SlideShare a Scribd company logo
NEXT
KI.3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara 
mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin 
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya 
di rumah, di sekolah dan tempat bermain 
KD.3.7 Mengenal sistem pernafasan hewan dan 
manusia serta penyakit yang berkaitan dengan 
pernafasan 
NEXT
Haiii…. temankenalkan namakuMiku. 
Ayooo… 
kita belajar bersama mengenai 
“Alat pernapasan 
manusia dan hewan” 
NEXT
“Proses pernapasan pada manusia” 
Berawal dari masuknya udara bebas ke 
dalam hidung. Di dalam hidung, udara 
mengalami penyaringan sehingga debu 
atau kotoran yang berasal dari udara 
tidak dapat masuk. Penyaringan ini 
dilakukan oleh rambut hidung dan selaput 
lendir. Selain mengalami proses 
penyaringan, udara yang masuk ke dalam 
hidung juga mengalami penyesuaian suhu 
dan kelembapan. 
Alat-alat pernapasan 
pada manusia terdiri 
dari rongga hidung, 
pangkal tenggorok, 
tenggorok (trakea), 
dan paru-paru. 
Ayooo…Kita lanjutkan lebih 
jelas lagi !!! 
NEXT
Berikut adalah gambar 
dari bagian-bagian 
sistem pernapasan 
manusia 
NEXT
Tahu kah teman ada pula gangguan 
pada alat pernapasan manusia !!! 
Mau tahu teman ???? 
Mari kita cari tahu !! 
Gangguan Pada Alat 
Pernapasan Manusia 
Pencemaran 
udara 
Penyakit 
dan 
gangguan 
yang 
menyerang 
alat 
pernapasan
Udara yang kita hirup pada saat bernapas tidak 
selamanya bersih. Salah satu faktor yang dapat 
menyebabkan udara yang ada disekitar kita menjadi 
tidak bersih adalah pencemaran udara.Pencemaran 
udara ini dapat diakibatkan oleh debu, asap, dan bau 
tak sedap.
Merokok 
Influenza 
Asma 
TBC 
(Tuberkulosis) 
Penyakit dan 
gangguan 
yang 
menyerang 
alat 
pernapasan 
NEXT
Rokok banyak mengandung zat kimia berbahaya yang 
terkandung dalam rokok dan asap rokok. Rokok tidak hanya 
berbahaya bagi si perokok tetapi juga orang-orang di 
sekitarnya. Gangguan paling ringan yang 
disebabkan oleh asap rokok adalah 
batuk dan sesak napas. 
Mereka yang tidak merokok 
tetapi menghirup asap rokok. Orang 
seperti itu disebut perokok pasif. 
Perokok pasif berisiko sama dengan 
perokok aktif, misalnya sakit mata, 
sakit kepala, dan kanker paru-paru.
Influenza adalah peradangan pada selaput rongga hidung 
yang disebabkan oleh infeksi virus influenza. Penyakit ini 
sangat mudah menular melalui udara. Tubuh kita akan 
sangat mudah terserang influenza bila dalam kondisi 
lemah atau kekurangan vitamin. 
Untuk mencegahnya kita harus menjaga 
kondisi tubuh agar tetap sehat dengan 
cara memakan makanan yang bergizi. 
Selain itu, bila kalian sedang flu, 
jangan membuang ingus di sembarang 
tempat, agar tidak menularkan 
bibit penyakit influenza.
Asma merupakan gangguan proses 
pernapasan karena adanya 
penyempitan saluran pernapasan. 
Penyebabnya adalah alergi. 
Bahan yang dapat menyebabkan alergi 
antara lain rambut atau bulu hewan, 
debu, asap, dan udara dingin. Agar 
tidak kambuh penyakit asmanya, 
penderita harus menghindari bahan-bahan 
yang dapat menyebabkan 
penyakit tersebut kambuh. 
Penyakit ini tidak menular.
TBC adalah penyakit yang 
disebabkan oleh infeksi bakteri. 
Penderita TBC, paru-parunya 
terdapat bintil-bintil kecil pada 
dinding alveolusnya sehingga 
mengganggu proses penyerapan 
oksigen. 
Penyakit ini dapat menular 
melalui benda-benda yang digunakan 
bersama, seperti sendok, gelas, 
dan sikat gigi. Untuk menghindari 
penularan TBC, sebaiknya 
penderita menggunakan peralatan 
makan dan sikat gigi tersendiri.
NEXT 
Agar kita dapat terjauh dari gangguan 
pernafasan. 
Mari kita simak cara Memelihara 
kesehatan alat pernapasan kita !!!! 
1) Menjaga kebersihan lingkungan 
2) Makan makanan bergizi 
3) Olahraga secara teratur 
4) Mengadakan penghijauan
“Alat Pernapasan 
pada Hewan” 
Hewan juga memiliki alat pernapasan, 
ada beberapa jenis alat pernapasan 
pada hewan yang tentunya berbeda 
satu dan lainnya. Kucing, sapi, dan 
kerbau bernapas dengan paru-paru 
Bagaimana dengan hewan seperti 
ikan,serangga dan cacing tanah 
bernapas???? 
Mari kita cari tahu !!! 
NEXT
IKAN 
PERNAPASAN BURUNG 
SERANGGA 
CACING 
TANAH
Ikan bernapas dengan menggunakan 
INSANG. 
Ketika ikan bernapas di dalam air, 
mulutnya terbuka dan air masuk ke 
dalam rongga mulutnya. Pada saat 
yang bersamaan selaput tutup 
insang 
tertutup sehingga tekanan di dalam 
mulut ikan menjadi rendah dan air 
akan masuk.
Burung bernapas dengan paru-paru. 
Selain paru-paru, pernapasan pada 
burung juga dibantu oleh PUNDI-PUNDI 
(KANTONG) UDARA. 
Pada saat terbang, burung bernapas 
dengan cara mengalirkan udara yang ada 
di dalam pundi-pundi udara melalui 
gerakan sayapnya.
Untuk melakukan proses 
pernapasan, serangga menggunakan 
TRAKEA sebagai 
alat pernapasanyan. 
Pada serangga pernapasan dimulai 
dengan masuknya udara melalui stigma, 
kemudian udara tersebut dialirkan 
ke seluruh tubuh oleh trakea.
Cacing yang merupakan hewan yang 
tidak memiliki alat pernapasan 
khusus seperti halnya pada hewan 
lainnya. Cacing bernapas dengan 
PERMUKAAN KULITNYA. 
Kulit yang lembap ini selain mempermudah 
masuknya oksigen ke dalam tubuh, juga 
memudahkan keluarnya karbon dioksida 
yang merupakan zat sisa pernapasan.
Ppt ipa kelas 5 alat pernapasan manusia dan hewan

