SlideShare a Scribd company logo
MANAJEMEN KEUANGAN RS
PERTEMUAN I
MUNIROH,SE.,MM
MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN &
FAKULTAS ILMU – ILMU KESEHATAN
Materi Sebelum UTS
Materi Setelah UTS
KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN
• Mahasiswa mengetahui bidang bidang keuangan rumah sakit
• Mahasiswa mampu mengaplikasikan pada manajemen dan
biaya rumah sakit
• Mahasiswa mampu membuat pedoman perencanaan
keuangan rumah sakit
• Mahasiswa mengerti penentuan tarif rumah sakit
• Mahasiswa mampu dan mengerti bagaimana informasi
keuangan bermanfaat dalam pengambilan keputusan
• Mahasiswa mengerti dasar investasi dan alat –alat Canggih
pada rumah sakit
• Mahasiswa mampu dan mengerti pelaksanaan audit
keuangan rumah sakit
Pengertian Manajemen Keuangan RS
adalah suatu kegiatan perencanaan, penganggaran, pemeriksaan,
pengelolaan, pengendalian, pencarian dan penyimpanan dana yang
dimiliki Rumah Sakit
KONDISI
KEUANGAN
RS
Sumber Daya
Yang sulit
Perlunya
Efisiensi
Sumber Daya
Yang Mahal
Suasana
Kompetisi
Cermin Perkembangan Keuangan Di AS
NO PERKEMBANGAN URAIAN
1 Masa Negosiasi Mulai terasa keterbatasan sdm sekitar tahun 1966
2 Masa Jastifikasi dan
Dokumentasi
Mulai perhitungan dan pencatatan standar
tertentu seperti standar LOS
3 Masa Pertentangan dan
Peraturan
Pertentangan tentang pelayanan kesehatan yang
berhubungan dengan uang,diakhiri dengan
adanya peraturan
4 Masa Kompetensi Adanya kompetensi berbagai pihak dalam
memperoleh sumber daya
PERKEMBANGAN KEUANGAN RS DI INDONESIA
 RS. Pemerintah masih terikat ICW,kemudian RS pemerintah mulai
Mengelola swadana,dan sekarang mulai PERJAN ( Perusahaan
Jawatan)
 RS. Swasta masih banyak yang menggunakan Cash Basic Accounting
dan mulai berubah menggunakan Accrual Basic Accounting
BIDANG KEUANGAN RS
DARI SUDUT PRAKTIS DI RS
NO MATERI CONTOH
1 Pelaksanaan Kegiatan Penggajian,pajak,bahan
2 Pemeliharaan Pemeliharaan alat, dan pemeliharaan
bangunan
3 Pengembangan Pengembangan alat,pelayanan
4 Beban pelaksana Biaya Bunga,hutang
DARI SUDUT PANDANG PENGELOMPOKAN DAN CARA
PELAPORAN DI RS
NO MATERI PENJELASAN
1 Akuntansi Keuangan Akuntansi Untuk pelaporan yang
standar
2 Akuntansi Manajemen Akuntansi untuk keperluan
manajemen
3 Manajemern
Akuntansi
Manajemen sumber daya
keuanagan,bukan hanya
pelaporannya,lebih dari itu.
DARI SUDUT PRAKTEK FUNGSI MANAJEMEN
NO MATERI PENJELASAN
1 Perencanaan Pembuatan Program dan Penganggaran
2 Implementasi Pemanfaatan sumber daya keuangan dalam pencapaian
tujuan
3 Pengendalian Pencatatan,pelaporan transaksi, dan pengendalian
internal
Manajemen Efektifitas Keuangan RS
Pelaksanaan sistem akuntansi yang taat
azas
Keterlibatan aspek keuangan yang tepat dalam proses
pengambilan Keputusan
Perlu dikenali secara seksama
manajemen keuangan oleh para
manajer
PRAKTEK KEUANGAN RS
Cara aturan keuangan yang umum dilakukan dalam dunia ekonomi
Merupakan tantangan bagi terwujudnya pelayanan yang bermutu dan
Efisiensi.
Efisiensi adalah Analisis keuangan yang sifatnya
kuantitatif akan berusaha menerangkan secara angka
dan perhitungan sehingga diharapkan barbagai
kalangan dapat mengerti, sehingga secara bertahap
pelayanan yang bermutu dan efisien dapat
digambarkan dimengerti oleh banyak kalangan
CONTOH STRUKTUR ORGANISASI DI
RS
Contoh Perhitungan dalam RS
 Apakah obat Rp.100/tablet dan Rp.500/tablet dengan isi
sama pabrik yang lain, akan menjamin sembuh ?
 Apakah operasi apendiktomi pasti 1 jam lamanya ?
 Apakah kelahiran normal dapat 8 jam ? Apakah sewa kamar
