SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Download to read offline
PETUNJUK TEKNIS
PENDAFTARAN PROGRAM
PENDIDIKAN DOKTER
SPESIALIS
(PPDS)
UPT SPMB
Universitas Sebelas Maret
Buka laman spmb.uns.ac.id.
Pilih menu PPDS => Pendaftaran PPDS
01
Melengkapi Informasi ‘Rumpun Ilmu Pilihan’
02
Melengkapi Informasi ‘Data Diri’
03
1. Isikan nama sesuai KTP
tanpa gelar.
2. Jika isian data valid,
kolom akan berubah
hijau.
3. Jika tidak valid, kolom
akan berubah merah
dan Anda tidak dapat
melanjutkan ke tahap
berikutnya.
4. Pada kolom no telpon,
hanya isikan angka
tanpa spasi, symbol,
kurung, dll
Melengkapi Informasi ‘Riwayat Pendidikan’
04
1. Pada kolom IPK, isikan angka tanpa
koma.
Contoh: IPK 3,99 maka diketik 399
Verifikasi isian data Anda
05
1. Untuk edit, klik
Kembali Ke
Tahap
Sebelumnya.
2. Jika sudah benar,
centang
pernyataan
“Setuju”.
3. Terakhir, klik
Finalisasi.
Cetak invoice
06
1. Jika seluruh formulir
terisi dengan benar,
Anda dapat melihat
detail pembayaran
pendaftaran beserta
cara pembayaran.
2. Untuk mencetak
tagihan, klik Cetak
Tagihan di bagian
paling bawah
halaman.
Tampilan Cetak Tagihan
07
1. Pada lembar cetak
tagihan, Anda akan
memperoleh PIN login
yang otomatis aktif
setelah Anda
melakukan
pembayaran di bank.
2. PIN login Anda
perlukan untuk
memilih Program Studi
dan unggah berkas
persyaratan.
Jika Anda telah membayar biaya
pendaftaran, silahkan login kembali melalui
laman pendaftaran PPDS
08
Kembali ke laman Pendaftaran PPDS, lalu
klik “Login”
09
1. Gunakan No.
Pendaftaran dan
PIN login yang
tercantum di slip
tagihan (lihat
Langkah 7).
Periksa ‘Biodata Diri’ dan upload foto
10
Lengkapi Riwayat Dokter. Klik Update Data.
11
Lengkapi Data Prestasi
12
Lengkapi Data Keanggotaan Organisasi
13
Isi data Pengalaman Jabatan
14
Cetak CV
15
Unggah berkas persyaratan
16
1. Pastikan Anda telah
melengkapi seluruh berkas
persyaratan Prodi yang Anda
lamar.
2. Informasi persyaratan setiap
prodi dapat dilihat pada
laman:
https://spmb.uns.ac.id/jalur-
masuk/jenjang?jenjang=sp1
3. Untuk berkas Transkrip
S.Ked, Transkrip Profesi,
TPA, dan TOEFL, isi kolom
Skor dengan nilai total yang
tertera di sertifikat.
4. Lakukan finalisasi jika Anda
yakin seluruh berkas yang
diunggah sudah sesuai.
Status Verifikasi
17
1. Setelah finalisasi berkas, selanjutnya Anda akan memperoleh notifikasi Menunggu.
2. Tim Verifikator akan melakukan verifikasi atas kesesuaian data dan berkas yang
Anda unggah.
3. Setelah terverifikasi, Anda dapat mencetak kartu ujian.
4. Peserta yang memiliki skor TOEFL dan TPA sesuai persyaratan (dibuktikan dengan
sertifikat) tidak diwajibkan mengikuti Ujian Daring TPA dan Bahasa Inggris.
Terima
Kasih
Informasi lebih lanjut, hubungi UPT SPMB:
Gedung SPMB UNS Lt.1 (Jl. Ir. Sutami No. 36A, Kentingan, Surakarta 57126)
Whatsapp : 0811 2643 542 Website : spmb.uns.ac.id
Telp./Fax : 0271-634880 Facebook : spmbuns
Email : spmb@unit.uns.ac.id Youtube : SPMB UNS

