SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Satuan Pendidikan : MTs. Sabilissalam Pusakanagara Ciamis
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Materi Pokok : Teks lisan untuk Permintaan Maaf
Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit
A. KOMPETENSIINTI
KI 1 : Menanggapi dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. KOMPETENSIDASAR
1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi
internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam melaksanakan
komunikasi transaksional dengan guru dan teman.
3.1. Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan sapaan, pamitan,
ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, serta responnya, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
4.1. Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan merespon sapaan, pamitan, ucapan
terimakasih, dan permintaan maaf, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
C. INDIKATOR
1. Menunjukan sikap sungguh –sungguh dalam belajar
2. Bertanggung jawab, peduli, bekerjasama dan cinta damai dalam permintaan maaf
3. Memahami fungsi sosial dalam permintaa maaf
4. Mengidentifikasi percakapan dari ungkapan permintaan maaf
5. Menyusun/membuat percakapan dari ungkapan permintaan maaf
D. MATERI PEMBELAJARAN
Materi:
A: Excuse me.
B: Yes
A: Can I borrow your money ?
B: I am sorry, I have no money
A: Thats okay
Materi :
Mother:Nissa have you bought me some sugar?
Anissa : I am sorry,Mom I forgot
Mother : Never mind
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
a. Mengucapkan salam
b. Memberikan motivasi dan apersepsi
c. Menginformasikan tujuan pembelaaran
Kegiatan Inti
Model Discovery Learning
Tugas IHT Kurtilas Di MTsN
Buniseuri Th 2015
Pemateri : Dr. Achyar, M.Pd
Tugas IHT Kurtilas Di MTsN
Buniseuri Th 2015
Peserta : Momon N, S.Pd
Kompetensi Dasar : 1.2 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris
sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang
diwujudkan dalam semangat belajar.
2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan
bertanggung jawab dalam melaksanakan komunikasi
transaksional dengan guru dan teman.
3.1 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
pada ungkapan sapaan, pamitan, ucapan terimakasih, dan
permintaan maaf, serta responnya, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
4.1 Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan
merespon sapaan, pamitan, ucapan terimakasih, dan
permintaan maaf, dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks.
Topik : Kinds of Expression
Sub Topik : Expressions of Apologizing
Tujuan : Siswa dapat:
1. Memahami fungsi sosial dan struktur teks dalam permintaa
maaf
2. Memahami fungsi sosial dan struktur teks dalam permintaa
maaf
3. Mengidentifikasi percakapan dari ungkapan permintaan
maaf
4. Menyusun/membuat percakapan dari ungkapan permintaan
maaf
Alokasi Waktu : 2x TM
TAHAPPEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Stimulation
(simullasi/Pemberian
rangsangan)
Pada tahap ini peserta didik diberi motivasi atau rangsangan
untuk memusatkan perhatian pada topik jenis-jenis ungkapan
dengan mendengarkan ungkapan yang diucapkan oleh guru/siswa
lain.
2. Problemstatemen
(pertanyaan/identifikasi
masalah)
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin masalah yang berkaitan
dengan jenis-jenis ungkapan sampai peserta didik dapat berpikir
dan bertanya.
1. Guru menanyakan kepada peserta didik:
 Apakah kalian dapat memahami makna ungkapan tadi?
2. Peserta didik diminta merumuskan pertanyaan terkait dengan
materi ini. Pertanyaan diarahkan terkait dengan jenis-jenis
ungkapan, seperti:
 Bagaimana kalau kita ingin menyapa, pamitan,
berterimakasih dan minta maaf terhadap seseorang?
 Apa respon kita jika ada orang yang menyapa, pamitan,
berterimakasih dan minta maaf?
3. Peserta didik diminta untuk membuat hipotesis atau jawaban
sementara atas pertanyaan yang mereka rumuskan.
3. Data collection
(pengumpulandata)
Pada tahap ini peserta didik mengumpulkan informasi yang
relevan untuk menjawab pertanyaan yang telah dirumuskan.
Informasi ini diperoleh melalui kegiatan:
 membaca materi/buku teks tentang “Conversation how to
asking apology to Some one”,
 mendengarkan kaset/VCD tentang dialog jenis-jenis
ungkapan.
Kegiatan-kegiatan di atas dilakukan untuk membuktikan
kebenaran hipotesis atau jawaban sementara yang telah
dirumuskan.
4. Data processing
(pengolahan Data)
Pada tahap ini peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi
untuk mengolah informasi yang diperoleh dengan cara:
 mendiskusikan hasil pengumpulan informasi dari hasil
pengamatan buku teks dan bahan bacaan lain.
 memperhatikan pertanyaan - pertanyaan pada lembar
TAHAPPEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
kegiatan, dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut
berdasarkan informasi yang diperoleh dari bahan bacaan
dan pengamatan buku teks dan bahan bacaan lain.
5. Verification (pembuktian) Pada tahap ini peserta didik membuktikan benar atau tidaknya
hipotesis yang telah dirumuskan dengan cara:
 Memeriksa secara cermat rumusan hipotesis;
