SlideShare a Scribd company logo
Page | 1
Implementasi Sistem Informasi pada
PT. Berkat Subuh Transpor
DI SUSUN OLEH
Wamro atun (43215120287)
43215120287@student.mercubuana.ac.id
Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis
(Akuntansi)
Universitas Mercu Buana, Jakarta
Dosen : Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA
Page | 2
ABSTRAK
PT. Berkat Subuh Transpor merupakan salah satu perusahaan dalam bidang kurir
ekspres dan logistik yang bermarkas di Jakarta. Perusahaan kami adalah perusahaan
pengiriman paket kilat seperti DHL, FEDEX, TNT, ARAMEX dan Sejenisnya. Kami
menerapkan sistem informasi Express, dimana data kiriman dikumpulkan (Collect), di
ambil dan di perbaharui (retrieve and update), di simpan (restore), analisa (analys) dan
dibuatkan laporan (reporting).
Dalam artikel ini penulis akan membahas implementasi sistem informasi apa saja
yang telah dilakukan oleh PT. Berkat Subuh Transpor
Keyword :
Sistem Informasi, Implementasi Sistem Informasi,Dbms, PT.Berkat Subuh Transpor
PENDAHULUAN
Sudah tentu jika komputer memainkan peranan yang sangat penting dalam sebuah
sistem informasi. Pada saat ini sistem informasi sudah terkemas dalam komputer
dalam bentuk aplikasi-aplikasi yang terprogram dalam sebuah komputer, yang sudah
jelas tentunya dibutuhkan dan diperlukan dalam sebuah perusahaan, perkantoran,
maupun instansi-instansi yang membutuhkan. Walaupun dari segi teori, penerapan
sebuah sistem informasi tidak selalu atau tidak harus menggunakan komputer dalam
kegiatannya. Tetapi pada prakteknya atau implementasinya tidak mungkin sistem
informasi yang sangat kompleks itu dapat berjalan dengan baik tanpa adanya
komputer.
Hal ini bersumber dari dua sebab :
yang pertama bisnis yang semakin rumit dan kompleks.
Yang kedua adalah kemampuan komputer yang semakin baik.
dimana dalam hal ini komputer tak lagi menjadi sesuatu yang yang mewah atau
istimewa akan tetapi komputer pada saat ini telah menjadi alat atau peralatan yang
dibutuhkan, misalnya dalam sebuah kantor atau perusahaan yang pada saat ini tidak
ada yang tidak memanfaatkan atau tidak menggunakan sebuah komputer sebagai
peralatan kantor banyak yang sudah menggunakan komputer sebagai alat yang
dibutuhkan. Banyak perusahaan dan instansi-instansi yang menggunakan sistem
informasi berbasis komputer karena sistem informasi yang akurat dan cepat serta
berkualitas dimana pengelolaan informasinya yang berbasis pada komputer. Pada
zaman modern ini semua sudah serba canggih dimana semua sudah bisa tertata dan
terprogram dengan baik. Di dalam komputer sudah banyak menyediakan aplikasi-
aplikasi yang dibutuhkan dan dapat melakukan tugas sesuai dengan apa yang
diperintahkan oleh penggunanya. Tentunya pada saat ini sudah tidak asing lagi bagi
Page | 3
kita bahwa banyak aplikasi yang berbasis komputer yang mana kita sendiri sudah
banyak mengetahuinya dalam buku-buku maupun di situs medsos yang ada.
PT. Berkat Subuh Transpor merupakan salah satu perusahaan yang telah
memanfaatkan sistem informasi berbasis komputer dalam operasional perusahaan
sehari-hari. Dengan unit usaha yang jumlahnya tidak sedikit, tentu saja PT. Berkat
Subuh Transpor membutuhkan suatu sistem untuk membantu efektivitas proses
bisnisnya.
Dengan latar belakang tersebut, penulis memutuskan untuk menganalisa implementasi
pada perusahaan tersebut. Penulis akan membahas mengenai implementasi sistem
informasi pada PT.Berkat Subuh Transpor, manfaat dari implementasi sistem
informasi, serta dampak yang dirasakan perusahaan setelah mengimplementasikan
sistem informasi pada perusahaan.
2. METODE
Dalam penulisan Artikel ini, penulis menggunakan Metode Literatur dengan cara
membaca buku-buku dan situs-situs internet yang mendukung dan membantu atas
penulisan Artikel ini.
3. HASIL DAN PEMBAHASAN
3.1. Sekilas tentang PT. Berkat Subuh Transpor
PT. Berkat Subuh Transpor didirikan Pada tahun 2001 . PT. Berkat Subuh Transpor
salah satu perusahaan dalam bidang kurir ekspres dan logistik yang bermarkas di
Jakarta. Perusahaan kami adalah perusahaan pengiriman paket kilat seperti DHL,
FEDEX, TNT, ARAMEX dan Sejenisnya.
PT. Berkat Subuh Transpor dibangun oleh pengusaha asal Indonesia yang memulai
karirnya sejak lulus Kuliah, berdirinya PT. Berkat Subuh Transpor ini dimulai dari
awal mulanya Pemuda yang bekerja di salah satu bidang logistic dan mengajukan
resign kepada perusahaan tersebut untuk memulai karir dan bisnis logistic dengan
sendirinya yang sampai saat ini menjadi perusahaan berkembanag di Indonesia.
PT. Berkat Subuh Transpor mulai mengembangkan perusahaannya dengan
memanfaatkan IT pada tahun 2008. dan mulai mengembangkan sistem informasi
perusahaan tahun 2008. Pengembangan sistem informasi pada PT. Berkat Subuh
Transpor mulai berkembang dengan cepat pada tahun 2009, system informasi yanag
digunakan adalah DBMS (Database Management System).
Pada tahun 2015 PT. Berkat Subuh Transpor adalah salah satu perusahaan yang
mendapatkan Sertifikat HALAL, dimana fungsi dari sertifikat tersebut adalah untuk
meningkatkan produktifitas perusahaan dalam menjalankan fungsinya, adakala
Page | 4
pengiriman dari daerah/Negara yang mengharuskan tempat penyimpanan nya harus
bersih (tidak terkontaminasi barang/makanan non halal).
Pada tahun 2015 PT. Berkat Subuh Transpor mendapatkan Sertifikat ISO
( International Organization for Standardization ) adalah kumpulan standar untuk
sistem manajemen mutu (SMM).
 adanya satu set prosedur yang mencakup semua proses penting dalam bisnis;
 adanya pengawasan dalam proses pembuatan untuk memastikan bahwa sistem
menghasilkan produk-produk berkualitas;
 tersimpannya data dan arsip penting dengan baik;
 adanya pemeriksaan barang-barang yang telah diproduksi untuk mencari unit-unit
yang rusak, dengan disertai tindakan perbaikan yang benar apabila dibutuhkan;
 secara teratur meninjau keefektifan tiap-tiap proses dan sistem kualitas itu sendiri.
Pada Tahun 2015 juga PT. Berkat Subuh Transpor mendapatkan Sertikat C-TPAT
a. C–TPAT kepanjangan dari Custom-Trade Partnership Against Terrorism yaitu
suatu ketentuan yang harus dipenuhi oleh perusahaan jika hendak melakukan
pengiriman barang (Shipment) ke negara Amerika (United States of America) yang
bertujuan untuk menjamin keamanan dari barang yang dikirimkan oleh Perusahaan.
b. Pedoman pelaksanaan program C-TPAT :
1) Kontrol Akses Fisik/Physical Access Controls
a) Masuk dan keluar karyawan/tamu/barang/dokumen (WI-12-A)
b) Kartu identifikasi karyawan dan Tamu (WI-12-B)
c) Pengisian form incomplete absence (WI-12-C)
d) Media dan tamu/Tamu (W-12-D)
e) Area terbatas / restricted area (WI-12-E)
2) Keamanan Karyawan/Personnel security (WI-12-F)
3) Keamanan Kontainer/Container security
a) Keamanan Peti Kemas/Container (WI-12-G)
b) Trucking (WI-12-H)
c) Segel/Seals (WI-12-I)
Page | 5
4) Keamanan Fisik/Physical security
a) Keamanan Fisik (WI-12-J)
