SlideShare a Scribd company logo
Perubahan Sosial

Kelompok 5
:
Bagus bayu aji
Giovani subiantoro
Kevin alberto
Nandya kharisma

(04)
(07)
(10)
(13)
Pengertian
• Menurut Selo Sumardjan : Perubahan sosial adalah segala
perubahan pada lembaga-lembaga kemasyarakatan di dalam
suatu masyarakat yang memengaruhi sistem sosialnya,
termasuk di dalamnya nilai-nilai, sikap, dan pola-pola perilaku
di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat.
• Menurut Kingsley Davis : Perubahan sosial adalah perubahan
yang terjadi dalam struktur masyarakat.
• Menurut F. Ogburn : Perubahan sosial mencakup unsur-unsur
kebudayaan, baik material maupun non material.
Teori-Teori Perubahan Sosial
• A. Teori Evolusi
• Menggambarkan pertumbuhan dan perkembangan pola pikir
manusia serta perkembangan kebudayaan manusia.
•
•
•
•

Menurut teori ini proses perubahannya melalui 3 bentuk, yaitu :
1. Secara Linear
2. Secara Multilinear
3. Secara Siklus
Teori-Teori Perubahan Sosial
• B. Teori Fungsional
• Perubahan suatu unsur akan mengakibatkan terjadinya
perubahan pada unsur lainnya dalam unsur masyarakat yang
memiliki unsur fungsi yang saling terkait.

• C. Teori Konflik
• Dinamika sosial masyarakat yang berkembang menimbulkan
munculnya konflik.
Bentuk-Bentuk Perubahan Sosial
• A. Perubahan secara lambat
•
•
•
•

Ciri-cirinya :
Perubahan seolah-olah tidak terjadi
berlangsung secara lambat
Tidak menimbulkan disintegrasi kehidupan

•
•
•
•

B. Perubahan secara cepat (revolusi)
Ciri-cirinya :
Waktu yang relatif cepat
Menyangkut hal-hal yang berkaitan dengan aspek-aspek
kehidupan yang mendatang
Bentuk-Bentuk Perubahan Sosial
• C. Perubahan yang pengaruhnya kecil
Perubahan ini tidak berdampak luas dan tidak
menimbulkan perubahan pada struktur sosial.
Contoh: perubahan gaya hidup.
D. Perubahan yang pengaruhnya besar
Perubahan ini brdampak luas dan mengakibatkan
terjadinya perubahan dalam struktur sosial.
Contoh: penerapan teknologi yang akan mempengaruhi
berbagai perubahan hubungan sosial.
penerapan teknologi yang akan mempengaruhi berbagai perubahan
hubungan sosial.
Perubahan gaya hidup
Perubahan telekomunikasi
Bentuk-Bentuk Perubahan Sosial
• E. Perubahan yang dikehendaki
• Perubahan ini direncanakan berdasarkan kehendak dan kepentingan
orang banyak.
• Contoh: pembangunan waduk yang erfungsi untuk membangun PLT
F. Perubahan yang tidak dikehendaki
Perubahan ini terjadi secara insidenta dan secara tiba-tibadan
dampaknya sangat menghawatirkan.
Contoh: Bencana Alam
Faktor-Faktor yang Memengaruhi
Perubahan Sosial
1.

Faktor Geografis
Bencana alam yang ekstrim akan berdamapak pada rusaknya
sumber daya alam yang ada.
2. Faktor kependudukan
Bertmbah dan berkurangnya jumlah enduduk akan
mempengaruhi pola kehidupan masyarakat.