 Mencocokkan rumusan hipotesis respon dari ungkapan
tadi baik dari buku atau bahan lain dan pengalaman
sendiri.
6. Generalization (menarik
kesimpulan/generalisasi)
Pada tahap ini peserta didik menyimpulkan hasil pengumpulan
informasi dan diskusi misalnya dengan cara:
 menyimpulkan bahwa untuk meminta maaf kepada
seseorang dalam bahasa inggris kita harus memahami
budaya bahasa itu sendiri dan begitu pula ketika
meresponnya.
Kegiatan Penutup
a. Guru dan siswa membuat rangkuman/simpulan pelajaran.
b. Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara
konsisten dan terprogram.
c. Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.
d. Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta
didik.
e. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
F. PERANCANGAN PENILAIAN DALAM PEMBELAJARAN
1. Observasi
Lembar obsevasi sikap pada kegiatan praktikum
Mata pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VII/1
Topik/Subtopik : Expressions of Apologizing
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku ilmiah Sungguh-sungguh, disiplin, teliti,
Cermat, Peduli, jujur dalam memahami, menjelaskan fungsi sosial dan struktur teks dalam
permintaan maaf dan menyusun ungkapan permintaan maaf.
No Nama Siswa Disiplin Teliti Cermat Peduli Jujur Jumlah
Skor
1. .....................
2.
Catatan:
1. jika tidak pernah berperilaku dalam kegiatan
2. jika kadang-kadang berperilaku dalam kegiatan
3. jika sering berperilaku dalam kegiatan
4. jika selalu berperilaku dalam kegiatan
2. Penilaian Diri (Praktik)
Topik : Kinds of expression Nama : ..........
Kelas : ..........
Setelah belajar tentang Jenis-Jenis ungkapan khususnya ungkapan memina maaf, berilah tanda V pada
kolom yang sesuai dengan keadaan dirimu yang sebenarnya
No Pernyataan YA TIDAK
1 Sudah memahami fungsi sosial dan struktur teks ungkapan
meminta maaf.
2 Dapat menjelaskan fungsi sosial dan struktur teks ungkapan
meminta maaf.
3 Dapat menyusun ungkapan meminta maaf.
4 Dapat mempraktekan ungkapan eminta maaf.
Catatan : skor Ya=2 , Tidak= 1
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 =
Jumlah skor
10
x100
Penilaian Diri (Tugas / Projek)
Tugas : Membuat percakapan tentang ungkapan minta maaf Nama : ..........
Kelas : ..........
Bacalah baik-baik setiap pernyataan dan berilah tanda V pada kolom yang sesuai dengan keadaan
dirimu yang sebenarnya
No Pernyataan YA TIDAK
1 Selama melakukan tugas kelompok saya bekerjasama
dengan teman satu kelompok
2 Saya mencatat data dengan teliti dan sesuai dengan fakta
3 Saya melakukan tugas sesuai dengan jadwal yang telah
dirancang
4 Saya membuat tugas terlebih dahulu dengan membaca
literatur yang mendukung tugas
5 Saya embuat laporan setelah diskusi dengan temen satu
kelompok
Catatan : skor Ya=2 , Tidak= 1
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 =
Jumlah skor
10
x100
3. Penilaian Antar Peserta Didik/Teman Sebaya (Peer Assessment)
Penilaian antar peserta didik
Topik/Subtopik : ............... Nama Teman Yang Dinilai : ............
Tanggal Penilaian : ............... Nama Penilai : .............
- Amati prilaku temanmu dengan cermat selama mengikuti pembelajaran bahasa ingris
- Berikan tanda v pada kolom yang disediakan berdasarkan hasil pengamatan
- Serahkan hasil pengamatnmu kepada guru
No Perilaku
Dilakukan/Muncul
Ya Tidak
1 Mau menerima pendapat teman
2 Memaksa teman untuk menerima pendapatnya
3 Memberi soslusi terhadap pendapat yang bertentangan
4 Mau bekerja sama dengan semua teman
5 ..............................................
4. Instrumen Penilaian Pengetahuan
a. Soal Pilihan Ganda
Topik/Subtopik : Kinds of Expression
Indikator : Mengidentifikasi ungkapan meminta maaf (apologizing)
Dimensi pengetahuan : Konseptual
Soal :
A : I’m so sorry. It’s my own fault.
B : Thats okay.
The expression above is about the expression of ...
a.Thanking b. Apologizing c. Leave Taking d. Introducing
b. Soal Uraian
Topik/Subtopik : Kinds of Expression
Indikator : Menyusun/membuat ungkapan meminta maaf.
Soal :
Make a simple dialogue about expression of apologizing with your partner.
5. Instrumen Penilaian Keterampilan
Unjuk Kerja
Topik/Subtopik : Kinds of Expression
Indikator : Mempraktekan ungkapan meminta maaf.
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuaidengan yang
dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
KD 3.1. : Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan
sapaan,pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, serta responnya,
sesuai dengan konteks penggunaannya.
KD 4.1. : Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan merespon sapaan,
pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
a. Tes Praktik
No Nama Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Akhir Jumlah Skor
1. ………………………
2.
Rubrik
No Keterampilan
yang dinilai
Skor Rubrik
1 Body language A Bagus
B Ckup
C Kurang
2 Intonation A Bagus
B Ckup
C Kurang
3 Comprehending A Bagus
B Ckup
C Kurang
G. SUMBER BELAJAR
Buku Paket & Internet
MEDIA PEMBELAJARAN:
Text Dialog, LCD/Proyektor,Video
Mengetahui,
Kepala MTs. Sabilissalam
Tatang Suryamiharja
NIP. -
Ciamis, Agustus 2015
Guru Mata Pelajaran
Momon Nurohman, S.Pd