b) Keamanan Internal dan Eksternal (WI-12-K)
5) Keamanan Prosedur/Procedural security (WI-12-L)
Dalam program C-TPAT, Indonesia bersama Bangladesh, Pakistan, Malaysia, dan
Filipina di golongkan sebagai Hight Risk Country atau negara yang memiliki ke
cenderungan terorisme yang tinggi. Maka dari itu, pemerintah Amerika
mengharuskan beberapa buyer yang meng impor barang dari negara-negara tersebut
untuk memastikan bahwa pabrik-pabrik atau perusahaan export import di negara itu
memenuhi syarat sebagai perusahaan yang memiliki program C-TPAT yang baik dan
atau memiliki sertifikat lulus C-TPAT dari badan sertifikasi yang bernama Global
Security Verification atau di singkat GSV.
Pada tahun 2016 PT. Berkat Subuh Transpor mendapatkan sertifikat IATA yang mana
didalamnya terdapat system untuk mempermudah Bisnis perusahaan dengan Pihak
Airlines yang terkait (Booking , Freight Dll.)
3.2. Implementasi Sistem Informasi
pada PT. Berkat Subuh Transpor
3.2.1. DBMS (Database Management System) PT. Berkat Subuh Transpor
PT. Berkat Subuh Transpor telah mengoperasikan jaringan teknologi informasi yang
luas untuk mendukung kegiatan usahanya. Platform teknologi informasi PT.Berkat
Subuh Transpor meliputi manajemen Operasional dan sistem Administrasi sistem
yang terintegrasi dengan system pelanggan, karyawan perusahaan untuk melacak
barang kiriman dan penjualan (sales) jasa juga jaringan pendukung bisnis yang
standar.
PT. Berkat Subuh Transpor telah mengembangkan teknologi informasi berbasis IOS,
Android pada Tahun 2016 untuk sebagian bisnisnya. dan sedang memperluas
jaringannya.
Sistem ini menyediakan keterpaduan dalam penjualan dan manajemen operasional,
pengiriman dan kemampuan pelaporan administrasi keuangan yang terintegrasi.
Sistem teknologi informasi juga memungkinkan PT.Berkat subuh transpor
menghasilkan laporan indikator kinerja utama yang terkait dengan volume penjualan,
yang disyaratkan oleh beberapa Manajemen. PT.Berkat Subuh Transpor juga telah
mengembangkan sistem manajemen Servis pengiriman barang yang di jalankan oleh
operasional, yang memungkinkan pelacakan dari tim operasional tersebut melalui
Page | 6
Global Positioning System (GPS) atau updetan dari system tersebut serta pengecekan
barang yang terkena Duty/tax dan pick up barang dengan tepat waktu (real time).
Selain BDSM pada aspek operasional dan Administrasi perusahaan, transformasi
sistem Human Resources (HR) menjadi Human Capital juga merupakan salah satu
kunci sukses perusahaan dalam mengarungi samudera bisnis yang semakin ketat
belakangan ini.
Page | 7
Contoh Bentuk DBMS Internal Perusahaan
Sistem ini dapat mengupload manifest (Detail pengiriman) dan meng update status
barang kiriman, membuat invoice (Tagihan), melacak permintaan pick-up Barang
yang akan dikirim ,
Sistem ini adalah untuk mempermudah menyimpan data setiap pengiriman yang
sudah dilakukan oleh operasional perusahaan.
Kelebihan Sistem tersebut :
- setiap user dapat mempersingkat waktu karena tidak lagi dengan
menggunakan system manual untuk menginput setiap data
- mempermudah penyimpanan data tanpa harus menulis kembali data kiriman
menggunakan tangan
- menyimpan history data yang sudah lama
Kelemahannya
- Harus menyediakan penyimpanan (server) yang memadai
- Bertambahnya cost
- Jika Server mati, system tersebut tidak dapat di akses
Contoh Bentuk DBMS Internal Perusahaan dengan Agent perusahaan yang terkait
Page | 8
Sistem ini adalah untuk mempermudah koneksi antara Perusahaan dengan Agent
terkait, meng input manifest (Detail pengiriman) dan mengecek status barang kiriman,
membuat invoice (Tagihan), dan berkomunikasi kepada Agent.
Sistem ini adalah untuk mempermudah menyimpan data setiap pengiriman yang
sudah dilakukan oleh operasional perusahaan akan tetapi hanya sebagian kiriman saja
yang melalui Agent yang berhubungan dengan system tersebut.
Field : maximal 12 digit nomor untuk menginput AWB, ada pula untuk tujuan tertentu
ada yang mengharuskan menggunakan max 11 digit nomor AWB.
Keunggulan system tersebut
- Dapat berkomunikasi langsung dengan Agent terkait tanpa menggunakan
jaringan sosmed maupun e-mail.
- Dapat mengecek langsung kiriman ekspor dariIndonesia di dalam system
tersebut.
Kelemahannya
- Jika Terjadi masalah input, tidak dapat perbaiki dengan sendirinya akan tetapi
harus melakukan komunikasi dengan IT terkait.
- Jika di pihak Agent mengalami maintenance system, tidak bisa di akses oleh
PT. Berkat Subuh Transpor
Setiap pelanggan juga dapat mengakses system PT. Berkat Subuh Transpor yang
mana fungsinya untuk melacak kiriman Barang yang sudah dikirim melalui PT.
Berkat Subuh Transpor.baik Ekspor maupun Impor
Page | 9
Sistem ini berfungsi untuk melacak barang kiriman tanpa harus menelvon customer
service perusahaan maupun divisi terkait.
GAMBAR DISAMPING ADALAH
APLIKASI MOBILE UNTUK
ANDROID
Fungsi dari system tersebut untuk :
INTERNAL :
UPDATE STATUS
Page | 10
Kurir dan Cabang Dapat mengupdate Status pengiriman melalui Handphone
Untuk Mempercepat service pengiriman
EXTERNAL :
1. TRACK & TRACE
Setiap Customer Dapat Cek Status kiriman di aplikasi Android tersebut
2. PICKUP REQUEST
Pelanggan dapat menginput sendiri Permintaan Pick up
THE NEXT DEVELOPMENT Internal & External
GET RATE AND TIME QUOTE
Pelanggan dapat cek Harga di dalam sistem dan cek estimasi waktu pengiriman.
(External)
SMS ALERT
Jika Kiriman sudah sampai kepada pelanggan, Kurir update kedalam sistem dan
Pelanggan akan mendapat SMS notifikasi Jika Nomor Telvon di daftarkan. (Internal
& External)
CUSTOMER CAN TRACK MORE AWB AT ONE TIME
Pelanggan dapat mengecek sekali lebih dari satu pengiriman didalam sistem.
(External)
WAREHOUSE MANAGEMENT SYSTEM
Integrasi dengan sistem utama sehingga dapat mengontrol paket masuk dan keluar
untuk kawasan berikat. (Internal)
Page | 11
Sistem basis data (DBMS) merupakan salah satu komponen penting dalam sistem
informasi, karena merupakan dasar dalam menyediakan informasi. DBMS juga
sebagai penentu kualitas informasi : akurat, tepat pada waktunya dan relevan. Namun
demikian, tentu saja Informasi dapat dikatakan bernilai bila manfaatnya lebih efektif
dibandingkan dengan biaya untuk mendapatkannya. Sasaran utama DBMS adalah
menyediakan lingkungan yang nyaman dan efisien dalam menyimpan dan mengambil
informasi ke dan dari basis data.
Lebih jelas, keuntungan dan kerugian dapat dijabarkan sebagai berikut:
KELEBIHAN menggunakan DBMS:
a. Penggunaan Data Bersama (The Data Can Be Shared)
b. Mengurangi Kerangkapan Data (Redudancy Can Be Reduced)
c. Menghindari Ketidakkonsistenan Data (Inconsistency Can Be Avoided)
d. Integritas Data Terpelihara (Integrity Can Be Maintained)
e. Keamanan Terjamin (Security Can Be Enforced)
f. Kebutuhan User Yang Kompleks Dapat Teratasi (Balanced conflicting
requirements)
g. Pelaksanaan Standarisasi (Standards Can Be Enforced)
