMKMateri Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMK
Materi Enzim dan Metabolisme Kelas XII SMA & SMK
 
Sistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewanSistem gerak-pada-hewan
Sistem gerak-pada-hewan
 
Mutasi
MutasiMutasi
Mutasi
 
Praktikum uji makanan
Praktikum uji makananPraktikum uji makanan
Praktikum uji makanan
 
Modul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidup
Modul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidupModul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidup
Modul 3 pembelajaran 2-partikel penyusun benda mati dan makhluk hidup
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
 
Fotosintesis ppt
Fotosintesis pptFotosintesis ppt
Fotosintesis ppt
 
Kumpulan Soal Pengayaan Biologi SMA
Kumpulan Soal Pengayaan Biologi SMAKumpulan Soal Pengayaan Biologi SMA
Kumpulan Soal Pengayaan Biologi SMA
 
Hukum Kirchoff
Hukum KirchoffHukum Kirchoff
Hukum Kirchoff
 
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
 

Similar to Soal biologi xi 7

Soal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soal
Soal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soalSoal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soal
Soal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soalandyta113
 
Soal organisasi kehidupan ggggggggggggggggggggggggggggg
Soal organisasi kehidupan gggggggggggggggggggggggggggggSoal organisasi kehidupan ggggggggggggggggggggggggggggg
Soal organisasi kehidupan gggggggggggggggggggggggggggggandyta113
 
Uji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebal
Uji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebalUji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebal
Uji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebalKhildah Arafah
 
Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]
Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]
Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]Lienline
 
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11raniazizah04
 
Organisasi kehidupan
Organisasi kehidupanOrganisasi kehidupan
Organisasi kehidupanintantrisna
 
Uts bio kls 11.sept 2014
Uts bio kls 11.sept 2014Uts bio kls 11.sept 2014
Uts bio kls 11.sept 2014ikaretna
 
Ulangan harian sel 2018
Ulangan harian sel 2018Ulangan harian sel 2018
Ulangan harian sel 2018-Yuniati Said
 
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab113765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1ILyas Santoso
 
Soal sma biologi_f19
Soal sma biologi_f19Soal sma biologi_f19
Soal sma biologi_f19kiemfull
 
Naskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eri
Naskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eriNaskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eri
Naskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eriDIAH KOHLER
 
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02nasrul awaludin
 
Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28kiemfull
 

Similar to Soal biologi xi 7 (20)

Soal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soal
Soal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soalSoal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soal
Soal Sistem organisasi Kehidupan untuk latihan soal
 
Soal organisasi kehidupan ggggggggggggggggggggggggggggg
Soal organisasi kehidupan gggggggggggggggggggggggggggggSoal organisasi kehidupan ggggggggggggggggggggggggggggg
Soal organisasi kehidupan ggggggggggggggggggggggggggggg
 
Uji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebal
Uji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebalUji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebal
Uji kompetensi bab 2 halaman 82 buku tebal
 
Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]
Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]
Share 'soal uji kompetensi paket biologi bab 2[360]
 
1
11
1
 
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
Pendampingan uas 1 biologi kelas 11
 
Organisasi kehidupan
Organisasi kehidupanOrganisasi kehidupan
Organisasi kehidupan
 
Ba nk soalipakls8smp
Ba nk soalipakls8smpBa nk soalipakls8smp
Ba nk soalipakls8smp
 
Uts bio kls 11.sept 2014
Uts bio kls 11.sept 2014Uts bio kls 11.sept 2014
Uts bio kls 11.sept 2014
 
Biologi 1 far
Biologi 1 farBiologi 1 far
Biologi 1 far
 
Ulangan harian sel 2018
Ulangan harian sel 2018Ulangan harian sel 2018
Ulangan harian sel 2018
 
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab113765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
13765 tugas xia1_group1_ujikompetensibab1
 
Soal sma biologi_f19
Soal sma biologi_f19Soal sma biologi_f19
Soal sma biologi_f19
 
Naskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eri
Naskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eriNaskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eri
Naskah soal pg_and_esay_uts_evaluasi_eri
 
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
Prediksisoalunbiologi2013 130404103131-phpapp02
 
Soal tentang sel beserta jawabannya
Soal tentang sel beserta jawabannyaSoal tentang sel beserta jawabannya
Soal tentang sel beserta jawabannya
 
Uts faal 2
Uts faal 2Uts faal 2
Uts faal 2
 
Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28Soal sma biologi_f28
Soal sma biologi_f28
 
Kisi kisi soal
Kisi kisi soalKisi kisi soal
Kisi kisi soal
 
Paket 2 osn biologi
Paket 2 osn biologiPaket 2 osn biologi
Paket 2 osn biologi
 

More from Mulyadi As-Sawangi

More from Mulyadi As-Sawangi (8)

Kelas 08 smp_ipa_siswa_semester_1
Kelas 08 smp_ipa_siswa_semester_1Kelas 08 smp_ipa_siswa_semester_1
Kelas 08 smp_ipa_siswa_semester_1
 
Model rpp ipa fisika
Model rpp ipa fisikaModel rpp ipa fisika
Model rpp ipa fisika
 
Soal ipa-kelas-viii-smp-ujian-akhir-semester-2
Soal ipa-kelas-viii-smp-ujian-akhir-semester-2Soal ipa-kelas-viii-smp-ujian-akhir-semester-2
Soal ipa-kelas-viii-smp-ujian-akhir-semester-2
 
Kimia dasar-10-thermodinamika
Kimia dasar-10-thermodinamikaKimia dasar-10-thermodinamika
Kimia dasar-10-thermodinamika
 
Buku IPA SMP Kelas 7 (Guru)
Buku IPA SMP Kelas 7 (Guru)Buku IPA SMP Kelas 7 (Guru)
Buku IPA SMP Kelas 7 (Guru)
 
1a. silabus agama islam smp
1a. silabus agama islam smp1a. silabus agama islam smp
1a. silabus agama islam smp
 