bersalin dihitung perlahiran atau perjam pakai?
 Tetapi ada yang jelas, seperti gaji tetap, pembelian obat anti
septik, dllyang tentu dapat diperhitungkan terlebih dahulu.
Konsep dan Teknik Keuangan RS
KEUANGAN RS
AKUNTANSI
TARIF
INVESTASI
AUDIT
SISTEM INFORMASI
KONSEP DAN TEKNIK KEUANGAN
 Sistem informasi, atas dasar konsep keuangan RS dan
akuntansi RS, akan menjadi dasar bagi penentuan tarif dan
investasi
 Audit, akan dijalankan atas dasar konsep keuangan RS dan
sistem informasi untuk melihat gambaran akuntansi,tarif dan
Investasi
MASA DEPAN KEUANGAN RS
• Pada era kompetisi di indonesia perhatian pada pasien akan
semakin dikedepankan
• Perhitungan keuangan akan menjadi dasar bagi penentuan
prioritas dalam memperhitungkan secara pelayanan
• Perkembangan asuransi kesehatan dan penyebarluasan
program JPKMakan memerlukan perencanaan keuangan
dengan tepat,penerapan konsep dan teknik keuangan akan
sangat menolong dan diaplikasikan secara lebih luas
Akuntansi Rumah Sakit
 Akuntansi sistem keuangan penting bagi manajemen guna
pengambilan keputusan manajemen,sistem yang accural
basis, sangat berperan bagi informasi keuangan
 Pengertian Akuntansi adalah:
Proses mengidentifikasi,mengukur dan melepaskan informasi
ekonomi dalam perusahaan sehingga dimungkinkan adanya
penilaian dan keputusan yang jelas dan tegas bagi mereka
yang menggunakan informasi tersebut.
Pengertian Akuntansi
 Akuntansi sistem keuangan penting bagi manajemen guna
pengambilan keputusan manajemen,sistem yang accural
basis, sangat berperan bagi informasi keuangan
 Pengertian Akuntansi adalah:
Proses mengidentifikasi,mengukur dan melepaskan informasi
ekonomi dalam perusahaan sehingga dimungkinkan adanya
penilaian dan keputusan yang jelas dan tegas bagi mereka
yang menggunakan informasi tersebut.
 Akuntansi Keuangan adalah:
Akuntansi yang menghasilkan informasi dalam bentuk
laporan keuangan yang ditujukan pada pihak – pihak luar
seperti pajak,pemegang saham dll.
Pengertian Akuntansi
 Akuntansi Manajemen adalah:
Laporan keuangan yang disusun terutama menghasilkan
informasi yang berguna bagi pengambilan keputusan oleh
manajemen untuk perencanaan dan pengendalian kegiatan
operasional serta perhitungan biaya
Laporan Keuangan Rumah Sakit
• Didalam laporan Keuangan Rumah Sakit ada 4 pelaporan
diantaranya:
1. NERACA
2. Pendapatan dan Biaya atau Hasil Usaha atau Laporan Laba
Rugi
3. Laporan Perubahan Posisi Keuangan
4. Catatan atas Laporan Keuangan
1. Neraca adalah laporan posisi keuangan pada waktu tertentu
berisi tentang :
 Aktiva
 Kewajiban
 Modal
2. Pendapatan dan Biaya atau hasil Usaha atau Laporan Laba
Rugi. Adalah laporan keadaan keuangan dalam periode waktu
tertentu seperti dalam satu tahun berisi tentang
 Pendapatan
 Pengeluaran
 Laba (Rugi) Kotor
 Laba ( Rugi ) Bersih
3. Laporan Perubahan Posisi Keuangan
Adalah Penjelasan perubahan keuangan yang terjadi
contohnya dalam Investasi
4. Catatan atas Laporan Keuangan berisikan:
 Nilai tukar dolar yang digunakan
 Cara Depresiasi
 Cara Perhitungan Sediaan
CONTOH NERACA
NERACA RS PATRIA
Per 31 Desember 2015
Aktiva Kewajiban dan Ekuitas
Kas Rp xxx kewajiban
Piutang Rp xxx Utang Jangka Pendek Rp xxx
Persediaan Rp xxx Utang Jangka Panjang Rp xxx
Total Aset Lancar Rp xxx Total Kewajiban Rp xxx
Aktiva Tetap Ekuitas
Tanah Rp xxx Modal Rp xxx
Bangunan Rp xxx Laba Ditahan Rp xxx
Total Aset Tetap Rp xxx Total Equitas Rp xxx
TOTAL AKTIVA Rp xxx TOTAL PASIVA Rp xxx
Neraca Model Skontro