More Related Content

Similar to PETUNJUK TEKNIS PENDAFTARAN PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS (PPDS).pdf

Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...
Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...
Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...
ssuser9e9c1f
 
Manual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdf
Manual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdfManual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdf
Manual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdf
BLKTanjungOJT
 
Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021
OmariRantesalu
 
Panduan pendaftaran-span-2014
Panduan pendaftaran-span-2014Panduan pendaftaran-span-2014
Panduan pendaftaran-span-2014
Rudi Iswadi
 
Panduan singkat validasi pip dikmen
Panduan singkat validasi pip dikmenPanduan singkat validasi pip dikmen
Panduan singkat validasi pip dikmen
iman prasetyo
 

Similar to PETUNJUK TEKNIS PENDAFTARAN PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS (PPDS).pdf (20)

alumni.pdf
alumni.pdfalumni.pdf
alumni.pdf
 
panduan_pemakaian_lafkespri (1).pdf
panduan_pemakaian_lafkespri (1).pdfpanduan_pemakaian_lafkespri (1).pdf
panduan_pemakaian_lafkespri (1).pdf
 
Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...
Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...
Materi Sosialisasi Platform - Digitalisasi Dokumen Pendaftaran MBKM .pptx-15-...
 
ya itulah
ya itulahya itulah
ya itulah
 
Cara pendaftaran ppdb sma 2018
Cara pendaftaran ppdb sma 2018 Cara pendaftaran ppdb sma 2018
Cara pendaftaran ppdb sma 2018
 
Manual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdf
Manual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdfManual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdf
Manual Book Pentol Enak (Pendaftaran Online Pelatihan Berbasis Kompetensi).pdf
 
C48 d fd01
C48 d fd01C48 d fd01
C48 d fd01
 
Tata cara daftar beasiswa banpem tahun 2019 infoguruku
Tata cara daftar beasiswa banpem tahun 2019 infogurukuTata cara daftar beasiswa banpem tahun 2019 infoguruku
Tata cara daftar beasiswa banpem tahun 2019 infoguruku
 
Panduan pdf
Panduan pdfPanduan pdf
Panduan pdf
 
#Sosialisasi Sistem SKPI.pptx
#Sosialisasi Sistem SKPI.pptx#Sosialisasi Sistem SKPI.pptx
#Sosialisasi Sistem SKPI.pptx
 
Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk non guru 2021
 
Panduan Pendaftaran SPAN 2014
Panduan Pendaftaran SPAN 2014Panduan Pendaftaran SPAN 2014
Panduan Pendaftaran SPAN 2014
 
Panduan pendaftaran-span-2014
Panduan pendaftaran-span-2014Panduan pendaftaran-span-2014
Panduan pendaftaran-span-2014
 
Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021
 
Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021
Buku pendaftaran seleksi pppk guru 2021
 
Borang permohonan-manual-pkp-070316
Borang permohonan-manual-pkp-070316Borang permohonan-manual-pkp-070316
Borang permohonan-manual-pkp-070316
 
Buku pendaftaran seleksi cpns 2021 v.2
Buku pendaftaran seleksi cpns 2021 v.2Buku pendaftaran seleksi cpns 2021 v.2
Buku pendaftaran seleksi cpns 2021 v.2
 
bukuuN.pd
bukuuN.pdbukuuN.pd
bukuuN.pd
 
Panduan singkat validasi pip dikmen
Panduan singkat validasi pip dikmenPanduan singkat validasi pip dikmen
Panduan singkat validasi pip dikmen
 
Panduan singkat validasi pip dikmen
Panduan singkat validasi pip dikmenPanduan singkat validasi pip dikmen
Panduan singkat validasi pip dikmen
 

Recently uploaded

1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 

Recently uploaded (20)

PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriSudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 

PETUNJUK TEKNIS PENDAFTARAN PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS (PPDS).pdf