Lks
LksLks
Lks
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 

Soal biologi xi 7

  • 1. LEMBARAN SOAL Mata Pelajaran : BIOLOGI Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA ) PETUNJUK UMUM 1. Tulis nomor dan nama Anda pada lembar jawaban yang disediakan 2. Periksa dan bacalah soal dengan teliti sebelum Anda bekerja 3. Kerjakanlah soal anda pada lembar jawaban 4. Gunakan waktu dengan efektif dan efisien 5. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada Pengawas Pilihlah jawaban yang paling tepat. 1 Perhatikan gambar sel tumbuhan berikut. Bagian sel yang merupakan salah satu ciri tumbuhan sehinga struktur sel tumbuhan berbeda dengan struktur sel hewan adalah... a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 e. 5 2. Berikut ini adalah ciri khas sel eukariotik, kecuali.... a. memiliki nukleus b. memiliki membran inti c. terjadi pemisahan antara inti sel dan sitoplasma d. DNA berbentuk sirkuler e. materi genetik berada dalam inti sel 3. Fungsi membran plasma adalah.... a. menghentikan segala sesuatu yang masuk dan keluar sel b. mengatur semua fungsi sel c. sebagai matriks pada reaksi-reaksi yang terjadi didalam sel d. menghasilkan energi e. tempat keluar masuknya ion, molekul atau senyawa dari dan kedalam sel. 4. Unit dasar struktur membran plasma adalah.... a. fosfolipid bilayer b. protein integral c. kolesterol d. protein periferal e. kompleks glikoprotein-glikolipid 5. Transpor molekul melalui membran plasma yang melibatkan dua protein membran adalah... a. osmosis b. difusi c. endositosis d. kontraspor e. pompa ion 6. Apabila sepotong kentang dimasukkan kedalam larutan garam 10%, kemungkinan yang akan terjadi adalah... a. beratnya akan bertambah karena kentang akan menyerap air b. beratnya akan bertambah karena kentang akan menyerap garam c. beratnya akan berkurang karena air akan keluar dari sel kentang 1
  • 2. d. beratnya akan berkurang karena sel-sel kentang akan lisis e. beratnya akan tetap karena cairan sel isotonis dengan larutan garam 7. Larutan yang dapat mempertahankan bentuk dan volume sel adalah... a. hipertonik b. hipotonik c. isotonik d. terlarut e. pelarut 8. Transpor makromolekul seperti polisakarida keluar sel dilakukan dengan cara.... a. osmosis b. difusi c. endositosis d. ekositosis e. transpor aktif 9. Apabila larutan gula dan air dimasukkan kedalam wadah dan dibatasi dengan selaput yang bersifat permeabel, akan terjadi peristiwa.... a. difusi b. osmosis c. difusi dan osmosis d. imbibisi e. tidak ada perpindahan zat 10. Apabila sel tumbuhan berada dalam larutan garam 0,1% sel tersebut akan menunjukkan adanya perpindahan molekul.... a. garam dari A ke B b. air dari A ke B c. air dari B ke A d. molekul garam dari A ke B dan air dari B ke A e. tidak terjadi perpindahan molekul 11. Pada pengamatan sel tumbuhan (sel umbi bawang merah) dengan pewarnaan lugol didapatkan lepasnya membran sel dari dinding sel seperti pada gambar di bawah in. Gejala tersebut dapat terjadi karena... a. lugol bersifat hipotonis terhadap sitoplasma b. lugol bersifat isotonis terhadap sitoplasma c. lugol bersifat hipertonis terhadap sitoplasma d. kerusakan pada saat penyayatan e. dinding sel memang terpisah dari membran sel 12. Osmosis disebut juga dengan difusi air karena ..... a. hanya air yang melewati selaput permeabel b. hanya air yang berpindah melewati selaput semipermeabel c. hanya air yang berpindah melewati selaput impermeabel d. hanya air yang dapat melarutkan gula e. air akan menghancurkan dinding sel 13. Kejadian berikut ini dapat mengakibatkan krenasi... a. sel otot direndam dalam larutan gula 10% b. sel epitel direndam dalam larutan garam 10% c. sel epidermis bawang merah direndam dalam larutan gula 10% d. sel epidermis bawang merah direndam dalm akuades (air murni) e. sel darah direndam dalam akuades (air murni). 2