3. Faktor teknologi dan Industri
Pengaruh teknologi yang yang dapat meningkatkan kualitas
kehidupan masyarakat.
4. Faktor Kepemimpinan dan ideologi politik
Perubahan sosial yang terjadi karena munculnya seoang tokoh
pemimpin.
Faktor Pendorong Perubahan
Sosial
a. Faktor Intern
- bertambah dan berkurangnya jumlah penduduk.
Inovasi
- terjadinya konflik dalam masyarakat
B. Faktor ekstren
- Perubahan situasi geografis karena bencana akalam
- Adanya infasi dari negara lain
Faktor Penghambat Perubahan
Sosial
• A. Faktor alam
• Disebabkan oleh letak yang terisolasi, sehingga mengalami
hambatan hubungan dengan masyarakat luas.
• B. Faktor kemiskinan, baik secara struktural maupun kultural
• Kemiskinan berdampak pada pola ketidakberdayaan, berserah
kepada nasib, serta cakrawala berfikir serba sempit dan
terbatas.
• C. Faktor budaya tradisional
• Seperti faktor adat-istiadat yang serba kaku dan irasional,
curiga terhadap hal-hal baru yang berasal dari luar, berserah
diri pada takdir, dll.
Pertanyaan
(aulia ) apa pengaruh penurunan dan peningkatan jumlah
penduduk dalam perubahan sosial?
(bunder) sebutkan faktor2 internal lainnya yang mempengaruhi
perubahan sosial. Sebutkan contohnya
(uki) mengapa masyarakat kota lebih cepat berubah daripada
pedesaan
(monic) dampak perubahan sosial politik pada masyarakat di
indonesia
(abe) mengapa masyarakat desa lebih lambat berubah daripada
masyarakat kota. Contoh daerahnya
(arpyl) bagaimana sikap indonesia dalam menyikapi masalah
globalisasi saat ini

More Related Content

What's hot

Teori Masalah Sosial dan penyelesaiannya
Teori Masalah Sosial dan penyelesaiannyaTeori Masalah Sosial dan penyelesaiannya
Teori Masalah Sosial dan penyelesaiannya
Rivai Anas Amirul Huda
 
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan symons12
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
BudionoDrs
 
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Daniel Arie
 
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosialPerubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Bayu Pangestu
 
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
RezaWahyuni5
 
Perubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial BudayaPerubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial Budaya
University Of Cenderawasih
 
PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)
PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)
PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)
Onny Setyowati
 
Perubahan sosial
Perubahan sosial Perubahan sosial
Perubahan sosial
Ichika KuroNeko
 
Makalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budayaMakalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budaya
ippangnakmambi
 
Sejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologiSejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologi
Wijining Putri
 
Bab 1 perubahan sosial
Bab 1 perubahan sosialBab 1 perubahan sosial
Bab 1 perubahan sosial
Luluk Wulandari Hariyanto
 
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
Ervina Sugianti
 
Memahami bentuk bentuk perubahan sosial
Memahami bentuk bentuk perubahan sosialMemahami bentuk bentuk perubahan sosial
Memahami bentuk bentuk perubahan sosialSalma Van Licht
 
faktor penghambat perubahan sosial budaya
faktor penghambat perubahan sosial budayafaktor penghambat perubahan sosial budaya
faktor penghambat perubahan sosial budaya
Namaku Merah
 
Paradigma Sosiologi
Paradigma SosiologiParadigma Sosiologi
Sosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadianSosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadianDelaneira Puspita
 
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Fakhrudin Sujarwo
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaDwi Halimasari
 

What's hot (20)

Teori Masalah Sosial dan penyelesaiannya
Teori Masalah Sosial dan penyelesaiannyaTeori Masalah Sosial dan penyelesaiannya
Teori Masalah Sosial dan penyelesaiannya
 
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
 
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasiPpt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
Ppt bab 2. b. masalah sosial di tingkat lokal atau komunitas akibat globalisasi
 
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
Ppt materi sosiologi kelas x bab 1. sosiologi sebagai ilmu tentang masyarakat...
 
