SlideShare a Scribd company logo
KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI
Nama : Nilam Rosfalina
NIM : 43216110050
Mata Kuliah : Sistem Informasi Manajemen
Dosen Pengampu : Prof, Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA
UNIVERSITAS MERCU BUANA
MERUYA
Sumber :
https://www.google.co.id/search?q=karakteristik+sistem+informasi+manajemen&source=lnms&tb
m=isch&sa=X&ved=0ahUKEwiUnfLFjdfWAhVONrwKHfVHA_cQ_AUICygC&biw=1366&bih=662#imgrc
=JHSa4bagxEDNdM
Sistem Informasi merupakan salah satu komponen yang penting dalam sebuah sistem di
dalam suatu organisasi. Dengan adanya sistem informasi, maka user dapat mengetahui informasi-
informasi apa saja yang dimiliki oleh server host ataupun database, dan dapat menggunakan informasi
tersebut sesuai dengan kebutuhannya.
Pengertian sistem informasi sendiri adalah suatu sistem untuk proses informasi secara luas,
yang digunakan suatu komputer dan pengaaplikasiannya terhadap teknologi lainnya yang saling
terkait. Ada beberapa jenis dan juga tipe dari sistem informasi. Berikut ini adalah beberapa jenis dan
juga tipe dari sebuah sistem informasi:
 Sistem informasi manajemen
 Sistem Informasi akuntansi
 Sistem Informasi geofrafis
 Sistem Informasi Bisnis
 Sistem informasi eksekutif
 Sistem Informasi keuangan
 Dan masih banyak lagi
Kesemua jenis dari sistem informasi tersebut, memiliki tujuan dan juga fungsi sistem informasi
yang berbeda-beda, sesuai dengan bagaimana sistem tersebut dibuat, diimplementasikan dan juga
siapa saja user yang menggunakan sistem informasi tesebut. Kemudian fungsi teknologi informasi dan
komunikasi yang cukup berpengaruh dalam kehidupan sehari-hari sangatlah berguna seperti
berkomuniksasi dengan seseorang yang berjarak jauh dengan gedget yang dimiliki, misalnya melalui
komputer dengan chatting ataupun pada smartphone.
Dengan adanya sistem informasi, maka alur dan juga arus data menjadi lebih mudah untuk
dilakukan, yang mana hal ini akan membantu mempercepat dan juga mempermudah sistem distribusi
data dari host ataupun server menuju usernya, sehingga setiap user dapat memanfaatkan informasi
yang tersedia secara efektif.
Karakteristik Sistem Informasi
Suatu sistem bisa dikatakan sebagai sebuah sistem informasi apabila memnuhi karakteristik
utama dari sebuah sistem informasi. Karakteristik utama ini menunjukkan bahwa sebuah sistem
memang benar-benar sebuah sistem yang dapat memberikan arus informasi dari host menuj usernya.
Berikut ini adalah beberapa karakteristik yang dimiliki oleh sistem informasi:
1. Memiliki Komponen
Karakteristik pertama dari sebuah sistem informasi adalah memilki komponen. Komponen ini
merupakan bagian dari sebuah sistem interaksi, dimana keseluruhan komponen tersebut saling
berinteraksi satu sama lain. Setiap komponen atau yang bisa juga disebut sebagai subsistem di dalam
sebuah sistem informasi memiliki sifat untuk menjalankan fungsi-fungsi tertentu di dalam sebuah
sistem informasi. Jadi, apabila subsitem atau komponen dari sistem informasi ini tidak dapat bekerja
optimal, maka keseluruhan sistem informasi yang diimplementasikan tidak akan dapat berjalan secara
optimal.
2. Memiliki Batasan atau Boundary
Karakteristik dari sebuah sistem informasi berikutnya adalah sebuah sistem informasi
haruslah memiliki sebuah batasan sistem atau yang dikenal dengan istilah boundary. Batasan ini
merupakan pembatas dari sebuah sistem informasi dengan sistem informasi lainnya, yang membuat
sistem informasi tersebut menjadi satu buah kesatuan sistem informasi yang utuh, dan menunjukkan
ruang lingkup yang dimilki oleh sistem informasi tersebut.
Jadi, dengan adanya boundary ini, seuah sistem informasi tidak akan bekerja saling tumpang tindih