More Related Content

What's hot

RPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my Birthday
RPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my BirthdayRPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my Birthday
RPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my Birthday
Mas Iis .
 
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
Diah Nurhayati
 
Rpp kelas 7 smt 2
Rpp kelas 7 smt 2Rpp kelas 7 smt 2
Rpp kelas 7 smt 2
Bobby Trianggana
 
RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019
RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019
RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019
Nunk Nunung
 
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
Pesantren Persatuan Islam 04 Cianjur
 
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap
Mas Iis .
 
Rpp kurtilas bahasa inggris kls 7 lengkap
Rpp kurtilas bahasa inggris kls 7  lengkapRpp kurtilas bahasa inggris kls 7  lengkap
Rpp kurtilas bahasa inggris kls 7 lengkap
deden alamsyah
 
RPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
Pesantren Persatuan Islam 04 Cianjur
 
RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13
RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13
RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13
Anggi F. Jayanti
 
Rpp. bahasa inggris kelas 7 smp mts
Rpp. bahasa inggris kelas 7 smp mtsRpp. bahasa inggris kelas 7 smp mts
Rpp. bahasa inggris kelas 7 smp mtsirmasonghyekyo
 
RPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
Pesantren Persatuan Islam 04 Cianjur
 
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
Pesantren Persatuan Islam 04 Cianjur
 
RPP Bahasa Inggris Kelas VII
RPP Bahasa Inggris Kelas VIIRPP Bahasa Inggris Kelas VII
RPP Bahasa Inggris Kelas VII
Diva Pendidikan
 
Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.
Rivan Zulfikar
 
Chapter viii
Chapter viiiChapter viii
Chapter viii
Nunk Nunung
 
RPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
Pesantren Persatuan Islam 04 Cianjur
 
Rpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPO
Rpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPORpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPO
Rpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPO
hadi spn
 