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosialPerubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
Perubahan sosial-Bentuk bentuk perubahan sosial
 
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
PPT Sosiologi Kelas XII Bab 1
 
Perubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial BudayaPerubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial Budaya
 
PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)
PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)
PPT GLOBALISASI (SOSIOLOGI)
 
Perubahan sosial
Perubahan sosial Perubahan sosial
Perubahan sosial
 
Makalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budayaMakalah perubahan sosial_budaya
Makalah perubahan sosial_budaya
 
Sejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologiSejarah perkembangan sosiologi
Sejarah perkembangan sosiologi
 
Bab 1 perubahan sosial
Bab 1 perubahan sosialBab 1 perubahan sosial
Bab 1 perubahan sosial
 
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
Hubungan Antara Sosiologi dan Ilmu Sosial Lain (Powerpoint)
 
Memahami bentuk bentuk perubahan sosial
Memahami bentuk bentuk perubahan sosialMemahami bentuk bentuk perubahan sosial
Memahami bentuk bentuk perubahan sosial
 
faktor penghambat perubahan sosial budaya
faktor penghambat perubahan sosial budayafaktor penghambat perubahan sosial budaya
faktor penghambat perubahan sosial budaya
 
Paradigma Sosiologi
Paradigma SosiologiParadigma Sosiologi
Paradigma Sosiologi
 
Sosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadianSosialisasi dan pembentukan kepribadian
Sosialisasi dan pembentukan kepribadian
 
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
Soal UKK Sosiologi Kelas 11 & Kunci Jawaban (K-13) 2015
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
 
Tugas ips-powerpoint-eka-mei3
Tugas ips-powerpoint-eka-mei3Tugas ips-powerpoint-eka-mei3
Tugas ips-powerpoint-eka-mei3
 

Similar to Perubahan sosial

MATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.ppt
MATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.pptMATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.ppt
MATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.ppt
PanyPany1
 
Perubahan Sosial dalam Masyarakat
Perubahan Sosial dalam MasyarakatPerubahan Sosial dalam Masyarakat
Perubahan Sosial dalam Masyarakat
ElibrarySosiologi
 
Makalah perubahan sosial
Makalah perubahan sosialMakalah perubahan sosial
Makalah perubahan sosial
Septian Muna Barakati
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
Affridazulfiana
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
Affridazulfiana
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
Affridazulfiana
 
Perubahan sosial
Perubahan sosialPerubahan sosial
Perubahan sosial
Budi Susarianto
 
Bahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptxBahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptx
AnaSusanti15
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
Wijining Putri
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptxPERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
JerniantiagustinaMan
 
5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx
DolRohman
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
MYTVDANFILM
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
EnggiPratama3
 
Isbd perubahan sosial budaya kelompok
Isbd perubahan sosial budaya kelompokIsbd perubahan sosial budaya kelompok
Isbd perubahan sosial budaya kelompokArlis Ikhla Afrina
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
Operator Warnet Vast Raha
 
PPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptx
PPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptxPPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptx
PPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptx
FajriAryawan2
 
Sosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptx
Sosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptxSosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptx
Sosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptx
nonaleutuan
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
Catur Prasetyo
 

Similar to Perubahan sosial (20)

MATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.ppt
MATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.pptMATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.ppt
MATERI_SOSIO_SEM_1_KLS_XII_PERUBAHAN_SOS.ppt
 
Perubahan Sosial dalam Masyarakat
Perubahan Sosial dalam MasyarakatPerubahan Sosial dalam Masyarakat
Perubahan Sosial dalam Masyarakat
 
PERUBAHAN SOSIAL
PERUBAHAN SOSIALPERUBAHAN SOSIAL
PERUBAHAN SOSIAL
 
Makalah perubahan sosial
Makalah perubahan sosialMakalah perubahan sosial
Makalah perubahan sosial
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
 
Perubahan sosial
Perubahan sosialPerubahan sosial
Perubahan sosial
 
Makalah perubahan sosial
Makalah perubahan sosialMakalah perubahan sosial
Makalah perubahan sosial
 
Bahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptxBahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Sosiologi Kelas 12 (masbabal.com).pptx
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptxPERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
 