More Related Content

What's hot

Ppt Interaktif Sistem Pernapasan Manusia
Ppt Interaktif Sistem Pernapasan ManusiaPpt Interaktif Sistem Pernapasan Manusia
Ppt Interaktif Sistem Pernapasan Manusia
Refika Afifa
 
Media Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh Manusia
Media Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh ManusiaMedia Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh Manusia
Media Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh Manusianurhana
 
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring MakananPpt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Satria Nurtirta
 
Materi Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatMateri Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatUmandara Budiman
 
Lkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkunganLkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkungan
khairunnisa .
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
IrmadaBoheaIR
 
Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...
Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...
Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...
ZainulHasan13
 
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasanKelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Ryan Widjayana
 
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hariBab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Lin Hidayati
 
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XIPowerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
wisnuwms
 
PPT Sistem Pencernaan Kelas 8
PPT Sistem Pencernaan Kelas 8PPT Sistem Pencernaan Kelas 8
PPT Sistem Pencernaan Kelas 8
Agus Salim
 
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYAPOWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
ramalanmahasiswa
 
Sistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia pptSistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia ppt
home
 
IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1
IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1
IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1setyawan53
 
PPT INTERAKTIF KELAS 4
PPT INTERAKTIF KELAS 4PPT INTERAKTIF KELAS 4
PPT INTERAKTIF KELAS 4
AnnafiatulHikmah1
 
Lks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusiaLks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusia
novrianti wardini
 
Materi Sistem Pernafasan Manusia
Materi Sistem Pernafasan ManusiaMateri Sistem Pernafasan Manusia
Materi Sistem Pernafasan Manusia
Sharah Sharah
 
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
ZainulHasan13
 
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMAMATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
Zona Bebas
 
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.pptPerkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
EVI PAULINA SIMAREMARE
 

What's hot (20)