h. Meningkatkan Produktivitas (Increased productivity)
i. Layanan Back up dan Recovery Semakin Baik (Improved backup and recovery
services)
KELEMAHAN menggunakan DBMS:
a. Rumit (Complexity)
Karena penetapan fungsi dari DBMS yang baik, menyebabkan DBMS menjadi
software yang cukup rumit. Seluruh user harus mengetahui fungsi-fungsi yang ada
dengan baik, sehingga dapat memperoleh manfaatnya.
b. Ukuran (Size)
Page | 12
Kerumitan dan banyaknya fungsi yang ada menyebabkan DBMS memerlukan banyak
software pendukung yang mengakibatkan penambahan tempat penyimpanan dan
memory.
c. Biaya DBMS (Cost of DBMS)
d. Biaya Tambahan Hardware (Additional hardware costs)
e. Biaya Konversi (Cost of conversion)
f. Performance
Pada dasarnya DBMS dibuat untuk menyediakan banyak aplikasi, akibatnya mungkin
beberapa aplikasi akan berjalan tidak seperti biasanya.
g. Resiko Kegagalan (Higher impact of a failure)
Karena system yang terpusat, jika seluruh user dan aplikasi terakses dari DBMS maka
kerusakan pada bagian manapun dari system, akan menyebabkan operasi terhenti.
4. Diskusi dan Analisa Sistem informasi PT. Berkat Subuh Transpor
Mengapa Sistem Informasi itu Penting ?
Alasan :
Pertama, sistem informasi dan teknologi informasi merupakan bagian integral dari
kehidupan kita.
Kedua, bidang SI menawarkan banyak peluang karir. Akhirnya, semua bidang
fungsional dalam suatu organisasi menggunakan sistem informasi.
Sederhananya, organisasi tidak dapat beroperasi tanpa teknologi informasi. Untuk
alasan ini, setiap manajer dan anggota staf profesional harus belajar tentang IT dalam
bidang khusus serta seluruh organisasi dan antar organisasi.
Sistem TI merupakan bagian integral dari setiap area fungsional dari suatu organisasi.
Di bidang keuangan dan akuntansi, misalnya, manajer menggunakan sistem TI untuk
meramalkan pendapatan dan kegiatan usaha, untuk menentukan sumber terbaik dan
penggunaan dana, dan untuk melakukan audit untuk memastikan bahwa organisasi
pada dasarnya kuat dan bahwa semua laporan keuangan dan dokumen yang akurat .
Dalam penjualan dan pemasaran , manajer menggunakan teknologi informasi untuk
melakukan fungsi-fungsi berikut :
– Produk analisis : mengembangkan barang dan jasa baru
Page | 13
– Site analisis : menentukan lokasi terbaik untuk fasilitas produksi dan distribusi
– Promosi analisis : mengidentifikasi saluran iklan terbaik
– Analisis harga : pengaturan harga produk untuk mendapatkan total pendapatan
tertinggi
Manajer pemasaran juga menggunakan TI untuk mengelola hubungan mereka dengan
pelanggan mereka. Dalam manufaktur, manajer menggunakan IT untuk memproses
pesanan pelanggan, mengembangkan jadwal produksi, tingkat inventory control, dan
memantau kualitas produk. Mereka juga menggunakan TI untuk merancang dan
memproduksi produk. Proses ini disebut desain komputerisasi (CAD) dan manufaktur
komputerisasi (CAM).
Manajer human resources menggunakan IT untuk mengelola proses perekrutan,
menganalisis dan menyaring pelamar kerja, dan mempekerjakan karyawan baru. HR
manajer menggunakan IT untuk membantu karyawan mengelola karir , melakukan tes
kinerja untuk karyawan dan memonitor produktivitas karyawan. Para manajer juga
menggunakan TI untuk mengelola kompensasi dan paket manfaat.
Ini hanya beberapa contoh dari peran teknologi informasi dalam berbagai area
fungsional dari suatu organisasi. Adalah hal penting dari area fungsional yang berbeda
untuk melihat nilai dari sistem informasi di bidangnya.
Page | 14
5. Rekomendasi :
Penerapan sistem informasi di PT. Berkat Subuh Transpor membawa manfaat sebagai
penunjang keberhasilan perusahaan dalam rangka efisiensi dan efektifitas kinerja
perusahaan. Implementasi sistem informasi sangat membantu perusahaan dalam
meraih tujuan bisnisnya. Implementasi sistem informasi pada PT. Berkat Subuh
Transpor sudah dilaksanakan pada berbagai aspek perusahaan, mulai dari sistem
informasi Operasional Perusahaan, penjualan dengan ecommerce, menerapkan system
Administrasi dan keuangan hingga sistem informasi berbasis Android mobile,.
Berdasarkan penjelasan pada bagian hasil dan pembahasan dalam artikel ini, dapat
disimpulkan bahwa implementasi Sistem Informasi pada perusahaan dapat
meningkatkan keunggulan kompetitif perusahaan, mengembangkan bisnis, dan
membantu perusahaan dalam mencapai sasaran bisnisnya .
Rekomendasi
• membuat modul modul sederhana untuk mengakses dan aplikasi ke database.
Sehingga untuk user yang tidak tetap, tidak akan membebani kerja program
utama dan membebani database.
• meletakkan database SIM dengan program aplikasi yang berbasis web.
Agar akses menjadi mudah dan murah untuk setiap user.
Page | 15
PENUTUP
A. Simpulan
Basis data merupakan kumpulan data yang saling berhubungan satu dengan yang
lainnya yang diaorganisasikan sesuai struktur tertentu dan disimpan dengan baik
Ada setidaknya 10 fungsi DBMS dalam membantu menjaga dan memelihara
integritas data dalam suatu sistem adalah: Menjaga Integritas Data, Penyimpanan
Data (Data Storage Management), Kamus Data, Transformasi dan Penyajian Data,
Keamanan Data, Memungkinkan Akses Beberapa User, Menyediakan Prosedur
Backup dan Recovery, Menyediakan bahasa akses dan pemogramman, Menyediakan
interface untuk komunikasi, dan Manajemen Transaksi
Komponen DBMS (Data Base Management System) umumnya memiliki sebagian
komponen fungsional (modul) seperti : File Manager, Database Manager, Query
Processor, DML Precompiler, DDL Compiler.
Keunggulan dari DBMS adalah mengurangi duplikasi data, menjaga consistentsi dan
integritas data, meningkatkan keamanan data, efisiensi dan efektifitas penggunaan
data, meningkatkan produktifitas para pengguna data.
Kelemahan DBMS adalah Memerlukan suatu skill tertentu untuk bisa melakukan
administrasi dan manajemen database agar dapat diperolehh struktur dan relasi data
yang optimal, Memerlukan kapasitas penyimpanan baik eksternal disc maupun
internal memory agar DBMS dapat bekerja cepat dan efisien. Kebutuhan akan sumber
daya resources biasanya cukup tinggi. apabila DBMS gagal menjalankan misinya
maka tingkat kegagalan menjadi lebih tinggi Karena banyak pengguna bergantung
pada sistem ini. Harga DBMS yang handal biasanya sangat mahal.
B. Saran
Sebikanya para user menggunakan DBMS karena DBMS menyediakan saran antar
muka (interface) dalam mengakses data secara efisien tanapa harus melihat
kerumitan atau detail tentang cara data di rekam dan di pelihara
Page | 16
DAFTAR PUSTAKA :
http://www.kompasiana.com/ananurulaini/sistem-informasi-berbasis-
komputer_574fd71a2523bda911a1ae06
http://jkwidyanarko.blogspot.co.id/2011/05/sejarah-terbentuknya-c-tpat.html
http://windaolyvia.blogspot.co.id/2011/06/kuntungan-dan-kerugian-dbms.html
www.bestranspor.com
www.google.co.id
https://aellyas.wordpress.com/2012/09/05/mengapa-sistem-informasi-itu-penting/
http://handiswanblog.blogspot.co.id/2014/06/makalah-basis-data-dbms-data-base.html

