SlideShare a Scribd company logo
1
Nama : Peri Heriyanto
Kelas : Jurnalistik C
NIM : 1210405076
RESUME ILMU ALAMIAH DASAR
Ilmu Alamiah Dasar adalah ilmu yang secara umum ada di sekitar kita. Dan salah satu
objek penting yang dikaji oleh Ilmu Alamiah Dasar adalah Manusia.
Kenapa manusia yang dikaji oleh Ilmu Alamiah Dasar ?
Karena manusia adalah suatu objek yang mengkaji kejadian-kejadian atau unsur-unsur
alamiah yang ada di alam ini. Dan karena manusia juga sumbu utama alam dan penggerak
sejarah. Selain itu, kalau dunia ini tidak ada manusia, maka alam tidak akan mengalami suatu
perubahan, jikalau dunia ini tidak mengalami perubahan, maka alam tidak akan mngalami
kemajuan (hal ini dikarenakan hasil pola pikir manusia yang mengubah alam).
Adapun keistimewaan manusia yang membedakan dirinya dengan mahluk lain adalah :
 Manusia memiliki akal
Karena manusia adalah mahkluk tuhan yang paling sempurna. Jika manusia tidak
memiliki akal, maka manusia tidak jauh berbeda bahkan lebih lemah dari hewan. Dan
jika manusia juga tidak memiliki akal dan nafsu, maka manusia tidak jauh berbeda
dengan tumbuhan.
 Manusia memiliki jiwa spiritual/ mahkluk spiritual
Karena tujuan hidup manusia tidak hanya didunia, tetapi mempercayai suatu kehidupan
setelah kematian. Spiritual adalah suatu kepercayaan yang melampaui konsep-konsep
dunia.
2
 Manusia merupakan mahkluk social
Pada hakikatnya manusia merupkan mahkluk social (zoon politicon) karena manusia
tidak dapat memenuhi kebutuhan hidupnya sendiri, maka manusia difasilitasi insting. (di
dalam insting juga terdapat akal).
 Manusia adalah mahkluk yang memiliki dimensi yang melampaui ruang dan waktu.
Jadi, hidup manusia saat ini sangat berpengaruh pada kehidupannya di masa depan.
Contohnya : manusia itu berpikiran kedepan dan mempunyai cita-cita.
Tahap-tahap atau sejarah perkembangan pemikiran manusia.
Pada zaman dahulu manusia berfikir menggunakan :
1. Membuat cerita-cerita mistos
Mitos adalah cerita-cerita yang di rekayasa tanpa ada alasan yang bisa di
pertanggungjawabkan.
Kenapa manusia membuat mitos ?
 Hanya ingin memuaskan atas pertanyaan yang ada
 Menjawab rasa penasaran
2. Trial and error / coba-coba.
Hal ini didasari oleh kebutuhan naluri dan proses mencari pengalaman.
3. Zaman mesir kuno
Pada zaman ini, peradabannya sudah maju. Hal ini bisa dilihat dari di buatnya piramida
dan patung spinx.
Cirri-cirinya :
 Pengetahuan suah ada, tetapi tidak sistematis dan procedural
 Sudah tidak memikirkan naluri, tetapi potensi ilmu pengetahuan
3
4. Zaman yunani
Pada zaman ini menganggap bahwa berfikir itu adalah fitrah
Cirri-cirinya :
 Banyak bermunculan para filosof
 Orang sudah berfikir secara rasional / dengan dalil akal (berfikir abstrak, universal
dan global). Contoh : abstrak = kebahagiaan, universal = kehidupan setelah
kematian, global = membuat pedoman hidup.
5. Zaman Romawi (nabi isa)
Cirri-cirinya :
 Orang berfikir sudah merujuk kepada kitab suci (dogma)
 Banyak kaum filisuf yang dimusuhi
 Filsafat merosot
Dalam zaman romawi, ada 3 kelompok
a. Raja
b. Agamawan
c. Filusuf
6. Zaman Muhammad ( di jazirah arab pada abad ke 5 masehi)
Pada zaman ini masyarakat menganut kepercayaan politheisme.
Kenapa agama islam diturunkan ? karena pada agama yang dulu telah terjadi
penyimpangan setelah sepeninggalnya nabi isa.
Ciri-cirinya :
 Konsep berfikir pada zaman ini adalah wahyu + filsafat + IPTEK = konsep
tauhid
 Filsafat di hidupkan kembali
Pada abad ke-10 masehi, keruntuhan umat islam mulai terlihat. Sehingga pada abad 11-14
masehi muncul zaman renaissance.
4
7. Zaman renaissance (abad 11-14 masehi)
Renaissance adalah keinginan orang eropa untuk mempertahankan nasrani dan
mengidupkan kembali kebudayaan yunani. Karena menurut mereka yunani identik
dengan filusuf dan agama Kristen.
Ciri-cirinya :
 Pada zaman ini orang-orang sudah mengembangkan tokoh-tokoh agama.
 Pada zaman ini umat islam menurun, dan menjadi zaman Dark Age.
 Banyak orang eropa yang belajar ke dunia islam
 Kaum pencerah (filusuf) saling bertentangan dengan kaum borjuis dan tokoh
agama.
 Orang eropa tidak puas dengan agama mereka sendiri
 Iri terhadap kejayaan umat islam
8. Zaman enlightenment (abad ke 15-18 masehi)
Cirri-cirinya :
 Orang-orang sudah betul-betul mengatakan atau berani menolak dan membenci
agama karena dianggap telah mnghambat ilmu pengetahuan.
 Sekularisme, empirisme dan paham-paham yan lain bermunculan
 Zaman enlightenment eropa terus maju hingga sekarang.

