SlideShare a Scribd company logo
Secara umum PERAMALAN merupakan tahap
awal dari perencanaan dan pengandalian
produksi. Peramalan adalah pemikiran
terhadap suatu besaran, misalnya permintaan
terhadap suatu atau beberapa produk pada
periode yang akan datang. Pada hakekatnya
peramalan merupakan suatu perkiraan
terhadap keadaan yang akan terjadi di masa
yang akan datang. Keadaan masa yang akan
datang yang dimaksud adalah:
1. Apa yang dibutuhkan (jenis)
2. Berapa yang dibutuhkan (jumlah/kuantitas)
3. Kapan dibutuhkan (waktu)
(Gaspersz
, 1998).
Peramalan merupakan aktivitas fungsi
bisnis yang memperkirakan penjualan dan
penggunaan produk sehingga produk-produk itu
dapat dibuat dalam kuantitas yang tepat.
Peramalan merupakan dugaan terhadap
permintaan yang akan datang berdasarkan pada
beberapa variabel peramal, sering berdasarkan
data deret waktu historis. Peramalan
menggunakan teknik-teknik peramalan yang
bersifat formal maupun informal
(Gross,
1982,hal,2)
.
Peramalan merupakan bukan
suatu dugaan, karena dugaan hanya
mengestimasikan masa mendatang
berdasarkan perkiraan saja sedangkan
peramalan menggunakan perhitungan
matematis sebagai bahan pertimbangan.
Tujuan
Peramalan
1. Meminimumkan
pengaruh
ketidakpastian
terhadap
perusahaan
2. Peramalan
bertujuan untuk
mendapatkan yang
bisa meminimumkan
kesalahan meramal.
Langkah –
langkah
peramalan
(Assauri, 1984, P5) :
1. Menganalisis data yang lalu,
tahap ini berguna untuk pola yang
terjadi pada masa lalu
2. Menentukan metode yang
dipergunakan. Metode yang baik
adalah metode yang memberikan
hasil ramalan yang tidak jauh
berbeda dengan kenyataan yang
terjadi.
3. Memproyeksikan data yang lalu
dengan menggunakan metode yang
dipergunakan, dan
mempertimbangkan adanya
beberapa faktor perubahan (
perubahan kebijakan-kebijakan yang
akan terjadi, termasuk perubahan
kebijakan pemerintah,
perkembangan potensi masyarakat,
perkembangan teknologi dan
penemuan-penemuan baru.
Jenis-Jenis
Peramalan
(Assauri,
1984,p4)
1. Peramalan kuantitatif :
menggunakan model matematis
dengan data masa lalu.
Tujuannya mempelajari apa yang
telah terjadi dimasa lalu untuk
meramalkan nilai-nilai yang akan
datang.
2. Peramalah kualitatif :
menggunaka faktor seperti
intuisi, emosi, pengalaman. Hasil
peramalan yang dibuat sangat
tergangtung pada orang yang
membuatnya, karena ditentukan
berdasarkan pemikiran yang
bersifat intuisi, judgment atau
pendapat, dan pengetahuan serta
pengalaman dari penyusunnya.
Jenis- Jenis
Metode
Peramalan
A. Time Series atau Deret Waktu
1. Metode Naif
2. Metode Rata-rata Bergerak (Moving
Average)
3. Metode Eksponential Smoothing
4. Metode Trend Projection
B. Metode Kausal
1. Metode Regresi dan Korelasi
2. MetodeEkonometrik
3. Metode Input Output
Peramalan

More Related Content

Viewers also liked

Ես կարողանում եմ
Ես կարողանում  եմԵս կարողանում  եմ
Ես կարողանում եմnanevardumyan
 
Fungsi partisipasi politik
Fungsi partisipasi politikFungsi partisipasi politik
Fungsi partisipasi politikMuh. Husriadi
 
Presentation Manajemen Risiko
 Presentation Manajemen Risiko Presentation Manajemen Risiko
Presentation Manajemen Risiko
Muh. Husriadi
 
P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...
P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...
P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...
Heniokawa
 
Pagiging sensitibo sa gawang masama
Pagiging sensitibo sa gawang masamaPagiging sensitibo sa gawang masama
Pagiging sensitibo sa gawang masama
LJ Arroyo
 
Pagsasabuhay ng birtud
Pagsasabuhay ng birtudPagsasabuhay ng birtud
Pagsasabuhay ng birtud
LJ Arroyo
 
Konsensya
KonsensyaKonsensya
Konsensya
LJ Arroyo
 

Viewers also liked (7)

Ես կարողանում եմ
Ես կարողանում  եմԵս կարողանում  եմ
Ես կարողանում եմ
 
Fungsi partisipasi politik
Fungsi partisipasi politikFungsi partisipasi politik
Fungsi partisipasi politik
 
Presentation Manajemen Risiko
 Presentation Manajemen Risiko Presentation Manajemen Risiko
Presentation Manajemen Risiko
 
P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...
P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...
P. Lech: Zintegrowane systemy zarządzania ERP/ERP II. Rozdział 3: Implementac...
 