More Related Content

Similar to PPT-UEU-Manajemen-Keuangan-Pertemuan-1.ppt

Pengertian dan penjelasan dasar akuntansi
Pengertian dan penjelasan dasar akuntansiPengertian dan penjelasan dasar akuntansi
Pengertian dan penjelasan dasar akuntansi
Saiful Jadi Ipoel
 
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
Hamzah Robbani
 

Similar to PPT-UEU-Manajemen-Keuangan-Pertemuan-1.ppt (20)

viktorius nong vides
viktorius nong videsviktorius nong vides
viktorius nong vides
 
Akuntansi rs
Akuntansi rsAkuntansi rs
Akuntansi rs
 
Konsep dasar bab 1 tsalisa putri ghany a
Konsep dasar bab 1 tsalisa putri ghany a Konsep dasar bab 1 tsalisa putri ghany a
Konsep dasar bab 1 tsalisa putri ghany a
 
Akuntansi Manajemen.....................
Akuntansi Manajemen.....................Akuntansi Manajemen.....................
Akuntansi Manajemen.....................
 
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuanganAnalisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
Analisis Informasi Laporan Keuangan : Lingkungan pelaporan keuangan
 
Akuntansi Sebagai Sistem Informasi.pptx
Akuntansi Sebagai Sistem Informasi.pptxAkuntansi Sebagai Sistem Informasi.pptx
Akuntansi Sebagai Sistem Informasi.pptx
 
Akuntansi dasar
Akuntansi dasarAkuntansi dasar
Akuntansi dasar
 
Pengertian dan penjelasan dasar akuntansi
Pengertian dan penjelasan dasar akuntansiPengertian dan penjelasan dasar akuntansi
Pengertian dan penjelasan dasar akuntansi
 
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptxBAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
BAB-1-AKUNTANSI-XI.pptx
 
Kerangka Konsep Informasi Akuntansi pada BCA.pdf
Kerangka Konsep Informasi Akuntansi pada BCA.pdfKerangka Konsep Informasi Akuntansi pada BCA.pdf
Kerangka Konsep Informasi Akuntansi pada BCA.pdf
 
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
 
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
 
Bab v memahami teori a kuntansi
Bab v   memahami teori a kuntansiBab v   memahami teori a kuntansi
Bab v memahami teori a kuntansi
 
Bab v memahami teori a kuntansi
Bab v   memahami teori a kuntansiBab v   memahami teori a kuntansi
Bab v memahami teori a kuntansi
 
materi 1 PA.pptx
materi 1 PA.pptxmateri 1 PA.pptx
materi 1 PA.pptx
 
STANDAR AKUNTANSI DAN KERANGKA KONSEPTUAL AKUNTANSI KEUANGAN.pptx
STANDAR AKUNTANSI DAN KERANGKA KONSEPTUAL AKUNTANSI KEUANGAN.pptxSTANDAR AKUNTANSI DAN KERANGKA KONSEPTUAL AKUNTANSI KEUANGAN.pptx
STANDAR AKUNTANSI DAN KERANGKA KONSEPTUAL AKUNTANSI KEUANGAN.pptx
 
Tugas akuntansi
Tugas akuntansiTugas akuntansi
Tugas akuntansi
 
Tujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuanganTujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuangan
 
Presentation2 laka buni
Presentation2 laka buniPresentation2 laka buni
Presentation2 laka buni
 
Presentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuanganPresentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuangan
 