More Related Content

Similar to resume ilmu alamiah dasar.docx

Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptxTugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
FauziaIndahningsih
 
Makalah alamia dasar
Makalah alamia dasarMakalah alamia dasar
Makalah alamia dasarApree Apree
 
Bab iii pembahasan
Bab iii pembahasanBab iii pembahasan
Bab iii pembahasan
Cindar Tyas
 
Filsafat ilmu
Filsafat ilmuFilsafat ilmu
Filsafat ilmu
Alfin Galau
 
Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu
Qur'anli Sobandi
 
Filsafat manusia
Filsafat manusiaFilsafat manusia
Filsafat manusia
TrioAjiPangestu
 
Makalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli Filsafat
Makalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli FilsafatMakalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli Filsafat
Makalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli Filsafat
Nasruddin Asnah
 
TUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMUTUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMU
SeptiTirta
 
Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"
Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"
Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"
Fahrinfren
 
BMP MKDU4112
BMP MKDU4112BMP MKDU4112
BMP MKDU4112
Mang Engkus
 
22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B121IndahQoryPerma
 
Artikel FKI.docx
Artikel FKI.docxArtikel FKI.docx
Artikel FKI.docx
AzizahFebriana1
 
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdf
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdfPerkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdf
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdf
Zukét Printing
 
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docx
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docxPerkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docx
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docx
Zukét Printing
 
10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx
10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx
10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx
irwandesyantorooffic
 
Filsafat pend
Filsafat pendFilsafat pend
Filsafat pend
UNIB
 
PENDIDIKAN KARAKTER 2.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER 2.pptxPENDIDIKAN KARAKTER 2.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER 2.pptx
SantiTisan
 
Review book filsafat feny
Review book filsafat fenyReview book filsafat feny
Review book filsafat feny
FENY DYAH
 
Filsafat-Ilmu-5.pptx
Filsafat-Ilmu-5.pptxFilsafat-Ilmu-5.pptx
Filsafat-Ilmu-5.pptx
FaizulHasan15
 

Similar to resume ilmu alamiah dasar.docx (20)

Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptxTugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
 
Makalah alamia dasar
Makalah alamia dasarMakalah alamia dasar
Makalah alamia dasar
 
Bab iii pembahasan
Bab iii pembahasanBab iii pembahasan
Bab iii pembahasan
 
Filsafat ilmu
Filsafat ilmuFilsafat ilmu
Filsafat ilmu
 
Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu Kurnali Filsafat ilmu
Kurnali Filsafat ilmu
 
Filsafat pendidikan
Filsafat pendidikanFilsafat pendidikan
Filsafat pendidikan
 
Filsafat manusia
Filsafat manusiaFilsafat manusia
Filsafat manusia
 
Makalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli Filsafat
Makalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli FilsafatMakalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli Filsafat
Makalah Filsafat Ilmu dan Logika - Manusia menurut Ahli Filsafat
 
TUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMUTUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMU
 
Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"
Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"
Makalah Filsafat Olahraga Tentang "Filosofi Manusia"
 
BMP MKDU4112
BMP MKDU4112BMP MKDU4112
BMP MKDU4112
 
22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx
 
Artikel FKI.docx
Artikel FKI.docxArtikel FKI.docx
Artikel FKI.docx
 
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdf
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdfPerkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdf
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.pdf
 
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docx
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docxPerkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docx
Perkembangan Pemikiran dalam Akhlak Islam.docx
 
10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx
10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx
10. TEMU 10_ FILSPSI 2122_Beda Fil barat-timur- BAHAN TEMU 6789.pptx
 
