SlideShare a Scribd company logo
PERILAKU HIDUP
BERSIH
DAN SEHAT (PHBS)
NOTOWATI DWI VITASARI,
SKM
PENYULUH KESEHATAN MASYARAKAT
DINAS KESEHATAN KABUPATEN SLEMAN
Kemenag Sleman, 23 Februari 2015
Dinas Kesehatan
Kabupaten Sleman
Apa itu PHBS?
 Kebiasaan/ perilaku positif yang dilakukan oleh setiap
siswa/ santri, pendidik, penjaga ponpes, petugas
kantin, dan lain-lain yang dengan kesadarannya untuk
mencegah penyakit, meningkatkan kesehatannya serta
aktif dalam menjaga lingkungan sehat dipondok
pesantrennya.
 Banyak sekali perilaku yang masuk dalam PHBS
BERSIH DIRI
(Kebersihan Perorangan)
• Ayo kita Mandi!
• Menyikat Gigi!
• Ayo kita Memotong dan membersihkan
kuku!
• Ayo kita cuci tangan pakai sabun dengan
air bersih yang mengalir!
KUNCI KEBERSIHAN DIRI
 Mandi berapa kali? sudah pakai sabun?
 Keramas berapa kali? Sudah pakai shampo?
 Mana saja yang dibersihkan saat mandi?
 Sudahkah menjaga mata dari debu dan kotoran?
 Sudahkah menjaga mata saat posisi baca, tulis
dan nonton TV?
 Apakah anda hemat air?
 Apakah setelah mandi dan keramas dikeringkan?
Dengan apa?
KUNCI MENYIKAT GIGI
Benar atau salah?
• Kita tidak perlu menggosok gigi?
• Menggosok gigi 2x sehari, stlh sarapan pagi
dan sebelum tidur malam?
• Menggosok gigi memakai pasta gigi yg
mengandung fluor?
• Cara memakai pasta gigi dgn memenuhi
seluruh permukaan sikat gigi dgn pasta gigi?
• Satu sikat gigi dipakai untuk beraai-ramai?
• Cara menyikat gigi sekenanya saja?
• Setelah menyikat gigi, berkumur-kumur?
KUNCI POTONG DAN
BERSIHKAN KUKU SERTA
CTPS
• Potong dan bersihkan kuku scr teratur
• Cuci tangan dengan air mengalir dan
sabun
• Cuci tangan dgn air bersih
• Hemat penggunaan air
• Ikuti 5 langkah CTPS (Cuci Tangan
Pakai Sabun
Nada “Balonku ada lima”
Yo kawan kita mandi..
Dua kali sehari..
Pagi dan sore hari..
Badan bersih dan wangi..
Jangan sampai tak mandi, hai!
Nanti badan penuh daki..
Kalau mandi jadi segar..
Jadi giat belajar..
MAKANAN SEHAT
 Aku suka Makanan Sehat!
 Aku Suka Sayuran dan Buah-Buahan!
 Aku suka mengukur TB dan BB!
 Aku suka bebas dari masalah gizi!
 Aku suka kantin sehat!
KUNCI MAKANAN
SEHAT
 Makan makanan dengan gizi seimbang
 Makan sayur dan buah beraneka ragam
setiap hari, jangan lupa dicuci bersih terlebih
dahulu!
 Ukur TB dan BB minimal 6 bulan sekali
 Makan dan minum yang tdk mengandung zat
pewarna, boraks, formalin dan penyedap
rasa
 Makan menggunakan garam berzodium
KESEHATAN LINGKUNGAN
 Tidak buang sampah
sembarangan!
 Buang Air Besar dan
Buang Air Kecil di
Jamban Sehat!
Pertanyaan (???)
 Orang membuang sampah di kali
 Orang membuang sampah di kolong meja
 Orang membuang sampah di tempat sampah
 Orang menyapu halaman
 Orang tdk peduli thd sampah yg ada
 Orang membakar sampah
 Orang membuang sampah didalam got
 Orang memungut sampah di jalan dan
membuangnya di tempat sampah
 Orang membuang sampah dijalan raya
Nada Naik kereta api
Buang air di jamban
Tut, tut,tut
Siapa tidak ikut…
Kebangetan
K’terlaluan
Yang masih BAB sembarangan..
Ayo, BAB-lah yang benar
Di jamban yang tersedia…!
KUNCI KESEHATAN
LINGKUNGAN
 Buang sampah pada
tempatnya!
 Pilah sampah menjadi 3
(organik, anorganik,
berbahaya)
 BAB dan BAK di jamban!
 Pelihara jamban spy bersih, tdk
licin dan tdk berbau!
 Biasakan cuci tangan stlh BAB
dan BAK
SEKOLAH BEBAS MASALAH
 Bebas dari Jentik Nyamuk
 Bebas dari Asap Rokok
 Bebas dari NAPZA
 Bebas dari HIV/AIDS
Bebas Jentik Nyamuk
3 M PLUS!
 Menguras
 Menutup
 Mengubur
 Plus menaburkan larvasida,
Ikanisasi,
Bebas Asap Rokok
 Jangan mencoba untuk merokok
 Ketahui bahaya dari rokok
 Jadikan ruang belajar bebas asap rokok
 Apabila anda perokok, jadilah perokok yang
santun
Bebas NAPZA
 NAPZA singkatan dari
Narkotika, Psikotropika
dan Zat adiktif lainnya 
sering disebut NARKOBA
(Narkotika dan Obat
Berbahaya
 Jauhi NAPZA karena
sekali mencoba, sulit
sekali kembali Efek
kecanduan
Bebas HIV AIDS
 HIV AIDS  kekebalan tubuh
 Cara Penularan: ASI, Hubungan
seks bebas, Transfusi darah yang
tidak aman, memakai alat suntik/
tindik/ cukur yang tidak aman
 Cara Menghindari: Bentengi diri
dengan karakter yang kuat
PESAN PHBS
 Biasakan melakukan kegiatan yang positif
(belajar, membaca, dsb)
 Menjadi kreatif dan inovatif
 Bentengi diri dengan iman dan takwa
MATUR NUWUN.....

