SlideShare a Scribd company logo
KONSEP MUTU
DAN
PENJAMINAN MUTU
• Dimulai pada tahun 1930-an di Amerika
• 1950-an konsep mutu berkembang di Jepang dg
mengundang para ahli mutu dari Amerika spt DR.
Edwards E. Deming dan Joseph M. Juran
• Ke2nya mengembangkan perusahaan Jepang dgn
pendekatan Statistical Process Control
• kmd oleh Jepang dimodifikasi mjd pengendalian
mutu terpadu (TQM)
• Konsep mutu di perusahaan kmd berkembang ke
berbagai bentuk pelayanan tms pelayanan
kesehatan
• Pengembangan mutu di bidang kesehatan di
Indonesia dilaksanakan dengan berbagai
pendekatan, antara lain:
 Penjaminan mutu (quality assurance)
pelayanan kesehatan dasar di Puskesmas
Gugus kendali mutu di berbagai rumah sakit
baik pemerintah maupun swasta
 Pengendalian mutu terpadu
 Manajemen mutu terpadu(total quality
management/TQM)
dsb
BATASAN MUTU
• Menurut kamus bahasa Indonesia :
Adalah ukuran, derajat, atau taraf tentang baik
buruknya suatu produk barang atau jasa.
• Dlm istilah lain dapat dapat dikemukakan
bahwa :
Mutu adalah :
Perpaduan sifat-sifat dan karakteristik produk
atau jasa yang dapat memenuhi kebutuhan
pemakai atau pelanggan.
Deming (1980)
• Mengemukakan bhw mutu dapat dilihat dari
aspek konteks,persepsi pelanggan, serta
kebutuhan dan keinginan peserta.
• Aspek Konteks  Mutu adalah suatu karakteristik
atau atribut dari suatu produk atau jasa
• Aspek Persepsi Pelanggan  Mutu adalah
penilaian subjektif pelanggan. Persepsi pelanggan
dpt berubah krn pengaruh iklan, reputasi
produk/jasa yg dihasilkan,pengalaman,dsb
• Aspek Kebutuhan dan Keinginan Pelanggan 
Mutu adalah apa yang dikehendaki dan
dibutuhkan oleh pelanggan
Lori Diprete Brown  QA
Methodology Refirement Series (1992)
Kegiatan Penjaminan mutu menyangkut satu atau
beberapa dimensi,yaitu :
1. Kompetensi Teknis
2. Akses terhadap pelayanan
3. Efektifitas
4. Hubungan antar manusia
5. Efisiensi
6. Kelangsunganpelayanan
7. Keamanan
8. Kenyamanan
• Para ahli mutu lainnya,Parasuraman, Zeithaml, dan
Berry (1985) melalui penelitiannya mengidentifikasi
sepuluh dimensi pokok , yaitu
1. daya tanggap
2. Kehandalan (reliabilitas)
3. Kompetensi
4. Kesopanan
5. Akses
6. Komunikasi
7. Kredibilitas
8. Kemampuan memahami pelanggan
9. Keamanan
10. Bukti fisik
Parasuraman,dkk (1988)
Menggabungkan beberapa dimensi menjadi satu
:
• Kompetensi, kesopanan, keamanan dan
kredibilitas disatukan mjd Jaminan (assuranse)
• Komunikasi, akses dan kemampuan
memahami pelanggan disatukan mjd Empati
(empathy)
Menjadi 5 dimensi utama  SERVQUAL/service
quality:
1. Reliabilitas (reliability) : Kemampuan memberikan
pelayanan dg segera, tepat (akurat),dan
memuaskan.
2. Daya tanggap (responsiveness) : keinginan para
karyawan/staf membantu semua pelanggan serta
berkeinginan dan melaksanakan pemberian
pelayanan dengan tanggap.
3. Jaminan (assurance) :karyawan/staf memiliki
kompetensi,kesopanan dan dapat dipercaya,bebas
dari bahaya,resiko,dan keragu-raguan
4. Empati (empathy) : karyawan/staf mampu
menempatkan dirinya pada pelanggan, dpt
berupa kemudahan dalam menjalin
hubungan dan komunikasi termasuk
perhatiannya thd para pelanggan dan
memahami kebutuhan pelanggan
5. Bukti fisik atau bukti langsung (tangible) :
ketersediaan sarana dan prasarana tmsk alat
yang siap pakai serta penampilan
karyawan/staf yang menyenangkan.
GASPERSZ (1997)
Beberapa dimensi mutu yang harus diperhatikan
dlm pelayanan :
1. Ketepatan waktu pelayanan,ex.wkt tunggu
pasien,wkt pelaksanaan proses pelayanan
2. Akurasi pelayanan,berkaitan dg reliabilitas
pelayanan dan bebas dari kesalahan
3. Kesopanan dan keramahan dlm memberikan
pelayanan
4. Tanggung jawab, berkaitan dg penanganan
keluhan dari pasien/pelanggan
5. Kelengkapan, berkaitan dg ketersediaan
sarana pendukung pelayanan
6. Kemudahan mendapat pelayanan, berkaitan
dg petugas dan tersedianya fasilitas
pendukung
7. Variasi model pelayanan  inovasi utk
memberikan pola baru dlm pelayanan
8. Pelayanan pribadi, berkaitan dg fleksibilitas
petugas
9. Kenyamanan dlm mendapatkan pelayanan
 lokasi,ruang, kemudahan menjangkau,
tempat parkir kendaraan,ketersediaan
informasi,dsb
10. Atribut pendukung pelayanan lainnya
lingkungan, fasilitas AC, dsb
• Meskipun cara pandang berbeda dari para ahli
 pengertian pokok yang terkandung tidak
jauh berbeda
• Semakin banyak cara pandang atau sisi2 yang
diperhatikan semakin bermutu pelayanan
yang diberikan Semakin puas pelanggan
yang menerima pelayanan