satu sama lainnya, dan dapat berfungsi sesuai dengan tugas dan juga perannya masing-masing.
3. Memiliki Lingkungan Luar dari Sistem atau Environment
Karakteristik dari sistem informasi berikutnya adalah memilki lingkungan luar dari sebuah
siste, atau yang disebut dengan environment. Environment merupakan keseluruhan sistem dan juga
lingkungan yang berad di luar batasan atau boundary dari sebuah sistem informasi. Sebuah sistem
akan disebut sebagai sistem informasi, apabila sistem tesebut memilki batasan atau boundary, dan
juga memiliki lingkungan luar yang berbatasan langsung dengan sistem informasi tersebut.
4. Memiliki Interface
Interface atau antar muka merupakan karakteristik berikutnya yang harus dimilki oleh sebuah
sistem informasi. Ya, suatu sistem akan dianggap sebagai sebuah sistem informasi yang dapat
dioperasikan dengan baik dan juga optimal apabila sistem informasi tersebut memilki interface atau
antar muka. Interface atau antarmuka ini merupakan media yang digunakan untuk dapat
menghubungkan sebuah komponen atau subsistem yang terdapat pada sebuah sistem informasi.
Hal ini mengacu pada karakteristik pertama pada sebuah sistem informasi, dimana sistem
informasi memilki beberapa komponen dan juga subsistem yang menjadi dasar terbentuknya suatu
keseluruhan sistem. Keseluruhan komponen dan juga subsitem tersebut di hubungkan dengan apa
yang disebut denan interface.
Berarti, sudah jelas terlihat, apabila suatu sistem informasi tidak memiliki interface, maka sistem
tersebut tidaka akan dapat berjalan dengan optimal.
5. Memiliki Input atau Masukan Sistem
Karakteristik berikutnya dari sebuah sistem informasi adalah sistem input atau masukan. Input
system atau sistem masukan ini meruapakan jenis energy yang digunakan untuk dimasukkan ke dalam
suatu sistem. Masukan atau input ini terdiri dari dua jenis, yaitu:
 Maintenance input merupakan input yang berhubungan dengan perawatan suatu sistem,
dimana merupakan sebuah energy yang dimasukkan ke dalam sistem informasi, agar sistem
informasi tersebut bisa berjalan dengan baik dan optimal
 Signal input merupakan energy yang merupakan sinyal, yang artinya, energy ini sangat
berpengaruh terhadap proses transfer dan juga transmisi data atau informasi yang dimiliki
sebuah host untuk diteruskan melalui sistem informasi menuju keluaran atau output.
6. Memiliki Output atau Keluaran dari Sebuah Sistem
Output atau keluaran merupakan karakteristik dari sistem informasi yang berikutnya. Output
merupakan keluaran energy atau hasil yang diteruskan oleh input. Hasil atau output ini bisa berupa
tampilnya data dan juga informasi yang muncul pada display user, yang berisi informasi. Dengan
adanya output ini , maka setiap user yang menggunakan sistem informasi dapat mengakses dan juga
memanfaatkan layanan informasi yang ditujukkan kepada dirinya, sehingga membuat sistem
informasi dapat bekerja dengan optimal dan bermanfaat.
7. Memiliki Pengolah dan Pemrosesan Sistem
Karakteristik berikutnya yang harus dimilki oleh sistem informasi adalah sebuah pengolah data
atau pemrosesan sistem. Pengolah data atau pemrosesan sistem ini merupakan komponen atau
bagian di dalam sebuah sistem informasi yang memilki tugas utama untuk memproses input dari
sebuah sistem informasi menadi keluaran atau output dari sebuah sistem informasi.
Singkatnya, processing system ini membantu proses pengolahan data secara keseluruhan yang ada
did alam sebuah sistem informasi, lalu mentransmisikan hasil dari pengolahan data tersebut menuju
output yang dikeluarkan oleh sistem dan dapat diakses oleh user.
8. Memiliki Sasaran dari Sistem