More Related Content

Similar to Sim, wamro atun, prof.dr.ir hapzi ali, mm,cma,implementasi sistem informasi,mercu buana,2017 (1)

SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...
SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...
SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...
Afifah Luthfiah
 
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...
Octhaviani Arbaniya
 
Pilarmedia Indonesia
Pilarmedia IndonesiaPilarmedia Indonesia
Pilarmedia Indonesia
Pilar Media
 
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
fauziah_fauziah
 
Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...
Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...
Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...
nrlputri26
 
SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...
SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...
SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...
Michael Elyon
 
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...
Christina Aprilyani
 
(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...
(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...
(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...
kris aji
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...
yohana premavari
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
yohanayohanaaja
 
8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi  Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi  Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
yohana premavari
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
yohana premavari
 
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinentalProposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Agung Apriyadi
 
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...
Christina Aprilyani
 
SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...
SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...
SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...
AmandaIsdianaKhairun
 
Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...
Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...
Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...
Yasni Lavinia
 
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
Adi Kurniawan R
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...
Deby Christin
 
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Deby Christin
 
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Nella Dwi Septiani
 

Similar to Sim, wamro atun, prof.dr.ir hapzi ali, mm,cma,implementasi sistem informasi,mercu buana,2017 (1) (20)

SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...
SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...
SIM-UTS, Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Perus...
 
