SlideShare a Scribd company logo
1 of 74
2/3/2011

0
BACAAN

22011

1
1

2/3/2011

2
2

2/3/2011

3
3

2/3/2011

4
4

2/3/2011

5
5

2/3/2011

6
6

2/3/2011

7
7

2/3/2011

8
8

2/3/2011

9
9

2/3/2011

10
2/3/2011

11
2/3/2011

12
1

2/3/2011

13
2/3/2011

14
• Apakah yang menghalangimu untuk
bersujud (kepada Adam) di waktu Aku
menyuruhmu? `Menjawab iblis:` Saya lebih
baik daripadanya: Engkau ciptakan saya
dari api sedang dia Engkau ciptakan dari
tanah `.(QS. 7:12)

2/3/2011

15
• Allah swt. bertanya kepada iblis: "Apakah
gerangan yang menyebabkan kamu
membangkang perintah Kami, enggan sujud
kepada Adam ketika Kami memerintahkan
yang demikian itu?" Dengan penuh
kesombongan dia menjawab: "Saya tidak
pantas sujud kepada Adam untuk
menghormatinya karena saya lebih tinggi dan
lebih mulia dari Adam. Saya diciptakan dari
api sedang Adam diciptakan dari tanah."
• Iblis menganggap api itu lebih mulia dari
tanah.
2/3/2011

16
2

2/3/2011

17
2/3/2011

18
• Turunlah kamu dari syurga itu;
karena kamu tidak sepatutnya
menyombongkan diri di
dalamnya, maka keluarlah,
sesungguhnya kamu termasuk
orang-orang yang hina `.(QS. 7:13)
2/3/2011

19
• Setelah Allah swt. melihat tingkah laku iblis
yang menyombongkan diri karena
menganggap bahwa dia lebih mulia dari Adam
a.s. yang menyebabkan dia durhaka dan
membangkang dan tidak taat pada perintahNya, maka ia diperintahkan oleh Allah swt.
supaya dia turun dari surga di mana dia
berada waktu itu, karena tempat itu adalah
diperuntukkan bagi hamba-Nya yang ikhlas
dan rendah hati dan bukanlah tempat untuk
memperlihatkan keangkuhan dan
kesombongan.
2/3/2011

20
•Kemudian disusul lagi
dengan perintah supaya dia
keluar dari tempat itu,
karena dia `telah termasuk
makhluk yang hina tidak
sesuai dengan tempat yang
mulia dan terhormat itu.
2/3/2011

21
3

2/3/2011

22
2/3/2011

23
•Iblis menjawab:` Beri
tangguhlah saya sampai
waktu mereka
dibangkitkan `.(QS. 7:14)
2/3/2011

24
Ketika iblis mendengar
perintah Allah itu supaya ia
turun dan keluar dari surga
yang tak dapat tidak perintah
itu harus berlaku atasnya,
maka dia minta agar
dipanjangkan umurnya dan
jangan dimatikan dahulu,
2/3/2011

25
• begitu juga keturunannya sampai
hari kebangkitan di hari kemudian
supaya waktu yang cukup lama
dan panjang itu dapat
dipergunakannya dengan sebaikbaiknya untuk menggoda dan
menyesatkan Adam dan anak
cucunya selama hidup di dunia.
2/3/2011

26
2/3/2011

27
• Allah berfirman:` Sesungguhnya
kamu termasuk mereka yang
diberi tangguh. `(QS. 7:15)

2/3/2011

28
• Permintaan iblis supaya tetap hidup
bersama keturunannya selama anak cucu
Adam masih ada di dunia diperkenankan
Allah swt. tetapi hanya sampai pada
tiupan sangkkala pertama saja, di mana
semua penghuni bumi ini mati sekaligus,
termasuk iblis dan keturunannya dan
isinya hancur musnah tidak sampai pada
tiupan sangkakala kedua di mana
manusia hidup kembali dan bangkit
sesudah mati.
2/3/2011

29
• Firman Allah swt.:

•
(79)
(80)

(81)
• Artinya:

• Iblis berkata: "Ya Tuhanku, beri tangguhlah
aku sampai hari mereka dibangkitkan." Allah
berfirman: "Sesungguhnya kamu termasuk
orang-orang yang diberi tangguh sampai pada
2/3/2011