Karakteristik terakhir merupakan karakteristik yang mungkin paling penting dari sebuah
sistem informasi. Karakteristik tersebut adalah sasaran dari sistem. Ya, sasaran dari sistem merupakan
analisis berupa siapa saja yang akan menggunakan sistem informasi ini. Tanpa adanya sasaran dari
pembuatan sistem, maka sudah pasti sebuah sistem informasi tidak akan bisa bermanfaat dan juga
berguna.
Misalnya adalah, sebuah sistem informasi diimplementasikan untuk para auditor dan juga akuntan.
Maka jenis dari sistem informasi yang akan diimplementasikan dan juga dikembangkan adalah jenis
dari sistem informasi akuntasi, yang berisi data – data keuangan suatu eprusahaan dan juga organisasi.
Mengapa Sistem Informasi diperlukan dalam organisasi/perusahaan?
Sistem Informasi Manajemen adalah sebuah sistem yang cukup kompleks. Sistem ini dapat
berjalan dengan baik apabila semua proses didukung dengan teknologi yang tinggi, sumber daya yang
berkualitas, dan yang paling penting komitmen perusahaan. Sistem Informasi Manajemen berguna
untuk mendukung fungsi operasi, manajemen, dan pengambilan keputusan dalam sebuah organisasi.
Sistem Informasi Manajemen bertujuan menghasilakn informasi yang berguna untuk perusahaan.
Kegiatan ini mendukung proses bisnis perusahaan dan perlu diperhatikan untuk kelangsungan
perusahaan. Oleh karena itu, komitmen perusahaan untuk menjalankan Sistem Informasi Manajemen
haruslah sangat tinggi agar proses yang terjadi dilantai produksi menjadi menguntungkan bagi
perusahaan.
Supaya informasi yang dihasilkan oleh sistem informasi dapat berguna bagi manajamen, maka
analis sistem harus mengetahui kebutuhan-kebutuhan informasi yang dibutuhkannya, yaitu dengan
mengetahui kegiatan-kegiatan untuk masing-masing tingkat (level) manajemen dan tipe keputusan
yang diambilnya. Berdasarkan pada pengertian-pengertian di atas, maka terlihat bahwa tujuan
dibentuknya Sistem Informasi Manajemen adalah supaya organisasi memiliki informasi yang
bermanfaat dalam pembuatan keputusan manajemen, baik yang menyangkut keputusan-keputusan
rutin maupun keputusan-keputusan yang strategis. Sehingga SIM adalah suatu sistem yang
menyediakan kepada pengelola organisasi data maupun informasi yang berkaitan dengan
pelaksanaan tugas-tugas organisasi.
Beberapa kegunaan atau fungsi sistem informasi antara lain adalah sebagai berikut:
1. Meningkatkan aksesibilitas data yang tersaji secara tepat waktu dan akurat bagi para pemakai,
tanpa mengharuskan adanya prantara sistem informasi.
2. Menjamin tersedianya kualitas dan keterampilan dalam memanfaatkan sistem informasi
secara kritis.
3. Mengembangkan proses perencanaan yang efektif.
4. Mengidentifikasi kebutuhan-kebutuhan akan keterampilan pendukung sistem informasi.
5. Menetapkan investasi yang akan diarahkan pada sistem informasi.
6. Mengantisipasi dan memahami konsekuensi-konsekuensi ekonomis dari sistem informasi dan
teknologi baru.
7. Memperbaiki produktivitas dalam aplikasi pengembangan dan pemeliharaan sistem.
Organisasi menggunakan sistem informasi untuk mengolah transaksi-transaksi, mengurangi biaya dan
menghasilkan pendapatan sebagai salah satu produk atau pelayanan mereka. Perusahaan
menggunakan sistem informasi untuk mempertahankan persediaan pada tingkat paling rendah agar
konsisten dengan jenis barang yang tersedia.
Datfar Pustaka :
1. http://dosenit.com/kuliah-it/sistem-informasi/karakteristik-sistem-informasi
2. Hapzi Ali & Tonny Wangdra, Sistem Informasi Bisnis “SI-Bis” Dalam Prospektif Keunggulan
Kompetitif, Baduose Media, 2010
3. Anonim1, 2017. http://farid52e.blogstudent.mb.ipb.ac.id/2015/02/02/kelebihan-dan-kekurangan-
sistim-informasi-manajemen-dalam-dunia-bisnis/ , (13 september 2017 , 19:56)