Ppt Interaktif Sistem Pernapasan Manusia
Ppt Interaktif Sistem Pernapasan ManusiaPpt Interaktif Sistem Pernapasan Manusia
Ppt Interaktif Sistem Pernapasan Manusia
 
Media Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh Manusia
Media Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh ManusiaMedia Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh Manusia
Media Pembelajaran IPA SD Kelas V Materi Organ Tubuh Manusia
 
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring MakananPpt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
Ppt Rantai Makanan Dan Jaring – Jaring Makanan
 
Materi Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud ZatMateri Perubahan Wujud Zat
Materi Perubahan Wujud Zat
 
Lkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkunganLkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkungan
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
 
Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...
Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...
Bab 6. IPA Kelas 7 (Ekologi dan Keragaman Hayati ) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Ku...
 
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasanKelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
Kelainan dan penyakit pada sistem pernapasan
 
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hariBab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
 
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XIPowerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
 
PPT Sistem Pencernaan Kelas 8
PPT Sistem Pencernaan Kelas 8PPT Sistem Pencernaan Kelas 8
PPT Sistem Pencernaan Kelas 8
 
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYAPOWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
 
Sistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia pptSistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia ppt
 
IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1
IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1
IPA SD KELAS 3 SEMESTER 1
 
PPT INTERAKTIF KELAS 4
PPT INTERAKTIF KELAS 4PPT INTERAKTIF KELAS 4
PPT INTERAKTIF KELAS 4
 
Lks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusiaLks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusia
 
Materi Sistem Pernafasan Manusia
Materi Sistem Pernafasan ManusiaMateri Sistem Pernafasan Manusia
Materi Sistem Pernafasan Manusia
 
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
 
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMAMATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
 
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.pptPerkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
Perkembangbiakan vegetatif tumbuhan.ppt
 

Viewers also liked

MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF
MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIFMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF
MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF
boyhokage
 
Tugas proyek ipa . pernapasan
Tugas proyek ipa . pernapasanTugas proyek ipa . pernapasan
Tugas proyek ipa . pernapasanoktaf laudensius
 
IPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWAN
IPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWANIPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWAN
IPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWAN
Serly Amalia
 
Slide Presentasi Game
Slide Presentasi GameSlide Presentasi Game
Slide Presentasi Game
Hamid San
 
Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "
Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "
Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "
Rachmah Safitri
 
Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1
Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1
Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1Hendra Purnama
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
akatsukidony
 
Power point tematik sd
Power point tematik sdPower point tematik sd
Power point tematik sd
javamyland
 

Viewers also liked (8)

MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF
MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIFMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF
MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF
 
Tugas proyek ipa . pernapasan
Tugas proyek ipa . pernapasanTugas proyek ipa . pernapasan
Tugas proyek ipa . pernapasan
 
IPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWAN
IPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWANIPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWAN
IPA DASAR - ALAT PERNAFASAN MANUSIA dan HEWAN
 
Slide Presentasi Game
Slide Presentasi GameSlide Presentasi Game
Slide Presentasi Game
 
Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "
Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "
Materi ipa kelas v organ tubuh manusia dan hewan " Rachmah "
 
Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1
Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1
Kegiatan pembelajaran berbasis proyek 1
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
 
Power point tematik sd
Power point tematik sdPower point tematik sd
Power point tematik sd
 

Similar to Ppt ipa kelas 5 alat pernapasan manusia dan hewan

Pertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptx
Pertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptxPertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptx
Pertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptx
KelasBiologi2
 
PPT AKSI 2 RPP 2.pptx
PPT AKSI 2 RPP 2.pptxPPT AKSI 2 RPP 2.pptx
PPT AKSI 2 RPP 2.pptx
RenyKurniasari
 
Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia
yuliartiramli
 
DDI_KELOMPOK 8.pptx
DDI_KELOMPOK 8.pptxDDI_KELOMPOK 8.pptx
DDI_KELOMPOK 8.pptx
JenitaEkaLishani
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
adelanatalia
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasanTata Jezuz
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasanTata Jezuz
 
IPA Kelas 8 BAB 9.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9.pptxIPA Kelas 8 BAB 9.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9.pptx
ssuserbf4165
 
T2 s2p5
T2 s2p5T2 s2p5
ppt sistem pernapasan.pdf
ppt sistem pernapasan.pdfppt sistem pernapasan.pdf
ppt sistem pernapasan.pdf
elisabeth474
 
IPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptx
KhairulIlhamSaf
 
BIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASAN
BIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASANBIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASAN
BIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASAN
dikiiiey
 
Alatpernapasanmanusiadanhewan
AlatpernapasanmanusiadanhewanAlatpernapasanmanusiadanhewan
Alatpernapasanmanusiadanhewan
lailatul muizzah
 
pertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptxpertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptx
icuntaribiya
 
Bab 8 sistem pernapasan manusia
Bab 8 sistem pernapasan manusiaBab 8 sistem pernapasan manusia
Bab 8 sistem pernapasan manusia
Lin Hidayati
 
Bab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuhBab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuhFelix Baskara
 

Similar to Ppt ipa kelas 5 alat pernapasan manusia dan hewan (20)

Pertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptx
Pertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptxPertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptx
Pertemuan kedelapan Sistem pernapasan.pptx
 
PPT AKSI 2 RPP 2.pptx
PPT AKSI 2 RPP 2.pptxPPT AKSI 2 RPP 2.pptx
PPT AKSI 2 RPP 2.pptx
 
Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia Anatomi Fisiologi Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia
 
DDI_KELOMPOK 8.pptx
DDI_KELOMPOK 8.pptxDDI_KELOMPOK 8.pptx
DDI_KELOMPOK 8.pptx
 
Media oska
Media oskaMedia oska
Media oska
 
Media oska
Media oskaMedia oska
Media oska
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
 
IPA Kelas 8 BAB 9.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9.pptxIPA Kelas 8 BAB 9.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9.pptx
 
T2 s2p5
T2 s2p5T2 s2p5
T2 s2p5
 
ppt sistem pernapasan.pdf
ppt sistem pernapasan.pdfppt sistem pernapasan.pdf
ppt sistem pernapasan.pdf
 
IPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 9 - www.ilmuguru.org.pptx
 
BIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASAN
BIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASANBIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASAN
BIOLOGI KELAS 11 IPA - SISTEM PERNAPASAN
 
Alatpernapasanmanusiadanhewan
AlatpernapasanmanusiadanhewanAlatpernapasanmanusiadanhewan
Alatpernapasanmanusiadanhewan
 
pertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptxpertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptx
 
Bab 8 sistem pernapasan manusia
Bab 8 sistem pernapasan manusiaBab 8 sistem pernapasan manusia
Bab 8 sistem pernapasan manusia
 
Bab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuhBab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuh
 

Recently uploaded

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AdeRinaMuliawati1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
JokoPramono34
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptxRESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
ABDULRASIDSANGADJI1
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 

Recently uploaded (20)

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptxRESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 