30
4

2/3/2011

31
• Iblis menjawab:` Karena
Engkau telah menghukum saya
tersesat, saya benar-benar
akan (menghalang-halangi)
mereka dari jalan Engkau yang
lurus,(QS. 7:16)
2/3/2011

32
• Pada ayat ini Allah swt. menerangkan
dendam kesumat iblis kepada Adam
dan anak cucunya.
• Oleh karena itu Allah swt. telah
menghukum dia akibat keangkuhan
dan kesombongannya, maka dia
bersumpah dan akan berusaha sekuat
tenaga menggoda untuk
menyesatkan pula anak cucu Adam
2/3/2011

33
• sebagaimana dalam firman Allah swt.:

•
• Artinya:

• Iblis menjawab: "Maka demi
kekuasaan Engkau aku akan
menyesatkan mereka
semuanya.
• (Q.S Sad: 82)
2/3/2011

34
• Iblis akan berusaha mencegah
dan menghalang-halangi anak
cucu Adam a.s. menempuh jalan
yang lurus, jalan yang hak, jalan
yang diridai Allah swt., jalan yang
akan menyampaikan mereka
kepada kebahagiaan dunia dan
akhirat.
2/3/2011

35
5

2/3/2011

36
2/3/2011

37
kemudian saya akan mendatangi
mereka dari muka dan dari
belakang mereka, dari kanan dan
dari kiri mereka. Dan Engkau
tidak akan mendapati
kebanyakan mereka bersyukur
(taat).(QS. 7:17)
2/3/2011

38
• Iblis melihat bahwa yang menghalanghalangi anak cucu Adam a.s. menempuh
jalan yang lurus tidak akan berhasil
dengan sempurna maka dia akan
mendatangi dan menyerbunya dari segala
penjuru; dari depan dan dari belakang;
dari kanan dan dari kiri, di mana dia
menyangka adanya kelemahankelemahan anak cucu Adam,
sebagaimana halnya perampok di tengah
jalan.
2/3/2011

39
• Di kala itu pastilah mereka akan tergoda,
terpengaruh dan terpedanya sehingga
iman yang ada di dada mereka menjadi
kendor dan lemah, ajaran-ajaran agama
berangsur-angsur diragukan dan
didustakan, hari kiamat dan segala
peristiwanya diingkari, amal-amal
kebaikan ditinggalkan. Mereka tidak lagi
sanggup menguasai hawa nafsu,
sebaliknya merekalah yang dikuasai oleh
hawa nafsu.
2/3/2011

40
• Kepada mereka Allah memperingati
dengan firman-Nya:
•

• Artinya:
• Sesungguhnya Aku pasti akan memenuhi
neraka Jahanam dengan jenis kamu dan
dengan orang-orang yang mengikuti
kamu di antara mereka kesemuanya.
• (Q.S Sad: 85)
2/3/2011

41
• Rencana dan target iblis seperti tersebut di
atas, benar-benar dapat berhasil sebagaimana
dijelaskan dalam firman Allah swt.:
•
•
• Artinya:
• Dan sesungguhnya iblis telah dapat
membuktikan kebenaran sangkaannya
terhadap mereka lalu mereka mengikutinya
kecuali sebagian orang-orang yang beriman.
• (Q.S Sad: 20)
2/3/2011

42
6

2/3/2011

43
2/3/2011

44
• Allah berfirman: `Keluarlah kamu dari
syurga itu sebagai orang terhina lagi
terusir. Sesungguhnya barangsiapa di
antara mereka mengikuti kamu, benarbenar Aku akan mengisi neraka
Jahannam dengan kamu
semuanya`.(QS. 7:18)
2/3/2011

45
Pada ayat ini Allah swt.
menerangkan sekali lagi
tentang laknat-Nya dan
pengusiran-Nya kepada
iblis supaya dia keluar dari
surga dalam keadaan hina
dan terkutuk.
2/3/2011

46
• Barang siapa dari anak cucu Adam
terpengaruh oleh godaan iblis itu lalu
mereka mengikuti kemauannya,
menempuh jalan sesat, menyeleweng
dari akidah tauhid kepada
kepercayaan syirik, niscaya mereka
akan dimasukkan-Nya bersama iblis
ke dalam neraka Jahanam sampai
penuh sesak sebagaimana
• firman Allah swt.:
2/3/2011