Filsafat pend
Filsafat pendFilsafat pend
Filsafat pend
 
PENDIDIKAN KARAKTER 2.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER 2.pptxPENDIDIKAN KARAKTER 2.pptx
PENDIDIKAN KARAKTER 2.pptx
 
Review book filsafat feny
Review book filsafat fenyReview book filsafat feny
Review book filsafat feny
 
Filsafat-Ilmu-5.pptx
Filsafat-Ilmu-5.pptxFilsafat-Ilmu-5.pptx
Filsafat-Ilmu-5.pptx
 

More from peri heriyanto

UAS Jur Foto.docx
UAS Jur Foto.docxUAS Jur Foto.docx
UAS Jur Foto.docx
peri heriyanto
 
Tujuan Dakwah.docx
Tujuan Dakwah.docxTujuan Dakwah.docx
Tujuan Dakwah.docx
peri heriyanto
 
translate war and human rights.docx
translate war and human rights.docxtranslate war and human rights.docx
translate war and human rights.docx
peri heriyanto
 
tugas nulis berita.docx
tugas nulis berita.docxtugas nulis berita.docx
tugas nulis berita.docx
peri heriyanto
 
tugas jurnal @.docx
tugas jurnal @.docxtugas jurnal @.docx
tugas jurnal @.docx
peri heriyanto
 
ilmu dakwah.docx
ilmu dakwah.docxilmu dakwah.docx
ilmu dakwah.docx
peri heriyanto
 
syarat ijma.docx
syarat ijma.docxsyarat ijma.docx
syarat ijma.docx
peri heriyanto
 
Strategi Pemberantasan Korupsi Nasional.doc
Strategi Pemberantasan Korupsi Nasional.docStrategi Pemberantasan Korupsi Nasional.doc
Strategi Pemberantasan Korupsi Nasional.doc
peri heriyanto
 
Pelaku Dakwah.docx
Pelaku Dakwah.docxPelaku Dakwah.docx
Pelaku Dakwah.docx
peri heriyanto
 
hakikat ips
hakikat ipshakikat ips
hakikat ips
peri heriyanto
 
Musium wangsit mandala
Musium wangsit mandalaMusium wangsit mandala
Musium wangsit mandala
peri heriyanto
 
Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...
Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...
Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...
peri heriyanto
 

More from peri heriyanto (12)

UAS Jur Foto.docx
UAS Jur Foto.docxUAS Jur Foto.docx
UAS Jur Foto.docx
 
Tujuan Dakwah.docx
Tujuan Dakwah.docxTujuan Dakwah.docx
Tujuan Dakwah.docx
 
translate war and human rights.docx
translate war and human rights.docxtranslate war and human rights.docx
translate war and human rights.docx
 
tugas nulis berita.docx
tugas nulis berita.docxtugas nulis berita.docx
tugas nulis berita.docx
 
tugas jurnal @.docx
tugas jurnal @.docxtugas jurnal @.docx
tugas jurnal @.docx
 
ilmu dakwah.docx
ilmu dakwah.docxilmu dakwah.docx
ilmu dakwah.docx
 
syarat ijma.docx
syarat ijma.docxsyarat ijma.docx
syarat ijma.docx
 
Strategi Pemberantasan Korupsi Nasional.doc
Strategi Pemberantasan Korupsi Nasional.docStrategi Pemberantasan Korupsi Nasional.doc
Strategi Pemberantasan Korupsi Nasional.doc
 
Pelaku Dakwah.docx
Pelaku Dakwah.docxPelaku Dakwah.docx
Pelaku Dakwah.docx
 
hakikat ips
hakikat ipshakikat ips
hakikat ips
 
Musium wangsit mandala
Musium wangsit mandalaMusium wangsit mandala
Musium wangsit mandala
 
Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...
Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...
Strategi Nasional Dalam Menghadapi Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI, ...
 

Recently uploaded

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 

Recently uploaded (20)