  • 3. 14. (1) Nuklelous adalah tempat sintesis RNA ribosomal (2) Unit pembawa sifat (gen) terletak di dalam nukleus (3) Membran plasma merupakan membran permeabel (4) Sintesis protein terjadi didalam nukleus (5) DNA teretak didalam nukleus dalam bentuk kromatin Pernyataan-pernyataan diatas yang tepat adalah.... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 2 dan 4 c. 1, 2 dan 5 d. 2, 4 dan 5 e. 2, 3 dan 4 15. Struktur didalam sel yang mengatur semua aktivitas sel adalah.. a. Kloroplas b. Inti sel c. Membran sel d. Vakuola e. Sitoplasma 16. Protein yang akan dibawa keluar sel disintesis oleh ribosom dan hasilnya masuk kedalam lumen..... a. Mitokondria b. Plastida c. Retikulum endoplasma d. Lisosom e. Peroksisom 17. Peristiwa glikosilasi terjadi didalam organel... 18. Matriks mitokondria merupakan tempat terjadinya.... a. Transfer elektron b. Glikolisis c. Sintesis protein dan lipid d. Replikasi DNA e. Oksidasi asam lemak dan katabolisme asetil koenzim 3
  • 4. 19. Sel hewan memiliki organel-organel sel beriku ini, kecuali.... 20. Berikut ini pasangan organel dan fungsinya yang tepat adalah.... Organel Fungsi a. Mitrokondria b. Kloroplas c. Ribosom d. RE e. Badan Golgi Pencernaan intraseluler Modifikasi protein Sintesis protein Fotositesis Pembentukan ATP 21. Bagian sel yang umumnya dimiliki sel-sel Protista, tumbuhan, dan Fungi, tetapi tidak dimiliki sel-sel hewan adalah..... a. Mitokondria b. Membran plasma c. Ribosom d. Dinding sel e. Inti sel 22. Fungsi vakuola pad sel tumbuhan adalah.... a. Mempertahankan turgiditas sel b. Berisi gen dan kromosom c. Menyimpan udara ketika stomata tertutup d. Sebagai bagian dari sistem kekebalan tumbuhan e. Mengatur sesuatu yang masuk dan keluar sel 23. Turgiditas sel tumbuhan disebabkan oleh proses dibawah ini, kecuali ... a. Tekanan osmosis tonoplas b. Tekanan tonoplas terhadap sitoplasma c. Kekuatan dinding sel melawan tekanan sitoplasma d. Sitoplasma hipotonik terhadap lingkungannya e. Vakuola menyerap air 24. Fungsi kloroplas adalah.... a. Sebagai pusat kontrol sel b. Melepaskan energi dari makanan didalam sel c. Menghasilkan gula dengan reaksi fotosintesis d. Mengatur sesuatu yang masuk dan keluar sel e. Melarutkan enxim-enzim dalam air 25. Fotosintesis pada tumbuhan terjadi di........pada kloroplas a. Dalam lumen grana b. Stroma c. Membran luar d. Tilakoid e. Grana 4
  • 5. 26. Tumbuhan dapat tumbuh menjadi lebih tinggi dan lebih besar. Hal ini disebabkan oleh adanya aktivitas jaringan...... a. Meristem b. Epidermis c. Xilem d. Floem e. Parenkim 27. Jaringan meristem adalah... a. Sekumpulan sel yang fungsi dan bentuknya sama b. Jaringan muda yang sudah terdiferensiasi c. Jaringan muda yang belum terdiferensiasi d. Jaringan tua yang telah terdifrensiasi e. Sel-sel muda yang aktif membelah 28. Menurut fungsinya, jaringan permanen digolongkan sebagai berikut, kecuali.... a. Perenkim d. Pengangkut b. Epidermis e. Penyokong c. Promeristem 29 Apabila kita mengamati organ tumbuhan, jaringan yang dijumpai hampir pada semua bagian tumbuhan adalah.... a. Sklerenkim b. Epidermis c. Xilem d. Floem e. Parenkim 30 Fungsi jaringan parenkim adalah sebagai berikut, kecuali.... a. Sebagai pengangkutan zat b. Menyimpan cadangan makanan c. Sebagai penutup luka d. Sebagai penyimpan air dan udara e. Sebagai penyokong 31. Sel pengiring terdapat pada jaringan...... a. Xilem b. Floem c. Parenkim d. Empulur e. Jari-jari empulur 32 Untuk mempertahankan kehidupannya tumbuhan harus memindahkan /mengangkut zat dari akar sampai kedaun dan dari daun sampai keakar. Untuk mengangkut air dari akar agar sampai kedaun digunakan jaringan.... a. Kolenkim b. Epidermis c. Xilem d. Floem e. Parenkim 33 Perhatikan beberapa ciri jaringan tumbuhan berikut : 1) Bentuk sel segi enam 2) Sel-sel tersusun rapat dan tidak memiliki rongga antar sel 3) Dinding bagian luar mengalami penebalan 4) Tidak memiliki klorofil 5) Selnya masih bersifat meristematik 5