Rpp b.inggris kelas 7 semester 1 www.kherysuryawan.id
Rpp b.inggris kelas 7 semester 1   www.kherysuryawan.idRpp b.inggris kelas 7 semester 1   www.kherysuryawan.id
Rpp b.inggris kelas 7 semester 1 www.kherysuryawan.id
Rivan Zulfikar
 
Rpp
RppRpp

What's hot (20)

RPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my Birthday
RPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my BirthdayRPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my Birthday
RPP SMP Kelas 7 Kurikulum 2013 Bahasa Inggris It's my Birthday
 
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
 
Rpp kelas 7 smt 2
Rpp kelas 7 smt 2Rpp kelas 7 smt 2
Rpp kelas 7 smt 2
 
RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019
RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019
RPP BAHASA INGGRIS VII KD 3.5-4.5 2019
 
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap
RPP Kurikulum 2013 SMP kelas 7 It's My Birthday Lengkap
 
Rpp kurtilas bahasa inggris kls 7 lengkap
Rpp kurtilas bahasa inggris kls 7  lengkapRpp kurtilas bahasa inggris kls 7  lengkap
Rpp kurtilas bahasa inggris kls 7 lengkap
 
RPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP thanking and apologising - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13
RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13
RPP THINGS AROUND ME KELAS 7 SMP K13
 
Rpp. bahasa inggris kelas 7 smp mts
Rpp. bahasa inggris kelas 7 smp mtsRpp. bahasa inggris kelas 7 smp mts
Rpp. bahasa inggris kelas 7 smp mts
 
RPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP labels and lists of things - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP my favourite animals  - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP my favourite animals - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
RPP Bahasa Inggris Kelas VII
RPP Bahasa Inggris Kelas VIIRPP Bahasa Inggris Kelas VII
RPP Bahasa Inggris Kelas VII
 
Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.
 
Chapter viii
Chapter viiiChapter viii
Chapter viii
 
Rpp k.d 3.3
Rpp k.d 3.3Rpp k.d 3.3
Rpp k.d 3.3
 
RPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP days in my life - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
Rpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPO
Rpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPORpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPO
Rpp kelas 7 smp k13 days and months-PPL STKIPPO
 
Rpp b.inggris kelas 7 semester 1 www.kherysuryawan.id
Rpp b.inggris kelas 7 semester 1   www.kherysuryawan.idRpp b.inggris kelas 7 semester 1   www.kherysuryawan.id
Rpp b.inggris kelas 7 semester 1 www.kherysuryawan.id
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 

Similar to Rpp b. inggris kls 7 model dl

RPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIIIRPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIII
Diva Pendidikan
 
Rpp 2.1 (suggest and offer)
Rpp 2.1 (suggest and offer)Rpp 2.1 (suggest and offer)
Rpp 2.1 (suggest and offer)
Rossi
 
Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1
Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1
Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1
PauziahUsman
 
RPP Bahasa Jerman SMA Kelas X
RPP Bahasa Jerman SMA Kelas XRPP Bahasa Jerman SMA Kelas X
RPP Bahasa Jerman SMA Kelas X
Diva Pendidikan
 
Rpp 11
Rpp 11Rpp 11
Rpp 11
RizkiSiddik1
 
Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13
Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13
Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13
Wayan Sumertha
 
Silabus bhs inggris wajib kls 11
Silabus bhs inggris wajib kls 11Silabus bhs inggris wajib kls 11
Silabus bhs inggris wajib kls 11
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Bingpkelasxi 151214072732
Bingpkelasxi 151214072732Bingpkelasxi 151214072732
Bingpkelasxi 151214072732
adeana2
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
Diva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Diva Pendidikan
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
Diva Pendidikan
 
Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013Suaidin -Dompu
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Diva Pendidikan
 
Rpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII Introduction
Rpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII IntroductionRpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII Introduction
Rpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII Introduction
Siti Purwaningsih
 
Rpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeing
Rpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeingRpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeing
Rpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeing
Siti Purwaningsih
 
If and suggestion iv 01 listening
If and suggestion iv 01 listeningIf and suggestion iv 01 listening
If and suggestion iv 01 listening
Peppy Violetta
 
Rpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks Hortatory
Rpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks HortatoryRpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks Hortatory
Rpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks Hortatory
Siti Purwaningsih
 
