Kurikulum merupakan rencana pendidikan tertulis yang terdiri dari komponen-komponen saling berkaitan seperti tujuan, pengalaman belajar, dan evaluasi. Komponen-komponen ini membentuk sistem pengajaran yang menjadi pedoman guru dalam proses pembelajaran. Guru dapat mengembangkan kurikulum sesuai karakteristik sekolah dan kebutuhan siswa.