SlideShare a Scribd company logo
Assalamualaikum Wr. Wb
Kelompok 9
•   A’adilah Safitri Mulya
•   Agung Setio
•   Naufal Fahmi
•   Tb Afifudin
DEVISA
“Alat pembayaran internasional yang telah diakui
       dunia sebagai transaksi ke luar negri.”
Devisa berupa :
• Uang dollar Amerika US
• Wesel
• Cek
Sumber-sumber
   devisa
Kegiatan ekspor
• Untuk negara yang menganut sistem ekonomi
  terbuka kegiatan ekspor merupakan salah satu
  andalan bagi negara untuk memperoleh
  devisa. Semakin banyak ekspor barang atau
  jasa semakin besar pemasukan devisa bagi
  negara.
Perdagangan jasa
• Negara-negara yang tidak kaya akan sumber
  daya alam, biasanya akan mengandalkan
  sumber devisanya dari sektor jasa. Hal ini
  sebagimana dilakukan Singapura yang
  mengandalkan jasa per dagangan sebagai
  sumber utama devisa.
Kegiatan pariwisata
• Salah satu sumber devisa adalah dari jasa
  pariwisata yang diperoleh dari kunjungan turis
  manca negara maupun domestik. Semakin
  banyak turis yang berkunjung semakin banyak
  devisa yang mengalir ke dalam negara
  tersebut.
Pinjaman luar negeri (bantuan luar
               negeri
• Pinjaman luar negeri merupakan salah satu
  sumber devisa suatu negara, terutama negara-
  negara dunia ketiga/berkembang. Negara-
  negara ini biasanya sangat bergantung dari
  bantuan luar negeri selain sumber-sumber
  lain.
Hibah dan hadiah dari luar negeri
• Hibah atau hadiah merupakan sumber devisa
  bagi suatu negara yang sifatnya tidak
  mengikat. Hibah atau hadiah dapat
  bersumber dari dalam negeri ataupun luar
  negeri.
Warga negara yang bekerja di luar
              negeri
• Sumber devisa yang lain adalah dana yang
  berasal dari warga negara yang bekerja di luar
  negeri, seperti TKI atau TKW. Para pekerja ini
  akan memberikan kontribusi yang cukup besar
  terhadap devisa suatu negara melalui uang
  yang ditransfer dari asal negara dia bekerja.
Any question guys?!
Thanks for your attention and
          goodbye
 Wassalamualaikum Wr. Wb

More Related Content

What's hot

Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...
Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...
Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...
Iin Agustina
 
Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)
Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)
Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)
Bagus Cahyo Jaya Pratama Pratama
 
Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Perekonomian Terbuka
Perekonomian TerbukaPerekonomian Terbuka
Perekonomian Terbuka
gadis sriyamti
 
Ekonomi: Kurs Valuta Asing
Ekonomi: Kurs Valuta AsingEkonomi: Kurs Valuta Asing
Ekonomi: Kurs Valuta Asing
Esterina Danar Puja
 
Indeks harga dan inflasi
Indeks harga dan inflasiIndeks harga dan inflasi
Indeks harga dan inflasi
SMAN 3 Jombang
 
Perekonomian Terbuka Kecil
Perekonomian Terbuka KecilPerekonomian Terbuka Kecil
Perekonomian Terbuka Kecil
Dissa MeLina
 
10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx
10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx
10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx
AndikaYoanantaPattis
 
Bab 1 ruang lingkup ekonomi internasional
Bab 1 ruang lingkup ekonomi internasionalBab 1 ruang lingkup ekonomi internasional
Bab 1 ruang lingkup ekonomi internasional
herlina lina
 
UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta
UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta
UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta
afida syakiriyah
 
Pendapatan Nasional
Pendapatan NasionalPendapatan Nasional
Pendapatan Nasional
Willy Ramadhan
 
1. 5. Neraca Pembayaran.pptx
1. 5. Neraca Pembayaran.pptx1. 5. Neraca Pembayaran.pptx
1. 5. Neraca Pembayaran.pptx
padlah1984
 
(12) NERACA PEMBAYARAN
(12) NERACA PEMBAYARAN(12) NERACA PEMBAYARAN
(12) NERACA PEMBAYARAN
Bakhrul Ulum
 
Komponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesiaKomponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesia
Agus Subegjo
 
HPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptx
HPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptxHPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptx
HPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptx
amitarvindparab
 
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikroRangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikroRetna Rindayani
 
12 neraca pembayaran
12 neraca pembayaran12 neraca pembayaran
12 neraca pembayaran
emi halimi
 
Valuta Asing ppt
Valuta Asing pptValuta Asing ppt
Valuta Asing ppt
BundaF
 
PPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptx
PPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptxPPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptx
PPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptx
Rayhan Dzikri
 

What's hot (20)

Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...
Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...
Ppt The Foreign Exchange Market, Exchange Rate Determination, and Currency De...
 
Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)
Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)
Uang (Ekonomi Moneter - BAB 1)
 
Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs
 
Perekonomian Terbuka
Perekonomian TerbukaPerekonomian Terbuka
Perekonomian Terbuka
 
Ekonomi: Kurs Valuta Asing
Ekonomi: Kurs Valuta AsingEkonomi: Kurs Valuta Asing
Ekonomi: Kurs Valuta Asing
 
Indeks harga dan inflasi
Indeks harga dan inflasiIndeks harga dan inflasi
Indeks harga dan inflasi
 
Perekonomian Terbuka Kecil
Perekonomian Terbuka KecilPerekonomian Terbuka Kecil
Perekonomian Terbuka Kecil
 
Pendapatan nasional
Pendapatan nasionalPendapatan nasional
Pendapatan nasional
 
10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx
10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx
10. Devisa dan Alat Pembayaran Internasional.pptx
 
Bab 1 ruang lingkup ekonomi internasional
Bab 1 ruang lingkup ekonomi internasionalBab 1 ruang lingkup ekonomi internasional
Bab 1 ruang lingkup ekonomi internasional
 
UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta
UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta
UANG . Ekonomi kelas X. Man 7 Jakarta
 
Pendapatan Nasional
Pendapatan NasionalPendapatan Nasional
Pendapatan Nasional
 
1. 5. Neraca Pembayaran.pptx
1. 5. Neraca Pembayaran.pptx1. 5. Neraca Pembayaran.pptx
1. 5. Neraca Pembayaran.pptx
 
(12) NERACA PEMBAYARAN
(12) NERACA PEMBAYARAN(12) NERACA PEMBAYARAN
(12) NERACA PEMBAYARAN
 
Komponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesiaKomponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesia
 
HPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptx
HPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptxHPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptx
HPGD JA22 0245 - Instruments in foreign trade.pptx
 
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikroRangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikro
 
12 neraca pembayaran
12 neraca pembayaran12 neraca pembayaran
12 neraca pembayaran
 
Valuta Asing ppt
Valuta Asing pptValuta Asing ppt
Valuta Asing ppt
 
PPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptx
PPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptxPPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptx
PPT KEL 6 (PENENTUAN KURS MATA UANG ASING).pptx
 

Similar to Presentasi devisa

Devisa
DevisaDevisa
Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt
Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt
Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt
BundaF
 
Tugas klp 7 3c copy
Tugas klp 7 3c   copyTugas klp 7 3c   copy
Tugas klp 7 3c copy
Sofia Khoirunnisa
 
PPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdf
PPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdfPPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdf
PPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdf
oktaviasesky
 
tugas-ips-powerpoint.pptx
tugas-ips-powerpoint.pptxtugas-ips-powerpoint.pptx
tugas-ips-powerpoint.pptx
widisalendra1
 
Neraca pembayaran
Neraca pembayaranNeraca pembayaran
Neraca pembayaran
Nursyidah alit
 
Sukma,modal asing &hutang luar negeri
Sukma,modal asing &hutang luar negeriSukma,modal asing &hutang luar negeri
Sukma,modal asing &hutang luar negeri
Sukma Wijaya
 
Bab vii
Bab viiBab vii
Bab vii
Fitri Yn
 

Similar to Presentasi devisa (9)

Modul 3 KB 4
Modul 3 KB 4Modul 3 KB 4
Modul 3 KB 4
 
Devisa
DevisaDevisa
Devisa
 
Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt
Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt
Valuta Asing sub bab perdagangan internasional ppt
 
Tugas klp 7 3c copy
Tugas klp 7 3c   copyTugas klp 7 3c   copy
Tugas klp 7 3c copy
 
PPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdf
PPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdfPPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdf
PPT-EPengantar Ekonomi Pembayaran Internasional 2022.pdf
 
tugas-ips-powerpoint.pptx
tugas-ips-powerpoint.pptxtugas-ips-powerpoint.pptx
tugas-ips-powerpoint.pptx
 
Neraca pembayaran
Neraca pembayaranNeraca pembayaran
Neraca pembayaran
 
Sukma,modal asing &hutang luar negeri
Sukma,modal asing &hutang luar negeriSukma,modal asing &hutang luar negeri
Sukma,modal asing &hutang luar negeri
 
Bab vii
Bab viiBab vii
Bab vii
 

Presentasi devisa

  • 2. Kelompok 9 • A’adilah Safitri Mulya • Agung Setio • Naufal Fahmi • Tb Afifudin
  • 4. “Alat pembayaran internasional yang telah diakui dunia sebagai transaksi ke luar negri.”
  • 5. Devisa berupa : • Uang dollar Amerika US • Wesel • Cek
  • 6. Sumber-sumber devisa
  • 7. Kegiatan ekspor • Untuk negara yang menganut sistem ekonomi terbuka kegiatan ekspor merupakan salah satu andalan bagi negara untuk memperoleh devisa. Semakin banyak ekspor barang atau jasa semakin besar pemasukan devisa bagi negara.
  • 8. Perdagangan jasa • Negara-negara yang tidak kaya akan sumber daya alam, biasanya akan mengandalkan sumber devisanya dari sektor jasa. Hal ini sebagimana dilakukan Singapura yang mengandalkan jasa per dagangan sebagai sumber utama devisa.
  • 9. Kegiatan pariwisata • Salah satu sumber devisa adalah dari jasa pariwisata yang diperoleh dari kunjungan turis manca negara maupun domestik. Semakin banyak turis yang berkunjung semakin banyak devisa yang mengalir ke dalam negara tersebut.
  • 10. Pinjaman luar negeri (bantuan luar negeri • Pinjaman luar negeri merupakan salah satu sumber devisa suatu negara, terutama negara- negara dunia ketiga/berkembang. Negara- negara ini biasanya sangat bergantung dari bantuan luar negeri selain sumber-sumber lain.
  • 11. Hibah dan hadiah dari luar negeri • Hibah atau hadiah merupakan sumber devisa bagi suatu negara yang sifatnya tidak mengikat. Hibah atau hadiah dapat bersumber dari dalam negeri ataupun luar negeri.
  • 12. Warga negara yang bekerja di luar negeri • Sumber devisa yang lain adalah dana yang berasal dari warga negara yang bekerja di luar negeri, seperti TKI atau TKW. Para pekerja ini akan memberikan kontribusi yang cukup besar terhadap devisa suatu negara melalui uang yang ditransfer dari asal negara dia bekerja.
  • 14. Thanks for your attention and goodbye Wassalamualaikum Wr. Wb