  • 1. PETUNJUK TEKNIS PENDAFTARAN PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS (PPDS) UPT SPMB Universitas Sebelas Maret
  • 2. Buka laman spmb.uns.ac.id. Pilih menu PPDS => Pendaftaran PPDS 01
  • 3. Melengkapi Informasi ‘Rumpun Ilmu Pilihan’ 02
  • 4. Melengkapi Informasi ‘Data Diri’ 03 1. Isikan nama sesuai KTP tanpa gelar. 2. Jika isian data valid, kolom akan berubah hijau. 3. Jika tidak valid, kolom akan berubah merah dan Anda tidak dapat melanjutkan ke tahap berikutnya. 4. Pada kolom no telpon, hanya isikan angka tanpa spasi, symbol, kurung, dll
  • 5. Melengkapi Informasi ‘Riwayat Pendidikan’ 04 1. Pada kolom IPK, isikan angka tanpa koma. Contoh: IPK 3,99 maka diketik 399
  • 6. Verifikasi isian data Anda 05 1. Untuk edit, klik Kembali Ke Tahap Sebelumnya. 2. Jika sudah benar, centang pernyataan “Setuju”. 3. Terakhir, klik Finalisasi.
  • 7. Cetak invoice 06 1. Jika seluruh formulir terisi dengan benar, Anda dapat melihat detail pembayaran pendaftaran beserta cara pembayaran. 2. Untuk mencetak tagihan, klik Cetak Tagihan di bagian paling bawah halaman.
  • 8. Tampilan Cetak Tagihan 07 1. Pada lembar cetak tagihan, Anda akan memperoleh PIN login yang otomatis aktif setelah Anda melakukan pembayaran di bank. 2. PIN login Anda perlukan untuk memilih Program Studi dan unggah berkas persyaratan.
  • 9. Jika Anda telah membayar biaya pendaftaran, silahkan login kembali melalui laman pendaftaran PPDS 08
  • 10. Kembali ke laman Pendaftaran PPDS, lalu klik “Login” 09 1. Gunakan No. Pendaftaran dan PIN login yang tercantum di slip tagihan (lihat Langkah 7).
  • 11. Periksa ‘Biodata Diri’ dan upload foto 10
  • 12. Lengkapi Riwayat Dokter. Klik Update Data. 11
  • 14. Lengkapi Data Keanggotaan Organisasi 13
  • 15. Isi data Pengalaman Jabatan 14
  • 17. Unggah berkas persyaratan 16 1. Pastikan Anda telah melengkapi seluruh berkas persyaratan Prodi yang Anda lamar. 2. Informasi persyaratan setiap prodi dapat dilihat pada laman: https://spmb.uns.ac.id/jalur- masuk/jenjang?jenjang=sp1 3. Untuk berkas Transkrip S.Ked, Transkrip Profesi, TPA, dan TOEFL, isi kolom Skor dengan nilai total yang tertera di sertifikat. 4. Lakukan finalisasi jika Anda yakin seluruh berkas yang diunggah sudah sesuai.
  • 18. Status Verifikasi 17 1. Setelah finalisasi berkas, selanjutnya Anda akan memperoleh notifikasi Menunggu. 2. Tim Verifikator akan melakukan verifikasi atas kesesuaian data dan berkas yang Anda unggah. 3. Setelah terverifikasi, Anda dapat mencetak kartu ujian. 4. Peserta yang memiliki skor TOEFL dan TPA sesuai persyaratan (dibuktikan dengan sertifikat) tidak diwajibkan mengikuti Ujian Daring TPA dan Bahasa Inggris.
  • 19. Terima Kasih Informasi lebih lanjut, hubungi UPT SPMB: Gedung SPMB UNS Lt.1 (Jl. Ir. Sutami No. 36A, Kentingan, Surakarta 57126) Whatsapp : 0811 2643 542 Website : spmb.uns.ac.id Telp./Fax : 0271-634880 Facebook : spmbuns Email : spmb@unit.uns.ac.id Youtube : SPMB UNS