SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
1
Gelang sigi RiFaNi
BAB 1
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
Kesediaan barang yang sudah tidak terpakai atau barang bekas banyak
dijumpai dikehidupan kita sehari-hari. Baik itu barang yang digunakan sehari-hari
ataupun yang jarang digunakan. Salah satunya adalah sikat gigi. Setiap orang
menggunakan sikat gigi baik dari yang anak-anak sampai orang tua. Sikat gigi
yang sudah tak terpakai akan menjadi barang bekas yang didiamkan
(dionggokkan) begitu saja. Hal tersebut akan menjadi sampah yang tidak berguna
dan sarang nyamuk. Seiiring dengan berjalannya waktu dan kreatifitas manusia,
banyak barang bekas yang bisa disulap menjadi barang yang berguna dan bernilai
jual. Begitu juga sikat gigi yang sudah tidak terpakai lagi bisa menjadi sebuah
aksesoris gelang. Pembuatan gelang dari sikat gigi mendapat ide dari sebuah
program acara di sebuah stasiun tv.
Sebagai generasi muda yang kreatif, kita harus bisa memanfaatkan barang-
barang bekas di sekeliling kita yang bisa menambah penghasilan rumah tangga.
Selain itu juga dapat mengurangi penumpukan sampah anorganik. Meskipun
sudah banyak penjualan aksesoris gelang di pasaran, namun dengan adanya ide
kreatifitas baru melalui gelang dari sikat gigi bekas ini (gelang sigi), diharapkan
gelang unik tersebut mampu menjadi daya tarik sendiri bagi konsumen terutama
kaum remaja.
B. Rumusan Masalah
1. Bagaimana cara membuat sebuah program kewirausahaan yang
bermanfaat bagi lingkungan sekitar?
2. Bagaimana mengolah barang-barang bekas seperti sikat gigi menjadi
barang yang bernilai jual?
3. Bagaimana mengkreasikan gelang dari sikat gigi (gelang sigi) bekas
menjadi lebih unik dan menarik?
C. Tujuan Program
1. Meningkatkan kreatifitas mahasiswa dalam berinovasi
2
2. Membuat sebuah program kewirausahaan yang bermanfaat bagi
lingkungan sekitar
3. Menambahkan hiasan-hiasan unik pada gelang agar menjadi salah satu
barang yang mempunyai daya tarik tersendiri.
D. Luaran yang Diharapkan
1. Sebuah program kewirausahaan yang bermanfaat bagi lingkungan sekitar
2. Menambah koleksi aksesoris yang lebih unik
E. Kegunaan Program
Program inovasi pembuatan gelang sikat gigi diharapkan dapat menjadi ajang
latihan berwirausaha bagi pengusul. Produk juga diharapkan dapat berguna
bagi masyarakat luas. Sehingga, program ini tidak hanya bermanfaat bagi
pengusul, tetapi juga bermanfaat untuk orang lain.
3
BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
A. Prospek Inovasi Pembuatan Gelang Sigi
Gelang sigi ini akan menjadi salah satu aksesoris yang lebih unik dan menarik
bagi konsumen khususnya remaja yang cenderung menyukai aksesoris-
aksesoris yang unik. Gelang sigi juga akan menjadi salah satu solusi untuk
mengurangi penumpukan sampah yang awalnya tidak berguna kemudian
menjadi barang yang unik dan bernilai jual.
B. Keunggulan Gelang Sigi
Gelang sigi ini adalah salah satu aksesoris yang unik karena terlihat seperti
kaca, meskipun hanya sikat gigi bekas berbahan mika yang bening. .....
C. Perolehan Bahan Baku
Bahan baku untuk pembuatan gelang sigi ini sangatlah mudah didapatkan dan
terjangkau. Kita hanya perlu mengumpulkan sikat gigi- sikat gigi bekas,
misalnya sikat gigi bekas milik sendiri maupun pengumpulan dari teman-
teman.
D. Rencana Produksi selama Satu Bulan
Rencana produksi Gelang Sigi adalah sebagai berikut:
a. 1 Minggu : 20 buah
b. 1 Bulan : 80 buah
Harga Jual Per Produk : Rp. 5.000,00
Omset Per Minggu : Rp. 5.000,00 x 20 buah = Rp. 100.000,00
Omset Per Bulan : Rp. 100.000,00 x 4 minggu = Rp. 400.000,00
4
BAB III
METODE PELAKSANAAN
A. Media Promosi yang Digunakan
Media promosi yang akan digunakan yaitu melalui brosur, dan media internet
agar calon konsumen dapat mengenali produk.
B. Strategi Pemasaran yang Akan Diterapkan
1. Kebijakan Produk
Usaha ini bergerak dalam bidang produksi dan distribusi. Hasil produk
berupa Gelang.
2. Kebijakan Harga
Harga yang ditawarkan kepada konsumen adalah senilai Rp. 5.000,00
untuk setiap produk.
3. Kebijakan Promosi
Sebagai ajang promosi, 5 konsumen pertama berhak membayar Rp.
12.000,00 setiap pembelian tiga buah gelang.
4. Kebijakan Distribusi
Distribusi pengenalan produk kepada konsumen dilakukan secara
langsung.
5
BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
A. Anggaran Biaya
Tabel 1. Anggaran Biaya
No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1. Sikat gigi bekas Rp. 0
2. Gas Rp. 20.000,00
3. Kompor Rp. 60.000,00
4. Panci Rp. 15.000,00
5. Gunting Rp. 8.000,00
7. Tang Rp. 25.000,00
8. Publikasi Rp. 25.000,00
9. Tinta Timbul Rp. 12.000,00
10. Plastik Pembungkus Rp. 20.000,00
Jumlah Total Rp. 185.000.000,00
B. Jadwal Kegiatan
Tabel 2. Jadwal Kegiatan
No. Jenis Kegiatan Minggu
Minggu 1 Minggu 2 Minggu 3 Minggu 4
1. Pencarian Bahan
2. Produksi
3. Distribusi
4. Promosi
5. Evaluasi
6
LAMPIRAN GAMBAR
7
8
9
10
11
12
13
14