Pagiging sensitibo sa gawang masama
Pagiging sensitibo sa gawang masamaPagiging sensitibo sa gawang masama
Pagiging sensitibo sa gawang masama
 
Pagsasabuhay ng birtud
Pagsasabuhay ng birtudPagsasabuhay ng birtud
Pagsasabuhay ng birtud
 
Konsensya
KonsensyaKonsensya
Konsensya
 

Similar to Peramalan

Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
ida06112013
 
Peramalan
PeramalanPeramalan
Pertemuan 09 peramalan
Pertemuan 09 peramalanPertemuan 09 peramalan
Pertemuan 09 peramalan
Pelita Bangsa University
 
Peramalan Forecasting
Peramalan ForecastingPeramalan Forecasting
Peramalan Forecasting
INDAHMAWARNI1
 
Kelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregat
Kelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregatKelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregat
Kelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregat
Fathur Rahman Z.A
 
Ema susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional i
Ema susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional iEma susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional i
Ema susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional i
emasusanti2
 
PKK XI - Modul 1.ppt
PKK XI - Modul 1.pptPKK XI - Modul 1.ppt
PKK XI - Modul 1.ppt
HamdanFauji1
 

Similar to Peramalan (9)

Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Peramalan
PeramalanPeramalan
Peramalan
 
Pertemuan 09 peramalan
Pertemuan 09 peramalanPertemuan 09 peramalan
Pertemuan 09 peramalan
 
Peramalan Forecasting
Peramalan ForecastingPeramalan Forecasting
Peramalan Forecasting
 
Metopel febby ariad
Metopel febby ariadMetopel febby ariad
Metopel febby ariad
 
Peramalan.pptx
Peramalan.pptxPeramalan.pptx
Peramalan.pptx
 
Kelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregat
Kelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregatKelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregat
Kelompok 2 Peramalan & Perencanaan agregat
 
Ema susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional i
Ema susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional iEma susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional i
Ema susanti 2019020034 manaj. b1 uas manaj. operasional i
 
PKK XI - Modul 1.ppt
PKK XI - Modul 1.pptPKK XI - Modul 1.ppt
PKK XI - Modul 1.ppt
 

Recently uploaded

Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 

Recently uploaded (17)

Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 

Peramalan

  • 1.
  • 2. Secara umum PERAMALAN merupakan tahap awal dari perencanaan dan pengandalian produksi. Peramalan adalah pemikiran terhadap suatu besaran, misalnya permintaan terhadap suatu atau beberapa produk pada periode yang akan datang. Pada hakekatnya peramalan merupakan suatu perkiraan terhadap keadaan yang akan terjadi di masa yang akan datang. Keadaan masa yang akan datang yang dimaksud adalah: 1. Apa yang dibutuhkan (jenis) 2. Berapa yang dibutuhkan (jumlah/kuantitas) 3. Kapan dibutuhkan (waktu)
  • 3. (Gaspersz , 1998). Peramalan merupakan aktivitas fungsi bisnis yang memperkirakan penjualan dan penggunaan produk sehingga produk-produk itu dapat dibuat dalam kuantitas yang tepat. Peramalan merupakan dugaan terhadap permintaan yang akan datang berdasarkan pada beberapa variabel peramal, sering berdasarkan data deret waktu historis. Peramalan menggunakan teknik-teknik peramalan yang bersifat formal maupun informal (Gross, 1982,hal,2) . Peramalan merupakan bukan suatu dugaan, karena dugaan hanya mengestimasikan masa mendatang berdasarkan perkiraan saja sedangkan peramalan menggunakan perhitungan matematis sebagai bahan pertimbangan.
  • 5. Langkah – langkah peramalan (Assauri, 1984, P5) : 1. Menganalisis data yang lalu, tahap ini berguna untuk pola yang terjadi pada masa lalu 2. Menentukan metode yang dipergunakan. Metode yang baik adalah metode yang memberikan hasil ramalan yang tidak jauh berbeda dengan kenyataan yang terjadi. 3. Memproyeksikan data yang lalu dengan menggunakan metode yang dipergunakan, dan mempertimbangkan adanya beberapa faktor perubahan ( perubahan kebijakan-kebijakan yang akan terjadi, termasuk perubahan kebijakan pemerintah, perkembangan potensi masyarakat, perkembangan teknologi dan penemuan-penemuan baru.
  • 6. Jenis-Jenis Peramalan (Assauri, 1984,p4) 1. Peramalan kuantitatif : menggunakan model matematis dengan data masa lalu. Tujuannya mempelajari apa yang telah terjadi dimasa lalu untuk meramalkan nilai-nilai yang akan datang. 2. Peramalah kualitatif : menggunaka faktor seperti intuisi, emosi, pengalaman. Hasil peramalan yang dibuat sangat tergangtung pada orang yang membuatnya, karena ditentukan berdasarkan pemikiran yang bersifat intuisi, judgment atau pendapat, dan pengetahuan serta pengalaman dari penyusunnya.
  • 7. Jenis- Jenis Metode Peramalan A. Time Series atau Deret Waktu 1. Metode Naif 2. Metode Rata-rata Bergerak (Moving Average) 3. Metode Eksponential Smoothing 4. Metode Trend Projection B. Metode Kausal 1. Metode Regresi dan Korelasi 2. MetodeEkonometrik 3. Metode Input Output