  • 6. Yang merupakan ciri jaringan epidermis adalah.... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 3 dan 4 c. 2, 3 dan 4 d. 2, 3 dan 5 e. 3, 4 dan 5 34 Tumbuhan yang masih muda walaupun berlum berkayu tetapi dapat tumbuh tegak. Jaringan yang memberikan kekuatan pada tumbuhan yang masih muda adalah.... a. Parenkim b. Sklerenkim c. Kolenkim d. Epidermis e. Xilem dan floem 35 Jaringan dasar atau jaringan parenkim pada tumbuhan terdapat.... a. Hanya pada batang b. Hanya pada daun c. Hanya pada akar d. Pada batang dan daun e. Pada semua bagian tumbuhan 36 Fungsi tudung akar pada bagian ujung akar adalah.... a. Menyerap unsur hara b. Melindungi titik tumbuh akar c. Membentuk cabang akar d. Membantu membelah batuan e. Membantu menembus tanah 37 Diantara sel-sel dibawah ini yang tidak mengalami penebalan sehingga tidak mampu dilewati air adalah.... a. Sel eksodermis b. Sel epidermis c. Sel perisikel d. Sel endodermis e. Sel kambium 38. Pada batang tumbuhan monokotil ditemukan bagian berikut, kecuali.... a. Letak ikatan pembuluh angkut tersebar b. Ikatan pembuluh angkut bertipe kolateral tertutup c. Jaringan parenkim polisade d. Stele e. Floem dan xilem 39. Dengan lingkaran tahun dapat diketahui .... a. Besar pohon b. Tinggi pohon c. Umur pohon d. Banyaknya hujan ditempat tumbuh e. Lamanya musim hujan dan kemarau 40 Bagian korteks yang berbatasan dengan stele adalah..... a. Epidermis c. Perisikel e. Endodermis b. Parenkim d. Kambium 41. Bagian pada daun tumbuhan dikotil yang memiliki banyak klorofil adalah.... a. Jaringan parenkim polisade b. Jaringan spons c. Epidermis bawah d. Epidermis atas 6
  • 7. e. Sel stoma 42. Jaringan spons pada daun tumbuhan monokotil berfungsi untuk.... a. Melindungi bagian daun yang lain b. Tempat terjadinya fotosintesis c. Menampung oksigen untuk fotosintesis d. Tempat pertukaran gas e. Tempat terjadinya penguapan 43. Jaringan parenkim yang mengandung kloroplas disebut.... a. Plastida b. Kolenkim c. Skrelenkim d. Stomata e. Palisade 44. Deretan sel tidak rapat yang terdapat pada daun disebut.... a. Jaringan parenkim polisade b. Jaringan spons c. Epidermis d. Stomata e. Lentisel 45. Stomata (mulut daun) yang terdapat diepidermis memiliki fungsi berikut, kecuali...... a. Pertukaran gas b. Penguapan c. Transportasi d. Respirasi e. Transpirasi 46. A : empat sel penjaga membentuk stomata B : stomata berfungsi sebagai tempat terjadinya pertukaran gas dan penguapan C : sel-sel penjaga stomata berisi kloroplas Pernyataan yang benar adalah ..... a. A, B dan C d. Hanya B b. A dan B e. Hanya C c. B dan C 47 Perhatikanlah gambar struktur tumbuhan di samping. Xilem ditunjukan oleh bagian nomor... a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 e. 5 48. Perhatikan gambar potongan membujur daun berikut. Jaringan yang ditunjukkan oleh tanda panah adalah jaringan.... a. Epidermis b. Endodermis c. Stomata d. Jaringan spons e. Parenkim palisade 49. Berikut ini adalah nama-nama bagian dari struktur mikroskopis daun : 1) Jaringan palisade 2) Jaringan epidermis 3) Jaringan bunga karang 4) Berkas pengangkut 7
  • 8. 5) Stomata 6) Sel penutup/penjaga stomata Bagian yang dapat melangsungkan proses fotosintesis karena sel-selnya mengandung kloroplas adalah... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 3 dan 6 c. 2, 3 dan 4 d. 2, 4 dan 5 e. 3, 4 dan 6 50. Perbedaan batang dikotil dengan monokotil yang benar adalah..... Dikotil Monokotil a. Susunan pembuluh angkut tidak teratur b. Tidak ada empulur c. Memiliki kambium d. Jaringan penyokongnya adalah kolenkim dan sklerenkim e. Jaringan penyokongnya adalah sklerenkim a. Susunan pembuluh angkut teratur b. Ada empulur c. Tidak memiliki kambium d. Jaringan penyokongnya adalah sklerenkim e. Jaringan penyoonnya adalah kolenkim 8