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, conceptual framework and recommendation,...
 
Pilarmedia Indonesia
Pilarmedia IndonesiaPilarmedia Indonesia
Pilarmedia Indonesia
 
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
Fauziah, hapzi ali, forum 5 minggu 7, aspek apek dalam sistem teknologi infor...
 
Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...
Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...
Sim, nurul putri, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt. gramedia ...
 
SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...
SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...
SIM, Michael Elyon, Prof. Dr. Hapzi, MM, Implementasi Sistem Informasi , Univ...
 
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi (sap) ...
 
(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...
(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...
(2) sim, kris aji kusuma, hapzi ali, penggunaan teknologi informasi dalam e b...
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Peru...
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
 
8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi  Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi  Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
8 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Per...
 
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinentalProposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
Proposal pengajuan sistem informasi pt.kargo transkontinental
 
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...
Si & Pi, christina aprilyani, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada p...
 
SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...
SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...
SIM Tugas Pra UAS, Amanda Isdiana Khairunnisa, Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, CMA, ...
 
Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...
Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...
Sim,yasni lavinia susanti,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,sistem informasi manag...
 
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt carre...
 
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
Sim, Deby Christin NM, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi pada PT. Carr...
 
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
Sim, nella dwi septiani, hapzi ali, implementasi pada pt. astra international...
 

Recently uploaded

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 

Recently uploaded (20)

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 

Sim, wamro atun, prof.dr.ir hapzi ali, mm,cma,implementasi sistem informasi,mercu buana,2017 (1)