More Related Content

What's hot

Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...
aviani safitri
 
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
RisaAprillia
 
Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018
Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018
Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018
Hadisti Khoerunnisa
 
11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...
11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...
11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...
Tashyamrsty
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...
Indah Herlina
 
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Dina Supriani
 
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...
Tiara Anggraeni
 
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
Indri Novika Sari
 
SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...
SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...
SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...
Afifah Luthfiah
 
Bab2
Bab2Bab2
Bab2
Judie4
 
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
CELINEDANARIS
 
SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...
SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...
SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...
Indri Novika Sari
 
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
mulinatul09
 
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...
fathiamunaf
 
sistem informasi
sistem informasi sistem informasi
sistem informasi
ceriah77
 
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
SeptiHendarwati
 
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem InformasiKonsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Alex Adipati
 
1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...
1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...
1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...
Ressy Ika Ariana
 
Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...
Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...
Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...
Muhammad Sofyan
 
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
Dea Aulia
 

What's hot (20)

Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...
Sim, aviani safitri, hapzi ali, pengertian karakteristik komponen dan penting...
 
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
 
Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018
Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018
Sim, hadisti khoerunnisa, hapzi ali, universitas mercu buana, 2018
 
11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...
11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...
11,si pi,tashya amaraesty,hapzi ali, implementasi sistem informasi pada perus...
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...
Sim, indah herlina, hapzi ali, karakteristik dan pentingnya sistem informasi ...
 
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
Sim, dina supriani, hapzi ali, makalah analisis dan perancangan sistem inform...
 
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sistem Informasi untuk Keungg...
 
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
SIM-UTS, Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis Implementasi Sistem Informasi...
 
SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...
SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...
SIM, 2, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Karakteristik Sistem Informasi dan kompon...
 
Bab2
Bab2Bab2
Bab2
 
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
Tugas 1, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem inform...
 
SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...
SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...
SIM-UAS (Ms.Word), Indri Novika Sari, Hapzi Ali, Analisis dan Perencanaan Sis...
 
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
Implementasi SIstem Informasi Pada Perusahaan
 
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...
SIM,FATHIA SUWANINDA, Prof,Dr Hapzi Ali ,CMA ,IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI M...
 
sistem informasi
sistem informasi sistem informasi
sistem informasi
 
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
Tugas sistem informasi manajemen, implementasi sistem informasi manajemen pad...
 
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem InformasiKonsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
 
1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...
1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...
1. sim, ressy ika ariana, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersai...
 
Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...
Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...
Sim, muhammad sofyan, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bersaing, ...
 
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
 

Similar to Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas mercu buana, 2017

1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
RisaJayanti2
 
KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI
KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASIKARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI
KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI
raihanfarras
 
Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...
Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...
Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...
Kemal Kemal
 
SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...
SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...
SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...
suryanih suryanih
 
1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...
1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...
1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...
Fitria Nanda
 
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & InformasiHanny Hikmayanti
 
Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...
Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...
Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...
Intanks20
 
SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptx
SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptxSISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptx
SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptx
hajarharike
 
Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...
Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...
Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...
Pedro Craggett
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Abud Maha
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Abud Maha
 
Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1
IKHSAN MAHRURI
 
Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...
Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...
Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...
Lulutamiii
 