More Related Content

Similar to PPT-UEU-Manajemen-Mutu-Pelayanan-Kesehatan-Pertemuan-1.ppt

KONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdf
KONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdfKONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdf
KONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdf
EddisPutri
 
Sesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptx
Sesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptxSesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptx
Sesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptx
PUTERIFANNYASKMMKes
 
Kualitas pelayanan di Pizza Hut
Kualitas pelayanan di Pizza HutKualitas pelayanan di Pizza Hut
Kualitas pelayanan di Pizza Hut
Verrell Max
 
Mutu pelayanan asuhan keperawatan
Mutu pelayanan asuhan keperawatanMutu pelayanan asuhan keperawatan
Mutu pelayanan asuhan keperawatan
Sulistia Rini
 
KELOMPOK 3.pptx
KELOMPOK 3.pptxKELOMPOK 3.pptx
KELOMPOK 3.pptx
GithaRahmadhani
 
Mewujudkan layanan prima
Mewujudkan layanan primaMewujudkan layanan prima
Mewujudkan layanan prima
Maulana Syarif Hidayatullah
 
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptxPPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
DwiDamayantiJonathan1
 
Manajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensial
Manajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensialManajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensial
Manajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensialJerry Makawimbang
 
Tqm, pendidikan & manajemen
Tqm, pendidikan & manajemenTqm, pendidikan & manajemen
Tqm, pendidikan & manajemen
SuTedjo Tee
 
TUGAS MUTU KEL 3.pptx
TUGAS MUTU KEL 3.pptxTUGAS MUTU KEL 3.pptx
TUGAS MUTU KEL 3.pptx
Annisaa42
 
1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt
1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt
1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt
lilik85
 
Servqual
ServqualServqual
ServqualALTEKNO
 
Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)kancil3sakti
 
PT 1 new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.ppt
PT 1  new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.pptPT 1  new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.ppt
PT 1 new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.ppt
tyas933630
 
Pp kel 5
Pp kel 5Pp kel 5
Pp kel 5
okaYandisa
 
97 297-1-pb
97 297-1-pb97 297-1-pb
97 297-1-pb
budibayu
 
Makalah komunikasi terapeutik
Makalah komunikasi terapeutikMakalah komunikasi terapeutik
Makalah komunikasi terapeutik
Septian Muna Barakati
 
10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakit
10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakit10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakit
10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakitSuripto Wahono
 
Tugas bayu tqm upload
Tugas bayu tqm upload Tugas bayu tqm upload
Tugas bayu tqm upload
bayutrimaryanto
 

Similar to PPT-UEU-Manajemen-Mutu-Pelayanan-Kesehatan-Pertemuan-1.ppt (20)

KONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdf
KONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdfKONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdf
KONSEP PELAYANAN (KUALITAS PELAYANAN - KELOMPOK 6).pdf
 
Sesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptx
Sesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptxSesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptx
Sesi 1 Konsep Mutu dan Dimensi Mutu.pptx
 
Kualitas pelayanan di Pizza Hut
Kualitas pelayanan di Pizza HutKualitas pelayanan di Pizza Hut
Kualitas pelayanan di Pizza Hut
 
Mutu pelayanan asuhan keperawatan
Mutu pelayanan asuhan keperawatanMutu pelayanan asuhan keperawatan
Mutu pelayanan asuhan keperawatan
 
KELOMPOK 3.pptx
KELOMPOK 3.pptxKELOMPOK 3.pptx
KELOMPOK 3.pptx
 
Mewujudkan layanan prima
Mewujudkan layanan primaMewujudkan layanan prima
Mewujudkan layanan prima
 
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptxPPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
PPT PATIENT SAFETY FAKTOR KEPERAWATAN MANUSIA.pptx
 
Manajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensial
Manajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensialManajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensial
Manajemen sekolah bermutu dalam kajian sekolah potensial
 
Tqm, pendidikan & manajemen
Tqm, pendidikan & manajemenTqm, pendidikan & manajemen
Tqm, pendidikan & manajemen
 
TUGAS MUTU KEL 3.pptx
TUGAS MUTU KEL 3.pptxTUGAS MUTU KEL 3.pptx
TUGAS MUTU KEL 3.pptx
 
1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt
1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt
1. KONSEP MUTU & KP JULI 2022.ppt
 
Servqual
ServqualServqual
Servqual
 
Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)Total quality management (tqm+kasus)
Total quality management (tqm+kasus)
 
Sistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutuSistem penjaminan mutu
Sistem penjaminan mutu
 
PT 1 new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.ppt
PT 1  new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.pptPT 1  new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.ppt
PT 1 new- KONSEP DASAR MUTU LAYANAN KEBIDANAN.ppt
 
Pp kel 5
Pp kel 5Pp kel 5
Pp kel 5
 
97 297-1-pb
97 297-1-pb97 297-1-pb
97 297-1-pb
 
Makalah komunikasi terapeutik
Makalah komunikasi terapeutikMakalah komunikasi terapeutik
Makalah komunikasi terapeutik
 
10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakit
10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakit10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakit
10911297 nambah-ilmu-tentang-manajemen-rumah-sakit
 
Tugas bayu tqm upload
Tugas bayu tqm upload Tugas bayu tqm upload
Tugas bayu tqm upload
 

Recently uploaded

PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
jualobat34
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 

Recently uploaded (20)

PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 

PPT-UEU-Manajemen-Mutu-Pelayanan-Kesehatan-Pertemuan-1.ppt

  • 2. • Dimulai pada tahun 1930-an di Amerika • 1950-an konsep mutu berkembang di Jepang dg mengundang para ahli mutu dari Amerika spt DR. Edwards E. Deming dan Joseph M. Juran • Ke2nya mengembangkan perusahaan Jepang dgn pendekatan Statistical Process Control • kmd oleh Jepang dimodifikasi mjd pengendalian mutu terpadu (TQM) • Konsep mutu di perusahaan kmd berkembang ke berbagai bentuk pelayanan tms pelayanan kesehatan
  • 3. • Pengembangan mutu di bidang kesehatan di Indonesia dilaksanakan dengan berbagai pendekatan, antara lain:  Penjaminan mutu (quality assurance) pelayanan kesehatan dasar di Puskesmas Gugus kendali mutu di berbagai rumah sakit baik pemerintah maupun swasta  Pengendalian mutu terpadu  Manajemen mutu terpadu(total quality management/TQM) dsb
  • 4. BATASAN MUTU • Menurut kamus bahasa Indonesia : Adalah ukuran, derajat, atau taraf tentang baik buruknya suatu produk barang atau jasa.
  • 5. • Dlm istilah lain dapat dapat dikemukakan bahwa : Mutu adalah : Perpaduan sifat-sifat dan karakteristik produk atau jasa yang dapat memenuhi kebutuhan pemakai atau pelanggan.
  • 6. Deming (1980) • Mengemukakan bhw mutu dapat dilihat dari aspek konteks,persepsi pelanggan, serta kebutuhan dan keinginan peserta. • Aspek Konteks  Mutu adalah suatu karakteristik atau atribut dari suatu produk atau jasa • Aspek Persepsi Pelanggan  Mutu adalah penilaian subjektif pelanggan. Persepsi pelanggan dpt berubah krn pengaruh iklan, reputasi produk/jasa yg dihasilkan,pengalaman,dsb • Aspek Kebutuhan dan Keinginan Pelanggan  Mutu adalah apa yang dikehendaki dan dibutuhkan oleh pelanggan
  • 7. Lori Diprete Brown  QA Methodology Refirement Series (1992) Kegiatan Penjaminan mutu menyangkut satu atau beberapa dimensi,yaitu : 1. Kompetensi Teknis 2. Akses terhadap pelayanan 3. Efektifitas 4. Hubungan antar manusia 5. Efisiensi 6. Kelangsunganpelayanan 7. Keamanan 8. Kenyamanan
  • 8. • Para ahli mutu lainnya,Parasuraman, Zeithaml, dan Berry (1985) melalui penelitiannya mengidentifikasi sepuluh dimensi pokok , yaitu 1. daya tanggap 2. Kehandalan (reliabilitas) 3. Kompetensi 4. Kesopanan 5. Akses 6. Komunikasi 7. Kredibilitas 8. Kemampuan memahami pelanggan 9. Keamanan 10. Bukti fisik
  • 9. Parasuraman,dkk (1988) Menggabungkan beberapa dimensi menjadi satu : • Kompetensi, kesopanan, keamanan dan kredibilitas disatukan mjd Jaminan (assuranse) • Komunikasi, akses dan kemampuan memahami pelanggan disatukan mjd Empati (empathy)
  • 10. Menjadi 5 dimensi utama  SERVQUAL/service quality: 1. Reliabilitas (reliability) : Kemampuan memberikan pelayanan dg segera, tepat (akurat),dan memuaskan. 2. Daya tanggap (responsiveness) : keinginan para karyawan/staf membantu semua pelanggan serta berkeinginan dan melaksanakan pemberian pelayanan dengan tanggap. 3. Jaminan (assurance) :karyawan/staf memiliki kompetensi,kesopanan dan dapat dipercaya,bebas dari bahaya,resiko,dan keragu-raguan
  • 11. 4. Empati (empathy) : karyawan/staf mampu menempatkan dirinya pada pelanggan, dpt berupa kemudahan dalam menjalin hubungan dan komunikasi termasuk perhatiannya thd para pelanggan dan memahami kebutuhan pelanggan 5. Bukti fisik atau bukti langsung (tangible) : ketersediaan sarana dan prasarana tmsk alat yang siap pakai serta penampilan karyawan/staf yang menyenangkan.
  • 12. GASPERSZ (1997) Beberapa dimensi mutu yang harus diperhatikan dlm pelayanan : 1. Ketepatan waktu pelayanan,ex.wkt tunggu pasien,wkt pelaksanaan proses pelayanan 2. Akurasi pelayanan,berkaitan dg reliabilitas pelayanan dan bebas dari kesalahan 3. Kesopanan dan keramahan dlm memberikan pelayanan
  • 13. 4. Tanggung jawab, berkaitan dg penanganan keluhan dari pasien/pelanggan 5. Kelengkapan, berkaitan dg ketersediaan sarana pendukung pelayanan 6. Kemudahan mendapat pelayanan, berkaitan dg petugas dan tersedianya fasilitas pendukung 7. Variasi model pelayanan  inovasi utk memberikan pola baru dlm pelayanan 8. Pelayanan pribadi, berkaitan dg fleksibilitas petugas
  • 14. 9. Kenyamanan dlm mendapatkan pelayanan  lokasi,ruang, kemudahan menjangkau, tempat parkir kendaraan,ketersediaan informasi,dsb 10. Atribut pendukung pelayanan lainnya lingkungan, fasilitas AC, dsb
  • 15. • Meskipun cara pandang berbeda dari para ahli  pengertian pokok yang terkandung tidak jauh berbeda • Semakin banyak cara pandang atau sisi2 yang diperhatikan semakin bermutu pelayanan yang diberikan Semakin puas pelanggan yang menerima pelayanan