47
•

•
• Artinya:

• Iblis menjawab: "Demi kekuasaan
Engkau, aku akan menyesatkan
mereka semuanya kecuali hambahamba-Mu yang mukhlis di antara
mereka."
2/3/2011

48
7

2/3/2011

49
2/3/2011

50
(Dan Allah berfirman): `Hai Adam
bertempat tinggallah kamu dan isterimu
di syurga serta makanlah olehmu berdua
(buah-buahan) di mana saja yang kamu
sukai, dan janganlah kamu berdua
mendekati pohon ini, lalu menjadilah
kamu berdua termasuk orang-orang
yang zalim.`(QS. 7:19)
2/3/2011

51
• Pada ayat ini Allah swt. menerangkan
bahwa setelah Dia memerintahkan Iblis
keluar dari surga karena keangkuhan dan
kesombongannya, maka Dia menyuruh
Adam supaya tinggal di surga bersama
istrinya Siti Hawa secara bebas, dan
membolehkan mereka memakan segala
macam buah-buahan yang ada di
dalamnya dengan sepuas-puasnya di
mana saja mereka sukai menurut
kemauan dan kesenangannya, ...
2/3/2011

52
• dan di tempat mana saja mereka
kehendaki kecuali ada satu hal
yang tidak dibolehkan yaitu
mendekati satu pohon khusus di
dalam surga dan jangan memakan
buahnya, apabila mereka
melanggar larangan itu maka
mereka dianggap sebagai orang
yang dzalim.
2/3/2011

53
2/3/2011

54
• Maka syaitan membisikkan pikiran jahat
kepada keduanya untuk menampakkan
kepada keduanya apa yang tertutup dari
mereka yaitu auratnya dan syaitan berkata:
`Tuhan kamu tidak melarangmu dari
mendekati pohon ini, melainkan supaya
kamu berdua tidak menjadi malaikat atau
tidak menjadi orang-orang yang kekal
(dalam syurga)`.(QS. 7:20)
2/3/2011

55
• (Maka setan mulai menggoda
keduanya) (untuk menampakkan)
memperlihatkan (kepada keduanya
apa yang tertutup) (dari mereka,
yaitu auratnya dan setan berkata,
"Tuhan kamu tidak melarangmu dari
mendekati pohon ini melainkan)
karena khawatir (supaya kamu
berdua tidak menjadi malaikat)
2/3/2011

56
• dan menurut suatu qiraat dibaca dengan
malikaini/lam dikasrahkan (atau tidak
menjadi orang-orang yang kekal dalam
surga") berdasarkan hal itu maka
memakan pohon itu adalah suatu
keharusan sebagaimana yang disebutkan
pula di dalam ayat lain, yaitu, "Maukah

saya tunjukkan kepada kamu pohon
kekekalan dan kerajaan yang tidak
akan binasa." (Q.S. Thaha 120)
2/3/2011

57
8

2/3/2011

58
2/3/2011

59
• Dan dia (syaitan) bersumpah
kepada keduanya. `Sesungguhnya
saya adalah termasuk orang yang
memberi nasehat kepada kamu
berdua`,(QS. 7:21)
•
2/3/2011

60
• Untuk menguatkan bisikan jahat dan
tipu dayanya itu dia bersumpah
kepada Adam dan Hawa, bahwa dia
sebenarnya adalah pemberi nasihat
yang benar-benar menginginkan
kebahagiaan keduanya dan apa yang
dinasihatkannya itu adalah benar
dan timbul dari hati nuraninya penuh
dengan keikhlasan.
2/3/2011

61
9

2/3/2011

62
2/3/2011

63
maka syaitan membujuk keduanya (untuk
memakan buah itu) dengan tipu daya. Tatkala
keduanya telah merasai buah kayu itu,
nampaklah bagi keduanya aurat-auratnya, dan
mulailah keduanya menutupinya dengan daundaun syurga. Kemudian Tuhan mereka menyeru
mereka: `Bukankah Aku telah melarang kamu
berdua dari pohon kayu itu dan Aku katakan
kepadamu:` Sesungguhnya syaitan itu adalah
musuh yang nyata bagi kamu berdua? (QS. 7:22)
2/3/2011