PPT-UEU-Manajemen-Keuangan-Pertemuan-1.ppt

  • 1. MANAJEMEN KEUANGAN RS PERTEMUAN I MUNIROH,SE.,MM MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN & FAKULTAS ILMU – ILMU KESEHATAN
  • 4. KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN • Mahasiswa mengetahui bidang bidang keuangan rumah sakit • Mahasiswa mampu mengaplikasikan pada manajemen dan biaya rumah sakit • Mahasiswa mampu membuat pedoman perencanaan keuangan rumah sakit • Mahasiswa mengerti penentuan tarif rumah sakit • Mahasiswa mampu dan mengerti bagaimana informasi keuangan bermanfaat dalam pengambilan keputusan • Mahasiswa mengerti dasar investasi dan alat –alat Canggih pada rumah sakit • Mahasiswa mampu dan mengerti pelaksanaan audit keuangan rumah sakit
  • 5. Pengertian Manajemen Keuangan RS adalah suatu kegiatan perencanaan, penganggaran, pemeriksaan, pengelolaan, pengendalian, pencarian dan penyimpanan dana yang dimiliki Rumah Sakit KONDISI KEUANGAN RS Sumber Daya Yang sulit Perlunya Efisiensi Sumber Daya Yang Mahal Suasana Kompetisi
  • 6. Cermin Perkembangan Keuangan Di AS NO PERKEMBANGAN URAIAN 1 Masa Negosiasi Mulai terasa keterbatasan sdm sekitar tahun 1966 2 Masa Jastifikasi dan Dokumentasi Mulai perhitungan dan pencatatan standar tertentu seperti standar LOS 3 Masa Pertentangan dan Peraturan Pertentangan tentang pelayanan kesehatan yang berhubungan dengan uang,diakhiri dengan adanya peraturan 4 Masa Kompetensi Adanya kompetensi berbagai pihak dalam memperoleh sumber daya
  • 7. PERKEMBANGAN KEUANGAN RS DI INDONESIA  RS. Pemerintah masih terikat ICW,kemudian RS pemerintah mulai Mengelola swadana,dan sekarang mulai PERJAN ( Perusahaan Jawatan)  RS. Swasta masih banyak yang menggunakan Cash Basic Accounting dan mulai berubah menggunakan Accrual Basic Accounting
  • 8. BIDANG KEUANGAN RS DARI SUDUT PRAKTIS DI RS NO MATERI CONTOH 1 Pelaksanaan Kegiatan Penggajian,pajak,bahan 2 Pemeliharaan Pemeliharaan alat, dan pemeliharaan bangunan 3 Pengembangan Pengembangan alat,pelayanan 4 Beban pelaksana Biaya Bunga,hutang
  • 9. DARI SUDUT PANDANG PENGELOMPOKAN DAN CARA PELAPORAN DI RS NO MATERI PENJELASAN 1 Akuntansi Keuangan Akuntansi Untuk pelaporan yang standar 2 Akuntansi Manajemen Akuntansi untuk keperluan manajemen 3 Manajemern Akuntansi Manajemen sumber daya keuanagan,bukan hanya pelaporannya,lebih dari itu.
  • 10. DARI SUDUT PRAKTEK FUNGSI MANAJEMEN NO MATERI PENJELASAN 1 Perencanaan Pembuatan Program dan Penganggaran 2 Implementasi Pemanfaatan sumber daya keuangan dalam pencapaian tujuan 3 Pengendalian Pencatatan,pelaporan transaksi, dan pengendalian internal
  • 11. Manajemen Efektifitas Keuangan RS Pelaksanaan sistem akuntansi yang taat azas Keterlibatan aspek keuangan yang tepat dalam proses pengambilan Keputusan Perlu dikenali secara seksama manajemen keuangan oleh para manajer
  • 12. PRAKTEK KEUANGAN RS Cara aturan keuangan yang umum dilakukan dalam dunia ekonomi Merupakan tantangan bagi terwujudnya pelayanan yang bermutu dan Efisiensi. Efisiensi adalah Analisis keuangan yang sifatnya kuantitatif akan berusaha menerangkan secara angka dan perhitungan sehingga diharapkan barbagai kalangan dapat mengerti, sehingga secara bertahap pelayanan yang bermutu dan efisien dapat digambarkan dimengerti oleh banyak kalangan
  • 14. Contoh Perhitungan dalam RS  Apakah obat Rp.100/tablet dan Rp.500/tablet dengan isi sama pabrik yang lain, akan menjamin sembuh ?  Apakah operasi apendiktomi pasti 1 jam lamanya ?  Apakah kelahiran normal dapat 8 jam ? Apakah sewa kamar bersalin dihitung perlahiran atau perjam pakai?  Tetapi ada yang jelas, seperti gaji tetap, pembelian obat anti septik, dllyang tentu dapat diperhitungkan terlebih dahulu.
