POA
KEGIATAN BIDAN DI KELURAHAN / DESA
TAHUN 2013.
KAB/KOTA : TUBAN PUSKESMAS : KEBONSARI
NO MASALAH SOLUSI KEGIATAN
PENANGGUNG
JAWAB
WAKTU
SUMBER
DANA
KETERANGAN
1 Program KIA – KB
Kurangnya cakupan DRT
Nakes sampai Bulan
Oktober 2013 yang
seharusnya 16,66 % dari
target Tahun 2013 sebesar
20 %.
 Meningkatkan peran aktif
masyarakat dalam
mendeteksi resiko tinggi
Bumil.
 Meningkatkan kesadaran
Bumil untuk sedini
mungkin periksa
kehamilan ke pelayanan
kesehatan (Bidan Desa /
Kelurahan).
 Meningkatkan
pemberdayaan masyarakat
dalam pelaksanaan P4K.
 Kunjungan Bumil.
a. Persiapan
 Mengumpulkan data dan
informasi.
 Penyusunan jadwal
kegiatan.
 Penyebaran informasi.
b. Pelaksanaan
 Kunjungan ke rumah
Bumil.
 Kelas Ibu Hamil.
 Pelaksanaan P4K di
Kelurahan dengan
mengumpulkan
motivator P4K
Kelurahan.
 Visiting Poin.
 Memberikan penyuluhan
di Posyandu tentang
pemeriksaan Bumil,
Pemberian Fe, Imunisasi
TT, golongan darah dll.
 Pengumpulan data dari
BPS, DPS, dan RS.
c. Evaluasi
 Pencatatan dan
pelaporan.
 Pertemuan dengan lintas
Bidan, Tim
Penggerak PKK
Kelurahan.
 Jan s/d Okt 2013
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 3 bln sekali
 Tiap 4 bln sekali
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 6 bln sekali BOK
Terkajinya semua
Bumil di Kelurahan
Sukolilo.
sektor (Kader, Tokoh
Agama, Tokoh
Masyarakat).
 Berkerjasama dengan
BPS, DPS dan RS untuk
mengumpulkan data
Bumil.
2 Program Gizi
Adanya Balita Gizi Buruk
(BGM) sampai Bulan
Oktober 2013 sebanyak 5
Balita dari D/S 78,38%.
 Meningkatkan peran aktif
Kader dan Masyarakat
dalam mendeteksi dini
Balita Gizi Buruk (BGM).
 Meningkatkan kesadaran
Ibu Balita untuk
mengikuti kegiatan
Posyandu setiap bulan
untuk mengetahui
perkembangan Balitanya.
 Pelatihan pembuatan
menu PMT bagi Ibu
Balita.
a. Persiapan.
 Mempersiapakan
pelaksanaan Posyandu.
 Penyampian informasi.
 Menyusun jadwal
kegiatan.
b. Pelaksanaan.
 Pelayanan Balita.
 Penimbangan Balita.
 Pemberian Vitamin A.
 Imunisasi.
 Pemberian PMT
pemulihan.
 Pemberian PMT
penyuluhan.
 Pelayanan Bumil.
 Penyuluhan Gizi.
c. Evaluasi.
 Membuat laporan
bulanan gizi D/S, N/S,
N/D.
Bidan, Tim
Penggerak PKK
Kelurahan.
 Tiap 1 bln sekali
.
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 6 bln sekali
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 4 bln sekali
 Tiap 1 Thn sekali
 Tiap hari
 Tiap 1 bln sekali
 Tiap 1 bln sekali
PNPM
Puskesmas
Terkajinya semua
Balita Gizi Buruk
di Kelurahan
Sukolilo.
Tuban, 15 November 2013
Bidan Kelurahan Sukolilo
ZAHRIA FIRMANITA, Amd. Keb.
NRPTT. 13.4.027667

Poa ria

  • 1.
    POA KEGIATAN BIDAN DIKELURAHAN / DESA TAHUN 2013. KAB/KOTA : TUBAN PUSKESMAS : KEBONSARI NO MASALAH SOLUSI KEGIATAN PENANGGUNG JAWAB WAKTU SUMBER DANA KETERANGAN 1 Program KIA – KB Kurangnya cakupan DRT Nakes sampai Bulan Oktober 2013 yang seharusnya 16,66 % dari target Tahun 2013 sebesar 20 %.  Meningkatkan peran aktif masyarakat dalam mendeteksi resiko tinggi Bumil.  Meningkatkan kesadaran Bumil untuk sedini mungkin periksa kehamilan ke pelayanan kesehatan (Bidan Desa / Kelurahan).  Meningkatkan pemberdayaan masyarakat dalam pelaksanaan P4K.  Kunjungan Bumil. a. Persiapan  Mengumpulkan data dan informasi.  Penyusunan jadwal kegiatan.  Penyebaran informasi. b. Pelaksanaan  Kunjungan ke rumah Bumil.  Kelas Ibu Hamil.  Pelaksanaan P4K di Kelurahan dengan mengumpulkan motivator P4K Kelurahan.  Visiting Poin.  Memberikan penyuluhan di Posyandu tentang pemeriksaan Bumil, Pemberian Fe, Imunisasi TT, golongan darah dll.  Pengumpulan data dari BPS, DPS, dan RS. c. Evaluasi  Pencatatan dan pelaporan.  Pertemuan dengan lintas Bidan, Tim Penggerak PKK Kelurahan.  Jan s/d Okt 2013  Tiap 1 bln sekali  Tiap 3 bln sekali  Tiap 4 bln sekali  Tiap 1 bln sekali  Tiap 1 bln sekali  Tiap 1 bln sekali  Tiap 1 bln sekali  Tiap 6 bln sekali BOK Terkajinya semua Bumil di Kelurahan Sukolilo.
  • 2.
    sektor (Kader, Tokoh Agama,Tokoh Masyarakat).  Berkerjasama dengan BPS, DPS dan RS untuk mengumpulkan data Bumil. 2 Program Gizi Adanya Balita Gizi Buruk (BGM) sampai Bulan Oktober 2013 sebanyak 5 Balita dari D/S 78,38%.  Meningkatkan peran aktif Kader dan Masyarakat dalam mendeteksi dini Balita Gizi Buruk (BGM).  Meningkatkan kesadaran Ibu Balita untuk mengikuti kegiatan Posyandu setiap bulan untuk mengetahui perkembangan Balitanya.  Pelatihan pembuatan menu PMT bagi Ibu Balita. a. Persiapan.  Mempersiapakan pelaksanaan Posyandu.  Penyampian informasi.  Menyusun jadwal kegiatan. b. Pelaksanaan.  Pelayanan Balita.  Penimbangan Balita.  Pemberian Vitamin A.  Imunisasi.  Pemberian PMT pemulihan.  Pemberian PMT penyuluhan.  Pelayanan Bumil.  Penyuluhan Gizi. c. Evaluasi.  Membuat laporan bulanan gizi D/S, N/S, N/D. Bidan, Tim Penggerak PKK Kelurahan.  Tiap 1 bln sekali .  Tiap 1 bln sekali  Tiap 1 bln sekali  Tiap 6 bln sekali  Tiap 1 bln sekali  Tiap 4 bln sekali  Tiap 1 Thn sekali  Tiap hari  Tiap 1 bln sekali  Tiap 1 bln sekali PNPM Puskesmas Terkajinya semua Balita Gizi Buruk di Kelurahan Sukolilo. Tuban, 15 November 2013 Bidan Kelurahan Sukolilo ZAHRIA FIRMANITA, Amd. Keb. NRPTT. 13.4.027667