SlideShare a Scribd company logo
VIKI YOLANDA H
X TKJ 3 / 30
Pencarian Kesalahan Periferal pada
Komputer
 Pencarian dan penyelesaian kesalahan pada perangkat
input dan output
 Pencarian dan penyelesaian kesalahan pada perangkat
SCSI dan NIC
 Pencarian dan penyelesaian kesalahan
pada perangkat input dan output
 Pesan/Peringatan Kesalahan
Pesan/peringatan kesalahan dapat diketahui melalui tampilan secara visual dilayar
monitor dan dapat berkerjanya peralatan yang terpasang di I/O.
Berdasarkan prosedur tes yang dilakukan maka akan didapatkan
pesan/peringatan kesalahan sebagai tanda adanya masalah di PC. Adapun gejala
dan pesan tersebut adalah sebagai berikut :
No Gejala Diagnosa
Pesan/Peringatan Kesalahan
1 Keyboard tidak bekerja • Hubungan Keyboard dan PC bermasalah
• Keyboard rusak atau saluran keyboard di
Motherboard rusak
2 Mouse tidak bekerja
(PS2/Com/USB)
• Hubungan Mouse dan PC bermasalah
• Mouse rusak atau saluran mouse (PS2/Com/USB) di
Motherboard rusak
3 Monitor Tidak Dapat
menampilkan gambar
• Hubungan antara VGA card dan monitor
bermasalah
• VGA card brmasalah
• Monitor bermasalah
4 Monitor menampilkan
resolusi dan warna tidak
optimal
• Setting driver monitor
Hubungan antara VGA card dan monitor bermasalah
• VGA card brmasalah
• Monitor bermasalah
No Gejala Diagnosa
Pesan/Peringatan Kesalahan
5 Print preview pada program aplikasi
tidak daat dilakukan
Driver printer belum terintsall
6 Print tidak dapat
dilaksanakan(Printer melaui
LPT/USB)
• Driver belum benar
• Hubungan printer dengan LPT/USB bermasalah
• Power belum aktif
• Tidak tersedia kertas atau tinta tidak tersedia.
• Catride tinta tidak ada
• Printer rusak
7 Mencetak tidak sesuai dengan yang
diinginkan, misal berulang-ulang,
hal tidak sesuai dll
Setting printer belum sesuai
8 Disk dan CD ROM tidak terdeteksi • Hubungan instalasi fisik dan power disk/CD
ROM dengan motherboard bermasalah.
• Setup di BIOS belum sesuai
• Aktifasi hardware diskdrive di windows bermasalah
9 Disk atau CD ROM Tidak dapat
membaca data
• Disket/CD ROM yang dibaca bermasalah
• Head atau sensor baca (optic) bermasalah, mungkin
kotor, setting fisik berubah atau sudah lemah
(rusak)
 Pencarian dan penyelesaian kesalahan
pada perangkat SCSI dan NIC
 SCSI (Small Computer System Interface) adalah interface transfer data yang
umumnya dipakai pada har disk. SCSI tidak begitu dikenal di kalangan umum
karena lebih banyak digunakan pada lingkungan yang membutuhkan
kehandalan dan kecepatan akses data, misalnya pada server. Biaya yang
diperlukanpun mahal dibandingkan dengan SATA maupun ATA.
Memiliki jumlah pin 50 sampai 80 pin. Berbeda dengan SATA dan PATA yang
memiliki controller dan port terpadu dengan motherboard, SCSI memiliki card
khusus yang dibeli secara terpisah yang dipasang di slot ekspansi di
motherboard. Jika kabel PATA hanya bisa menghubungkan maksimal 2 device,
SCSI dapat menghubungkan device sebanyak 6 device dalam satu kabel.
SCSI berputar lebih cepat dari pada Hardisk IDE, SCSI berputar sekitar 7200
sampai 10000 rpm, dan teknologi sekarang SCSI mampu berputar hingga 15000
rpm. Hardisk SCSI terdiri dari beberapa tipe seperti SCSI-1, SCSI-2, Ultra2 SCSI,
dan Ultra3 SCSI. Berikut versi-versi dari SCSI.
Interkoneksi Antar Komputer
 Peralatan interkoneksi antar komputer
 Pengaturan alamat komputer dan uji coba interkoneksi
antar komputer
Peralatan interkoneksi antar komputer
Hub
Alat penghubung atar komputer, semua jenis komunikasi hanya dilewatkan oleh hub. hub
digunakan untuk sebuah bentuk jaringan yang sederhana (misal hanya untuk
menyambungkan beberapa komputer di satu group IP lokal) ketika ada satu paket yang
masuk ke satu port di hub
Bridge
adalah bekerja pada data link layer pada OSI. bridge adalah alat yang digunakan pada
suatu jaringan yang berfungsi untuk memisahkan sebuah jaringan yang luas menjadi
segment yang lebih kecil.
Switch
adalah komponen jaringan yang di gunakan untuk menghubungkan beberapa HUB untuk
membentuk jaringan yang lebih besar atau menghubungkan komputer2 yang mempunyai
kebutuhan bandwidth yang besar.
Router
adalah perangkat jaringan yang digunakan untuk membagi
protocol kepada anggota jaringan yang lainnya, dengan adanya
router maka sebuah protocol dapat di-sharing kepada perangkat
jaringan lain.
Gateway
adalah sebuah perangkat yang digunakan untuk menghubungkan
satu jaringan komputer dengan satu atau lebih jaringan komputer
yang menggunakan protokol komunikasi yang berbeda sehingga
informasi dari satu jaringan computer dapat diberikan kepada
jaringan komputer lain yang protokolnya berbeda.
 Pengaturan alamat komputer dan uji coba
interkoneksi antar komputer
 Ip address adalah identitas komputer / host yang terkoneksi ke jaringan ( Local Area Network ), dan identitas komputer
dalam jaringan yg sama pasti unique, artinya satu alamat ip dipakai oleh satu komputer dalam satu jaringan, tidak bisa
lebih, analoginya : Seharusnya no KTP / SIM itu tidak ada yg sama dengan nama yang berbeda, misalnya badu dan budi
me1. Mintalah alokasi IP dari staf IT nya, ato klo kita staf IT nya buat lah ip address untuk jaringan lokal yg kita
supervisi.
 . 1. Mintalah alokasi IP dari staf IT nya, ato klo kita staf IT nya buat lah ip address untuk jaringan lokal yg kita supervisi.
 2. Masukkan alamat Ip tersebut ke komputer yg akan di koneksikan kedalam jaringan. langkah-langkahnya sebagai
berikut :
 Start Menu — Setting — Control Panel
 Network and Internet Connections
 Network Connection
 Local Area Connection Klik kanan — properties
 Local Area Connection Properties — Internet Protocol ( tcp/ip ) — properties
 Internet Protocol (TCP/IP) Properties