  • 15. Konsep dan Teknik Keuangan RS KEUANGAN RS AKUNTANSI TARIF INVESTASI AUDIT SISTEM INFORMASI
  • 16. KONSEP DAN TEKNIK KEUANGAN  Sistem informasi, atas dasar konsep keuangan RS dan akuntansi RS, akan menjadi dasar bagi penentuan tarif dan investasi  Audit, akan dijalankan atas dasar konsep keuangan RS dan sistem informasi untuk melihat gambaran akuntansi,tarif dan Investasi
  • 17. MASA DEPAN KEUANGAN RS • Pada era kompetisi di indonesia perhatian pada pasien akan semakin dikedepankan • Perhitungan keuangan akan menjadi dasar bagi penentuan prioritas dalam memperhitungkan secara pelayanan • Perkembangan asuransi kesehatan dan penyebarluasan program JPKMakan memerlukan perencanaan keuangan dengan tepat,penerapan konsep dan teknik keuangan akan sangat menolong dan diaplikasikan secara lebih luas
  • 18. Akuntansi Rumah Sakit  Akuntansi sistem keuangan penting bagi manajemen guna pengambilan keputusan manajemen,sistem yang accural basis, sangat berperan bagi informasi keuangan  Pengertian Akuntansi adalah: Proses mengidentifikasi,mengukur dan melepaskan informasi ekonomi dalam perusahaan sehingga dimungkinkan adanya penilaian dan keputusan yang jelas dan tegas bagi mereka yang menggunakan informasi tersebut.
  • 19. Pengertian Akuntansi  Akuntansi sistem keuangan penting bagi manajemen guna pengambilan keputusan manajemen,sistem yang accural basis, sangat berperan bagi informasi keuangan  Pengertian Akuntansi adalah: Proses mengidentifikasi,mengukur dan melepaskan informasi ekonomi dalam perusahaan sehingga dimungkinkan adanya penilaian dan keputusan yang jelas dan tegas bagi mereka yang menggunakan informasi tersebut.  Akuntansi Keuangan adalah: Akuntansi yang menghasilkan informasi dalam bentuk laporan keuangan yang ditujukan pada pihak – pihak luar seperti pajak,pemegang saham dll.
  • 20. Pengertian Akuntansi  Akuntansi Manajemen adalah: Laporan keuangan yang disusun terutama menghasilkan informasi yang berguna bagi pengambilan keputusan oleh manajemen untuk perencanaan dan pengendalian kegiatan operasional serta perhitungan biaya
  • 21. Laporan Keuangan Rumah Sakit • Didalam laporan Keuangan Rumah Sakit ada 4 pelaporan diantaranya: 1. NERACA 2. Pendapatan dan Biaya atau Hasil Usaha atau Laporan Laba Rugi 3. Laporan Perubahan Posisi Keuangan 4. Catatan atas Laporan Keuangan
  • 22. 1. Neraca adalah laporan posisi keuangan pada waktu tertentu berisi tentang :  Aktiva  Kewajiban  Modal 2. Pendapatan dan Biaya atau hasil Usaha atau Laporan Laba Rugi. Adalah laporan keadaan keuangan dalam periode waktu tertentu seperti dalam satu tahun berisi tentang  Pendapatan  Pengeluaran  Laba (Rugi) Kotor  Laba ( Rugi ) Bersih
  • 23. 3. Laporan Perubahan Posisi Keuangan Adalah Penjelasan perubahan keuangan yang terjadi contohnya dalam Investasi 4. Catatan atas Laporan Keuangan berisikan:  Nilai tukar dolar yang digunakan  Cara Depresiasi  Cara Perhitungan Sediaan
  • 24. CONTOH NERACA NERACA RS PATRIA Per 31 Desember 2015 Aktiva Kewajiban dan Ekuitas Kas Rp xxx kewajiban Piutang Rp xxx Utang Jangka Pendek Rp xxx Persediaan Rp xxx Utang Jangka Panjang Rp xxx Total Aset Lancar Rp xxx Total Kewajiban Rp xxx Aktiva Tetap Ekuitas Tanah Rp xxx Modal Rp xxx Bangunan Rp xxx Laba Ditahan Rp xxx Total Aset Tetap Rp xxx Total Equitas Rp xxx TOTAL AKTIVA Rp xxx TOTAL PASIVA Rp xxx Neraca Model Skontro