SlideShare a Scribd company logo
PUSKESMAS SALAMAN 1
Banjarharjo 29 Juli 2022
UNDANG-UNDANG
KESEHATAN TEMPAT-TEMPAT UMUM :
 Pasar,
 tempat kerja,
 Terminal
 tempat rekreasi,
 tempat dan fasilitas umum
Termasuk “PONDOK PESANTREN”
“MASJID”
SETIAP PENYELENGGARA LINGKUNGAN
BERTANGGUNGJAWAB TERHADAP
KUALITAS LINGKUNGAN
APA ARTI KESEHATAN MASJID????
Upaya kesehatan masyarakat yang dilaksanakan di masjid dan
lingkungannya dengan tujuan untuk meningkatkan kesehatan
lingkungan masjid serta mencegah terjadinya penularan penyakit.
TUJUAN
-Meningkatkan kesehatan lingkungan masjid.
-Mencegah terjadinya penularan penyakit.
BANGUNA
N MASJID
FASILITAS
MASJID
JAMAAH
MASJID/PENG
UNJUNG
PENGURUS
MASJID
Dasar Pelaksanaan penyehatan Lingkungan Masjid dan tempat
ibadah adalah :
Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 288/Menkes/SK/III/2003 tentang
pedoman penyehatan sarana dan bangunan umum.
 1. Letak / Lokasi
a. Sesuai dengan rencana tata kota
b. Tidak berada pada arah angin dari sumber
pencemaran (debu,asap,bau dan cemaran
lainnya)
c. Tidak berada pada jarak < 100 meter dari
sumber pencemaran debu, asap, bau dan
cemaran lainnya.
 2. Bangunan
a. Kuat, kokoh dan permanen
b. Rapat dari serangga dan tikus.

3. Lantai
Lantai harus kuat, tidak terbuat dari tanah, bersih, kedap
air, tidak licin dan mudah dibersihkan.

4. Dinding
Dinding harus bersih, berwarna terang, kedap air dan
mudah dibersihkan.
5. Atap
Atap dapat menutup seluruh bangunan,
kuat, bersih, cukup landai dan tidak bocor.
6. Penerangan/Pencahayaan
Pencahayaan terang, tersebar merata dan
tidak menyilaukan ( minimum 10 fc).
7. Ventilasi
Luas lubang ventilasi minimal 10% dari luas
bangunan, sejuk dan nyaman (tidak pengap
dan tidak panas).
8. Pintu
Rapat dari serangga dan tikus, menutup
dengan baik dan membuka ke arah luar.
Terbuat dari bahan yang kuat dan mudah
dibersihkan.
9. Langit–langit
Langit-langit tingginya minimal 2,4 m dari
lantai
Kuat, tidak terdapat lubang-lubang.
Berwarna terang dan mudah dibersihkan.
10. Pagar
Pagar pekarangan harus kuat, aman dan
dapat mencegah binatang pengganggu
masuk.

11. Halaman
Seluruh halaman bersih, tidak berdebu
dan tidak becek, tidak terdapat genangan
air, terdapat tempat sampah dalam
jumlah yang cukup. Tersedia tempat
parkir yang cukup dan dalam keadaan
bersih.
12. Jaringan instalasi
Jaringan instalasi listrik dalam keadaan
aman (bebas cross conection), serta
terlindung dari gangguan hewan pengerat
(tikus).
13. Saluran air limbah
Saluran air limbah system tertutup, dan
saluran berfungsi dengan baik serta
mengalir dengan lancer.
FASILITAS SANITASI
1. Air Bersih

a. Jumlah mencukupi / selalu tersedia setiap saat
b. Tidak berbau, tidak berasa & tidak berwarna
c. Angka kuman tidak melebihi NAB
d. Kadar bahan kimia tidak melebihi NAB
2. Pembuangan Air Kotor
a. Terdapat penampungan air limbah
yang tertutup serangga
b. Air limbah mengalir dengan lancar
c. Saluran kedap air
d. Saluran tertutup
3. Toilet/ WC, keadaannya harus:

a. Bersih
b. Letaknya tidak berhubungan
langsung dengan bangunan utama
c. Tersedia air yang cukup
d. Tersedia sabun & alat pengering
e. Toilet pria & wanita terpisah
f. Jumlahnya mencukupi untuk
pengunjung terbanyak
g. Saluran pembuangan air limbah
dilengkapi dengan penahan bau (water
seal)
h. Lubang penghawaan harus
berhubungan langsung dengan udara
luar.
4. Peturasan, keadaannya harus :

a. Bersih
b. Dilengkapi dengan kran
pembersih
c. Jumlahnya mencukupi.
5. Tempat Sampah, keadaannya harus :
a. Tempat sampah kuat, kedap air,
tahankarat, dan dilengkapi dengan penutup
b. Jumlah tempat sampah mencukupi
c. Sampah diangkut setiap 24 jam ke TPA
d. Kapasitas tempat sampah terangkat oleh
1 orang.
6. Tempat Wudhu, keadaannya harus :
a. Bersih
b. Terpisah dari toilet, peturasan, & ruang mesjid
c. Air wudhu keluar melalui kran – kran khusus &
jumlahnya mencukupi
d. Kolam air wudhu tertutup (rapat serangga)
e. Tidak terdapat jentik nyamuk pada kolam air
wudhu
f. Limbah air wudhu mengalir lancar
g. Tempat wudhu pria dan wanita sebaiknya
terpisah
PERMASALAHAN YANG SERING TERJADI
DI TEMPAT IBADAH, YAITU:
a. Masih terdapat tempat-tempat
ibadah yang belum mempunyai sarana
kesehatan lingkungan seperti jamban
keluarga (wc),
b. Terkendalanya dana dalam
perawatan sarana dan penyediaan
sarana
UPAYA PEMECAH MASALAH ANTARA LAIN :
Kerja sama lintas sector dengan Depag setempat untuk
upaya mendapatkan bantuan pembuatan sarana
pendukung kesehatan lingkungan
pencarian donatur oleh pengelola

More Related Content

Similar to Presentation1 ttu.pptx

PPT Lingkungan Sekolah FIX.pptx
PPT Lingkungan Sekolah FIX.pptxPPT Lingkungan Sekolah FIX.pptx
PPT Lingkungan Sekolah FIX.pptx
IsniaSeptiani
 
Kesehatan lingkungan pemukiman
Kesehatan lingkungan pemukimanKesehatan lingkungan pemukiman
Kesehatan lingkungan pemukiman
dwidiah
 
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
willyharis1
 
KEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptx
KEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptxKEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptx
KEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptx
alifiafitrifadli1
 
scribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docx
scribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docxscribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docx
scribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docx
lillakuu1
 
Kesling
KeslingKesling
MATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdf
MATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdfMATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdf
MATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdf
AidsHiv
 
Implementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali final
Implementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali  finalImplementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali  final
Implementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali final
merdekacom
 
Hengkyprabowoirianto
HengkyprabowoiriantoHengkyprabowoirianto
Hengkyprabowoirianto
Hengky Irianto
 
6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx
6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx
6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx
RetnoListyawati
 
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdfhsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
patasmanultra
 
Makalah kesling pembuangan sampah
Makalah kesling pembuangan sampahMakalah kesling pembuangan sampah
Makalah kesling pembuangan sampah
Septian Muna Barakati
 
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.pptfdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
NanaDwiyana1
 
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.pptfdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
keslingkesjaor6
 
Pertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdf
Pertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdfPertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdf
Pertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdf
Ridha400405
 
pencemaran kualiti air
pencemaran kualiti airpencemaran kualiti air
pencemaran kualiti airSuci Larasati
 
dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...
dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...
dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...
FebyCahyani2
 
Materi Kuliah Kesehatan lingkungan
Materi Kuliah Kesehatan lingkunganMateri Kuliah Kesehatan lingkungan
Materi Kuliah Kesehatan lingkungan
Petrus Asmara
 
Rumah sehat
Rumah sehatRumah sehat
Rumah sehat
Edi Setia Budi
 
Pengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptx
Pengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptxPengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptx
Pengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptx
qhserpulung
 

Similar to Presentation1 ttu.pptx (20)