More Related Content

What's hot

Pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut
Pemeliharaan kesehatan gigi dan mulutPemeliharaan kesehatan gigi dan mulut
Pemeliharaan kesehatan gigi dan mulutwahyuni majid
 
Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)wahyuni majid
 
Anatomi & Fisiologi Lidah
Anatomi & Fisiologi LidahAnatomi & Fisiologi Lidah
Anatomi & Fisiologi Lidahsuhendrina
 
SETTING TIME ALGINATE
SETTING TIME ALGINATE SETTING TIME ALGINATE
SETTING TIME ALGINATE devita nuryco
 
2. dental anatomi gigi permanen ..
2. dental anatomi gigi permanen ..2. dental anatomi gigi permanen ..
2. dental anatomi gigi permanen ..asih gahayu
 
SETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/P
SETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/PSETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/P
SETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/Pdevita nuryco
 
Alat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrikAlat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrikERA MULIANA SADARI
 
Kesehatan Gigi dan Mulut
Kesehatan Gigi dan MulutKesehatan Gigi dan Mulut
Kesehatan Gigi dan MulutAtika Fauziyyah
 
Pemeriksaan CPITN, PBI & Tooth Mobility
Pemeriksaan CPITN, PBI & Tooth MobilityPemeriksaan CPITN, PBI & Tooth Mobility
Pemeriksaan CPITN, PBI & Tooth MobilityVina Widya Putri
 
satpel penyakit gigi dan mulut pada anak
satpel penyakit gigi dan mulut pada anaksatpel penyakit gigi dan mulut pada anak
satpel penyakit gigi dan mulut pada anakwahyuni majid
 
Lesi rongga mulut
Lesi rongga mulutLesi rongga mulut
Lesi rongga mulutpremaysari
 
Promosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamisPromosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamisDasuki Suke
 
Buku rekam-medik-kg-20141
Buku rekam-medik-kg-20141Buku rekam-medik-kg-20141
Buku rekam-medik-kg-20141maulidenil gebi
 

What's hot (20)

Pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut
Pemeliharaan kesehatan gigi dan mulutPemeliharaan kesehatan gigi dan mulut
Pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut
 
Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)Atraumatic restorative treatment (art)
Atraumatic restorative treatment (art)
 
Anomali Gigi
Anomali GigiAnomali Gigi
Anomali Gigi
 
Tugas laporan tutorial
Tugas laporan tutorialTugas laporan tutorial
Tugas laporan tutorial
 
Anatomi & Fisiologi Lidah
Anatomi & Fisiologi LidahAnatomi & Fisiologi Lidah
Anatomi & Fisiologi Lidah
 
Makalah sterilisasi
Makalah sterilisasiMakalah sterilisasi
Makalah sterilisasi
 
Restorasi gigi sulung
Restorasi gigi sulungRestorasi gigi sulung
Restorasi gigi sulung
 
7. anomali gigi
7. anomali gigi7. anomali gigi
7. anomali gigi
 
SETTING TIME ALGINATE
SETTING TIME ALGINATE SETTING TIME ALGINATE
SETTING TIME ALGINATE
 
2. dental anatomi gigi permanen ..
2. dental anatomi gigi permanen ..2. dental anatomi gigi permanen ..
2. dental anatomi gigi permanen ..
 
SETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/P
SETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/PSETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/P
SETTING TIME GYPSUM TYPE III KEDOKTERAN GIGI RASIO W/P
 
Alat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrikAlat scalling manual & elektrik
Alat scalling manual & elektrik
 
Kesehatan Gigi dan Mulut
Kesehatan Gigi dan MulutKesehatan Gigi dan Mulut
Kesehatan Gigi dan Mulut
 
Pemeriksaan CPITN, PBI & Tooth Mobility
Pemeriksaan CPITN, PBI & Tooth MobilityPemeriksaan CPITN, PBI & Tooth Mobility
Pemeriksaan CPITN, PBI & Tooth Mobility
 
satpel penyakit gigi dan mulut pada anak
satpel penyakit gigi dan mulut pada anaksatpel penyakit gigi dan mulut pada anak
satpel penyakit gigi dan mulut pada anak
 
Lesi rongga mulut
Lesi rongga mulutLesi rongga mulut
Lesi rongga mulut
 
inlay
inlayinlay
inlay
 
Promosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamisPromosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamis
 
Buku rekam-medik-kg-20141
Buku rekam-medik-kg-20141Buku rekam-medik-kg-20141
Buku rekam-medik-kg-20141
 
kasus gigi
kasus gigikasus gigi
kasus gigi
 

Viewers also liked

PROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA KERUNTUHAN MAJAPAHIT
PROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA  KERUNTUHAN MAJAPAHITPROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA  KERUNTUHAN MAJAPAHIT
PROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA KERUNTUHAN MAJAPAHITawan12345
 
Makalah Matematika Anggun Nofita
Makalah Matematika Anggun NofitaMakalah Matematika Anggun Nofita
Makalah Matematika Anggun NofitaKhoirul Anwar
 
Tujuan instruksional a212
Tujuan instruksional a212Tujuan instruksional a212
Tujuan instruksional a212WaQhyoe Arryee
 
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Era Hami
 
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku Era Hami
 

Viewers also liked (10)

PROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA KERUNTUHAN MAJAPAHIT
PROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA  KERUNTUHAN MAJAPAHITPROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA  KERUNTUHAN MAJAPAHIT
PROSES ISLAMISASI DI JAWA SEJAK MASA PASCA KERUNTUHAN MAJAPAHIT
 
Tugas pa prinsip perkembangan
Tugas pa prinsip perkembanganTugas pa prinsip perkembangan
Tugas pa prinsip perkembangan
 
Makalah Matematika Anggun Nofita
Makalah Matematika Anggun NofitaMakalah Matematika Anggun Nofita
Makalah Matematika Anggun Nofita
 
Kesehatan reproduksi remaja (revisi)
Kesehatan reproduksi remaja (revisi)Kesehatan reproduksi remaja (revisi)
Kesehatan reproduksi remaja (revisi)
 
Tujuan instruksional a212
Tujuan instruksional a212Tujuan instruksional a212
Tujuan instruksional a212
 
Ipa 1
Ipa 1Ipa 1
Ipa 1
 
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
Matematika Bangun Datar (Trapesium, Lingkaran, dan Segi Banyak)
 
ALJABAR LINIER
ALJABAR LINIERALJABAR LINIER
ALJABAR LINIER
 
Transkrip Nilai S1
Transkrip Nilai S1Transkrip Nilai S1
Transkrip Nilai S1
 
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
RPP Kelas 1 Tema Keluargaku
 

Similar to GELANG SIGI

Copy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usahaCopy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usahaKhalis Nur Hanifah
 
Proposal Usaha Tekstil
 Proposal Usaha Tekstil  Proposal Usaha Tekstil
Proposal Usaha Tekstil Anggu Dwi
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaGaluh Musa
 
BANK SAMPAH PEKALONGAN
BANK SAMPAH PEKALONGANBANK SAMPAH PEKALONGAN
BANK SAMPAH PEKALONGANARI MUNANDAR
 
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdfPROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdfirmayania
 