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks EksplanasiRPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
Dwi Johan
 
Silabus bhs inggris permintaan kls 10
Silabus bhs inggris permintaan kls 10Silabus bhs inggris permintaan kls 10
Silabus bhs inggris permintaan kls 10
SMA Negeri 9 KERINCI
 

Similar to Rpp b. inggris kls 7 model dl (20)

RPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIIIRPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIII
RPP SMP Bahasa Inggris Kelas VIII
 
Rpp 2.1 (suggest and offer)
Rpp 2.1 (suggest and offer)Rpp 2.1 (suggest and offer)
Rpp 2.1 (suggest and offer)
 
Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1
Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1
Rpp 1 bahasa_inggris_peminatan_kls_x_k-1
 
RPP Bahasa Jerman SMA Kelas X
RPP Bahasa Jerman SMA Kelas XRPP Bahasa Jerman SMA Kelas X
RPP Bahasa Jerman SMA Kelas X
 
Lesson Plan 8
Lesson Plan 8Lesson Plan 8
Lesson Plan 8
 
Rpp 11
Rpp 11Rpp 11
Rpp 11
 
Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13
Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13
Silabus bahasa inggris kelas xi wajib k 13
 
Silabus bhs inggris wajib kls 11
Silabus bhs inggris wajib kls 11Silabus bhs inggris wajib kls 11
Silabus bhs inggris wajib kls 11
 
Bingpkelasxi 151214072732
Bingpkelasxi 151214072732Bingpkelasxi 151214072732
Bingpkelasxi 151214072732
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
 
Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xi wajib allson 3 mei 2013
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
 
Rpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII Introduction
Rpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII IntroductionRpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII Introduction
Rpp Bahasa Inggris SMP Kelas VII Introduction
 
Rpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeing
Rpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeingRpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeing
Rpp Bahasa inggris SMK kelas XI opinion agreeing disagreeing
 
If and suggestion iv 01 listening
If and suggestion iv 01 listeningIf and suggestion iv 01 listening
If and suggestion iv 01 listening
 
Rpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks Hortatory
Rpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks HortatoryRpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks Hortatory
Rpp Bahasa Inggris SMA kelas X teks Hortatory
 
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks EksplanasiRPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
RPP Bahasa Indonesia KD 3.3 Teks Eksplanasi
 
Silabus bhs inggris permintaan kls 10
Silabus bhs inggris permintaan kls 10Silabus bhs inggris permintaan kls 10
Silabus bhs inggris permintaan kls 10
 

Recently uploaded

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 

Recently uploaded (20)