PPT Lingkungan Sekolah FIX.pptx
PPT Lingkungan Sekolah FIX.pptxPPT Lingkungan Sekolah FIX.pptx
PPT Lingkungan Sekolah FIX.pptx
 
Kesehatan lingkungan pemukiman
Kesehatan lingkungan pemukimanKesehatan lingkungan pemukiman
Kesehatan lingkungan pemukiman
 
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
437986103-Sop-Pengelolaan-Linen.doc
 
KEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptx
KEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptxKEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptx
KEBIJAKAN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR 2022.pptx
 
scribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docx
scribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docxscribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docx
scribd.vdownloaders.com_sop-transmisi.docx
 
Kesling
KeslingKesling
Kesling
 
MATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdf
MATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdfMATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdf
MATERI LIMBAH B3 (PMK 2 TH 2023) KEPRI.pdf
 
Implementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali final
Implementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali  finalImplementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali  final
Implementasi pengetatan aktivitas masyarakat pada ppkm darurat jawa bali final
 
Hengkyprabowoirianto
HengkyprabowoiriantoHengkyprabowoirianto
Hengkyprabowoirianto
 
6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx
6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx
6. Pencegahan dan Pengendalian Infeksi_PPI HIV.pptx
 
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdfhsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
 
Makalah kesling pembuangan sampah
Makalah kesling pembuangan sampahMakalah kesling pembuangan sampah
Makalah kesling pembuangan sampah
 
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.pptfdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
 
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.pptfdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
fdokumen.com_lingkungan-sekolah-sehat.ppt
 
Pertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdf
Pertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdfPertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdf
Pertemuan 2_Dasar Kesling (30-03-2023).pdf
 
pencemaran kualiti air
pencemaran kualiti airpencemaran kualiti air
pencemaran kualiti air
 
dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...
dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...
dokumen.tips_perilaku-hidup-bersih-phbs-pondok-pesantren-ppt-fileweb-view2015...
 
Materi Kuliah Kesehatan lingkungan
Materi Kuliah Kesehatan lingkunganMateri Kuliah Kesehatan lingkungan
Materi Kuliah Kesehatan lingkungan
 
Rumah sehat
Rumah sehatRumah sehat
Rumah sehat
 
Pengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptx
Pengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptxPengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptx
Pengelolaan Limbah Medis RS Pertamina Jaya.pptx
 