5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
 
Isbd perubahan sosial budaya kelompok
Isbd perubahan sosial budaya kelompokIsbd perubahan sosial budaya kelompok
Isbd perubahan sosial budaya kelompok
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
 
PPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptx
PPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptxPPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptx
PPT SOSIO BAB 1 - Perubahan Sosial.pptx
 
Sosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptx
Sosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptxSosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptx
Sosiologi_PPT_perubahan_sosial.pptx
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
 

More from Bagus Aji

Organizing
OrganizingOrganizing
Organizing
Bagus Aji
 
Tm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baru
Tm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baruTm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baru
Tm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baru
Bagus Aji
 
Tm 18 hubungan agama dan politik
Tm 18 hubungan agama dan politikTm 18 hubungan agama dan politik
Tm 18 hubungan agama dan politik
Bagus Aji
 
Tm 17 militer dalam sistem politik indonesia
Tm 17 militer dalam sistem politik indonesiaTm 17 militer dalam sistem politik indonesia
Tm 17 militer dalam sistem politik indonesia
Bagus Aji
 
Tm 15 perspektif-perspektif tentang orde baru
Tm 15 perspektif-perspektif tentang orde baruTm 15 perspektif-perspektif tentang orde baru
Tm 15 perspektif-perspektif tentang orde baru
Bagus Aji
 
Tm 13 birokrasi dan politik
Tm 13 birokrasi dan politikTm 13 birokrasi dan politik
Tm 13 birokrasi dan politik
Bagus Aji
 
Tm 11 perdebatan pemikiran politik
Tm 11 perdebatan pemikiran politikTm 11 perdebatan pemikiran politik
Tm 11 perdebatan pemikiran politik
Bagus Aji
 
Tm 10 otonomi daerah
Tm 10 otonomi daerahTm 10 otonomi daerah
Tm 10 otonomi daerah
Bagus Aji
 
Tm 09 sistem perwakilan politik
Tm 09 sistem perwakilan politikTm 09 sistem perwakilan politik
Tm 09 sistem perwakilan politik
Bagus Aji
 
Tm 08 budaya politik
Tm 08 budaya politikTm 08 budaya politik
Tm 08 budaya politik
Bagus Aji
 
Tm 03 arah sistem politik indonesia
Tm 03 arah sistem politik indonesiaTm 03 arah sistem politik indonesia
Tm 03 arah sistem politik indonesia
Bagus Aji
 
Tm 02 sistem politik indonesia
Tm 02 sistem politik indonesiaTm 02 sistem politik indonesia
Tm 02 sistem politik indonesia
Bagus Aji
 
Pertemuan xvi, ekonomi politik internasional
Pertemuan xvi, ekonomi politik internasionalPertemuan xvi, ekonomi politik internasional
Pertemuan xvi, ekonomi politik internasional
Bagus Aji
 
Pertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasional
Pertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasionalPertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasional
Pertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasional
Bagus Aji
 
Pertemuan vi, ekonomi politik klasik
Pertemuan vi, ekonomi politik klasikPertemuan vi, ekonomi politik klasik
Pertemuan vi, ekonomi politik klasik
Bagus Aji
 
Pertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomi
Pertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomiPertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomi
Pertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomi
Bagus Aji
 
Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)
Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)
Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)
Bagus Aji
 
Pertemuan xii, sistem ekonomi liberal
Pertemuan xii, sistem ekonomi liberalPertemuan xii, sistem ekonomi liberal
Pertemuan xii, sistem ekonomi liberal
Bagus Aji
 
7 john locke
7 john locke7 john locke
7 john locke
Bagus Aji
 
6 thomas hobbes
6 thomas hobbes6 thomas hobbes
6 thomas hobbes
Bagus Aji
 

More from Bagus Aji (20)

Organizing
OrganizingOrganizing
Organizing
 
Tm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baru
Tm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baruTm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baru
Tm 19 teori-teori tentang politik indonesia orde baru
 