 sikan Ip di kolom yang sudah tersedia, tapi bila Ip yg ada dijaringan lokal kita adalah ip automatic, maka tinggal dipilih
saja yg opsi : Obtain an Ip address automatically dan Obtain DNS Server Automatically. setelah itu tinggal di OK OK
saja.

More Related Content

What's hot

Makalah protokol komputer terapan jaringan
Makalah protokol komputer terapan jaringanMakalah protokol komputer terapan jaringan
Makalah protokol komputer terapan jaringan
Ali Must Can
 
Macam port komunikasi
Macam port komunikasiMacam port komunikasi
Macam port komunikasi
shaaaaa_
 
Kls9 p5 2 oktober 2020
Kls9 p5 2 oktober 2020Kls9 p5 2 oktober 2020
Kls9 p5 2 oktober 2020
AlImamIslamicSchool
 
PENGERTIAN DAN FUNGSI PORT
PENGERTIAN DAN FUNGSI PORTPENGERTIAN DAN FUNGSI PORT
PENGERTIAN DAN FUNGSI PORT
meldimareta
 
Perangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses InternetPerangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses Internet
Saraswati N
 
PORT KOMUNIKASI
PORT KOMUNIKASIPORT KOMUNIKASI
PORT KOMUNIKASI
shaaaaa_
 
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTEROPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
InSan_muhammadiyah4
 
Serial Port dan usb Port
Serial Port dan usb PortSerial Port dan usb Port
Serial Port dan usb PortKhairu Ramadhan
 
Hardware dan Fasilitas untuk mengakses Internet
Hardware dan Fasilitas untuk mengakses InternetHardware dan Fasilitas untuk mengakses Internet
Hardware dan Fasilitas untuk mengakses Internet
ArAzzahra1801
 
7E fiorenza audrey maulana_19_bab 4
7E fiorenza audrey maulana_19_bab 47E fiorenza audrey maulana_19_bab 4
7E fiorenza audrey maulana_19_bab 4
FiorenzaAudreyMaulan
 