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 

Rpp b. inggris kls 7 model dl

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : MTs. Sabilissalam Pusakanagara Ciamis Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : VII/1 Materi Pokok : Teks lisan untuk Permintaan Maaf Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit A. KOMPETENSIINTI KI 1 : Menanggapi dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya. KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori. B. KOMPETENSIDASAR 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar. 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam melaksanakan komunikasi transaksional dengan guru dan teman. 3.1. Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan sapaan, pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya. 4.1. Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan merespon sapaan, pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. C. INDIKATOR 1. Menunjukan sikap sungguh –sungguh dalam belajar 2. Bertanggung jawab, peduli, bekerjasama dan cinta damai dalam permintaan maaf 3. Memahami fungsi sosial dalam permintaa maaf 4. Mengidentifikasi percakapan dari ungkapan permintaan maaf 5. Menyusun/membuat percakapan dari ungkapan permintaan maaf D. MATERI PEMBELAJARAN Materi: A: Excuse me. B: Yes A: Can I borrow your money ? B: I am sorry, I have no money A: Thats okay Materi : Mother:Nissa have you bought me some sugar? Anissa : I am sorry,Mom I forgot Mother : Never mind E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Pendahuluan a. Mengucapkan salam b. Memberikan motivasi dan apersepsi c. Menginformasikan tujuan pembelaaran Kegiatan Inti Model Discovery Learning Tugas IHT Kurtilas Di MTsN Buniseuri Th 2015 Pemateri : Dr. Achyar, M.Pd Tugas IHT Kurtilas Di MTsN Buniseuri Th 2015 Peserta : Momon N, S.Pd
  • 2. Kompetensi Dasar : 1.2 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar. 2.2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam melaksanakan komunikasi transaksional dengan guru dan teman. 3.1 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan sapaan, pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya. 4.1 Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan merespon sapaan, pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. Topik : Kinds of Expression Sub Topik : Expressions of Apologizing Tujuan : Siswa dapat: 1. Memahami fungsi sosial dan struktur teks dalam permintaa maaf 2. Memahami fungsi sosial dan struktur teks dalam permintaa maaf 3. Mengidentifikasi percakapan dari ungkapan permintaan maaf 4. Menyusun/membuat percakapan dari ungkapan permintaan maaf Alokasi Waktu : 2x TM TAHAPPEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN 1. Stimulation (simullasi/Pemberian rangsangan) Pada tahap ini peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik jenis-jenis ungkapan dengan mendengarkan ungkapan yang diucapkan oleh guru/siswa lain. 2. Problemstatemen (pertanyaan/identifikasi masalah) Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin masalah yang berkaitan dengan jenis-jenis ungkapan sampai peserta didik dapat berpikir dan bertanya. 1. Guru menanyakan kepada peserta didik:  Apakah kalian dapat memahami makna ungkapan tadi? 2. Peserta didik diminta merumuskan pertanyaan terkait dengan materi ini. Pertanyaan diarahkan terkait dengan jenis-jenis ungkapan, seperti:  Bagaimana kalau kita ingin menyapa, pamitan, berterimakasih dan minta maaf terhadap seseorang?  Apa respon kita jika ada orang yang menyapa, pamitan, berterimakasih dan minta maaf? 3. Peserta didik diminta untuk membuat hipotesis atau jawaban sementara atas pertanyaan yang mereka rumuskan. 3. Data collection (pengumpulandata) Pada tahap ini peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyaan yang telah dirumuskan. Informasi ini diperoleh melalui kegiatan:  membaca materi/buku teks tentang “Conversation how to asking apology to Some one”,  mendengarkan kaset/VCD tentang dialog jenis-jenis ungkapan. Kegiatan-kegiatan di atas dilakukan untuk membuktikan kebenaran hipotesis atau jawaban sementara yang telah dirumuskan. 4. Data processing (pengolahan Data) Pada tahap ini peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi untuk mengolah informasi yang diperoleh dengan cara:  mendiskusikan hasil pengumpulan informasi dari hasil pengamatan buku teks dan bahan bacaan lain.  memperhatikan pertanyaan - pertanyaan pada lembar