More Related Content

Similar to phbs.ppt

Remaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdf
Remaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdfRemaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdf
Remaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdf
AbdulKadirMuhammadBa
 
PHBS SD.ppt
PHBS SD.pptPHBS SD.ppt
PHBS SD.ppt
sucidwi11
 
PHBS SD.ppt
PHBS SD.pptPHBS SD.ppt
PHBS SD.ppt
Binar Restu Aji
 
PHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.pptPHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.ppt
AndiFadhillah4
 
PHBS SD
PHBS SDPHBS SD
PHBS SD
ssuseracf1b7
 
PHBS Ponpes.pptx
PHBS Ponpes.pptxPHBS Ponpes.pptx
PHBS Ponpes.pptx
NelsaKurnia1
 
PHBS di Sekolah.ppt
PHBS di Sekolah.pptPHBS di Sekolah.ppt
PHBS di Sekolah.ppt
ljamaniah
 
PPT PHBS SEKOLAH.ppt
PPT PHBS SEKOLAH.pptPPT PHBS SEKOLAH.ppt
PPT PHBS SEKOLAH.ppt
HaniAriFadhilah1
 
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptxdokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
Hairunisa12
 
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptxdokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
Mamaduaanak22
 
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptxToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
anggapermana80
 
PHBS DI SEKOLAH DASAR
PHBS DI SEKOLAH DASARPHBS DI SEKOLAH DASAR
PHBS DI SEKOLAH DASAR
Ai Martin Sopiah
 
phbs-140202082236-phpapp02 (1).pptx
phbs-140202082236-phpapp02 (1).pptxphbs-140202082236-phpapp02 (1).pptx
phbs-140202082236-phpapp02 (1).pptx
FadilidrusFadil
 
PHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.pptPHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.ppt
NiKadekNitaAnggraeni
 
3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx
3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx
3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx
ArtMahu
 
PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (KKN Unsera)
PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat  (KKN Unsera)PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat  (KKN Unsera)
PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (KKN Unsera)
ssuser86a0ac
 
PHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptxPHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptx
ZukhrufFaridho1
 
PHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptxPHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptx
ZukhrufFaridho1
 
PPT PENYULUHAN.pptx
PPT PENYULUHAN.pptxPPT PENYULUHAN.pptx
PPT PENYULUHAN.pptx
HABIBISIMA2
 
PeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptx
PeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptxPeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptx
PeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptx
MidarMan
 

Similar to phbs.ppt (20)

Remaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdf
Remaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdfRemaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdf
Remaja-Sehat-Peduli-Sesama-PMR.pdf
 
PHBS SD.ppt
PHBS SD.pptPHBS SD.ppt
PHBS SD.ppt
 
PHBS SD.ppt
PHBS SD.pptPHBS SD.ppt
PHBS SD.ppt
 
PHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.pptPHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.ppt
 
PHBS SD
PHBS SDPHBS SD
PHBS SD
 
PHBS Ponpes.pptx
PHBS Ponpes.pptxPHBS Ponpes.pptx
PHBS Ponpes.pptx
 
PHBS di Sekolah.ppt
PHBS di Sekolah.pptPHBS di Sekolah.ppt
PHBS di Sekolah.ppt
 
PPT PHBS SEKOLAH.ppt
PPT PHBS SEKOLAH.pptPPT PHBS SEKOLAH.ppt
PPT PHBS SEKOLAH.ppt
 
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptxdokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
 
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptxdokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
dokumen.tips_penyuluhan-phbs-di-smppptx.pptx
 
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptxToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
 
PHBS DI SEKOLAH DASAR
PHBS DI SEKOLAH DASARPHBS DI SEKOLAH DASAR
PHBS DI SEKOLAH DASAR
 
phbs-140202082236-phpapp02 (1).pptx
phbs-140202082236-phpapp02 (1).pptxphbs-140202082236-phpapp02 (1).pptx
phbs-140202082236-phpapp02 (1).pptx
 
PHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.pptPHBS Sekolah.ppt
PHBS Sekolah.ppt
 
3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx
3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx
3. Pendidikan Remaja Sebaya.pptx
 
PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (KKN Unsera)
PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat  (KKN Unsera)PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat  (KKN Unsera)
PHBS - Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (KKN Unsera)
 
PHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptxPHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptx
 
PHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptxPHBS DIRI.pptx
PHBS DIRI.pptx
 
PPT PENYULUHAN.pptx
PPT PENYULUHAN.pptxPPT PENYULUHAN.pptx
PPT PENYULUHAN.pptx
 
PeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptx
PeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptxPeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptx
PeHy Me (personal hygiene) for men and women.pptx
 

Recently uploaded

v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
MFCorp
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
pkmcinagara
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
FredyMaringga1
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
Hamzi Hadi
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
hosnuinayati1
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
lala263132
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
ImanChimonxNurjaman
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
BayuEkaKurniawan1
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
haniekusuma
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 

Recently uploaded (17)