Io interfacing standards for external devices
Io interfacing standards for external devicesIo interfacing standards for external devices
Io interfacing standards for external devices
ieunity
 
Mengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranet
Mengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranetMengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranet
Mengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranet
rutnauli_hp
 
Pocket book hardware & networking
Pocket book hardware & networkingPocket book hardware & networking
Pocket book hardware & networking
Reno Lee
 
Riska noviani n
Riska noviani nRiska noviani n
Riska noviani n
moch suef
 
Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1
Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1
Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1
Susilowati15
 
Autad s 02 tugas presentasi
Autad s 02 tugas presentasiAutad s 02 tugas presentasi
Autad s 02 tugas presentasi
autadsadidan
 
Bab 5 "Internet"
Bab 5 "Internet"Bab 5 "Internet"
Bab 5 "Internet"
Dea20
 
MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6
AhmedLasca
 
Ppt tik v
Ppt tik vPpt tik v

What's hot (20)

Makalah protokol komputer terapan jaringan
Makalah protokol komputer terapan jaringanMakalah protokol komputer terapan jaringan
Makalah protokol komputer terapan jaringan
 
Macam port komunikasi
Macam port komunikasiMacam port komunikasi
Macam port komunikasi
 
Kls9 p5 2 oktober 2020
Kls9 p5 2 oktober 2020Kls9 p5 2 oktober 2020
Kls9 p5 2 oktober 2020
 
PENGERTIAN DAN FUNGSI PORT
PENGERTIAN DAN FUNGSI PORTPENGERTIAN DAN FUNGSI PORT
PENGERTIAN DAN FUNGSI PORT
 
Perangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses InternetPerangkat Keras untuk Akses Internet
Perangkat Keras untuk Akses Internet
 
PORT KOMUNIKASI
PORT KOMUNIKASIPORT KOMUNIKASI
PORT KOMUNIKASI
 
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTEROPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
 
Serial Port dan usb Port
Serial Port dan usb PortSerial Port dan usb Port
Serial Port dan usb Port
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Hardware dan Fasilitas untuk mengakses Internet
Hardware dan Fasilitas untuk mengakses InternetHardware dan Fasilitas untuk mengakses Internet
Hardware dan Fasilitas untuk mengakses Internet
 
7E fiorenza audrey maulana_19_bab 4
7E fiorenza audrey maulana_19_bab 47E fiorenza audrey maulana_19_bab 4
7E fiorenza audrey maulana_19_bab 4
 
Io interfacing standards for external devices
Io interfacing standards for external devicesIo interfacing standards for external devices
Io interfacing standards for external devices
 
Mengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranet
Mengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranetMengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranet
Mengidentifikasi perangkat keras dalam mengakses internet/ intranet
 
Pocket book hardware & networking
Pocket book hardware & networkingPocket book hardware & networking
Pocket book hardware & networking
 
Riska noviani n
Riska noviani nRiska noviani n
Riska noviani n
 
Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1
Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1
Materi tik-kd-1 4-mengidentfikasi-perangkat-keras-untuk-akses-internet-1
 
Autad s 02 tugas presentasi
Autad s 02 tugas presentasiAutad s 02 tugas presentasi
Autad s 02 tugas presentasi
 
Bab 5 "Internet"
Bab 5 "Internet"Bab 5 "Internet"
Bab 5 "Internet"
 
MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6MS POWER POINT 2007 BAB 6
MS POWER POINT 2007 BAB 6
 
Ppt tik v
Ppt tik vPpt tik v
Ppt tik v
 

Similar to Perkom 3

Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputerMempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Amiroh S.Kom
 
Koneksi pc pada jaringan komputer
Koneksi pc pada jaringan komputerKoneksi pc pada jaringan komputer
Koneksi pc pada jaringan komputer
Siti Zhakiyah
 
Jaringan komputer homework
Jaringan komputer homework Jaringan komputer homework
Jaringan komputer homework
ANGGI ANGGARA MALIK
 
Materi ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkjMateri ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkjimam Fauzan
 
Tugas smk
Tugas smkTugas smk
Jaringan wireless
Jaringan wirelessJaringan wireless
Jaringan wireless
NatalinaSitumorang
 
Presentasi port komunikasi dan tes port serial
Presentasi port komunikasi dan tes port serialPresentasi port komunikasi dan tes port serial
Presentasi port komunikasi dan tes port serial
NatalinaSitumorang
 