  • 1. Page | 1 Implementasi Sistem Informasi pada PT. Berkat Subuh Transpor DI SUSUN OLEH Wamro atun (43215120287) 43215120287@student.mercubuana.ac.id Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis (Akuntansi) Universitas Mercu Buana, Jakarta Dosen : Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA
  • 2. Page | 2 ABSTRAK PT. Berkat Subuh Transpor merupakan salah satu perusahaan dalam bidang kurir ekspres dan logistik yang bermarkas di Jakarta. Perusahaan kami adalah perusahaan pengiriman paket kilat seperti DHL, FEDEX, TNT, ARAMEX dan Sejenisnya. Kami menerapkan sistem informasi Express, dimana data kiriman dikumpulkan (Collect), di ambil dan di perbaharui (retrieve and update), di simpan (restore), analisa (analys) dan dibuatkan laporan (reporting). Dalam artikel ini penulis akan membahas implementasi sistem informasi apa saja yang telah dilakukan oleh PT. Berkat Subuh Transpor Keyword : Sistem Informasi, Implementasi Sistem Informasi,Dbms, PT.Berkat Subuh Transpor PENDAHULUAN Sudah tentu jika komputer memainkan peranan yang sangat penting dalam sebuah sistem informasi. Pada saat ini sistem informasi sudah terkemas dalam komputer dalam bentuk aplikasi-aplikasi yang terprogram dalam sebuah komputer, yang sudah jelas tentunya dibutuhkan dan diperlukan dalam sebuah perusahaan, perkantoran, maupun instansi-instansi yang membutuhkan. Walaupun dari segi teori, penerapan sebuah sistem informasi tidak selalu atau tidak harus menggunakan komputer dalam kegiatannya. Tetapi pada prakteknya atau implementasinya tidak mungkin sistem informasi yang sangat kompleks itu dapat berjalan dengan baik tanpa adanya komputer. Hal ini bersumber dari dua sebab : yang pertama bisnis yang semakin rumit dan kompleks. Yang kedua adalah kemampuan komputer yang semakin baik. dimana dalam hal ini komputer tak lagi menjadi sesuatu yang yang mewah atau istimewa akan tetapi komputer pada saat ini telah menjadi alat atau peralatan yang dibutuhkan, misalnya dalam sebuah kantor atau perusahaan yang pada saat ini tidak ada yang tidak memanfaatkan atau tidak menggunakan sebuah komputer sebagai peralatan kantor banyak yang sudah menggunakan komputer sebagai alat yang dibutuhkan. Banyak perusahaan dan instansi-instansi yang menggunakan sistem informasi berbasis komputer karena sistem informasi yang akurat dan cepat serta berkualitas dimana pengelolaan informasinya yang berbasis pada komputer. Pada zaman modern ini semua sudah serba canggih dimana semua sudah bisa tertata dan terprogram dengan baik. Di dalam komputer sudah banyak menyediakan aplikasi- aplikasi yang dibutuhkan dan dapat melakukan tugas sesuai dengan apa yang diperintahkan oleh penggunanya. Tentunya pada saat ini sudah tidak asing lagi bagi
  • 3. Page | 3 kita bahwa banyak aplikasi yang berbasis komputer yang mana kita sendiri sudah banyak mengetahuinya dalam buku-buku maupun di situs medsos yang ada. PT. Berkat Subuh Transpor merupakan salah satu perusahaan yang telah memanfaatkan sistem informasi berbasis komputer dalam operasional perusahaan sehari-hari. Dengan unit usaha yang jumlahnya tidak sedikit, tentu saja PT. Berkat Subuh Transpor membutuhkan suatu sistem untuk membantu efektivitas proses bisnisnya. Dengan latar belakang tersebut, penulis memutuskan untuk menganalisa implementasi pada perusahaan tersebut. Penulis akan membahas mengenai implementasi sistem informasi pada PT.Berkat Subuh Transpor, manfaat dari implementasi sistem informasi, serta dampak yang dirasakan perusahaan setelah mengimplementasikan sistem informasi pada perusahaan. 2. METODE Dalam penulisan Artikel ini, penulis menggunakan Metode Literatur dengan cara membaca buku-buku dan situs-situs internet yang mendukung dan membantu atas penulisan Artikel ini. 3. HASIL DAN PEMBAHASAN 3.1. Sekilas tentang PT. Berkat Subuh Transpor PT. Berkat Subuh Transpor didirikan Pada tahun 2001 . PT. Berkat Subuh Transpor salah satu perusahaan dalam bidang kurir ekspres dan logistik yang bermarkas di Jakarta. Perusahaan kami adalah perusahaan pengiriman paket kilat seperti DHL, FEDEX, TNT, ARAMEX dan Sejenisnya. PT. Berkat Subuh Transpor dibangun oleh pengusaha asal Indonesia yang memulai karirnya sejak lulus Kuliah, berdirinya PT. Berkat Subuh Transpor ini dimulai dari awal mulanya Pemuda yang bekerja di salah satu bidang logistic dan mengajukan resign kepada perusahaan tersebut untuk memulai karir dan bisnis logistic dengan sendirinya yang sampai saat ini menjadi perusahaan berkembanag di Indonesia. PT. Berkat Subuh Transpor mulai mengembangkan perusahaannya dengan memanfaatkan IT pada tahun 2008. dan mulai mengembangkan sistem informasi perusahaan tahun 2008. Pengembangan sistem informasi pada PT. Berkat Subuh Transpor mulai berkembang dengan cepat pada tahun 2009, system informasi yanag digunakan adalah DBMS (Database Management System). Pada tahun 2015 PT. Berkat Subuh Transpor adalah salah satu perusahaan yang mendapatkan Sertifikat HALAL, dimana fungsi dari sertifikat tersebut adalah untuk meningkatkan produktifitas perusahaan dalam menjalankan fungsinya, adakala
  • 4. Page | 4 pengiriman dari daerah/Negara yang mengharuskan tempat penyimpanan nya harus bersih (tidak terkontaminasi barang/makanan non halal). Pada tahun 2015 PT. Berkat Subuh Transpor mendapatkan Sertifikat ISO ( International Organization for Standardization ) adalah kumpulan standar untuk sistem manajemen mutu (SMM).  adanya satu set prosedur yang mencakup semua proses penting dalam bisnis;  adanya pengawasan dalam proses pembuatan untuk memastikan bahwa sistem menghasilkan produk-produk berkualitas;  tersimpannya data dan arsip penting dengan baik;  adanya pemeriksaan barang-barang yang telah diproduksi untuk mencari unit-unit yang rusak, dengan disertai tindakan perbaikan yang benar apabila dibutuhkan;  secara teratur meninjau keefektifan tiap-tiap proses dan sistem kualitas itu sendiri. Pada Tahun 2015 juga PT. Berkat Subuh Transpor mendapatkan Sertikat C-TPAT a. C–TPAT kepanjangan dari Custom-Trade Partnership Against Terrorism yaitu suatu ketentuan yang harus dipenuhi oleh perusahaan jika hendak melakukan pengiriman barang (Shipment) ke negara Amerika (United States of America) yang bertujuan untuk menjamin keamanan dari barang yang dikirimkan oleh Perusahaan. b. Pedoman pelaksanaan program C-TPAT : 1) Kontrol Akses Fisik/Physical Access Controls a) Masuk dan keluar karyawan/tamu/barang/dokumen (WI-12-A) b) Kartu identifikasi karyawan dan Tamu (WI-12-B) c) Pengisian form incomplete absence (WI-12-C) d) Media dan tamu/Tamu (W-12-D) e) Area terbatas / restricted area (WI-12-E) 2) Keamanan Karyawan/Personnel security (WI-12-F) 3) Keamanan Kontainer/Container security a) Keamanan Peti Kemas/Container (WI-12-G) b) Trucking (WI-12-H) c) Segel/Seals (WI-12-I)