64
Dengan cara ini tampak oleh Adam
kesungguhan iblis yang tidak sedikit pun
membayang di mukanya sesuatu yang
mencurigakan, dan apa yang dikemukakannya
dan dinasehatkannya itu adalah bohong atau
tipu daya belaka, maka terpengaruhlah
keduanya kepada bujukan iblis penipu itu, lalu
memakan buah pohon yang Allah melarang
mendekatinya, lalu keduanya lupa sama sekali
akan kedudukan mereka dan larangan Allah
kepada mereka
2/3/2011

65
• Ibnu Abbas meriwayatkan bahwa yang
terpengaruh lebih dahulu dari bujukan iblis itu
ialah Hawa yang kemudian menyuruh
suaminya memakan buah yang dilarang Allah
memakannya sebagaimana pengakuan Adam
a.s. di dalam riwayat berikut: Ibnu Abbas
meriwayatkan bahwa ketika Adam memakan
buah kayu itu dikatakan kepadanya, kenapa
kamu memakan buah kayu yang Aku larang
memakannya itu? Adam menjawab: "Hawa
yang menyuruh saya."
2/3/2011

66
• Setelah kejadian tersebut Allah swt.
mencercanya karena tidak
mengindahkan larangan-Nya dan
tidak mematuhi-Nya namun ia
terpedaya dan menuruti bujukan iblis
penipu itu lalu memperingatkannya:

"Bukankah Aku telah melarang
kamu berdua mendekati pohon itu
dan memakan buahnya.
2/3/2011

67
• Dan telah menandaskan kepadamu,
bahwa setan itu adalah musuhmu
yang nyata apabila kamu turutkan
kemauan dan kehendaknya Aku
mengeluarkan kamu dari kehidupan
yang lapang, senang dan bahagia
kepada kehidupan yang penuh
kesulitan, penderitaan dan
kesusahan."
2/3/2011

68
KESIMPULAN
2/3/2011

69
KESIMPULAN
1. Setelah adam diciptakan, para malaikat
diperintahkan sujud kepada Nabi Adam,
kecuali Iblis yang tidak mau sujud kepada
nabi adam
2. Iblis dikeluarkan dari surga karena
kesombongannya
3. Iblis diberi waktu samapai hari kiamat
untuk menggoda anak turun Adam dan ia
akan menggoda anak turun Adam dari
berbagai arah

2/3/2011

70
KESIMPULAN
4. Iblis mendapat laknat dari Allah dan diusir dari
surga
5. Didalam surga Adam dan Hawa dilarang
mendekati serta memakan pohon (buah khuldi)
6. Iblis menggoda Nabi Adam dengan
menggunakan sumpah untuk meyakinkannya
7. Nabi Adam dan Hawa tergoda oleh rayuan Iblis
akhirnya mereka b erduapun dikeluarkan dari
surga
2/3/2011

71
2/3/2011

72
2/3/2011

More Related Content

Viewers also liked

Presence of DFA VI in food products
Presence of DFA VI in food productsPresence of DFA VI in food products
Presence of DFA VI in food productsHarry Kwon
 
Mecanismes de moviment circular
Mecanismes de moviment circularMecanismes de moviment circular
Mecanismes de moviment circularPaula412
 
Evaluation question 2
Evaluation question 2Evaluation question 2
Evaluation question 2aimeesquibb
 
Machine learning
Machine learning Machine learning
Machine learning sum1705
 
Questionnaire Analysis 2
Questionnaire Analysis 2Questionnaire Analysis 2
Questionnaire Analysis 2MissKylieLee
 
Teaching children and young people at GPCC
Teaching children and young people at GPCCTeaching children and young people at GPCC
Teaching children and young people at GPCCKeepSinging
 
10 Steps Not To Forget After Installing Drupal
10 Steps Not To Forget After Installing Drupal 10 Steps Not To Forget After Installing Drupal
10 Steps Not To Forget After Installing Drupal Cory Gilliam
 
Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)
Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)
Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)rockwell_collins
 
Introduction to Outcomes for Nonprofits
Introduction to Outcomes for NonprofitsIntroduction to Outcomes for Nonprofits
Introduction to Outcomes for Nonprofitsapricotbyctk
 