v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 

phbs.ppt

  • 1. PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) NOTOWATI DWI VITASARI, SKM PENYULUH KESEHATAN MASYARAKAT DINAS KESEHATAN KABUPATEN SLEMAN Kemenag Sleman, 23 Februari 2015 Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman
  • 2. Apa itu PHBS?  Kebiasaan/ perilaku positif yang dilakukan oleh setiap siswa/ santri, pendidik, penjaga ponpes, petugas kantin, dan lain-lain yang dengan kesadarannya untuk mencegah penyakit, meningkatkan kesehatannya serta aktif dalam menjaga lingkungan sehat dipondok pesantrennya.  Banyak sekali perilaku yang masuk dalam PHBS
  • 3. BERSIH DIRI (Kebersihan Perorangan) • Ayo kita Mandi! • Menyikat Gigi! • Ayo kita Memotong dan membersihkan kuku! • Ayo kita cuci tangan pakai sabun dengan air bersih yang mengalir!
  • 4. KUNCI KEBERSIHAN DIRI  Mandi berapa kali? sudah pakai sabun?  Keramas berapa kali? Sudah pakai shampo?  Mana saja yang dibersihkan saat mandi?  Sudahkah menjaga mata dari debu dan kotoran?  Sudahkah menjaga mata saat posisi baca, tulis dan nonton TV?  Apakah anda hemat air?  Apakah setelah mandi dan keramas dikeringkan? Dengan apa?
  • 5. KUNCI MENYIKAT GIGI Benar atau salah? • Kita tidak perlu menggosok gigi? • Menggosok gigi 2x sehari, stlh sarapan pagi dan sebelum tidur malam? • Menggosok gigi memakai pasta gigi yg mengandung fluor? • Cara memakai pasta gigi dgn memenuhi seluruh permukaan sikat gigi dgn pasta gigi? • Satu sikat gigi dipakai untuk beraai-ramai? • Cara menyikat gigi sekenanya saja? • Setelah menyikat gigi, berkumur-kumur?
  • 6. KUNCI POTONG DAN BERSIHKAN KUKU SERTA CTPS • Potong dan bersihkan kuku scr teratur • Cuci tangan dengan air mengalir dan sabun • Cuci tangan dgn air bersih • Hemat penggunaan air • Ikuti 5 langkah CTPS (Cuci Tangan Pakai Sabun
  • 7.
  • 8. Nada “Balonku ada lima” Yo kawan kita mandi.. Dua kali sehari.. Pagi dan sore hari.. Badan bersih dan wangi.. Jangan sampai tak mandi, hai! Nanti badan penuh daki.. Kalau mandi jadi segar.. Jadi giat belajar..
  • 9. MAKANAN SEHAT  Aku suka Makanan Sehat!  Aku Suka Sayuran dan Buah-Buahan!  Aku suka mengukur TB dan BB!  Aku suka bebas dari masalah gizi!  Aku suka kantin sehat!
  • 10. KUNCI MAKANAN SEHAT  Makan makanan dengan gizi seimbang  Makan sayur dan buah beraneka ragam setiap hari, jangan lupa dicuci bersih terlebih dahulu!  Ukur TB dan BB minimal 6 bulan sekali  Makan dan minum yang tdk mengandung zat pewarna, boraks, formalin dan penyedap rasa  Makan menggunakan garam berzodium
  • 11. KESEHATAN LINGKUNGAN  Tidak buang sampah sembarangan!  Buang Air Besar dan Buang Air Kecil di Jamban Sehat!
  • 12. Pertanyaan (???)  Orang membuang sampah di kali  Orang membuang sampah di kolong meja  Orang membuang sampah di tempat sampah  Orang menyapu halaman  Orang tdk peduli thd sampah yg ada  Orang membakar sampah  Orang membuang sampah didalam got  Orang memungut sampah di jalan dan membuangnya di tempat sampah  Orang membuang sampah dijalan raya
  • 13. Nada Naik kereta api Buang air di jamban Tut, tut,tut Siapa tidak ikut… Kebangetan K’terlaluan Yang masih BAB sembarangan.. Ayo, BAB-lah yang benar Di jamban yang tersedia…!
  • 14. KUNCI KESEHATAN LINGKUNGAN  Buang sampah pada tempatnya!  Pilah sampah menjadi 3 (organik, anorganik, berbahaya)  BAB dan BAK di jamban!  Pelihara jamban spy bersih, tdk licin dan tdk berbau!  Biasakan cuci tangan stlh BAB dan BAK
  • 15. SEKOLAH BEBAS MASALAH  Bebas dari Jentik Nyamuk  Bebas dari Asap Rokok  Bebas dari NAPZA  Bebas dari HIV/AIDS
  • 16. Bebas Jentik Nyamuk 3 M PLUS!  Menguras  Menutup  Mengubur  Plus menaburkan larvasida, Ikanisasi,
  • 17. Bebas Asap Rokok  Jangan mencoba untuk merokok  Ketahui bahaya dari rokok  Jadikan ruang belajar bebas asap rokok  Apabila anda perokok, jadilah perokok yang santun
  • 18. Bebas NAPZA  NAPZA singkatan dari Narkotika, Psikotropika dan Zat adiktif lainnya  sering disebut NARKOBA (Narkotika dan Obat Berbahaya  Jauhi NAPZA karena sekali mencoba, sulit sekali kembali Efek kecanduan
  • 19. Bebas HIV AIDS  HIV AIDS  kekebalan tubuh  Cara Penularan: ASI, Hubungan seks bebas, Transfusi darah yang tidak aman, memakai alat suntik/ tindik/ cukur yang tidak aman  Cara Menghindari: Bentengi diri dengan karakter yang kuat
  • 20. PESAN PHBS  Biasakan melakukan kegiatan yang positif (belajar, membaca, dsb)  Menjadi kreatif dan inovatif  Bentengi diri dengan iman dan takwa