Ppt ipa kelas 5 alat pernapasan manusia dan hewan

  • 2. KI.3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain KD.3.7 Mengenal sistem pernafasan hewan dan manusia serta penyakit yang berkaitan dengan pernafasan NEXT
  • 3. Haiii…. temankenalkan namakuMiku. Ayooo… kita belajar bersama mengenai “Alat pernapasan manusia dan hewan” NEXT
  • 4. “Proses pernapasan pada manusia” Berawal dari masuknya udara bebas ke dalam hidung. Di dalam hidung, udara mengalami penyaringan sehingga debu atau kotoran yang berasal dari udara tidak dapat masuk. Penyaringan ini dilakukan oleh rambut hidung dan selaput lendir. Selain mengalami proses penyaringan, udara yang masuk ke dalam hidung juga mengalami penyesuaian suhu dan kelembapan. Alat-alat pernapasan pada manusia terdiri dari rongga hidung, pangkal tenggorok, tenggorok (trakea), dan paru-paru. Ayooo…Kita lanjutkan lebih jelas lagi !!! NEXT
  • 5. Berikut adalah gambar dari bagian-bagian sistem pernapasan manusia NEXT
  • 6. Tahu kah teman ada pula gangguan pada alat pernapasan manusia !!! Mau tahu teman ???? Mari kita cari tahu !! Gangguan Pada Alat Pernapasan Manusia Pencemaran udara Penyakit dan gangguan yang menyerang alat pernapasan
  • 7. Udara yang kita hirup pada saat bernapas tidak selamanya bersih. Salah satu faktor yang dapat menyebabkan udara yang ada disekitar kita menjadi tidak bersih adalah pencemaran udara.Pencemaran udara ini dapat diakibatkan oleh debu, asap, dan bau tak sedap.
  • 8. Merokok Influenza Asma TBC (Tuberkulosis) Penyakit dan gangguan yang menyerang alat pernapasan NEXT
  • 9. Rokok banyak mengandung zat kimia berbahaya yang terkandung dalam rokok dan asap rokok. Rokok tidak hanya berbahaya bagi si perokok tetapi juga orang-orang di sekitarnya. Gangguan paling ringan yang disebabkan oleh asap rokok adalah batuk dan sesak napas. Mereka yang tidak merokok tetapi menghirup asap rokok. Orang seperti itu disebut perokok pasif. Perokok pasif berisiko sama dengan perokok aktif, misalnya sakit mata, sakit kepala, dan kanker paru-paru.
  • 10. Influenza adalah peradangan pada selaput rongga hidung yang disebabkan oleh infeksi virus influenza. Penyakit ini sangat mudah menular melalui udara. Tubuh kita akan sangat mudah terserang influenza bila dalam kondisi lemah atau kekurangan vitamin. Untuk mencegahnya kita harus menjaga kondisi tubuh agar tetap sehat dengan cara memakan makanan yang bergizi. Selain itu, bila kalian sedang flu, jangan membuang ingus di sembarang tempat, agar tidak menularkan bibit penyakit influenza.
  • 11. Asma merupakan gangguan proses pernapasan karena adanya penyempitan saluran pernapasan. Penyebabnya adalah alergi. Bahan yang dapat menyebabkan alergi antara lain rambut atau bulu hewan, debu, asap, dan udara dingin. Agar tidak kambuh penyakit asmanya, penderita harus menghindari bahan-bahan yang dapat menyebabkan penyakit tersebut kambuh. Penyakit ini tidak menular.
  • 12. TBC adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri. Penderita TBC, paru-parunya terdapat bintil-bintil kecil pada dinding alveolusnya sehingga mengganggu proses penyerapan oksigen. Penyakit ini dapat menular melalui benda-benda yang digunakan bersama, seperti sendok, gelas, dan sikat gigi. Untuk menghindari penularan TBC, sebaiknya penderita menggunakan peralatan makan dan sikat gigi tersendiri.
  • 13. NEXT Agar kita dapat terjauh dari gangguan pernafasan. Mari kita simak cara Memelihara kesehatan alat pernapasan kita !!!! 1) Menjaga kebersihan lingkungan 2) Makan makanan bergizi 3) Olahraga secara teratur 4) Mengadakan penghijauan
  • 14. “Alat Pernapasan pada Hewan” Hewan juga memiliki alat pernapasan, ada beberapa jenis alat pernapasan pada hewan yang tentunya berbeda satu dan lainnya. Kucing, sapi, dan kerbau bernapas dengan paru-paru Bagaimana dengan hewan seperti ikan,serangga dan cacing tanah bernapas???? Mari kita cari tahu !!! NEXT
  • 15. IKAN PERNAPASAN BURUNG SERANGGA CACING TANAH
  • 16. Ikan bernapas dengan menggunakan INSANG. Ketika ikan bernapas di dalam air, mulutnya terbuka dan air masuk ke dalam rongga mulutnya. Pada saat yang bersamaan selaput tutup insang tertutup sehingga tekanan di dalam mulut ikan menjadi rendah dan air akan masuk.
  • 17. Burung bernapas dengan paru-paru. Selain paru-paru, pernapasan pada burung juga dibantu oleh PUNDI-PUNDI (KANTONG) UDARA. Pada saat terbang, burung bernapas dengan cara mengalirkan udara yang ada di dalam pundi-pundi udara melalui gerakan sayapnya.
  • 18. Untuk melakukan proses pernapasan, serangga menggunakan TRAKEA sebagai alat pernapasanyan. Pada serangga pernapasan dimulai dengan masuknya udara melalui stigma, kemudian udara tersebut dialirkan ke seluruh tubuh oleh trakea.
  • 19. Cacing yang merupakan hewan yang tidak memiliki alat pernapasan khusus seperti halnya pada hewan lainnya. Cacing bernapas dengan PERMUKAAN KULITNYA. Kulit yang lembap ini selain mempermudah masuknya oksigen ke dalam tubuh, juga memudahkan keluarnya karbon dioksida yang merupakan zat sisa pernapasan.