Catalogo Museografico Mumedi Cintia Bolio
Catalogo Museografico Mumedi Cintia BolioCatalogo Museografico Mumedi Cintia Bolio
Catalogo Museografico Mumedi Cintia BolioLalis Madrid
 
Giorth 25 Martiou
Giorth 25 MartiouGiorth 25 Martiou
Giorth 25 Martioupopimerg
 

Viewers also liked (18)

Locations
LocationsLocations
Locations
 
Presence of DFA VI in food products
Presence of DFA VI in food productsPresence of DFA VI in food products
Presence of DFA VI in food products
 
Mecanismes de moviment circular
Mecanismes de moviment circularMecanismes de moviment circular
Mecanismes de moviment circular
 
Ekonomi
EkonomiEkonomi
Ekonomi
 
Evaluation question 2
Evaluation question 2Evaluation question 2
Evaluation question 2
 
Machine learning
Machine learning Machine learning
Machine learning
 
Questionnaire Analysis 2
Questionnaire Analysis 2Questionnaire Analysis 2
Questionnaire Analysis 2
 
Jordai pdf
Jordai pdfJordai pdf
Jordai pdf
 
Teaching children and young people at GPCC
Teaching children and young people at GPCCTeaching children and young people at GPCC
Teaching children and young people at GPCC
 
10 Steps Not To Forget After Installing Drupal
10 Steps Not To Forget After Installing Drupal 10 Steps Not To Forget After Installing Drupal
10 Steps Not To Forget After Installing Drupal
 
Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)
Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)
Q2 fy15 quarterly earnings presentation (1)
 
Introduction to Outcomes for Nonprofits
Introduction to Outcomes for NonprofitsIntroduction to Outcomes for Nonprofits
Introduction to Outcomes for Nonprofits
 
Production Log
Production LogProduction Log
Production Log
 
Catalogo Museografico Mumedi Cintia Bolio
Catalogo Museografico Mumedi Cintia BolioCatalogo Museografico Mumedi Cintia Bolio
Catalogo Museografico Mumedi Cintia Bolio
 
Gout
GoutGout
Gout
 
makalah Asuhan keperawatan lansia
makalah Asuhan keperawatan lansiamakalah Asuhan keperawatan lansia
makalah Asuhan keperawatan lansia
 
Pengertian anemia
Pengertian anemiaPengertian anemia
Pengertian anemia
 
Giorth 25 Martiou
Giorth 25 MartiouGiorth 25 Martiou
Giorth 25 Martiou
 

Recently uploaded

MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 

Recently uploaded (20)

MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 

Q.S. Al araf halaman ayat 12 - 22

  • 16. • Apakah yang menghalangimu untuk bersujud (kepada Adam) di waktu Aku menyuruhmu? `Menjawab iblis:` Saya lebih baik daripadanya: Engkau ciptakan saya dari api sedang dia Engkau ciptakan dari tanah `.(QS. 7:12) 2/3/2011 15
  • 17. • Allah swt. bertanya kepada iblis: "Apakah gerangan yang menyebabkan kamu membangkang perintah Kami, enggan sujud kepada Adam ketika Kami memerintahkan yang demikian itu?" Dengan penuh kesombongan dia menjawab: "Saya tidak pantas sujud kepada Adam untuk menghormatinya karena saya lebih tinggi dan lebih mulia dari Adam. Saya diciptakan dari api sedang Adam diciptakan dari tanah." • Iblis menganggap api itu lebih mulia dari tanah. 2/3/2011 16
  • 20. • Turunlah kamu dari syurga itu; karena kamu tidak sepatutnya menyombongkan diri di dalamnya, maka keluarlah, sesungguhnya kamu termasuk orang-orang yang hina `.(QS. 7:13) 2/3/2011 19
  • 21. • Setelah Allah swt. melihat tingkah laku iblis yang menyombongkan diri karena menganggap bahwa dia lebih mulia dari Adam a.s. yang menyebabkan dia durhaka dan membangkang dan tidak taat pada perintahNya, maka ia diperintahkan oleh Allah swt. supaya dia turun dari surga di mana dia berada waktu itu, karena tempat itu adalah diperuntukkan bagi hamba-Nya yang ikhlas dan rendah hati dan bukanlah tempat untuk memperlihatkan keangkuhan dan kesombongan. 2/3/2011 20
  • 22. •Kemudian disusul lagi dengan perintah supaya dia keluar dari tempat itu, karena dia `telah termasuk makhluk yang hina tidak sesuai dengan tempat yang mulia dan terhormat itu. 2/3/2011 21
  • 25. •Iblis menjawab:` Beri tangguhlah saya sampai waktu mereka dibangkitkan `.(QS. 7:14) 2/3/2011 24
  • 26. Ketika iblis mendengar perintah Allah itu supaya ia turun dan keluar dari surga yang tak dapat tidak perintah itu harus berlaku atasnya, maka dia minta agar dipanjangkan umurnya dan jangan dimatikan dahulu, 2/3/2011 25
  • 27. • begitu juga keturunannya sampai hari kebangkitan di hari kemudian supaya waktu yang cukup lama dan panjang itu dapat dipergunakannya dengan sebaikbaiknya untuk menggoda dan menyesatkan Adam dan anak cucunya selama hidup di dunia. 2/3/2011 26
  • 29. • Allah berfirman:` Sesungguhnya kamu termasuk mereka yang diberi tangguh. `(QS. 7:15) 2/3/2011 28
  • 30. • Permintaan iblis supaya tetap hidup bersama keturunannya selama anak cucu Adam masih ada di dunia diperkenankan Allah swt. tetapi hanya sampai pada tiupan sangkkala pertama saja, di mana semua penghuni bumi ini mati sekaligus, termasuk iblis dan keturunannya dan isinya hancur musnah tidak sampai pada tiupan sangkakala kedua di mana manusia hidup kembali dan bangkit sesudah mati. 2/3/2011 29
  • 31. • Firman Allah swt.: • (79) (80) (81) • Artinya: • Iblis berkata: "Ya Tuhanku, beri tangguhlah aku sampai hari mereka dibangkitkan." Allah berfirman: "Sesungguhnya kamu termasuk orang-orang yang diberi tangguh sampai pada 2/3/2011 30
  • 33. • Iblis menjawab:` Karena Engkau telah menghukum saya tersesat, saya benar-benar akan (menghalang-halangi) mereka dari jalan Engkau yang lurus,(QS. 7:16) 2/3/2011 32
  • 34. • Pada ayat ini Allah swt. menerangkan dendam kesumat iblis kepada Adam dan anak cucunya. • Oleh karena itu Allah swt. telah menghukum dia akibat keangkuhan dan kesombongannya, maka dia bersumpah dan akan berusaha sekuat tenaga menggoda untuk menyesatkan pula anak cucu Adam 2/3/2011 33
  • 35. • sebagaimana dalam firman Allah swt.: • • Artinya: • Iblis menjawab: "Maka demi kekuasaan Engkau aku akan menyesatkan mereka semuanya. • (Q.S Sad: 82) 2/3/2011 34
  • 36. • Iblis akan berusaha mencegah dan menghalang-halangi anak cucu Adam a.s. menempuh jalan yang lurus, jalan yang hak, jalan yang diridai Allah swt., jalan yang akan menyampaikan mereka kepada kebahagiaan dunia dan akhirat. 2/3/2011 35