TIK BAB 3 IX D
TIK BAB 3 IX DTIK BAB 3 IX D
TIK BAB 3 IX Dwahyu9d
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1wahyu9d
 
tugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptx
tugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptxtugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptx
tugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptx
OkyPrayudi
 
BAB 3 TIK IX D
BAB 3 TIK IX DBAB 3 TIK IX D
BAB 3 TIK IX Dwahyu9d
 
Pertemuan 1 pengenalan jaringan komputer ok
Pertemuan 1   pengenalan jaringan komputer okPertemuan 1   pengenalan jaringan komputer ok
Pertemuan 1 pengenalan jaringan komputer okeli priyatna laidan
 
MS. POWER POINT 2007 BAB 6
MS. POWER POINT 2007 BAB 6MS. POWER POINT 2007 BAB 6
MS. POWER POINT 2007 BAB 6
athaya azalia
 
TIK BAB 6 KELAS 9
TIK BAB 6 KELAS 9TIK BAB 6 KELAS 9
TIK BAB 6 KELAS 9
SINTYA NABILA
 
Tombol dan Port Komputer
Tombol dan Port KomputerTombol dan Port Komputer
Tombol dan Port Komputer
Andy Yulianto
 
JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2 JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2
icchan28
 
JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2
icchan28
 

Similar to Perkom 3 (20)

Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputerMempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
Mempersiapkan perbaikan system jaringan komputer
 
Koneksi pc pada jaringan komputer
Koneksi pc pada jaringan komputerKoneksi pc pada jaringan komputer
Koneksi pc pada jaringan komputer
 
Jaringan komputer homework
Jaringan komputer homework Jaringan komputer homework
Jaringan komputer homework
 
Dasar jaringan
Dasar jaringanDasar jaringan
Dasar jaringan
 
Materi ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkjMateri ajar kelas 2 tkj
Materi ajar kelas 2 tkj
 
Tugas smk
Tugas smkTugas smk
Tugas smk
 
Jaringan wireless
Jaringan wirelessJaringan wireless
Jaringan wireless
 
Presentasi port komunikasi dan tes port serial
Presentasi port komunikasi dan tes port serialPresentasi port komunikasi dan tes port serial
Presentasi port komunikasi dan tes port serial
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
TIK BAB 3 IX D
TIK BAB 3 IX DTIK BAB 3 IX D
TIK BAB 3 IX D
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
tugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptx
tugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptxtugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptx
tugasinformatika bjcjxcjxncjb-220130075403.pptx
 
BAB 3 TIK IX D
BAB 3 TIK IX DBAB 3 TIK IX D
BAB 3 TIK IX D
 
Pertemuan 1 pengenalan jaringan komputer ok
Pertemuan 1   pengenalan jaringan komputer okPertemuan 1   pengenalan jaringan komputer ok
Pertemuan 1 pengenalan jaringan komputer ok
 
MS. POWER POINT 2007 BAB 6
MS. POWER POINT 2007 BAB 6MS. POWER POINT 2007 BAB 6
MS. POWER POINT 2007 BAB 6
 
TIK BAB 6 KELAS 9
TIK BAB 6 KELAS 9TIK BAB 6 KELAS 9
TIK BAB 6 KELAS 9
 
Tombol dan Port Komputer
Tombol dan Port KomputerTombol dan Port Komputer
Tombol dan Port Komputer
 
JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2 JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2
 
JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 

More from viki yolanda.H

Misi 3 simdig
Misi 3 simdig Misi 3 simdig
Misi 3 simdig
viki yolanda.H
 
Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3
viki yolanda.H
 
Perkom misi part 4
Perkom misi part 4Perkom misi part 4
Perkom misi part 4
viki yolanda.H
 
Tugas perkom part 3
Tugas perkom part 3Tugas perkom part 3
Tugas perkom part 3
viki yolanda.H
 
Simulasi digital2
Simulasi digital2Simulasi digital2
Simulasi digital2
viki yolanda.H
 
Cerita
CeritaCerita
sistem operasi part v
sistem operasi part vsistem operasi part v
sistem operasi part v
viki yolanda.H
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
viki yolanda.H
 
Simulasi digital1
Simulasi digital1Simulasi digital1
Simulasi digital1
viki yolanda.H
 