  • 5. Page | 5 4) Keamanan Fisik/Physical security a) Keamanan Fisik (WI-12-J) b) Keamanan Internal dan Eksternal (WI-12-K) 5) Keamanan Prosedur/Procedural security (WI-12-L) Dalam program C-TPAT, Indonesia bersama Bangladesh, Pakistan, Malaysia, dan Filipina di golongkan sebagai Hight Risk Country atau negara yang memiliki ke cenderungan terorisme yang tinggi. Maka dari itu, pemerintah Amerika mengharuskan beberapa buyer yang meng impor barang dari negara-negara tersebut untuk memastikan bahwa pabrik-pabrik atau perusahaan export import di negara itu memenuhi syarat sebagai perusahaan yang memiliki program C-TPAT yang baik dan atau memiliki sertifikat lulus C-TPAT dari badan sertifikasi yang bernama Global Security Verification atau di singkat GSV. Pada tahun 2016 PT. Berkat Subuh Transpor mendapatkan sertifikat IATA yang mana didalamnya terdapat system untuk mempermudah Bisnis perusahaan dengan Pihak Airlines yang terkait (Booking , Freight Dll.) 3.2. Implementasi Sistem Informasi pada PT. Berkat Subuh Transpor 3.2.1. DBMS (Database Management System) PT. Berkat Subuh Transpor PT. Berkat Subuh Transpor telah mengoperasikan jaringan teknologi informasi yang luas untuk mendukung kegiatan usahanya. Platform teknologi informasi PT.Berkat Subuh Transpor meliputi manajemen Operasional dan sistem Administrasi sistem yang terintegrasi dengan system pelanggan, karyawan perusahaan untuk melacak barang kiriman dan penjualan (sales) jasa juga jaringan pendukung bisnis yang standar. PT. Berkat Subuh Transpor telah mengembangkan teknologi informasi berbasis IOS, Android pada Tahun 2016 untuk sebagian bisnisnya. dan sedang memperluas jaringannya. Sistem ini menyediakan keterpaduan dalam penjualan dan manajemen operasional, pengiriman dan kemampuan pelaporan administrasi keuangan yang terintegrasi. Sistem teknologi informasi juga memungkinkan PT.Berkat subuh transpor menghasilkan laporan indikator kinerja utama yang terkait dengan volume penjualan, yang disyaratkan oleh beberapa Manajemen. PT.Berkat Subuh Transpor juga telah mengembangkan sistem manajemen Servis pengiriman barang yang di jalankan oleh operasional, yang memungkinkan pelacakan dari tim operasional tersebut melalui
  • 6. Page | 6 Global Positioning System (GPS) atau updetan dari system tersebut serta pengecekan barang yang terkena Duty/tax dan pick up barang dengan tepat waktu (real time). Selain BDSM pada aspek operasional dan Administrasi perusahaan, transformasi sistem Human Resources (HR) menjadi Human Capital juga merupakan salah satu kunci sukses perusahaan dalam mengarungi samudera bisnis yang semakin ketat belakangan ini.
  • 7. Page | 7 Contoh Bentuk DBMS Internal Perusahaan Sistem ini dapat mengupload manifest (Detail pengiriman) dan meng update status barang kiriman, membuat invoice (Tagihan), melacak permintaan pick-up Barang yang akan dikirim , Sistem ini adalah untuk mempermudah menyimpan data setiap pengiriman yang sudah dilakukan oleh operasional perusahaan. Kelebihan Sistem tersebut : - setiap user dapat mempersingkat waktu karena tidak lagi dengan menggunakan system manual untuk menginput setiap data - mempermudah penyimpanan data tanpa harus menulis kembali data kiriman menggunakan tangan - menyimpan history data yang sudah lama Kelemahannya - Harus menyediakan penyimpanan (server) yang memadai - Bertambahnya cost - Jika Server mati, system tersebut tidak dapat di akses Contoh Bentuk DBMS Internal Perusahaan dengan Agent perusahaan yang terkait
  • 8. Page | 8 Sistem ini adalah untuk mempermudah koneksi antara Perusahaan dengan Agent terkait, meng input manifest (Detail pengiriman) dan mengecek status barang kiriman, membuat invoice (Tagihan), dan berkomunikasi kepada Agent. Sistem ini adalah untuk mempermudah menyimpan data setiap pengiriman yang sudah dilakukan oleh operasional perusahaan akan tetapi hanya sebagian kiriman saja yang melalui Agent yang berhubungan dengan system tersebut. Field : maximal 12 digit nomor untuk menginput AWB, ada pula untuk tujuan tertentu ada yang mengharuskan menggunakan max 11 digit nomor AWB. Keunggulan system tersebut - Dapat berkomunikasi langsung dengan Agent terkait tanpa menggunakan jaringan sosmed maupun e-mail. - Dapat mengecek langsung kiriman ekspor dariIndonesia di dalam system tersebut. Kelemahannya - Jika Terjadi masalah input, tidak dapat perbaiki dengan sendirinya akan tetapi harus melakukan komunikasi dengan IT terkait. - Jika di pihak Agent mengalami maintenance system, tidak bisa di akses oleh PT. Berkat Subuh Transpor Setiap pelanggan juga dapat mengakses system PT. Berkat Subuh Transpor yang mana fungsinya untuk melacak kiriman Barang yang sudah dikirim melalui PT. Berkat Subuh Transpor.baik Ekspor maupun Impor
  • 9. Page | 9 Sistem ini berfungsi untuk melacak barang kiriman tanpa harus menelvon customer service perusahaan maupun divisi terkait. GAMBAR DISAMPING ADALAH APLIKASI MOBILE UNTUK ANDROID Fungsi dari system tersebut untuk : INTERNAL : UPDATE STATUS
  • 10. Page | 10 Kurir dan Cabang Dapat mengupdate Status pengiriman melalui Handphone Untuk Mempercepat service pengiriman EXTERNAL : 1. TRACK & TRACE Setiap Customer Dapat Cek Status kiriman di aplikasi Android tersebut 2. PICKUP REQUEST Pelanggan dapat menginput sendiri Permintaan Pick up THE NEXT DEVELOPMENT Internal & External GET RATE AND TIME QUOTE Pelanggan dapat cek Harga di dalam sistem dan cek estimasi waktu pengiriman. (External) SMS ALERT Jika Kiriman sudah sampai kepada pelanggan, Kurir update kedalam sistem dan Pelanggan akan mendapat SMS notifikasi Jika Nomor Telvon di daftarkan. (Internal & External) CUSTOMER CAN TRACK MORE AWB AT ONE TIME Pelanggan dapat mengecek sekali lebih dari satu pengiriman didalam sistem. (External) WAREHOUSE MANAGEMENT SYSTEM Integrasi dengan sistem utama sehingga dapat mengontrol paket masuk dan keluar untuk kawasan berikat. (Internal)
  • 11. Page | 11 Sistem basis data (DBMS) merupakan salah satu komponen penting dalam sistem informasi, karena merupakan dasar dalam menyediakan informasi. DBMS juga sebagai penentu kualitas informasi : akurat, tepat pada waktunya dan relevan. Namun demikian, tentu saja Informasi dapat dikatakan bernilai bila manfaatnya lebih efektif dibandingkan dengan biaya untuk mendapatkannya. Sasaran utama DBMS adalah menyediakan lingkungan yang nyaman dan efisien dalam menyimpan dan mengambil informasi ke dan dari basis data. Lebih jelas, keuntungan dan kerugian dapat dijabarkan sebagai berikut: KELEBIHAN menggunakan DBMS: a. Penggunaan Data Bersama (The Data Can Be Shared) b. Mengurangi Kerangkapan Data (Redudancy Can Be Reduced) c. Menghindari Ketidakkonsistenan Data (Inconsistency Can Be Avoided) d. Integritas Data Terpelihara (Integrity Can Be Maintained) e. Keamanan Terjamin (Security Can Be Enforced) f. Kebutuhan User Yang Kompleks Dapat Teratasi (Balanced conflicting requirements) g. Pelaksanaan Standarisasi (Standards Can Be Enforced) h. Meningkatkan Produktivitas (Increased productivity) i. Layanan Back up dan Recovery Semakin Baik (Improved backup and recovery services) KELEMAHAN menggunakan DBMS: a. Rumit (Complexity) Karena penetapan fungsi dari DBMS yang baik, menyebabkan DBMS menjadi software yang cukup rumit. Seluruh user harus mengetahui fungsi-fungsi yang ada dengan baik, sehingga dapat memperoleh manfaatnya. b. Ukuran (Size)