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
nadiapuji98
 
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
dhibah
 
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...
mutiah indah
 
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Hadisti Khoerunnisa
 
Ml2 f301487
Ml2 f301487Ml2 f301487
Ml2 f301487
Happy Fourino
 
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
nadiapuji98
 
Makalah Sistem Informasi
Makalah Sistem InformasiMakalah Sistem Informasi
Makalah Sistem Informasiindrajhonatan
 

Similar to Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas mercu buana, 2017 (20)

1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
1, SIM, Risa Jayanti Aprillia, Hapzi Ali, Sistem Informasi Manajemen, Univers...
 
KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI
KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASIKARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI
KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI
 
Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...
Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...
Sim, tugas 2, muhammad alfiqri rozebie, 41816010054, hapzi ali, implementasi ...
 
SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...
SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...
SI-PI, Suryanih, Hapzi Ali, Artikel Implementasi Sistem, Magister Akuntansi U...
 
1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...
1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...
1. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, E_BUSINESS GLOBAL: BAGAIMANA BISNIS MEN...
 
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
(2) Konsep Dasar Sistem & Informasi
 
Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...
Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...
Tugas sim _intan_komalasari__yananto_mihadi_putra_pengantar sistem informasi ...
 
SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptx
SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptxSISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptx
SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN. part 1.pptx
 
Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...
Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...
Analisa Sistem Informasi Yamaha Dealer Service (YDS) Pada CV. Niaga Pratama M...
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
 
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
Sim, muhamad abud mahasin, hapzi ali, arsitektur komputer, universitas mercu ...
 
Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1Konsep sistem-informasi1
Konsep sistem-informasi1
 
Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...
Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...
Sim, 1, lulu utami, hapzi ali, sistem informasi sebagai keunggualan kompetiti...
 
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
 
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
 
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...
SI-PI, Mutiah Sari Indah, Hapzi Ali, Sistem Informasi Dalam Kegiatan Bisnis, ...
 
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
Sim,hadisti khoerunnisa,hapziali,universitasmercubuana,2018
 
Ml2 f301487
Ml2 f301487Ml2 f301487
Ml2 f301487
 
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
SIM 2 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Sistem Informasi U...
 
Makalah Sistem Informasi
Makalah Sistem InformasiMakalah Sistem Informasi
Makalah Sistem Informasi
 

More from Nilam Rosfalina

Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Nilam Rosfalina
 
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Nilam Rosfalina
 
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Nilam Rosfalina
 
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Nilam Rosfalina
 
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Nilam Rosfalina
 
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Nilam Rosfalina
 
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Nilam Rosfalina
 
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Nilam Rosfalina
 
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...
Nilam Rosfalina
 
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...
Nilam Rosfalina
 
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Nilam Rosfalina
 
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Nilam Rosfalina
 
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Nilam Rosfalina
 
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Nilam Rosfalina
 
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...
Nilam Rosfalina
 
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam Rosfalina
 

More from Nilam Rosfalina (16)

Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
 
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
 
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
Sim15, nilam rosfalina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi ...
 
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
 
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
 
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
 
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
 
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
 
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv ppt,...
 
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...
Sim7, nilam rosfalina, hapzi ali, implementasi sistem informasi di in tv, uni...
 
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
 
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
 
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
 
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
 
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...
 
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
 

Recently uploaded

Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
RaraStieAmkop
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 

Recently uploaded (13)

Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 

Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas mercu buana, 2017

  • 1. KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI Nama : Nilam Rosfalina NIM : 43216110050 Mata Kuliah : Sistem Informasi Manajemen Dosen Pengampu : Prof, Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA UNIVERSITAS MERCU BUANA MERUYA
  • 2. Sumber : https://www.google.co.id/search?q=karakteristik+sistem+informasi+manajemen&source=lnms&tb m=isch&sa=X&ved=0ahUKEwiUnfLFjdfWAhVONrwKHfVHA_cQ_AUICygC&biw=1366&bih=662#imgrc =JHSa4bagxEDNdM Sistem Informasi merupakan salah satu komponen yang penting dalam sebuah sistem di dalam suatu organisasi. Dengan adanya sistem informasi, maka user dapat mengetahui informasi- informasi apa saja yang dimiliki oleh server host ataupun database, dan dapat menggunakan informasi tersebut sesuai dengan kebutuhannya. Pengertian sistem informasi sendiri adalah suatu sistem untuk proses informasi secara luas, yang digunakan suatu komputer dan pengaaplikasiannya terhadap teknologi lainnya yang saling terkait. Ada beberapa jenis dan juga tipe dari sistem informasi. Berikut ini adalah beberapa jenis dan juga tipe dari sebuah sistem informasi:  Sistem informasi manajemen  Sistem Informasi akuntansi  Sistem Informasi geofrafis  Sistem Informasi Bisnis  Sistem informasi eksekutif  Sistem Informasi keuangan  Dan masih banyak lagi
  • 3. Kesemua jenis dari sistem informasi tersebut, memiliki tujuan dan juga fungsi sistem informasi yang berbeda-beda, sesuai dengan bagaimana sistem tersebut dibuat, diimplementasikan dan juga siapa saja user yang menggunakan sistem informasi tesebut. Kemudian fungsi teknologi informasi dan komunikasi yang cukup berpengaruh dalam kehidupan sehari-hari sangatlah berguna seperti berkomuniksasi dengan seseorang yang berjarak jauh dengan gedget yang dimiliki, misalnya melalui komputer dengan chatting ataupun pada smartphone. Dengan adanya sistem informasi, maka alur dan juga arus data menjadi lebih mudah untuk dilakukan, yang mana hal ini akan membantu mempercepat dan juga mempermudah sistem distribusi data dari host ataupun server menuju usernya, sehingga setiap user dapat memanfaatkan informasi yang tersedia secara efektif. Karakteristik Sistem Informasi Suatu sistem bisa dikatakan sebagai sebuah sistem informasi apabila memnuhi karakteristik utama dari sebuah sistem informasi. Karakteristik utama ini menunjukkan bahwa sebuah sistem memang benar-benar sebuah sistem yang dapat memberikan arus informasi dari host menuj usernya. Berikut ini adalah beberapa karakteristik yang dimiliki oleh sistem informasi: 1. Memiliki Komponen Karakteristik pertama dari sebuah sistem informasi adalah memilki komponen. Komponen ini merupakan bagian dari sebuah sistem interaksi, dimana keseluruhan komponen tersebut saling berinteraksi satu sama lain. Setiap komponen atau yang bisa juga disebut sebagai subsistem di dalam sebuah sistem informasi memiliki sifat untuk menjalankan fungsi-fungsi tertentu di dalam sebuah sistem informasi. Jadi, apabila subsitem atau komponen dari sistem informasi ini tidak dapat bekerja optimal, maka keseluruhan sistem informasi yang diimplementasikan tidak akan dapat berjalan secara optimal. 2. Memiliki Batasan atau Boundary Karakteristik dari sebuah sistem informasi berikutnya adalah sebuah sistem informasi haruslah memiliki sebuah batasan sistem atau yang dikenal dengan istilah boundary. Batasan ini merupakan pembatas dari sebuah sistem informasi dengan sistem informasi lainnya, yang membuat sistem informasi tersebut menjadi satu buah kesatuan sistem informasi yang utuh, dan menunjukkan ruang lingkup yang dimilki oleh sistem informasi tersebut. Jadi, dengan adanya boundary ini, seuah sistem informasi tidak akan bekerja saling tumpang tindih satu sama lainnya, dan dapat berfungsi sesuai dengan tugas dan juga perannya masing-masing. 