Tugas perkom part 2
Tugas perkom part 2Tugas perkom part 2
Tugas perkom part 2
viki yolanda.H
 
Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1
viki yolanda.H
 
Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1
viki yolanda.H
 
Gambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawanGambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawan
viki yolanda.H
 
Gambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawanGambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawan
viki yolanda.H
 
Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2
viki yolanda.H
 
Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2
viki yolanda.H
 
Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1
viki yolanda.H
 
Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1
viki yolanda.H
 

More from viki yolanda.H (20)

Misi 3 simdig
Misi 3 simdig Misi 3 simdig
Misi 3 simdig
 
Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3Sistem operasi misi 3
Sistem operasi misi 3
 
Perkom misi part 4
Perkom misi part 4Perkom misi part 4
Perkom misi part 4
 
Tugas perkom part 3
Tugas perkom part 3Tugas perkom part 3
Tugas perkom part 3
 
Simdig part 2
Simdig part 2Simdig part 2
Simdig part 2
 
Simulasi digital 2
Simulasi digital 2Simulasi digital 2
Simulasi digital 2
 
Simulasi digital2
Simulasi digital2Simulasi digital2
Simulasi digital2
 
Cerita
CeritaCerita
Cerita
 
sistem operasi part v
sistem operasi part vsistem operasi part v
sistem operasi part v
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Simulasi digital1
Simulasi digital1Simulasi digital1
Simulasi digital1
 
Tugas perkom part 2
Tugas perkom part 2Tugas perkom part 2
Tugas perkom part 2
 
Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1
 
Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1Tugas perkom part 1
Tugas perkom part 1
 
Gambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawanGambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawan
 
Gambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawanGambar hari pahlawan
Gambar hari pahlawan
 
Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2
 
Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2Sistem operasi part 2
Sistem operasi part 2
 
Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1
 
Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1
 

Recently uploaded

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 

Perkom 3

  • 1. VIKI YOLANDA H X TKJ 3 / 30
  • 2. Pencarian Kesalahan Periferal pada Komputer  Pencarian dan penyelesaian kesalahan pada perangkat input dan output  Pencarian dan penyelesaian kesalahan pada perangkat SCSI dan NIC
  • 3.  Pencarian dan penyelesaian kesalahan pada perangkat input dan output  Pesan/Peringatan Kesalahan Pesan/peringatan kesalahan dapat diketahui melalui tampilan secara visual dilayar monitor dan dapat berkerjanya peralatan yang terpasang di I/O. Berdasarkan prosedur tes yang dilakukan maka akan didapatkan pesan/peringatan kesalahan sebagai tanda adanya masalah di PC. Adapun gejala dan pesan tersebut adalah sebagai berikut :
  • 4. No Gejala Diagnosa Pesan/Peringatan Kesalahan 1 Keyboard tidak bekerja • Hubungan Keyboard dan PC bermasalah • Keyboard rusak atau saluran keyboard di Motherboard rusak 2 Mouse tidak bekerja (PS2/Com/USB) • Hubungan Mouse dan PC bermasalah • Mouse rusak atau saluran mouse (PS2/Com/USB) di Motherboard rusak 3 Monitor Tidak Dapat menampilkan gambar • Hubungan antara VGA card dan monitor bermasalah • VGA card brmasalah • Monitor bermasalah 4 Monitor menampilkan resolusi dan warna tidak optimal • Setting driver monitor Hubungan antara VGA card dan monitor bermasalah • VGA card brmasalah • Monitor bermasalah
  • 5. No Gejala Diagnosa Pesan/Peringatan Kesalahan 5 Print preview pada program aplikasi tidak daat dilakukan Driver printer belum terintsall 6 Print tidak dapat dilaksanakan(Printer melaui LPT/USB) • Driver belum benar • Hubungan printer dengan LPT/USB bermasalah • Power belum aktif • Tidak tersedia kertas atau tinta tidak tersedia. • Catride tinta tidak ada • Printer rusak 7 Mencetak tidak sesuai dengan yang diinginkan, misal berulang-ulang, hal tidak sesuai dll Setting printer belum sesuai 8 Disk dan CD ROM tidak terdeteksi • Hubungan instalasi fisik dan power disk/CD ROM dengan motherboard bermasalah. • Setup di BIOS belum sesuai • Aktifasi hardware diskdrive di windows bermasalah 9 Disk atau CD ROM Tidak dapat membaca data • Disket/CD ROM yang dibaca bermasalah • Head atau sensor baca (optic) bermasalah, mungkin kotor, setting fisik berubah atau sudah lemah (rusak)
  • 6.  Pencarian dan penyelesaian kesalahan pada perangkat SCSI dan NIC  SCSI (Small Computer System Interface) adalah interface transfer data yang umumnya dipakai pada har disk. SCSI tidak begitu dikenal di kalangan umum karena lebih banyak digunakan pada lingkungan yang membutuhkan kehandalan dan kecepatan akses data, misalnya pada server. Biaya yang diperlukanpun mahal dibandingkan dengan SATA maupun ATA. Memiliki jumlah pin 50 sampai 80 pin. Berbeda dengan SATA dan PATA yang memiliki controller dan port terpadu dengan motherboard, SCSI memiliki card khusus yang dibeli secara terpisah yang dipasang di slot ekspansi di motherboard. Jika kabel PATA hanya bisa menghubungkan maksimal 2 device, SCSI dapat menghubungkan device sebanyak 6 device dalam satu kabel. SCSI berputar lebih cepat dari pada Hardisk IDE, SCSI berputar sekitar 7200 sampai 10000 rpm, dan teknologi sekarang SCSI mampu berputar hingga 15000 rpm. Hardisk SCSI terdiri dari beberapa tipe seperti SCSI-1, SCSI-2, Ultra2 SCSI, dan Ultra3 SCSI. Berikut versi-versi dari SCSI.
  • 7. Interkoneksi Antar Komputer  Peralatan interkoneksi antar komputer  Pengaturan alamat komputer dan uji coba interkoneksi antar komputer
  • 8. Peralatan interkoneksi antar komputer Hub Alat penghubung atar komputer, semua jenis komunikasi hanya dilewatkan oleh hub. hub digunakan untuk sebuah bentuk jaringan yang sederhana (misal hanya untuk menyambungkan beberapa komputer di satu group IP lokal) ketika ada satu paket yang masuk ke satu port di hub Bridge adalah bekerja pada data link layer pada OSI. bridge adalah alat yang digunakan pada suatu jaringan yang berfungsi untuk memisahkan sebuah jaringan yang luas menjadi segment yang lebih kecil. Switch adalah komponen jaringan yang di gunakan untuk menghubungkan beberapa HUB untuk membentuk jaringan yang lebih besar atau menghubungkan komputer2 yang mempunyai kebutuhan bandwidth yang besar.
  • 9. Router adalah perangkat jaringan yang digunakan untuk membagi protocol kepada anggota jaringan yang lainnya, dengan adanya router maka sebuah protocol dapat di-sharing kepada perangkat jaringan lain. Gateway adalah sebuah perangkat yang digunakan untuk menghubungkan satu jaringan komputer dengan satu atau lebih jaringan komputer yang menggunakan protokol komunikasi yang berbeda sehingga informasi dari satu jaringan computer dapat diberikan kepada jaringan komputer lain yang protokolnya berbeda.
  • 10.  Pengaturan alamat komputer dan uji coba interkoneksi antar komputer  Ip address adalah identitas komputer / host yang terkoneksi ke jaringan ( Local Area Network ), dan identitas komputer dalam jaringan yg sama pasti unique, artinya satu alamat ip dipakai oleh satu komputer dalam satu jaringan, tidak bisa lebih, analoginya : Seharusnya no KTP / SIM itu tidak ada yg sama dengan nama yang berbeda, misalnya badu dan budi me1. Mintalah alokasi IP dari staf IT nya, ato klo kita staf IT nya buat lah ip address untuk jaringan lokal yg kita supervisi.  . 1. Mintalah alokasi IP dari staf IT nya, ato klo kita staf IT nya buat lah ip address untuk jaringan lokal yg kita supervisi.  2. Masukkan alamat Ip tersebut ke komputer yg akan di koneksikan kedalam jaringan. langkah-langkahnya sebagai berikut :  Start Menu — Setting — Control Panel  Network and Internet Connections  Network Connection  Local Area Connection Klik kanan — properties  Local Area Connection Properties — Internet Protocol ( tcp/ip ) — properties  Internet Protocol (TCP/IP) Properties   sikan Ip di kolom yang sudah tersedia, tapi bila Ip yg ada dijaringan lokal kita adalah ip automatic, maka tinggal dipilih saja yg opsi : Obtain an Ip address automatically dan Obtain DNS Server Automatically. setelah itu tinggal di OK OK saja.