  • 3. TAHAPPEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN kegiatan, dan menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut berdasarkan informasi yang diperoleh dari bahan bacaan dan pengamatan buku teks dan bahan bacaan lain. 5. Verification (pembuktian) Pada tahap ini peserta didik membuktikan benar atau tidaknya hipotesis yang telah dirumuskan dengan cara:  Memeriksa secara cermat rumusan hipotesis;  Mencocokkan rumusan hipotesis respon dari ungkapan tadi baik dari buku atau bahan lain dan pengalaman sendiri. 6. Generalization (menarik kesimpulan/generalisasi) Pada tahap ini peserta didik menyimpulkan hasil pengumpulan informasi dan diskusi misalnya dengan cara:  menyimpulkan bahwa untuk meminta maaf kepada seseorang dalam bahasa inggris kita harus memahami budaya bahasa itu sendiri dan begitu pula ketika meresponnya. Kegiatan Penutup a. Guru dan siswa membuat rangkuman/simpulan pelajaran. b. Melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan terprogram. c. Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran. d. Memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik. e. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya. F. PERANCANGAN PENILAIAN DALAM PEMBELAJARAN 1. Observasi Lembar obsevasi sikap pada kegiatan praktikum Mata pelajaran : Bahasa Inggris Kelas/Semester : VII/1 Topik/Subtopik : Expressions of Apologizing Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku ilmiah Sungguh-sungguh, disiplin, teliti, Cermat, Peduli, jujur dalam memahami, menjelaskan fungsi sosial dan struktur teks dalam permintaan maaf dan menyusun ungkapan permintaan maaf. No Nama Siswa Disiplin Teliti Cermat Peduli Jujur Jumlah Skor 1. ..................... 2. Catatan: 1. jika tidak pernah berperilaku dalam kegiatan 2. jika kadang-kadang berperilaku dalam kegiatan 3. jika sering berperilaku dalam kegiatan 4. jika selalu berperilaku dalam kegiatan 2. Penilaian Diri (Praktik) Topik : Kinds of expression Nama : .......... Kelas : .......... Setelah belajar tentang Jenis-Jenis ungkapan khususnya ungkapan memina maaf, berilah tanda V pada kolom yang sesuai dengan keadaan dirimu yang sebenarnya No Pernyataan YA TIDAK 1 Sudah memahami fungsi sosial dan struktur teks ungkapan meminta maaf. 2 Dapat menjelaskan fungsi sosial dan struktur teks ungkapan meminta maaf.
  • 4. 3 Dapat menyusun ungkapan meminta maaf. 4 Dapat mempraktekan ungkapan eminta maaf. Catatan : skor Ya=2 , Tidak= 1 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = Jumlah skor 10 x100 Penilaian Diri (Tugas / Projek) Tugas : Membuat percakapan tentang ungkapan minta maaf Nama : .......... Kelas : .......... Bacalah baik-baik setiap pernyataan dan berilah tanda V pada kolom yang sesuai dengan keadaan dirimu yang sebenarnya No Pernyataan YA TIDAK 1 Selama melakukan tugas kelompok saya bekerjasama dengan teman satu kelompok 2 Saya mencatat data dengan teliti dan sesuai dengan fakta 3 Saya melakukan tugas sesuai dengan jadwal yang telah dirancang 4 Saya membuat tugas terlebih dahulu dengan membaca literatur yang mendukung tugas 5 Saya embuat laporan setelah diskusi dengan temen satu kelompok Catatan : skor Ya=2 , Tidak= 1 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = Jumlah skor 10 x100 3. Penilaian Antar Peserta Didik/Teman Sebaya (Peer Assessment) Penilaian antar peserta didik Topik/Subtopik : ............... Nama Teman Yang Dinilai : ............ Tanggal Penilaian : ............... Nama Penilai : ............. - Amati prilaku temanmu dengan cermat selama mengikuti pembelajaran bahasa ingris - Berikan tanda v pada kolom yang disediakan berdasarkan hasil pengamatan - Serahkan hasil pengamatnmu kepada guru No Perilaku Dilakukan/Muncul Ya Tidak 1 Mau menerima pendapat teman 2 Memaksa teman untuk menerima pendapatnya 3 Memberi soslusi terhadap pendapat yang bertentangan 4 Mau bekerja sama dengan semua teman 5 .............................................. 4. Instrumen Penilaian Pengetahuan a. Soal Pilihan Ganda Topik/Subtopik : Kinds of Expression Indikator : Mengidentifikasi ungkapan meminta maaf (apologizing) Dimensi pengetahuan : Konseptual Soal : A : I’m so sorry. It’s my own fault. B : Thats okay. The expression above is about the expression of ... a.Thanking b. Apologizing c. Leave Taking d. Introducing b. Soal Uraian Topik/Subtopik : Kinds of Expression
  • 5. Indikator : Menyusun/membuat ungkapan meminta maaf. Soal : Make a simple dialogue about expression of apologizing with your partner. 5. Instrumen Penilaian Keterampilan Unjuk Kerja Topik/Subtopik : Kinds of Expression Indikator : Mempraktekan ungkapan meminta maaf. KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuaidengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori. KD 3.1. : Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan sapaan,pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya. KD 4.1. : Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan merespon sapaan, pamitan, ucapan terimakasih, dan permintaan maaf, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. a. Tes Praktik No Nama Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Akhir Jumlah Skor 1. ……………………… 2. Rubrik No Keterampilan yang dinilai Skor Rubrik 1 Body language A Bagus B Ckup C Kurang 2 Intonation A Bagus B Ckup C Kurang 3 Comprehending A Bagus B Ckup C Kurang G. SUMBER BELAJAR Buku Paket & Internet MEDIA PEMBELAJARAN: Text Dialog, LCD/Proyektor,Video
  • 6. Mengetahui, Kepala MTs. Sabilissalam Tatang Suryamiharja NIP. - Ciamis, Agustus 2015 Guru Mata Pelajaran Momon Nurohman, S.Pd