Tm 18 hubungan agama dan politik
Tm 18 hubungan agama dan politikTm 18 hubungan agama dan politik
Tm 18 hubungan agama dan politik
 
Tm 17 militer dalam sistem politik indonesia
Tm 17 militer dalam sistem politik indonesiaTm 17 militer dalam sistem politik indonesia
Tm 17 militer dalam sistem politik indonesia
 
Tm 15 perspektif-perspektif tentang orde baru
Tm 15 perspektif-perspektif tentang orde baruTm 15 perspektif-perspektif tentang orde baru
Tm 15 perspektif-perspektif tentang orde baru
 
Tm 13 birokrasi dan politik
Tm 13 birokrasi dan politikTm 13 birokrasi dan politik
Tm 13 birokrasi dan politik
 
Tm 11 perdebatan pemikiran politik
Tm 11 perdebatan pemikiran politikTm 11 perdebatan pemikiran politik
Tm 11 perdebatan pemikiran politik
 
Tm 10 otonomi daerah
Tm 10 otonomi daerahTm 10 otonomi daerah
Tm 10 otonomi daerah
 
Tm 09 sistem perwakilan politik
Tm 09 sistem perwakilan politikTm 09 sistem perwakilan politik
Tm 09 sistem perwakilan politik
 
Tm 08 budaya politik
Tm 08 budaya politikTm 08 budaya politik
Tm 08 budaya politik
 
Tm 03 arah sistem politik indonesia
Tm 03 arah sistem politik indonesiaTm 03 arah sistem politik indonesia
Tm 03 arah sistem politik indonesia
 
Tm 02 sistem politik indonesia
Tm 02 sistem politik indonesiaTm 02 sistem politik indonesia
Tm 02 sistem politik indonesia
 
Pertemuan xvi, ekonomi politik internasional
Pertemuan xvi, ekonomi politik internasionalPertemuan xvi, ekonomi politik internasional
Pertemuan xvi, ekonomi politik internasional
 
Pertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasional
Pertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasionalPertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasional
Pertemuan xv, ekonomi politik dan bantuan internasional
 
Pertemuan vi, ekonomi politik klasik
Pertemuan vi, ekonomi politik klasikPertemuan vi, ekonomi politik klasik
Pertemuan vi, ekonomi politik klasik
 
Pertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomi
Pertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomiPertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomi
Pertemuan ii, dimensi politik fenomena ekonomi
 
Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)
Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)
Pertemuan xiii, ekonomi politik neoliberal (1)
 
Pertemuan xii, sistem ekonomi liberal
Pertemuan xii, sistem ekonomi liberalPertemuan xii, sistem ekonomi liberal
Pertemuan xii, sistem ekonomi liberal
 