Presentation1 ttu.pptx

  • 2. UNDANG-UNDANG KESEHATAN TEMPAT-TEMPAT UMUM :  Pasar,  tempat kerja,  Terminal  tempat rekreasi,  tempat dan fasilitas umum Termasuk “PONDOK PESANTREN” “MASJID” SETIAP PENYELENGGARA LINGKUNGAN BERTANGGUNGJAWAB TERHADAP KUALITAS LINGKUNGAN
  • 3. APA ARTI KESEHATAN MASJID???? Upaya kesehatan masyarakat yang dilaksanakan di masjid dan lingkungannya dengan tujuan untuk meningkatkan kesehatan lingkungan masjid serta mencegah terjadinya penularan penyakit.
  • 4. TUJUAN -Meningkatkan kesehatan lingkungan masjid. -Mencegah terjadinya penularan penyakit. BANGUNA N MASJID FASILITAS MASJID JAMAAH MASJID/PENG UNJUNG PENGURUS MASJID
  • 5. Dasar Pelaksanaan penyehatan Lingkungan Masjid dan tempat ibadah adalah : Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 288/Menkes/SK/III/2003 tentang pedoman penyehatan sarana dan bangunan umum.
  • 6.  1. Letak / Lokasi a. Sesuai dengan rencana tata kota b. Tidak berada pada arah angin dari sumber pencemaran (debu,asap,bau dan cemaran lainnya) c. Tidak berada pada jarak < 100 meter dari sumber pencemaran debu, asap, bau dan cemaran lainnya.
  • 7.  2. Bangunan a. Kuat, kokoh dan permanen b. Rapat dari serangga dan tikus.  3. Lantai Lantai harus kuat, tidak terbuat dari tanah, bersih, kedap air, tidak licin dan mudah dibersihkan.  4. Dinding Dinding harus bersih, berwarna terang, kedap air dan mudah dibersihkan.
  • 8. 5. Atap Atap dapat menutup seluruh bangunan, kuat, bersih, cukup landai dan tidak bocor. 6. Penerangan/Pencahayaan Pencahayaan terang, tersebar merata dan tidak menyilaukan ( minimum 10 fc). 7. Ventilasi Luas lubang ventilasi minimal 10% dari luas bangunan, sejuk dan nyaman (tidak pengap dan tidak panas).
  • 9. 8. Pintu Rapat dari serangga dan tikus, menutup dengan baik dan membuka ke arah luar. Terbuat dari bahan yang kuat dan mudah dibersihkan. 9. Langit–langit Langit-langit tingginya minimal 2,4 m dari lantai Kuat, tidak terdapat lubang-lubang. Berwarna terang dan mudah dibersihkan.
  • 10. 10. Pagar Pagar pekarangan harus kuat, aman dan dapat mencegah binatang pengganggu masuk.  11. Halaman Seluruh halaman bersih, tidak berdebu dan tidak becek, tidak terdapat genangan air, terdapat tempat sampah dalam jumlah yang cukup. Tersedia tempat parkir yang cukup dan dalam keadaan bersih.
  • 11. 12. Jaringan instalasi Jaringan instalasi listrik dalam keadaan aman (bebas cross conection), serta terlindung dari gangguan hewan pengerat (tikus). 13. Saluran air limbah Saluran air limbah system tertutup, dan saluran berfungsi dengan baik serta mengalir dengan lancer.
  • 12. FASILITAS SANITASI 1. Air Bersih  a. Jumlah mencukupi / selalu tersedia setiap saat b. Tidak berbau, tidak berasa & tidak berwarna c. Angka kuman tidak melebihi NAB d. Kadar bahan kimia tidak melebihi NAB
  • 13. 2. Pembuangan Air Kotor a. Terdapat penampungan air limbah yang tertutup serangga b. Air limbah mengalir dengan lancar c. Saluran kedap air d. Saluran tertutup
  • 14. 3. Toilet/ WC, keadaannya harus:  a. Bersih b. Letaknya tidak berhubungan langsung dengan bangunan utama c. Tersedia air yang cukup d. Tersedia sabun & alat pengering e. Toilet pria & wanita terpisah
  • 15. f. Jumlahnya mencukupi untuk pengunjung terbanyak g. Saluran pembuangan air limbah dilengkapi dengan penahan bau (water seal) h. Lubang penghawaan harus berhubungan langsung dengan udara luar.
  • 16. 4. Peturasan, keadaannya harus :  a. Bersih b. Dilengkapi dengan kran pembersih c. Jumlahnya mencukupi.
  • 17. 5. Tempat Sampah, keadaannya harus : a. Tempat sampah kuat, kedap air, tahankarat, dan dilengkapi dengan penutup b. Jumlah tempat sampah mencukupi c. Sampah diangkut setiap 24 jam ke TPA d. Kapasitas tempat sampah terangkat oleh 1 orang.
  • 18. 6. Tempat Wudhu, keadaannya harus : a. Bersih b. Terpisah dari toilet, peturasan, & ruang mesjid c. Air wudhu keluar melalui kran – kran khusus & jumlahnya mencukupi d. Kolam air wudhu tertutup (rapat serangga) e. Tidak terdapat jentik nyamuk pada kolam air wudhu f. Limbah air wudhu mengalir lancar g. Tempat wudhu pria dan wanita sebaiknya terpisah
  • 19. PERMASALAHAN YANG SERING TERJADI DI TEMPAT IBADAH, YAITU: a. Masih terdapat tempat-tempat ibadah yang belum mempunyai sarana kesehatan lingkungan seperti jamban keluarga (wc), b. Terkendalanya dana dalam perawatan sarana dan penyediaan sarana
  • 20. UPAYA PEMECAH MASALAH ANTARA LAIN : Kerja sama lintas sector dengan Depag setempat untuk upaya mendapatkan bantuan pembuatan sarana pendukung kesehatan lingkungan pencarian donatur oleh pengelola