  • 39. kemudian saya akan mendatangi mereka dari muka dan dari belakang mereka, dari kanan dan dari kiri mereka. Dan Engkau tidak akan mendapati kebanyakan mereka bersyukur (taat).(QS. 7:17) 2/3/2011 38
  • 40. • Iblis melihat bahwa yang menghalanghalangi anak cucu Adam a.s. menempuh jalan yang lurus tidak akan berhasil dengan sempurna maka dia akan mendatangi dan menyerbunya dari segala penjuru; dari depan dan dari belakang; dari kanan dan dari kiri, di mana dia menyangka adanya kelemahankelemahan anak cucu Adam, sebagaimana halnya perampok di tengah jalan. 2/3/2011 39
  • 41. • Di kala itu pastilah mereka akan tergoda, terpengaruh dan terpedanya sehingga iman yang ada di dada mereka menjadi kendor dan lemah, ajaran-ajaran agama berangsur-angsur diragukan dan didustakan, hari kiamat dan segala peristiwanya diingkari, amal-amal kebaikan ditinggalkan. Mereka tidak lagi sanggup menguasai hawa nafsu, sebaliknya merekalah yang dikuasai oleh hawa nafsu. 2/3/2011 40
  • 42. • Kepada mereka Allah memperingati dengan firman-Nya: • • Artinya: • Sesungguhnya Aku pasti akan memenuhi neraka Jahanam dengan jenis kamu dan dengan orang-orang yang mengikuti kamu di antara mereka kesemuanya. • (Q.S Sad: 85) 2/3/2011 41
  • 43. • Rencana dan target iblis seperti tersebut di atas, benar-benar dapat berhasil sebagaimana dijelaskan dalam firman Allah swt.: • • • Artinya: • Dan sesungguhnya iblis telah dapat membuktikan kebenaran sangkaannya terhadap mereka lalu mereka mengikutinya kecuali sebagian orang-orang yang beriman. • (Q.S Sad: 20) 2/3/2011 42
  • 46. • Allah berfirman: `Keluarlah kamu dari syurga itu sebagai orang terhina lagi terusir. Sesungguhnya barangsiapa di antara mereka mengikuti kamu, benarbenar Aku akan mengisi neraka Jahannam dengan kamu semuanya`.(QS. 7:18) 2/3/2011 45
  • 47. Pada ayat ini Allah swt. menerangkan sekali lagi tentang laknat-Nya dan pengusiran-Nya kepada iblis supaya dia keluar dari surga dalam keadaan hina dan terkutuk. 2/3/2011 46
  • 48. • Barang siapa dari anak cucu Adam terpengaruh oleh godaan iblis itu lalu mereka mengikuti kemauannya, menempuh jalan sesat, menyeleweng dari akidah tauhid kepada kepercayaan syirik, niscaya mereka akan dimasukkan-Nya bersama iblis ke dalam neraka Jahanam sampai penuh sesak sebagaimana • firman Allah swt.: 2/3/2011 47
  • 49. • • • Artinya: • Iblis menjawab: "Demi kekuasaan Engkau, aku akan menyesatkan mereka semuanya kecuali hambahamba-Mu yang mukhlis di antara mereka." 2/3/2011 48
  • 52. (Dan Allah berfirman): `Hai Adam bertempat tinggallah kamu dan isterimu di syurga serta makanlah olehmu berdua (buah-buahan) di mana saja yang kamu sukai, dan janganlah kamu berdua mendekati pohon ini, lalu menjadilah kamu berdua termasuk orang-orang yang zalim.`(QS. 7:19) 2/3/2011 51
  • 53. • Pada ayat ini Allah swt. menerangkan bahwa setelah Dia memerintahkan Iblis keluar dari surga karena keangkuhan dan kesombongannya, maka Dia menyuruh Adam supaya tinggal di surga bersama istrinya Siti Hawa secara bebas, dan membolehkan mereka memakan segala macam buah-buahan yang ada di dalamnya dengan sepuas-puasnya di mana saja mereka sukai menurut kemauan dan kesenangannya, ... 2/3/2011 52
  • 54. • dan di tempat mana saja mereka kehendaki kecuali ada satu hal yang tidak dibolehkan yaitu mendekati satu pohon khusus di dalam surga dan jangan memakan buahnya, apabila mereka melanggar larangan itu maka mereka dianggap sebagai orang yang dzalim. 2/3/2011 53
  • 56. • Maka syaitan membisikkan pikiran jahat kepada keduanya untuk menampakkan kepada keduanya apa yang tertutup dari mereka yaitu auratnya dan syaitan berkata: `Tuhan kamu tidak melarangmu dari mendekati pohon ini, melainkan supaya kamu berdua tidak menjadi malaikat atau tidak menjadi orang-orang yang kekal (dalam syurga)`.(QS. 7:20) 2/3/2011 55