7 john locke
7 john locke7 john locke
7 john locke
 
6 thomas hobbes
6 thomas hobbes6 thomas hobbes
6 thomas hobbes
 

Perubahan sosial

  • 1. Perubahan Sosial Kelompok 5 : Bagus bayu aji Giovani subiantoro Kevin alberto Nandya kharisma (04) (07) (10) (13)
  • 2. Pengertian • Menurut Selo Sumardjan : Perubahan sosial adalah segala perubahan pada lembaga-lembaga kemasyarakatan di dalam suatu masyarakat yang memengaruhi sistem sosialnya, termasuk di dalamnya nilai-nilai, sikap, dan pola-pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat. • Menurut Kingsley Davis : Perubahan sosial adalah perubahan yang terjadi dalam struktur masyarakat. • Menurut F. Ogburn : Perubahan sosial mencakup unsur-unsur kebudayaan, baik material maupun non material.
  • 3. Teori-Teori Perubahan Sosial • A. Teori Evolusi • Menggambarkan pertumbuhan dan perkembangan pola pikir manusia serta perkembangan kebudayaan manusia. • • • • Menurut teori ini proses perubahannya melalui 3 bentuk, yaitu : 1. Secara Linear 2. Secara Multilinear 3. Secara Siklus
  • 4. Teori-Teori Perubahan Sosial • B. Teori Fungsional • Perubahan suatu unsur akan mengakibatkan terjadinya perubahan pada unsur lainnya dalam unsur masyarakat yang memiliki unsur fungsi yang saling terkait. • C. Teori Konflik • Dinamika sosial masyarakat yang berkembang menimbulkan munculnya konflik.
  • 5. Bentuk-Bentuk Perubahan Sosial • A. Perubahan secara lambat • • • • Ciri-cirinya : Perubahan seolah-olah tidak terjadi berlangsung secara lambat Tidak menimbulkan disintegrasi kehidupan • • • • B. Perubahan secara cepat (revolusi) Ciri-cirinya : Waktu yang relatif cepat Menyangkut hal-hal yang berkaitan dengan aspek-aspek kehidupan yang mendatang
  • 6. Bentuk-Bentuk Perubahan Sosial • C. Perubahan yang pengaruhnya kecil Perubahan ini tidak berdampak luas dan tidak menimbulkan perubahan pada struktur sosial. Contoh: perubahan gaya hidup. D. Perubahan yang pengaruhnya besar Perubahan ini brdampak luas dan mengakibatkan terjadinya perubahan dalam struktur sosial. Contoh: penerapan teknologi yang akan mempengaruhi berbagai perubahan hubungan sosial.
  • 7. penerapan teknologi yang akan mempengaruhi berbagai perubahan hubungan sosial.
  • 10. Bentuk-Bentuk Perubahan Sosial • E. Perubahan yang dikehendaki • Perubahan ini direncanakan berdasarkan kehendak dan kepentingan orang banyak. • Contoh: pembangunan waduk yang erfungsi untuk membangun PLT F. Perubahan yang tidak dikehendaki Perubahan ini terjadi secara insidenta dan secara tiba-tibadan dampaknya sangat menghawatirkan. Contoh: Bencana Alam
  • 11. Faktor-Faktor yang Memengaruhi Perubahan Sosial 1. Faktor Geografis Bencana alam yang ekstrim akan berdamapak pada rusaknya sumber daya alam yang ada. 2. Faktor kependudukan Bertmbah dan berkurangnya jumlah enduduk akan mempengaruhi pola kehidupan masyarakat. 3. Faktor teknologi dan Industri Pengaruh teknologi yang yang dapat meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat. 4. Faktor Kepemimpinan dan ideologi politik Perubahan sosial yang terjadi karena munculnya seoang tokoh pemimpin.
  • 12. Faktor Pendorong Perubahan Sosial a. Faktor Intern - bertambah dan berkurangnya jumlah penduduk. Inovasi - terjadinya konflik dalam masyarakat B. Faktor ekstren - Perubahan situasi geografis karena bencana akalam - Adanya infasi dari negara lain
  • 13. Faktor Penghambat Perubahan Sosial • A. Faktor alam • Disebabkan oleh letak yang terisolasi, sehingga mengalami hambatan hubungan dengan masyarakat luas. • B. Faktor kemiskinan, baik secara struktural maupun kultural • Kemiskinan berdampak pada pola ketidakberdayaan, berserah kepada nasib, serta cakrawala berfikir serba sempit dan terbatas. • C. Faktor budaya tradisional • Seperti faktor adat-istiadat yang serba kaku dan irasional, curiga terhadap hal-hal baru yang berasal dari luar, berserah diri pada takdir, dll.
  • 14. Pertanyaan (aulia ) apa pengaruh penurunan dan peningkatan jumlah penduduk dalam perubahan sosial? (bunder) sebutkan faktor2 internal lainnya yang mempengaruhi perubahan sosial. Sebutkan contohnya (uki) mengapa masyarakat kota lebih cepat berubah daripada pedesaan (monic) dampak perubahan sosial politik pada masyarakat di indonesia (abe) mengapa masyarakat desa lebih lambat berubah daripada masyarakat kota. Contoh daerahnya (arpyl) bagaimana sikap indonesia dalam menyikapi masalah globalisasi saat ini