3. Memiliki Lingkungan Luar dari Sistem atau Environment Karakteristik dari sistem informasi berikutnya adalah memilki lingkungan luar dari sebuah siste, atau yang disebut dengan environment. Environment merupakan keseluruhan sistem dan juga lingkungan yang berad di luar batasan atau boundary dari sebuah sistem informasi. Sebuah sistem akan disebut sebagai sistem informasi, apabila sistem tesebut memilki batasan atau boundary, dan juga memiliki lingkungan luar yang berbatasan langsung dengan sistem informasi tersebut.
  • 4. 4. Memiliki Interface Interface atau antar muka merupakan karakteristik berikutnya yang harus dimilki oleh sebuah sistem informasi. Ya, suatu sistem akan dianggap sebagai sebuah sistem informasi yang dapat dioperasikan dengan baik dan juga optimal apabila sistem informasi tersebut memilki interface atau antar muka. Interface atau antarmuka ini merupakan media yang digunakan untuk dapat menghubungkan sebuah komponen atau subsistem yang terdapat pada sebuah sistem informasi. Hal ini mengacu pada karakteristik pertama pada sebuah sistem informasi, dimana sistem informasi memilki beberapa komponen dan juga subsistem yang menjadi dasar terbentuknya suatu keseluruhan sistem. Keseluruhan komponen dan juga subsitem tersebut di hubungkan dengan apa yang disebut denan interface. Berarti, sudah jelas terlihat, apabila suatu sistem informasi tidak memiliki interface, maka sistem tersebut tidaka akan dapat berjalan dengan optimal. 5. Memiliki Input atau Masukan Sistem Karakteristik berikutnya dari sebuah sistem informasi adalah sistem input atau masukan. Input system atau sistem masukan ini meruapakan jenis energy yang digunakan untuk dimasukkan ke dalam suatu sistem. Masukan atau input ini terdiri dari dua jenis, yaitu:  Maintenance input merupakan input yang berhubungan dengan perawatan suatu sistem, dimana merupakan sebuah energy yang dimasukkan ke dalam sistem informasi, agar sistem informasi tersebut bisa berjalan dengan baik dan optimal  Signal input merupakan energy yang merupakan sinyal, yang artinya, energy ini sangat berpengaruh terhadap proses transfer dan juga transmisi data atau informasi yang dimiliki sebuah host untuk diteruskan melalui sistem informasi menuju keluaran atau output. 6. Memiliki Output atau Keluaran dari Sebuah Sistem Output atau keluaran merupakan karakteristik dari sistem informasi yang berikutnya. Output merupakan keluaran energy atau hasil yang diteruskan oleh input. Hasil atau output ini bisa berupa tampilnya data dan juga informasi yang muncul pada display user, yang berisi informasi. Dengan adanya output ini , maka setiap user yang menggunakan sistem informasi dapat mengakses dan juga memanfaatkan layanan informasi yang ditujukkan kepada dirinya, sehingga membuat sistem informasi dapat bekerja dengan optimal dan bermanfaat. 7. Memiliki Pengolah dan Pemrosesan Sistem Karakteristik berikutnya yang harus dimilki oleh sistem informasi adalah sebuah pengolah data atau pemrosesan sistem. Pengolah data atau pemrosesan sistem ini merupakan komponen atau bagian di dalam sebuah sistem informasi yang memilki tugas utama untuk memproses input dari sebuah sistem informasi menadi keluaran atau output dari sebuah sistem informasi. Singkatnya, processing system ini membantu proses pengolahan data secara keseluruhan yang ada did alam sebuah sistem informasi, lalu mentransmisikan hasil dari pengolahan data tersebut menuju output yang dikeluarkan oleh sistem dan dapat diakses oleh user.