  • 57. • (Maka setan mulai menggoda keduanya) (untuk menampakkan) memperlihatkan (kepada keduanya apa yang tertutup) (dari mereka, yaitu auratnya dan setan berkata, "Tuhan kamu tidak melarangmu dari mendekati pohon ini melainkan) karena khawatir (supaya kamu berdua tidak menjadi malaikat) 2/3/2011 56
  • 58. • dan menurut suatu qiraat dibaca dengan malikaini/lam dikasrahkan (atau tidak menjadi orang-orang yang kekal dalam surga") berdasarkan hal itu maka memakan pohon itu adalah suatu keharusan sebagaimana yang disebutkan pula di dalam ayat lain, yaitu, "Maukah saya tunjukkan kepada kamu pohon kekekalan dan kerajaan yang tidak akan binasa." (Q.S. Thaha 120) 2/3/2011 57
  • 61. • Dan dia (syaitan) bersumpah kepada keduanya. `Sesungguhnya saya adalah termasuk orang yang memberi nasehat kepada kamu berdua`,(QS. 7:21) • 2/3/2011 60
  • 62. • Untuk menguatkan bisikan jahat dan tipu dayanya itu dia bersumpah kepada Adam dan Hawa, bahwa dia sebenarnya adalah pemberi nasihat yang benar-benar menginginkan kebahagiaan keduanya dan apa yang dinasihatkannya itu adalah benar dan timbul dari hati nuraninya penuh dengan keikhlasan. 2/3/2011 61
  • 65. maka syaitan membujuk keduanya (untuk memakan buah itu) dengan tipu daya. Tatkala keduanya telah merasai buah kayu itu, nampaklah bagi keduanya aurat-auratnya, dan mulailah keduanya menutupinya dengan daundaun syurga. Kemudian Tuhan mereka menyeru mereka: `Bukankah Aku telah melarang kamu berdua dari pohon kayu itu dan Aku katakan kepadamu:` Sesungguhnya syaitan itu adalah musuh yang nyata bagi kamu berdua? (QS. 7:22) 2/3/2011 64
  • 66. Dengan cara ini tampak oleh Adam kesungguhan iblis yang tidak sedikit pun membayang di mukanya sesuatu yang mencurigakan, dan apa yang dikemukakannya dan dinasehatkannya itu adalah bohong atau tipu daya belaka, maka terpengaruhlah keduanya kepada bujukan iblis penipu itu, lalu memakan buah pohon yang Allah melarang mendekatinya, lalu keduanya lupa sama sekali akan kedudukan mereka dan larangan Allah kepada mereka 2/3/2011 65
  • 67. • Ibnu Abbas meriwayatkan bahwa yang terpengaruh lebih dahulu dari bujukan iblis itu ialah Hawa yang kemudian menyuruh suaminya memakan buah yang dilarang Allah memakannya sebagaimana pengakuan Adam a.s. di dalam riwayat berikut: Ibnu Abbas meriwayatkan bahwa ketika Adam memakan buah kayu itu dikatakan kepadanya, kenapa kamu memakan buah kayu yang Aku larang memakannya itu? Adam menjawab: "Hawa yang menyuruh saya." 2/3/2011 66
  • 68. • Setelah kejadian tersebut Allah swt. mencercanya karena tidak mengindahkan larangan-Nya dan tidak mematuhi-Nya namun ia terpedaya dan menuruti bujukan iblis penipu itu lalu memperingatkannya: "Bukankah Aku telah melarang kamu berdua mendekati pohon itu dan memakan buahnya. 2/3/2011 67
  • 69. • Dan telah menandaskan kepadamu, bahwa setan itu adalah musuhmu yang nyata apabila kamu turutkan kemauan dan kehendaknya Aku mengeluarkan kamu dari kehidupan yang lapang, senang dan bahagia kepada kehidupan yang penuh kesulitan, penderitaan dan kesusahan." 2/3/2011 68
  • 71. KESIMPULAN 1. Setelah adam diciptakan, para malaikat diperintahkan sujud kepada Nabi Adam, kecuali Iblis yang tidak mau sujud kepada nabi adam 2. Iblis dikeluarkan dari surga karena kesombongannya 3. Iblis diberi waktu samapai hari kiamat untuk menggoda anak turun Adam dan ia akan menggoda anak turun Adam dari berbagai arah 2/3/2011 70
  • 72. KESIMPULAN 4. Iblis mendapat laknat dari Allah dan diusir dari surga 5. Didalam surga Adam dan Hawa dilarang mendekati serta memakan pohon (buah khuldi) 6. Iblis menggoda Nabi Adam dengan menggunakan sumpah untuk meyakinkannya 7. Nabi Adam dan Hawa tergoda oleh rayuan Iblis akhirnya mereka b erduapun dikeluarkan dari surga 2/3/2011 71