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...najmul190693
 
TUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptx
TUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptxTUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptx
TUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptxLaluAdiPermadi1
 
TUGAS PRAKARYA
TUGAS PRAKARYATUGAS PRAKARYA
TUGAS PRAKARYAsanita16
 
1914010 abdul azis m.basri
1914010 abdul azis m.basri1914010 abdul azis m.basri
1914010 abdul azis m.basriviandadji
 
1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.doc
1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.doc1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.doc
1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.docAbdulAzis497509
 

Similar to GELANG SIGI (20)

Contoh Proposal Usaha
Contoh Proposal UsahaContoh Proposal Usaha
Contoh Proposal Usaha
 
Copy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usahaCopy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usaha
 
Proposal Usaha Tekstil
 Proposal Usaha Tekstil  Proposal Usaha Tekstil
Proposal Usaha Tekstil
 
PROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptxPROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptx
 
Tugas kewirausahaan 2 tm 3
Tugas kewirausahaan 2  tm 3 Tugas kewirausahaan 2  tm 3
Tugas kewirausahaan 2 tm 3
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usaha
 
BANK SAMPAH PEKALONGAN
BANK SAMPAH PEKALONGANBANK SAMPAH PEKALONGAN
BANK SAMPAH PEKALONGAN
 
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdfPROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
 
Krippik
KrippikKrippik
Krippik
 
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
 
TUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptx
TUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptxTUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptx
TUGAS KEWIRAUSAHAAN KELOMPOK 3.pptx
 
Propsal usaha aksesorois wanita
Propsal usaha aksesorois wanitaPropsal usaha aksesorois wanita
Propsal usaha aksesorois wanita
 
Sandy mitro
Sandy mitroSandy mitro
Sandy mitro
 
Tugas Kelompok 2 BMC.pptx
Tugas Kelompok 2 BMC.pptxTugas Kelompok 2 BMC.pptx
Tugas Kelompok 2 BMC.pptx
 
TUGAS PRAKARYA
TUGAS PRAKARYATUGAS PRAKARYA
TUGAS PRAKARYA
 
Bisnis plan
Bisnis planBisnis plan
Bisnis plan
 
1914010 abdul azis m.basri
1914010 abdul azis m.basri1914010 abdul azis m.basri
1914010 abdul azis m.basri
 
1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.doc
1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.doc1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.doc
1914010_ABDUL AZIS M.BASRI.doc
 