  • 12. Page | 12 Kerumitan dan banyaknya fungsi yang ada menyebabkan DBMS memerlukan banyak software pendukung yang mengakibatkan penambahan tempat penyimpanan dan memory. c. Biaya DBMS (Cost of DBMS) d. Biaya Tambahan Hardware (Additional hardware costs) e. Biaya Konversi (Cost of conversion) f. Performance Pada dasarnya DBMS dibuat untuk menyediakan banyak aplikasi, akibatnya mungkin beberapa aplikasi akan berjalan tidak seperti biasanya. g. Resiko Kegagalan (Higher impact of a failure) Karena system yang terpusat, jika seluruh user dan aplikasi terakses dari DBMS maka kerusakan pada bagian manapun dari system, akan menyebabkan operasi terhenti. 4. Diskusi dan Analisa Sistem informasi PT. Berkat Subuh Transpor Mengapa Sistem Informasi itu Penting ? Alasan : Pertama, sistem informasi dan teknologi informasi merupakan bagian integral dari kehidupan kita. Kedua, bidang SI menawarkan banyak peluang karir. Akhirnya, semua bidang fungsional dalam suatu organisasi menggunakan sistem informasi. Sederhananya, organisasi tidak dapat beroperasi tanpa teknologi informasi. Untuk alasan ini, setiap manajer dan anggota staf profesional harus belajar tentang IT dalam bidang khusus serta seluruh organisasi dan antar organisasi. Sistem TI merupakan bagian integral dari setiap area fungsional dari suatu organisasi. Di bidang keuangan dan akuntansi, misalnya, manajer menggunakan sistem TI untuk meramalkan pendapatan dan kegiatan usaha, untuk menentukan sumber terbaik dan penggunaan dana, dan untuk melakukan audit untuk memastikan bahwa organisasi pada dasarnya kuat dan bahwa semua laporan keuangan dan dokumen yang akurat . Dalam penjualan dan pemasaran , manajer menggunakan teknologi informasi untuk melakukan fungsi-fungsi berikut : – Produk analisis : mengembangkan barang dan jasa baru
  • 13. Page | 13 – Site analisis : menentukan lokasi terbaik untuk fasilitas produksi dan distribusi – Promosi analisis : mengidentifikasi saluran iklan terbaik – Analisis harga : pengaturan harga produk untuk mendapatkan total pendapatan tertinggi Manajer pemasaran juga menggunakan TI untuk mengelola hubungan mereka dengan pelanggan mereka. Dalam manufaktur, manajer menggunakan IT untuk memproses pesanan pelanggan, mengembangkan jadwal produksi, tingkat inventory control, dan memantau kualitas produk. Mereka juga menggunakan TI untuk merancang dan memproduksi produk. Proses ini disebut desain komputerisasi (CAD) dan manufaktur komputerisasi (CAM). Manajer human resources menggunakan IT untuk mengelola proses perekrutan, menganalisis dan menyaring pelamar kerja, dan mempekerjakan karyawan baru. HR manajer menggunakan IT untuk membantu karyawan mengelola karir , melakukan tes kinerja untuk karyawan dan memonitor produktivitas karyawan. Para manajer juga menggunakan TI untuk mengelola kompensasi dan paket manfaat. Ini hanya beberapa contoh dari peran teknologi informasi dalam berbagai area fungsional dari suatu organisasi. Adalah hal penting dari area fungsional yang berbeda untuk melihat nilai dari sistem informasi di bidangnya.
  • 14. Page | 14 5. Rekomendasi : Penerapan sistem informasi di PT. Berkat Subuh Transpor membawa manfaat sebagai penunjang keberhasilan perusahaan dalam rangka efisiensi dan efektifitas kinerja perusahaan. Implementasi sistem informasi sangat membantu perusahaan dalam meraih tujuan bisnisnya. Implementasi sistem informasi pada PT. Berkat Subuh Transpor sudah dilaksanakan pada berbagai aspek perusahaan, mulai dari sistem informasi Operasional Perusahaan, penjualan dengan ecommerce, menerapkan system Administrasi dan keuangan hingga sistem informasi berbasis Android mobile,. Berdasarkan penjelasan pada bagian hasil dan pembahasan dalam artikel ini, dapat disimpulkan bahwa implementasi Sistem Informasi pada perusahaan dapat meningkatkan keunggulan kompetitif perusahaan, mengembangkan bisnis, dan membantu perusahaan dalam mencapai sasaran bisnisnya . Rekomendasi • membuat modul modul sederhana untuk mengakses dan aplikasi ke database. Sehingga untuk user yang tidak tetap, tidak akan membebani kerja program utama dan membebani database. • meletakkan database SIM dengan program aplikasi yang berbasis web. Agar akses menjadi mudah dan murah untuk setiap user.
  • 15. Page | 15 PENUTUP A. Simpulan Basis data merupakan kumpulan data yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya yang diaorganisasikan sesuai struktur tertentu dan disimpan dengan baik Ada setidaknya 10 fungsi DBMS dalam membantu menjaga dan memelihara integritas data dalam suatu sistem adalah: Menjaga Integritas Data, Penyimpanan Data (Data Storage Management), Kamus Data, Transformasi dan Penyajian Data, Keamanan Data, Memungkinkan Akses Beberapa User, Menyediakan Prosedur Backup dan Recovery, Menyediakan bahasa akses dan pemogramman, Menyediakan interface untuk komunikasi, dan Manajemen Transaksi Komponen DBMS (Data Base Management System) umumnya memiliki sebagian komponen fungsional (modul) seperti : File Manager, Database Manager, Query Processor, DML Precompiler, DDL Compiler. Keunggulan dari DBMS adalah mengurangi duplikasi data, menjaga consistentsi dan integritas data, meningkatkan keamanan data, efisiensi dan efektifitas penggunaan data, meningkatkan produktifitas para pengguna data. Kelemahan DBMS adalah Memerlukan suatu skill tertentu untuk bisa melakukan administrasi dan manajemen database agar dapat diperolehh struktur dan relasi data yang optimal, Memerlukan kapasitas penyimpanan baik eksternal disc maupun internal memory agar DBMS dapat bekerja cepat dan efisien. Kebutuhan akan sumber daya resources biasanya cukup tinggi. apabila DBMS gagal menjalankan misinya maka tingkat kegagalan menjadi lebih tinggi Karena banyak pengguna bergantung pada sistem ini. Harga DBMS yang handal biasanya sangat mahal. B. Saran Sebikanya para user menggunakan DBMS karena DBMS menyediakan saran antar muka (interface) dalam mengakses data secara efisien tanapa harus melihat kerumitan atau detail tentang cara data di rekam dan di pelihara
  • 16. Page | 16 DAFTAR PUSTAKA : http://www.kompasiana.com/ananurulaini/sistem-informasi-berbasis- komputer_574fd71a2523bda911a1ae06 http://jkwidyanarko.blogspot.co.id/2011/05/sejarah-terbentuknya-c-tpat.html http://windaolyvia.blogspot.co.id/2011/06/kuntungan-dan-kerugian-dbms.html www.bestranspor.com www.google.co.id https://aellyas.wordpress.com/2012/09/05/mengapa-sistem-informasi-itu-penting/ http://handiswanblog.blogspot.co.id/2014/06/makalah-basis-data-dbms-data-base.html