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 

resume ilmu alamiah dasar.docx

  • 1. 1 Nama : Peri Heriyanto Kelas : Jurnalistik C NIM : 1210405076 RESUME ILMU ALAMIAH DASAR Ilmu Alamiah Dasar adalah ilmu yang secara umum ada di sekitar kita. Dan salah satu objek penting yang dikaji oleh Ilmu Alamiah Dasar adalah Manusia. Kenapa manusia yang dikaji oleh Ilmu Alamiah Dasar ? Karena manusia adalah suatu objek yang mengkaji kejadian-kejadian atau unsur-unsur alamiah yang ada di alam ini. Dan karena manusia juga sumbu utama alam dan penggerak sejarah. Selain itu, kalau dunia ini tidak ada manusia, maka alam tidak akan mengalami suatu perubahan, jikalau dunia ini tidak mengalami perubahan, maka alam tidak akan mngalami kemajuan (hal ini dikarenakan hasil pola pikir manusia yang mengubah alam). Adapun keistimewaan manusia yang membedakan dirinya dengan mahluk lain adalah :  Manusia memiliki akal Karena manusia adalah mahkluk tuhan yang paling sempurna. Jika manusia tidak memiliki akal, maka manusia tidak jauh berbeda bahkan lebih lemah dari hewan. Dan jika manusia juga tidak memiliki akal dan nafsu, maka manusia tidak jauh berbeda dengan tumbuhan.  Manusia memiliki jiwa spiritual/ mahkluk spiritual Karena tujuan hidup manusia tidak hanya didunia, tetapi mempercayai suatu kehidupan setelah kematian. Spiritual adalah suatu kepercayaan yang melampaui konsep-konsep dunia.
  • 2. 2  Manusia merupakan mahkluk social Pada hakikatnya manusia merupkan mahkluk social (zoon politicon) karena manusia tidak dapat memenuhi kebutuhan hidupnya sendiri, maka manusia difasilitasi insting. (di dalam insting juga terdapat akal).  Manusia adalah mahkluk yang memiliki dimensi yang melampaui ruang dan waktu. Jadi, hidup manusia saat ini sangat berpengaruh pada kehidupannya di masa depan. Contohnya : manusia itu berpikiran kedepan dan mempunyai cita-cita. Tahap-tahap atau sejarah perkembangan pemikiran manusia. Pada zaman dahulu manusia berfikir menggunakan : 1. Membuat cerita-cerita mistos Mitos adalah cerita-cerita yang di rekayasa tanpa ada alasan yang bisa di pertanggungjawabkan. Kenapa manusia membuat mitos ?  Hanya ingin memuaskan atas pertanyaan yang ada  Menjawab rasa penasaran 2. Trial and error / coba-coba. Hal ini didasari oleh kebutuhan naluri dan proses mencari pengalaman. 3. Zaman mesir kuno Pada zaman ini, peradabannya sudah maju. Hal ini bisa dilihat dari di buatnya piramida dan patung spinx. Cirri-cirinya :  Pengetahuan suah ada, tetapi tidak sistematis dan procedural  Sudah tidak memikirkan naluri, tetapi potensi ilmu pengetahuan
  • 3. 3 4. Zaman yunani Pada zaman ini menganggap bahwa berfikir itu adalah fitrah Cirri-cirinya :  Banyak bermunculan para filosof  Orang sudah berfikir secara rasional / dengan dalil akal (berfikir abstrak, universal dan global). Contoh : abstrak = kebahagiaan, universal = kehidupan setelah kematian, global = membuat pedoman hidup. 5. Zaman Romawi (nabi isa) Cirri-cirinya :  Orang berfikir sudah merujuk kepada kitab suci (dogma)  Banyak kaum filisuf yang dimusuhi  Filsafat merosot Dalam zaman romawi, ada 3 kelompok a. Raja b. Agamawan c. Filusuf 6. Zaman Muhammad ( di jazirah arab pada abad ke 5 masehi) Pada zaman ini masyarakat menganut kepercayaan politheisme. Kenapa agama islam diturunkan ? karena pada agama yang dulu telah terjadi penyimpangan setelah sepeninggalnya nabi isa. Ciri-cirinya :  Konsep berfikir pada zaman ini adalah wahyu + filsafat + IPTEK = konsep tauhid  Filsafat di hidupkan kembali Pada abad ke-10 masehi, keruntuhan umat islam mulai terlihat. Sehingga pada abad 11-14 masehi muncul zaman renaissance.
  • 4. 4 7. Zaman renaissance (abad 11-14 masehi) Renaissance adalah keinginan orang eropa untuk mempertahankan nasrani dan mengidupkan kembali kebudayaan yunani. Karena menurut mereka yunani identik dengan filusuf dan agama Kristen. Ciri-cirinya :  Pada zaman ini orang-orang sudah mengembangkan tokoh-tokoh agama.  Pada zaman ini umat islam menurun, dan menjadi zaman Dark Age.  Banyak orang eropa yang belajar ke dunia islam  Kaum pencerah (filusuf) saling bertentangan dengan kaum borjuis dan tokoh agama.  Orang eropa tidak puas dengan agama mereka sendiri  Iri terhadap kejayaan umat islam 8. Zaman enlightenment (abad ke 15-18 masehi) Cirri-cirinya :  Orang-orang sudah betul-betul mengatakan atau berani menolak dan membenci agama karena dianggap telah mnghambat ilmu pengetahuan.  Sekularisme, empirisme dan paham-paham yan lain bermunculan  Zaman enlightenment eropa terus maju hingga sekarang.