BUSINESS PLAN UKK
BUSINESS PLAN UKKBUSINESS PLAN UKK
BUSINESS PLAN UKK
 
Enterpreneur ppt
Enterpreneur pptEnterpreneur ppt
Enterpreneur ppt
 

GELANG SIGI

  • 1. 1 Gelang sigi RiFaNi BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Kesediaan barang yang sudah tidak terpakai atau barang bekas banyak dijumpai dikehidupan kita sehari-hari. Baik itu barang yang digunakan sehari-hari ataupun yang jarang digunakan. Salah satunya adalah sikat gigi. Setiap orang menggunakan sikat gigi baik dari yang anak-anak sampai orang tua. Sikat gigi yang sudah tak terpakai akan menjadi barang bekas yang didiamkan (dionggokkan) begitu saja. Hal tersebut akan menjadi sampah yang tidak berguna dan sarang nyamuk. Seiiring dengan berjalannya waktu dan kreatifitas manusia, banyak barang bekas yang bisa disulap menjadi barang yang berguna dan bernilai jual. Begitu juga sikat gigi yang sudah tidak terpakai lagi bisa menjadi sebuah aksesoris gelang. Pembuatan gelang dari sikat gigi mendapat ide dari sebuah program acara di sebuah stasiun tv. Sebagai generasi muda yang kreatif, kita harus bisa memanfaatkan barang- barang bekas di sekeliling kita yang bisa menambah penghasilan rumah tangga. Selain itu juga dapat mengurangi penumpukan sampah anorganik. Meskipun sudah banyak penjualan aksesoris gelang di pasaran, namun dengan adanya ide kreatifitas baru melalui gelang dari sikat gigi bekas ini (gelang sigi), diharapkan gelang unik tersebut mampu menjadi daya tarik sendiri bagi konsumen terutama kaum remaja. B. Rumusan Masalah 1. Bagaimana cara membuat sebuah program kewirausahaan yang bermanfaat bagi lingkungan sekitar? 2. Bagaimana mengolah barang-barang bekas seperti sikat gigi menjadi barang yang bernilai jual? 3. Bagaimana mengkreasikan gelang dari sikat gigi (gelang sigi) bekas menjadi lebih unik dan menarik? C. Tujuan Program 1. Meningkatkan kreatifitas mahasiswa dalam berinovasi
  • 2. 2 2. Membuat sebuah program kewirausahaan yang bermanfaat bagi lingkungan sekitar 3. Menambahkan hiasan-hiasan unik pada gelang agar menjadi salah satu barang yang mempunyai daya tarik tersendiri. D. Luaran yang Diharapkan 1. Sebuah program kewirausahaan yang bermanfaat bagi lingkungan sekitar 2. Menambah koleksi aksesoris yang lebih unik E. Kegunaan Program Program inovasi pembuatan gelang sikat gigi diharapkan dapat menjadi ajang latihan berwirausaha bagi pengusul. Produk juga diharapkan dapat berguna bagi masyarakat luas. Sehingga, program ini tidak hanya bermanfaat bagi pengusul, tetapi juga bermanfaat untuk orang lain.
  • 3. 3 BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA A. Prospek Inovasi Pembuatan Gelang Sigi Gelang sigi ini akan menjadi salah satu aksesoris yang lebih unik dan menarik bagi konsumen khususnya remaja yang cenderung menyukai aksesoris- aksesoris yang unik. Gelang sigi juga akan menjadi salah satu solusi untuk mengurangi penumpukan sampah yang awalnya tidak berguna kemudian menjadi barang yang unik dan bernilai jual. B. Keunggulan Gelang Sigi Gelang sigi ini adalah salah satu aksesoris yang unik karena terlihat seperti kaca, meskipun hanya sikat gigi bekas berbahan mika yang bening. ..... C. Perolehan Bahan Baku Bahan baku untuk pembuatan gelang sigi ini sangatlah mudah didapatkan dan terjangkau. Kita hanya perlu mengumpulkan sikat gigi- sikat gigi bekas, misalnya sikat gigi bekas milik sendiri maupun pengumpulan dari teman- teman. D. Rencana Produksi selama Satu Bulan Rencana produksi Gelang Sigi adalah sebagai berikut: a. 1 Minggu : 20 buah b. 1 Bulan : 80 buah Harga Jual Per Produk : Rp. 5.000,00 Omset Per Minggu : Rp. 5.000,00 x 20 buah = Rp. 100.000,00 Omset Per Bulan : Rp. 100.000,00 x 4 minggu = Rp. 400.000,00
  • 4. 4 BAB III METODE PELAKSANAAN A. Media Promosi yang Digunakan Media promosi yang akan digunakan yaitu melalui brosur, dan media internet agar calon konsumen dapat mengenali produk. B. Strategi Pemasaran yang Akan Diterapkan 1. Kebijakan Produk Usaha ini bergerak dalam bidang produksi dan distribusi. Hasil produk berupa Gelang. 2. Kebijakan Harga Harga yang ditawarkan kepada konsumen adalah senilai Rp. 5.000,00 untuk setiap produk. 3. Kebijakan Promosi Sebagai ajang promosi, 5 konsumen pertama berhak membayar Rp. 12.000,00 setiap pembelian tiga buah gelang. 4. Kebijakan Distribusi Distribusi pengenalan produk kepada konsumen dilakukan secara langsung.
  • 5. 5 BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN A. Anggaran Biaya Tabel 1. Anggaran Biaya No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp) 1. Sikat gigi bekas Rp. 0 2. Gas Rp. 20.000,00 3. Kompor Rp. 60.000,00 4. Panci Rp. 15.000,00 5. Gunting Rp. 8.000,00 7. Tang Rp. 25.000,00 8. Publikasi Rp. 25.000,00 9. Tinta Timbul Rp. 12.000,00 10. Plastik Pembungkus Rp. 20.000,00 Jumlah Total Rp. 185.000.000,00 B. Jadwal Kegiatan Tabel 2. Jadwal Kegiatan No. Jenis Kegiatan Minggu Minggu 1 Minggu 2 Minggu 3 Minggu 4 1. Pencarian Bahan 2. Produksi 3. Distribusi 4. Promosi 5. Evaluasi
  • 7. 7
  • 8. 8
  • 9. 9
  • 10. 10
  • 11. 11
  • 12. 12
  • 13. 13
  • 14. 14