  • 5. 8. Memiliki Sasaran dari Sistem Karakteristik terakhir merupakan karakteristik yang mungkin paling penting dari sebuah sistem informasi. Karakteristik tersebut adalah sasaran dari sistem. Ya, sasaran dari sistem merupakan analisis berupa siapa saja yang akan menggunakan sistem informasi ini. Tanpa adanya sasaran dari pembuatan sistem, maka sudah pasti sebuah sistem informasi tidak akan bisa bermanfaat dan juga berguna. Misalnya adalah, sebuah sistem informasi diimplementasikan untuk para auditor dan juga akuntan. Maka jenis dari sistem informasi yang akan diimplementasikan dan juga dikembangkan adalah jenis dari sistem informasi akuntasi, yang berisi data – data keuangan suatu eprusahaan dan juga organisasi. Mengapa Sistem Informasi diperlukan dalam organisasi/perusahaan? Sistem Informasi Manajemen adalah sebuah sistem yang cukup kompleks. Sistem ini dapat berjalan dengan baik apabila semua proses didukung dengan teknologi yang tinggi, sumber daya yang berkualitas, dan yang paling penting komitmen perusahaan. Sistem Informasi Manajemen berguna untuk mendukung fungsi operasi, manajemen, dan pengambilan keputusan dalam sebuah organisasi. Sistem Informasi Manajemen bertujuan menghasilakn informasi yang berguna untuk perusahaan. Kegiatan ini mendukung proses bisnis perusahaan dan perlu diperhatikan untuk kelangsungan perusahaan. Oleh karena itu, komitmen perusahaan untuk menjalankan Sistem Informasi Manajemen haruslah sangat tinggi agar proses yang terjadi dilantai produksi menjadi menguntungkan bagi perusahaan. Supaya informasi yang dihasilkan oleh sistem informasi dapat berguna bagi manajamen, maka analis sistem harus mengetahui kebutuhan-kebutuhan informasi yang dibutuhkannya, yaitu dengan mengetahui kegiatan-kegiatan untuk masing-masing tingkat (level) manajemen dan tipe keputusan yang diambilnya. Berdasarkan pada pengertian-pengertian di atas, maka terlihat bahwa tujuan dibentuknya Sistem Informasi Manajemen adalah supaya organisasi memiliki informasi yang bermanfaat dalam pembuatan keputusan manajemen, baik yang menyangkut keputusan-keputusan rutin maupun keputusan-keputusan yang strategis. Sehingga SIM adalah suatu sistem yang menyediakan kepada pengelola organisasi data maupun informasi yang berkaitan dengan pelaksanaan tugas-tugas organisasi. Beberapa kegunaan atau fungsi sistem informasi antara lain adalah sebagai berikut: 1. Meningkatkan aksesibilitas data yang tersaji secara tepat waktu dan akurat bagi para pemakai, tanpa mengharuskan adanya prantara sistem informasi. 2. Menjamin tersedianya kualitas dan keterampilan dalam memanfaatkan sistem informasi secara kritis. 3. Mengembangkan proses perencanaan yang efektif. 4. Mengidentifikasi kebutuhan-kebutuhan akan keterampilan pendukung sistem informasi. 5. Menetapkan investasi yang akan diarahkan pada sistem informasi. 6. Mengantisipasi dan memahami konsekuensi-konsekuensi ekonomis dari sistem informasi dan teknologi baru. 7. Memperbaiki produktivitas dalam aplikasi pengembangan dan pemeliharaan sistem.
  • 6. Organisasi menggunakan sistem informasi untuk mengolah transaksi-transaksi, mengurangi biaya dan menghasilkan pendapatan sebagai salah satu produk atau pelayanan mereka. Perusahaan menggunakan sistem informasi untuk mempertahankan persediaan pada tingkat paling rendah agar konsisten dengan jenis barang yang tersedia. Datfar Pustaka : 1. http://dosenit.com/kuliah-it/sistem-informasi/karakteristik-sistem-informasi 2. Hapzi Ali & Tonny Wangdra, Sistem Informasi Bisnis “SI-Bis” Dalam Prospektif Keunggulan Kompetitif, Baduose Media, 2010 3. Anonim1, 2017. http://farid52e.blogstudent.mb.ipb.ac.id/2015/02/02/kelebihan-dan-kekurangan- sistim-informasi-manajemen-dalam-dunia-bisnis/ , (13 september 2017 , 19:56)